Swine Pox

Preview:

DESCRIPTION

Swine Pox

Citation preview

SWINE POX SARUEDI SIMAMORANIM: 1209005068

DEFINISI Sebuah penyakit virus yang ditandai dengan munculnya lesi

kulit akut berbentuk bulat/oval yang dapat sembuh dalam 3-4 minggu.

Kejadian Cacar babi hanya terjadi pada babi. Semua kelompok usia rentan, tetapi kebanyakan wabah

ditemui pada babi muda. Kadang-kadang terjadi secara kongenital dan neonatal (baru

lahir). Cacar babi terjadi di seluruh dunia. Terjadi karena vektor serangga swine pox yang tidak terkontrol.

SEJARAH Swine pox pertama kali dilaporkan di Eropa pada tahun 1842

dan di Amerika Serikat pada tahun 1929. Penyakit ini bersifat persisten dan umum ditemukan,

menyebabkan kerugian ekonomi yang besar terhadap produsen babi.

Wabah pernah disebabkan oleh dua virus: virus vaccinia strain laboratorium dan swine poxvirus.

Virus vaccinia tidak lagi digunakan untuk memvaksinasi orang yang terinfeksi small pox; sehingga tidak lagi menyebar ke babi.

Hanya swine poxvirus yang menyebabkan cacar pada babi.

ETIOLOGI

Virus ini lebih tahan terhadap kerusakan lingkungan; dan tetap bertahan dalam keropeng hingga satu tahun.

Secara Mikroskopis, virus ini terlihat sebagai intracytoplasmic inclusions yang besar dalam sel yang terinfeksi.

Family: PoxviridaeGenus: SuipoxvirusSpecies: Swinepox

virus

EPIDEMIOLOGIVirus dapat bertahan dalam keropeng Dapat ditularkan ke babi lain ketika terjadi kontak ke kulit yang

lecet. Virus ini juga dapat menyebar secara horizontal dari sekresi

hidung dan mulut dari babi yang terinfeksi. Virus dapat ditularkan secara mekanis oleh gigitan vektor yang

baru-baru ini makan di daerah lesi pox. Vektor yang umum: kutu babi (Haematopinus suis),

nyamuk, dan lalat penggigit. Terdapat bukti infeksi transplasenta babi neonatal (baru lahir).

Virus masuk melalui luka/lecet bereplikasi di sel dari stratum spinosum menyebabkan lesi kulit yang khas untuk berkembang.

Lesi melewati tahapan makula, papula, vesikula, pustula, dan krusta.

Tahap viremia penyakit belum terbukti. Namun, ada laporan viremia terjadi pada anak babi sejak infeksi transplasenta neonatal.

Antibodi terhadap virus pox terbentuk akibat infeksi dan imunitas tubuh yang tahan lama.

PATOGENESIS

LESI DAN GEJALA KLINIS Gejala klinis penyakit sistemik jarang teramati, tetapi lesi kulit

mudah terlihat. Lesi awal ventral abdomen, bagian dalam kaki, dan di daerah

inguinal lokasi favorit kutu babi. Awalnya, ada vesikel kecil yang sebagian besar tidak teramati. Papula yang dihasilkan sebesar 1-3 mm berbentuk bintik merah

bulat. Pada infeksi berat, lesi dapat terjadi di saluran pernapasan atas

dan saluran pencernaan anak babi yang terinfeksi secara kongenital.

Swine pox tidak menimbulkan respon pruritus pada babi yang terinfeksi.

DIAGNOSISAnamnesaSwine pox mudah didiagnosis dengan mengidentifikasi lesi. Lesi berbentuk bulat atau oval, berdiameter kurang dari 1,0

cm. Krusta berwarna cokelat hingga hitam mudah terlihat,

tetapi tahap vesikula jarang dapat diidentifikasi . Diagnosis histologis dapat dilakukan dengan

mengidentifikasi gejala khas, yaitu intracytoplasmic inclusion bodies yang berukuran besar pada lesi kulit.

Swine pox. Keratinocytes are hyperplastic and scar is seen at the surface. Right: clear inclusion bodies are not seen, but the cytoplasm are edematous and vacuoles are seen in the nucleus.

DIAGNOSIS BANDING

Lesi Pox harus dibedakan dari penyakit virus vesicular lainnya seperti: pityriasis rosea, dermatosis vegetans, streptococcal dermatitis, ringworm, dan greasy pig disease.

KONTROLPengendalian swine pox bergantung pada

kekebalan tubuh ternak dan pencegahan penularan.

Kontrol vektor: terutama kutu babi, dikendalikan dengan insektisida.

Kongenital swine pox umumnya bersifat sporadis, dan sembuh dengan sendirinya.

Tidak ada pengobatan.