46
TAHUN 2014 BAB 4 –HASIL PELAKSANAAN LAPORAN AKHIR PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

4_HASIL PELAKSANAAN

Embed Size (px)

DESCRIPTION

laporan pemetaan batas rt

Citation preview

Page 1: 4_HASIL PELAKSANAAN

TAHUN 2014

BAB 4 –HASIL PELAKSANAAN LAPORAN AKHIR

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

Page 2: 4_HASIL PELAKSANAAN
Page 3: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

58

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.1. JUMLAH DAN LUAS WILAYAH RT

Survei dan pengukiran situasi lapangan dalam rangka penyusunan peta batas RT,

difokuskan 5 wilayah administrasi kecamatan yang terdapat di Pulau Sebatik. Kelima

kecamatan dimaksud adalah Kecamatan Sebatik, Sebatik Utara, Sebatik Tengah, Sebatik

Timur dan Sebatik Barat.

Hasil survei lapangan yang dilakukan salah satunya adalah berhasil mengkalkulasi luas

eksisting wilayah sampai pada tingkat pembagian lingkungan wilayah terkecil, dalam ini

linkungan tingkat Rukun Tetangga (RT). Data kalkulasi luas wilayah masing-masing RT

tersebut, lebih jauh menghasilkan rekapitulasi luas wilayah dan perbandingannya untuk

masing-masing desa yang terdapat di Pulau Sebatik.

4.1.1 Kecamatan Sebatik

Survei dan pengukuran situasi lapangan mendata terdapat empat desa yaitu (1) Desa

Padaidi; (2) Desa Sei Manurung; (3) Desa Tanjung Karang; dan (4) Desa Balansiku.

Gambar 4- 1 Perbandingan Persentase Luas Wilayah Desa di Kecamatan Sebatik Pulau Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Jika diperbandingkan diantara keempat desa tersebut, Desa Balansiku memiliki wilayah

yang dominan luas, mencapai 46 % dibanding ketiga desa lainnya. Kedua terbesar adalah

46%

27%

11%

16%

Persentase Luas Wilayah

Balansiku

Tanjung Karang

Padaidi

Sei Manurung

Page 4: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

59

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Desa Tanjung Karang (27%), dan Sei Manurung (16%) sementara wilayah dengan luas

terkecil adalah Desa Padaidi dengan persentase 11% dari total luas keempat desa yang

ada.

Gambar 4- 2 Perbandingan Jumlah RT Tiap Desa di Kec. Sebatik Pulau Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Ditilik berdasarkan jumlah RT yang terdapat untuk masing-masing desa, Desa Tanjung

Karang mencatatkan jumlah RT terbanyak, meskipun dari sisi luas lebih kecil dibandingkan

dengan luas wilayah Desa Balansiku . Jumlah RT di Desa Tanjung Karang sebanyak 12 RT,

sedangkan untuk Desa Balansiku sebanyak 8 RT. Wilayah dengan jumlah RT terkecil

adalah Desa Padaidi, yakni sebanyak 4 RT.

Jumlah RT di Desa Tanjung Karang yang relatif lebih banyak dibandingkan dengan desa

lainnya, sebagai konsekuensi dari eksistensi Desa Tanjung Karang sebagai ibukota

Kecamatan Sebatik.

(1) Desa Tanjung Karang

Hasil survei dan pengukuran situasi lapangan mendata jumlah lingkungan RT di

Desa Tanjung Karang sebanyak 12 RT. Data survei lapangan tersebut

merekapitulasi total luas wilayah Desa Tanjung Karang adalah 1369,86 Ha atau

13,7 km2. Lingkungan RT terluas berturut-turut adalah RT 10 seluas 445,01 Ha atau

4,45 km2, RT 11 seluas 233,88 Ha atau 2,34 km2, RT 06 seluas 173,11 Ha atau 1,73

8

12

6

4

0

2

4

6

8

10

12

14

Balansiku Tanjung Karang Sei Manurung Padaidi

JUM

LAH

RT

DESA

Jumlah RT dalam Lingkup Desadi Kecamatan Sebatik

Page 5: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

60

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

km2, RT 09 seluas 144,41 Ha atau 1,44 km2, RT 03 seluas 132,52 Ha atau 1,33 km2,

RT 12 seluas 108 Ha atau 13,70 km2, RT 08 seluas 42,15 Ha atau 0,42 km2, RT 02

seluas 24,95 Ha atau 0,25 km2, RT 05 seluas 20,05 Ha atau 0,20 km2, RT 1 seluas

22,43 Ha atau 0,22 km2, RT 07 seluas 15,14 Ha atau 0,15 km2, dan RT 04 seluas

7,22 Ha atau 0,07 km2.

Jumlah dan luas wilayah masing-masing lingkungan RT yang terdapat di Desa

Tanjung Karang, secara lengkap ditampilkan dalam Tabel 4.1.

Tabel 4 - 1 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Tanjung Karang Kec. Sebatik

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 22.43 0.22

2 24.95 0.25

3 132.52 1.33

4 7.22 0.07

5 20.05 0.20

6 173.11 1.73

7 15.14 0.15

8 42.15 0.42

9 144.41 1.44

10 445.01 4.45

11 233.88 2.34

12 108.99 1.09

Luas Total 1369.86 13.70

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

(2) Desa Balansiku

Desa Balansiku merupakan desa yang berbatasan langsung dengan kecamatan

sebatik barat. Luas wilayah desa ini berdasarkan hasil survei lapangan yang

dilakukan mencapai 2386 atau 23,86 km2. Jumlah lingkungan RT yang terdapat

dalam wilayah administratif Desa Balansiku sebanyak 8 RT.

Dalam Tabel 4.2 ditampilkan luas wilayah masing-masing RT di Desa Balansiku,

berdasarkan data hasil survei lapangan yang dilakukan. Lingkungan RT dengan

wilayah terluas berturut-turut adalah RT 8 seluas 911, 73 Ha atau 9,12 km2, RT 7

Page 6: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

61

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

seluas 443,61 Ha atau 4,44 km2, RT 1 seluas 298,68 ha atau 2,99 km2 , RT 2 seluas

290,61 ha atau 2,91 km2 , RT 6 seluas 212,16 ha atau 2,12 km2 , RT 4 seluas 84,91

ha atau 0,85 km2 , dan RT 5 seluas 74,94 ha atau 0,75 km2 dan RT 3 seluas 69,37 ha

atau 0,69 km2. Sementara RT dengan wilayah terkecil adalah RT 5 seluas 74,94 ha

atau 0,75 km2.

Tabel 4 - 2 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Balansiku Kec. Sebatik

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 298.68 2.99

2 290.61 2.91

3 69.37 0.69

4 84.91 0.85

5 74.94 0.75

6 212.16 2.12

7 443.61 4.44

8 911.73 9.12

Luas Total 2386.00 23.86

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

(3) Desa Sei Manurung

Desa Sei Manurung adalah desa yang diapit oleh Desa Padaidi dan Desa Tanjung

Karang. Desa Sei Manurung terbagi ke dalam 6 lingkungan RT. Lingkungan RT

dengan wilayah terluas berdasarkan hasil survei lapangan adalah RT 6, mencapai

luas 444.21 ha atau 4,442 km2, disusul RT 1 yang mencapai luas 131.96 ha atau

1,320 km2. Selanjutnya RT 2 dan RT 3 masing masing dengan luas 102,39 Ha atau

1,024 km2 dan 102,09 Ha atau 1,021 km2. Sementara RT dengan wilayah terkecil

adalah RT 03 seluas 5,71 Ha atau hanya sekitar dari 0,057 km2, serta RT 04 dengan

luas 46 Ha atau hanya sekitar 0,46 km2.

