63
45 BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah singkat SMA TARAKANITA GADING SERPONG SMA Tarakanita Gading Serpong didirikan pada tanggal 16 Juli 2001 di Jalan Raya Kelapa Cengkir Tengah No. 1 Sektor 7 Perumahan Gading Serpong, Tangerang yang terletak di Kampung Cibogo, Desa Kelapa Dua, Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang. Selain Perumahan Gading Serpong, ada beberapa perumahan yang terdekat antara lain Perumahan Kelapa Dua, Lippo Karawaci, Villa Melati Mas, Alam Sutera, dan BSD yang juga merupakan bagian dari konsumen SMA Tarakanita Gading Serpong, yang secara umum penduduknya memiliki tingkat pendidikan yang cukup tinggi dengan mata pencaharian membuka usaha sendiri, bekerja pada instansi pemerintah dan suasta pada jenjang tertentu yang berpengaruh pada penghasilan mereka sehingga memiliki perhatian yang tinggi terhadap perkembangan pendidikan anak. Sarana jalan dan angkutan yang tersedia menyebabkan arus transportasi dan komunikasi menjadi lancar. Pada umumnya siswa meggunakan sarana antar jemput maupun menggunakan kendaraan sendiri. Banyaknya lembaga pendidikan, tempat kursus, les, toko dan mal merupakan sarana penunjang dan pendukung perkembangan siswa. Tahun pertama SMA Tarakanita Gading Serpong membuka 3 paralel kelas 1 dengan jumlah 106 siswa, di bawah kepemimpinan bapak Drs. Julius Tukidjan, M.Pd. sebagai kepala sekolah pertama SMA Tarakanita Gading Serpong.

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

  • Upload
    leliem

  • View
    246

  • Download
    8

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

45  

BAB 3

ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

3.1 Sejarah singkat SMA TARAKANITA GADING SERPONG

SMA Tarakanita Gading Serpong didirikan pada tanggal 16 Juli 2001

di Jalan Raya Kelapa Cengkir Tengah No. 1 Sektor 7 Perumahan Gading

Serpong, Tangerang yang terletak di Kampung Cibogo, Desa Kelapa Dua,

Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang.

Selain Perumahan Gading Serpong, ada beberapa perumahan yang

terdekat antara lain Perumahan Kelapa Dua, Lippo Karawaci, Villa Melati

Mas, Alam Sutera, dan BSD yang juga merupakan bagian dari konsumen

SMA Tarakanita Gading Serpong, yang secara umum penduduknya memiliki

tingkat pendidikan yang cukup tinggi dengan mata pencaharian membuka

usaha sendiri, bekerja pada instansi pemerintah dan suasta pada jenjang

tertentu yang berpengaruh pada penghasilan mereka sehingga memiliki

perhatian yang tinggi terhadap perkembangan pendidikan anak.

Sarana jalan dan angkutan yang tersedia menyebabkan arus

transportasi dan komunikasi menjadi lancar. Pada umumnya siswa

meggunakan sarana antar jemput maupun menggunakan kendaraan sendiri.

Banyaknya lembaga pendidikan, tempat kursus, les, toko dan mal merupakan

sarana penunjang dan pendukung perkembangan siswa.

Tahun pertama SMA Tarakanita Gading Serpong membuka 3 paralel

kelas 1 dengan jumlah 106 siswa, di bawah kepemimpinan bapak Drs. Julius

Tukidjan, M.Pd. sebagai kepala sekolah pertama SMA Tarakanita Gading

Serpong.

Page 2: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

46  3.2 Visi, Misi, dan Tujuan SMA Tarakanita Gading Serpong

3.2.1 Visi

Visi dari SMA Tarakanita Gading Serpong adalah menuju subjek

didik mencapai prestasi di bidang akademis yang menekankan

terbentuknya watak yang baik dan kepribadian manusia yang utuh.

3.2.2 Misi

Misi-misi yang dimiliki oleh SMA Tarakanita Gading Serpong

diantaranya adalah sebagai berikut:

• Menumbuhkan suasana religius dan keutamaan moralitas seluruh

anggota komunitas sekolah.

• Meningkatkan kedisiplinan seluruh anggota komunitas sekolah.

• Meningkatkan prestasi belajar siswa dalam suasana kondusif dan

kekeluargaan.

• Mewujudkan profesionalitas tenaga kependidikan.

• Menumbuhkembangkan semangat pelayanan pada diri setiap

tenaga kependidikan komunitas sekolah yang dijiwai semangat

cinta kasih.

3.2.3 Tujuan

Tujuan dari SMA Tarakanita Gading Serpong adalah menekankan

pada Subjek didik mencapai prestasi menonjol dalam bidang studi

MIPA dan Bahasa Inggris dan ekstrakurikuler Futsal dan Modern

Dance (students distinctive achievement) yang diimbangi

pengembangan budi pekerti melalui penanaman nilai tertentu yang

unik dan memikat (distinctive personality excellence) dalam rangka

Page 3: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

47  

memperkuat daya saing sekolah merebut kepercayaan masyarakat

agar animo terus bertumbuh.

‘3.3 Struktur Organisasi Sekolah

 

Gambar 3.1 Struktur Organisasi SMA Tarakanita Gading Serpong

3.4 Tanggung Jawab dan Wewenang

3.4.1 URAIAN TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG KEPALA

SEKOLAH

• Menyusun rencana dan program sekolah sesuai panduan secara

nasional

• Melaksanakan, memantau dan mengendalikan pelaksanaan

program sekolah

• Memberikan pertanggungjawaban baik kedalam maupun keluar

• Melengkapi dan menyediakan fasilitas untuk pengelolaan sekolah

Page 4: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

48  

• Memelihara kerjasama, kesatuan guru dan karyawan

• Melakukan pembinaan kepada guru, karyawan dan peserta didik

• Mengirim pelatihan-pelatihan guru dan karyawan.

• Membuat laporan kegiatan sesuai panduan dari yayasan.

• Melakukan administrasi kepegawaian

• Menjalin kerjasama dengan orangtua siswa

• Jadwal kegiatan :

Harian :

1. Memantau segala sesuatu sebelum pelajaran dimulai

2. Doa dan briefing pagi bersama seluruh guru dan karyawan

3. Memantau jalannya kegiatan belajar mengajar

4. Memantau jalannya tugas piket

5. Memantau daftar hadir guru dan karyawan

6. Mengamati, memantau, membina, pelaksanaan 6K

7. Mengatasi gangguan terhadap berlangsungnya proses belajar

mengajar

8. Menerima, memeriksa surat dan menyelenggarakan surat

menyurat

9. Mengontrol, Memantau, mendapingi pelaksanaan tugas TU

dan PP

10. Menerima tamu

11. Rapat yayasan, undangan MPK, rapat gugus, pembinaan-

pembinaan

12. Mengontrol kondisi menjelang dan sesudah pelajaran selesai

13. Memantau pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler

Page 5: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

49  

Mingguan :

1. Memeriksa absensi dan jurnal kelas

2. Rapat Tim dengan WKS

3. Evaluasi kegiatan 1 minggu

4. Mengontrol penggunaan keuangan sekolah

5. Menerima , memeriksa, dan menandatangani RPP

Bulanan :

1. Memeriksa agenda guru, alat evaluasi, daftar nilai,

pelaksanaan remidial dan pengayaan.

2. Memeriksa laporan daya serap siswa

3. Melaksanakan supervisi dan evaluasi/kunjungan kelas

4. Memeriksa rekapitulasi prosentasi absensi guru, karyawan,

dan siswa

5. Mengirim guru untuk mengikuti sertifikasi guru

6. Membuat laporan bulanan

7. Memeriksa realisasi pungutan siswa

8. Membuat tagihan realisasi pungutan siswa

9. Menyampaikan laporan kas harian

10. Menyampaikan laporan bank harian

11. Mengadakan peralatan sekolah/kantor, dan rumah tangga

12. Memeriksa, memperbaiki, merawat inventaris, tanah dan

bangunan

13. Memeriksa buku induk dan kleper

14. Melaporkan mutasi siswa ke yayasan

15. Memimpin rapat rutin/evaluasi bulanan

Page 6: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

50  

16. Menugaskan guru dan karyawan untuk mengikuti pembinaan

dan pelatihan.

Tahunan :

A. Awal tahun

1. Menyusun program kerja selama satu tahun

2. Menyusun kalender kegiatan, kalender akademik dalam 1

tahun

3. Laporan awal tahun pembelajaran

4. Rapat kerja yayasan

5. Pembagian kelas

6. Menyusun jadwal pelajaran

7. Pengadaan sarana administrasi guru, kantor, dan siswa

8. Menyiapkan kebersihan ruang belajar

9. Menghitung alokasi waktu selama satu semester

10. Memantau pengisian buku induk

11. Mamantau pelaksanaan Mabis

12. Pelaksaan psikotest

B. Semester I

1. Pertemuan orangtua siwa

2. Pelaksanaan tes tengah semester dan pembagian nilai

tengah semester

3. Memeriksa laporan pelaksanaan program semester I, daya

serap, dan pencapaian target kurikulum.

4. Menyiapkan penyusunan program kerja tahun berikutnya

berdasar evaluasi program yang berjalan

Page 7: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

51  

5. Pelaksanaan tes akhir semester dan pembagian rapor

semester I

6. Merancang pelaksanaan PSB

C. Semester II

1. Rapat persiapan UN

2. Pertemuan orang tua kelas XII

3. Penerimaan siswa baru

4. Memantau pelaksanaan tambahan pelajaran

5. Pelaksanaan try out

6. Pelaksanaan ujian praktik

7. Pelaksanaan UU semester II

8. Rapat kenaikan kelas

9. Pembagian rapor semester II

10. Rapat kelulusan

11. Memeriksa laporan pelaksanaan UU semester II, daya

serap, dan target kurikulum.

12. Pelepasan dan perpisahan siswa kelas XII

D. Akhir Tahun :

1. Rapat akhir tahun/evaluasi akhir tahun

2. Kajian KTSP

3. Persiapan pembelajaran tahun tahun yang akan datang

4. Laporan Akhir tahun

Page 8: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

52  

3.4.2 URAIAN TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG WAKIL

KEPALA SEKOLAH BAG. KURIKULUM

Membantu pelaksanaan tugas kepala sekolah dalam :

• Menjalankan Program Kerja Kurikulum Tahun Pembelajaran

2010/2011

• Menyusun kalender Akademik

• Membuat struktur Kurikulum

• Membuat pembagian tugas guru

• Menyusun Jadwal Pelajaran’

• Menyiapkan perangkat kurikulum lengkap

• Menjelaskan, mendampingi penyusunan perangkat pembelajaran

(Silabus, Program tahunan, program semester, RPP, analisa

indikator untuk menentukan KKM, menu pembelajaran).

• Menyusun sistem penilaian, syarat kenaikan dan penjurusan

• Menyediakan blangko-blangko administrasi kurikulum.

• Memantau jalannya proses mengajar belajar

• Memantau jalannya piket

• Membantu mengatasi hambatan-hambatan /gangguan-gangguan

terhadap berlangsungnya KMB.

