15
Pertemuan 7 Keterampilan Menulis

KAP_7

  • Upload
    tria

  • View
    220

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

kap

Citation preview

  • Pertemuan 7Keterampilan Menulis

  • Pengertian MenulisMenulis berarti mengekspresikan secara tertulis gagasan, ide, pendapat, pikiran dan perasaan (Tarigan, 1995)Menulis bukan sesuatu yang diperoleh secara spontan, tetapi memerlukan usaha sadar menuliskan kalimat dan mengkomunikasikannya secara teratur (Byrne, 1998)

  • Manfaat MenulisBeberapa manfaat menulis antara lain:Menjernihkan pikiran dilatih untuk memetakan persoalan dengan pikiran yang tenangMembantu mengingat informasiMenurut Yunus manfaat menulis antara lain:Mengembangkan kecerdasanMengembangkan daya inisiatif dan kreatifMenumbuhkan kepercayaan diri dan keberanian

  • Menulis sebagai ProsesTahapan menulis dikelompokkan menjadi 3 yaitu:Tahap prapenulisanTahap penulisanTahap pascapenulisan

  • Tahap Prapenulisan

    Kegiatan pada Tahap PrapenulisanMenentukan tujuan dan sasaran penulisanMenentukan TopikMengumpulkan informasi atau bahan tulisanMenyusun kerangka karangan

  • Penjelasan Tahap PrapenulisanTujuan: adalah hal atau masalah yang ingin disampaikan kepada pembacaSasaran: adalah kelompok pembaca yang ditujuTopik: inti persoalan yang menjiwai isi karangan dan merangkai seluruh bagian menjadi satu kesatuan.Pengumpulan informasi: kewajiban bagi penulis agar informasi yang disampaikan jelas sumbernya dan dapat dipercayaKerangka karangan: Rencana penulisan yang digunakan agar penulisan tetap terarah dan tidak keluar dari topik yang dituju.

  • Tahap Penulisan Tahap penulisan adalah tahap penyusunan tulisan berdasarkan bahan-bahan yang telah diperoleh saat tahap prapenulisan

  • Bagian dari Sebuah PenulisanSebuah penulisan dapat dibagi menjadi:Bagian Awal: Berfungsi sebagai pengantar sekaligus menggiring pembaca terhadap pokok tulisan. Bagian yang penting karena memberikan kesan pertama untuk pembaca.Bagian Isi: Bagian yang membahas topik secara sistematis dengan disertai contoh dan bukti yang diperlukanBagian Akhir: Berfungsi mengembalikan pembaca pada inti tulisan melalui rangkuman/kesimpulan atau penekanan ide penting. Bila perlu ditambah dengan rekomendasi/saran.

  • Tahap Pasca PenulisanTahap perbaikan dan penyempurnaan penulisanDisebut juga tahap penyuntinganKegiatan yang bertujuan untuk memenuhi syarat tulisan yang baikLangkah-langkah yang dilakukan:Membaca tulisan secara keseluruhanMenandai bagian yang perlu diperbaikiMelakukan perbaikan sesuai temuan (catatan)

  • Kerangka PenulisanKerangka penulisan yang baik adalah:Kerangka penulisan yang dapat membuat proses penulisan menjadi terarahKerangka yang dapat menghindari pengulangan pekerjaan menulis yang mubazirKerangka yang memungkinkan penulis memasukkan materi baru Kerangka yang memungkinkan penulis bekerja lebih fleksibel dalam menyelesaikan penulisan

  • Bentuk Kerangka PenulisanSuparno membagi kerangka penulisan menjadi 2, yaitu:Kerangaka penulisan yang dinyatakan dalam bentuk topik dan subtopikKerangaka penulisan yang dinyatakan dalam bentuk kalimat

  • ParagrafMerupakan inti penulisan buah pikiran dalam sebuah tulisanTerdiri dari kalimat utama dan kalimat-kalimat penjelas yang saling terkaitParagraf terdiri dari 2 bentuk:Paragraf deduktif: Kalimat utama diawalParagraf induktif: Kalimat utama diakhirParagraf deduktif induktif: Kalimat utama diawal dan diakhir

  • Contoh Paragraf Deduktif & Induktif

    Paragraf DeduktifParagraf InduktifParagraf Deduktif & Induktif

  • Jenis Jenis Paragraf

    Paragraf NarasiParagraf Deskripsi

    Digunakan dalam cerita. Ciri utama adanya rangkaian perbuatan/tindakanMelukiskan/menggambarkan sesuatu dri pengamatan, pengalaman dan perasaan penulisBertujuan untuk menciptakan imajinasi pembaca, seolah pembaca melihat atau merasakannya

  • Jenis Jenis Paragraf(lanjutan)

    Paragraf EksposisiParagraf ArgumentasiParagraf Persuasi

    Bertujuan untuk memberikan informasi yanpa bermaksud mempengaruhi pikiran, sikap dan perasaan pembacaBertujuan untuk meyakinkan pendapat atau pemikiran kepada pembacaPenulisan harus logis, kritis, sistematis dan disertai buktiBertujuan mempengaruhi pendapat dan sikap pembaca

    *