9
KOMUNIKASI Protokol untuk komunikasi sistem publik dirancang untuk komunikasi suara dan kualitas serta kecepatan saluran komunikasi tidak harus tinggi yang menyebabkan kecepata transmisi data antarkomputer lambat. Protokol adalah spesifikasi dalam pemformatan data yang akan ditransfer di antara peralatan komunikasi. Koneksi Publik Seseorang yang menggunakan sistem telepon tetap dapat memahami komunikasi. Protokol-protokol untuk sistem telepon publik dirancang untuk memenuhi kriteria minimum transmisi suara—transmisi analog bermutu rendah—dan kualitas yang dibutuhkan untuk komunikasi data secara signifikan lebih rendah dari pada yang dibutuhkan untuk transmisi data komputer. macam-macam koneksi sebagai berikut: Modem telepon menghubungkan sekitar setengah komputer rumah ke internet pada kecepatan 56 Kbps (56.000), alat untuk menghubungkan komputer melalui saluran telpon standar. Modem kabel memilki kecepatan 2 Mbs, yang merupakan alat yang menghubungkan ke kabel coaxial yang diberikan oleh penyedia layanan TV kabel kesebuah komputer untuk mendapatkan akses internet.kecepatan modem ini sangat bervariasi dengan kecepatan 2Mbps sebagai kecepatan yang sering kali dipublikasikan dalam iklan-iklan penyedia TV kabel. Jaringan layanan digital terintegrasi (Integrated Services Digital Network), sebuah koneksi dengan menggunakan saluran telpon standar sebagai saluran terpisah yang masing-masing berkomunikasi pada kecepatan saluran-saluran ini

KOMUNIKASI

Embed Size (px)

DESCRIPTION

komunikasi

Citation preview

Page 1: KOMUNIKASI

KOMUNIKASI

Protokol untuk komunikasi sistem publik dirancang untuk komunikasi suara dan

kualitas serta kecepatan saluran komunikasi tidak harus tinggi yang menyebabkan

kecepata transmisi data antarkomputer lambat. Protokol adalah spesifikasi dalam

pemformatan data yang akan ditransfer di antara peralatan komunikasi.

Koneksi PublikSeseorang yang menggunakan sistem telepon tetap dapat memahami

komunikasi. Protokol-protokol untuk sistem telepon publik dirancang untuk memenuhi kriteria minimum transmisi suara—transmisi analog bermutu rendah—dan kualitas yang dibutuhkan untuk komunikasi data secara signifikan lebih rendah dari pada yang dibutuhkan untuk transmisi data komputer. macam-macam koneksi sebagai berikut:

Modem telepon menghubungkan sekitar setengah komputer rumah ke internet pada kecepatan 56 Kbps (56.000), alat untuk menghubungkan komputer melalui saluran telpon standar.

Modem kabel memilki kecepatan 2 Mbs, yang merupakan alat yang menghubungkan ke kabel coaxial yang diberikan oleh penyedia layanan TV kabel kesebuah komputer untuk mendapatkan akses internet.kecepatan modem ini sangat bervariasi dengan kecepatan 2Mbps sebagai kecepatan yang sering kali dipublikasikan dalam iklan-iklan penyedia TV kabel.

Jaringan layanan digital terintegrasi (Integrated Services Digital Network), sebuah koneksi dengan menggunakan saluran telpon standar sebagai saluran terpisah yang masing-masing berkomunikasi pada kecepatan saluran-saluran ini digabungkan sehingga gabungan dasar “dasar” dari dua saluran akan menghasilkan kecepatan komunikasi sebesar 128 Kbps. Gabungan yang paling sering adalah 23 saluran, yang menghasilkan kecepatan komunikasi sebesar 1.5 Mbps.

Saluran berlangganan digital (Digital Subcriber Line), memiliki kecepatan 32 Mbps hal ini merupakan teknologi yang serupa dengan ISDN tetapi lebih canggih dalam mengambil kuntungan dari kemampuan kecepatan berkomunikasi saluran telepon.

Page 2: KOMUNIKASI

Saluran PribadiSaluran pribadi (private line) adalah suatu sirkuit yang selalu terbuka untuk

lalu lintas komunikasi Anda. Saluran pribadi yang ditunjukan untuk Anda digunakan disediakan oleh penyedia layanan yang umum, yaitu perusahaan telepon. Terdapat dua jenis saluran pribadi yang populer yaitu saluran T-1 dan T-3. Yang masing-masing memiliki kecepatan tranmisi maksimum sedikit di atas 1,5 Mbps, dan dapat mentranfer  data dengan kecepatan 43 Mbps.