• Menyiapkan pertemuan orang tua

• Bersama wali kelas dan BK mendampingi siswa yang mempunyai

permasalahan nilai

• Membuat petunjuk tertulis dalam penyusunan soal Ulangan tengah

sem. , UU, Try out, US, dan batas akhir pengumpulan.

Page 9: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

53  

• Menyusun panitia UU, US,UN dan mendampingi kerja panitia

dalam penyelenggaraannya.

• Menerima nilai dari guru, mencek input nilai oleh guru

• Mendampingi tin entri nilai/tim kurikulum

• Mengkoordinir pencetakan leger dan rapor

• Mengatur penerimaan rapor

• Mengumpulkan analisis butir soal, daya serap, dan target

kurikulum

• Mengarsip soal, nilai , dengan tertib, teratur, dan aman

• Berkoordinasi dengan tim jika ada masalah yang harus

diselesaikan

• Membantu petugas TU dalam penyimpanan rapor

• Menyiapkan diri segala komunikasi dari orangtua terkait proses

mengajar belajar dan nilai siswa

• Tim seleksi PSB

• Menyusun peserta lomba bidang studi dan berkoordinasi dengan

kesiswaan dalam pengirimannya.

• Mendata siswa tinggal kelas

• Mendata buku pegangan, mengevaluasi penggunaan buku dan

melaporkan kepada yayasan

• Membuat sistem kerja bersama Tim Kurikulum

• Mengikuti rapat rutin/bulanan, rapat tim ( KS dan WKS)

• Berjabat tangan menyambut siswa di halaman sekolah (terjadwal)

• Membuat laporan kegiatan akademik kepada kepala sekolah

secara periodik.

Page 10: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

54  

Tim Kurikulum/pengentri nilai :

Membantu tugas WKS Kurikulum dalam menjalankan tugas, sesuai

pendelegasian tugas yang diberikan oleh WKS Kurikulum.(penekanan

pada pengumpulan perangkat pembelajaran, menyiapkan format input

nilai, memantau input nilai guru, proses rapor, cetak rapor).

3.4.3 URAIAN TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG WAKIL

KEPALA SEKOLAH BAG. KESISWAAN

Membantu pelaksanaan tugas Kepala Sekolah dalam :

• Menjalankan program kesiswaan Tahun Pembelajaran 2010/2011

• Menyusun daftar siswa perkelas

• Membuat nomor induk siswa baru

• Mengevaluasi, merevisi buku tata tertib siswa, dan pendisiplinan

siswa

• Merekap kehadiran siswa setiap akhir bulan bekerja sama dengan

wali kelas.

• Mensosialisasikan tatib siswa kepada siswa dan orangtua.

• Merekap NISN dan mengurus ke Diknas bagi siswa yang belum

memiliki NISN

• Mengisi buku Induk Siswa

• Mengisi buku Kleper

• Membuat pedoman penilaian perilaku siswa

• Mengisi buku mutasi siswa

• Memfile kumpulan surat-surat mutasi siswa

• Mengisi papan diagram keadaan siswa

Page 11: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

55  

• Bekerja sama dengan pembina OSIS dalam medampingi pengurus

OSIS menjalankan program

• Bersama pembina OSIS membuat struktur organisasi OSIS dan

susunan pengurus OSIS

• Membuat data siswa yang mendapat kejuaraan di berbagai

perlombaan

• Menyusun program kegiatan ekstrakurikuler

• Mencari dan menentukan pelatih dan pendamping lomba

• Mendata kehadiran siswa dalam mengikuti kegiatan

ekstrakurikuler

• Menerima, menarik nilai ekstrakurikuler dari pendamping/pelatih

• Melakukan supervisi dan evaluasi kegiatan ekstrakurikuler

• Memantau dan mendampingi terlaksananya 6K

• Bekerjasama dengan WKS Kurikulum mendampingi petugas piket

• Menyusun jadwal , petugas , dan pembina upacara

• Memeriksa, mencek dan merekap pelanggaran siswa bersama wali

kelas

• Mengumpulkan rekap presensi siswa dari wali kelas

• Petugas penerimaan siswa baru

• Mengikuti rapat rutin/bulanan, rapat tim ( KS dan WKS)

• Mencap buku induk siswa

• Mengkoordinir kegiatan-kegiatan siswa

• Menyiapkan pertemuan orangtua siswa bidang kesiswaan

• Berkoordinasi dengan tim jika ada masalah yang harus

diselesaikan segera

Page 12: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

56  

• Menyusun peserta lomba dan mengirimkan ke pihak

penyelenggara

• Berjabat tangan menyambut siswa di halaman sekolah (terjadwal)

• Melaporkan kegiatan kesiswaan kepada Kepala Sekolah

Tugas Tim Kesiswaan :

Membantu tugas WKS Kesiswaan dalam menjalankan tugas, sesuai

pendelegasian tugas yang diberikan oleh WKS Kesiswaan (penekanan

pada pelaksanaan tata tertib, ketertiban, kedisiplinan, cek rekap

pelanggaran siswa)

3.4.4 URAIAN TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG WAKIL

KEPALA SEKOLAH BAG. HUMAS DAN SARPRAS

Bidang Humas membantu pelaksanaan tugas kepala sekolah dalam :

• Menjalankan Program Kerja Humas Tahun Pembelajaran

2010/2011

• Menyelenggarakan Pertemuan orangtua siswa

• Menerima aspirasi masyarakat, mengelola, menyalurkan dan

menanggapi

• Mengelola kotak saran bersama BK

• Menyebarkan angket, menarik, mengirim ke yys/menganalisis

• Menyelenggarakan kegiatan humas dalam program kerja

• Mengirim pengajuanNUPTK ke Diknas

• Membentuk ikatan alumni ( temu alumni )

• Menjalin hubungan dengan unit lain dan pemerintah setempat,

Diknas Kabupaten maupun Propinsi

Page 13: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

57  

• Menjalin hubungan dengan MPK dan mengikuti kegiatan-kegiatan

MPK

• Menyusun jadwal satpam dan memantau pelaksanaan tugas

satpam

• Menerima tamu umum seperti promosi-promosi, pengajuan

proposal, dll.

• Menulis notulen pertemuan /rapat baik intern maupun ekstern

• Mempunyai data orangtua yang dapat diajak kerjasama dalam

kegiatan sekolah

• Melaksanakan promosi sekolah tidak hanya pada saat PSB

• Membawakan acara rapat/pertemuan di sekolah

• Membuat laporan pelaksanaan tugas kepada Kepala Sekolah

Bidang Sarana Prasarana membantu pelaksanaan tugas kepala sekolah

dalam :

• Melaksanakan Program Kerja Sarana Prasarana Tahun

Pembelajaran 2010/2011

• Memantau pelaksanaan tugas PP sesuai area masing-masing

• Mendampingi PP dalam menjalankan tugas dalam pemeliharaan

sarana prasarana

• Mendaftar inventaris sekolah

• Melaporkan penghapusan barang

• Mencek pengajuan pembelian sarana prasarana dalam program

inventaris

• Pemeliharaan inventaris, tanah, dan bangunan

Page 14: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

58  

• Menyiapkan sarana prasarana dalam mendukung kegiatan

mengajar belajar

• Memfile IMB

• Memfile denah lokasi gedung/ruang

• Memfile data luas masing-masing gedung beserta fungsinya

• Mencatat semua gedung/ruang yang ada dalam buku golongan

inventaris

• Mengisi buku/memfile pembelian dan penerimaan barang

• Mengisi buku induk inventaris dan golongan inventaris

• Melaksanakan pengkodean inventaris sesuai dengan kode

golongan masing-masing

• Catatan inventaris per ruang

• Mendaftar seluruh mesin kantor dan peruntukannya

• Pengkodean mesin kantor

• Membuat program pemeliharaan dan perawatan sarana prasarana

• Membantu memantau jalannya piket

• Mendampingi terlaksananya 6K

• Berkoordinasi dengan tim jika ada masalah yang harus

diselesaikan segera

• Mengikuti rapat rutin/bulanan, rapat tim ( KS dan WKS)

• Berjabat tangan menyambut siswa di halaman sekolah (terjadwal)

• Membuat laporan pelaksanaan tugas kepada Kepala Sekolah.

Tugas Tim Humas dan Sarana Prasarana :

Membantu tugas WKS Humas dan Sarpra dalam menjalankan tugas,

sesuai pendelegasian tugas yang diberikan oleh WKS Humas

Page 15: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

59  

Sarpra(penekanan pada menjaring data orangtua yang mempunyai

perhatian terhadap dunia pendidikan, Memantau kebersihan

lingkungan kerja, merawat inventaris,menjalankan 6K).

3.4.5 URAIAN TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG TATA

USAHA

3.4.5.1 Administrasi Keuangan :

a. Menyusun dan mengetik RAPB

b. Mengarsip RAPB tahun anggaran yang berjalan dan yang

telah disahkan oleh pejabat yang berwenang/ketua

yayasan.

c. Pengajuan RAPB ke yayasan tepat waktu.

d. Pengambilan dana.

e. Laporan kas harian.

f. Laporan bank harian.

g. Mengarsip bukti pengeluaran dan pemasukan.

h. Mengarsip laporan keuangan bulanan.

i. Kroscek laporan ke yayasan jika terdapat kesalahan.

j. Mengajukan restitusi pengobatan guru,

karyawan/tertanggung.

k. Menyampaikan proposal kegiatan ke yayasan.

l. Mengajukan pengadaan inventaris sekolah.

m. Pengadaan keperluan kantor dan rumah tangga.

n. Membuat laporan tugas kepada Kepala Sekolah secara

periodik.

Page 16: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

60  

3.4.5.2 Administrasi Sarana Prasarana :

a. Merekap inventaris sekolah.

b. Pengajuan penghapusan barang inventaris yang rusak.

c. Pemeliharaan inventaris, tanah dan bangunan.

d. Daftar

e. Membuat laporan kepada Kepala Sekolah secara periodik.

3.4.5.3 Administrasi Kurikulum :

a. Membuat cover rapor.

b. Membuat format dan perhitungan nilai rapor.

c. Membantu tim entri nilai/tim kurikulum dalam menginput

nilai.

d. Mencetak rapor bersama tim entri nilai/tim kurikulum.

e. Menyediakan format – format administrasi guru.

f. Membantu tugas – tugas bidang kurikulum.

g. Menyiapkan jurnal kelas, presensi siswa di kelas, agenda

guru, daftar nilai, buku jurnal, buku piket, buku rapat dan

sampul rapor.

3.4.5.4 Administrasi Kepegawaian :

a. Membuat struktur organisasi guru dan karyawan.

b. Mengisi data guru dan karyawan pada papan.

c. File karyawan.

d. Buku induk karyawan.

e. Membuat usulan kenaikan berkala dan golongan.

f. Rekap kehadiran guru dan karyawan.

g. Rekap lembur dan honor lainnya.

Page 17: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

61  

h. Menginput nilai DP3.

i. Surat Keputusan pembagian tugas guru.

j. Usulan NUPTK.

k. Pembuatan surat tugas.

l. Membuat laporan kepada Kepala Sekolah secara periodik.

