62
PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET2010 DAN 2009

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK ... Fin Stat 31 March 2010.pdfPajak dibayar di muka 2q,21a 72.464.639 121.320.349 Jumlah Aset Lancar 4.277.777.012 5.195.163.394 ASET

  • Upload
    phamdan

  • View
    226

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk

DAN ANAK PERUSAHAAN

LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET2010 DAN 2009

D A F T A R I S I

Surat Pernyataan Direksi

Ekshibit

Neraca Konsolidasi A

Laporan Laba Rugi Konsolidasi B

Laporan Perubahan Ekuitas Konsolidasi C

Laporan Arus Kas Konsolidasi D

Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasi E

���������

Catatan 2 0 1 0 2 0 0 9

A S E T

ASET LANCAR

Kas dan setara kas 2d,g,3 237.123.714 313.626.392

Investasi jangka pendek 2f,4 - 407.298.122

Piutang usaha 2c,h

- Pihak ketiga - setelah dikurangi penyisihan piutang tidak tertagih

2010: 12.807.965 (2009: 13.238.124) 5 463.345.976 522.799.796

- Pihak hubungan istimewa 8 2.367.317 6.058.216

Piutang retensi 2h

- Pihak ketiga - setelah dikurangi penyisihan piutang tidak tertagih

2010 dan 2009: 22.611 6 214.447.663 162.532.844

Pendapatan kontrak yang belum ditagih 2h

- Pihak ketiga 7 215.819.427 512.185.571

Piutang lain-lain 2c,h

- Pihak ketiga 258.354.636 98.830.465

- Pihak yang mempunyai hubungan istimewa - setelah dikurangi

penyisihan piutang tidak tertagih 2010 dan 2009: 539.660 8 629.321.589 910.148.484

Persediaan 2i,9 58.950.528 50.262.047

Uang muka dan biaya dibayar di muka 10 2.125.581.523 2.090.101.108

Pajak dibayar di muka 2q,21a 72.464.639 121.320.349

Jumlah Aset Lancar 4.277.777.012 5.195.163.394

ASET TIDAK LANCAR

Investasi pada perusahaan asosiasi 2e,11a 80.232.229 233.633.255

Investasi jangka panjang lain

- setelah dikurangi penyisihan penurunan nilai

2010 : 4.287.904 dan 2009 : 18.111.281 2f,11b 42.971.174 27.451.618

Aset tetap

- setelah dikurangi akumulasi penyusutan

2010: 461.655.940 (2009 : 300.505.582) 2k,m,13 1.701.609.072 1.618.122.025

Pendanaan usaha - setelah dikurangi pendanaan usaha tidak tertagih

tidak tertagih 2010 dan 2009 : 47.673 12 22.342 737.100

Jaminan 15 149.621.256 432.463.091

Aset pajak tangguhan 2q,21d 29.530.687 117.819.255

Aset tidak lancar lainnya 14 26.881.530 39.829.734

Jumlah Aset Tidak lancar 2.030.868.290 2.470.056.078

JUMLAH ASET 6.308.645.302 7.665.219.472

yang merupakan bagian tak terpisahkan dari Laporan Keuangan Konsolidasi secara keseluruhan

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

NERACA KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

Lihat Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasi pada Ekshibit E terlampir

Ekshibit A/2

Catatan 2 0 1 0 2 0 0 9

KEWAJIBAN DAN EKUITAS

KEWAJIBAN LANCAR

Hutang usaha:

- Pihak ketiga 16 619.544.807 781.937.659

- Pihak hubungan istimewa 2c,8 23.108.288 4.362.626

Uang muka kontrak

- Pihak ketiga 17 278.182.606 803.834.504

- Pihak hubungan istimewa 2c,8 1.093.800 1.389.000

Hutang dividen 2w,18 - 183.987

Hutang lain-lain – pihak ketiga 19 8.813.164 8.562.451

Biaya masih harus dibayar 20 281.903.188 344.600.491

Hutang pajak 2q,21b 49.928.607 47.495.221

Kewajiban jangka panjang yang jatuh tempo dalam waktu satu tahun

Hutang bank 24a 378.640.111 206.794.732

Hutang sewa pembiayaan 2o 59.557.147 40.245.491

Jumlah Kewajiban Lancar 1.700.771.718 2.239.406.162

Kewajiban tidak lancar

Kewajiban imbalan pasca kerja 2r,t,22 39.875.211 35.969.826

Kewajiban pajak tangguhan 2q,21e 42.973.790 38.369.288

Kewajiban jangka panjang setelah dikurangi bagian

yang jatuh tempo dalam waktu satu tahun

Hutang bank 24a 415.387.029 291.784.308

Hutang sewa pembiayaan 2o 83.502.736 47.264.046

Hutang obligasi 24b 200.000.000 200.000.000

Hutang jangka panjang - pihak ketiga 32 1.826.021.622 -

Hutang pemegang saham 2c,8 - 3.149.922.112

Jumah Kewajiban Tidak Lancar 2.607.760.388 3.763.309.580

Jumlah Kewajiban 4.308.532.106 6.002.715.742

HAK MINORITAS ATAS ASET BERSIH

ANAK PERUSAHAAN 23 54.734.906 101.677.669

EKUITAS

Modal saham - nilai nominal Rp 100 per saham

Modal dasar 32.000.000.000 saham

ditempatkan dan disetor penuh 15.799.456.267

(2009: 15.547.357.080) saham 25 1.579.945.626 1.554.735.708

Tambahan modal disetor – Bersih 2x,25 114.702.092 106.511.268

Selisih transaksi entitas sepengendali 2s (17.654.084) (17.654.084)

Saldo laba

Sudah ditentukan penggunaannya 3.494.120 3.494.120

Belum ditentukan penggunaannya 264.890.536 (86.260.951)

Jumlah Ekuitas 1.945.378.290 1.560.826.061

JUMLAH KEWAJIBAN DAN EKUITAS 6.308.645.302 7.665.219.472

yang merupakan bagian tak terpisahkan dari Laporan Keuangan Konsolidasi secara keseluruhan

