14
RERANGKA KONSEPTUAL CHAPTER 4 Anggota kelompok: Tata Kun Afiatno (24058) Arnanda Arvi Untari (24395) Reza Indra S. (26639) Nadia Amelia (26653) 1

rerangka konseptual akuntansi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

bab4 conceptual framework godfrey

Citation preview

Page 1: rerangka konseptual akuntansi

RERANGKA KONSEPTUALCHAPTER 4

Anggota kelompok:

Tata Kun Afiatno (24058)

Arnanda Arvi Untari (24395)

Reza Indra S. (26639)

Nadia Amelia (26653)

1

Page 2: rerangka konseptual akuntansi

RERANGKA KONSEPTUALAKUNTANSI

• Suatu sistem yang menunjukkan keterkaitan tujuan dan fundamental yang diharapkan dapat digunakan dalam pembentukan standar yang konsisten yang mampu menjelaskan arti, tujuan serta keterbatasan akuntansi dan pelaporan.

2

Page 3: rerangka konseptual akuntansi

PERAN RERANGKA KONSEPTUAL

• Sebuah teori terstruktur dari akuntansi

• Menyatakan lingkup dan tujuan pelaporan keuangan

• Mengidentifikasi dan mendefinisikan karakteristik kualitatif informasi keuangan dan elemen dasar akuntansi

• Berkaitan dengan prinsip-prinsip dan aturan pengakuan dan pengukuran, dan pengungkapan laporan

3

Page 4: rerangka konseptual akuntansi

TUJUAN RERANGKAKONSEPTUAL

• SFAC No. 1: Pelaporan keuangan diharapkan memberikan informasi yang bermanfaat bagi investor dan kreditor dan pemakai lainnya untuk pengambilan keputusan investasi, kredit dan keputusan yang sejenis.

• Tujuan informasi tsb harus bermanfaat untuk:• Keputusan ekonomik

• Memprediksi prospek arus kas

• Mengetahui sumberdaya, klaim atas sumberdaya serta perubahannya dari suatu badan usaha.

4

Page 5: rerangka konseptual akuntansi

SFAC NO. 2: KARAKTERISTIKKUALITATIF

• Pemakai Informasi: Pengambil keputusan

• Batasan : manfaat > pengorbanan

• Kualitas yang diperlukan pengambil keputusan: Dapat dimengerti

• Karakteristik pertama yang diperlukan pengambil keputusan: Relevance dan Reliability

• Karakteristik kedua yang diperlukan pengambil keputusan: Dapat diperbandingkan

• Dasar Pengakuan: Materiality

5

Page 6: rerangka konseptual akuntansi

KARAKTERISTIK PERTAMA YANG DIPERLUKAN PENGAMBIL

KEPUTUSAN:• Relevance:

• Batasan waktu

• Kemampuan prediksi

• Nilai umpan balik

• Reliability

• Dapat di verifikasi

• Menunjuukan kebenaran

• Netral

6

Page 7: rerangka konseptual akuntansi

RERANGKA KONSEPTUALMENURUT FASB

• Tujuan Pelaporan Keuangan bagi organisasi bisnis dan organisasi non laba

• Karakteritik kualitatif informasi akuntansi

• Elemen laporan Keuangan

• Kriteria pengakuan dan pengukuran

• Pengguaan laporan arus kas dan informasi nilai sekarang untuk pengukuran

7

Page 8: rerangka konseptual akuntansi

RERANGKA KONSEPTUALMENURUT IASB:

• Definisi tujuan laporan keuangan

• Identifikasi karakteristik kualitatif yang memberikan manfaat pada informasi akuntasi

• Definisi elemen dasar laporan Keuangan beserta konsep pengakuan dan pengukuran.

8

Page 9: rerangka konseptual akuntansi

JUDGMENT YANG DIPERLUKAN DALAMMENENTUKAN KEBIJAKAN AKUNTANSI AKAN

MENGHASILKAN INFORMASI YANG:

• Relevan

• Reliable

• Menunjukkan posisi keuangan, kinerja dan aliran kas suatu badan usaha

• Lebih mengutamakan substansi dibandingkan bentuk hukum

• Netral

• Pruden

• lengkap

9

Page 10: rerangka konseptual akuntansi

DALAM MENYAJIKANINFORMASI DIPERLUKAN:

• Persyaratan, pedoman dan interpretasi dari kondisi yang sama atau berkaitan

• Definisi, kriteria pengakuan serta konsep pengukuran aset, liabilitas, laba dan beban

10

Page 11: rerangka konseptual akuntansi

PENGEMBANGAN RERANGKAKONSEPTUAL

1. Penetapan standar berdasarkan prinsipal(principles based) dan ketentuan (rule based)

2. Informasi untuk pengambilan keputusan dan pendekatan teori keputusan.

• Proses pengambilan keputusan

11

TeoriAkuntansi

Sistemakuntansi

Prediksimodel yg

digunakan

Model keputusan

Page 12: rerangka konseptual akuntansi

KRITIK TERHADAP PROJEKRERANGKA KONSEPTUAL

• Pendekatan:Ilmiah

• Dasar pengukuran dari ketentuan yang kurang spesifik

• Definisi elemen yang kurang jelas

Deskriptif• Akuntansi tidak bisa netral• Akuntansi sebagai disiplin ilmu sosial tidak

mempunyai tujuan yang jelas• Rerangka konseptual merefleksikan

kekuatan politik dari kelompok yang dominan

12

Page 13: rerangka konseptual akuntansi

RERANGKA KONSEPTUAL UNTUKSTANDAR AUDIT

• Auditing adalah disiplin ilmu yang berbasis pada logika.

• Perubahan dari pengujian substantive menjadi audit risiko, risiko bisnis klien.

• Fokus pada audit internal control klien

13

Page 14: rerangka konseptual akuntansi

14