9
EKOSISTEM Oleh Victoria Trinita

Ekosistem

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Ekosistem

EKOSISTEM

Oleh Victoria Trinita

Page 2: Ekosistem

Pengertian Ekosistem

Ekosistem adalah kesatuan antara komunitas dengan lingkungan hidupnya yang membentuk hubungan timbal balik.

Ada dua jenis ekosistem. Alami dan buatan. Ekosistem alami dibuat oleh Tuhan tanpa campur tangan manusia. Contohnya danau, hutan, dan sungai. Sedangkan ekosistem buatan dibuat oleh manusia. Contohnya kolam ikan, akuarium, dan kebun binatang.

Page 3: Ekosistem

Komponen Ekosistem

Biotik (hewan, tumbuhan, manusia)

-Produsen

Komponen biotik yang dalam ekosistem berperan sebagai penghasil makanan.

-Konsumen

Komponen biotik yang dalam ekosistem berperan sebagai pemakan atau pemakai karena tidak bisa menghasilkan makanan sendiri.

-Dekomposer

Komponen biotik yang dalam ekosistem berperan sebagai pengurai zat organik yang terdapat dalam tubuh komponen biotik lainnya.

Abiotik (matahari, air, batu, dll.)

Page 4: Ekosistem

Satuan Ekosistem

Individu: satuan makhluk hidup tunggal. Populasi: kumpulan individu sejenis yang

menempati daerah/wilayah tertentu. Komunitas: kumpulan populasi makhluk

hidup di suatu tempat/daerah tertentu. Ekosistem: kesatuan antara komunitas

dengan lingkungan hidupnya yang membentuk hubungan timbal balik.

Biosfer: bagian bumi dan atmosfer tempat makhluk hidup melakukan aktivitasnya.

Page 5: Ekosistem

Saling ketergantungan Hewan Manusia TumbuhanKetiga makhluk hidup di atas ini saling

bergantunganmemperoleh makanan, membuat

temmpat tinggal,dan untuk berkembang biak.

Page 6: Ekosistem

Rantai makanan

Rantai makanan:

Peristiwa makan-memakan dengan urutan dan arah tertentu.

(produsen – konsumen 1 – konsumen 2 – konsumen 3 – dekomposer)

Page 7: Ekosistem

Jaring-Jaring Makanan

Sekumpulan rantai makanan yang saling berhubungan. Contoh:

Page 8: Ekosistem

Piramida Makanan

Piramida yang menggambarkan jumlah berat dan energi mulai dari produsen sampai konsumen puncak. Contoh:

Page 9: Ekosistem

Interaksi Antar Organisme Netralisme Antibiosis Predatorisme Simbiosis

A. Mutualisme: sama-sama untungB. Komensalisme: satu untung, satu netralC. Parasitisme: satu untung, satu rugi