3
ABSTRAK ELVI HAYANI, (2006) Pengaruh Pengetahuan Ibu Tentang Malaria Terhadap Sikap Pencegahan Penyakit Malaria di Wilayah Kerja Puskesmas Sukamerindu Bengkulu.Pembimbing utama Drs. Onsardi, MM dan Pembimbing Pendamping Darwis, SKp, MKes. Penyakit malaria merupakan penyakit endemis di Propinsi Bengkulu dengan angka kejadian yang belum terlihat adanya penurunan yang cukup berarti. Penyakit malaria perlu mendapat perhatian karena akibat yang ditimbulkannya pada penderita. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pengetahuan Ibu tentang sikap pencegahan penyakit malaria. Telah dilakukan penelitian di wilayah kerja Puskesmas Sukamerindu Bengkulu tentang pengaruh pengetahuan Ibu tentang malaria terhadap sikap pencegahan penyakit malaria di wilayah kerja Puskesmas Sukamerindu dari bulan September sampai dengan bulan Oktober 2004 dengan responden sebanyak 95 orang. Pengambilan data dilakukan menggunakan kuesioner sampel yang dipilih secara accidental sampling, di analisa dengan menggunakan Uji Regresi Linier Sederhana. Dari penelitian didapat 62,10% responden mempunyai tingkat pengetahuan yang baik tentang penyakit malaria. Sikap Ibu terhadap penyakit malaria didapat 50,5% ini menunjukkan bahwa sikap pencegahannya baik. Sedangkan pengaruh pengetahuan terhadap sikap pencegahan malaria diperoleh nilai F Hitung sebesar 65,636 dengan Sig(p)=0,000. Diperlukan peningkatan pengetahuan responden tentang penyakit malaria melalui upaya penyuluhan terutama materi tentang penyebab penyakit malaria, yang dapat mengakibatkan malaria berat dan perawatan. vii

abstrackt

Embed Size (px)

DESCRIPTION

jjjjj

Citation preview

Page 1: abstrackt

ABSTRAK

ELVI HAYANI, (2006) Pengaruh Pengetahuan Ibu Tentang Malaria Terhadap Sikap Pencegahan Penyakit Malaria di Wilayah Kerja Puskesmas Sukamerindu Bengkulu.Pembimbing utama Drs. Onsardi, MM dan Pembimbing Pendamping Darwis, SKp, MKes.Penyakit malaria merupakan penyakit endemis di Propinsi Bengkulu dengan angka kejadian yang belum terlihat adanya penurunan yang cukup berarti. Penyakit malaria perlu mendapat perhatian karena akibat yang ditimbulkannya pada penderita. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pengetahuan Ibu tentang sikap pencegahan penyakit malaria.Telah dilakukan penelitian di wilayah kerja Puskesmas Sukamerindu Bengkulu tentang pengaruh pengetahuan Ibu tentang malaria terhadap sikap pencegahan penyakit malaria di wilayah kerja Puskesmas Sukamerindu dari bulan September sampai dengan bulan Oktober 2004 dengan responden sebanyak 95 orang. Pengambilan data dilakukan menggunakan kuesioner sampel yang dipilih secara accidental sampling, di analisa dengan menggunakan Uji Regresi Linier Sederhana.Dari penelitian didapat 62,10% responden mempunyai tingkat pengetahuan yang baik tentang penyakit malaria. Sikap Ibu terhadap penyakit malaria didapat 50,5% ini menunjukkan bahwa sikap pencegahannya baik. Sedangkan pengaruh pengetahuan terhadap sikap pencegahan malaria diperoleh nilai F Hitung sebesar 65,636 dengan Sig(p)=0,000.Diperlukan peningkatan pengetahuan responden tentang penyakit malaria melalui upaya penyuluhan terutama materi tentang penyebab penyakit malaria, yang dapat mengakibatkan malaria berat dan perawatan.

vii

Page 2: abstrackt

ABSTRACT

ELVI HAYANI, ( 2006) Influence Knowledge Mother. About Malaria To Preventive Attitude of Malarian Ailment in Region Work especial Puskesmas Sukamerindu Bengkulu. With Especial Counsellor of Drs. Onsardi, MM And Counsellor second Darwis, SKP, MKES.Malarian ailment represent endemis disease in Province Bengkulu with occurence number which not yet seen the existence of degradation which enough mean. Malarian ailment require to get attention because generated effect it at patient. As for intention of this research is to know knowledge influence Mother. about attitude prevention of malarian ailment.Have been conducted by research in region work Puskesmas Sukamerindu Bengkulu about knowledge influence Mother. about malaria to attitude prevention of malarian ailment in region work Puskesmas Sukamerindu from September up to October month;moon 2004 with responder counted 95 people. intake of Data use selected sampel kuesioner by accidental sampling, in analysis by using Linear Test Regresi Modestly.From research got by 62,10% responder have pandemic good knowledge storey;level of malaria. Attitude Mother. to malarian ailment got by 50,5% this indicate that its prevention attitude of goodness. While knowledge influence to attitude prevention of malaria obtained by F value Calculate equal to 65,636 with Sig(P)=0,000.Needed by the make-up of knowledge of pandemic responder of malaria through counselling effort especially items about malarian ailment cause, which can result heavy malaria and treatment.

viii