13
Bab 3 Dinamika Struktur Laporan Tugas Akhir “Respon Dinamik Struktur Terapung” 31 BAB 3 DINAMIKA STRUKTUR Gerakan dari struktur terapung akan dipengaruhi oleh keadaan sekitarnya, dimana terdapat gaya –gaya luar yang bekerja pada struktur dan akan menimbulkan gerakan pada struktur. Untuk menganalisa gerakangerakan tersebut diperlukan suatu formulasi yang diturunkan dari persamaan gerak dinamik. Dengan adanya pengaruh dari gaya luar dan redaman yang nonlinier maka persamaan gerak dari struktur terapoung menjadi non linier. Oleh karena itu solusi numerik menjadi solusi utama dalam menyelesaikan persamaan gerak dinamik. Dalam dinamika struktur sistem koordinat diperlukan untuk menentukan posisi dari suatu sistem yang bergerak setiap waktu yang mengacu pada jumlah derajat kebebasan. Gerakan struktur terapung dapat dinyatakann dalam 6 arah atau (6 derajat kebebasan) yakni 3 gerak translasi: surge, sway, heave dan 3 gerak rotasi: roll, pitch, yaw. Berikut ini adalah gambaran dari 6 derajat kebebasan tersebut: Gambar 3. 1 Silinder dengan enam derajat kebebasan. (sumber: Jordan,2007) 3.1 RESPON DINAMIK STRUKTUR Pada umumnya struktur yang tidak sederhana memiliki jumlah derajat kebebasan yang tak tehingga. Namun dalam proses penyederhanaan dan pemodelannya secara matematis dapat dilakukan pengurangan jumlah derajat kebebasan yaitu dengan cara membagi struktur tersebut kedalam beberapa bagian. Untuk kasus tertentu struktur dapat dimodelkan dalam satu derajat kebebasan. CG

Jbptitbpp Gdl Rudiasnann 30326 4 2008ta 3

Embed Size (px)

DESCRIPTION

dim

Citation preview

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 31

    BAB3

    DINAMIKASTRUKTUR

    Gerakandaristrukturterapungakandipengaruhiolehkeadaansekitarnya,dimanaterdapatgayagaya luar yangbekerjapada strukturdan akanmenimbulkan gerakanpada struktur.Untukmenganalisagerakangerakantersebutdiperlukansuatu formulasiyangditurunkandaripersamaangerakdinamik.Denganadanyapengaruhdarigayaluardanredamanyangnonliniermakapersamaangerak dari struktur terapoung menjadi non linier. Oleh karena itu solusi numerik menjadi solusiutamadalammenyelesaikanpersamaangerakdinamik.

    Dalamdinamika struktur sistem koordinatdiperlukanuntukmenentukanposisidari suatusistemyangbergeraksetiapwaktuyangmengacupadajumlahderajatkebebasan.Gerakanstrukturterapungdapatdinyatakanndalam6arahatau(6derajatkebebasan)yakni3geraktranslasi:surge,sway,heavedan3gerakrotasi:roll,pitch,yaw.Berikutiniadalahgambarandari6derajatkebebasantersebut:

    Gambar3.1Silinderdenganenamderajatkebebasan.(sumber:Jordan,2007)

    3.1 RESPONDINAMIKSTRUKTUR

    Padaumumnyastrukturyangtidaksederhanamemiliki jumlahderajatkebebasanyang taktehingga. Namun dalam proses penyederhanaan dan pemodelannya secara matematis dapatdilakukan pengurangan jumlah derajat kebebasan yaitu dengan cara membagi struktur tersebutkedalam beberapa bagian. Untuk kasus tertentu struktur dapat dimodelkan dalam satu derajatkebebasan.

    CG

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 32

    Sebagaicontohpadagambar3.2ditunjukansuatumoselmatematisdaristrukturyangakandianalisis secara dinamik dalam sistem satu derajat kebebasan. Pada gambar tersebut terdapatelemenmassa(m)yangmeggambarkankarakteristikmassadan inersiadaristruktur,elemenpegas(k) yang menggambarkan kekakuan dari struktur, elemen redaman (c) yang menggambarkankarakteristikgesekandanenergy lossesdaristruktur,gaya luar (F(t))yangmenggambarkangayagayayangbekerjapadapadastruktur.

