9
BAB III METODOLOGI PERCOBAAN 3.1 Bahan dan Peralatan 3.1.1 Bahan Adapun bahan-bahan yang digunakan dalam percobaan ini adalah : 1.Maltosa (C 12 H 22 O 11 ) Fungsi : Sebagai sampel yang akan ditentukan kelarutannya. A. Sifat-Sifat Fisika Bentuk molekul : padatan butiran kristal Berat molekul : 342,30 g/mol Densitas : 1,587 g/cm 3 Titik lebur : 186 o C Warna : putih B. Sifat-Sifat Kimia Sangat mudah larut dalam air Bersifat stabil Reaktif terhadap asam sulfat Tidak dapat mengalami polimerisasi Sedikit berbahaya bila kontak dengan kulit (ScienceLab, 2013a) 2. Air (H 2 O) Fungsi : Sebagai pelarut untuk sampel.

Bab III Dicky

Embed Size (px)

DESCRIPTION

xx

Citation preview

Page 1: Bab III Dicky

BAB III

METODOLOGI PERCOBAAN

3.1 Bahan dan Peralatan

3.1.1 Bahan

Adapun bahan-bahan yang digunakan dalam percobaan ini adalah :

1. Maltosa (C12H22O11)

Fungsi : Sebagai sampel yang akan ditentukan kelarutannya.

A. Sifat-Sifat Fisika

Bentuk molekul : padatan butiran kristal

Berat molekul : 342,30 g/mol

Densitas : 1,587 g/cm3

Titik lebur : 186 oC

Warna : putih

B. Sifat-Sifat Kimia

Sangat mudah larut dalam air

Bersifat stabil

Reaktif terhadap asam sulfat

Tidak dapat mengalami polimerisasi

Sedikit berbahaya bila kontak dengan kulit

(ScienceLab, 2013a)

2. Air (H2O)

Fungsi : Sebagai pelarut untuk sampel.

A. Sifat-Sifat Fisika

1. Bentuk : Cairan

2. Berat molekul : 18,02 gr / mol

3. Densitas : 1 g/cm3

4. Titik Didih :100 oC

5. pH : 7

B. Sifat-Sifat Kimia

Page 2: Bab III Dicky

1. Bersifat stabil

2. Tidak akan mengalami polimerisasi

3. Dapat diserap oleh kulit

4. Tidak merusak kulit

5. Tidak beracun

(ScienceLab, 2013b)

3.1.2 Peralatan

Adapun peralatan-peralatan yang digunakan dalam percobaan ini adalah

sebagai berikut :

1. Termometer

Fungsi : Untuk mengukur suhu saat larutan mulai jernih dan mulai

keruh

2. Gelas Ukur

Fungsi : Untuk mengukur larutan yang akan digunakan

3. Erlenmeyer

Page 3: Bab III Dicky

Fungsi : Sebagai wadah untuk memanaskan larutan

4. Beaker Glass

Fungsi : Sebagai wadah akuadest sebelum dituang

5. Penjepit Tabung

Fungsi : Untuk menjepit erlenmeyer ketika dilakukan pemanasan

6. Neraca digital

Fungsi : Untuk menimbang sampel yang digunakan

7. Spatula

Page 4: Bab III Dicky

Fungsi : Untuk mengambil sampel yang akan ditimbang

9. Batang pengaduk

Fungsi : Untuk mengaduk suatu zat dalam larutan

10. Pipet tetes

Fungsi : untuk mengambil larutan yang akan digunakan dengan jumlah yang sedikit

11. Gabus

Fungsi : untuk menutup erlenmeyer

12. Kasa

Page 5: Bab III Dicky

Fungsi : untuk alas beaker glass ketika dipanaskan

13. Kaki Tiga

Fungsi : sebagai tungku ketika beaker glass dipanaskan

14. Bunsen

Fungsi : Sebagaii sumber panas (api)

3.2 Prosedur percobaan Kurva Kelarutan

1. Sampel ditimbang sebanyak 2,55 gram.

2. Sampel dimasukkan ke dalam Erlenmeyer kemudian ditambahkan dengan 20

ml aquadest.

3. Labu Erlenmeyer ditutup dengan gabus yang dilengkapi dengan termometer

lalu diberi lem glukol disekitarnya.

4. Selanjutnya labu Erlenmeyer tersebut dipanaskan dalam penangas air sampai

larutan jernih. Suhu pada saat itu dicatat.

5. Labu diangkat dan dibiarkan dingin, dan suhu pada saat larutan mulai keruh

dicatat.

Page 6: Bab III Dicky

6. Kedalam labu Erlenmeyer ditambahkan aquadest sebanyak 1 ml dan point 3,

5, 7 diulangi beberapa kali sampai temperatur pada suhu kamar tidak terjadi

kristal.

7. Prosedur diulangi untuk sampel dengan massa 2,65 dan 2,95 gram.

3.3 Rangkaian Peralatan

Gambar 3.1 Rangkaian Alat Percobaan

3.4 Flowchart Percobaan Kurva Kelarutan

Termometer

Gabus

Penangas airErlenmeyer

Penjepit tabung

Page 7: Bab III Dicky

Mulai

Sampel ditimbang 2,55 gram

Erlenmeyer diangkat dan dibiarkan dingin. Suhu saat larutan mulai keruh dicatat

Ke dalam erlenmeyer

dimasukkan 20 ml aquadest

B

A

Dimasukkan ke dalam erlenmeyer dan ditambahkan 20

ml aquadest

Erlenmeyer ditutup dengan gabus yang dilengkapi dengan termometer dan oleskan

lem dlukol di sekitar erlenmeyer

Erlenmeyer dipanaskan dan ketika larutan jernih suhu dicatat

A

B

Apakah pada suhu kamar

terjadi kristalisasi?

Ya

Tidak

Page 8: Bab III Dicky

Gambar 3.2 Flowchart percobaan Kurva Kelarutan

Selesai

Apakah ada pelarut lain?

Tidak

Ya