1716-KST-Teknik Pemboran Minyak.pdf

Embed Size (px)

Citation preview

  • 1716-13/14 Hak Cipta pada Kemdikbud KST-1/2

    UJIAN NASIONALTAHUN PELAJARAN 2013/2014

    KISI-KISI SOAL TEORI KEJURUAN

    Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah KejuruanKompetensi Keahlian : Teknik Pemboran MinyakKode : 1716Alokasi Waktu : 120 menit

    No Standar Kompetensi Lulusan Kemampuan yang Diuji1 Memahami Tentang Geologi Migas Menjelaskan Aspek Geologi dan Reservoir2 Mengidentifikasi Fluida Reservoir Mengidentifikasi Sifat Fisik fluida reservoir3 Memahami Konsep Aliran Fluida

    Dalam Reservoir Dan Dalam PipaMenjelaskan aliran fluida dalam reservoirdan dalam pipa

    4 Memahami Konsep KesatuanAntara Batuan Reservoir DanFluida Reservoir

    Menjelaskan sifat fisik batuan reservoir

    5 Menguasai teknologi pemboran Mendeskripsikan pemboran sumur migas.6 Mempersiapkan lokasi tempat

    pemboran Menentukan persiapan tempat lokasipemboran7 Memahami peralatan pemboran Menentukan peralatan menara pemboran

    (drilling tower)8 Mengoperasikan peralatan

    pengangkat (hoisting equipment)dalam pemboran

    Mengidentifikasi peralatan pengangkat

    9 Memahami peralatan pemutar(rotating equipment) dalampemboran

    Mendeskripsikan peralatan pemutar

    10 Mendeskripsikan peralatan sirkulasilumpur pemboran

    Menentukan karakteristik peralatan sirkulasi

    11 Mengoperasikan peralatan pencegahsembur liar

    Mengoperasikan peralatan pencegah semburliar

    12 Mengoperasikan peralatan khusus Menentukan peralatan khusus13 Mengoperasikan peralatan pipa

    pemboran (drill pipe)Mengidentifikasi operasi dan karakteristikpipa bor

    14 Memasang peralatan pipa selubung(casing)

    Menentukan pipa selubung (casing)

    15 Melaksanakan penyemenan casing Menentukan peralatan penyemenan pipaselubung

    16 Memahami lumpur pemboran Mengidentifikasi lumpur bor17 Memahami hidrolika lumpur

    pemboranMenentukan Hidrolika Lumpur Bor

    18 Memahami semen pemboran Menentukan Semen Pemboran

    DOKUMEN NEGARA

  • 1716-13/14 Hak Cipta pada Kemdikbud KST-2/2

    No Standar Kompetensi Lulusan Kemampuan yang Diuji19 Memahami jenis-jenis problema

    dalam pemboranMenentukan problem dalam Pemboran

    20 Memahami pencegahan semburanliar

    Mendeskripsikan teknik dan peralatanpencegah semburan liar