3
1. Grafik simpangan terhadap waktu sebuah gelombang ditunjukkan seperti pada gambar 1.9. Dari grafik tersebut tentukan : a) amplitudo , b) periode , dan c) frekuensi gelombang . Penyelesaian Dik : λ = 5 m T = 24 s Dit : a. A . . . ? b. T . . . . ? c. ƒ. . . . ? Jawab : Untuk menjawab amplitudo , periode , dan frekuensi terlebih dahulu mencari kecepatan gelombang :

Grafik Simpangan Terhadap Waktu Sebuah Gelombang Ditunjukkan Seperti Pada Gambar 1

  • Upload
    mos-ley

  • View
    885

  • Download
    14

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Grafik Simpangan Terhadap Waktu Sebuah Gelombang Ditunjukkan Seperti Pada Gambar 1

1. Grafik simpangan terhadap waktu sebuah gelombang ditunjukkan seperti pada

gambar 1.9.

Dari grafik tersebut tentukan :

a) amplitudo ,

b) periode , dan

c) frekuensi gelombang .

Penyelesaian

Dik : λ = 5 m

T = 24 s

Dit :

a. A . . . ?

b. T . . . . ?

c. ƒ. . . . ?

Jawab :

Untuk menjawab amplitudo , periode , dan frekuensi terlebih dahulu mencari

kecepatan gelombang :

ν = λT

= 5 m24 s

= 0,2083 m/s

Page 2: Grafik Simpangan Terhadap Waktu Sebuah Gelombang Ditunjukkan Seperti Pada Gambar 1

a. A =

b. T = 1ƒ

= 1

0.04166 Hz= 24,0 s

c. ƒ= νλ

= 0,2083 m /s

5 m = 0,04166 Hz

2. Gelombang air laut melaju disamping kapal denga kecepatan 40 m/s . Jarak antara

puncak dan dasar galombang yang berdekatan 8 m . Tentukan :

a) Panjang gelombang ,

b) Periode , dan

c) Frekuensi gelombang .

Penyelesaian

Dik : ν = 40 m/s

λ = 8 m

Dit :

a) λ . . . . ?

b) T . . . . ?

c) ƒ . . . . ?

Jawab :

λ = ν t atau ν =λƬ

maka ,

a ) λ = ν Ƭ

= 40 m/s .0,2 s

= 8 m

b) Ƭ = 1ƒ

Page 3: Grafik Simpangan Terhadap Waktu Sebuah Gelombang Ditunjukkan Seperti Pada Gambar 1

= 1

5 Hz = 0,2 s

c) ƒ= νλ

= 40 m /s

8 m = 5 Hz