3.4.5.5 Administrasi Teknologi dan Informatika :

a. Membuat database sekolah secara sederhana.

b. Menjadi tim web Tarakanita.

c. Bertanggungjawab terhadap kelancaran pengaksesan data

melalui internet.

d. Membantu pengoperasian IT

3.4.5.6 Administrasi Pungutan Siswa :

a. Menerima, meminta, mengakses rekening Koran dari Bank

Mandiri.

b. Merekap pungutan siswa.

c. Melaporkan rekapitulasi pungutan siswa kepada bendahara

sekolah.

d. Menerima laporan realisasi UPP dan SPP, serta melalukan

kroscek pada pihak – pihak terkait, selanjutnya defile

dengan baik.

e. Memberikan surat konfirmasi/tagihan kepada pihak

orangtua siswa.

f. Mengadministrasikan pembayaran siswa kedalam kartu

pembayaran/SPP.

g. Pembagian kartu SPP.

Page 18: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

62  

h. Melanjutkan surat – surat terkait UPP dan SPP dari

orangtua siswa kepada Yayasan.

i. Memfile surat perjanjian orangtua terkait permasalahan

UPP dan SPP.

j. Membuat edaran yang berhubungan dengan keuangan.

k. Mengarsip edaran yang berhubungan dengan keuangan.

3.4.5.7 Administrasi Kesiswaan :

a. Mengetik daftar kelas/pembagian kelas.

b. Mengetik revisi buku tata tertib.

c. Merekap presesnsi siswa tiap bulan dan membuat laporan

ke Yayasan dan Diknas.

d. Menyiapkan blanko ekstrakurikuler.

e. Bersama WKS Kesiswaan dan tim merekap hasil pilihan

ekskul siswa.

f. Mengisi buku mutasi siswa dan melaporkan ke Yayasan.

g. Mengetik daftar prestasi siswa.

h. Mengajukan pengadaan reward siswa.

i. Mengisi papan data siswa.

j. Membuat dan mengisi buku induk siswa.

k. Mengisi kleper.

l. Membantu terlaksananya program kesiswaan.

m. Membuat cover rapor.

n. Membuat laporan pelaksanaan tugas pada Kepala Sekolah

secara periodik.

o. Memfile SKHU dan Ijazah siswa.

Page 19: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

63  

p. Melakukan pendataan NISN dan membuat usulan jika

siswa belum memiliki NISN.

q. Membuat program rekapitulasi pelanggaran

siswa/pengurangan poin.

3.4.5.8 Administrasi Surat Menyurat :

a. Menerima surat dan meneruskan kepada pimpinan serta

memfile/mengarsip sesuai jenisnya.

b. Membuat dan mengetik surat edaran, ke yayasan, instansi

terkait, dll dengan pengkodean yang benar.

c. Menulis agenda surat masuk dan surat keluar.

d. Menyimpan pengarsipan surat dengan rapi dan diberi

label.

e. Membuat laporan kepada Kepala Sekolah secara periodik.

3.4.5.9 Administrasi Perpustakaan :

a. Pengadaan buku perpustakaan.

b. Pencatatan dan pengklarifikasian buku ke dalam buku

induk perpustakaan.

c. Menyiapkan dan menempel kantong buku, kartu buku,

label punggung buku dan pengecapan.

d. Membuat catalog buku.

e. Mendisplay buku pada rak sesuai klasifikasi koleksi.

f. Menyiapkan kartu anggota dan kartu kendali.

g. Melayani peminjaman buku bacaan, buku ilmu

pengetahuan dan referensi.

h. Menyiapkan buku daftar peminjaman siswa dan guru.

Page 20: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

64  

i. Mencek dan mendisplay surat kabar, majalah yang

menjadi langganan sekolah.

j. Menyusun tata tertib dan mensosialisasikan kepada

pengunjung dan anggota perpustkaan.

k. Membuat jadwal peminjaman buku.

l. Membuat program dan menjalankan pengembangan

perpustakaan.

m. Membuat grafik pengunjung dan peminjam perpustakaan.

n. Mengadakan reward bagi pembaca dan pembuat resume

terbanyak minimal setengah semester.

o. Membuat laporan bulanan kepada Kepala Sekolah secara

periodik.

3.4.5.10 Administrasi Sarana Prasarana :

a. Menyiapkan barang inventaris di tempat ditentukan dalam

keadaan baik.

b. Melayani peminjaman sesuai daftar pemesanan.

c. Siap sedia dalam menyiapkan perlengkapan yang akan

digunakan.

d. Menerima pengembalian alat dan mencatat di buku

peminjaman dalam kondisi baik.

e. Buku peminjaman terisi dengan baik.

f. Segera melaporkan apabila terjadi kerusakan.

g. Membuat laporan kondisi barang secara periodik.

h. Daftar inventaris tiap – tiap ruang.

Page 21: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

65  

3.4.6 URAIAN TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG GURU

BIMBINGAN KONSELING

1. Membuat struktur organisasi BK

2. Melaksanakan Kerangka kerja BK, meliputi :

a. perencanaan program BK dimulai dari kegiatan asesmen

(asesmen lingkungan dan asesmen perkembangan konseli).

b. Menyusun program BK dimulai dari rencana kegiatan, porsi

waktu, inventarisasi kebutuhan, kalender kegiatan (kalender

tahunan, semester, bulanan, mingguan)., program BK

meliputi kontak langsung dan tanpa kontak langsung.

c. Menyusun strategi implementasi program meliputi :

• Pelayanan Dasar : pelayanan orientasi, pelayanan

informasi, bimbingan klasikal, bimbingan kelompok,

pelayanan pengumpulan data( aplikasi instrumen).

• Pelayanan responsif : Konseling individu dan kelompok,

referal( rujukan/alih tangan kasus, kolaborasi dengan

guru mata pelajaran atau wali kelas, kolaborasi dengan

orangtua, kolaborasi dengan pihak-pihak terkait di luar

sekolah,konsultasi, bimbingan teman sebaya, konferensi

kasus, kunjungan rumah.

• Perencanaan individual

• Dukungan sistem : pengembangan profesi, manajemen

program, riset dan pengembangan.

d. Menyusun laporan kegiatan BK, disampaikan kepada Kepala

Sekolah

Page 22: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

66  

e. Evaluasi dan akuntabilitas : fokus pada terlaksananya

program sebagai bentuk pertanggungjawaban pelayanan BK.

f. Tindak lanjut

3. Mengisi jurnal mingguan

4. Mencatat hasil proses konseling, konferensi kasus, hasil

kunjungan rumah dst.

5. Membuat peta kelas dan peta kerewanan siswa

6. Membuat sosiogram

7. Mendampingi siswa yang bermasalah nilai, melalui program

remidial.

8. Menyusun pola penanganan siswa bermasalah bersama wali kelas

dan kesiswaan.

9. Membantu WKS kesiswaan dalam penyaluran minat siswa pada

bidang ekstrakurikuler.

10. Bekerjasama dengan WKS bidang kesiswaan dalam menjalankan

program sekolah terutama tes psikologi dan tes penjurusan.

11. Membuat nilai perilaku siswa di rapor bersama wali kelas.

3.4.7 URAIAN TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG WALI

KELAS

1. Menyiapkan penyelenggaraan administrasi kelas (papan absensi

siswa, buku jurnal kelas, buku presensi siswa, jadwal pelajaran,

daftar piket, denah tempat duduk, tata tertib kelas, inventaris

kelas, atribut negara, jam, kalender, dan lain-lain)

2. Memeriksa daftar absen siswa

Page 23: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

67  

3. Memeriksa jurnal kelas

4. Menyerahkan rekapitulasi absen kepada WKS kesiswaan

5. Menyerahkan jurnal kemajuan kelas kepada WKS kurikulum

6. Mencek Menu pembelajaran 1 minggu sekali

7. Mencek pelanggaran siswa & menindaklanjuti

8. Mengontrol perkembangan prestasi siswa ( cek nilai),

mengkomunikasikan dengan guru bidang studi, guru BK, dan

orangtua siswa.

9. Mengadakan kerjasama dengan guru BK dalam penanganan siswa

10. Membuat catatan mutasi siswa dalam tiap bulan

11. Mengikuti rapat rutin / evaluasi bulanan dan rapat insidental

12. Memberikan perwalian kepada siswa.

13. Membuat leger nilai bersama tim kurikulum

14. Mencetak rapor bersama tim kurikulum.

15. Pertemuan dengan orang tua / wali murid

16. Menyerahkan rapor kepada siswa/orangtua dan bertanggungjawab

terhadap pengembalian rapor.

17. Mengkoordinir kegiatan siswa bersama WKS kesiswaan & Tim

Kesiswaan

18. Bekerjasama dengan WKS Kesiswaan dalam menciptakan 6K

dalam kelasnya.

19. Membuat laporan penanganan siswa kepada Kepala Sekolah

Page 24: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

68  

3.4.8 URAIAN TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG GURU

1. Hadir di sekolah paling lambat 20 menit sebelum pelajaran

dimulai

2. Mengisi daftar hadir, setiap hari

3. Wajib mengikuti doa pagi dan briefing pagi.

4. Jam kerja senin-jumat : 07.00-15.00 WIB.

5. Apabila terpaksa terlambat datang,supaya segera masuk kelas,

waktu istirahat baru melapor kepada Kepala Sekolah

6. Apabila ada suatu keperluan tidak bisa masuk sekolah supaya

membicarakannya terlebih dahulu dengan Kepala Sekolah

7. Apabila ada keperluan mendadak dan tidak bisa hadir, supaya

memberitahukannya lewat surat/ telepon, apabila terpaksa tidak

mungkin memberi kabar, sesudahnya supaya memberitahukannya

kepada Kepala Sekolah

8. Apabila tidak masuk lebih dari 2 hari karena sakit, supaya

menyerahkan surat dokter kepada Kepala Sekolah.

9. Apabila tidak hadir, wajib memberi tugas kepada siswa.

10. Apabila meninggalkan sekolah sebelum jam kerja selesai, harus

seizin Kepala Sekolah, dan mengisi buku kendali.

11. Mengikuti upacara bendera hari senin, dan siap menjadi pembina

upacara.

12. Membuat perangkat pembelajaran ( Silabus, program tahunan,

program semester, rencana program pengajaran, Analisa Indikator

untuk penentuan KKM, menyusun menu pembelajaran, pada awal

semester dan disahkan oleh Kepala Sekolah.

Page 25: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

69  

13. Membuat soal ulangan di buku evaluasi / soal terfile dengan baik

14. Mengisi buku agenda guru dengan baik, dan dikumpulkan kepada

Kepala Sekalah setiap bulan.

15. Mengadakan ulangan harian sesuai rencana pembelajaran yang

dibuat/sesuai dalam menu pembelajaran.

16. Memeriksa hasil ulangan secepatnya dan mengembalikan kepada

siswa secepat mungkin ( 1 minggu).

