4
KUESIONER KEPUASAN PASIEN TERHADAP PEMBERIAN PENATALAKSANAAN LATIHAN (RANGE OF MOTION) PADA PASIEN FRAKTUR Bapak/Ibu/Saudara yang terhormat, Saya adalah mahasiswa X. Saat ini saya sedang menyelesaikan tugas akhir Karya Tulis Ilmiah Dalam rangka mengumpulkan data, saya memohon atas kesediaan serta bantuan Bpk/Ibu/Saudara dapat meluangkan waktu untuk pengisian kuesioner ini. Hasil dari kuesioner ini sepenuhnya akan digunakan untuk kepentingan penelitian saya yaitu tentang kepuasan pasien terhadap pemberian latihan Range Of Motion pada pasien Fraktur di Rumah Sakit X dan saya menjamin kerahasiaan dari jawaban kuesioner ini. Mengingat keberhasilan penelitian ini akan sangat tergantung kepada kelengkapan jawaban, dimohon dengan sangat agar kiranya jawaban dapat diberikan selengkap mungkin. Kejujuran serta kesungguhan Bpk/Ibu/Saudara dalam mengisi kuesioner ini akan sangat berarti dan sangat saya hargai. Atas kesediaan serta kerjasama Bpk/Ibu/Saudara, saya ucapkan banyak terima kasih.

kuesioner

  • Upload
    vera798

  • View
    70

  • Download
    34

Embed Size (px)

DESCRIPTION

KUESIONER KEPUASAN PASIEN TERHADAP PEMBERIAN PENATALAKSANAAN LATIHAN (RANGE OF MOTION) PADA PASIEN FRAKTUR

Citation preview

Page 1: kuesioner

KUESIONER KEPUASAN PASIEN TERHADAP PEMBERIAN PENATALAKSANAAN LATIHAN (RANGE OF MOTION) PADA PASIEN FRAKTUR

Bapak/Ibu/Saudara yang terhormat,

Saya adalah mahasiswa X. Saat ini saya sedang menyelesaikan tugas akhir Karya Tulis

Ilmiah Dalam rangka mengumpulkan data, saya memohon atas kesediaan serta bantuan

Bpk/Ibu/Saudara dapat meluangkan waktu untuk pengisian kuesioner ini. Hasil dari kuesioner ini

sepenuhnya akan digunakan untuk kepentingan penelitian saya yaitu tentang kepuasan pasien

terhadap pemberian latihan Range Of Motion pada pasien Fraktur di Rumah Sakit X dan saya

menjamin kerahasiaan dari jawaban kuesioner ini.

Mengingat keberhasilan penelitian ini akan sangat tergantung kepada kelengkapan

jawaban, dimohon dengan sangat agar kiranya jawaban dapat diberikan selengkap mungkin.

Kejujuran serta kesungguhan Bpk/Ibu/Saudara dalam mengisi kuesioner ini akan sangat berarti

dan sangat saya hargai.

Atas kesediaan serta kerjasama Bpk/Ibu/Saudara, saya ucapkan banyak terima kasih.

Hormat Saya,

Mahasiswa

Page 2: kuesioner

Isilah Pertanyaan dibawah ini

Berilah tanda centang (√) pada kolom jawaban yang dipilih :

KETERANGAN PENGISIAN KUESIONER

Berilah tanda centang (√) untuk setiap pernyataan yang sesuai dengan kenyataan yang diterima

dalam pelayanan. :

SS : Sangat Setuju

S : Setuju

RR : Ragu-Ragu

TS : Tidak Setuju

NO

ASPEK DALAM TINDAKAN SS S RR TS

1 Perawat terampil melakukan tindakan keperawatan

2 Perawat menginformasikan hal-hal penting yang akan dilakukan

3Perawat bertanggung jawab atas tindakan yang dilakukan kepada pasien

4Perawat melakukan tindakan keperawatan sesuai dengan kebutuhan pasien

5 Perawat peduli terhadap tindakan keperawatan yang dilakukan

6 Perawat mampu melakukan latihan ROM dengan baik dan benar

ASPEK DALAM TANGGAPAN

1 Pasien mengetahui manfaat pemberian latihan ROM

2 Pasien mampu merasakan manfaat setelah dilakukan latihan ROM (bertambahnya skala kekuatan otot, mengurangi nyeri dan odema)

3Pasien mampu mengontraksikan otot dan menggerakan bagian tubuh yang dioperasi dan diberi latihan ROM

Page 3: kuesioner

Isilah Pertanyaan dibawah ini

Berilah tanda centang (√) pada kolom jawaban yang dipilih :

KETERANGAN :

SP : Sangat Puas

P : Puas

RR : Ragu-Ragu

TP : Tidak Puas

SP P RR TPSecara keseluruhan apa anda puas dengan pemberian latihan

ROM pada pasien fraktur di RS. X ?