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

NERACA KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

Lihat Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasi pada Ekshibit E terlampir

Ekshibit B

LAPORAN LABA RUGI KONSOLIDASI

PERIODE TIGA BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

2 0 1 0 2 0 0 9

Catatan

PENDAPATAN 2c,p,8,26 585.349.520 878.171.834

BEBAN PENDAPATAN 2c,k,p,8,27 541.054.889 764.156.025

LABA KOTOR 44.294.631 114.015.809

BEBAN USAHA 2k,p,8,28 49.038.898 65.659.476

LABA USAHA (4.744.267) 48.356.333

PENGHASILAN (BEBAN) LAIN-LAIN

Pendapatan Bersih 2f,4,29 7.298.222 12.216.526

Lain-lain – Bersih 2d,30 (2.259.890) (182.692.050)

Penghasilan Lain-lain – Bersih 5.038.332 (170.475.524)

BAGIAN LABA BERSIH PERUSAHAAN

ASOSIASI 2e,11a 114.437 4.991.350

LABA SEBELUM PAJAK PENGHASILAN 408.502 (117.127.841)

BEBAN PAJAK PENGHASILAN: 2q

Kini 21c (13.224.109) (26.130.572)

Tangguhan 21c (1.586.865) (4.145.661)

Jumlah beban pajak penghasilan (14.810.974) (30.276.233)

LABA BERSIH SETELAH BEBAN PAJAK

PENGHASILAN SEBELUM HAK MINORITAS (14.402.472) (147.404.074)

HAK MINORITAS 1.331.004 (384.069)

LABA BERSIH (13.071.468) (147.788.143)

LABA BERSIH PER SAHAM DASAR 2v,31 (8) (9)

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

Lihat Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasi pada Ekshibit E terlampir

yang merupakan bagian tak terpisahkan dari Laporan Keuangan Konsolidasi secara keseluruhan

Ekshibit C

Selisih

Tambahan nilai

modal transaksi Telah Belum

Disetor – entitas Ditentukan ditentukan

Modal saham Bersih sepengendali penggunaannya penggunaannya Jumlah ekuitas

Saldo per 31 Desember 2008 1.554.735.708 106.511.268 (17.654.084) 3.494.120 61.527.192 1.708.614.204

Rugi bersih periode Jan - Mar 2009 - - - - (147.788.143) (147.788.143)

Saldo per 31 Maret 2009 1.554.735.708 106.511.268 (17.654.084) 3.494.120 (86.260.951) 1.560.826.061

Tambahan modal disetor 25.209.918 8.190.824 - - - - 33.400.742

Laba bersih periode Mar - Dec 2009 - - - - 364.222.955 364.222.955

Saldo per 31 Desember 2009 1.579.945.626 114.702.092 (17.654.084) 3.494.120 277.962.004 1.958.449.758

Rugi bersih periode Jan - Mar 2010 - - - - (13.071.468) (13.071.468)

Saldo per 31 Maret 2010 1.579.945.626 114.702.092 (17.654.084) 3.494.120 264.890.536 1.945.378.290

Saldo laba

Lihat Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasi pada Ekshibit E terlampir

yang merupakan bagian tak terpisahkan dari Laporan Keuangan Konsolidasi secara keseluruhan

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS KONSOLIDASI

PERIODE TIGA BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

Ekshibit D

2 0 1 0 2 0 0 9

( Tiga bulan ) ( Tiga bulan )

ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI

Penerimaan dari pelanggan dan pihak ketiga 476.303.085 557.177.997

Pembayaran kepada pemasok (422.390.904) (438.343.649)

Penerimaan (pembayaran ) dari pihak hubungan istimewa 265.454.407 -

Pembayaran kepada karyawan (153.554.894) (174.436.443)

Penerimaan bunga 2.667.029 9.043.487

Pembayaran pajak (14.802.052) (30.269.516)

Pembayaran bunga dan beban keuangan (53.227.030) (22.266.149)

Arus Kas bersih tersedia dari (digunakan untuk) aktivitas operasi 100.449.641 (99.094.273)

ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI

Penerimaan pinjaman hubungan istimewa (209.635.680) -

Perolehan aktiva tetap (3.735.206) (133.349.180)

Penerimaan investasi panjang lain 11.545 18.905

Pelepasan anak perusahaan (114.437) (5.209.264)

Penerimaan (pembayaran ) untuk dana trust - 131.832.771

Penerimaan dari investasi jangka pendek 19.770.660 -

Pendanaan usaha di perusahaan lain 2.442 (4.801)

Arus Kas bersih digunakan untuk aktivitas investasi (193.700.676) (6.711.569)

ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN

Pembayaran untuk jaminan dan dana pelunasan bunga obligasi 2.639.766 (9.616.648)

Pembayaran untuk pihak hubungan istimewa - (110.171.622)

Penerimaan (pembayaran ) dividen (256.783) (331.521)

Penerimaan (pembayaran ) hutang bank jangka pendek 13.989.774 125.892.962

Pembayaran untuk hutang jangka pendek - (29.267.302)

Pendanaan investasi jangka pendek - (18.138.461)

Pembayaran untuk bank garansi - (10.412.500)

Penerimaan (pembayaran ) dari hutang sewa pembiayaan (7.940.684) (1.951.192)

Arus kas bersih (digunakan untuk) tersedia dari aktivitas pendanaan 8.432.073 (53.996.284)

(PENURUNAN) BERSIH KAS DAN SETARA KAS (84.818.962) (159.802.126)

DAMPAK PERUBAHAN KURS TERHADAP KAS DAN SETARA KAS 7.734.468 1.705.678

KAS DAN SETARA KAS AWAL TAHUN 314.208.208 471.722.840

KAS DAN SETARA KAS AKHIR PERIODE 237.123.714 313.626.392

yang merupakan bagian tak terpisahkan dari Laporan Keuangan Konsolidasi secara keseluruhan

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

LAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASI

PERIODE TIGA BULAN YANG BERAKHIR 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

Lihat Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasi pada Ekshibit E terlampir