17. Melaksanakan remedial sesegera mungkin apabila pada tagihan

perdana belum tuntas, dan memastikan semua siswa yang masih

belum tuntas sudah mengikuti remidial. Prinsip remedial :

mengajarkan kembali kompetensi yang belum dikuasai siswa.

Jika menemukan masalah segera dikomunikasikan dengan, wali

kelas, guru BK, WKS Kurikulum.

18. Melaksanakan pengayaan bagi para siswa yang sudah mencapai

nilai melebihi KKM.

19. Menginput nilai ulangan pada komputer, secara periodik.

20. Apabila siswa yang mencapai nilai dibawah KKM lebih dari

50%, maka materi/bahan ulangan wajib diulang/diajarkan

kembali untuk seluruh siswa.

21. Menyerahkan naskah soal Ulangan tengah semester, ulangan

umum, Try out, ujian praktik, ujian sekolah, ulangan akhir

semester,tepat waktu .

22. Melakukan analisis butir soal ulangan harian, ulangan umum dan

ujian akhir.

Page 26: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

70  

23. Melaporkan daya serap dan pencapaian target kurikulum pada

akhir semester kepada Kepala Sekolah.

24. Berpakaian rapi dan sopan.

25. Tidak diperkenankan meninggalkan kelas yang diampu tanpa

sepengetahuan guru piket/KS

26. Guru senantiasa meningkatkan mutu hasil belajar

27. Guru senantiasa membina siswa melaksanakan 6K

28. Guru tidak diperkenankan membocorkan rahasia sekolah dan

atau keputusan yang telah disepakati rapat

29. Guru hendaknya menggunakan perpustakaan seefisien mungkin

dan tidak meninggalkan siswa selama kegiatan mengajar belajar

di R. perpustakaan

30. Guru wajib memelihara inventaris sekolah khususnya inventaris

yang dibawah tanggungjawabnya

31. Mempunyai buku kurikulum / KTSP

32. Memfile data pembagian tugas mengajar

33. Mempunyai perangkat pembelajaran lengkap(Silabus prota,

prosem, RPP, dan daftar nilai)

34. Mempunyai data analisis kesulitan belajar siswa

35. Memfile nilai masing-masing siswa

36. Mempunyai kumpulan nilai semester secara lengkap

37. Aktif meningkatkan dan mengembangkan profesinya melalui

bahan bacaan, pertemuan profesi (MGMP), seminar, loka karya,

diskusi, karya ilmiah, penelitian

38. Mengikuti rapat rutin

Page 27: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

71  3.5 Tata Laksana Sistem yang Berjalan

Pada sistem yang sedang berjalan di awal semester, wakil kepala

sekolah bagian kurikulum akan memberikan jadwal pelajaran ke masing-

masing wali kelas dan guru mata pelajaran. Kemudian wali kelas

mengumumkan jadwal pelajaran dan juga memberi bimbingan ke siswa.

Pada proses belajar mengajar, guru mata pelajaran berkewajiban

menerangkan materi dan memberi catatan kepada para siswa dalam setiap

pertemuan. Siswa juga dapat bertanya kepada guru mata pelajaran tentang

materi yang ingin mereka tanyakan. Dan guru mata pelajaran berkewajiban

untuk menjawab pertanyaan dari siswa. Dan guru mata pelajaran juga

memberikan soal tugas dan ulangan harian pada siswa. Siswa berkewajiban

mengumpulkan tugas dan latihan yang diberikan oleh guru mata pelajaran.

Dan guru mata pelajaran juga wajib memberikan nilai ulangan harian pada

para siswa yang telah mengikuti ulangan harian tersebut. Pelajaran yang

diberikan menggunakan buku Nasional yang mengikuti kurikulum dari

pemerintah. Pada tengah dan akhir semester, pihak sekolah akan

melaksanakan ujian yang harus diikuti oleh seluruh siswa. Ujian ini biasanya

dibuat oleh para dewan guru. Masing-masing guru mata pelajaran akan

memberikan nilai kepada masing-masing siswa sebagai hasil dari ujian

mereka.

Page 28: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

72  

 

Gambar 3.2 Rich Picture Sistem Berjalan

3.6 Analisa Hasil Kuisioner pada SMA TARAKANITA GADING

SERPONG

Tujuan dari penyebaran kuisioner terhadap pihak sekolah adalah

untuk mengetahui bagaimana sistem yang berjalan pada saat ini,

mendefinisikan permasalahan, dan mendapatkan data yang akan diproses

untuk mendapatkan solusi dan kriteria sistem yang akan dirancang.

Page 29: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

73  

Kuisioner diberikan kepada 107 (seratus tujuh) responden,

diantaranya 89 (delapan puluh sembilan) orang respoden dari siswa kelas XI

dan 18 (delapan belas) orang respoden dari guru SMA TARAKANITA

GADING SERPONG.

• Kuisioner Siswa

Di bawah ini akan dibahas hasil kuisioner yang diberikan kepada 89

(delapan puluh Sembilan) orang responden dari siswa. Hasilnya adalah

sebagai berikut :

Page 30: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 1) Apak

meng

P

San

Seri

Jara

Tida

Dari

menj

intern

meng

menj

Dan

meng

kah anda ser

ggunakan in

Pilihan Jawab

ngat sering

ing

ang

ak pernah

T

Gambar 3

kuisioner y

jawab sanga

net. Seban

genai tugas

jawab jarang

hanya 3

genai tugas s

29.21%

ring berdisk

nternet?

ban J

abel 3.1 Sisw

3.3 Diagram

yang dibagik

at sering be

nyak 46 sisw

sekolah men

g berdiskusi

siswa (3,3

sekolah men

15

51.6

3.37%

kusi mengen

Jumlah

14

46

26

3

wa diskusi t

m Pie siswa

kan pada 89

erdiskusi me

wa (51,68%)

nggunakan i

i mengenai t

37%) yang

nggunakan in

5.73%

68%

nai tugas sek

Persenta

15,73

51,68

29,21

3,37

tugas denga

diskusi tuga

siswa, seba

engenai tuga

) menjawab

nternet. Seb

tugas sekola

menjawab

nternet.

Sangat s

Sering

Jarang

Tidak pe

kolah dengan

ase

an internet

as dengan in

anyak 14 sis

as sekolah m

cukup seri

banyak 26 si

ah menggun

tidak perna

ering

ernah

7

n teman and

nternet

swa (15,73%

menggunaka

ing berdisku

swa (29,21%

nakan interne

ah berdisku

74 

da

%)

an

usi

%)

et.

usi

Page 31: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

2) Apak

ujian

P

San

Seri

Jara

Tida

G

Dari

sang

Seba

latiha

menj

ujian

soal-

kah anda ser

n?

Pilihan Jawab

ngat sering

ing

ang

ak pernah

Tab

Gambar 3.4

kuisioner ya

at sering me

anyak 12 si

an dari inter

jawab jarang

n. Dan seban

-soal latihan

28.08%

ring mencari

ban J

bel 3.2 Siswa

4 Diagram P

ang dibagika

encari soal-s

iswa (13,48

rnet untuk m

g mencari s

nyak 25 sisw

dari internet

0 13.48

58.4

%

i soal-soal la

Jumlah

-

12

52

25

a mencari so

Pie siswa me

an pada 89 s

soal latihan d

%) menjaw

menghadapi

soal-soal lati

wa (28,08%)

t untuk men

8%

42%

atihan dari in

Persenta

-

13,48

58,42

28,08

oal latihan d

encari soal l

siswa, tidak a

dari internet

wab cukup

ujian. Seba

ihan dari in

yang menjaw

ghadapi ujia

Sangat s

Sering

Jarang

Tidak pe

nternet untuk

ase

dari interne

latihan dari

ada siswa ya

t untuk meng

sering menc

anyak 52 sis

nternet untuk

wab tidak pe

an.

sering

ernah

7

k menghada

et

i internet

ang menjawa

ghadapi ujia

cari soal-so

swa (58,42%

k menghada

ernah menca

75 

api

ab

an.

oal

%)

api

ari

Page 32: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

3) Apak

P

San

Seri

Jara

Tida

G

Dari

menj

Seba

infor

infor

tidak

kah anda ser

Pilihan Jawab

ngat sering

ing

ang

ak pernah

Tabe

Gambar 3.5

kuisioner y

jawab sang

anyak 39 si

rmasi melalu

rmasi-inform

k pernah men

43.82%

5

ring mencari

ban J

el 3.3 Siswa

Diagram P

yang dibagik

gat sering

swa (43,82%

ui internet. H

masi melalui

ncari inform

5.61% 0%

i informasi-in

Jumlah

45

39

5

-

mencari in

Pie siswa me

kan pada 89

mencari in

%) menjawa

Hanya 5 sisw

i internet. D

masi-informas

50.56%

nformasi me

Persenta

50,56

43,82

5,61

-

nformasi me

encari inform

siswa, seba

nformasi-info

ab cukup se

wa (5,61%) m

Dan tidak ad

si melalui in

Sangat s

Sering

Jarang

Tidak pe

elalui interne

ase

elalui intern

masi melalu

anyak 45 sis

ormasi mel

ering menca

menjawab ja

da siswa ya

nternet.

sering

ernah

7

et?

net

ui internet

swa (50,56%

alui interne

ari informas

arang menca

ang menjawa

76 

%)

et.

si-

ari

ab

Page 33: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 4) Infor

sebag

Pen

Mat

Tug

Nila

G

Dari

berpe

fung

siswa

sehub

mate

yang

adala

(7,69

deng

rmasi apa y

gai seorang

Pilihan Jaw

ngumuman S

teri Pelajaran

gas yang dib

ai

Tabe

Gambar 3.6

kuisioner y

endapat bah

si sebagai s

a (30,76%)

bungan den

eri pelajaran

g paling dib

ah informas

9%) berpend

gan fungsi se

59.34%

7.69%

yang paling

siswa?

waban

Sekolah

n

erikan

el 3.4 Inform

Diagram Pi

yang dibagik

hwa informa

seorang sisw

) berpendap

ngan fungsi

. Sebanyak

butuhkan seh

si tugas apa

dapat bahwa

ebagai seoran

2.19%

30.7

%

g dibutuhka

Jumlah

2

28

54

7

masi yang di

ie informasi

kan pada 89

asi yang pa

wa adalah p

pat bahwa

sebagai seo

54 siswa (59

hubungan d

a saja yang

a informasi

ng siswa ada

6%

an sehubung

Persenta

2,19

30,76

59,34

7,69

ibutuhkan s

i yang dibut

siswa, hany

ling dibutuh

pengumuma

informasi y

orang siswa

9,34%) berp

engan fungs

g diberikan.

yang paling

alah informa

PengumumSekolah

Materi Pela

Tugas yang diberikan

Nilai

gan dengan

ase

seorang sisw

tuhkan seor

ya 2 siswa

hkan sehubu

an sekolah.

yang paling

adalah infor

pendapat bah

si sebagai s

Dan seban

g dibutuhkan

asi nilai sisw

man 

ajaran

7

fungsi and

wa

rang siswa

(2,19%) yan

ungan denga

Sebanyak 2

g dibutuhka

rmasi tentan

hwa informa

seorang sisw

nyak 7 sisw

n sehubunga

wa.

