16
1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP 02) Satuan Pendidikan : SMP Negeri 2 Kota Kupang Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Kelas/semester : VIII/Satu Materi Pokok : Rangka, Otot, dan Pesawat Sederhana Alokasi Waktu : 6 Pertemuan (15 JP) A. Kompetensi Inti 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya. 3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. 4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori. B. Kompetensi Dasar dan Indikator KI Kompetensi Dasar Indikator 1. 1.1. Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang aspek fisik dan kimiawi, kehidupan dalam ekosistem, dan peranan manusia dalam lingkungan serta mewujudkannya dalam pengamalan ajaran agama yang dianutnya. 1.1.1 Mensyukuri karunia Tuhan dengan memberikan salah satu bagian tubuh yang sangat penting yaitu tulang rangka. 2. 2.1. Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; cermat; tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif dan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari. 2.1.1 Melakukan pengamatan/percobaan dengan bekerja sama dalam kelompok. 2.1.2 Mengumpulkan data/mengolah data secara bertanggung jawab. 3. 3.4 Mendeskripsikan struktur rangka dan otot manusia, serta fungsinya pada berbagai kondisi. 3.4.1 Mendeskripsikan struktur dan fungsi sistem gerak (rangka) manusia. 3.4.2 Mengidentifikasi jenis sendi yang terdapat pada tubuh manusia. 3.4.3 Menjelaskan keterkaitan prinsip kerja pesawat sederhana dengan prinsip kerja otot dan rangka manusia. 3.4.4 Mendeskripsikan fungsi system rangka bagi manusia.

RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP 02)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 2 Kota KupangMata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan AlamKelas/semester : VIII/SatuMateri Pokok : Rangka, Otot, dan Pesawat SederhanaAlokasi Waktu : 6 Pertemuan (15 JP)

A. Kompetensi Inti1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,

gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif denganlingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dankejadian tampak mata.

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dansumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan IndikatorKI Kompetensi Dasar Indikator

1. 1.1. Mengagumi keteraturan dankompleksitas ciptaan Tuhantentang aspek fisik dankimiawi, kehidupan dalamekosistem, dan perananmanusia dalam lingkunganserta mewujudkannya dalampengamalan ajaran agamayang dianutnya.

1.1.1 Mensyukuri karunia Tuhan denganmemberikan salah satu bagian tubuhyang sangat penting yaitu tulang rangka.

2. 2.1. Menunjukkan perilaku ilmiah(memiliki rasa ingin tahu;objektif; jujur; teliti; cermat;tekun; hati-hati; bertanggungjawab; terbuka; kritis; kreatif;inovatif dan pedulilingkungan) dalam aktivitassehari-hari.

2.1.1 Melakukan pengamatan/percobaandengan bekerja sama dalam kelompok.

2.1.2 Mengumpulkan data/mengolah datasecara bertanggung jawab.

3. 3.4 Mendeskripsikan strukturrangka dan otot manusia, sertafungsinya pada berbagaikondisi.

3.4.1 Mendeskripsikan struktur dan fungsisistem gerak (rangka) manusia.

3.4.2 Mengidentifikasi jenis sendi yangterdapat pada tubuh manusia.

3.4.3 Menjelaskan keterkaitan prinsip kerjapesawat sederhana dengan prinsipkerja otot dan rangka manusia.

3.4.4 Mendeskripsikan fungsi system rangkabagi manusia.

Page 2: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

2

KI Kompetensi Dasar Indikator3.5 Mendeskripsikan kegunaan

pesawat sederhana dalamkehidupan sehari-hari danhubungan dengan kerja ototpada struktur rangka manusia.

3.4.5 Mendeskripsikan struktur ototmanusia.

3.4.6 Mendeskripsikan fungsi otot bagimanusia.

3.4.7 Mengidentifikasi jenis sendi yangterdapat pada tubuh manusia.

3.5.1 Mengidentifikasi jenis pesawatsederhana yang terdapat disekitarpeserta didik.

3.5.2 Mendeskripsikan kegunaan pesawatsederhana dalam pesawat sederhanadalam kehidupan sehari-hari.

3.5.3 Menjelaskan prinsip kerja pesawatsederhana pada otot dan rangkamanusia.

4. 4.4 Menyajikan tulisan tentangupaya menjaga kesehatanrangka manusia dikaitkandengan zat gizi makanan danperilaku sehari-hari