Saluran T-1 dan T-3 keduannya merupakan kumpulan dari koneksi 64 Kbps diantara dua peralatan komunikasi telepon. Karena keduanya merupakan kumpulan dari koneksi tersebut maka salurannya dapat dikomplekskan. Jadi mereka dapat dipecah menjadi jalur-jalur komunikasi yang terpisah. Saluran T-1 sering digunakan oleh organisasi bisnis dengan lalu lintas komunikasi data yang tinggi, sedangkan saluran T-3 biasanya digunakan untuk para penyedia layanan internet.

Jaringan Pribadi Maya (Virtual Private Networks)Saluran pribadi mahal biayanya, paling tidak jika dibandingkan dengan koneksi

Internet. Saluran pribadi lebih aman, karena data organisasi Anda adalah satu-satunya data yang berada pada saluran komunikasi. Untuk menikmati keamanan dan kecepatan saluran pribadi namun tetap dapat menggunakan jaringan internet yang berbiaya rendah yaitu dengan VPN. Jaringan Pribadi Maya (Virtual Private Networks—VPN) untuk mengimplementasikanya, organisasi perlu mengadakan kontrak dengan penyediaan layanan  Internet yang menggunakan peranti lunak tunneling. Peranti lunak tunneling sebenarnya hanya menciptakan seperangkat lokasi-lokasi perantara peralatan telepon yang akan menyelenggarakan transfer komunikasi data tertentu. Tunneling secara konsep serupa dengan membuat satu sirkuit pribadi bagi beberapa milidetik waktu yang dibutuhkan untuk mengirimkan data. Privasi tetap dijaga karena tunnel tersebut tidak dibuat kecuali jika komputer pengirim dan penerima saling mengonfirmasikan kebenaran masing-masing. Microsoft dan Cisco Syistem, sebagai dua vendor utama peranti keras komunikasi dan peranti lunak-peranti lunak terkait mendukung peranti lunak tunneling.

Komunikasi-JaringanPeranti lunak tunneling hanya mnciptakan seperangkat lokasi-lokasi perantara

peralatan telepon yang akan mnyelenggarakan transfer komunikasi data tertentu. Privasi tetap dijaga karena tunnel tersebut tidak dibuat kecuali jika komputer pengirim dan penerima saling mengonfirmasikan kebenaran masing-masing.

International organization for standardization didirikan pada tahun 1946; organisasi ini menciptakan arsitekture standar Interkoneksi Sistem Terbuka (Open

Page 3: KOMUNIKASI

Systems Interconnection—OSI) bagi koneksi-koneksi jaringan. OSI terdiri atas tujuh model lapisan yang ditampilkan dalam tabel dibawah ini:

LAPISAN

NAMA LAPISAN

TUJUAN

7 Lapisan Aplikasi Melaksanakan komunikasi aplikasi ke aplikasi

6 Lapisan Presentasi

Mengelola konversi penyajian data

5 Lapisan Sesi Membuat dan memlihara saluran komunikasi

4 Lapisan transfor Menjamin integritas pengiriman data dari ujung ke ujung

3 Lapisan jaringan Mengedarkan data dari satu alamat jaringan ke alamat jaringan yang lain

2 Lapisan link data Memindahkan data dari satu alamat jaringan ke alamat jaringan yang lain

1 Lapisan fisik Menyimpan dan mengambil data dari media jaringan

Protokol untuk Komunikasi KomputerKomputer pada awalnya tidak dirancang untuk  berbagi data dengan komputer

lain, dan hanya dengan terminal-terminal. Terminal adalah suatu alat yang tidak memilki ruang penyimpanan atau prosesor, terminal hanya menyediakan alat memasukan dan menampilkan data bagi komputer. IBM menyadari keterbatasan komunikasi ini sebagai suatu masalah, khususnya karena perusahaan tersebut ingin menjual beberapa komputer kepada satu perusahaan. Sebagai tanggapan atas keterbatasan komunikasi ini, IBM dan perusahaan-perusahaan lain mulai mengembangkan protokol komunikasi.           IBM menciptakan System Network Architecture sebagai satu protokol miliknya pada tahun 1974. Protokol ini dirancang untuk komputer-komputer besar, bukan komputer mikro. IBM juga menyadari bahwa tidak semua pelanggannya mampu  atau ingin mengeluarkan biaya tambahan untuk mengendalikan peranti keras. Kemudian perusahaan mulai mengembangkan protokol miliknya yang tidak mengandalkan diri pada satu komputer induk untuk mengendalikan komunikasi kekomputer-komputer lain, melainkan yang akan memperlakukan komputer lain sebagai sesama (peer).           Protokol peer to peer memungkinkan setiap komputer untuk bertindak sebagai pengendali dirinya sendiri. IBM menamakan protokol ini lingkaran tanda (token ring),karena satu tanda token logis akan diedarkan diantara sesama komputer.

