19
NAMA : SOPHIA ZAKINAH NPM : 17112109 JURUSAN : SISTEM INFORMASI PEMBIMBING : Dr. Hustinawati ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT SYSTEM (MMS) BERBASIS ISO 9126-1 PADA PT. INDOPAY MERCHANT SERVICES

ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

  • Upload
    others

  • View
    5

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

NAMA : SOPHIA ZAKINAH

NPM : 17112109

JURUSAN : SISTEM INFORMASI

PEMBIMBING : Dr. Hustinawati

ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT SYSTEM (MMS) BERBASIS ISO 9126-1 PADA PT.

INDOPAY MERCHANT SERVICES

Page 2: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Latar Belakang

• MMS merupakaan jenis website dinamis karena datadidalamnya terus mengalami perubahan. Sehinggadibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi.

• ISO yang dapat digunakan sebagai domain dasar penilaiankualitas MMS (Merchant Management System).

• ISO 9126 adalah standar internasional yang diterbitkan olehISO untuk evaluasi kualitas perangkat lunak danmerupakan pengembangan dari ISO 9001.

Page 3: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Batasan Masalah

• Bagaimana melakukan pengukuran kualitas danperhitungan bobot MMS (Merchant Management System)berdasarkan karakteristik dari functional, reliability,usability, efficiency, maintainability dan portability sertasub-sub karakteristik dalam ISO 9126-1 ?

• Bagaimana melakukan analisa dari kualitas MMS (MerchantManagement System) berdasarkan karakteristik dan subkarakteristik dari ISO 9126-1?

Page 4: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Tujuan

• Melakukan pengukuran kualitas dan perhitunganbobot MMS (Merchant Management System)berdasarkan karakteristik dari functional,reliability, usability, efficiency, maintainabilitydan portability serta sub-sub karakteristik dalamISO 9126-1

• Melakukan analisa dari kualitas MMS (MerchantManagement System) berdasarkan karakteristikdan sub karakteristik dari ISO 9126-1

Page 5: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Tahapan Metode Penilaian Kualitas MMS

Page 6: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

ISO 9126-1

Page 7: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Sub-Karakteristik Functionality

Sub-

KarakteristikDeskripsi

Suitability

Untuk mengukur kinerja MMS (Merchant Management Sistem) dalam

menyediakan beberapa fungsi sesuai dengan tugas dan user tujuan yang

ditargetkan.

Accuracy Untuk mengukur akurasi hasil fungsi yang dilakukan pada MMS

(Merchant Management Sistem), apakah fungsi dan memenuhi harapan.

Interoperability Untuk mengukur kemampuan pada MMS (Merchant Management

Sistem), untuk berinteraksi dengan satu sistem atau lebih.

Security

Untuk mengukur kemampuan pada MMS (Merchant Management

Sistem), untuk menghambat akses yang tidak diinginkan seperti hacker

atau otorisasi lainnya yang mampu data yang dimodifikasi.

Page 8: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Sub-Karakteristik Realibility

Sub-Karakteristik Deskripsi

MaturityUntuk mengukur kemampuan MMS (Merchant Management Sistem)

dalam mencegah kecelakaan karena kesalahan software.

Fault tolerance

Untuk mengukur kemampuan MMS (Merchant Management Sistem)

dalam mempertahankan kinerjanya karena sistem atau kesalahan

manusia.

RecoverabilityUntuk mengukur kemampuan MMS (Merchant Management Sistem)

dalam membangun kembali tingkat kinerja ketika ada kesalahan

sistem, termasuk data dan koneksi jaringan.

Page 9: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Sub-Karakteristik Usability

Sub-Karakteristik Deskripsi

UnderstandabilityUntuk mengukur keramahan pengguna MMS

(Merchant Management Sistem).

LearnabilityUntuk mengukur kemudahan MMS (Merchant

Management Sistem) untuk dipahami.

Operability

Untuk mengukur kemampuan MMS

(Merchant Management Sistem) untuk

dioperasikan.

Attractiveness

Untuk mengukur kemampuan MMS

(Merchant Management Sistem) dalam hal

promosi.

Page 10: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Sub-Karakteristik Efficiency

Sub-Karakteristik Deskripsi

Time behavior

Untuk mengukur kemampuan MMS (Merchant Management

Sistem) dalam memberikan respon dan waktu loading ketika

menjalankan fungsi.

Resource utilizationUntuk mengukur kemampuan MMS (Merchant Management

Sistem) dalam memanfaatkan sumber daya yang tersedia ketika

menjalankan fungsi.

Page 11: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Sub-Karakteristik Maintainability

Sub-Karakteristik Deskripsi

Analyzability

Untuk mengukur kemampuan MMS (Merchant Management

Sistem).untuk didiagnosis kekurangan atau penyebab kegagalan dalam

perangkat lunak, atau untuk bagian yang akan dimodifikasi, untuk

diidentifikasi.

Changeability Untuk mengukur kemampuan MMS (Merchant Management Sistem)

untuk di modifikasi tertentu guna pengembangan system lebih lanjut.

Page 12: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Sub-Karakteristik Portabilitas

Sub-Karakteristik Deskripsi

Adaptability

Untuk mengukur kemampuan MMS (Merchant Management System) untuk

beradaptasi dengan lingkungan yang berbeda seperti resolusi monitor yang

berbeda.

InstallabilityUntuk mengukur kemampuan MMS (Merchant Management System) untuk

dipasang dalam lingkungan yang berbeda seperti browser yang berbeda.