Ekshibit E

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

1. U M U M

a. Pendirian dan Informasi Umum

PT Truba Alam Manunggal Engineering Tbk (Perusahaan) didirikan berdasarkan akta Notaris No. 4 tanggal 1 Februari 2001 yang dibuat di hadapan Mohamad Rasjid Umar, SH, Notaris di Balikpapan. Akta pendirian ini telah memperoleh persetujuan dari Menteri Kehakiman Republik Indonesia dengan Surat Keputusannya No. C-22.HT.01.01.TH 2002 tanggal 21 Januari 2002. Perusahaan telah mengadakan perubahan anggaran dasar berdasarkan Akta No. 15 tanggal 7 Oktober 2009, yang dibuat dihadapan Yulia, SH, Notaris di Jakarta tentang penyesuaian seluruh anggaran dasar Perusahaan dengan peraturan Bapepem No. IX.J.1, lampiran Keputusan Ketua Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan No. Kep-179/BL/2008 tanggal 14 Mei 2008, tentang Pokok-Pokok Anggaran Dasar Perseroan Yang Melakukan Penawaran Umum Efek Bersifat Ekuitas dan Perusahaan Publik. Akta tersebut telah memperoleh persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Azasi Manusia Republik Indonesia dengan surat keputusannya No. AHU-51891.AH.01.02.Tahun 2009 tanggal 27 Oktober 2009 dan Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Anggaran Dasar Perseroan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No. AHU-AH.01.10-21135 tanggal 24 Nopember 2009. Anggaran Dasar Perusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan, terakhir berdasarkan Akta No. 43 tanggal 1 Oktober 2009 yang dibuat dihadapan Yulia, SH., Notaris di Jakarta, tentang peningkatan modal Perusahaan karena konversi waran. Akta tersebut telah memperoleh Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Anggaran Dasar dari Menteri Hukum Asasi Manusia Republik Indonesia No. AHU-AH.01.10-22 625 tanggal 14 Desember 2009.

Berdasarkan pasal 3 anggaran dasar Perusahaan, ruang lingkup kegiatan usaha Perusahaan meliputi rancang bangun, perekayasaan, pengadaan dan konstruksi bangunan, infrastruktur, industri, pabrik, perdagangan dan jasa.

Kantor pusat Perusahaan berada di Gedung BRI II Lantai 30-31, Jalan Jendral Sudirman Kav. 44-46, dan lokasi utama kegiatan usaha Perusahaan di Jakarta, sedangkan proyek-proyek terutama berlokasi di Jawa,Sumatera, Kalimantan dan Sulawesi.

b. Penawaran Umum Saham Perusahaan

Pada tanggal 3 Oktober 2006, Perusahaan telah memperoleh Pernyataan efektif dari ketua Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam – LK) melalui surat No. S-2260/BL/2006 untuk melakukan penawaran perdana saham kepada masyarakat sejumlah 5.000.000.000 saham biasa atas nama, dengan nilai nominal Rp 100 (Rupiah penuh) setiap saham yang ditawarkan kepada masyarakat dengan harga penawaran Rp 110 (Rupiah penuh). Pada tanggal 16 Oktober 2006, saham Perusahaan telah dicatat di Bursa Efek Jakarta.

c. Karyawan, Dewan Komisaris dan Direksi

Pada tanggal 31 Maret 2010 dan 2009, susunan Dewan Komisaris dan Direksi Perusahaan adalah sebagai berikut:

2010 2009

Komisaris

Komisaris Utama : Richard Harjani Hendrik Tee Komisaris : - Richard Harjani Komisaris (Independen) : Siswanto Siswanto

Direksi Direktur Utama : Sidarta Sidik Sidarta Sidik Direktur : Andre Purnawan Andre Purnawan

Shi Hong Chao Chua Thiam Joo Ir. Julius Edy Wibowo Shi Hong ChaoF.X. Agus Edyono(tidak terafiliasi) F.X. Agus Edyono (tidak terafiliasi)

Ekshibit E/2

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009 (Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

1. U M U M (Lanjutan)

c. Karyawan, Dewan Komisaris dan Direksi (Lanjutan) Jumlah gaji dan tunjangan direksi dan komisaris Grup untuk periode 3 (tiga) bulan yang berakhir 31 Maret 2010 sebesar Rp 2.953.582 dan USD 240.848(USD penuh) (2009: Rp 1.584.857 dan USD 60.000 (USD penuh). Untuk periode 3 (tiga) bulan yang berakhir tanggal 31 Maret 2010 jumlah rata-rata karyawan tetap sebesar 1013 (2009: 908) untuk Grup dan berjumlah 16 (2009: 32) untuk Perusahaan.

Pada tanggal 31 Maret 2010 dan 2009, Perusahaan telah membentuk susunan komite audit sebagai berikut : Ketua : Siswanto (Komisaris Independen) Anggota : Suroso Wirjadi Tanudjaja

d. Anak Perusahaan Perusahaan memiliki investasi baik secara langsung maupun tidak langsung lebih dari 50% beberapa saham anak perusahaan, dengan rincian sebagai berikut :

Tahun Persentase Jumlah

Kepemilikan beroperasi kepemilikan Aktiva secara langsung Kedudukan operasional Kegiatan usaha 2010 2009 2010 2009

PT Maxima Infrastruktur

(MIS) dan anak perusahaan

Jakarta

2001

Industri, perdagangan, jasa, pembangunan, pertambangan, keagenan, pertanian dan pengangkutan.

99,99%

99,99%

581.603.899

876.601.320 Harvest Star Holding Limited British Virgin

Islands 2009* Investasi 100% - 1.827.741.270 -

Radianz Investment Limited BritishVirgin Islands

2009* Investasi 100% - 1.570.991.935 -

Manunggal (Beijing) International Trading Co Ltd

Beijing 2008* Perdagangan 100% 100% 16.240.994 29.984.702

TAME Turnkey Contracting Pte Ltd

Singapura 2007 Jasa perekayasaan bangunan pabrik

100% 100% 54.279.798 73.363.308

PT Karang Asem Manunggal Power

Jakarta 2008 Pertambangan,Perdagangan,Pembangunan,Perindustrian,Pengangkutan

91% 91% - -

Melalui Harvest Star Holdings Ltd CDE International Pte Ltd Melalui CDE International Pte Ltd PT Central Daya Energi

Singapura

Jakarta

2009*

2008*

Perdagangan umum, investasi

Jasa Penyediaan tenaga listrik

100%

94,95%

- -

1.885.201.404

1.561.766.075

- -

PT Manunggal Power (MP)

Jakarta

2006

Rancang bangun, perekayasaan, konstruksi bangunan

infrastruktur.