Page 7: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

62

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Tabel 4 - 3 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Sei Manurung Kec. Sebatik

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 131.96 1.320

2 102.39 1.024

3 102.09 1.021

4 46.00 0.460

5 5.71 0.057

6 444.21 4.442

Luas Total 832.37 8.324

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014.

(4) Desa Padaidi

Wilayah Desa Padaidi, Kecamatan Sebatik, Pulau Sebatik, berdasarkan hasil survei

lapangan menempati areal seluas 567,86 ha atau sekitar 5,68 km2. Selain Desa

Padaidi memiliki luas wilayah desa di Kecamatan Sebatik juga memiliki jumlah RT

yang paling sedikit di kecamatan ini yaitu hanya 4 RT.

Jika ditinjau berdasarkan luas wilayahnya, lingkungan RT di Desa Padaidi dengan

wilayah terluas adalah RT 4 dengan luas mencapai 390,16 ha atau sekitar 3,9 km2.

Selanjutnya RT 3 seluas 71,27 ha atau sekitar 0,71 km2 dan RT 2 seluas 56,69 ha

atau sekitar 0,57 km2. Sementara lingkungan RT dengan wilayah yang terkecil

adalah RT 1 dengan luas 49,74 ha atau tidak lebih dari 0,5 km2.

Tabel 4 - 4 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Padaidi Kec. Sebatik

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 49.74 0.50

2 56.69 0.57

3 71.27 0.71

4 390.16 3.90

Luas Total 567.86 5.68

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014.

Page 8: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

63

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.1.2 Kecamatan Sebatik Timur

Kecamatan kedua yang terdapat di Pulau Sebatik adalah Kecamatan Sebatik Timur, yang

merupakan wilayah hasil pemekaran Kecamatan Sebatik. Letaknya di pesisir timur Sebatik

langsung berbatasan dengan laut yang memisahkan Sebatik dengan Tawau, Malaysia.

Berdasarkan hasil survei dan pengukuran situasi lapangan yang dilakukan, diketahui

bahwa terdapat 4 desa yang secara administratif berada dalam wilayah Kecamatan

Sebatik Timur di Pulau Sebatik. Desa-desa dimaksud adalah (1) Desa Sei Nyamuk, (2) Desa

Tanjung Harapan , (3) Desa Bukit Aru Indah, dan (4) Desa Tanjung Aru.

Berdasarkan luas wilayah, persentase masing-masing desa di Kecamatan Sebatik Timur

tidak berbeda jauh. Adapun Desa yang memiliki wilayah terluas yaitu Desa Sei Nyamuk

yang menempati 33% luas wilayah di Kecamatan ini. Desa Bukit Aru Indah dengan

persentase wilayah desa yaitu 25%. Selanjutnya Desa Tanjung Aru dan Desa Tanjung

Harapan memiliki persentase wilayah yang sama yaitu 21%.

Gambar 4- 3 Perbandingan Persentase Luas Wilayah Desa Kecamatan Sebatik Timur Pulau Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2013

Ditinjau berdasarkan keberadaan dan jumlah lingkungan RT pada masing-masing desa, hasil survei

lapangan mengetengahkan fakta lapangan dimana Desa Bukit Aru Indah dan Desa Tanjung Aru

memiliki jumalah RT yang sama yaitu 16 RT walaupun memiliki luas wilayah yang berbeda.

33%

21%

25%

21%

Persentase Luas Wilayah Desa

Sei Nyamuk

Tanjung Harapan

Bukit Aru Indah

Tanjung Aru

Page 9: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

64

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Wilayah Desa Sei Nyamuk dengan jumlah lingkungan RT yakni 12 RT sedangkan Desa Tanjung

Harapan memiliki jumlah RT terkecil yaitu 10 RT.

Gambar 4- 4 Perbandingan Jumlah RT Tiap Desa di Kecamatan Sebatik Timur Pulau Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014.

(1) Desa Sei Nyamuk

Hasil survei dan pengukuran situasi lapangan mendata jumlah lingkungan RT di Sei

Nyamuk sebanyak 12 RT, sebagaimana ditampilkan dalam Tabel 4.6. Data survei

lapangan tersebut merekapitulasi total luas wilayah Desa Sei Nyamuk sebesar

1316,15 ha atau 13,16 km2. Wilayah RT terluas berturut-turut adalah RT 03 seluas

745,41 ha atau 7,45 km2 kemudian luas RT secara berturut-turut adalah RT 2

seluas 141,59 ha atau 1,42 km2 , RT 12 seluas 105,89 ha atau 1,06 km2 , RT 10

seluas 103,02 ha atau 1,03 km2 , RT 7 seluas 66,97 ha atau 0,67 km2 , RT 9 seluas

53,28 ha atau 0,53 km2 , RT 11 seluas 36,30 ha atau 0,36 km2 , RT 4 seluas 34,16 ha

atau 0,34 km2 , RT 8 seluas 13,65 ha atau 0,14 km2 , RT 6 seluas 7,38 ha atau 0,07

km2 , RT 1 seluas 6,53 ha atau 0,07 km2 dan RT 5 memiliki wilayah terkecil seluas

1,97 ha atau 0,02 km2.

12

10

16 16

0

2

4

6

8

10

12

14

16

18

Sei Nyamuk Tanjung Harapan Bukit Aru Indah Tanjung Aru

RT

DESA

Jumlah RT dalam Lingkup Desa di Kecamatan Sebatik Timur

Page 10: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

65

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Tabel 4 - 5 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Sei Nyamuk, Kecamatan Sebatik Timur

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 6.53 0.07

2 141.59 1.42

3 745.41 7.45

4 34.16 0.34

5 1.97 0.02

6 7.38 0.07

7 66.97 0.67

8 13.65 0.14

9 53.28 0.53

10 103.02 1.03

11 36.30 0.36

12 105.89 1.06

Luas Total 1316.15 13.16

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

(2) Desa Tanjung Harapan

Desa Tanjung Harapan terbagai ke dalam 10 lingkungan RT, dengan total luas

wilayah berdasarkan hasil survei lapangan mencapai 711,28 ha atau sekitar 7.11

km2. Luas wilayah dirinci berdasarkan lingkungan RT terdata bahwa RT 07 memiliki

wilayah terluas, yakni seluas 634,06 ha atau 6,34 km2. Terluas kedua adalah RT 4

yang mencapai 116,37 ha atau sekitar 1,16 km2. Selanjutnya berturut-turut

wilayah berdasarkan luas adalah RT 5 seluas 17,62 ha atau sekitar 0,18 km2, RT 6

seluas 13,15 ha atau sekitar 0,13 km2, RT 10 seluas 10,76 ha atau sekitar 0,11 km2,

RT 2 seluas 6,82 ha atau sekitar 0,07 km2, RT 1 seluas 5,51 ha atau sekitar 0,06

km2. Untuk wilayah RT dengan luas wilayah terkecil di Desa Tanjung Harapan yaitu

RT 3 seluas 4,50 ha atau sekitar 0,05 km2.

Page 11: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

66

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Tabel 4 - 6 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Tanjung Harapan Kec. Sebatik Timur

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

(3) Desa Bukit Aru Indah

Desa dengan jumlah RT yang sama dengan Desa Tanjung Aru memiliki masing-

masing lingkungan RT sebanyak 16 RT. Total luas kecamatan ini berdasakan hasil

pengukuran di lapangan yang dilakukan mencapai 966,27 ha atau mencapai 9,66

km2. Meski demikian terdapat perbedaan yang cukup antara luas masing-masing

RT yang ada.