Page 4: KOMUNIKASI

komputer yang memegang token adalah komputer yang diperbolehkan untuk mengendalikan komunikasi.           Xerox mengembangkan satu arsitektur komunikasi peer-to-peer  yang berbeda pada awal tahun 1970-an, dan dengan bekerja sama dengan intel dan digital equipment corporation, mengeluarkan Ethernet. Ethernet adalah suatu protokol terbuka bagi kiomunikasi peer-to-peer. Berbeda denga token ring milik IBM, Ethernet bekerja dijalur tranmisi tunggal, tidak ada token yang diedarkan untuk menentukan komputer mana yang mengendalikan media komunikasi.

PaketPaket data adalah satu bagian dari data total yang akan dikomunikasikan,

digabungkan dengan alamat komputer yang dituju, komputer pengiriman,dan informasi kendali lainnya. Salah satu protokol penggantian paket yang lebih penting

adalah transmision control protokol.Salah satu protokol penggantian paket (packet switching protocol) yang lebih

penting adalah TCP/IP yang merupakan singkatan dari Transmission Control Protocol/Internet Protocol (Protokol Pengendali Transmisi / Protokol Internet). Transmission Control Protocol menjalankan komunikasi melalui jaringan di antara dua komputer. Internet Protocol menangani paket-paket sehingga mereka dapat dijalankan di antara komputer-komputer pada jaringan komunikasi.

Alamat Jaringan Internet                                                                  Untuk menjalankan paket-paket melalui jaringan, setiap komputer yang

menangani paket data harus memiliki suatu alamat yang unik. ketika menjalankan paket-paket di Internet maka akan dipergunakan alamat IP. Alamat IP adalah empat bagian kumpulan angka (yang masing-masing antara 0 hingga 255), yang dipisahkan oleh titik. Bagian-bagian alamat tersebut akan menunjukkan jaringan, host, subjaringan, dan komputer yang sedang dituju, sebagai contoh, alamat IP untuk University of North Carolina di Wilmington adalah 152.20.9.40.

JENIS-JENIS JARINGANMeskipun banyak pengguna merasakan sepertinya hanya terdapat satu

jaringan, yaitu Internet, terdapat beberapa jenis jaringan yang membangun blok-blok yang bergabung dan memungkinkan terjadinya Internet. Internet itu sendiri hanyalah satu jaringan dari jaringan-jaringan lain.

Memahami bermacam-macam jenis jaringan merupakan hal penting, karena masing-masing dapat memainkan peranan yang berbeda dalam strategi komunikasi perusahaan. Bermacam-macam jenis jaringan secara efektif dapat membagi-bagi

Page 5: KOMUNIKASI

komunikasi. Sebagai analoginya adalah tata ruang gedung yang di tempati oleh sebuah perusahaan.           Untuk dapat dimasukkan ke dalam suatu jaringan, setiap peralatan-setiap komputer, printer, atau alat-alat lain yang serupa harus terpasang pada media komunikasi melalui kartu antarmuka jaringan. Kartu antarmuka jaringan atau network interface card (NIC) bertindak sebagai suatu perantara diantara data yang bergerak menuju dan dari komputer atau peralatan lain dan jaringan.