4.5 Melakukan penyelidikantentang keuntungan mekanikpada pesawat sederhana.

4.4.1 Melakukan identifikasi jenis sertakegunaan pesawat sederhana yang adadi lingkungan sekitar peserta didik

4.5.1 Melakukan penyelidikan keuntunganmekanik pesawat sederhana

C. Tujuan PembelajaranKompetensi Sikap Spiritual dan SosialPertemuan kesatu sampai dengan kelima.

1.1.1. Melalui kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan mensyukuri karunia Tuhanyang telah memberikan rangka sebagai salah satu bagian dari tubuh yang penting bagimanusia.

2.1.1. Melalui kerja kelompok, peserta didik melakukan pengamatan/percobaan denganbekerja sama dalam kelompok.

2.1.2. Melalui kerja kelompok, peerta didik mengumpulkan dat dan menganalisis data secarabertanggung jawab.

Kompetensi Pengetahuan dan KeterampilanPertemuan Kesatu3.4.1.1 Menyebutkan jenis tulang penyusun sistem gerak (rangka) manusia.3.4.1.2 Mendeskripsikan struktur tulang rangka manusia.3.4.1.3 Mendeskripsikan fungsi sistem rangka bagi manusia.4.4.1.1 Menyusun sebuah brosur tentang upaya menjaga kesehatan rangka manusia

dikaitkan dengan zat gizi makanan dan perilaku sehari-hari.

Pertemuan Kedua3.4.2.1 Menjelaskan pengertian sendi pada rangka manusia4.4.1.2 Mengidentifikasi jenis sendi yang terdapat pada tubuh manusia.

Page 3: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

3

Pertemuan Ketiga3.5.3.1 Mendeskripsikan struktur otot manusia.3.5.3.2 Mendeskripsikan fungsi otot bagi manusia.4.4.1.3 Melakukan pengukuran diameter otot dalam hubungannya dengan prinsip kerja

pesawat sederhana.4.4.1.4 Melakukan pengamatan dengan kalian pustaka untuk membedakan otot jantung,

otot rangka, dan otot polos.3.5.3.3 Menjelaskan perbedaan tiga jenis otot pada manusia.

Pertemuan Keempat4.4.2.1. Melakukan kegiatan pengamatan lewat kajian pustaka peserta didik dapat

mengidentifikasi jenis pesawat sederhana yang ditemui dalam kehidupan sehari-hari.3.5.3.4 Menjelaskan prinsip kerja pesawat sederhana pada rangka otot.

Pertemuan Kelima4.4.2.2. Dengan melakukan pengamatan terhadap jenis-jenis pesawat sederhana peserta

didik dapat menentukan manfaat pesawat sederhana bagi kehidupan manusia.3.5.3.5 Menjelaskan keuntungan mekanik dari pesawat sederhana dan bidang miring.3.5.3.6 Menjelaskan berbagai macam penyakit dan kelainan pada rangka manusia.

Pertemuan KeenamUlangan Harian

D. Materi Pembelajaran

1. Pertemuan KesatuRangka pada ManusiaStruktur dan Fungsi Rangka pada ManusiaKelainan pada Sistem Gerak Manusia

2. Pertemuan KeduaBerbagai jenis dan fungsi sendi pada manusia

3. Pertemuan KetigaStruktur dan Fungsi Otot pada ManusiaJenis-jenis otot pada manusia

4. Pertemuan KeempatPesawat sederhana pada kerja otot dan rangka pada manusiaPesawat sederhana dan bidang miring

5. Pertemuan KelimaPemanfaatan pesawat sederhana dan keuntungan mekanik.

6. Pertemuan KeenamUlangan Harian 2

D. Metode/Pendekatan Pembelajaran1. Pendekatan Saintifik.2. Discovery Learning

Page 4: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

4

E. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran1. Media

a. Model rangka atau gambar sistem rangka manusiab. Gambar dalam Buku Siswa dan Buku Guru

2. Alat/bahana. Alat

Torso ( replika rangka manusia)Gambar rangka manusiaMikroskopContoh pesawat sederhana seperti gunting, sekop, tang, pembuka tutup botol, pinset,hekter, bidang miring, sekrup, dll.

b. BahanPreparat awetan otot jantung, otot rangka, dan otot polos.

