17
RADIOTKULIAH PENGANTAR ILMU ONKOLOGI RADIASI

Kuliah Pengantar Tk V

Embed Size (px)

DESCRIPTION

KP blok neoplasma dan geriatri tahun 2011

Citation preview

  • RADIOTKULIAH PENGANTARILMU ONKOLOGI RADIASI

  • W.C.ROENTGEN (sinar X 1895)

    MENGHITAMKAN FILMMENIMBULKAN FLUOROSENSIMENIMBULKAN IONISASIMENGAKIBATKAN EFEK BIOLOGIK

    RADIOLOGI

    RADIOISOTOP RADIASI NON PENGION

    RADIODIAGNOSTIK RADIOTERAPI KED.NULKIR

  • RADIOLOGICabang ilmu kedokteran yang mempelajari dan mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam pemanfaatan radiasi pengion /non pengion untuk tujuan diagnostik (imejing) dan terapi

  • RADIOTERAPIPenerapan ilmu pengetahuan dan teknologi Radiologi dalam pemanfaatan radiasi pengion (sinar X / foton / gamma, partikel elektron, neutron dan proton, dll) untuk tujuan pengobatan penyakit tertentu , berlandaskan pada sifat fisik dan biologik dari radiasi tersebut bila diserap oleh jaringan.

    Dalam perkembangannya RT terutama digunakan dalam pengobatan penyakit KANKER

    ONKOLOGI RADIASI

  • OPTIMALISASI RADIOTERAPIMematikan sel tumor semaksimal mungkin: tmsk. tumor primer dan kgb regionalMenghindari cedera pada jaringan sehat sekitarnya: terutama jaringan vital yang rentan terhadap radiasi

  • RADIOTERAPI DALAM PENGOBATAN TUMOR GANASIlmu pengetahuan dasar Biologi dan RadiasiIlmu pengetahuan Fisika RadiasiIlmu pengetahuan dasar OnkologiTeknologi yang terkait dengan peralatan radiasi, sumber radiasi, alat ukur radiasi, treatment planning system, simulator dan alat bantu lainnya serta teknologi imejing dan komputer.

  • JENIS RADIASI PENGION YANG DIMANFAATKAN UNTUK RADIOTERAPIKelompok elektromagnetik :Tidak berbobotSinar X / Foton, dibangkitkan oleh generatorSinar Gamma, dihasilkan dari desintergasi radioissotop

    Kelompok Partikel:Mempunyai BobotElektron , Sinar beta (berbobot ringan)ProtonNeutronPARTIKEL BERATPhimeson

  • RADIASI FRAKSINASIRadiasi diberikan berulang,dengan dosis /kali dan interval waktu tetap, misalnya dosis 1.8 Gy perkali, setiap hari, 5 X/ minggu, dosis total 50 Gy / 5 mingguDampak radiasi fraksinasiKematian sel lebih banyakKeutuhan jaringan sehat dapat lebih dipertahankan

    Therapeutic Index lebih tinggi Berdasarkan konsep 4 RReoksigenisasiRedistribusiRepopulasiReparasiGAMBAR

  • 100 TAHUN RADIOTERAPI(contd)

    Simulator CT SimulatorRadiation field analyzerTreatment planning system

    TEKNOLOGI KOMPUTER SANGAT MEMPENGARUHI PERKEMBANGAN PERALATAN RADIOTERAPI

  • PERAN RADIOTERAPI DALAM PENANGANAN KANKERUpaya penyembuhan (kuratif)Menghilangkan atau mengurangi keluhan (Paliatif)

    Dengan cara :Radioterapi sajaKombinasi Radioterapi +OperasiKombinasi radioterapi + Obat anti kankerKombinasi RT + OP + Obat anti kanker

  • KOMBINASI RT DAN OPERASITujuanMenurunkan kemungkinan kambuh lokal regionalMeningkatkan angka ketahanan hidup bebas tumorMenurunkan derajad kecacatan tanpa mengurangi nilai kesembuhan

    Bentuk kombinasiRadioterapi OperasiOperasi RadioterapiRadioterapi Operasi radioterapiRadiasi Intraoperatif

  • KOMBINASI RADIOTERAPI DENGAN OBAT ANTI KANKERTujuanMenurunkan kekambuhan lokal regionalMenurunkan metastasis jauhMeningkatkan ketahanan hidupCara pemberianRadioterapi kemoterapiKemoterapi- RadioterapiKemoterapi radioterapi - Kemoterapi

  • KOMBINASI RADIOTERAPI DENGAN OBAT ANTI KANKERTujuanMenurunkan kekambuhan lokal regionalMenurunkan metastasis jauhMeningkatkan ketahanan hidupCara pemberianRadioterapi kemoterapiKemoterapi- RadioterapiKemoterapi radioterapi - Kemoterapi

  • Radiasi interna dengan menggunakan radiofarmaka Radiasi dipancarkan dari bahan radioaktif yang terikat pada radiofarmaka tertentu ----- masuk tubuh ,bisa oral / injeksi ------ ikut metabolisme tubuh------ karena bahan tersebut mempunayai afisitas terhadap organ tertentu ------- terakumulasi pd. Organ tsbt. ------- memancarkan radiasi.Mis.: J 131 untuk tumor thyroid.