14
CLIMBING FORMWORK Dipresentasikan : ARNAS AIDIL NIM : 10/310262/PTK/7224 Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir. IMAN SATYARNO, M.E PERANCANGAN DAN FABRIKASI ADUKAN BETON MAGISTER TEKNOLOGI BAHAN BANGUNAN UNIVERSITAS GADJAH MADA 2011

climbingformwork.ppt

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: climbingformwork.ppt

CLIMBING FORMWORK

Dipresentasikan :ARNAS AIDIL

NIM : 10/310262/PTK/7224

Dosen Pengampu :Prof. Dr. Ir. IMAN SATYARNO, M.E

PERANCANGAN DAN FABRIKASI ADUKAN BETON

MAGISTER TEKNOLOGI BAHAN BANGUNANUNIVERSITAS GADJAH MADA

2011

Page 2: climbingformwork.ppt

PENGERTIAN

•Climbing formwork adalah salah satu jenis dari formwork yang khusus digunakan untuk pembangunan struktur beton arah vertikal atau bangunan bertingkat tinggi.

Page 3: climbingformwork.ppt

CLIMBING FORMWORK• Solusi yang efektif untuk pembangunan struktur yang sama

atau berulang.

Page 4: climbingformwork.ppt

CLIMBING FORMWORK• Climbing formwork tidak hanya berisi untuk formwork itu sendiri, tetapi

juga memberikan ruang kerja untuk pekerja konstruksi dan juga menyediakan ruang untuk mesin dan layer untuk perlindungan cuaca.

Page 5: climbingformwork.ppt

TUJUAN• Penampilan (Appearance)

Dengan adanya formwork tampilan beton akan lebih bagus, khususnya beton ekspos dan kualitas yang diinginkan.

• Ketepatan (Precision)Ketepatan pada pelaksanaan beton sangat penting sehingga tidak ada kesalahan pada pengerjaan beton. Dengan adanya formwork maka dapat membuat beton dengan ukuran, bentuk dan letak yang tepat.

• Hemat (Cost Savings)Formwork dikatakan hemat karena bahan yang digunakan beberapa kali bahkan sampai ratusan kali karena terbuat dari baja. Khusus untuk climbing formwork dapat menghemat waktu sehingga menghemat biaya

Page 6: climbingformwork.ppt

TIPE CLIMBING FORMWORK

1. Crane – Climbing Formwork 2. Self – Climbing Formwork 3. Shaft – Climbing Formwork

Page 7: climbingformwork.ppt

1. CRANE – CLIMBING FORMWORK

• Formwork dipindahkan keatas dengan menggunakan bantuan satu atau lebih crane. Setelah pengerasan beton telah berjalan cukup lama.

• Platform dirancang untuk memanjat dengan membawa formwork yang besar.

• Platform cocok untuk semua jenis dinding berbentuk lurus dan melingkar.

• Platform dan formwork sebagai sistem tunggal yang diangkat oleh crane, sehingga dapat menghemat waktu 50% sampai 70%

Page 8: climbingformwork.ppt

2. SELFT – CLIMBING FORM WORK

• Sistem ini sangat cocok untuk pengecoran concrete shaft dan dinding pada struktur bertingkat tinggi.

• Flatform dapat naik ketingkat berikutnya secara otomatis sebagai satu kesatuan tanpa menggunakan crane.

• Dengan menghilangkan crane, maka biaya dari sistem ini lebih hemat.

Page 9: climbingformwork.ppt

3. SHAFT – CLIMBING FORMWORK

• Sistem ini berbentuk kotak dari baja yang digunakan didalam poros bangunan.

• Formwork dapat dilipat dan dibongkar dengan mudah pada beton didalam poros dan naik ketinggat berikutnya dengan bantuan derek.

• Hemat dari biaya tenaga kerja dan biaya crane.

Page 10: climbingformwork.ppt

APLIKASI CLIMBING FORMWORK

Rumah dan apartermen

Bangunan bertingkat tinggi

Page 11: climbingformwork.ppt

APLIKASI CLIMBING FORMWORK

Bangunan Komersial Infrastuktur dan bangunan industri

Page 12: climbingformwork.ppt

VIDEO CLIMBING FORMWORK

Page 13: climbingformwork.ppt

REFERENSI

• http://en.wikipedia.org/wiki/Climbing_formwork

• http://www.youtube.com

• http://www.doka.com

Page 14: climbingformwork.ppt

TERIMA KASIHSEMOGA BERMAMFAAT