13
HIPERTENSI

HIPERTENSI

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Kuliah Patologi

Citation preview

  • HIPERTENSI

  • PendahuluanAngka kesakitan HT di indonesia cukup tinggi 20 28 % ( data kunjungan pasien di pusat pelayanan kesehatan ), di masyarakat mungkin >>.90 95% HT adalah essential / primer / idiopatik yg penyebabnya tidak diketahui dan perjalanan perjalanan penyakitnya lambat,

  • Tanpa keluhan kurang perhatian & enggan periksaPasien datang o.k keluhan akibat komplikasi HT Stroke, penyakit jantung koroner, gagal jantung, gagal ginjal, perdarahan retina mata ( fenomena gunung es ) resiko tinggi kompleks kwalitas hidup angka kematian

  • Hipertensi adalah.Keadaan di mana tekanan darah meningkat melebihi batas normalSuatu gangguan pada pembuluh darah yang mengakibatkan suplai oksigen dan nutrisi yang dibawa darah terhambat sampai ke jaringan tubuh yang membutuhkan

  • Blood Pressure Classification(JNC7)

    Normal100

    BP ClassificationSBP mmHgDBP mmHg

  • Faktor faktor resiko utama :-----------------------------------------------------------Dapat dimodifikasi tidak dapat dimodif.Obesitas umur ( > 55 th, > 65 th)Merokok riwayat keluarga dg peny.jantPhysical inactivity DislipidemiaDMmakroalbuminuri

  • GejalaTidak ada gejala yang khasPusingTelinga berdengingMudah marahSukar tidurSesak nafasMudah lelahKepala terasa berat Sakit kepalaMata berkunang-kunang

  • Gangguan penglihatanGangguan neurologiGangguan fungsi ginjalGagal jantung

  • Target organ HT :

    - Otak: Stroke- Jantung: PJK, gagal jantung- Ginjal: Gagal ginjal- Mata: Perdarahan ggn penglihatan- Pblh darah tepi : Sumbatan kesemutan, luka sulit sembuh

  • *

  • Apa larangannya dan apa yang harus dilakukan ?Pencegahan primer bagi individu dengan resiko tinggi ( faktor resiko + ) dengan mengendalikan faktor resiko yang ada : Modification life style (perub.gaya hidup)- S-top merokok- E- xercise teratur, terprogram dan aman- H- indari stres- A- supan garam, kolesterol jenuh,tinggi kal. Batasi - T- urunkan Berat Badan

  • Kalau TD sudah normal apakah masih minum obat terus ?Tujuan pengobatan HT bukan hanya TD, tetapi yang lebih penting adalah mencegah komplikasi / kerusakan target organ, memperbaiki kwalitas hidup dan akhirnya dapat kematian.Diminum terus sampai batas yang dapat ditoleransi oleh individu tsb.

  • Bisa sembuh nggak dok ?Penyebabnya sering tidak diketahui tidak bisa sembuh, tetapi dapat dikontrol.Pengendalian faktor-faktor resiko dan pemberian OAH dilakukan terus menerus sepanjang hidupnya.

    *****Ilmu Penyakit Dalam*****Ilmu Penyakit Dalam***