2
PROGNOSIS SKIZOFRENIA Prognosis baik Prognosis buruk Onset lambat Onset muda Factor pencetus yang jelas Factor pencetus tidak ada Onset akut Onset tidak jelas Riwayat sosial, seksual, dan pekerjaan premorbid yang baik Riwayat sosial, seksual, dan pekerjaan premorbid yang buruk Gejala gangguan mood (terutama gangguan depresi) Perilaku menarik diri, akustik menikah Tidak menikah, bercerai, janda atau duda Riwayat keluarga gangguan mood Riwayat keluarga skizofrenia System pendukung yang baik System pendukung yang buruk Gejala positif Gejala negatif Tanda dan gejala neurologis Riwayat trauma perinatal Tidak ada remisi dalam tiga tahun Banyak relaps Riwayat penyerangan Pada pasien ini prognosis kami mengarah kearah dubia ad malam, karena seperti yang disebutkan diatas beberapa gejala pasien mengarah pada prognosis yang buruk, seperti : onset pasien yang masih muda (27 tahun), tidak terdapat factor pencetus yang jelas pada pasien karena keluhannya

Prognosis Skizofrenia

Embed Size (px)

DESCRIPTION

skizo

Citation preview

Page 1: Prognosis Skizofrenia

PROGNOSIS SKIZOFRENIA

Prognosis baik Prognosis buruk

Onset lambat Onset muda

Factor pencetus yang jelas Factor pencetus tidak ada

Onset akut Onset tidak jelas

Riwayat sosial, seksual, dan pekerjaan

premorbid yang baik

Riwayat sosial, seksual, dan pekerjaan

premorbid yang buruk

Gejala gangguan mood (terutama

gangguan depresi)

Perilaku menarik diri, akustik

menikah Tidak menikah, bercerai, janda atau duda

Riwayat keluarga gangguan mood Riwayat keluarga skizofrenia

System pendukung yang baik System pendukung yang buruk

Gejala positif Gejala negatif

Tanda dan gejala neurologis

Riwayat trauma perinatal

Tidak ada remisi dalam tiga tahun

Banyak relaps

Riwayat penyerangan

Pada pasien ini prognosis kami mengarah kearah dubia ad malam, karena

seperti yang disebutkan diatas beberapa gejala pasien mengarah pada prognosis yang

buruk, seperti : onset pasien yang masih muda (27 tahun), tidak terdapat factor

pencetus yang jelas pada pasien karena keluhannya yang tiba-tiba, perilaku pasien

yang menarik diri dari lingkungan, gejala negative (bicara yang kacau), tidak terdapat

remisi dalam tiga tahun. Walaupun terdapat juga beberapa gejala yang mengarah pada

prognosis baik, seperti : menikah, gejala positif, namun lebih banyak gejala yang

mendukung pada prognosis buruk.