5
1 PANITIA PELAKSANA STUDENT DAY UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALANGKARAYA Sekretariat Jl. RTA.MILONO KM 1,5 Palangka Raya (CP: 085753596996 ) A. LATAR BELAKANG Student Day kali ini diharapkan mampu merubah kehidupan dan aktivitas mahasiswa yang dianggap kurang dimasa-masa yang telah lalu dan juga bisa lebih mengakrabkan antar mahasiswa UM Palangka Raya Oleh karena itu partisipasi teman-teman di acara Student Day UM palangka raya merupakan salah satu kekeluargaan yang kami bangun dalam rangka mewujudkan silahturrahmi yang lebih baik dari sebelumnya, maupun hal-hal yang dianggap positif dan bermanfaat bagi kita semua. Inilah yang memotivasi kami untuk melaksanakan kegiatan Student Day UM Palangka Raya pada tahun 2013 ini. B. NAMA KEGIATAN “STUDENT DAY UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALANGKA RAYA” C. TEMA KEGIATAN Melalui Kegiatan Student Day Mari Kita Menjalin Sillahturahmi Antar Mahasiswa UM Palangka Raya D. DASAR KEGIATAN Yang mendasari kegiatan ini sebagai berikut : 1. Program Kerja Wakil Rektor III 2. Hasil rapat Tim Formatur dan Panitia Pelaksana pada 28 September 2013 E. MAKSUD DAN TUJUAN

Proposal Student

Embed Size (px)

DESCRIPTION

proposal

Citation preview

Page 1: Proposal Student

1

PANITIA PELAKSANA STUDENT DAYUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALANGKARAYA

Sekretariat Jl. RTA.MILONO KM 1,5 Palangka Raya (CP: 085753596996 )

A. LATAR BELAKANG

Student Day kali ini diharapkan mampu merubah kehidupan dan aktivitas

mahasiswa yang dianggap kurang dimasa-masa yang telah lalu dan juga bisa lebih

mengakrabkan antar mahasiswa UM Palangka Raya

Oleh karena itu partisipasi teman-teman di acara Student Day UM palangka raya

merupakan salah satu kekeluargaan yang kami bangun dalam rangka mewujudkan

silahturrahmi yang lebih baik dari sebelumnya, maupun hal-hal yang dianggap positif

dan bermanfaat bagi kita semua. Inilah yang memotivasi kami untuk melaksanakan

kegiatan Student Day UM Palangka Raya pada tahun 2013 ini.

B. NAMA KEGIATAN

“STUDENT DAY UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALANGKA RAYA”

C. TEMA KEGIATAN

Melalui Kegiatan Student Day Mari Kita Menjalin Sillahturahmi Antar Mahasiswa UM

Palangka Raya

D. DASAR KEGIATAN

Yang mendasari kegiatan ini sebagai berikut :

1. Program Kerja Wakil Rektor III

2. Hasil rapat Tim Formatur dan Panitia Pelaksana pada 28 September 2013

E. MAKSUD DAN TUJUAN

Maksud dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kreatifitas mahasiswa

Tujuan kegiatan ini adalah mempererat tali sillahturahmi antar mahasiswa UM

Palangka Raya

F. BENTUK KEGIATAN

Page 2: Proposal Student

1

PANITIA PELAKSANA STUDENT DAYUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALANGKARAYA

Sekretariat Jl. RTA.MILONO KM 1,5 Palangka Raya (CP: 085753596996 )

Bentuk kegiatan yang akan kami laksanakan ini adalah :

Eat Bulaga Panco Goyang Caesar Goyang Bang Jali Futsal Cewe Makan Pedas Senam Bugar Tarik Tambang Tenis meja Ranking 1 Lomba orasi Makan Gila

G. SASARAN PESERTA

Yang kami harapkan untuk mengikuti kegiatan ini sebagai peserta ialah :

1. Seluruh Mahasiswa UM Palangka Raya

H. WAKTU DAN TEMPAT

Adapun kegiatan ini akan dilaksanakan pada :

Hari / tanggal : Setiap Hari Sabtu / 30 November 2013 s/d 11 Januari 2014

Tempat : Lapangan UM Palangka Raya

I. Rencana Anggaran Belanja

Adapun rincian RAB yang kami perlukan untuk kegiatan ini sebagai berikut :

RENCANA ANGGARAN BELANJA STUDENT DAY UM PALANGKA RAYA

No Seksi Nama Barang/ Jasa Banyaknya VolumeHarga Satuan

Jumlah

1 Sekre tariat

ATK 1 set 1 paket 200.000 200.000

Stampel Panlak 1 buah 1 paket 50.000 50.000

ID Card Panlak 31 buah 1 kali 5.000 100.000

Cetak Piagam 40 buah 1 kali 2.000 80.000

Kertas Piagam 2 rim 1 kali 40.000 80.000

Sub Total 510.000

   

2 Acara Hadiah

Page 3: Proposal Student

1

PANITIA PELAKSANA STUDENT DAYUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALANGKARAYA

Sekretariat Jl. RTA.MILONO KM 1,5 Palangka Raya (CP: 085753596996 )

Perlombaan :

Buku 12 buah 1 orang 50.000 600.000

Baju + Sablon 12 buah 1 orang 50.000 600.000

sembako 12 buah 3 orang 50.000 1.650.000

Sub Total 2.850.000

   

3Pubdek dokleng

Spanduk Kegiatan 1 buah 1 kali 500.000 500.000

sewa tenda 1 buah 1 kali 100.000 100.000

Dokumentasi 1 set 1 kali 100.000 100.000

Perlengkapan semua kegiatan

1 set 11kali 150.000 1.650.000

         

Sub Total 2.350.000

   

4 KonsumsiAir Mineral 6 dus 1 paket 17.000 120.000

Sub Total 120.000

   

Total Keseluruhan 5.830.000

Lima Juta Delapan Ratus Tiga Puluh Ribu Rupiah

J. PENUTUP

Demikianlah Proposal kegiatan Student Day UM Palangkaraya ini kami buat,

dari segala kekurangannya kami mohon maaf. Harapan kami sebagai panitia

pelaksana Student Day UM Palangkaraya semoga kegiatan ini dapat terlaksana

Page 4: Proposal Student

1

PANITIA PELAKSANA STUDENT DAYUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALANGKARAYA

Sekretariat Jl. RTA.MILONO KM 1,5 Palangka Raya (CP: 085753596996 )

dengan baik. Atas perhatiannya kami selaku Panitia Pelaksana Student Day UM

Palangkaraya mengucapkan terimakasih yang tak terhingga untuk semua pihak.

Palangkaraya, 25 Oktober 2013

PANITIA PELAKSANA STUDENT DAY UM PALANGKARAYA

Rizki Ari Sudarmono Ketua

Dedy NorwantoSekretaris

Tembusan :

1. Rektor/ PR III UM Palangkaraya;

2. Ybs;

3. Arsip.