77 

da

ng

an

28

an

ng

asi

wa

wa

an

Page 34: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

5) Apak

P

Ya

Tida

G

Dari

menj

yang

kah anda me

Pilihan Jawab

ak

Tabe

Gambar 3.7

kuisioner y

jawab sudah

g menjawab t

empunyai ko

ban J

el 3.5 Siswa

Diagram P

yang dibagik

h mempunya

tidak mempu

94

5.61%

omputer/lapto

Jumlah

84

5

a yang memp

Pie siswa yan

kan pada 89

ai komputer

unyai kompu

4.38%

op?

Persenta

94,38

5,61

punyai kom

ng mempun

siswa, seba

r/laptop. Dan

uter/laptop.

ase

mputer/lapto

nyai komput

anyak 84 sis

n hanya 5 s

Ya

Tidak

7

op

ter/laptop

swa (94,38%

siswa (5,61%

78 

%)

%)

Page 35: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

6) Dima

P

Rum

War

Sek

Lain

Dari

lebih

73 j

Seba

warn

seko

intern

anakah anda

Pilihan Jawab

mah

rnet

kolah

nnya

T

Gambar

kuisioner y

h dari 1 jaw

awaban (65

anyak 32 jaw

net. Hanya 2

lah. Dan se

net di mall,

28.57%

1.78%

a biasanya m

ban J

Tabel 3.6 Te

r 3.8 Diagra

yang dibagik

aban sehing

5,17%) men

waban (28,5

2 jawaban (1

ebanyak 5 ja

serta lokasi

4.46%

mengakses in

Jumlah

73

32

2

5

empat siswa

am Pie temp

kan pada 89

gga keseluru

njawab biasa

57%) menja

,78%) menj

awaban (4,4

yang mempu

65.17%

nternet? (bole

Persenta

65,17

28,57

1,78

4,46

a mengakse

pat siswa me

siswa, bany

uhan menjad

anya menga

awab biasany

awab biasan

46%) menjaw

unyai fasilita

Ru

Wa

Se

Lai

eh lebih dari

ase

s internet

engakses int

yak siswa ya

di 112 jawab

akses intern

ya mengaks

nya mengaks

wab biasany

as wi-fi.

umah

arnet

kolah

innya

7

i 1)

ternet

ang menjawa

ban. Sebanya

net di ruma

ses internet

ses internet

ya mengaks

79 

ab

ak

ah.

di

di

es

Page 36: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

7) Apa

P

Bro

Cha

Gam

Dow

G

Dari

lebih

79 ja

adala

ketik

menj

Dan

meng

yang dilaku

Pilihan Jawab

owsing

atting

me

wnload

Tabel 3.7

Gambar 3.9

kuisioner y

h dari 1 jaw

awaban (29,

ah browsing

ka mengakse

jawab yang

sebanyak

gakses intern

17.34%

28.04%

ukan ketika a

ban J

7 Yang dila

9 Diagram P

yang dibagik

aban sehing

,15%) menja

g. Sebanyak

es internet a

dilakukan k

76 jawaban

net adalah do

2

25

%

anda mengak

Jumlah

79

69

47

76

akukan sisw

Pie yang dila

internet

kan pada 89

gga keseluru

awab yang

69 jawaban

adalah chatti

ketika meng

n (28,04%)

ownload.

29.15%

5.46%

kses internet?

Persenta

29,15

25,46

17,34

28,04

wa ketika me

akukan sisw

siswa, bany

uhan menjad

dilakukan k

n (25,46%) m

ing. Sebany

gakses intern

menjawab

Brow

Chatt

Gam

Down

? (boleh lebi

ase

engakses int

wa ketika m

yak siswa ya

di 271 jawab

ketika menga

menjawab ya

yak 47 jawab

net adalah b

yang dila

wsing

ting

e

nload

8

ih dari 1)

ternet

mengakses

ang menjawa

ban. Sebanya

akses intern

ang dilakuka

ban (17,34%

ermain gam

akukan ketik

80 

ab

ak

net

an

%)

me.

ka

Page 37: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 8) Sebe

sebag

P

Leb

15-2

7-14

Kur

Gam

Dari

menj

21 ja

meng

dalam

meng

wakt

intern

ming

erapa sering

gai siswa (m

Pilihan Jawab

bih dari 21 ja

21 jam

4 jam

rang dari 7 ja

Tabel 3.8 W

mbar 3.10 D

kuisioner y

jawab meng

am dalam w

ggunakan in

m waktu

ggunakan in

tu 1 minggu

net untuk k

ggu.

49.43%

anda meng

misalnya men

ban J

am

am

Waktu sisw

Diagram Pie

yang dibagik

ggunakan int

waktu 1 min

nternet untu

1 minggu.

nternet untuk

u. Dan seban

keperluan be

3.37% 12

34.8

ggunakan in

ncari referen

Jumlah

3

11

31

44

wa menggun

e waktu sisw

minggu

kan pada 89

ternet untuk

nggu. Seba

uk keperluan

. Sebanyak

k keperluan b

nyak 44 sisw

elajar selama

2.36%

83%

nternet dalam

nsi tugas) dal

Persenta

3,37

12,36

34,83

49,43

akan intern

wa menggun

siswa, hany

k keperluan

anyak 11 si

n belajar se

k 31 sisw

belajar selam

wa (49,43%)

a kurang da

Lebih dari 21

15‐21 jam

7‐14 jam

Kurang dari 7

m menunjan

lam waktu 1

ase

net dalam 1

nakan inter

ya 3 siswa

belajar sela

swa (12,36%

elama antar

wa (34,83%

ma antara 7-

menjawab m

ari 7 jam da

1 jam

7 jam

8

ng tugas and

minggu?

minggu

rnet dalam 1

(3,37%) yan

ama lebih da

%) menjawa

ra 15-21 ja

%) menjawa

-14 jam dala

menggunaka

alam waktu

81 

da

1

ng

ari

ab

am

ab

am

an

1

Page 38: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

9) Anda

P

Fac

Frie

Lain

Tida

G

Dari

lebih

82 j

netw

accou

menj

Twit

jawa

netw

11.4

a mempunya

Pilihan Jawab

ebook

endster

nnya

ak Punya

Tab

Gambar 3.1

kuisioner y

h dari 1 jaw

awaban (58

work Facebo

unt pada situ

jawab mem

tter, Myspac

aban (2,85%)

work.

42%

27.14%

ai account pa

ban J

bel 3.9 Accou

1 Diagram P

yang dibagik

aban sehing

8,57%) men

ok. Sebanya

us social net

mpunyai acco

ce, Kaskus,

) yang menj

2.85%

ada situs soc

Jumlah

82

16

38

4

unt siswa pa

Pie account

kan pada 89

gga keseluru

njawab mem

ak 16 jawab

twork Friend

ount pada s

Yahoo Me

awab tidak

58.57%

cial network

Persenta

58,57

11,42

27,14

2,85

ada situs so

t siswa pada

siswa, bany

uhan menjad

mpunyai ac

ban (11,42%

dster. Sebany

situs social

essager, dan

mempunyai

Facebo

Friends

Lainnya

Tidak P

apa?

ase

ocial networ

a situs socia

yak siswa ya

di 140 jawab

ccount pada

%) menjawab

yak 38 jawa

network la

n lainnya. D

account pad

ook

ster

a

Punya

8

rk

al network

ang menjawa

ban. Sebanya

a situs soci

b mempuny

aban (27,14%

ainnya seper

Dan hanya

da situs soci

82 

ab

ak

ial

yai

%)

rti

4

ial

Page 39: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

10) Kend

a

P

San

Cuk

Kur

San

G

Dari

menj

sang

mate

menj

kuran

belaj

dala-kendala

a) Kecukup

Pilihan Jawab

ngat Cukup

kup

rang

ngat Kurang

Tabe

Gambar 3.1

kuisioner y

jawab wakt

at cukup. S

eri saat belaj

jawab wakt

ng. Dan tida

jar di kelas d

12.35

a anda belaja

an waktu pe

ban J

el 3.10 Wak

2 Diagram

yang dibagik

u penyampa

Sebanyak 75

ar di kelas d

u penyampa

ak ada siswa

dengan guru

3.37

84.26%

5% 0%

ar dengan gu

enyampaian m

Jumlah

3

75

11

-

ktu penyamp

Pie waktu p

kan pada 89

aian materi

5 siswa (84,

dengan guru

aian materi

a yang menja

sangat kuran

7%

%

uru dikelas

materi

Persenta

3,37

84,26

12,35

-

paian mater

penyampaia

siswa, hany

saat belaja

26%) menja

cukup . Seb

saat belaja

awab waktu

ng.

Sangat Cu

Cukup

Kurang

Sangat Ku

ase

ri pada sisw

an materi pa

ya 3 siswa

ar di kelas

awab waktu

banyak 11 si

ar di kelas

u penyampaia

ukup

urang

8

wa

ada siswa

(3,37%) yan

dengan gur

penyampaia

swa (12,35%

dengan gur

an materi sa

83 

ng

ru

an

%)

ru

aat

Page 40: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

b

P

San

Cuk

Kur

San

G

Dari

menj

Seba

belaj

tenta

menj

b) Penjelasa

Pilihan Jawab

ngat Cukup

kup

rang

ngat Kurang

Tab

Gambar 3.1

kuisioner y

jawab penje

anyak 77 si

jar dikelas cu

ang materi b

jawab penjel

8.98%

an guru tenta

ban J

el 3.11 Penj

3 Diagram

yang dibagik

elasan guru

iswa (86,51

ukup . Seba

belajar dike

lasan guru te

3.37

86.51%

%1.12%

ang materi b

Jumlah

3

77

8

1

jelasan guru

Pie penjela

kan pada 89

tentang m

%) menjaw

anyak 8 sisw

elas kurang.

entang mater

%

%

elajar

Persenta

3,37

86,51

8,98

1,12

u tentang m

san guru te

siswa, hany

materi belaja

wab penjelas

wa (8,98%) m

Dan hanya

ri belajar dik

Sangat Cu

Cukup

Kurang

Sangat Ku

ase

materi belaja

ntang mate

ya 3 siswa

ar dikelas s

san guru te

menjawab pe

a 1 siswa (

kelas sangat

ukup

urang

8

ar

ri belajar

(3,37%) yan

sangat cuku

entang mate

enjelasan gur

(1,12%) yan

kurang.

84 

ng

up.

eri

ru

ng

Page 41: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

c

P

San

Cuk

Kur

San

Dari

menj

Seba

untuk

soal

menj

c) Pemberia

Pilihan Jawab

ngat Cukup

kup

rang

ngat Kurang

T

Gambar 3

kuisioner y

jawab pemb

anyak 58 sis

k ujian cuku

latihan dike

jawab pemb

20.22%

an soal-soal l

ban J

abel 3.12 Pe

3.14 Diagra

yang dibagik

berian soal-

swa (65,16%

up . Sebanya

elas untuk u

erian soal-so

12.35%

65.16%

%

2.24%

latihan untuk

Jumlah

11

58

18

2

emberian so

m Pie pemb

kan pada 89

soal latihan

%) menjawab

ak 18 siswa

ujian kurang

oal latihan d

%

%

k ujian

Persenta

12,35

65,16

20,22

2,24

oal latihan p

berian soal l

siswa, seba

n dikelas un

b pemberian

(20,22%) m

g. Dan hany

ikelas untuk

Sangat Cu

Cukup

Kurang

Sangat Ku

ase

pada siswa

latihan pad

anyak 11 sis

ntuk ujian s

n soal-soal la

menjawab pe

ya 2 siswa (

k ujian sanga

ukup

urang

8

a siswa

swa (12,35%

sangat cuku

atihan dikel

emberian soa

(2,24%) yan

at kurang.