Co-existenceUntuk mengukur kemampuan MMS (Merchant Managemen System) untuk

berbagi sumber daya dengan perangkat lunak lain dalam satu lingkungan.

ReplaceabilityUntuk mengukur kemampuan MMS (Merchant Management System) untuk

diganti dengan software yang sama.

Page 13: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Menentukan bobot Karakteristik dan Sub Karakteristik ISO 9126-1

Penentuan bobot karakteristik dan sub karakteristik dihitung dengan menggunakan AHP dengan bantuan alat berbasis web AHP yang dapat diakses di alamathttp://bpmsg.com/academic/ahp_calc.php

Memasukkan karakteristik yang akan di hitung, selanjutnya yang dilakukan adalah memasukkan nama kriteria yang akan dihitung bobotnya

mengisi skala perbandingan prioritas pada sub-karakteristik. Berikut adalah skala yang bisa dipilih dalam langkah ini : 1- sama penting, 3- Cukup penting, 5- sangat penting, 7- sangat amat penting, 9- sangat amat penting sekali (2,4,6,8 nilai di antara) yang di peroleh dari kuisioner

Page 14: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Hasil Perhitungan Bobot Karakteristikmenggunakan Tools Web AHP

Page 15: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Model Pengujian dan Penilaian IndikatorSub Karakteristik

No Fitur Informasi

1 Technical Support

Berfungsi untuk melakukan pencatatan terhadap data

Technical Support yang bekerjasama di PT. Indopay

Merchant Services.

2 Role

Berisi mengenai data hak akses yang dapat diberikan

kepada user mengakses aplikasi MMS (Merchant

Management System).

3 UserBerisi mengenai data user yang dapat mengakses

aplikasi MMS (Merchant Management System).

4 EDCBerfungsi untuk melakukan pencatatan terhadap data

mesin EDC (Electronic Data Capture).

5 Client

Berfungsi untuk melakukan pencatatan terhadap data

client (Bank) yang bekerjasama dengan PT. Indopay

Merchant Services.

6 MerchantBerfungsi untuk melakukan pencatatan terhadap data

merchant (Toko yang menggunakan mesin EDC).

7 TerminalBerfungsi untuk melakukan pencatatan terhadap data

merchant dan EDC yang terpasang merchant.

8 Terminal HistoryBerisi mengenai data tentang aktifitas yang telah

dilakukan pada sebuah merchant Merchant.

Page 16: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Hasil Perhitungan ISO 9126-1

No Sub Karakteristik Bobot Nilai Total

1 Suitability 50.4% 5 0.504*4 = 2.52

2 Accuracy 26.7% 5 0.267*5 = 1.335

3 Interoperability 10% 4 0.1* 4 = 0.4

4 Security 12.9% 5 0.129*5 = 0.645

Total 4.9

No Sub Karakteristik Bobot Nilai Total

1 Fault Tolerance 48,7% 4 0.487*4 = 1.948

2 Maturity 43,5% 5 0.435*5 = 2.175

3 Recoverability 7,8%. 4 0.078* 4 = 0.312

Total 4.435

Functionality

Reliability

No Sub Karakteristik Bobot Nilai Total

1 Time Behaviour 87,5% 5 0.875*5 = 4.375

2 Resource Utilization 12,5% 3 0.125*3 = 0.375

Total 4.75

Efficiency

Page 17: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Hasil Perhitungan ISO 9126-1

N

o

Sub Karakteristik Bobot Nilai Total

1 Understandability 17.07% 4 0.170*4 = 0.68

2 Learnability 19.52% 5 0.195*5 = 0.975

3 Attractiveness 21.96% 4 0.219* 4 = 0.876

4 Operability 23.17% 4 0.231*4 = 0.924

5 Usability Compliance 18.30% 4 0.183*4 = 0.732

Total 4.187

Usability

N

o

Sub Karakteristik Bobot Nilai Total

1 Analyzability 90% 5 0.9*5 = 4.5

2 Changeability 10% 0.1*5 = 0.845

Total 4.884

Maintainability

N

o

Sub Karakteristik Bobot Nilai Total

1 Adaptability 52,2% 5 0.522*5 = 2.61

2 Installability 23,3% 5 0.233*5 = 1.165

3 Coexistence 17,8% 5 0.178* 5 = 0.89

4 Replaceability 6,7% 4 0.067*4 = 0.268

Total 4.933

Portability

Page 18: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Kesimpulan dan SaranKesimpulan

Pengukuran kualitas MMS (Merchant Management System)

menggunakan hasil penjumlahan dari perhitungan perkalian

antara bobot persentase suatu karakteristik dengan nilai yang

dihasilkan dari blackbox dan kuisioner .

Berdasarkan hasil perhitungan karakteristik Fungtionality

memperoleh nilai tertinggi dengan nilai 4,9 dari 5.

Sedangkan sub karakteristik Suitability memiliki nilai yang

tertinggi dengan perolehan 50.4% dari 100 %.

Page 19: ANALISIS KUALITAS WEBSITE MERCHANT MANAGEMENT …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14917/1/PPT SID… · dibutuhkan sebuah analisis untuk mengevaluasi. • ISO yang

Kesimpulan dan SaranSaran

Pengujian kualitas MMS (Merchant Management System)dengan menggunakan model ISO 9126-1 telah dilakukan,masih terbuka untuk dikembangkan lebih lanjut.

Selain pengujian lebih lanjut, sub karakteristik yang belumdapat diuji juga dengan bantuan tim pengembang MMS(Merchant Management System).