95%

99,99% 895.098.344

-

*) Tanggal perolehan masing-masing lihat Catatan 1e

Ekshibit E/3 PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

U M U M (Lanjutan) d. Anak Perusahaan (Lanjutan)

Tahun Persentase Jumlah

Kepemilikan secara beroperasi kepemilikan aktiva tidak langsung Kedudukan Komersial Kegiatan usaha 2010 2009 2010 2009

Melalui Radianz Manunggal Infrasolusi International Pte Ltd

Singapura

2009*

Perusahaan investasi

100/%

-

1.594.319.115

-

Melalui MIF PT Manunggal Engineering

(ME)

Jakarta

2006

Rancang bangun, perekayasaan, konstruksi bangunan, infrastruktur.

99,99%

99,99%

\ 422.691.524

507.380.995

PT Truba Jaya Engineering

(TJE) (d/h PT Truba Jurong Engineering)

Jakarta

1976

Kontraktor umum, perencanaan teknik, instalasi dan keagenan.

99,55%

96% 3.067.119.812

3.477.625.443

PT Suar Alam Engineering Jakarta 2007 Pembangunan, perdagangan,

industri, pertambangan dan jasa. 99,99% 99,99% 9.462.912 24.925.161

Melalui Manunggal Infrasolusi International Pte Ltd PT Manunggal Infrasolusi Utama Melalui PT Manunggal Infrasolusi Utama

Jakarta

2009*

Rancang bangun,perekayasaan, pengadaan dan konstruksi bangunan, infrastruktur.

95%

- 1.613.317.952

-

PT Manunggal Infrasolusi

(MIF) dan anak perusahaan

Jakarta

2006

Rancang bangun, perekayasaan dan konstruksi bangunan, infrastruktur, industri.

99,99%

- 3.585.675.634

-

Melalui MP

PT Menamas Mitra Energi Jakarta 2007 Jasa penyediaan tenaga listrik 67,46% 67,46% 185.360.761 190.147.753 TAME Investment Pte Ltd

Singapura

2008

Perdagangan, import dan export

100%

- 2.512.944

-

PT Manunggal Power Utama

Jakarta 2009 Rancang bangun, perekayasaan 99,98% - 11.110.000 -

Melalui MIS PT Manunggal Multi Energi

(MME)

Jakarta

2006 Perdagangan, pembangunan, perindustrian dan pertambangan.

12,01%

90,1% -

180.533.363

PT Truba Segihan Utama (TSU)

Samarinda

2007

Pertambangan, pembangunan dan konstruksi.

70%

70% 15.378.158

17.869.816

Melalui TJE Truba Jurong Engineering Pte. Ltd.

Singapura

1998

Kontraktor umum, jasa konsultasi konstruksi, dan jasa pengadaan

100%

100%

165.414

193.696

PT Anugerah Binaprakasa

Jakarta

1999

Produksi dan pemasaran klorin

95%

95%

14.931.596

13.130.922

PT Gading Megah Jakarta 1987 Pemasaran produk kimia 90% 99,9% 8.654.629 1.534.987

PT Prasada Samya Mukti Jakarta 1989 Kontraktor umum 55% 55,87% 27.921.517 32.089.487 PT Truba Mandiri (d/h PT

Truba Riau Mandiri Engineering

Pekanbaru 2001 Kontraktor umum 70% 70% 21.080.153 10.207.542

*) Tanggal perolehan masing-masing anak perusahaan lihat

catatan 1e

Ekshibit E/4 PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)1. U M U M (Lanjutan)

e. Investasi dan akuisisi

Pada tanggal 29 Mei 2009, Perusahaan melakukan penyertaan saham di Harvest Star Holding Limited (Harvest) di Negara British Virgin Island. Harvest memiliki modal dasar 5.000.000 lembar saham dengan nilai nominal 1 US $ per saham dimana untuk saham yang sudah disetor sebanyak 1 lembar dan dimiliki oleh Perusahaan�

Pada tanggal 17 Juli 2009, Harvest, anak perusahaan, telah melakukan penyertaan saham biasa 1 lembar saham biasa senilai 1 US$ per lembar saham di CDE International Pte. Ltd., dengan persentase kepemilikan sebesar 100%��

Pada tanggal 1 Juli 2009, Perusahaan telah melakukan penyertaan saham di Radianz Investment Limited (Radianz) di Negara British Virgin Island, 1 lembar saham senilai 1 US$ per lembar saham dengan persentase kepemilikan 100%.

Pada tanggal 10 Juli 2009, Radianz, anak perusahaan telah melakukan penyertaan saham biasa 1 lembar saham biasa senilai 1 US$ per lembar saham di Manunggal Infrasolusi International Pte. Ltd., (MIFI) dengan persentase kepemilikan 100%��

�Pada tanggal 19 Juni 2009, MP, anak perusahaan telah melakukan penyertaan 1 lembar saham biasa di Harvest senilai 1 US$ per lembar. MP memiliki persentase kepemilikan sebesar 100% di Harvest

Berdasarkan Akta No. 8 tanggal 2 Juli 2009 yang dibuat dihadapan Yulia, SH., dan telah memperoleh pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia dengan Surat Keputusannya No. AHU-30536.AH.01.01.Tahun 2009 tanggal 3 Juli 2009, PT Manunggal Infrasolusi (MIF), anak Perusahaan, telah mendirikan PT Manunggal Infrasolusi Utama (MIFU) dengan kepemilikan sejumlah 249.975 saham dengan harga perlembar Rp 100,00 atau sebesar Rp 24.997,5 dan Perusahaan sebesar 25 saham atau sebesar Rp 2,5.