    Gambar3.2Modelmatematisuntuksistemsatuderajatkebebasan.

    Sistemdiatasdapatdigambarkandalambentukfreebodydiagramyangtelahmengalamiperpindahansejauhymenjadi:

    Gambar3.3Freebodydiagram.

    Jika gaya luar yang bekerja pada struktur sama dengan nol (F(t) = 0) maka berdasarkanhukum Newton ke dua persamaan gerak dari free body diagram diatas dapat ditulis menjadipersamaanmatematissebagaiberikut:

    (3.1)

    Persamaan 3.1merupakan persamaan diferesial linier homogen orde dua, persamaan inidapat diselesaikan dengan memisalkan , dengan mensubsitusikan persamaan ke

    persamaan3.1makadidapatkanpersamaanberikut:

    (3.2)

    Denganmengeliminasi makapersamaan3.2menjadi:

    (3.3)

    mc

    k

    F(t)

    y

    m

    ky

    F(t)

    y

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 33

    Daripersamaan3.3didapatkanakardaripersamaantersebut:

    (3.4)

    Sehinggadidapatkansolusidaripersamaan3.1menjadi:

    (3.5)

    Konstanta didapatkan dari kondisi awal (initial condition) permasalahan bagaimana

    gerakanawaldimulai.

    Padapersamaan3.4 jika sukudidalamakar samadengannol,hanya terdapat satu solusiuntuk p. Kondisi ini disebut critical damping dan koefisien dampingnya disebut dengan koefisiencriticaldamping, .

    (3.6)

    (3.7)

    Frekuensi natural untuk sistem tanpa redaman dinyatakan dalam rumusan matematisberikut:

    (3.8)

    Perbandingananatarakoefisiendampingdengankoefisiencriticaldampingdisebutdenganfaktorredaman( )yangdinyatakandenganrumusanberikut:

    (3.9)

    Berdasarkan faktor redaman, besar redaman suatu sistim dapat dinyatakan dalam tigakondisiyaitu:

    ,overdamping

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 34

    Koefisien redaman sangat besar sehingga sistim butuh waktu yang lama untuk mencapai posisisetimbangnyakarenatertahandenganredamanyangbesarsepertiTabel3.1.

    ,criticaldamping

    Pada kondisi ini, sistimpaling cepatmencapaiposisi setimbang tanpa adanyaosilasi ataudengankatalainmengalamidecaysepertiTabel3.1.

    ,underdamping

    Untuk kondisi ini, koefisien redaman kecil sehingga sistim mengalami osilasi yang lama sehinggapencapaiankesetimbanganbutuhwaktuyanglamasepertiTabel3.1.

    Tabel3.1Beberapakondisiredamanpadastruktur(sumber:R.Pratap&A.Ruina,2001).

    Over-damping Critical damping Under-damping

    Padasistemunderdampingdimanakoefisienredamanlebihkecildarikoefisienredamankritis (c

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 35

    (3.11)

    Denganmensubsitusikanpersamaan3.10,3.11kepersamaan3.5akanmenghasilkansolusiumumuntuksistemunderdampingsebagaiberikut:

    (3.12)

    Dimana A dan B adalah konstanta integrasi dan adalah frekuensi redaman yang

    dinyatakandalamrumusanmatematis:

    (3.13)

    Atau

    (3.14)

    Denganmemasukankondisiawaldankecepatanawal (yodanv0)makakonstanta integrasidapatditentukansehinggapersamaan3.12akanmenjadi:

    (3.15)

    Persamaan 3.15merupakan solusi untuk persamaan diferensial linier homogen orde dua(persamaan 3.1) yang disebut dengan respon transient, dimana respon ini muncul berdasarkanfrekuensinaturalstrukturdanseiringnilaityangsemakinbesarmakarespontersebutsemakinkecil.

