Bahasa Indonesia Verba

Embed Size (px)

Citation preview

Bahasa Indonesia/VerbaDari Wikibooks Indonesia, sumber buku teks bebas berbahasa Indonesia < Bahasa Indonesia Langsung ke: navigasi, cari

Wikipedia memiliki artikel ensiklopedia mengenai: Verba Verba atau kata kerja adalah kata yang menggambarkan proses, perbuatan, atau keadaan.

Daftar isi1. 1. 2. 3. 2. 3.

1 Pengelompokan verba 1.1 Menurut perilaku semantis 1.2 Menurut perilaku sintaksis 1.3 Menurut bentuk 2 Penurunan verba 3 Penggabungan prefiks dan sufiks

[sunting] Pengelompokan verba[sunting] Menurut perilaku semantisPengelompokan verba menurut perilaku semantis adalah menurut makna inheren yang terdapat di dalamnya.1. Perbuatan, menjawab pertanyaan Apa yang dilakukan oleh subjek? 2. Proses, menjawab pertanyaan Apa yang terjadi pada subjek? 3. Keadaaan, menyatakan bahwa acuan verba berada dalam situasi tertentu. 4. Pengalaman, peristiwa yang terjadi pada subjek begitu saja, tanpa kesengajaan dan

kehendaknya.

[sunting] Menurut perilaku sintaksisPengelompokan verba menurut perilaku sintaksis ditentukan dari adanya nomina sebagai objek dari kalimat aktif serta kemungkinan objek tersebut berfungsi sebagai subjek dalam kalimat pasif (verba transitif dan taktransitif).1. Verba transitif: memerlukan nomina sebagai objek dalam kalimat aktif, dan objek

tersebut juga berfungsi sebagai subjek dalam kalimat pasif.1. Verba ekatransitif: diikuti satu objek. 2. Verba dwitransitif: diikuti dua nomina, satu sebagai objek dan satunya sebagai

pelengkap.3. Verba semitransitif: objeknya boleh ada dan boleh tidak (manasuka/opsional).

2. Verba taktransitif: tidak memiliki nomina di belakangnya yang dapat berfungsi sebagai

subjek dalam kalimat pasif. 1. Verba taktransitif tak berpelengkap 2. Verba taktransitif berpelengkap wajib 3. Verba taktransitif berpelengkap manasuka 4. Verba taktransitif berpreposisi

[sunting] Menurut bentukPengelompokan verba menurut bentuk membagi verba menjadi verba asal dan verba turunan. 1. Verba asal2. Verba turunan

1. Verba turunan dasar bebas afiks wajib 2. Verba turunan dasar bebas afiks manasuka 3. Verba turunan dasar terikat afiks wajib 4. Verba turunan berulang 5. Verba turunan majemuk

[sunting] Penurunan verbaProses penurunan verba bisa melalui empat cara:1. Transposisi: penurunan verba dari kelas kata lain. 2. Pengafiksan: penurunan verba dengan penambahan afiks pada dasar. 3. Reduplikasi: penurunan verba dengan pengulangan kata. 4. Pemajemukan: penurunan verba dengan penggabungan atau pemaduan dua dasar atau

lebih.

[sunting] Penggabungan prefiks dan sufiksPrefiks/sufiks -i -an kan v v v v v v v v

mengperberter-

Prefiks/sufiks

-i -an kan v v vv

dike-

Bahasa Indonesia: Bunyi Aksara Kata Kalimat Wacana Rujukan Ketakkonsistenan KBBI Kelas Kata: Verba Adjektiva Adverbia Nomina Pronomina Numeralia Partikel (Preposisi Konjungsi Interjeksi Artikel Penegas) Lain-lain: Kata ulang Ringkasan EYD

Diperoleh dari "http://id.wikibooks.org/w/index.php? title=Bahasa_Indonesia/Verba&oldid=12856" Kategori:1.

lihat bicara sunting

Bahasa Indonesia