Berdasarkan Akta No. 1 tanggal 10 Juli 2009 yang dibuat dihadapan Widya Agustyna, SH., dan telah memperoleh Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan dari Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan No. AHU-AH.01.10-10362 tanggal 15 Juli 2009, MIF mengalihkan sahamnya yang ada pada MIFU kepada Perusahaan sebanyak 124.975 saham dan 1 saham kepada PT Mandala Kapital (MK), sehingga Perusahaan memiliki saham di MIFU sejumlah 125.000 saham.

Berdasarkan Akta No. 37 tanggal 13 Juli 2009 yang dibuat dihadapan Yulia, SH., yang telah memperoleh persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan Surat Keputusannya No. AHU-34460.AH.01.02.Tahun 2009 tanggal 22 Juli 2009 dan Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan No. AHU-AH.01.10-10362 tanggal 15 Juli 2009. MIF mengalihkan seluruh sahamnya yang ada di MIFU kepada Perusahaan sebesar 124.999 saham sehingga Perusahaan memiliki 249.999 saham dalam MIFU. Pada tanggal ini juga terjadi peningkatan modal dasar dari Rp 50.000,00 menjadi Rp 1.519.996.000,00 dan modal ditempatkan dan disetor dari Rp 25.000,00 menjadi Rp 379.999.000,00 dan Perusahaan mengambil bagian dalam peningkatan modal tersebut sebesar Rp 379.974.000,00.

Berdasarkan Akta No. 80 tanggal 22 Juli 2009 yang dibuat dihadapan Yulia, SH., dan telah memperoleh persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan Surat Keputusannya No. AHU-41504.AH.01.02.Tahun 2009 tanggal 26 Agustus 2009 dan Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan dari Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No. AHU-AH.01.10-19620 tanggal 05 Nopember 2009, Perusahaan mengalihkan 1.899.995.000 saham MIFU milik Perusahaan kepada Manunggal Infrasolusi International Pte. Ltd. (MIFI)�

Berdasarkan Akta No. 86 tanggal 24 Juli 2009 yang dibuat dihadapan Yulia, SH., dan telah memperoleh persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan Surat Keputusannya No. AHU-41504.AH.01.02.Tahun 2009 tanggal 26 Agustus 2009, Perusahaan mengalihkan 1.709.995.500 sahamnya dalam MIFU kepada MIFI.

Ekshibit E/5

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

1. U M U M (Lanjutan)

e. Investasi dan akuisisi ( lanjutan )

Berdasarkan Akta No. 21 tanggal 13 Agustus 2009 yang dibuat dihadapan Yulia, SH., dan telah memperoleh persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan Surat Keputusannya No. AHU-41504.AH.01.02.Tahun 2009 tanggal 26 Agustus 2009, kepemilikan saham Perusahaan di MIFU adalah 189.999.500 saham dan MIFI dengan jumlah 3.609.990.500 saham.

Berdasarkan Akta No. 72 tanggal 21 Juli 2009 yang dibuat dihadapan Yulia, SH., dan telah memperoleh persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan Surat Keputusannya No. AHU-39281.AH.01.02.Tahun 2009 tanggal 13 Agustus 2009, TAME Investments mengalihkan 256.239 sahamnya dalam PT Central Daya Energi (CDE) kepada PT Manunggal Power dan 2.003 sahamnya kepada CDEI. Pada tanggal ini juga CDE meningkatkan modal ditempatkan dan modal disetornya dari Rp 2.517.854 menjadi Rp 4.998.994. Peningkatan modal ditempatkan dan disetor ini, seluruhnya diambil bagian oleh CDE International Pte. Ltd. (CDEI).

Berdasarkan Akta No. 87 tanggal 24 Juli 2009 yang dibuat dihadapan Yulia, SH., dan telah memperoleh persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan Surat Keputusannya No. AHU-39281.AH.01.02.Tahun 2009 tanggal 13 Agustus 2009, CDE melakukan peningkatan modal dasar dari Rp 10.071.418 menjadi Rp 197.953.918 dan modal ditempatkan dan disetor dari Rp 4.998.994 menjadi Rp 49.488.479 dimana peningkatan modal ditempatkan dan disetor tersebut diambil bagian oleh CDEI.

Berdasarkan Akta No. 8 tanggal 21 Desember 2009 yang dibuat dihadapan Widya Agustyna, SH., CDE melakukan peningkatan modal dasar dari Rp 197.953.918 menjadi Rp 1.256.818.904 dan modal ditempatkan dan disetor dari Rp 49.488.479 menjadi Rp 628.409.452. Peningkatan modal ditempatkan dan disetor tersebut diambil bagian oleh CDEI dan PT Manunggal Power��

Berdasarkan Akta No. 3 tanggal 16 Juli 2009 yang dibuat dihadapan Widya Agustyna, SH., dan telah memperoleh Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan dari Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No. AHU-AH.01.10-12783 tanggal 11 Agustus 2009, Perusahaan mengalihan 190.000 saham miliknya dalam MIF kepada MIFU.

Berdasarkan Akta No. 70 tanggal 21 Juli 2009 yang dibuat dihadapan Yulia, SH., dan telah memperoleh Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan dari Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No. AHU-AH.01.10-12783 tanggal 11 Agustus 2009 Perusahaan kembali mengalihkan 189.999 sahamnya dalam MIF kepada MIFU.

Berdasarkan Akta No. 19 tanggal 14 September 2009 yang dibuat dihadapan Yulia, SH., dan telah memperoleh Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan dari Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan No. AHU-AH.01.10-19270 tanggal 2 Nopember 2009, Perusahaan mengalihkan sebanyak 124.999 saham miliknya dalam MP kepada CDEI.

Berdasarkan Akta No. 36 tanggal 17 September 2009 yang dibuat dihadapan Yulia, SH., dan telah memperoleh Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan dari Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan No. AHU-AH.01.10-23764 tanggal 30 Desember 2009, Perusahaan kembali mengalihkan sebanyak 112.501 saham miliknya dalam MP kepada CDEI.