Dalam Tabel 4.8 tergambar bahwa lingkungan RT dengan wilayah yang relatif lebih

luas terdapat di RT 16 dengan luas mencapai 574,41 ha atau seluas 5,74 km2, serta

terluas kedua adalah RT 12 mencapai luas 226,53 ha atau sekitar 2,27 km2.

Sementara lingkungan RT dengan wilayah terkecil adalah RT 6 yang hanya seluas

0,72 ha atau tidak lebih dari 0,01 km2, serta RT 4 dengan luas 2,12 ha atau sekitar

0,02 km2.

Nama/Nomor

RT (Ha) (Km2)

1 5.51 0.06

2 6.82 0.07

3 4.50 0.05

4 116.37 1.16

5 17.62 0.18

6 13.15 0.13

7 634.06 6.34

6 1.02 0.01

9 1.47 0.01

10 10.76 0.11

Luas Total 811.28 8.11

Luas Wilayah

Page 12: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

67

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Tabel 4 - 7 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Bukit Aru Indah Kec. Sebatik Timur

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 20.84 0.21

2 6.59 0.07

3 5.59 0.06

4 2.12 0.02

5 3.43 0.03

6 0.72 0.01

7 4.75 0.05

8 13.27 0.13

9 14.76 0.15

10 11.99 0.12

11 59.67 0.60

12 226.53 2.27

13 7.47 0.07

14 8.27 0.08

15 5.85 0.06

16 574.41 5.74

Luas Total 966.27 9.66

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

(4) Desa Tanjung Aru

Desa Tanjung Aru memiliki 16 RT. Hasil survei lapangan mendata luas wilayah Desa

Tanjung Aru mencapai 812,58 ha atau mencapai 8,13 km2.

Page 13: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

68

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Tabel 4 - 8 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Tanjung Aru, Kec. Sebatik Timur

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 4.60 0.05

2 3.56 0.04

3 5.30 0.05

4 5.12 0.05

5 5.80 0.06

6 2.83 0.03

7 16.31 0.16

8 632.39 6.32

9 43.69 0.44

10 16.65 0.17

11 17.28 0.17

12 16.99 0.17

13 22.85 0.23

14 9.56 0.10

15 4.02 0.04

16 5.65 0.06

Luas Total 812.58 8.13

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Ditinjau berdasarkan luas wilayah masing-masing RT yang ada, hasil survei

lapangan mendata RT dengan wilayah terluas adalah RT 8 seluas 632,39 ha atau

mencapai 6,32 km2. Untuk wilayah terluas kedua hanya memiliki luas 43,69 ha

atau mencapai 0,44 km2. Sementara RT 6 merupakan lingkungan dengan wilayah

terkecil, yakni seluas 2,83 ha atau hanya sekitar 0,03 km2.

4.1.3 Kecamatan Sebatik Utara

Kecamatan ketiga yang terdapat di Pulau Sebatik adalah Kecamatan Sebatik Utara, yang

merupakan wilayah hasil pemekaran Kecamatan Sebatik. Letaknya di pesisir timur Sebatik

langsung berbatasan dengan laut yang memisahkan Sebatik dengan Tawau, Malaysia.

Berdasarkan hasil survei dan pengukuran situasi lapangan yang dilakukan, diketahui

bahwa terdapat 3 Desa yang secara administratif berada dalam wilayah Kecamatan

Page 14: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

69

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Sebatik Utara di Pulau Sebatik. Desa-desa yang dimaksud adalah (1) Desa Sei Pancang, (2)

Desa Seberang, dan (3) Desa Lapri.

Ditinjau berdasakan luas wilayah, hasil survei lapangan mengkalkulasi data yang

menunjukkan bahwa Desa Lapri memiliki wilayah terluas dibanding desa lain yang

terdapat di Kecamatan Sebatik Utara. Jika dipresentasekan, luas wilayah Desa Lapri

mencapai 45%. Desa lainnya di Kecamatan Sebatik Utara yaitu Desa Seberang dan Desa

Sei Pancang masing-masing memiliki persentase wilayah yaitu 34% dan 21%.

Gambar 4- 5 Perbadingan Persentase Luas Wilayah Desa di Kecamatan Sebatik Utara, Pulau Sebatik.

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Ditinjau berdasarkan keberadaan dan jumlah lingkungan RT pada masing-masing desa, hasil survei

lapangan mengetengahkan fakta lapangan dimana Desa Sei Pancang memiliki jumlah lingkungan

RT terbanyak, yakni sebanyak 12 RT. Wilayah desa ini lebih kecil dibanding desa lainnya.

Sementara Desa Seberang memiliki jumlah RT sebanyak 8 RT dan Desa Lapri sebanyak 6 RT.

21%

34%

45%

Persentase Luas Wilayah Desa

Sei Pancang

Seberang

Lapri

Page 15: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

70

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Gambar 4- 6 Perbadingan Jumlah RT Tiap Desa di Kec. Sebatik Utara, Pulau Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014.

(1) Desa Sei Pancang

Hasil survei dan pengukuran situasi lapangan mendata jumlah lingkungan RT di

Desa Sei Pancang sebanyak 12 RT, sebagaimana ditampilkan dalam Tabel 4.6.

Data survei lapangan tersebut merekapitulasi total luas wilayah Desa Sei Pancang

seluas 327,46 ha atau 3,27 km2. Wilayah RT terluas berturut-turut adalah RT 6

seluas 69,96 ha atau 0,7 km2, dan RT 8 seluas 38,11 ha atau 0,38 km2. Sementara

RT dengan wilayah terkecil adalah RT 3 yang hanya seluas 11,69 ha atau tidak lebih

dari 0,12 km2, dan RT 10 seluas 12,92 ha atau sekitar 0,13 km2.

12

8

6

0

2

4

6

8

10

12

14

Sei Pancang Seberang Lapri

JUM

LAH

RT

DESA

Jumlah RT dalam Lingkup Desa Kec. Sebatik Utara

Page 16: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

71

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Tabel 4 - 9 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Sei Pancang Kec. Sebatik Utara

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 32.90 0.33

2 16.85 0.17

3 11.69 0.12

4 14.11 0.14

5 21.07 0.21

6 69.96 0.70

7 34.62 0.35

8 38.11 0.38

9 21.52 0.22

10 12.92 0.13

11 35.80 0.36

12 17.90 0.18

Luas Total 327.46 3.27

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014.

(2) Desa Seberang

Desa Seberang terbagai ke dalam 8 lingkungan RT, dengan total luas wilayah

berdasarkan hasil survei lapangan mencapai 537,89 ha atau sekitar 5,38 km2. Luas

wilayah dirinci berdasarkan lingkungan RT terdata bahwa RT 7 memiliki wilayah

terluas, yakni seluas 92,98 ha atau 0,93 km2. Terluas kedua adalah RT 6 yang

mencapai 91,47 ha atau sekitar 0,91 km2. Sementara RT dengan wilayah terkecil

adalah RT 2 yang hanya seluas 62,19 ha atau hanya sekitar 0,62 km2.

Tabel 4 - 10 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Seberang, Kec. Sebatik Utara

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 41.22 0.41

2 62.19 0.62

3 65.67 0.66

4 48.02 0.48

5 87.22 0.87

6 91.47 0.91

7 92.98 0.93

Page 17: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

72

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

8 49.12 0.49

Luas Total 537.89 5.38

Sumber : Hasil survei lapangan, 2013

(3) Desa Lapri

Desa Lapri dengan jumlah lingkungan RT sebanyak 6 RT. Total luas desa ini

berdasakan hasil pengukuran di lapangan yang dilakukan yakni 702,12 ha atau

mencapai 7,02 km2. Meski demikian terdapat perbedaan yang cukup antara luas

masing-masing RT yang ada. Dalam Tabel 4.8 tergambar bahwa lingkungan RT

dengan wilayah yang relatif lebih luas terdapat di RT 4 dengan luas mencapai

190,92 ha atau seluas 1,91 km2, serta terluas kedua adalah RT 5 mencapai luas

189,5 ha atau sekitar 1,89 km2. Sementara lingkungan RT dengan wilayah terkecil

adalah RT 3 dengan luas 40,56 ha atau sekitar 0,41 km2 , serta RT 1 seluas 56,24

ha atau tidak lebih dari 0,56 km2.