3. Sumber Belajara. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013. Buku Guru Ilmu Pengetahuan Alam

SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (hal 160-178)

b. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013. Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTsKelas VIII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (hal 43-62 )

F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran1. Pertemuan Kesatu (3 JP)a. Pendahuluan(10 menit)

1) Guru memberi salam dan menyapa peserta didik.2) Peserta didik dan guru berdoa untuk memulai pelajaran.3) Peserta didik melakukan pengamatan terhadap teman yang duduk tegak

disampingnya.4) Peserta didik mengamati gambar sebuah bangunan yang kokoh dan guru

menjelaskan bahwa suatu bangunan dapat berdiri kokoh karena memilikikerangka bangunan di dalamnya.

5) Guru meminta peserta didik bertanya misalnya “mengapa teman yang sedangduduk bisa duduk dengan tegak”?

6) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai dalampembelajaran.

b. Kegiatan inti (100 menit)1) Peserta didik membentuk kelompok, dengan jumlah anggota 3 – 5 anak

(diusahakan anggotnya heterogen).Mengamati:2) Peserta didik dalam kelompok melakukan pengamatan pada torso atau gambar

rangka manusia.3) Peserta didik melakukan kajian pustaka dan menjawab pertanyaan diskusi yang

terdapat dalam kegiatan “ayo kita coba”hal. 44 Buku Siswa.4) Peserta didik melakukan pengamatan untuk mengklasifikasikan tulang

berdasarkan ukuran dan bentuknya.Menanya:5) Guru meminta peserta didik bertanya terkait tulang-tulang penyusun rangka

manusia.Mencoba/Mengumpulkan Data atau Informasi:6) Peserta didik dalam kelompok mengidentifikasi 10 macam tulang penyusun

rangka manusia.

Page 5: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

5

7) Peserta didik menggali informasi terkait tulang penyusun rangka manusia melaluikajian pustaka.

8) Peserta didik mengidentifikasi tulang berdasarkan ukuran dan bentuknya.9) Peserta didik melengkapi table data pada kegiatan “ayo kita lakukan” hal. 48 Buku

Siswa.Mengasosiasi/Menganalisis data atau informasi:10) Peserta didik menganalisis hasil pengamatan dan merumuskan kesimpulan yang

dihasilkan dalam “kegiatan ayo kita coba” dan “ayo kita lakukan”11) Peserta didik berdiskusi untuk mengolah data yang diperoleh serta menjawab

pertanyaan-pertanyaan dalam kegiatan tersebut.Mengkomunikasikan:12) Mempresentasikan hasil diskusi berupa data hasil pengamatan, jawaban-jawaban

pertanyaan serta kesimpulan yang diperoleh.c. Penutup (10 menit)

1) Peserta didik dengan dibantu guru melakukan refleksi (materi apa yangsudah/belum dikuasai).

2) Guru mendorong peserta didik untuk selalu bersyukur atas karunia Tuhan yangtelah memberi manusia dan hewan rangka yang fungsi utamanya adalah untukmenyokong tubuh agar tetap tegak.

3) Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lainyang relevan) kepada kelompok yang berkinerja baik.

4) Guru menyampaikan informasi materi pada pertemuan berikutnya, yaitu:Persendian

5) Guru memberikan tugas untuk menyiapkan alat/bahan untuk pertemuanberikutnya.

2. Pertemuan Kedua (2 JP)a. Pendahuluan (10 menit)

1) Guru memberi salam dan menyapa peserta didik.2) Peserta didik dan guru berdoa untuk memulai pelajaran.3) Peserta didik mengamati sikut dan lututnya sendiri.4) Peserta didik diminta bertanya tentang pengamatannya pada sikut dan lututnya.5) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai dalam

pembelajaran.b. Kegiatan inti (60 menit)

1) Peserta didik membentuk kelompok, dengan jumlah anggota 3 – 5 anak.Mengamati:2) Peserta didik melakukan pengamatan terhadap bagian-baagian tubuh yang dapat

ditekuk dan diputar.3) Peserta didik melakukan kajian pustaka pada hal.50-53 Buku Siswa.Menanya:4) Peserta didik diminta menanyakan tentang persendian.Mencoba/Mengumpulkan Data atau Informasi:5) Peserta didik mengidentifikasi sendi-sendi yang bekerja setiap hari pada tubuh

manusia dengan mengerjakan kegiatan “ayo kita lakukan”pada hal. 53 BukuSiswa.

