8
Disusun Oleh : Chlaudia Majesty Tunas Novianty Mien Laya Rahmawati Theofani Diamanti Staycie Clarly Kuhu

Konstanta rydberg

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Konstanta rydberg

Disusun Oleh :

Chlaudia Majesty Tunas

Novianty Mien Laya

Rahmawati Theofani Diamanti

Staycie Clarly Kuhu

Page 2: Konstanta rydberg

KONSTANTA RYDBERG

TUJUAN PERCOBAAN

ALAT-ALATYG DIGUNAKAN

TEORIDASAR

PROSEDUR PERCOBAAN

HASIL PENGAMATAN

PENGOLAHANDATA

KESIMPULAN

Page 3: Konstanta rydberg

Menentukan tetapan Rydberg denganspectrum atom hidrogen

TUJUAN PERCOBAAN

Page 4: Konstanta rydberg

Spektrometer Atom

ALAT-ALAT YG DIGUNAKAN

Sumber Cahaya Helium

Kisi Difraksi

Transformator Tegangan Tinggi

Power Suply

Page 5: Konstanta rydberg

Atom hirogen merupakan atom yang paling

sederhana. memiliki diameter sekitar 0,1 nm

dan atom tersebut memiliki satu proton

sebagai intinya (dengan jari-jari sekitar 1 fm)

dan sebuah electron tunggal.

Teori dasar

Page 6: Konstanta rydberg

Spektrometer yang dipakai dikalibrasi terlebih dahulu :

Prosedur percobaan

A.

1. Mengatur lensa mata agar benang silang tampak jelas

2. Mengatur lensa okuler pada teropong agar benda di tak terhingga dapat

terlihat jelas.

3. Mengatur kolimator agar cahaya dari sumber tampak tajam dan

terfokus yaitu dengan menyetel ketajamannya celah dan juga mengatur

posisi lensanya agar berkas cahaya yang keluar sejajar.

4. Mengatur posisi spektrometer agar kolimator, teropong berada pada satu

garis lurus dengan sumber cahaya.

Page 7: Konstanta rydberg

Pasang lampu pada soketnya, atur agar posisi lampu balmer

dan spectrometer berada pada suatu garis lurus.

B.

C. Meletakkan kisi di atas meja spektrometer sehingga salah

satu bidangnya membuat sudut tertentu agar dihasilkan

spektrum.

D. Mengukur sudut pelurus yang dibentuk oleh spektrometer.

E. Teropong pada spektrometer ditarik ke samping untuk

mengamati posisi tiap garis spektrum. Dan mencatat jumlah

sudut-sudut yang didapat.

Page 8: Konstanta rydberg

Spektrometer yang dipakai dikalibrasi terlebih dahulu :

kesimpulan