Power Point Template - · PDF fileContoh RULA Worksheet Klasifikasi Skor RULA Penghitungan...

Preview:

Citation preview

19/03/2013

1

Winda Halim, ST., MT

IE-402 Analisis Perancangan Kerja dan Ergonomi 2

Jurusan Teknik Industri

Fakutas Teknik

Universitas Kristen MaranathaApa Itu RULA?

Contoh RULA Worksheet

Klasifikasi Skor RULA

Penghitungan Skor RULA

Contoh Kasus

• Rapid Upper Limb Assessment

• Metode penilaian cepat dari suatu posisi kerja, gaya, dan gerakan aman yang berkaitan dengan bagian tubuh atas (upper limb), khususnya leher, tulangrusuk, dan bagian atas tubuh pekerja.

• Sangat ideal untuk tempat kerja yang bersifat tetap, misalnya stasiun kerja komputer.

• Dikembangkan oleh Dr E. Nigel Corlettdan Dr Lynn McAtamney di DepartemenErgonomi Kerja Universitas Nottingham pada tahun 1993.

Sumber:http://diyan.staff.umm.ac.id/category/bahan-ajar/http://www.rula.co.uk/

• Nilai RULA yang rendah tidak memberikan jaminan bahwatempat kerja terbebas dari ergonomic hazard.

• Nilai yang tinggi belum tentu menggambarkan bahwaworkplace tersebut memiliki beberapa masalah.

• RULA juga tidak memberikan rekomendasi spesifik dalamperbaikan sistem kerja.

• RULA ini dibuat untuk mendeteksi posisi kerja atau faktorresiko yang membutuhkan investigasi lebih lanjut.

• Faktor resiko yang berpengaruh terhadap potensi cedera tubuh bagian atas:1. Jumlah gerakan

2. Kerja otot statis

3. Beban

4. Dimensi peralatan

5. Lama kerja tanpa istirahat

19/03/2013

2

• CLASS I (1 or 2)

– Posisi dapat diterima jika tidak dipertahankan untuk waktuyang lama

• CLASS II (3 or 4)

– Diperlukan penyelidikan lebih lanjut

• CLASS III (5 or 6)

– Perlu penyelidikan lebih lanjut dan perbaikan secepatnya

• CLASS IV (6+)

– Investigasi dan lakukan perubahan sekarang juga

• Prosedur– Mencatat posisi tungkai atas & kepala, pinggang &

kaki melalui dua kode nomor yang berbeda.

– Kode tersebut kemudian dimasukkan ke dalamkotak yang relevan.

– Skor awal dapat ditemukan dalam tabel yang sesuai, A dan B.

– Skor tersebut dimodifikasi sesuai denganpenggunaan anggota badan

– Nilai akhir A dan B dihitung

– Nilai akhir dihitung dengan menggunakan tabel C

• Upper Arm

+1+2 +2

+3

+4

• Upper Arm

– Tambahkan 1 jika bahu terangkat

– Tambahkan 1 jika lengan atas yang terangkat

– Kurangi 1 jika bersandar atau menopang beratlengan

• Lower Arm

– Tambahkan 1 jika bekerja di garis tengah tubuh atau ke samping

+1

+1

+2

19/03/2013

3

• Wrist

+1

+3

+2

+2

• Wrist Twist

– Posisi awal

– Perputaran dari posisi awal

+1

+2

• Neck

+1 +2

+3

+4

• Neck Twist

– Tambahkan 1 jika terjadi perputaran leher

• Neck Side-Bend

– Tambahkan 1 jika terjadi pembengkokan leher

• Trunk

+1+2

+3

+4

19/03/2013

4

• Trunk Twisting

– Tambahkan 1 jika pinggang berputar

• Trunk Side-Bend

– Tambahkan 1 jika terjadi pembengkokan pinggang

• Wrist Twist

– Kaki seimbang

– Kaki dan telapak kaki tidakseimbang

+1

+2

• Muscle Use

– Tambahkan 1 apabila posisi:

• Sebagian besar statis, misalkan menahan selama 10 menit

• Berulang sebanyak lebih dari 4 kali/menit

• Forces or Load

0

Tidak menopang ataubeban/gaya yang berselang kurang dari4 lbs

1

beban/gaya yang berselang antara 4-20 lbs

2

Beban tetap atau gayayang berulang antara4-20 lbs

3

Beban atau gaya yang berulang lebih dari 20 lbs. Pemberian trauma atau gaya yang besar.

• Scores

Upper Arm

Lower Arm Wrist

Wrist Twist

Posture Score A

Muscle Use

Force /Load

Score A

Look Up in Table C for

Grand Score

+ + =

Neck Trunk LegsPosture Score B

Muscle Use

Force / Load

Score B

+ + =

19/03/2013

5

• Arm and Wrist Scores

Upper Arm Lower Arm

Wrist

1 2 3 4

Wrist Twist Wrist Twist Wrist Twist Wrist Twist

1 2 1 2 1 2 1 2

1

1 1 2 2 2 2 3 3 3

2 2 2 2 2 3 3 3 3

3 2 3 2 3 3 3 4 4

2

1 2 2 2 3 3 3 4 4

2 2 2 2 3 3 3 4 4

3 2 3 3 3 3 4 4 5

3

1 2 3 3 3 4 4 5 5

2 2 3 3 3 4 4 5 5

3 2 3 3 4 4 4 5 5

4

1 3 4 4 4 4 4 5 5

2 3 4 4 4 4 4 5 5

3 3 4 4 4 5 5 6 6

5

1 5 5 5 5 5 6 6 7

2 5 6 6 6 6 7 7 7

3 6 6 6 7 7 7 7 8

6

1 7 7 7 7 7 8 8 9

2 7 8 8 8 8 9 9 9

3 9 9 9 9 9 9 9 9

• Neck, Trunk and Legs Scores

Neck 1 2 1 2 1 2 1 2 1 2 1 2

1 1 2 1 2 2 3 3 4 4 4 4 4

2 1 2 2 2 3 4 4 5 5 5 5 5

3 2 2 2 3 3 4 4 5 5 5 6 6

4 2 3 2 3 3 4 4 5 5 6 6 6

TRUNK

1

Legs

2

Legs

3

Legs

4

Legs

5

Legs

6

Legs

• Pekerjaan : Mendorong Molding Outsole

• Frekuensi : 12 kali/jam.

• Jam kerja : 8 jam/hari Meletakanbahan pada

moldMenutup mold

Mendorongmold

Pindah kemesin 2

Menarik moldyang matang

Pindah kemesin 1

19/03/2013

6

• Berat mold (cetakan) adalah 60 kg.

• Ketinggian meja kerja dan permukaan mesinpemanas sedikit berbeda. perlu tenaga untukmendorong dan mengangkat.

• Tiap pekerja bekerja menangani dua mesin danmelakukan kegiatan dorong dan tarik mold secarabergantian.

19/03/2013

7

00

8

19/03/2013

8

www.wondershare.com

Recommended