6) Peserta didik mengumpulkan informasi tentang sendi-sendi yang digunakandalam aktivitas sehari-hari melalui kajian pustaka.

Mengasosiasi/Menganalisis data atau informasi:7) Peserta didik melakukan diskusi mengidentifikasi sendi-sendi yang digunakan

dalam aktifitas sehari-hari.

Page 6: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

6

8) Peserta didik menganalisis cara kerja sendi-sendi dan mengelompokkan sesuaisifat dan cara kerjanya.

9) Peserta didik melakukan diskusi diskusi kelompok untuk menyimpulkan hasildiskusi

Mengkomunikasikan:10) Peserta didik mempresentasikan hasil diskusinya.

c. Penutup (10 menit)1) Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran pada pertemuan

ini dan melakukan refleksi (materi apa uang sudah/belum dikuasai).2) Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lain

yang relevan) kepada kelompok yang berkinerja baik.3) Guru menyampaikan informasi materi pada pertemuan berikutnya, yaitu:

Struktur dan Fungsi Otot pada Manusia

3. Pertemuan Ketiga (3 JP)a. Pendahuluan (10 menit)

1) Guru memberi salam dan menyapa peserta didik.2) Peserta didik berdoa untuk memulai pelajaran.3) Peserta didik mengamati anggota tubuh yang digerakkan, misalnya mengangkat

tangan dan kaki.4) Peserta didik meminta peserta didik bertanya tentang penyebab dapat

digerakkannya tangan atau kaki.5) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai dalam

pembelajaran.b. Kegiatan inti (100 menit)

1) Peserta didik membentuk kelompok, dengan jumlah anggota 3 – 5 anak.Mengamati:2) Peserta didik mengamati guru mengangkat sebuah benda dan memberi

pendapatnya tentang bentuk otot pada lengan ketika mengangkat beban tersebut.3) Peserta didik mengamati preparat awetan otot jantung, otot rangka, dan oto polos

dengan menggunakan mikroskop4) Peserta didik melakukan kajian pustaka pada hal. 54-61 Buku SiswaMenanya:5) Dalam kegitan pengamatan diharapkan peserta didik menanyakan tentang

perbedaan dari ketiga jenis otot.Mencoba/Mengumpulkan Data atau Informasi:6) Peserta didik melakukan kegiatan “ayo kita coba”pada hal. 55 dan mencatat hasil

pengamatannya.7) Peserta didik menggambar hasil pengamatan otot jantung, otot rangka, dan otot

polos dengan menggunakan mikroskop.Mengasosiasi/Menganalisis data atau informasi:8) Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatan dan menjawab pertanyaan.9) Peserta didk merumuskan kesimpulan dari hasil diskusi kelompoknya.Mengkomunikasikan:10) Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya.

c. Penutup (10 menit)1) Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran pada pertemuan

ini dan melakukan refleksi (materi apa uang sudah/belum dikuasai).2) Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lain

yang relevan) kepada kelompok yang berkinerja baik.3) Guru menyampaikan informasi materi pada pertemuan berikutnya, yaitu: Pesawat

Sederhana pada Kerja Rangka dan Otot Manusia.

Page 7: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

7

4. Pertemuan Keempat (2 JP)a. Pendahuluan (10 menit)

1) Guru memberi salam dan menyapa peserta didik.2) Peserta didik dan guru berdoa untuk memulai pelajaran.3) Peserta didik mengamati gambar orang mencabut paku dengan menggunakan

tangan.4) Peserta didik diminta pendapatnya “Bagaimana caranya agar mencabut paku

tersebut menjadi lebih mudah?”5) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai dalam

pembelajaran.b. Kegiatan inti (60 menit)

Mengamati:1) Peserta didik secara individu membaca Buku Siswa Hal. 61-67.2) Peserta didik melakukan pengamatan dalam kegiatan “ayo kita coba”pada hal. 62