Ekshibit E/6

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI

a. Dasar Pengukuran dan Penyusunan Laporan Keuangan Konsolidasi

Laporan keuangan konsolidasi ini disajikan sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum di Indonesia yaitu sesuai dengan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) yang ditetapkan oleh Ikatan Akuntan Indonesia, peraturan Badan Pengawas Pasar Modal (Bapepam) No. VIII.G.7 (Revisi 2000) tentang “Pedoman Penyajian Laporan Keuangan” dan Pedoman Penyajian dan Pengungkapan Laporan Keuangan Emiten atau Perusahaan Publik Industri Konstruksi yang dikeluarkan oleh Bapepam.

Dasar pengukuran dalam penyusunan laporan keuangan konsolidasi adalah konsep biaya perolehan (historical

cost), kecuali sebagaimana diungkapkan pada kebijakan akuntansi ini. Sebagai contoh, investasi pada efek yang diklasifikasikan sebagai efek yang tersedia untuk dijual “diperdagangkan” yang dinyatakan sebesar nilai wajar dan aktiva tetap tertentu yang telah dinilai kembali sesuai dengan peraturan pemerintah yang berlaku. Laporan keuangan konsolidasi disusun dengan metode akrual kecuali laporan arus kas.

Laporan arus kas disajikan dengan metode langsung (direct method) dengan mengelompokkan arus kas dalam aktivitas menjadi kegiatan operasi, investasi dan pendanaan.

Mata uang pelaporan yang digunakan dalam penyusunan laporan keuangan ini adalah Rupiah (Rp).

b. Prinsip-Prinsip Konsolidasi

Seluruh angka dalam laporan keuangan konsolidasi ini. kecuali dinyatakan secara khusus. dibulatkan menjadi ribuan Rupiah yang terdekat.

Laporan keuangan konsolidasi meliputi laporan keuangan Perusahaan dan anak perusahaan dalam dan luar negeri yang lebih dari 50% saham hak suaranya dimiliki. baik secara langsung maupun tidak langsung. oleh Perusahaan dan anak perusahaan serta apabila Perusahaan dan anak perusahaan memiliki 50% atau kurang saham berhak suara tetapi dapat dibuktikan adanya pengendalian. Anak perusahaan dikonsolidasi sejak tanggal pengendalian telah secara efektif beralih kepada Grup dan tidak dikonsolidasi sejak tanggal pelepasan.

Pengaruh dari seluruh transaksi dan saldo yang material antara perusahaan-perusahaan di dalam Grup telah dieliminasi dalam penyajian laporan keuangan konsolidasi.

Kebijakan akuntansi yang dipakai dalam penyajian laporan keuangan konsolidasi telah diterapkan secara konsisten oleh Perusahaan dan anak perusahaan. kecuali dinyatakan secara khusus.

Akun-akun anak perusahaan di luar negeri yang merupakan bagian integral dari Perusahaan dijabarkan seolah-olah seluruh transaksi telah dilaksanakan sendiri oleh Perusahaan (lihat Catatan 1d).

Perubahan nilai investasi akibat terjadinya perubahan ekuitas anak perusahaan yang bukan merupakan transaksi antara Perusahaan dengan anak perusahaan diakui sebagai bagian dari ekuitas pada akun “Selisih transaksi

perubahan ekuitas anak perusahaan”, dan akan diakui sebagai pendapatan atau beban pada saat pelepasan investasi yang bersangkutan.

Kepemilikan pemegang saham minoritas atas ekuitas anak perusahaan disajikan sebagai “Hak minoritas atas aktiva bersih anak perusahaan” dalam neraca konsolidasi. Kerugian yang menjadi bagian dari pemegang saham minoritas pada anak perusahaan disajikan sebagai “Bagian hak minoritas” dalam laporan laba rugi konsolidasi.

c. Transaksi dengan Pihak-Pihak yang Mempunyai Hubungan Istimewa

Grup mempunyai transaksi dengan pihak-pihak yang mempunyai hubungan istimewa. Definisi pihak-pihak yang mempunyai hubungan istimewa yang dipakai adalah sesuai dengan yang diatur dalam PSAK No. 7

“Pengungkapan Pihak-pihak yang Mempunyai Hubungan Istimewa”.

Seluruh transaksi dengan pihak hubungan istimewa baik yang dilakukan dengan atau tidak dengan syarat dan kondisi normal. sebagaimana dilakukan dengan pihak yang tidak mempunyai hubungan istimewa, telah diungkapkan pada laporan keuangan konsolidasi.

Ekshibit E/7

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan)

d. Penjabaran Mata Uang Asing

Transaksi dalam mata uang asing dijabarkan ke mata uang Rupiah dengan menggunakan kurs yang berlaku pada tanggal transaksi. Pada tanggal neraca, aktiva dan kewajiban moneter dalam mata uang asing dijabarkan dengan kurs yang berlaku pada tanggal neraca.

Keuntungan dan kerugian dari selisih kurs yang timbul dari transaksi dalam mata uang asing dan penjabaran aktiva dan kewajiban moneter dalam mata uang asing. diakui pada laporan laba rugi konsolidasi.

Kurs tengah Bank Indonesia masing-masing per 31 Maret 2010 dan 2009 adalah sebagai berikut:

2010 2009

1 USD 9.115 11.5751 EUR 12.216,39 15.327,051 SGD 6.505,16 7.617,41

e. Investasi pada Perusahaan Asosiasi

Investasi pada perusahaan melalui anak perusahaan yang saham berhak suaranya secara tidak langsung dimiliki anak perusahaan antara 20% dan 50% dan atasnya anak perusahaan memiliki pengaruh signifikan tetapi tidak dapat mengendalikan, diakui dengan metode ekuitas.

