Testing of viability seeds

Preview:

Citation preview

Menentukan potensi tumbuh maksimum dari suatu lot benih dalam kondisi optimal untuk menduga mutu benih sebagai bahan tanam.

Prinsip

Dilakukan terhadap benih murni

Persyaratan, lihat tabel 5 A

Substrat :

•Kertas filter, blotter atau towel

•Pasir, 90% lolos saringan 0,8 mm dan tertahan saringan 0,05 mm.

•Tanah, kualitas baik, bukan tanah liat dan bebas partikel besar

Metoda:

• Top of Paper (TP) / pada kertas

• Between Paper (BP) / antar kertas

• Sand (S) / pada pasir

Merangsang perkecambahan

Biasanya untuk benih jika sampai akhir pengujian terdapat benih keras atau segar

Pematahandormansi, lihat tabel.

Perlakuan untuk benih keras

Gunakan Acuan Evaluasi kecambah ISTA

Benih nornal

Benih abnormal

Benih keras

Benih segar

Benih mati

Penghitungan CONTOH : 1. Normal 87% Abnormal 10% Dead 3% Total 100% 2. Normal 87% 87%

Abnormal 9% 10% Dead 3% 3% Total 99% 100%

Gunakan tabel germination 5.1 untuk 100 benih

dengan 4 ulangan.

Contoh : kecambah normal :

89

94

92

87

rata-rata :90,5 %; dari table 5.1maximum range=> 11; nilai terkecil : 87 nilai terbesar :94

perbedaan : 7 => dibawah nilai toleransi

Monocotyledones

• With epigeal germination

• Without epicotyl elongation

The primary root is essential

Monocotyledones

- With hypogeal germination

The primary root may be replaced by secondairy

roots

• Dicotyledones

With epigeal germination

Without epicotyl elongation

• The primary root is essential

Dicotyledons

With epigeal germination

With epicotyl elongation

The primary root may be replaced by secondary roots

● Dicotyledons

With hypogeal germination

With epicotyl elongation

● The primary root may be replaced by

secondary roots