    Jika struktur strukturdikenaigaya luaryangharmonik (F(t)= )makaberdasarkan

    hukum Newton ke dua persamaan gerak dari free body diagram diatas dapat ditulis menjadipersamaanmatematissebagaiberikut:

    (3.16)

    Persamaan 3.16 dapat dinyatakan dalam bentuk yang lebih sederhana dengan caramensubsitusikan persamaan 3.16 dengan persamaan Eulers (persamaan 3.11) maka akandidapatkanpersamaan:

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 36

    (3.17)

    Persamaan(3.17)merupakanpersamaandifferensialbiasaordeduadimanasolusinyaterdiridari solusi homogen dan solusi khusus. Solusi homogen telah disajikan pada persamaan 3.15.Sedangkan untuk mendapatkan solusi khusus dari persamaan (3.17), yang disebut juga sebagairesponsteadystate,makadimisalkansolusikhusustersebutdalambentukmatematisberikut:

    (3.18)

    Dengan mensubsitusikan persamaan 3.17 dengan persamaan 3.18 maka didapatkanpersamaan:

    (3.19)

    Atau

    (3.20)

    Sehinggadidapatkanyp

    (3.21)

    Persamaan 3.21 dapat dinyatakan dalam koordinat polar sehingga persamaan tersebutmenjadi:

    (3.22)

    Atau

    (3.23)

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 37

    Dimana

    (3.24)

    Denganmemisalkan

    (3.25)

    Makapersamaan3.23menjadi

    (3.26)

    Dimana

    (3.27)

    Perbandingan antara amplitudo steady state (yp) dengan defleksi statik (yst) dinamakandynamicamplificationfactor(D)dinyatakandalampersamaanberikut:

    (3.28)

    3.2 RESPONAMPLITUDEOPERATOR(RAO)

    Pengaruh dari gaya luar terhadap suatu struktur terapung dapat menyebabkan strukturtersebutbergerak.Gerakandaristrukturterapunginimerupakanrespondaristrukturakibatadanyagaya luar. Respondari suatu struktur terapung tergantung kepada karakteristik struktur tersebut.UntukmengetahuirespondaristrukturakibatgayaluarmakaperludilakukanperhitunganmengenaiRAO.

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 38

    Dalam laporan ini RAO yang dimaksud adalah RAO menggambarkan frekuensi responstruktur terapung (kapal) terhadap suatugelombang sinusoidal.RAOdapatberupaRAOgayaatauRAO simpangan.RAOdapatdidefinisikan sebagaiamplitudo respon strukturper satuanamplitudogelombang.RAOdisebut jugadengan fungsi transfer, karenadenganRAO, gelombang (gaya luar)dapatditransfermenjadifungsiresponstruktur.

    Pada sebuah sistim linear, fungsi responpada suatu frekuensigelombangdapatdituliskandalambentukpersamaanberikut:

    (3.29)

    Dimana ( )t elevasi muka gelombang sebagai fungsi waktu. Dalam konteks spektrum,untuksuatusistimyang linear,fungsiRAOdikuadratkandandikalikandenganspektrumgelombanguntuk memperoleh spektrum respon. Persamaan untuk menentukan spektrum respon tersebutdinyatakandalampersamaan:

    (3.30)

    Padapersamaan3.30SRRmerupakanspektrumrespondaristrukturyangmerupakanfungsidarifrekuensi,sedangkan merupakanspektrumgelombangyangmerupakanfungsidarifrekuensi.

    3.3 PERSAMAANGERAKSTRUKTURTERAPUNG

    Gerakan dari struktur terapung digambarkan dalam 6 derajat kebebasan, berikut ini akandiberikangambarannya:

    X3

    X6X2

    X5

    X1

    X4

    Gambar3.4Enamderajatkebebasandaristrukturterapung.

    Dimana

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 39

    :surge :roll

    :sway :pitch

    :heave :yaw

    BerdasarkanpadahukumNewtonIIpersamaangerakdaristrukturterapungdalam6derajatkebebasandinyatakansebagaiberikut:

    (3.31)

    Dimana:

    F :resultangayayangbekerjapadastruktur

    M :massastruktur

    a :percepatandaristruktur

    Persamaan3.31dapatditulisdalambentuk laindimanapercepatan(a)merupakanturunankeduadariposisi:

    (3.32)

    Dalam konteks laporan ini resultan dari gayagaya yang bekerja pada struktur terdiri darigaya apung (buoyancy) dan gaya luar. Gaya luar terdiri gaya eksitasi dan gaya radiasi. Dimanapersamaanmatematisnyadapatditulissebagaiberikut:

