Tanda Baca Koma

Preview:

Citation preview

KOMA

Kelompok 4:

M. Farhan LayangmasM. Rheza N.A.M. Ramdoni

M. Zia AlgharNiswatul Imtinan

Nurul Aulia P.

XII MIPA 6

Menyatakan Jumlah

Kalimat Setara + Tetapi

Anak, Induk Kalimat

Memisahkan KataEkspresifPemisahan Petikan

Alamat, Wilayah, Tanggal

Susunan Nama

Penamaan Gelar

Lanjut

1

1. Pencirian atau Pembilangan

Tanda koma dipakai di antara unsur-unsur untuk menunjukkan suatu ciri atau jumlah

Contoh

*Briken membeli pensi l , pulpen, dan buku.

*Satu, dua, …… tiga!

2

2. Memisahkan kalimat setara

Tanda koma dapat memisahkan kalimat setara, dengan syarat terdapat kata tetapi atau melainkan

Contoh

*Gusni ingin datang, tetapi hujan.

*Dia bukan penjual, melainkan pembeli.

3

3. Memisahkan Anak dan Induk Kalimat

Tanda koma dapat memisahkan Anak kalimat dengan Induk kalimat

Contoh

*Kalau har i in i cerah, Fakhr i akan berdagang .

*Fakhri akan berdagang kalau har i in i cerah

Dengan syarat anak kalimat didepan induk kalimat

4

4. Memisahkan Kata Ekspresif

Tanda koma dapat memisahkan kata ataupun pernyataan yang bersifat ekspresif

Contoh

*Wah, keren!

*O, benarkah begitu ?

Contoh kata ekspresif : wah, o, hah

5

5. Memisahkan Petikan Langsung

Tanda koma dapat memisahkan kalimat petikan langsung.

Contoh

* Kata Lukman, “Briken sedang makan.”

* ”Zaki sudah pergi ke Bandung,” ujar Rizki

Pemisahan ini dilakukan diantara kalimat petikan dengan pembicaranya

6

6. Dipakai diantara waktu, alamat, wilayah

Tanda koma digunakan diantara penggunaan alamat, wilayah, waktu ataupun penanggalan.

Contoh

* Bogor, 26 Januari 2016

* Desa Sukaresmi , Bud i Agung, Kedung War ing in , Bogor

7

6. Koma dalam meletakkan susunan nama

Tanda koma digunakan untuk mengatur letak susunan nama yang dibalik

Contoh* Ramdoni , Muhammad, 2006. I lmu Matematika. ..Bogor: PT Gramedia

8

8. Koma dalam pemisahan gelar

Tanda koma digunakan di antara gelar dan nama yang dimiliki oleh seseorang

Contoh

* Drs. H. Surya Setyamulyana, M.Pd.

Menyatakan Jumlah

Kalimat Setara + Tetapi

Anak, Induk Kalimat

Memisahkan KataEkspresifPemisahan Petikan

Alamat, Wilayah, Tanggal

Susunan Nama

Penamaan Gelar

TERIMA KASIH

PERTANYAAN

1. Batasan koma dalam suatu kalimat? (Rati)

2. Fungsi koma dalam nominal uang? (Safety)