Tabel 4 - 11 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Lapri Kec. Sebatik Utara

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 56.24 0.56

2 69.23 0.69

3 40.56 0.41

4 190.92 1.91

5 189.50 1.89

6 155.68 1.56

Luas Total 702.12 7.02

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

4.1.4 Kecamatan Sebatik Tengah

Kecamatan keempat yang terdapat di Pulau Sebatik adalah Kecamatan Sebatik Tengah,

yang merupakan wilayah yang memiliki tidak memiliki batas laut dan kecamatan ini

berbatasan langsung dengan Sebatik Malaysia. Berdasarkan hasil survei dan pengukuran

situasi lapangan yang dilakukan, diketahui bahwa terdapat 4 desa yang secara

administratif berada dalam wilayah Kecamatan Sebatik Tengah di Pulau Sebatik. Desa-

Page 18: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

73

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

desa dimaksud adalah (1) Desa Maspul, (2) Desa Sei Limau, (3) Desa Bukit Harapan, dan

(4) Desa Aji Kuning.

Ditinjau berdasakan luas wilayah, hasil survei lapangan mengkalkulasi data yang

menunjukkan bahwa Desa Sei Limau memiliki wilayah terluas dibanding desa lain yang

terdapat di Kecamatan Sebatik Tengah. Jika dipresentasekan, luas wilayah Sei Limau

mencapai 44 %. Sementara Desa Bukit Harapan memilik persentasei wilayah 31 % dan

yang terkecil yaitu Desa Maspul yakni 11% dan Desa Aji Kuning 14%.

Gambar 4- 7 Perbadingan Persentase Luas Wilayah Desa Di Kec. Sebatik Tengah Pulau Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Ditinjau berdasarkan keberadaan dan jumlah lingkungan RT pada masing-masing desa, hasil survei

lapangan mendapatkan fakta lapangan dimana Desa Sei Limau memiliki jumlah lingkungan RT

terbanyak, yakni sebanyak 14 RT. Sementara desa dengan jumlah RT paling sedikit adalah adalah

Desa Maspul, yakni hanya sebanyak 6 RT.

11%

44%31%

14%

Persentase Luas Wilayah Desa

Maspul

Sei Limau

Bukit Harapan

Aji Kuning

Page 19: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

74

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Gambar 4- 8 Perbadingan Jumlah RT Tiap Desa di Kec. Sebatik Tengah Pulau Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014.

(1) Desa Maspul

Hasil survei dan pengukuran situasi lapangan mendata jumlah lingkungan RT di

Desa Maspul sebanyak 6 RT, jumlah RT ini merupakan sebagaimana ditampilkan

dalam Tabel 4.6. Data survei lapangan tersebut merekapitulasi total luas wilayah

Desa Maspul sebesar 556,3 ha atau 5,56 km2. Wilayah RT terluas berturut-turut

adalah RT 5 seluas 160 ha atau 1.6 km2, dan RT 04 seluas 105,62 ha atau 1,06 km2 ,

RT 6 seluas 99,32 ha atau sekitar 0,99 km2. Sementara RT dengan wilayah terkecil

adalah RT 3 yang hanya seluas 18,04 ha atau tidak lebih dari 0,18 km2, dan RT 1

seluas 56,16 ha atau sekitar 0,56 km2.

Tabel 4 - 12 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Maspul Kecamatan Sebatik Tengah

6

14

7

13

0

2

4

6

8

10

12

14

16

Maspul Sei Limau Bukit Harapan Aji Kuning

JUM

LAH

RT

DESA

Jumlah RT dalam Lingkup Desa Kec. Sebatik Tengah

Nama/Nomor

RT (Ha) (Km2)

1 56.16 0.56

2 117.04 1.17

3 18.04 0.18

4 105.62 1.06

5 160.12 1.60

6 99.32 0.99

Luas Total 556.3 5.56

Luas Wilayah

Page 20: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

75

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

(2) Desa Sei Limau

Desa Sei Limau terbagi ke dalam 14 lingkungan RT, dengan total luas wilayah

berdasarkan hasil survei lapangan mencapai 2097,93 ha atau sekitar 20,98 km2.

Luas wilayah dirinci berdasarkan lingkungan RT terluas terdata bahwa RT 8

memiliki wilayah terluas, yakni seluas 241,48 ha atau 2,41 km2. Terluas kedua

adalah RT 3 yang mencapai 224,51 ha atau sekitar 2,25 km2. Sementara RT dengan

wilayah terkecil adalah RT 10 yang hanya seluas 69,98 ha atau hanya sekitar 0,70

km2.

Tabel 4 - 13 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Sei Limau, Kec. Sebatik Tengah

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 90.39 0.90

2 188.87 1.89

3 224.51 2.25

4 150.59 1.51

5 197.21 1.97

6 168.13 1.68

7 102.05 1.02

8 241.48 2.41

9 156.73 1.57

10 69.98 0.70

11 132.01 1.32

12 164.45 1.64

13 120.14 1.20

14 91.39 0.91

Luas Total 2097.93 20.98

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

(3) Desa Bukit Harapan

Desa Bukit Harapan dengan jumlah lingkungan yakni sebanyak 7 RT. Total luas

kecamatan ini berdasakan hasil pengukuran di lapangan yang dilakukan mencapai

Page 21: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

76

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

1500,19 ha atau mencapai 15,001 km2. Meski demikian terdapat perbedaan yang

cukup antara luas masing-masing RT yang ada.

Dalam Tabel 4.8 tergambar bahwa lingkungan RT dengan wilayah yang relatif lebih

luas terdapat di RT 7 dengan luas mencapai 320,10 ha atau seluas 3,2 km2, serta

terluas kedua adalah RT 4 mencapai luas 246,39 ha atau sekitar 2,46 km2.

Sementara lingkungan RT dengan wilayah terkecil adalah RT 6 yang hanya seluas

167,34 ha atau tidak lebih dari 1,67 km2, serta RT 3 dengan luas 174,64 ha atau

sekitar 1,75 km2.

Tabel 4 - 14 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Bukit Harapan Kec. Sebatik Tengah

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 198.63 1.99

2 189.40 1.89

3 174.64 1.75

4 246.39 2.46

5 203.69 2.04

6 167.34 1.67

7 320.10 3.20

Luas Total 1500.19 15.001

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

(4) Desa Aji kuning

Desa Aji Kuning menjadi pusat keramaian di Kecamatan Sebatik Tengah sebagian

besar fasilitas umum terdapat di desa ini. Hasil survei lapangan mendata luas

wilayah desa ini mencapai 641,05 ha atau mencapai 6,41 km2. Jumlah RT yang

terdapat Kelurahan Tanjung Harapan sebanyak 13 RT.

