2

Click here to load reader

Tata cara penggunaan ppt pembelajaran segitiga

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Tata cara penggunaan ppt pembelajaran segitiga

Tata Cara Penggunaan PPT PEMBELAJARAN SEGITIGA (Manual Book)

Berikut ini merupakan link PPT PEMBELAJARAN SEGITIGA-nya silahkan di download terlebih

dahulu.. http://www.slideshare.net/mdimasv22/ppt-pembelajaran-segitiga

Berikut ini deskripsi penggunaan PPT PEMBELAJARAN SEGITIGA tsb :

Slide 1 : Slide ini hanya berupa salam pembuka “assalamualaykum wr.wb”

Slide 2 dan 3 : Slide ini berupa langkah-langkah membuat bentuk segitiga dari sebuah persegi

menggunakan kertas, pada slide ini berfungsi untuk mengetahui agar siswa mengetahui apa

yang akan ia pelajari saat powerpoint dibuka

Slide 4 : Slide ini merupakan halaman utama yang mengandung judul powerpoint, menu-menu

yang ada pada power point, serta profil pembuat powerpoint. Berikut ini deskripsi untuk tiap-

tiap menu di halaman utama.

Menu Pengertian Segitiga : dalam menu pengertian segitiga terdapat 2 slide jika kita

mengklik menu pengertian maka anda menuju ke slide 5 kemudian jika di klik lagi akan

menuju ke slide 6. Dalam slide 5 dan 6 pengertian segitiga itu di tanyakan kepada siswa

tentang gambar segitiga yang di tunjukkan gambar di slide ini, kemudian diharapkan

siswa dapat menyimpulkan sendiri apa itu segitiga, dan untuk slide 7 siswa di ajak untuk

membuktika apakah semua sudut segitiga itu benar 1800 . Setelah itu klik lagi gambar

pada sudut kanan bawah slide untuk kembali ke halaman utama

Menu Gambar dan Jenis Segitiga : dalam menu ini terdapat 2 slide yaitu slide 8 dan 9.

Dalam menu ini ditampilkan cara menggambar dan jenis segitiga yang telah dibuat. Di

dalam slide ini hanya menampilkan gambar jadi, siswa lah yang akan menjawab apa

jenis dan cirri-ciri segitiga pada gambar di slide tsb. Ada 3 buah jenis segitiga yang

ditampilkan di slide ini. Klik gambar untuk kembali ke halaman utama.

Menu Dalil phytagoras : Dalam menu ini terdapat 1 slide yaitu slide 10, pada slide ini

akan ditampilkan animasi bergerak 4 buah segitiga yang kemudian disusun membentuk

persegi, di slide ini membahas tentang pembuktian dalil phytagoras. Klik gambar

untuk kembali ke halaman utama.

Menu Luas Segitiga : Dalam menu ini terdapat 1 slide yaitu slide 11, pada slide ini

menjelaskan tentang luas segitiga. Dalam slide ini terdapat sebuah persegi yang jika di

klik maka akan membagi 2 persegi sehingga gambar tersebut akan membentuk 2 buah

segitiga. Klik gambar untuk kembali ke halaman utama.

Page 2: Tata cara penggunaan ppt pembelajaran segitiga

Menu Latihan Soal : Dalam menu ini terdapat 1 slide yaitu slide 12, pada slide ini

terdapat sebuah soal untuk mencari sebuah luas dari gambar yang ditampilkan, dalam

slide ini terdapat 3 jawaban (a. 423 Cm2 , b. 432 Cm2, c.433 Cm2 ) jika di klik jawaban a

dan c maka akan menuju slide 16 yang menyatakan bahwa jawaban a dan c salah, klik

back untuk kembali ke soal. Jika kita klik jawaban b maka akan menuju ke slide 17 yang

menyatakan bahwa jawaban benar . Klik back untuk kembali.

Terakhir slide 13 yang berisi kata terima kasih, dan itu merupakan akhir dari ppt

pembelajar segitiga tsb.

Terima kasih sekian dulu Tata cara penggunaan ppt pembelajaran segitiga saya

Semoga bermanfaat..