1
PKMD 2015-2016 DESA KALIBEJI RT 02 RW 06 KECAMATAN SEMPOR KABUPATEN KEBUMEN ETY PURNANINGSIH B1301052 IIIA DIII KEBIDANAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAH GOMBONG PRODI DIII KEBIDANAN Tanda Bayi Akan Lahir Perut mulas secara teratur. Proses Persalinan Bayi biasanya lahir 12 jam sejak mulas teratur yang pertama. Ibu masih boleh makan, minum, buang air kecil dan berjalan. Jika terasa sakit, tarik nafas panjang lewat hidung. Lalu keluarkan lewat mulut. Jika terasa ingin buang air besar, segera beri tahu bidan/dokter. Bidan/dokter akan menyuruh ibu untuk mengejan. Ikuti perintahnya. Begitu bayi baru lahir, letakkan bayi di dada ibu. Biarkan ia berusaha mencari Mulas teratur : Mulasnya sering dan lama. Keluar lendir bercmpur darah dari jalan lahir. Keluar air ketuban dari jalan Jika muncul salah satu tanda di atas : SEGERA BAWA ibu hamil ke fasilitas

Leaflet Tanda Persalinan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

l,

Citation preview

Page 1: Leaflet Tanda Persalinan

PKMD

2015-2016

DESA KALIBEJI RT 02 RW 06

KECAMATAN SEMPOR KABUPATEN KEBUMEN

ETY PURNANINGSIH

B1301052

IIIA

DIII KEBIDANAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAH GOMBONG

PRODI DIII KEBIDANAN

Tanda Bayi Akan Lahir

Perut mulas secara teratur.

Proses Persalinan

Bayi biasanya lahir 12 jam sejak mulas teratur yang pertama. Ibu masih boleh makan, minum, buang air kecil dan berjalan.

Jika terasa sakit, tarik nafas panjang lewat hidung. Lalu keluarkan lewat mulut.

Jika terasa ingin buang air besar, segera beri tahu bidan/dokter.

Bidan/dokter akan menyuruh ibu untuk mengejan. Ikuti perintahnya.

Begitu bayi baru lahir, letakkan bayi di dada ibu. Biarkan ia berusaha mencari puting susu ibunya sendiri.

Tindakan ini bisa mencegah perdarahan dan merangsang keluarnya asi.

Mulas teratur : Mulasnya sering dan lama. Keluar lendir bercmpur darah dari jalan

lahir. Keluar air ketuban dari jalan lahir.

Jika muncul salah satu tanda di atas :SEGERA BAWA ibu hamil ke fasilitas

pelayanan kesehatan