Buku Siswa.3) Mengamati gambar-gambar pesawat sedehana untuk diidentifikasi berdasarkan

jenisnya.Menanya:4) Setiap peserta didik menyusun pertanyaan berdasarkan pengamatan yang

dilakukan.Mencoba/Mengumpulkan Data atau Informasi:5) Peserta didik secara berkelompok melakukan kegiatan identifikasi jenis-jenis

pesawat sederhana.6) Peserta didik melakukan kajian pustaka untuk mengumpulkan informasi tentang

keuntungan mekanik yang diperoleh dari tiap jenis pesawat sederhana.Mengasosiasi:7) Peserta didik melakukan diskusi untuk mengambil kesimpulan tentang kegunaan

pesawat sederhana.8) Peserta didik menganalisis data untuk menyimpulkan tentang keuntungan

mekanikMengkomunikasikan:9) Peserta didik menyusun laporan dan mempresentasikan hasil diskusi

kelompoknya.c. Penutup (10 menit)

1) Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran pada pertemuanini dan melakukan refleksi (materi apa uang sudah/belum dikuasai).

2) Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lainyang relevan) kepada kelompok yang berkinerja baik.

3) Guru menyampaikan informasi materi pada pertemuan berikutnya, yaitu: PrinsipKerja Pesawat Sederhana pada Otot dan Rangka Manusia.

5. Pertemuan Kelima (3 JP)a. Pendahuluan (10 menit)

1) Guru memberi salam dan menyapa peserta didik.2) Peserta didik berdoa untuk memulai pelajaran.3) Peserta didik mengamati gambar orang yang sedang berlari.4) Guru meminta peserta didik menanyakan misalnya “bagian tubuh mana sajakah

yang berperan ketika orang tersebut berlari?”5) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai dalam

pembelajaran.

Page 8: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

8

b. Kegiatan inti (100 menit)1) Peserta didik membentuk kelompok, dengan jumlah anggota 3 – 5 anak.Mengamati:2) Peserta didik mengamati kegiatan yang dilakukan pada “ayo kita selesaikan” hal.

71 Buku Siswa.Menanya:3) Peserta didik menyusun pertanyaan berkaitan dengan kegiatan yang dilakukan.Mencoba/Mengumpulkan Data atau Informasi:4) Peserta didik mencatat setiap hasil pengamatan.5) Peserta didik menjawab pertanyaan pada kegiatan tersebut sebagai informasi yang

harus diperoleh.Mengasosiasi/Menganalisis data atau informasi:6) Peserta didik mengolah semua data dan informasi yang diperoleh.7) Peserta didik membuat kesimpulan dari jawaban pertanyaan yang diperolehnya.Mengkomunikasikan:8) Semua kelompok melakukan presentasi hasil diskusi kelompoknya.

c. Penutup (10 menit)1) Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran pada pertemuan

ini dan melakukan refleksi (materi apa yang sudah/belum dikuasai).2) Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lain

yang relevan) kepada kelompok yang berkinerja baik.3) Guru menyampaikan informasi pertemuan berikutnya, yaitu: Ulangan Harian ke

2.

6. Pertemuan Keenam (2 JP)Ulangan Harian (30 menit)Mengerjakan soal pilihan ganda sejumlah 15 butir soal.

Pembahasan/Refleksi (20 menit)Membahas soal/melakukan refleksi terhadap indikator pencapaian kompetensi.

Perbaikan/Pengayaan (30 menit)Analisis Hasil Ulangan Harian, apabila:a. Tuntas secara klasikal

Melaksanakan program pengayaan, sementara peserta didik yang tidak tuntasmengikuti program perbaikan.

b. Tidak tuntas secara klasikalMelaksanakan program perbaikan, sementara peserta didik yang tuntas mengikutiprogram pengayaan.

G. Penilaian1. Sikap Spiritual

a. Teknik Penilaian : Observasib. Bentuk Instrumen : Lembar observasic. Kisi-kisi:

No.Butir Nilai

(Sikap Spiritual)Indikator Jumlah Butir

1. Mengagumi keteraturandan kompleksitas ciptaanTuhan tentang aspek fisikserta mewujudkannya

Mensyukuri anugerahTuhan yang telahmemberikan salah satubagian tubuh yang

1

Page 9: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

9

No.Butir Nilai

(Sikap Spiritual)Indikator Jumlah Butir

dalam pengamalan ajaranagama yang dianutnya.

penting yaitu rangkabagi manusia.

