7
MATERI : 3.3 MEMECAHKAN MASALAH YANG BERKAITAN DENGAN PECAHAN SEDERHANA MATEMATIKA

Matematika 3.3 menyelesaikan soal cerita

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Matematika 3.3 menyelesaikan soal cerita

M AT E R I : 3 . 3 M E M E C A H K A N M A S A L A H YA N G B E R K A I TA N D E N G A N P E C A H A N S E D E R H A N A

MATEMATIKA

Page 2: Matematika 3.3 menyelesaikan soal cerita

Perhatikan contoh soal berikut ini !

Menyelesaikan soal cerita yg berkaitan dengan pecahan

1.Denis memiliki kue tart ,kue itu dipotong menjadi lima bagian yang sama besar.Berapa nilai potongan setiap kue ?

2. Vianti memiliki sebuah roti.Roti tersebut dibagi menjadi enam bagian.Vianti memakan roti itu sebanyak 3 bagian.Berapa sisa roti Vianti sekarang ?

63. Aya menggunakan tepung terigu untuk membuat kue sebanyak 2 bagian , sedangkan

5 yang 1 bagian digunakan untuk membuat adonan gorengan.Berapa sisa terigu Aya ? 5

Page 3: Matematika 3.3 menyelesaikan soal cerita

Jawab

1.Bagian tiap potong kue Denis

= Tiap potong kue bernilai 1 5

2. Sisa kue Vianti =66 - 3

6 = 6 - 36 = 3

6

3. Sisa tepung Aya =55-2

5-15 = 5 – 2 – 1

5= 2

5

Jadi sisa kue Vianti sekarang 3 6

Jadi sisa Tepung Aya sekarang 2 5

Page 4: Matematika 3.3 menyelesaikan soal cerita

Kerjakan Soal Berikut !1. Di meja ada semangka.Upin memotongnya menjadi 8 bagian yang sama

besar. Berapa nilai tiap potong buah semangka tersebut ?

2. Pak Amar membeli buah melon.Buah itu dipotong menjadi 10 bagian yg sama

besar. Buah itu dimakan ke dua anaknya Amir sebanyak 4 ,Umir sebanyak 3 10 10

Berapa sisa buah melon Pak Amar Sekarang ?

3. Bu Sita membeli pita sepanjang 5 meter.Kemudian membeli lagi 3 meter . 15 15

Berapa panjang pita bu Sita sekarang ?

4. Eko memiliki kelereng. 7 bagian diberikan kepada Eki , sedangkan 3 bagian 12 12

diberikan kepada Edo.Berapa bagian sisa kelereng Eko sekarang ?

5. Eri memliki pita sepanjang 7 meter.Sedangkan Ira memiliki pita sepanjang 4 meter

12 6 Pita siapa yg lebih panjang ?

Page 5: Matematika 3.3 menyelesaikan soal cerita

1.Jawaban

Jadi,tiap potong semangka nilainya

18=

1 bagian8=

2. Sisa buah melon pak Amar =1010 - 4

10-310=10 – 4 – 3

10 = 310

Jadi,sisa buah melon pak Amar tinggal = 3 10

Page 6: Matematika 3.3 menyelesaikan soal cerita

3. Panjang pita bu Sita = 5

15+ 315 =5 + 3

15= 8

15Jadi,panjang pita bu Sita Sekarang = 8 meter.

154. Sisa kelereng yg dimiliki Eko =

1212 - 7

12-3

12=12 – 7 - 312

= 212

Jadi,sisa kelereng eko sekarang = 2 12

5. Pita Eri = 7 12

Pita Ira = 4 6

Jadi pita yg lebih panjang adalah Ira yaitu = 4 6

Page 7: Matematika 3.3 menyelesaikan soal cerita

5.

Atau

712

46

42

48

Pita Eri Pita Ira

Jadi pita yg lebih panjang adalah Ira yaitu = 4 6