85 

%)

up.

as

al-

ng

Page 42: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

d

P

San

Cuk

Kur

San

Dari

menj

Seba

tugas

mela

menj

d) Kecukup

Pilihan Jawab

ngat Cukup

kup

rang

ngat Kurang

Gamb

kuisioner y

jawab wakt

anyak 54 si

s dikelas cu

akukan disku

jawab waktu

32.58%

4

an diskusi tu

ban J

Tabel 3.1

bar 3.15 Dia

yang dibagik

tu untuk m

iswa (60,67%

ukup . Seban

usi tugas dik

u untuk mela

2.24%

6

4.49%

ugas di kelas

Jumlah

2

54

29

4

3 Siswa disk

agram Pie si

kan pada 89

melakukan d

%) menjaw

nyak 29 sisw

kelas kurang

akukan disku

%

60.67%

s

Persenta

2,24

60,67

32,58

4,49

kusi tugas d

iswa diskusi

siswa, hany

diskusi tuga

wab waktu u

wa (32,58%

g. Dan hany

usi tugas dik

Sangat Cu

Cukup

Kurang

Sangat Ku

ase

di kelas

i tugas di ke

ya 2 siswa (

s dikelas s

untuk melak

) menjawab

ya 4 siswa

kelas sangat k

ukup

urang

8

elas

2,24%) yan

sangat cuku

kukan disku

b waktu untu

(4,49%) yan

kurang.

86 

ng

up.

usi

uk

ng

Page 43: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

e

P

San

Cuk

Kur

San

Gam

Dari

menj

Seba

pemb

pemb

yang

kuran

e) Pemberia

Pilihan Jawab

ngat Cukup

kup

rang

ngat Kurang

Tabel 3

mbar 3.16 D

kuisioner y

jawab pemb

anyak 80

belajaran di

berian mater

g menjawab

ng.

4

an materi-ma

ban J

3.14 Pembe

Diagram Pie

yang dibagik

berian mate

siswa (89

ikelas cuku

ri-materi pe

b pemberian

5.61%

89.88%

4.49%0%

ateri pembel

Jumlah

5

80

4

-

erian materi

e pemberian

kan pada 89

eri-materi p

9,88%) me

up . Hanya

mbelajaran

n materi-m

ajaran

Persenta

5,61

89,88

4,49

-

i pembelaja

n materi pe

siswa, hany

pembelajaran

enjawab p

4 siswa (

dikelas kura

materi pemb

Sangat Cu

Cukup

Kurang

Sangat Ku

ase

aran pada si

mbelajaran

ya 5 siswa (

n dikelas s

pemberian

(4,49%) yan

ang. Dan tid

belajaran di

ukup

urang

8

iswa

n pada siswa

5,61%) yan

sangat cuku

materi-mate

ng menjawa

dak ada sisw

ikelas sang

87 

a

ng

up.

eri

ab

wa

gat

Page 44: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 11. Menu

P

Soa

Disc

Gam

Tida

T

Gam

Dari

lebih

35 ja

e-lea

menj

jawa

adala

urut anda fa

Pilihan Jawab

al Latihan

cussion foru

mes

ak tahu

Tabel 3.15 F

mbar 3.17 D

kuisioner y

h dari 1 jaw

awaban (32,

arning berup

jawab yang

aban (22,93%

ah game. Ha

22.93%

18.34%

silitas apa sa

ban J

um

Fasilitas yan

m

Diagram Pie

learni

yang dibagik

aban sehing

11%) menja

pa fasilitas

seharusnya

%) yang me

anya 20 jawa

32.11

27%

aja yang seh

Jumlah

35

29

25

20

ng seharusn

menurut sisw

e fasilitas ya

ing menuru

kan pada 89

gga keseluru

awab fasilita

soal latiha

ada adalah

enjawab fasi

aban (18,34%

%

harusnya ada

Persenta

32,11

26,6

22,93

18,34

nya ada pad

wa

ang seharusn

ut siswa

siswa, bany

uhan menjad

as yang seha

an. Sebanya

Discussion

litas e-learn

%) menjawab

Soal latihan

Discussion f

Games

Tidak tahu

a pada websit

ase

da website e-

nya ada pad

yak siswa ya

di 109 jawab

arusnya ada

ak 29 jawa

Forum. Dan

ning yang se

b tidak tahu.

forum

8

te e-learning

-learning

da website e

ang menjawa

ban. Sebanya

pada websi

aban (26.6%

n sebanyak 2

eharusnya ad

.

88 

g?

e-

ab

ak

ite

%)

25

da

Page 45: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

• K

1

1. Baga

selam

P

San

Men

Cuk

Kur

Dari

menj

sudah

belaj

Seba

perke

Kuisioner gu

Dibaw

18 (delapan

aimana situa

ma ini?

Pilihan Jawab

ngat menduku

ndukung

kup menduku

rang menduk

Gam

kuisioner y

jawab situas

h sangat m

jar mengajar

anyak 4 gur

embangan m

22.22%

0

uru

wah ini akan

belas) orang

asi belajar m

ban J

ung

ung

kung

Tabel 3.

mbar 3.18 Di

yang dibagik

si belajar m

mendukung.

r terhadap p

ru (22,22%

murid dikela

11.11%

66.67%

%

0

n dibahas has

g responden

mengajar ter

Jumlah

2

12

4

0

.16 Situasi b

iagram Pie

kan pada 18

mengajar ter

Sebanyak 1

perkembanga

%) menjawab

as cukup me

%

S

M

C

K

sil kuisioner

dari guru. H

rhadap perk

Persenta

11,11

66,67

22,22

0

belajar men

situasi belaj

guru, hany

rhadap perk

12 guru (66

an murid di

b situasi be

endukung. D

Sangat mendu

Mendukung

Cukup menduk

Kurang mendu

r yang diberi

Hasilnya seba

kembangan m

ase

ngajar

jar mengaja

ya 2 guru (1

embangan m

6,67%) men

ikelas sudah

elajar meng

Dan tidak a

kung

kung

ukung

8

ikan kepada

agai berikut

murid dikel

ar

1,11%) yan

murid dikel

njawab situa

h mendukun

gajar terhada

da guru yan

89 

:

as

ng

as

asi

ng.

ap

ng

Page 46: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

menj

kuran

2. Apak

mem

P

San

Perl

Cuk

Kur

Ga

Dari

menj

hasil

6 gu

untuk

jawab situas

ng menduku

kah diperluk

mberikan has

Pilihan Jawab

ngat perlu

lu

kup perlu

rang perlu

Tabel 3.17

ambar 3.19 D

kuisioner y

jawab waktu

l yang maks

uru (33,33%

k memberi

2

33.33%

si belajar m

ung.

kan waktu

il yang mak

ban J

7 Waktu tam

Diagram Pi

yang dibagik

u tambahan

simal bagi p

%) menjawab

kan hasil

5.55%

27.77%

mengajar ter

tambahan d

ksimal bagi p

Jumlah

1

6

5

6

mbahan gur

ie waktu tam

materi

kan pada 18

dalam meny

erkembanga

b waktu tam

yang ma

33.33%

rhadap perk

dalam meny

perkembang

Persenta

5,56

33,33

27,78

33,33

ru dalam pe

mbahan gur

8 guru, hany

yampaikan m

an murid san

mbahan dala

aksimal bag

Sangat p

Perlu

Cukup p

Kurang 

embangan m

yampaikan

an murid?

ase

enyampaian

ru dalam pe

ya 1 guru (5

materi untuk

ngat diperluk

m menyamp

gi perkemb

perlu

perlu

perlu

9

murid dikel

materi untu

n materi

enyampaian

5,56%) yan

k memberika

kan. Sebanya

paikan mate

angan mur

90 

as

uk

n

ng

an

ak

eri

rid

Page 47: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 diper

meny

perke

menj

hasil

3. Apak

P

San

Efek

Cuk

Kur

Dari

prose

guru

efekt

rlukan. Seba

yampaikan

embangan m

jawab waktu

l yang maks

kah selama i

Pilihan Jawab

ngat efektif

ktif

kup efektif

rang efektif

Gamba

kuisioner y

es pembelaj

(55,56%)

tif. Sebanya

44.44%

anyak 5 gur

materi unt

murid cukup

u tambahan

simal bagi pe

ini proses pe

ban J

Tabel 3.18

ar 3.20 Diag

yang dibagik

aran di kela

menjawab p

ak 8 guru (4

0%0

ru (27,78%)

tuk member

diperlukan.

dalam meny

erkembangan

embelajaran

Jumlah

0

10

8

0

8 Proses pem

gram Pie pr

kan pada 18

as selama in

proses pemb

44,44%) men

55.56%

) menjawab

rikan hasil

Dan sebany

yampaikan m

n murid kura

di kelas suda

Persenta

0

55,56

44,44

0

mbelajaran

oses pembe

guru, tidak

ni sudah san

belajaran di

njawab pros

Sangat e

Efektif

Cukup ef

Kurang e

b waktu tam

yang m

yak 6 guru (3

materi untuk

ang diperluk

ah efektif?

ase

di kelas

elajaran di k

ada guru ya

ngat efektif.

i kelas selam

ses pembelaj

fektif

fektif

efektif

9

mbahan dala

maksimal ba

33,33%) yan

k memberika

kan.

kelas

ang menjawa

Sebanyak 1

ma ini suda

jaran di kel

91 

am

agi

ng

an

ab

10

ah

as

Page 48: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

selam

pemb

4. Apak

P

San

Seri

Cuk

Tida

Dari

menj

Seba

serin

kelas

prose

ma ini sudah

belajaran di

kah sering di

Pilihan Jawab

ngat sering

ing

kup sering

ak pernah

Ga

kuisioner y

jawab disku

anyak 10 gu

ng dilakukan

s sudah cuk

es diskusi an

22.22

h cukup efe

kelas selama

ilakukan dis

ban J

Tabel

ambar 3.21

yang dibagi

usi antar m

uru (55,56%

n. Sebanyak 4

kup sering d

ntar murid di

22.22

55.56%

2%

0

ktif. Dan tid

a ini kurang

skusi antar m

Jumlah

4

10

4

0

l 3.19 Disku

Diagram P

ikan pada 1

murid di ke

%) menjawab

4 guru (22,2

dilakukan. D

i kelas tidak

2%

dak ada gur

efektif.

murid?