2. Mengagumi keteraturandan kompleksitas ciptaanTuhan tentang aspek fisikserta mewujudkannyadalam pengamalan ajaranagama yang dianutnya.

Menjaga kesehatantulang rangka sebagaiwujud syukur atasanugerah Tuhan YangMaha Esa.

1

Instrumen: lihat Lampiran 1A dan 1B

2. Sikap Sosiala. Teknik Penilaian : Observasib. Bentuk Instrumen : Lembar Observadsic. Kisi-kisi:

No.Butir Nilai

(Sikap Sosial)Indikator Jumlah Butir

1. Kerjasamadalamkelompok

1. Melakukan pengamatan terhadapvariabel/objek secara bersama-samadalam kelompok.

2. Mendengarkan pendapat teman ketikaberdiskusi.

3. Membuat kesimpulan dalam diskusisecara bersama-sama.

1

1

12. Tanggung

jawab1. Terlibat secara langsung dalam

mengumpulkan data yangdibutuhkan.

2. Melakukan analisis data denganpenuh tanggung jawab sehinggamemperoleh kesimpulan yang benar.

3. Terlibat dalam mempresentasikanhasil diskusi kelompoknya.

1

1

1

Instrumen: lihat Lampiran 2A dan 2B

3. Pengetahuana. Teknik Penilaian : Tes Tulisb. Bentuk Instrumen : Uraianc. Kisi-kisi:

No. IndikatorJumlah

Butir SoalNomor

Butir Soal1. Menjelaskan 4 fungsi sistem gerak (rangka)

bagi tubuh manusia.1

1

2. Menyebutkan 2 jenis tulang pada rangkatubuh manusia.

12

3. Menyebutkan 6 macam sendi. 1 34. Menjelaskan fungsi otot pada manusia. 1 45. Menyebutkan 3 jenis otot pada manusia. 1 5

Page 10: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

10

No. IndikatorJumlah

Butir SoalNomor

Butir Soal6. Menjelaskan perbedaan otot yang bekerja di

bawah kesadaran dan yang bekerja di luarkesadaran.

16

7. Menyebutkan 5 jenis kelainan pada sistemgerak manusia.

17

8. Menyebutkan nama alat-alat yang bekerjaberdasarkan prinsip pesawat sederhana.

18

9. Menghitung keuntungan mekanik padapengungkit.

19

10. Menjelaskan 3 jenis pengungkit. 1 10Jumlah 10

Instrumen: lihat Lampiran 3A dan 3B

4. Keterampilana. Teknik Penilaian : Tes Praktikb. Bentuk Instrumen : Lembar Observasic. Kisi-kisi:

Contoh: KeterampilanNo. Butir Nilai Indikator1. Menyiapkan alat

dan bahan1. Menyiapkan semua alat dan bahan yang diperlukan

sesuai spesikifasi.2. Menyiapkan semua alat dan bahan yang diperlukan

tetapi sebagian tidak sesuai spesikifasi.3. Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan tetapi

tidak lengkap.4. Tidak menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan.

2. Melakukanpengamatan

1. Langkah pengamatan dilakukan dengan metode yangbenar dan teliti.

2. Langkah pengamatan dilakukan dengan metode yangbenar dan tetapi kurang teliti.

3. Langkah pengamatan dilakukan dengan metode yangkurang benar.

4. Langkah pengamatan dilakukan dengan metode yangtidak benar.

3. Hasil pengamatan 1. Memperoleh hasi pengamatan dengan tingkatkesesuaian tinggi.

2. Memperoleh hasil pengamatan dengan tingkatkesesuaian sedang.

3. Memperoleh hasil pengamatan dengan tingkatkesesuaian rendah.

4. Tidak memperoleh hasil pengamatan.

Instrumen: lihat kegiatan “ayo kita coba” dan “ayo kita lakukan” yang terdapat pada bukusiswa.