Tabel 4 - 15 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Aji Kuning, Kec. Sebatik Tengah

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 28.80 0.29

2 4.99 0.05

3 3.14 0.03

4 13.66 0.14

5 22.88 0.23

Page 22: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

77

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

6 37.50 0.38

7 23.85 0.24

8 9.46 0.09

9 12.49 0.12

10 32.22 0.32

11 53.18 0.53

12 153.70 1.54

13 245.20 2.45

Luas Total 641.05 6.41

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Ditinjau berdasarkan luas wilayah masing-masing RT yang ada, hasil survei

lapangan mendata RT dengan wilayah terluas adalah RT 13 seluas 245,20 ha atau

mencapai 2,45 km2. Disusul RT 12 seluas 153,70 ha atau sekitar 1,54 km2 dan RT

11 dengan luas 53,18 ha atau sekitar 0,53 km2. Sementara RT 3 merupakan

lingkungan dengan wilayah terkecil, yakni seluas 3,14 ha atau hanya sekitar 0,03

km2.

4.1.5 Kecamatan Sebatik Barat

Kecamatan kelima yang terdapat di Pulau Sebatik adalah Kecamatan Sebatik Barat, yang

merupakan wilayah hasil pemekaran Kecamatan Sebatik. Letaknya di pesisir barat Sebatik

langsung berbatasan dengan laut yang memisahkan Sebatik dengan Nunukan.

Berdasarkan hasil survei dan pengukuran situasi lapangan yang dilakukan, diketahui

bahwa terdapat 4 desa yang secara administratif berada dalam wilayah Kecamatan

Sebatik Barat di Pulau Sebatik. Desa-desa yang dimaksud adalah (1) Desa Setabu, (2) Desa

Binalawan, (3) Desa Liang Bunyu, dan (4) Desa Bambangan.

Ditinjau berdasakan luas wilayah, hasil survei lapangan mengkalkulasi data yang

menunjukkan bahwa Desa Setabu memiliki wilayah terluas dibanding desa lain yang

terdapat di Kecamatan Sebatik Barat. Jika dipresentasekan, luas wilayah Desa Setabu

mencapai 38 %. Sementara Desa Binalawan yang merupakan pusat pemerintahan

Kecamatan Sebatik Barat memiliki wilayah, yakni hanya 20 % dari luas keseluruhan desa

yang terdapat di Sebatik Barat. Persentase luas desa terkecil pada desa Liang Bunyu yaitu

19 %

Page 23: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

78

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Gambar 4- 9 Perbadingan Persentase Luas Wilayah Desa Di Kec. Sebatik Barat Pulau Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Ditinjau berdasarkan keberadaan dan jumlah lingkungan RT pada masing-masing desa, hasil survei

lapangan mengetengahkan fakta lapangan dimana Desa Setabu yang memiliki persentase wilayah

terluas juga memiliki jumlah lingkungan RT terbanyak, yakni sebanyak 13 RT. Sementara Desa

Bambangan dengan jumlah RT paling sedikit yaitu 7 RT. Sedangkan Desa yang lain seperti Desa

Binalawan dan Desa Liang Bunyu masing-masing 11 RT dan 9 RT.

Gambar 4- 10 Perbadingan Jumlah RT Tiap Desa di Kec. Sebatik Barat Pulau Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014.

38%

19%

23%

20%

Persentase Luas Wilayah Desa

Setabu

Liang Bunyu

Bambangan

Binalawan

13

11

9

7

0

2

4

6

8

10

12

14

Setabu Binalawan Liang Bunyu Bambangan

JUM

LAH

RT

DESA

Jumlah RT Dalam Lingkup Desa Kec. Sebatik Barat

Page 24: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

79

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

(1) Desa Setabu

Hasil survei dan pengukuran situasi lapangan mendata jumlah lingkungan RT di

Desa Setabu yang merupakan desa yang memiliki jumlah RT terbanyak yakni

sebanyak 13 RT, sebagaimana ditampilkan dalam Tabel 4.6. Data survei lapangan

tersebut merekapitulasi total luas wilayah Desa Setabu sebesar 3.597,34 ha atau

35,97 km2. Wilayah RT terluas pada RT 9 seluas 624,08 ha atau 6,24 km2, dan RT

12 seluas 379,97 ha atau 3,80 km2. Sementara RT dengan wilayah terkecil adalah

RT 1 seluas 157, 31 ha atau sekitar 1,57 km2 dan RT 3 yang hanya seluas 116,20 ha

atau tidak lebih dari 1,16 km2.

Tabel 4 - 16 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Setabu Kec. Sebatik Barat

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 157.31 1.57

2 297.44 2.97

3 116.20 1.16

4 245.37 2.45

5 231.63 2.32

6 298.13 2.98

7 228.63 2.29

8 213.17 2.13

9 624.08 6.24

10 328.07 3.28

11 334.14 3.34

12 379.97 3.80

13 143.21 1.43

Luas Total 3597.34 35.97

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

(2) Desa Binalawan

Desa Binalawan terbagai ke dalam 11 lingkungan RT, dengan total luas wilayah

berdasarkan hasil survei lapangan mencapai 1.899,55 ha atau sekitar 18,9 km2.

Luas wilayah dirinci berdasarkan lingkungan RT terdata bahwa RT 9 memiliki

wilayah terluas, yakni seluas 612,78 ha atau 6,13 km2. Terluas kedua adalah RT 4

Page 25: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

80

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

yang mencapai 519,13 ha atau sekitar 5,19 km2. Sementara RT dengan wilayah

terkecil adalah RT 2 yang hanya seluas 10,08 ha atau hanya sekitar 0,1 km2.

Tabel 4 - 17 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Binalawan Kec. Sebatik Barat

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 45.27 0.45

2 10.08 0.10

3 77.44 0.77

4 519.13 5.19

5 40.54 0.41

6 113.20 1.13

7 43.05 0.43

8 32.04 0.32

9 612.78 6.13

10 78.26 0.78

11 317.77 3.18

Luas Total 1889.55 18.90

Page 26: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

81

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

(3) Desa Liang Bunyu

Desa Liang Bunyu memiliki jumlah RT yakni sebanyak 9 RT. Total luas kecamatan

ini berdasakan hasil pengukuran di lapangan yang dilakukan mencapai 1.802,78 ha

atau mencapai 18,03 km2. Meski demikian terdapat perbedaan yang cukup antara

luas masing-masing RT yang ada.

Dalam Tabel 4.8 tergambar bahwa lingkungan RT dengan wilayah yang relatif lebih

luas terdapat di RT 9 dengan luas mencapai 444,47 ha atau seluas 4,44 km2, serta

terluas kedua adalah RT 4 mencapai luas 413,38 ha atau sekitar 4,13 km2.

Sementara lingkungan RT dengan wilayah terkecil adalah RT 5 dan RT 7 yang

masing-masing hanya seluas 21,52 ha atau tidak lebih dari 0,22 km2.

Tabel 4 - 18 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Liang Bunyu Kec. Sebatik Barat

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 256.58 2.57

2 165.96 1.66

3 314.83 3.15

4 413.38 4.13

5 21.52 0.22

6 37.74 0.38

7 21.52 0.22

8 126.78 1.27

9 444.47 4.44

Luas Total 1802.78 18.03

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

(4) Desa Bambangan

Desa Bambangan menjadi desa jumlah RT paling sedikit di Kecamatan Sebatik

Barat. Hasil survei lapangan mendata luas wilayah kelurahan ini mencapai

2.168,73 ha atau mencapai 21,69 km2. Jumlah RT yang terdapat Desa Bambangan

sebanyak 7 RT.