Persenta

22,22

55,56

22,22

0

si antar mu

ie diskusi an

18 guru, seb

las sudah s

b diskusi an

22%) menjaw

Dan tidak a

pernah dilak

Sangat s

Sering

Cukup s

Tidak pe

ru yang men

ase

urid

ntar murid

banyak 4 gu

sangat serin

ntar murid d

wab diskusi a

ada guru yan

kukan.

sering

ering

ernah

9

njawab pros

uru (22,22%

ng dilakuka

di kelas suda

antar murid

ng menjawa

92 

es

%)

an.

ah

di

ab

Page 49: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

5. Apak

P

San

Seri

Cuk

Tida

Dari

menj

(44,4

(27,7

ada g

kah anda ser

Pilihan Jawab

ngat sering

ing

kup sering

ak pernah

Gamba

kuisioner y

jawab sudah

44%) menjaw

78%) menjaw

guru yang m

27.78

ring menggu

ban J

Tabel 3.20

ar 3.22 Diagr

yang dibagi

h sangat ser

wab sudah s

wab sudah c

menjawab tida

27

44.44

0

unakan komp

Jumlah

5

8

5

0

Guru meng

ram Pie gur

ikan pada 1

ring menggu

sering meng

cukup sering

ak pernah m

7.78

puter?

Persenta

27,78

44,44

27,78

0

ggunakan ko

ru menggun

18 guru, seb

unakan kom

ggunakan ko

g mengguna

menggunakan

Sangat s

Sering

Cukup s

Tidak pe

ase

omputer

nakan komp

banyak 5 gu

mputer. Seba

mputer. Seb

akan komput

n komputer.

sering

sering

ernah

9

puter

uru (27,78%

anyak 8 gur

banyak 5 gur

ter. Dan tida

93 

%)

ru

ru

ak

Page 50: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

6. Baga

P

San

Pah

Cuk

Tida

Dari

menj

menj

menj

menj

aimana pema

Pilihan Jawab

ngat paham

ham

kup paham

ak paham

Ta

Gambar 3.

kuisioner y

jawab sudah

jawab suda

jawab sudah

jawab tidak p

50%

ahaman anda

ban J

bel 3.21 Pem

.23 Diagram

yang dibagik

h sangat paha

ah paham

h cukup pah

paham meng

5.56%0

a mengenai

Jumlah

1

8

9

0

mahaman g

m Pie pemah

kan pada 18

am mengena

mengenai

ham mengen

genai interne

44.44%

internet?

Persenta

5,56

44,44

50

0

guru mengen

haman guru

8 guru, han

ai internet. S

internet. Se

nai internet.

et.

Sangat p

Paham

Cukup pa

Tidak pa

ase

nai internet

u mengenai

nya 1 guru (

Sebanyak 8 g

ebanyak 9

Dan tidak a

paham

aham

ham

9

t

internet

(5,56%) yan

guru (44,44%

guru (50%

ada guru yan

94 

ng

%)

%)

ng

Page 51: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

7. Apak

P

Ya

Tida

G

Dari

menj

menj

kah anda me

Pilihan Jawab

ak

Tabe

Gambar 3.24

kuisioner y

jawab sudah

jawab tidak

1

empunyai ko

ban J

el 3.22 Guru

4 Diagram P

yang dibagik

h mempuny

mempunyai

16.67%

omputer/lapto

Jumlah

15

3

u yang mem

Pie guru yan

kan pada 18

ai komputer

komputer/la

83.33%

op?

Persenta

83,33

16,67

mpunyai kom

ng mempun

8 guru, seb

r/laptop. Seb

aptop.

ase

mputer/lapto

nyai kompu

anyak 15 g

banyak 3 g

Ya

Tidak

9

op

uter/laptop

guru (83,33%

guru (16,67%

95 

%)

%)

Page 52: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

8. Dima

P

Rum

War

Sek

Lain

Dari

lebih

jawa

Seba

warn

intern

meng

anakah anda

Pilihan Jawab

mah

rnet

kolah

nnya

T

Gambar

kuisioner y

h dari 1 jawa

aban (32,14

anyak 6 jaw

net. Sebanya

net di sekol

gakses intern

42.86%

a biasanya m

ban J

Tabel 3.23 T

3.25 Diagra

yang dibagik

aban sehingg

4%) menjaw

waban (21,43

ak 12 jawa

ah. Dan han

net di mall.

21

3.57%

mengakses in

Jumlah

9

6

12

1

Tempat guru

am Pie temp

kan pada 18

ga keseluruh

wab biasany

3%) menjaw

aban (42,86

nya 1 jawab

32.14%

1.43%

ternet?

Persenta

32,14

21,43

42,86

3,57

u mengakse

pat guru me

8 guru, bany

han menjadi

ya mengak

wab biasany

6%) menjaw

an (3,57%)

Ru

W

Se

La

ase

es internet

engakses in

yak guru ya

i 28 jawaban

kses interne

ya mengakse

wab biasany

yang menja

umah

arnet

ekolah

innya

9

nternet

ang menjawa

n. Sebanyak

et di ruma

es internet

ya mengaks

awab biasany

96 

ab

9

ah.

di

es

ya

Page 53: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 9. Sebe

sebag

wakt

P

Leb

15 –

7 –

Kur

Ga

Dari

meng

jam

meng

jam

meng

jam

meng

jam d

erapa sering

gai guru (mi

tu 1 minggu?

Pilihan Jawab

bih dari 21 ja

– 21 jam

14 jam

rang dari 7 ja

Tabel 3.24

ambar 3.26 D

kuisioner y

ggunakan in

dalam wak

ggunakan in

dalam wa

ggunakan in

dalam wak

ggunakan in

dalam waktu

50%

anda mengg

isalnya menc

?

ban J

am

am

Waktu gur

Diagram Pi

yang dibagik

nternet untuk

ktu 1 mingg

nternet untuk

aktu 1 min

nternet untuk

ktu 1 ming

nternet untuk

u 1 minggu.

0% 11.11

38.8

gunakan inter

cari referens

Jumlah

0

2

7

9

ru menggun

e waktu gur

minggu

kan pada 18

k keperluan b

gu. Hanya

k keperluan b

nggu. Seban

k keperluan

ggu. Dan s

k keperluan b

1%

89%

rnet dalam m

si bagi prose

Persenta

0

11,11

38,89

50

nakan intern

ru menggun

guru, tidak

belajar meng

a 2 guru (1

belajar meng

nyak 7 gu

belajar men

sebanyak 9

belajar meng

Lebih dari 21

15 – 21 jam

7 – 14 jam

Kurang dari 7

menunjang tu

s belajar me

ase

net dalam 1

nakan inter

ada guru ya

gajar selama

11,11%) yan

gajar selama

uru (38,89%

ngajar selam

guru (50%

gajar selama

1 jam

7 jam

9

ugas anda

engajar) dala

minggu

net dalam 1

ang menjawa

a lebih dari 2

ng menjawa

a antara 15-2

%) menjawa

ma antara 7-1

%) menjawa

kurang dari

97 

am

1

ab

21

ab

21

ab

14

ab

i 7

Page 54: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

10. Baga

– har

P

San

Baik

Cuk

Tida

Dari

menj

sudah

intern

guru

sehar

pema

aimana pend

ri ?

Pilihan Jawab

ngat baik

k

kup baik

ak baik

Gam

kuisioner y

jawab pema

h sangat b

net dalam m

(33,33%) m

ri – hari s

anfaatan inte

33.3

dapat pemanf

ban J

Tabel 3

mbar 3.27 D

yang dibagi

anfaatan inte

baik. Sebany

menunjang p

menjawab pe

sudah cukup

ernet dalam m

44.44

33%

0

faatan intern

Jumlah

4

8

6

0

3.25 Peman

Diagram Pie

ikan pada 1

ernet dalam

yak 8 guru

pekerjaan se

emanfaatan

p baik. Da

menunjang p

22.22%

4%

net dalam me

Persenta

22,22

44,44

33,33

0

nfaatan inter

e pemanfaa

18 guru, seb

menunjang

u (44,44%)

ehari – hari

internet dal

an tidak ad

pekerjaan se

Sangat

Baik

Cukup

Tidak b

enunjang pek

ase

rnet

atan interne

banyak 4 gu

g pekerjaan

menjawab

sudah baik

lam menunja

da guru yan

ehari – hari t

t baik

 baik

baik

9

kerjaan seha

t

uru (22,22%

sehari – ha

pemanfaata

k. Sebanyak

ang pekerjaa

ng menjawa

idak baik.

98 

ari

%)

ari

an

6

an

ab

Page 55: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

11. Apa

P

Bro

Cha

Gam

Dow

G

Dari

lebih

jawa

adala

ketik

menj

Dan

meng

yang dilaku

Pilihan Jawab

owsing

atting

me

wnload

Tabel 3.2

Gambar 3.2

kuisioner y

h dari 1 jawa

aban (43,75%

ah browsing

ka mengakse

jawab yang

Sebanyak

gakses intern

6.25%

37.50%

ukan ketika a

ban J

26 Yang dila

8 Diagram

yang dibagik

aban sehingg

%) menjaw

g. Sebanyak

es internet a

dilakukan k

12 jawaba

net adalah do

12.50%

anda mengak

Jumlah

14

4

2

12

akukan gur

Pie yang di

internet

kan pada 18

ga keseluruh

wab yang di

k 4 jawaban

adalah chatti

ketika meng

an (37,5%)

ownload.

43.75%

kses internet?

Persenta

43,75

12,5

6,25

37,5

ru ketika me

lakukan gu

8 guru, bany

han menjadi

ilakukan ke

n (12,5%) m

ing. Hanya

gakses intern

menjawab

Brow

Chat

Gam

Dow

?

ase

engakses in

uru ketika m

yak guru ya

32 jawaban.

etika menga

menjawab ya

2 jawaban

net adalah b

yang dilak

wsing

ting

e

nload

9

nternet

mengakses

ang menjawa

. Sebanyak 1

akses intern

ang dilakuka

(6,25%) yan

ermain gam

kukan ketik

99 

ab

14

net

an

ng

me.

ka

Page 56: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

12. Apak

atau

P

Ya

Tida

Dari

menj

Frien

pada

kah anda me

Friendster?

Pilihan Jawab

ak

Gamba

kuisioner y

jawab memi

ndster. Hany

a situs social

emiliki accou

ban J

Tabel 3.27

ar 3.29 Diag

yang dibagik

iliki account

ya 1 guru (

network sep

94

5.56%

unt pada situ

Jumlah

17

1

7 Account p

gram Pie ac

kan pada 18

t pada situs

5,56%) yan

perti Facebo

4.44%

us social netw

Persenta

94,44

5,56

ada social n

ccount pada

8 guru, seb

social netwo

ng menjawab

ok atau Frie

work seperti

ase

network

a social netw

anyak 17 g

ork seperti F

b tidak mem

ndster.