    (3.33)

    Dimana

    :Gayaeksitasi

    :Gayaradiasi

    :Gayahidrostatik

    Rumusan dari masingmasing gaya tersebut telah dijabarkan pada bab sebelumnya yaknipadapersamaan2.38dan2.39,sedangkangayhidrostatikberpengaruhpadakoefisienkekakuandaristruktur.Makapersamaan3.33dapatdituliskembalimenjadi:

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 310

    (3.34)

    Denganmenjabarkan gaya radiasi yang terdiri dari koefisienmassa tambah dan koefisienredamanmakapersamaan3.34dapatditulismenjadi:

    Untukj=1,2,3,,6 (2.41)

    Dimana

    :matriksmasadaninersiadaristruktur

    :massatambah(addedmass)

    :koefisienredaman

    :kekakuanstruktur

    :totaldarigayaluaryangbekerjapadastruktur

    Gaya luar yangbekerjapada struktur terdiridari gaya akibat gelombangdatangdan gayaakibatdifraksigelombang.Denganmemisalkan dandisubsitusikan kepersamaan2.41

    makapersamaannyamenjadi:

    Untukj=1,2,3,,6 (2.42)

    Dimana

    :matriksmasadaninersiadaristruktur

    :massatambah(addedmass)

    :koefisienredaman

    :kekakuanstruktur

    :totaldarigayaluaryangbekerjapadastruktur

    Dengan mengasumsikan struktur terapung (kapal) memiliki bentuk yang simetri secaralateraldanmemilikikoordinatpusatgravitasipada(0,0,zg)makamatriksmassanyamenjadi:

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 311

    =

    g

    g

    jkg 4 46

    g 5

    46 6

    M 0 0 0 Mz 0

    0 M 0 Mz 0 0

    0 0 M 0 0 0M

    0 Mz 0 I 0 I

    Mz 0 0 0 I 0

    0 0 0 I 0 I

    (2.43)

    Dimana

    M :massastruktur

    Ij :momeninersiaarahj

    Ijk :momeninersia

    Sedangkanmatriksmasatambah,koefisienredamandanmatrikskekakuanadalahsebagaiberikut:

    11 13 15

    22 24 26

    31 33 35jk

    42 44 46

    51 53 55

    62 64 66

    A 0 A 0 A 0

    0 A 0 A 0 A

    A 0 A 0 A 0A

    0 A 0 A 0 A

    A 0 A 0 A 0

    0 A 0 A 0 A

    =

    (2.44)

    11 13 15

    22 24 26

    31 33 35jk

    42 44 46

    51 53 55

    62 64 66

    B 0 B 0 B 0

    0 B 0 B 0 B

    B 0 B 0 B 0B

    0 B 0 B 0 B

    B 0 B 0 B 0

    0 B 0 B 0 B

    =

    (2.45)

    33 35jk

    44

    53 55

    0 0 0 0 0 0

    0 0 0 0 0 0

    0 0 C 0 C 0C

    0 0 0 C 0 0

    0 0 C 0 C 0

    0 0 0 0 0 0

    =

    (2.46)

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 312

  • Bab3DinamikaStruktur

    LaporanTugasAkhirResponDinamikStrukturTerapung 313

    ContentsBAB3 ....................................................................................................................................................... 1

    DINAMIKASTRUKTUR ............................................................................................................................. 1

    3.1 RESPONDINAMIKSTRUKTUR.................................................................................................. 1

    3.2 RESPONAMPLITUDEOPERATOR(RAO) .................................................................................. 7

    3.3 PERSAMAANGERAKSTRUKTURTERAPUNG........................................................................... 8

    Gambar3.1Silinderdenganenamderajatkebebasan.(sumber:Jordan,2007).................................... 1Gambar3.2Modelmatematisuntuksistemsatuderajatkebebasan. .................................................. 2Gambar3.3Freebodydiagram.............................................................................................................. 2Gambar3.4Enamderajatkebebasandaristrukturterapung. .............................................................. 8

    Tabel3.1Beberapakondisiredamanpadastruktur(sumber:R.Pratap&A.Ruina,2001)................. 4