Dengan metode ini, investasi dinyatakan sebesar biaya perolehannya dan ditambah atau dikurangi dengan bagian anak perusahaan atas laba/(rugi) bersih perusahaan asosiasi sejak tanggal perolehan. dikurangi dividen yang diterima. Selisih antara biaya perolehan investasi dan proporsi pemilikan anak perusahaan atas nilai wajar aktiva bersih perusahaan asosiasi pada tanggal perolehan (goodwill). diamortisasi dengan metode garis lurus (straight line method) selama 3 (tiga) sampai dengan 20 (dua puluh) tahun.

Penyisihan dibuat untuk penurunan nilai investasi jangka panjang.

f. Investasi pada Efek Hutang dan Ekuitas

Investasi pada efek ekuitas dan efek hutang yang nilai wajarnya tidak tersedia diakui pada harga perolehan dan penyisihan penurunan nilai investasi dilakukan apabila direksi menyimpulkan bahwa nilai investasi telah mengalami penurunan yang signifikan atau permanen.

Untuk investasi pada efek ekuitas dan efek hutang yang nilai wajarnya tersedia. pihak manajemen menentukan klasifikasi yang tepat untuk investasi tersebut pada saat perolehan dan mengevaluasi ulang klasifikasi tersebut

pada setiap tanggal neraca.

Efek hutang diklasifikasi sebagai “dimiliki hingga jatuh tempo” apabila Perusahaan bermaksud dan mampu memiliki efek tersebut hingga jatuh tempo. Efek tersebut diakui pada harga perolehan setelah dikurangi diskonto atau ditambah premium yang belum diamortisasi.

Efek hutang dan ekuitas yang dibeli dan dimiliki untuk diperdagangkan dalam waktu dekat diklasifikasi sebagai efek yang diperdagangkan dan diakui sebesar nilai wajarnya. dengan keuntungan dan kerugian yang belum direalisasi diakui pada laporan laba rugi.

Efek hutang dan ekuitas yang tidak diklasifikasi sebagai dimiliki hingga jatuh tempo atau sebagai efek yang diperdagangkan diklasifikasi sebagai efek yang tersedia untuk dijual dan diakui sebesar nilai wajarnya, dengan keuntungan dan kerugian yang belum direalisasi disajikan secara terpisah sebagai komponen ekuitas.

Harga pokok efek yang dijual ditentukan dengan metode rata-rata tertimbang.

Dividen dari investasi diakui pada saat diumumkan.

Ekshibit E/8

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan)

g. Kas dan Setara Kas

Grup mengklasifikasikan saldo bank dan deposito berjangka dengan jangka waktu tiga bulan pada saat penempatan atau kurang dari tanggal perolehannya dan yang tidak dijaminkan serta dibatasi penggunaannya sebagai setara kas.

h. Piutang

Piutang disajikan dalam jumlah bersih setelah dikurangi dengan penyisihan piutang tidak tertagih. yang diestimasi berdasarkan penelaahan atas kolektibilitas saldo piutang. Piutang dihapuskan pada saat piutang tersebut dipastikan tidak akan tertagih.

i. Persediaan

Persediaan disajikan berdasarkan harga perolehan. setelah memperhitungkan penyisihan persediaan usang. Harga perolehan atas jumlah persediaan yang ada pada tanggal neraca ditetapkan dengan menggunakan metode rata-rata dan terdiri dari harga sesuai nota tagihan ditambah ongkos angkut dan biaya-biaya lain yang berhubungan dengan perolehan persediaan.

Penyisihan untuk persediaan usang dan yang pergerakannya lambat ditentukan berdasarkan estimasi penggunaan masing-masing jenis persediaan pada masa mendatang.

j. Goodwill

Goodwill merupakan selisih antara harga perolehan investasi dan nilai wajar aktiva bersih perusahaan yang diakuisisi pada saat perolehan investasi. Goodwill diamortisasi dengan metode garis lurus (straight line

method) selama 3 (tiga) sampai 20 (dua puluh) tahun. dengan pertimbangan bahwa masa manfaat dari aktiva utama yang diperoleh Perusahaan dan anak perusahaan dari investasi tersebut adalah 3 (tiga) sampai 20 (dua puluh) tahun.

k. Aset Tetap

Sebelum tanggal 1 Januari 2008, aset tetap dinyatakan sebagai biaya perolehan dikurangi akumulasi penyusutan (kecuali tanah yang tidak disusutkan). Efektif 1 Januari 2008, Perusahaan menerapkan PSAK

No 16 (Revisi 2007), Aset Tetap, yang menggantikan PSAK No 16(1994) ‘ Aktiva Tetap dan Aktiva

Lain-lain dan PSAK No17 (1994), ‘ Akuntansi Penyusutan ‘. Berdasarkan PSAK No 16 (Revisi 2007), suatu entitas harus memilih model biaya (cost model) atau model revaluasi sebagai kebijakan akuntansi pengukuran atas aset tetap. Perusahaan telah memilih untuk menggunakan model biaya sebagai kebijkan akuntansi pengukuran aset tetapnya. Penerapan PSAK ini tidak menimbulkan dampak yang signifikan terhadap laporan keuangan perusahaan.

Aset tetap kecuali tanah, disusutkan dengan metode garis lurus (straight – line method) selama estimasi masa manfaatnya yaitu :

Tahun

Bangunan dan prasarana 20Mesin dan Peralatan berat 16-20Mesin-mesin (bagian dari "peralatan berat"), peralatan kantor, alat-alat pengangkutan

dan perabot kantor 3 – 8

Sesuai dengan PSAK No 47 tentang ‘ Akuntansi Tanah ‘, perolehan tanah setelah tanggal 1 Januari 1999 dinyatakan berdasarkan biaya perolehan dan tidak diamortisasi. Biaya-biaya tertentu sehubungan dengan perolehan atau perpanjangan hak pemilikan tanah. ditangguhkan dan disajikan secara terpisah dari biaya perolehan tanah. Beban ditangguhkan tersebut diamortisasi selama periode hak atas tanah atau umur ekonomis tanah, mana yang lebih pendek.