Page 27: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

82

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

Tabel 4 - 19 Jumlah dan Luas Wilayah RT Desa Bambangan Kec. Sebatik Barat

Nama/Nomor Luas Wilayah

RT (Ha) (Km2)

1 57.33 0.57

2 254.91 2.55

3 107.14 1.07

4 240.77 2.41

5 404.25 4.04

6 623.44 6.23

7 480.89 4.81

Luas Total 2168.73 21.69

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Ditinjau berdasarkan luas wilayah masing-masing RT yang ada, hasil survei

lapangan mendata RT dengan wilayah terluas adalah RT 6 seluas 623,44 ha atau

mencapai 6,23 km2. Disusul RT 7 seluas 480,89 ha atau sekitar 4,81 km2 dan RT 5

dengan luas 404,25 ha atau sekitar 4,04 km2. Sementara RT 1 merupakan

lingkungan dengan wilayah terkecil, yakni seluas 57,33 ha atau hanya sekitar 0,57

km2.

4.2. BATAS-BATAS WILAYAH RT

Data selanjutnya yang dihasilkan dari survei dan pengukuran lapangan yang dilakukan

adalah data-data batas wilayah masing-masing lingkungan RT, pada masing-masing desa

di Kecamatan Sebatik, Sebatik Utara, Sebatik Tengah, Sebatik Timur dan Sebatik Barat.

Batas-batas RT dimaksud diorientasikan pada batas wilayah RT untuk sebelah Barat,

Timur, Utara dan sebelah Selatan.

Batas-batas wilayah RT dan titik koordinat referensinya, sebagaimana ditampilkan secara

mendetail dalam Tabel-tabel berikut:

Page 28: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

83

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.1. RT Desa Balansiku, Kecamatan Sebatik

Tabel 4 - 20 Batas-Batas Wilayah RT Desa Balansiku Kecamatan Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Barat Timur Utara Selatan

RT 2 Desa Tanjung Karang RT 6 Selat Nunukan

RT 3 dan RT 5 RT 1 RT 6 Selat Nunukan

RT 4 RT 2 RT 5 Selat Nunukan

Desa Setabu RT 3 dan RT 5 RT 8 RT 3

RT 4 RT 6, RT 7 dan RT 2 RT 8 RT 3

RT 5 dan RT 7 Desa Tanjung Karang RT 7 RT 1 dan RT 2

RT 8

Desa Sei Manurung,

Desa Tanjung Karang

dan Desa Padaidi

Desa Padaidi RT 6

Desa Setabu RT 7 dan Desa Padaidi

Desa Tanjung

Harapan, Bukit Aru

Indah dan Desa

Tanjung Aru

RT 4 dan RT 5

5

6

7

8

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 29: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

84

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.2. RT Desa Tanjung Karang, Kecamatan Sebatik

Tabel 4 - 21 Batas-Batas Wilayah RT Desa Tanjung Karang Kecamatan Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Barat Timur Utara Selatan

RT 2 Perairan Laut

Sulawesi

Desa Sei

ManurungRT 4 dan RT 5

RT 3Desa Sei Manurung

dan RT 1

Desa Sei

ManurungRT

RT 10 RT 2Desa Sei

ManurungRT 6

RT 5Perairan Laut

SulawesiRT 1

Perairan Laut

Sulawesi dan RT 7

RT 6 RT 1 dan RT 4 RT 2 RT 7 dan RT 8

RT 10 RT 5 dan RT 9 RT 2 dan RT 3 RT 11

RT 5 dan RT 8Perairan Laut

SulawesiRT 4 dan RT 5

RT 8 dan Perairan

Laut Sulawesi

RT 9Perairan Laut

SulawesiRT 5 dan RT 7

RT 9 dan Perairan

Laut Sulawesi

RT 6 dan RT 11RT 8 dan Perairan

Laut SulawesiRT 6

Perairan Laut

Sulawesi

Desa Setabu RT 3 dan RT 6Desa Sei

ManurungRT 11 dan RT 12

RT 12 RT 9 RT 6 dan RT 10Perairan Laut

Sulawesi

Desa Setabu RT 11 RT 10Perairan Laut

Sulawesi

11

12

5

6

7

8

9

10

4

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

Page 30: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

85

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.3. RT Desa Sei Manurung, Kecamatan Sebatik

Tabel 4 - 22 Batas-Batas Wilayah RT Desa Sei Manurung, Kecamatan Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Barat Timur Utara Selatan

RT 6Perairan Laut

Sulawesi

RT 4 Desa

PadaidiRT 2

RT 6Perairan Laut

SulawesiRT 1 RT 3 dan RT 4

RT 6 dan RT 2Perairan Laut

SulawesiRT 2 RT 4

RT 6Perairan Laut

SulawesiRT 3

RT 5, dan

Desa Tanjung

Karang (RT 2,

dan RT 3)

RT 2 dan RT 4

RT 1 Desa

Tanjung

Karang

RT 4 RT 1

RT 7 Desa

Balansiku

RT 1, RT 2,

dan RT 4,

RT 4 Desa

Padaidi

RT 10 dan RT

Desa Tanjung

Karang

5

6

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 31: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

86

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.4. RT Desa Padaidi, Kecamatan Sebatik

Tabel 4 - 23 Batas-Batas Wilayah RT Desa Padaidi, Kecamatan Sebatik

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Barat Timur Utara Selatan

Desa Tanjung AruPerairan Laut

Sulawesi

Desa Tanjung

AruRT 2

Desa Tanjung AruPerairan Laut

SulawesiRT 1 RT 3

Desa Tanjung AruPerairan Laut

SulawesiRT 2 RT 4

Desa BalansikuPerairan Laut

SulawesiRT 3

RT 1 dan RT 6

Sei

Manurung

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 32: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

87

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.5. RT Desa Sei Nyamuk, Kecamatan Sebatik Timur

Tabel 4 - 24 Batas-Batas Wilayah RT Desa Sei Nyamuk, Kecamatan Sebatik Timur

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Barat Timur Utara Selatan

RT 2 RT 6RT 5 Desa Sei

PancangRT 5 dan RT 4

RT 3 RT 4

RT 2 Desa Lapri

dan RT 6 Desa

Sei Pancang

RT 3 dan RT 10

Desa Setabu

RT, RT 4, RT 7,

RT 9, RT 10 dan

RT 12

Desa Bukit

Harapan dan

Desa Lapri

Desa Tanjung

Harapan

RT 3 RT 5 dan RT 1 RT 2 RT 7

RT 4 RT 6 RT 1 RT 7

RT 1, RT 5, RT 7Perairan Laut

Sulawesi RT 5 dan RT 1 RT 8

RT 4 dan RT 3 RT 8 RT 4 dan RT 5 RT 9

RT 7 dan RT 9Perairan Laut

Sulawesi RT 6 RT 11

RT 3 dan RT 7 RT 8 RT 7 RT 10

RT 3 RT 11 RT 9 RT 12

RT 10 dan RT 12Perairan Laut

Sulawesi RT 8

Desa Tanjung

Harapan

RT 3

RT 11 dan Desa

Tanjung

Harapan

RT 10Desa Tanjung

Harapan

11

12

5

6

7

8

9

10

4

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

Page 33: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

88

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.6. RT Desa Tanjung Harapan, Kecamatan Sebatik Timur

Tabel 4 - 25 Batas-Batas Wilayah RT Desa Tanjung Harapan Kecamatan Sebatik Timur

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Barat Timur Utara Selatan

Desa Sei

Nyamuk

Perairan Laut

Sulawesi

Desa Sei

Nyamuk RT 2

RT 4Perairan Laut

Sulawesi

RT 1 dan Desa

Sei NyamukRT 3

RT 4Perairan Laut

SulawesiRT 2 RT 5

RT 7RT 2, RT, RT 5,

RT 6, RT 10

Desa Bukit Aru

Indah

RT 4 Perairan Laut SulawesiRT 3 RT 6

RT 4Perairan Laut

SulawesiRT 5 RT 8, RT, 9, RT 10

Desa Sei

NyamukRT 4

Desa Sei

Nyamuk

Desa Bukit Aru

Indah

RT 10 RT 9 RT 6Desa Bukit Aru

Indah

RT 8Perairan Laut

SulawesiRT 6

Desa Bukit Aru

Indah

RT 4 RT 8 RT 6Desa Bukit Aru

Indah

5

6

7

8

9

10

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 34: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

