6
5 ANALISA DAN PEMBAHASAN A IC 7404 gerbang NOT Gambar 6.1 identifikasi IC 7404 Gambar 6.2 rangkaian dalam IC 7404 Identifikasi : - VCC : 14 - Ground : 7 - Input : 1,3,5,9,11,13 - Output : 2,4,6,8,10,12 IC 7404 memiliki input atau output pada setiap kakinya kecuali kaki 7 dan 14 merupakan kaki ground dan VCC. IC 7404 digunakan untuk membuat rangkaian gerbang NOT inverter. B. IC 7408 gerbang AND gate

Analisa Dan Pembahasan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

asdsa

Citation preview

5 ANALISA DAN PEMBAHASAN A IC 7404 gerbang NOT

Gambar 6.1 identifikasi IC 7404 Gambar 6.2 rangkaian dalam IC 7404

Identifikasi : VCC : 14 Ground : 7 Input : 1,3,5,9,11,13 Output : 2,4,6,8,10,12 IC 7404 memiliki input atau output pada setiap kakinya kecuali kaki 7 dan 14 merupakan kaki ground dan VCC. IC 7404 digunakan untuk membuat rangkaian gerbang NOT inverter.

B. IC 7408 gerbang AND gate

Identifikasi :-VCC : 14 - ground : 7- kaki input : 1,4.8 dan 11- kaki output : 3,6,10,dan 13 Pada IC 7408 terdapat 4 gerbang input dan output gerbang pertama dan kedua adalah input sedang gerbang ketiga adalah output begitupun seterusnya IC 7408 digunakan untuk rangkaian gerbang AND.

C IC 7432 gerbang OR gate

Identifikasi : VCC : 14 Ground :7 Kaki input : 1,4,8 dan 11 Kaki output : 3,6,10,dan 13

Pada IC 7432 hampir sama dengan IC 7408, diantaranya sama-sama memiliki 4 gerbang serta memiliki letak input dan output yang sama.

D. IC 7400

Identifikasi : VCC : 14Ground : 7Kaki input 1,4,8 dan 11Kaki output : 3,6,10 dan 13

E. IC 7411

Identifikasi : VCC : 14Ground : 7Kaki input : 1,3,dan 11Kaki output : 6, 8, dan 12.

PERTANYAAN DAN TUGAS

1. Berdasarkan hasil pengukuran pada input, berapa batas level tegangan untuk logic 0 dan logic 1 untuk IC TTL ?

JAWABAN :Berdasarkan percobaan yang telah dilakukan didapatkan perbedaan tegangan pada input berlogik 0 dengan input berlogik 1, pada input berlogic 0 tegangannya berkisar 0- 1,2 volt, sedangkan untuk input berlogic 1 tegangannya mencapai 2- 5,58 volt.

KESIMPULAN

Untuk membuat rangkaian gerbang logika diperlukan IC yang berbeda-beda sesuai kebutuhan, gerbang AND memerlukan IC 7408, gerbang NOT memerlukan IC 7404, gerbang OR menggunakan IC 7432 begitu juga seterusnya saat menempatkan IC di protoboard perlu kehati-hatian dan ketelitian karena salah menempatkan IC dapat berakibat fatal, patokannya adalah pada lengkungan kecil yang ada di IC, maka bagian itulah yang ditaruh didepan, semua IC memiliki 14 kaki, kaki 7 menunjukkan ground dan kaki 8 merupakan VCC sedangkan kaki-kaki yang lain adalah input dan output, setiap IC memiliki jumlah gerbang yang berbeda-beda tergantung jenis IC nya. Kaki 7 dihubungkan ke ground dengan kabel hitam, dan kaki 14 dihubungkan ke VCC menggunakan kabel merah, untuk mengetahui berapa nilai logic dari setiap kaki IC, dapat dilakukan menggunakan logic probe, pada logic probe terdapat lampu merah, hijau dan jingga. Warna merah menandakan kaki IC bernilai logic 1, sedang warna hijau menandakan logic 0, warna jingga pada logic probe hanya menunjukkan bahwa logic probe itu berfungsi. Berdasarkan percobaan yang telah dilakukan terbukti bahwa pada kaki berlogic 0 tegangan yang dihasilkan berkisar antara 0-1 volt, sedangkan pada kaki berlogik 1 tegangannya adalah 2-5 volt, apabila logic yang dihasilkan 0 lampu LED akan padam tapi, bila logic nya 1 lampu akan menyala, untuk mengaturnya digunakan potensio meter yang memiliki 3 kabel, yaitu kabel merah, putih dan hitam. Kabel merah diletakkan pada VCC, kabel putih pada kaki input 1, serta kabel hitam pada ground. Dengan memutar logic probe kearah kiri hingga menghasilkan nilai minimum akan memadamkan lampu, dan pemutaran ke kanan hingga maksimum dapat menyalakan lampu.