Ya

Tidak

10

i Facebook

work

guru (94,44%

Facebook ata

miliki accou

00 

%)

au

unt

Page 57: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

13. Apak

P

San

Pah

Cuk

Tida

Dari

sudah

Seba

pemb

menj

Learn

sistem

kah anda pah

Pilihan Jawab

ngat paham

ham

kup paham

ak paham

Ta

Gambar 3

kuisioner y

h sangat pah

anyak 4 gu

belajaran se

jawab sudah

ning). Dan h

m pembelaja

66.67

11.11%

ham tentang

ban J

abel 3.28 Si

3.30 Diagra

yang dibagik

ham tentang

uru (22,22%

ecara Onlin

h cukup paha

hanya 2 gur

aran secara O

0%

22.22

7%

sistem pemb

Jumlah

0

4

12

2

stem pembe

m Pie sistem

kan pada 18

sistem pemb

%) menjaw

ne (E-Learn

am tentang s

ru (11,11%)

Online (E-Le

%

belajaran se

Persenta

0

22,22

66,67

11,11

elajaran sec

m pembelaj

guru, tidak

belajaran sec

wab sudah

ning). Seban

istem pembe

yang menja

earning).

Sangat pa

Paham

Cukup pa

Tidak pah

cara online (

ase

cara online

aran secara

ada guru ya

cara Online

paham ten

nyak 12 gu

elajaran seca

awab tidak p

aham

aham

ham

10

(E-Learning

a online

ang menjawa

(E-Learning

ntang siste

uru (66,67%

ara Online (E

paham tentan

01 

)?

ab

g).

em

%)

E-

ng

Page 58: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

14. Apak

menu

P

San

Perl

Cuk

Tida

Dari

menj

menu

mera

pemb

adan

Dan

webs

kah Anda me

unjang kegia

Pilihan Jawab

ngat perlu

lu

kup perlu

ak perlu

Tabel 3.29

Gambar 3

kuisioner y

jawab mera

unjang kegi

asa perlu ad

belajaran. S

nya sebuah w

hanya 1 gur

site E-Learn

27.78%

5

erasa perlu a

atan pembela

ban J

9 Website u

3.31 Diagram

p

yang dibagik

asa sangat p

atan pembe

anya sebuah

Sebanyak 5

website E-Le

ru (5,56%) y

ing untuk m

11

55

5.56%

adanya sebua

ajaran?

Jumlah

2

10

5

1

untuk menu

m Pie websi

pembelajara

kan pada 18

perlu adanya

elajaran. Seb

h website E-

guru (27,78

earning untu

yang menjaw

menunjang ke

1.11%

5.56%

ah website E

Persenta

11,11

55,56

27,78

5,56

njang kegia

ite untuk m

an

8 guru, hany

a sebuah w

banyak 10 g

-Learning un

8%) menjaw

uk menunjan

wab merasa t

egiatan pemb

Sangat 

Perlu

Cukup p

Tidak pe

E-Learning u

ase

atan pembel

enunjang k

ya 2 guru (1

website E-Le

guru (55,56%

ntuk menun

wab merasa

ng kegiatan p

tidak perlu a

belajaran.

perlu

perlu

erlu

10

untuk

lajaran

kegiatan

11,11%) yan

earning untu

%) menjawa

njang kegiata

a cukup per

pembelajara

adanya sebua

02 

ng

uk

ab

an

rlu

an.

ah

Page 59: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

15. Apak

P

San

Perl

Cuk

Tida

Gam

Dari

menj

diper

secar

peng

hany

onlin

kah pengumu

Pilihan Jawab

ngat perlu

lu

kup perlu

ak perlu

Tabel 3

mbar 3.32 D

kuisioner y

jawab peng

rlukan. Seba

ra online (a

gumuman ni

ya 1 guru (5

ne (aktual) ti

27.78%

uman nilai &

ban J

3.30 Pengum

Diagram Pie

yang dibagik

gumuman n

anyak 9 guru

aktual) dipe

ilai & jadwa

5,56%) yang

idak diperluk

50

5.56%

& jadwal sec

Jumlah

3

9

5

1

muman nila

e pengumum

kan pada 18

nilai & jad

u (50%) me

erlukan. Seb

al secara on

g menjawab

kan.

16.67%

0%

cara online (a

Persenta

16,67

50

27,78

5,56

ai dan jadwa

man nilai da

8 guru, hany

dwal secara

enjawab pen

banyak 5 g

nline (aktual

pengumum

Sangat 

Perlu

Cukup p

Tidak p

aktual) diper

ase

al secara on

an jadwal se

ya 3 guru (1

a online (ak

ngumuman n

uru (27,78%

l) cukup dip

man nilai & j

perlu

perlu

erlu

10

rlukan?

nline

ecara online

16,67%) yan

ktual) sang

nilai & jadw

%) menjawa

perlukan. Da

jadwal seca

03 

e

ng

gat

wal

ab

an

ara

Page 60: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

 

16. Menu

P

Soa

Disc

Cha

Tida

T

Gam

Dari

lebih

jawa

e-lea

menj

(14,8

game

14.8

urut anda fa

Pilihan Jawab

al Latihan

cussion foru

at room

ak tahu

Tabel 3.31 F

mbar 3.33 D

kuisioner y

h dari 1 jawa

aban (40,74%

arning berup

jawab yang

81%) yang

e. Dan Seban

21%

18.51%

silitas apa sa

ban J

um

Fasilitas yan

m

Diagram Pie

learn

yang dibagik

aban sehingg

%) menjawab

pa fasilitas

seharusnya

menjawab f

nyak 5 jawab

40.74

6%

aja yang seh

Jumlah

11

7

4

5

ng seharusn

menurut gu

e fasilitas ya

ning menuru

kan pada 18

ga keseluruh

b yang fasili

soal latiha

ada adalah

fasilitas e-le

ban (18,51%

4%

harusnya ada

Persenta

40,74

25,92

14,81

18,51

nya ada pad

ru

ang seharusn

ut guru

8 guru, bany

han menjadi

tas yang seh

an. Sebanya

Discussion F

earning yang

%) menjawab

Soal latihan

Discussion f

Chat room

Tidak tahu

a pada websit

ase

da website e-

nya ada pad

yak guru ya

27 jawaban.

harusnya ada

ak 7 jawab

Forum. Han

g seharusny

b tidak tahu.

forum

10

te e-learning

-learning

da website e

ang menjawa

. Sebanyak 1

a pada websi

ban (25,92%

nya 4 jawaba

ya ada adala

04 

g?

e-

ab

11

ite

%)

an

ah

Page 61: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

105  3.7 Kesimpulan Kuisioner

Siswa cukup sering berdiskusi mengenai tugas sekolah dengan teman

serta mencari informasi-informasi melalui internet.

Siswa merasa perlu mendapatkan soal-soal latihan tambahan diluar jam

kegiatan belajar mengajar di sekolah.

Beberapa guru merasa membutuhkan waktu tambahan untuk

penyampaian materi agar siswa mencapai hasil yang maksimal.

Pemanfaatan internet oleh guru dan siswa untuk mencari informasi-

infromasi tambahan mengenai materi yang ada sudah cukup.

Guru dan siswa SMA Tarakanita Gading Serpong rata-rata sudah

mempunyai komputer/laptop di rumahnya dan sudah terbiasa dengan

internet.

3.8 Masalah yang Dihadapi

Tidak adanya media yang dapat digunakan untuk memudahkan

pendistribusian informasi di luar jam sekolah.

Siswa merasa perlu mendapatkan soal-soal latihan tambahan diluar jam

kegiatan belajar mengajar di sekolah.

Tidak adanya media diskusi antara guru dan siswa di luar jam sekolah.

3.9 Usulan Pemecahan Masalah

• Menerapkan sistem E-Learning dengan beberapa fitur pendukung sebagai

solusi untuk mengatasi masalah pendistribusian informasi di luar jam

sekolah seperti silabus dan standar kompetensi, jadwal sekolah,

pengumuman sekolah, dan nilai siswa.

Page 62: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

106  

• Memberikan soal-soal latihan beserta pembahasannya bagi para siswa

sebagai tambahan menghadapi ujian di luar jam kegiatan belajar mengajar

di sekolah.

• Memberikan fasilitas discussion forum untuk guru dan siswa agar bisa

berdiskusi di luar jam sekolah.

3.10 Perancangan Sistem yang Diusulkan

Pada aplikasi website E-Learning ini mula-mula akan diinput data-

data user nya oleh admin. Admin juga akan menginput data-data mengenai

jadwal pelajaran dan data-data kelas bagi user siswa dan guru beserta silabus-

silabus pelajaran yang akan digunakan.

Untuk mengakses website E-Learning maka admin akan memberikan

username dan password kepada masing-masing user baik guru maupun siswa.

Bentuk username bagi siswa dimulai dengan karakter ‘S’ disertai

nomor induk siswa. Sedangkan bagi guru, username dimulai dengan karakter

‘G’ disertai nomor induk guru. Bentuk password pada awalnya akan dibuat

berdasarkan tanggal lahir oleh sistem dengan penggunaan 8 digit angka yang

diperoleh dari dua digit tanggal, dua digit bulan, dan empat digit tahun.

Setelah itu setiap user diharapkan untuk mengubah passwordnya masing-

masing di halaman change password.

Admin juga akan menginput data-data mengenai pengumuman dari

sekolah serta menginput data-data mengenai soal-soal latihan yang akan

dipakai oleh siswa untuk latihan.

Saat guru dan siswa memakai website E-Learning maka guru dan

siswa pada mulanya masuk ke halaman utama yaitu halaman login untuk

Page 63: BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN 3.1 Sejarah …thesis.binus.ac.id/doc/bab3/2011-1-00665-si 3.pdf · 1. Menyusun program kerja selama satu tahun 2. ... 3. Penerimaan siswa baru

107  

login sebagai guru ataupun siswa dan akan dialihkan ke page home masing-

masing user yang telah dibedakan.

Di halaman home page ini guru dan siswa dapat melihat pengumuman

sekolah yang ditampilkan serta memiliki fasilitas wall yang dapat

mengupdate status masing-masing.

Siswa dapat melihat silabus-silabus dan standart kompetensi yang

harus dicapai oleh siswa dalam menguasai mata pelajaran yang dihadapi

sebelum masuk ke kelas.

Siswa dan guru dapat melihat jadwal kegiatan belajar mengajar dari

menu jadwal sesuai dengan page user masing-masing

Siswa dan guru dapat memakai fasilitas discussion forum untuk

berdiskusi dengan membuat thread postingan lalu siswa dan guru dapat

memposting ke dalam thread tersebut untuk memberi respon.

Siswa dapat mendownload soal-soal latihan yang telah diberikan di

masing-masing pelajaran pada webstite E-Learning lalu mengerjakannya,

setelah mengerjakan soal-soal latihan tersebut maka siswa dapat mengupload

jawaban tersebut ke website E-Learning dan pada saat deadline telah

tercapai, maka siswa tidak dapat mengupload jawaban lagi melainkan dapat

melihat pembahasan dari soal tersebut. Guru dapat mendownload jawaban

soal siswa tersebut sesuai dengan materi pelajaran dan kelas yang ada.

Setelah jawaban siswa selesai diperiksa, guru dapat menginput nilai

tugas siswa pada website E-Learning sebagai laporan nilai tugas dan siswa

dapat melihat nilai dari guru.