Jaringan Area Lokal (Local Area Networks)Jaringan Area Lokal atau Local Area Networks (LAN) adalah sekelompok

komputer dan alat-alat lainnya (seperti printer) yang terkoneksi oleh suatu media yang sama. Media ini biasanya berupa kabel tembaga, namun dapat berupa nirkabel, serat optik, atau media-media lainnya. LAN biasanya menggabungkan komputer-komputer yang secara fisik berdekatan, seperti berada di ruangan atau gedung yang sama. Hanya komputer dan alat-alat lain dalam jumlah yang terbatas yang dapat terhubung ke satu LAN.           Sebagai aturan umum, LAN mencakup jarak total sebesar kurang dari satu setengah mil, dengan jarak diantara kedua alat tidak lebih dari 60 kaki. Jarak ini hanya merupakan panduan, karena spesifikasi yang dikarenakan oleh jenis media komunikasi, NIC yang digunakan, dan peranti lunak LAN akan menentukan jarak nyata yang dibutuhkan. Kecepatan data transmisi saat ini di dalam LAN biasanya berjalan dari 10 juta hingga 1.000 juta bit per detik (10 Mbps hingga 1 Gigabit per detik). LAN hanya menggunakan media jaringan pribadi: LAN tidak memindahkan data melalui sistem telepon publik.            Peranti keras jaringan komunikasi

NAMA URAIAN

HUB Alat yang menerima paket data dari sebuah komputerpada satu ujung jari-jari top[ologi bintang dan menyalin isinya kepada seluruh alat yang lain.

REUTER Alat yang menghubungkan LAN. Router tidak hanya memancarkan kembali data tetapi juga mengolah informasi pengendali yang dimuat dalam paket-paket komunikasoi agar menentukan LAN mana yang akan menerima data.

SWITCH Switch menyaring data dari satu jalur jaringan ketika jalur tersebut tidak akan berisi computer yang dituju. Sebagai hasil dari penyaringan akan menghilangkan lalu lintas data yang tidak perlu

Page 6: KOMUNIKASI

untuk menjadikan komunikasi lebih efisien.

Jaringan Area Metropolitan dan Jaringan Area Luas           Jaringan Area Metropolitan atau metropolitan area network (MAN) adalah suatu jaringan yang memiliki batas jarak fisik sebesar kurang lebih 30mil. Jarak yang di jangkau ini membedakan MAN dari LAN. Secara konsep, MAN mungkin merupakan jaringan yang menghubungkan seluruh suite di dalan gedung ( seluruh departemen). Menghubungkan beberapa gedung dari satu organisasi bersama, seperti bangunan-bangunan dalam kampus sebuah universitas, adalah aplikasi umum dari MAN.

Jaringan area luas atau wide area network (WAN)           Digunakan untuk menghubungkan komputer-komputer dan alat-alat lainnya ketika jaraknya melebihi batasan LAN dan MAN. WAN menggunakan satu carrier umum, sistem telepon publik. Dengan koneksi Internet yang semakin meluas, minat akan WAN pun menurun. Untuk tujuan kepraktisan, WAN telah digantikan oleh Internet.

InternetInternet telah memberikan dampak yang jauh lebih besar pada komunikasi

berbasis komputer dari pada perkembangan yang lain, dan ia juga telah memunculkan aplikasi-aplikasi khusus lainnya seperti intranet dan ekstranet. Sederhananya, internet hanyalah sekumpulan jaringan yang dapat disatukan bersama. Jika memiliki satu LAN dinsatu suit kantor dan LAN disuit kantor lainnya , ana dapat menggabungkan keduannya, sehingga mencipatkan suatu internet.

IntranetOrganisasi dapat membatasi akses kejarinagn mereka hanya kepada anggota-

angota organisasi dengan menggunakan intranet. Intranet menggunakan protokol jaringan yang sama dengan internet. Namun membatasi akese kesumber daya komputer hanya pada sekelompok orang terpilih didalam organisasi.

EkstranetBeberapa pengguna dalam suatu jaringan yang memilki otorisasi bisa jadi

berada diluar batas perusahaan. Koneksi kepengguna di luar perusahaan kemungkinan besar akan dapat dilakukan melalui internet. Ketika intranet diperluas untuk mencakup pengguna-pengguna diluar perusahaa, maka disebut sebagai ektranet.

Page 7: KOMUNIKASI

KONVERGENSI KOMPUTASI DAN KOMUNIKASIAlat-alat komputasi dan alat-alat komunikasi kini saling menyertakan fitur-

fitur yang dimiliki diantara keduanya. Kemungkinan-kemungkinan yang ada dibatasi oleh usia baterai, kecepatan komunikasi, dan keamanan, ukuran tampilan dankeyboard, serta imajinasi pengguna. Semua komputasi akan dikerjakan oleh prosesor komputer yang ter dapat di dalam telepon Anda           Voice over internet protocol adalah perlewatan komunikasi suara melalui internet laksana komunikasi digital. Setiap sinyal suara yang dapat digitalisasi dan dikirimkan melalui internet dan dimaiknkan kembali pada pengeras suara.