89

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.7. RT Desa Bukit Aru Indah, Kecamatan Sebatik Timur

Tabel 4 - 26 Batas-Batas Wilayah RT Desa Bukit Aru Indah, Kecamatan Sebatik Timur

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Nama/

Nomor

Barat Timur Utara Selatan

1 RT 9Perairan Laut

SulawesiRT 2 dan RT 3

Desa Tanjung

Aru

2 RT 3 Perairan Laut

SulawesiRT 3 dan RT 4 RT 1

3 RT 9 RT 4 dan RT 5 RT 8 RT 2

4 RT 3 Perairan Laut

SulawesiRT 5 RT 2

5 RT 8 dan RT 3Perairan Laut

SulawesiRT 7 RT 3 dan RT 4

6 RT 7 dan RT 5Perairan Laut

Sulawesi

RT 7 dan

Perairan Laut

Sulawesi

RT 5 dan

Perairan Laut

Sulawesi

7 RT 8 Perairan Laut

Sulawesi

Desa Tanjung

HarapanRT 5

8RT 9 dan RT

13RT 7

Desa Tanjung

HarapanRT 3 dan RT 9

9 RT 13, RT 10 RT 1, RT 2, RT 3 RT 8 Desa Tanjung

Aru

10 RT 11, RT 12 RT 9 RT 13Desa Tanjung

Aru

11 RT 12 RT 10 RT 12Desa Tanjung

Aru

12Desa

BalansikuRT 10 RT 14, RT 16 RT 10

13 RT 14 RT 8, RT 9Desa Tanjung

HarapanRT 10

14 RT 15, RT 16 RT 13Desa Tanjung

HarapanRT 12

15 RT 16 RT 14Desa Tanjung

HarapanRT 16

16Desa

BalansikuRT 14, RT 15

Desa Tanjung

HarapanRT 12

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

Page 35: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

90

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.8. RT Desa Tanjung Aru, Kecamatan Sebatik Timur

Tabel 4 - 27 Batas-Batas Wilayah RT Desa Tanjung Aru, Kecamatan Sebatik Timur

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Utara Barat Timur Selatan

RT 5 dan RT 2 RT 1 PadaidiPerairan Laut

Sulawesi

RT 1 Padaidi dan

Perairan Laut

Sulawesi

RT 3 dan RT 5 RT 5Perairan Laut

Sulawesi

RT 1 dan Perairan

Laut Sulawesi

RT 4, RT 12, RT 16 RT 12 RT 16RT 2 dan Perairan

Laut Sulawesi

RT 14 RT 12 RT 16 RT 3 dan RT 16

RT 12 RT 6 RT 2 RT 1

RT 12 RT 8 RT 5 RT 1 dan RT 5

RT 9 dan RT 11RT 11 Bukit

Aru IndahRT 6 RT 8 dan RT 6

RT 12 Bukit Aru IndahRT 16 Bukit

Aru IndahRT 2 Padaidi RT 8 Balansiku

RT 12 Bukit Aru IndahRT 12 Bukit

Aru IndahRT 10 RT 7

RT 11 Bukit Aru Indah RT 9 RT 11 RT 7

RT 11 Bukit Aru Indah RT 10 RT 12 RT 7

RT 13 RT 11 RT 4 RT 5

RT 10 Bukit Aru indah RT 11 RT 14 RT 12

RT 15 RT 13 RT 16 RT 4

RT 1 Bukit Aru Indah RT 13RT 1 Bukit Aru

IndahRT 14

RT 15 RT 14Perairan Laut

SulawesiRT 3 dan RT 16

11

12

13

14

15

16

5

6

7

8

9

10

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 36: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

91

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.9. RT Desa Sei Pancang, Kecamatan Sebatik Utara

Tabel 4 - 28 Batas-Batas Wilayah RT Desa Sei Pancang, Kecamatan Sebatik Utara

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Utara Barat Timur Selatan

RT 1 Seberang RT 10Perairan Laut

SulawesiRT 9

RT 1 RT 9Perairan Laut

SulawesiRT 3

RT 2 RT 8Perairan Laut

SulawesiRT 4

Perairan Laut

SulawesiRT 3

Perairan Laut

SulawesiRT 5

Perairan Laut

SulawesiRT 6

Perairan Laut

SulawesiRT 1 Sei Nyamuk

RT 7 RT 1 Lapri RT 5 RT 2 Sei Nyamuk

RT 8 RT 1 Lapri RT 6 RT 6

RT 11 RT 11 RT 7 RT 7

RT 1 RT 11 RT 2 RT 8

RT 1 RT 12 RT 1 RT 11

RT 12 RT 1 RT 3 RT 8

RT 1 RT 1 RT 10 RT 11

11

12

5

6

7

8

9

10

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 37: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

92

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.10. RT Desa Seberang, Kecamatan Sebatik Utara

Tabel 4 - 29 Batas-Batas Wilayah RT Desa Seberang, Kecamatan Sebatik Utara

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Utara Barat Timur Selatan

Sabah-Malaysia RT 2 RT 1 RT 11 Sei Pancang

Sabah-Malaysia RT 3 RT 1 RT 2 Lapri

Sabah-Malaysia RT 4 RT 2 RT 2 Lapri

Sabah-Malaysia RT 5 RT 3 RT 3 Lapri

Sabah-Malaysia RT 6 RT 4 RT 4 Lapri

Sabah-Malaysia RT 7 RT 5 RT 4 Lapri

RT 7 Aji Kuning RT 8 RT 6 RT 4 Lapri

RT 9 Aji Kuning RT 12 Aji Kuning RT 7 RT 4 Lapri

5

6

7

8

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 38: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

93

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.11. RT Desa Lapri, Kecamatan Sebatik Utara

Tabel 4 - 30 Batas-Batas Wilayah RT Desa Lapri, Kecamatan Sebatik Utara

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Utara Barat Timur Selatan

RT 11 RT 2 Lapri RT 7 RT 2 Sei Nyamuk

RT 2 Seberang RT 3 Lapri RT 1 Lapri RT 3 Sei Nyamuk

RT 4 Seberang RT 4 RT 2 RT 6

RT 6 Seberang RT 2 Bukit Harapan RT 3 Sei Nyamuk RT 6

RT 4 RT 6 RT 3 Sei Nyamuk RT 3 Sei Nyamuk

RT 4 RT 4 RT 5 RT 5

5

6

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 39: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

94

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.12. RT Desa Maspul, Kecamatan Sebatik Tengah

Tabel 4 - 31 Batas-Batas Wilayah RT Desa Maspul, Kecamatan Sebatik Tengah

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Utara Barat Timur Selatan

Sabah-Malaysia RT 4 RT 2 RT 12 Aji Kuning

Sabah-Malaysia RT 1RT 12

AjiKuningRT 12 Aji Kuning

RT 2 dan RT 3 RT 5RT 12

AjiKuning

RT 6 Bukit

Harapan

RT 1 Sei Limau RT 1 Sei LimauRT 12

AjiKuning

RT 6 Bukit

Harapan

RT 2 Sei Limau RT 4 Sei LimauRT 6 Bukit

HarapanRT 6

RT 5 RT 5 Sei LimauRT 6 Bukit

Harapan

RT 7 Bukit

Harapan

5

6

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 40: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