Page 11: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

11

LAMPIRAN 2B

PETUNJUK PENGHITUNGAN SKOR SIKAP SOSIAL

1. Rumus Penghitungan Skor Akhir ℎ = ℎ ℎ 4Skor Maksimal = Banyaknya Indikator x 4

2. Kategori nilai sikap peserta didik didasarkan pada Permendikbud No 81A Tahun 2013 yaitu:

Predikat(KI 3 & KI 4)

Interval Nilai KompetensiInterval

Pengetahuan(KI 3)

IntervalKeterampilan

(KI 4)

Predikat Sikap(KI 1 & KI 2)

Interval Sikap(KI 1 & KI 2)

A 3,83 < x ≤ 4,00 3,83 < x ≤ 4,00 SB(Sangat Baik)

3,50 < x ≤ 4,00A- 3,50 < x ≤ 3,83 3,50 < x ≤ 3,83B+ 3,17 < x ≤ 3,50 3,17 < x ≤ 3,50

B(Baik)

2,50 < x ≤ 3,50B 2,83 < x ≤ 3,17 2,83 < x ≤ 3,17B- 2,50 < x ≤ 2,83 2,50 < x ≤ 2,83C+ 2,17 < x ≤ 2,50 2,17 < x ≤ 2,50

C(Cukup)

1,50 < x ≤ 2,50C 1,83 < x ≤ 2,17 1,83 < x ≤ 2,17C- 1,50 < x ≤ 1,83 1,50 < x ≤ 1,83D+ 1,17 < x ≤ 1,50 1,17 < x ≤ 1,50 K

(Kurang)1,00 < x ≤ 1,50

D 1,00 ≤ x ≤ 1,17 1,00 ≤ x ≤ 1,17

Page 12: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

12

INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP SOSIAL(LEMBAR OBSERVASI)

A. Petunjuk Umum

1. Instrumen penilaian sikap sosial ini berupa Lembar Observasi.2. Instrumen ini diisi oleh guru yang mengajar peserta didik yang dinilai.

B. Petunjuk Pengisian

Berdasarkan pengamatan Anda selama dua minggu terakhir, nilailah sikap setiap peserta didikAnda dengan memberi skor 3, 2, atau 1 pada Lembar Observasi dengan ketentuan sebagai berikut:3 = apabila MEMENUHI 3 indikator2 = apabila MEMENUHI 2 indikator1 = apabila MEMENUHI 1 indikator

Sikap IndikatorKerjasama 1. Melakukan pengamatan terhadap variabel/objek secara bersama-sama

dalam kelompok.2. Mendengarkan pendapat teman ketika berdiskusi.3. Membuat kesimpulan dalam diskusi secara bersama-sama

Tanggungjawab

1. Terlibat secara langsung dalam mengumpulkan data yang dibutuhkan.2. Melakukan analisis data dengan penuh tanggung jawab sehingga

memperoleh kesimpulan yang benar.3. Terlibat dalam mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya.

3. Rumus Penghitungan Skor Akhir ℎ = ℎ ℎ 3Skor Maksimal = Banyaknya Indikator

4. Kategori nilai sikap peserta didik didasarkan pada Permendikbud No 81A Tahun 2013 yaitu:

Predikat(KI 3 & KI 4)

Interval Nilai KompetensiInterval

Pengetahuan(KI 3)

IntervalKeterampilan

(KI 4)

Predikat Sikap(KI 1 & KI 2)

Interval Sikap(KI 1 & KI 2)

A 3,83 < x ≤ 4,00 3,83 < x ≤ 4,00 SB(Sangat Baik)

3,50 < x ≤ 4,00A- 3,50 < x ≤ 3,83 3,50 < x ≤ 3,83B+ 3,17 < x ≤ 3,50 3,17 < x ≤ 3,50

B(Baik)

2,50 < x ≤ 3,50B 2,83 < x ≤ 3,17 2,83 < x ≤ 3,17B- 2,50 < x ≤ 2,83 2,50 < x ≤ 2,83C+ 2,17 < x ≤ 2,50 2,17 < x ≤ 2,50

C(Cukup)

1,50 < x ≤ 2,50C 1,83 < x ≤ 2,17 1,83 < x ≤ 2,17C- 1,50 < x ≤ 1,83 1,50 < x ≤ 1,83D+ 1,17 < x ≤ 1,50 1,17 < x ≤ 1,50 K

(Kurang)1,00 < x ≤ 1,50

D 1,00 ≤ x ≤ 1,17 1,00 ≤ x ≤ 1,17

Page 13: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

13

C. Lembar Observasi

LEMBAR OBSERVASIKelas : VIIISemester : ITahun Pelajaran : 2014-2015Periode Pengamatan : Tanggal … s.d. ...Butir Nilai : Kerjasama dan tanggung jawab

No.Nama Peserta Didik

Skor Indikator SikapSosial (1 – 4) Jumlah

PerolehanSkor

SkorAkhir

Tuntas/TidakTuntas

Kerjasama

TanggungJawab

1.2.3.4.5.6.7.8.9.

10.11.12.13.14.15.16.17.18.19.20.21.22.23.24.25.26.27.28.29.30.31.32.33.34.35.36.

Page 14: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

14

Lampiran 3APenilaian Pengetahuan (Tes Tulis)

Instrumen Tes Tulis: Digunakan untuk menilai pengetahuan peserta didik pada materi pokok:rangka, otot, dan pesawat sederhana.

Soal Uraian:Jawablah semua pertanyaan di bawah ini!1. Jelaskan 4 fungsi sistem gerak (rangka) bagi tubuh manusia!2. Sebutkan 2 jenis tulang menurut sifatnya pada rangka tubuh manusia!3. Sebutkan 6 macam sendi pada sistem gerak (rangka) manusia!4. Jelaskan fungsi otot bagi manusia!5. Sebutkan 3 jenis otot pada manusia!6. Jelaskan perbedaan otot yang bekerja di bawah kesadaran dan yang bekerja di luar kesadaran!7. Sebutkan 5 jenis kelainan pada sistem gerak manusia!8. Sebutkan nama alat-alat yang bekerja berdasarkan prinsip pesawat sederhana!9. Perhatikan dua gambar pengungkit di bawah ini!

Pengungkit manakah yang lebih membutuhkan sedikit energi jika digunakan?10. Jelaskan 3 jenis pengungkit!

Kunci Jawaban dan Skor

1. Fungsi gerak bagi tubuh manusia:a. Memberikan bentuk dan mendukung tubuh kita.b. Melindungi organ internal atau organ dalam, misal tulang rusuk melindungi jantung dan

paru-paru, tulang tengkorak melindungi otak;c. Tempat menempelnya otot yang merupakan alat gerak aktif yang dapat menggerakkan

tulang;d. Tempat dibentuknya sel darah, yaitu pada bagian sumsum tulang (jaringan lunak yang

terdapat di bagian tengah tulang)Skor: 4

2. Tulang rawan dan tulang kerasSkor: 2

3. Sendi engsel, sendi lesung, sendi putar, sendi geser, sendi pelana, dan sendi yang tidak dapatdigerakkan.

Skor: 64. Otot adalah penggerak bagian-bagian tubuh, sehingga otot disebut alat gerak.

Skor: 25. Jaringan otot terdiri atas otot rangka, otot polos, dan otot jantung.

Skor: 36. Otot yang bekerja di bawah kesadaran adalah otot yang kerjanya dikendalikan secara sadar,

sedangkan Otot yang bekerja di luar kesadaran adalah otot yang tidak dapat dikendalikansecara sadar.

Skor: 27. Riketsia, Osteoporosis, Fraktura (Patah Tulang), dan Artritis.

Skor: 58. Katrol, roda berporos, bidang miring, dan pengungkit.

Skor: 3

Page 15: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

15

9. Pengungkit A Pengungkit BKM = 20/120 KM = 80/60

= 1/60 = 4/3= 1,33

Jadi yang memiliki keuntungan mekanik terbesar adalah pesawat B.Skor: 2

10. Pengungkit terdiri atas tiga jenis, yaitu jenis pertama yang titik tumpunya terletak di antarabeban dan kuasa, jenis kedua dan jenis ketiga yang titik tumpunya yang sama-sama terdapat dibagian ujung.

Skor: 3

Skor Maksimum = 32 = ℎ 100

Page 16: RPP IPA BAB II KELAS 8 SEMESTER I

16

Kupang, Oktober 2014Guru PPL

Paulus Ebenheiser E. BlegurNIM: 110 105 1021

MengetahuiGuru Pamong Dosen Pembimbing

Wilhelmina A. Messakh, S.PdNIP. 19670928 199303 2 010

Dr. Amiruddin Supu, S.Pd., M.SiNIP. 19670311 199403 1 001

MengesahkanKepala SMPN 2 Kota Kupang

Yoel Oematan, S.Pd.,M.MNIP. 19670514 199303 1 015