95

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.13. RT Desa Sei Limau, Kecamatan Sebatik Tengah

Tabel 4 - 32 Batas-Batas Wilayah RT Desa Sei Limau, Kecamatan Sebatik Tengah

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Utara Barat Timur Selatan

Sabah-Malaysia RT 2 RT 1 Maspul RT 4 Maspul

Sabah-Malaysia RT 3 RT 1 RT 4

Sabah-Malaysia RT 6 RT 2 RT 4

RT 3 RT 7 RT 5 Maspul RT 5 Maspul

RT 7 RT 8 RT 6 Maspul RT 9 Binalawan

Sabah-Malaysia RT 12 RT 3 RT 7

RT 6 RT 9 RT 4 RT 5

RT 9RT 4 Liang

BunyuRT 5 RT 4 Binalawan

RT 11 RT 7 Bambangan RT 7 RT 8

RT 12 RT 11 RT 6 Maspul RT 9

RT 13 RT 7 Bambangan RT 10 RT 9

Sabah-Malaysia RT 13 RT 6 RT 10

Sabah-Malaysia RT 14 RT 12 RT 11

Sabah-Malaysia RT 7 Bambangan RT 13 RT 11

11

12

13

14

5

6

7

8

9

10

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 41: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

96

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.14. RT Desa Bukit Harapan, Kecamatan Sebatik Tengah

Tabel 4 - 33 Batas-Batas Wilayah RT Desa Bukit Harapan, Kecamatan Sebatik Tengah

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Utara Barat Timur Selatan

RT 2 RT 2 RT 5 Lapri RT 3 Sei Nyamuk

RT 13 Aji KuningRT 5 Bukit

HarapanRT 1 RT 1

RT 5 RT 4 RT 1 RT 3 Sei Nyamuk

RT 7 RT 11 Setabu RT 3 RT 11 Setabu

RT 12 Aji Kuning RT 7 RT 2 RT 3

RT 5 RT 6 Maspul RT 5 RT 7

RT 6 Maspul RT 5 Sei Limau RT 5 RT 11 Setabu

5

6

7

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 42: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

97

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.15. RT Desa Aji Kuning, Kecamatan Sebatik Tengah

Tabel 4 - 34 Batas-Batas Wilayah RT Desa Aji Kuning, Kecamatan Sebatik Tengah

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Utara Barat Timur Selatan

Sabah-Malaysia RT 2 RT 6 Seberang RT 7 Aji Kuning

Sabah-Malaysia RT 3 RT 1 RT 8

Sabah-Malaysia RT 4 RT 2 RT 3

Sabah-Malaysia RT 5 RT 3 RT 10

Sabah-Malaysia RT 6 RT 4 RT 11

Sabah-Malaysia RT 2 Maspul RT 5 RT 12

RT 1 RT 8 RT 6 Seberang RT 7 Seberang

RT 1 RT 9 RT 7 RT 8 Seberang

RT 3 RT 10 RT 8 RT 13

RT 4 RT 11 RT 9 RT 13

RT 6 RT 12 RT 10 RT 13

RT 2 Maspul RT 4 Maspul RT 13 RT 5 Bukit Harapan

RT 11 RT 12 RT 8 Seberang RT 2 Bukit Harapan

11

12

13

5

6

7

8

9

10

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 43: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

98

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.16 RT Desa Setabu, Kecamatan Sebatik Barat

Tabel 4 - 35 Batas-Batas Wilayah RT Desa Setabu, Kecamatan Sebatik Barat

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Utara Barat Timur Selatan

RT 6 Binalawan RT 8 Binalawan RT 2Perairan Selat

Nunukan

RT 6 Binalawan RT 1 RT 8 RT 8

RT 10 RT 6 Binalawan RT 8 RT

RT 3 RT 8 RT 5 RT 5

RT 4 RT4 RT 3 RT 9

RT 9 RT 9 RT 13 RT 7

RT 6 RT 9 RT 8 Balansiku RT 12

RT 3 RT 2 RT 4 RT 4

RT 11 RT 4 RT 6Perairan Selat

Nunukan

RT 11 RT 3 RT 9 RT 4

RT 7 Bukit

HarapanRT 9 Binalawan

RT 4 Bukit

HarapanRT 10

RT 7 RT 6 RT 8 Balansiku RT 3 Balansiku

RT 6 RT 9 RT 7 RT 7

11

12

13

5

6

7

8

9

10

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 44: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

99

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.17 RT Desa Binalawan, Kecamatan Sebatik Barat

Tabel 4 - 36 Batas-Batas Wilayah RT Desa Binalawan, Kecamatan Sebatik Barat

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Utara Barat Timur Selatan

RT 7 RT 9 Liang Bunyu RT 10Perairan Selat

Nunukan

RT 10 RT 1 RT 8Perairan Selat

Nunukan

RT 11 RT 10 RT 6 RT 8

RT 8 Sei Limau RT 9 Liang Bunyu RT 11 RT 11

RT 11 RT 11 RT 9 RT 6

RT 9 RT 3 RT 3 Setabu RT 1 Setabu

RT 4 RT 8 Liang Bunyu RT 10 RT 1

RT 3Perairan Selat

NunukanRT 1 Setabu

Perairan Selat

Nunukan

RT 5 RT 11 RT 11 Setabu RT 6

RT 4 RT 1 RT 3 RT 2

RT 4 RT 4 RT 9 RT 511

5

6

7

8

9

10

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 45: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

100

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.18 RT Desa Liang Bunyu, Kecamatan Sebatik Barat

Tabel 4 - 37 Batas-Batas Wilayah RT Desa Liang Bunyu, Kecamatan Sebatik Barat

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Utara Barat Utara Selatan

RT 5

BambanganRT 5 RT 2

Perairan Selat

Nunukan

RT 6

BambanganRT 1 RT 3 RT 3

RT 6

BambanganRT 1 RT 4 RT 4

RT 7

BambanganRT 3 RT 9 RT 8

RT 4 RT 4 RT 7 RT 7

RT 4 RT 4 RT 9 RT 8

RT 6 RT 5 RT 8 RT 8

RT 9Perairan Selat

NunukanRT 7 Binalawan

Perairan Selat

Nunukan

RT 4 RT 4 RT 4 Binalawan RT 8

5

6

7

8

9

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4

Page 46: 4_HASIL PELAKSANAAN

BA

B 4

– H

ASI

L P

ELA

KSA

NA

AN

101

PENYUSUNAN PETA BATAS RT PADA TIAP KELURAHAN DI KECAMATAN SEBATIK, SEBATIK UTARA, SEBATIK TENGAH, SEBATIK TIMUR, DAN SEBATIK BARAT

PT daya cipta dianrancana LAPORAN AKHIR

4.2.19 RT Desa Bambangan, Kecamatan Sebatik Barat

Tabel 4 - 38 Batas-Batas Wilayah RT Desa Bambangan, Kecamatan Sebatik Barat

Sumber : Hasil survei lapangan, 2014

Utara Barat Timur Selatan

RT 3 RT 2 RT 4 RT 4

Sabah-Malaysia Sabah-Malaysia RT 3Perairan Selat

Nunukan

Sabah-Malaysia RT 2 RT 4 RT 1

Sabah-Malaysia RT 1 RT 5 RT 5

RT 6 RT 4 RT 6RT 1 Liang

Bunyu

Sabah-Malaysia RT 5 RT 7 RT 5

Sabah-Malaysia RT 6 RT 11 Sei LimauRT 3 Liang

Bunyu

5

6

7

Nama/

Nomor

RT

Batas Wilayah dan Titik Koordinat

1

2

3

4