Ekshibit E/9

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan)

Biaya pemeliharaan dan perbaikan diakui sebagai beban pada saat terjadinya. Perbaikan yang menambah masa manfaat atau meningkatkan manfaat ekonomis aktiva tetap dikapitalisasi ke harga perolehan aktiva terkait dan disusutkan sesuai dengan tingkat penyusutan aktiva yang bersangkutan. Apabila aktiva tetap tidak digunakan lagi atau dijual. maka nilai tercatat dan akumulasi penyusutannya dikeluarkan dari laporan keuangan konsolidasi. Keuntungan dan kerugian penjualan aktiva tetap diakui sebagai laba rugi konsolidasi tahun berjalan.

l. Penurunan Nilai Aktiva

Grup mengakui rugi penurunan nilai aktiva apabila taksiran jumlah yang dapat diperoleh kembali (recoverable amount) dari sutau aktiva lebih rendah dari nilai tercatatnya. Pada setiap tanggal neraca. Grup melakukan penelaahan untuk menentukan apakah terdapat indikasi pemulihan penurunan nilai. Pemulihan penurunan nilai diakui sebagai laba pada periode terjadinya pemulihan.

m. Aktiva dalam Penyelesaian

Aktiva dalam penyelesaian diakui sejumlah harga perolehan. Akumulasi harga perolehan akan dipindahkan ke masing-masing aktiva tetap yang bersangkutan pada saat aktiva tersebut selesai dikerjakan dan siap digunakan.

n. Aktiva tidak Berwujud

Biaya-biaya rancang ulang pedoman prosedur akuntansi dan keuangan serta perangkat lunak disajikan sebagai aktiva tidak berwujud sesuai dengan PSAK 19 “Aktiva Tidak Berwujud” (revisi) dan diamortisasi dengan menggunakan metode garis lurus selama maksimum 3 (tiga) tahun.

o. Transaksi Sewa Guna Usaha

Transaksi sewa guna usaha digolongkan sebagai sewa guna usaha dengan hak opsi (capital lease) apabila memenuhi seluruh kriteria sebagai berikut:

- Memiliki hak opsi untuk membeli aktiva yang disewagunakan pada akhir masa sewa guna usaha dengan harga yang telah disetujui bersama pada saat dimulainya perjanjian sewa guna usaha.

- Seluruh pembayaran berkala ditambah dengan nilai sisa mencakup pengembalian biaya perolehan barang modal yang disewa guna usaha serta bunganya, diakui sebagai keuntungan perusahaaan sewa guna usaha (full payout lease).

- Masa sewa guna usaha minimum 2 (dua) tahun.

Jika salah satu kriteria tersebut di atas tidak terpenuhi, maka transaksi sewa guna usaha dikelompokan kedalam transaksi sewa menyewa biasa (operating lease).

Aktiva dan kewajiban sewa guna usaha dicatat sebesar nilai tunai dari seluruh pembayaran sewa guna usaha ditambah nilai sisa (harga opsi).

Kendaraan bermotor sewa guna usaha disusutkan dengan metode garis lurus selama 8 (delapan) tahun.

p. Pengakuan Pendapatan dan Beban

Pengakuan Pendapatan Kontrak

Laba kontrak konstruksi diakui apabila hasil kontrak tersebut dapat diestimasi dengan andal. Grup mengakui laba pada periode tertentu dengan metode persentase penyelesaian. tahap penyelesaian ditentukan dengan mengacu pada proporsi biaya yang terjadi sampai dengan tanggal neraca terhadap estimasi jumlah biaya untuk setiap kontrak. Seluruh kerugian yang diantisipasi termasuk jumlah kerugian yang berhubungan dengan pekerjaan kontrak pada masa mendatang. diakui pada periode kerugian tersebut diidentifikasi.

Ekshibit E/10

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan)

Pengakuan Pendapatan Penjualan Batubara

Pendapatan penjualan batubara diakui pada saat batubara diserahkan kepada pelanggan.

Beban diakui pada saat terjadinya (Accrual Basis).

q. Perpajakan

Semua perbedaan temporer antara jumlah tercatat aktiva dan kewajiban dengan dasar pengenaan pajaknya diakui sebagai pajak tangguhan dengan metode kewajiban (liability). Pajak tangguhan diukur dengan tarif pajak yang berlaku saat ini.

Aktiva pajak tangguhan diakui apabila besar kemungkinan bahwa jumlah penghasilan kena pajak pada masa mendatang akan memadai untuk dikompensasi dengan aktiva pajak tangguhan tersebut.

Perubahan kewajiban perpajakan dicatat ketika surat ketetapan pajak diterima atau jika mengajukan banding, ketika hasil banding diputuskan.

r. Imbalan Kerja dan Program Pensiun

Imbalan kerja jangka pendek

Imbalan kerja jangka pendek diakui pada saat terhutang kepada karyawan.

Imbalan kerja jangka panjang dan imbalan pasca kerja

Grup mengakui imbalan kerja jangka panjang dan imbalan pasca kerja sesuai dengan PSAK No. 24 “Akuntansi

Biaya Manfaat Pensiun” (Revisi 2004) yang telah sesuai dengan Undang-undang Ketenagakerjaan No. 13/2003 (UU 13/2003). Grup harus menyediakan program pensiun dengan imbalan yang minimal sama dengan imbalan pensiun yang diatur dalam UU 13/2003. Imbalan pensiun sesuai dengan UU 13/2003 adalah program pensiun imbalan pasti.

Program imbalan pasti merupakan program pensiun yang menetapkan jumlah imbalan pensiun, yang akan diterima oleh karyawan pada saat pensiun, setelah memperhitungkan faktor-faktor antara lain umur, masa kerja dan jumlah kompensasi.

Kewajiban yang diakui di neraca konsolidasi sehubungan dengan imbalan pensiun adalah kewajiban yang tertinggi antara kewajiban imbalan pensiun yang diberikan Grup dan kewajiban imbalan pensiun sesuai dengan UU 13/2003.

Kewajiban imbalan pensiun merupakan nilai kini kewajiban imbalan pasti pada tanggal neraca dikurangi dengan nilai wajar aktiva program dan penyesuaian atas keuntungan atau kerugian aktuarial dan biaya jasa lalu yang tidak diakui. Kewajiban imbalan pasti dihitung sekali setahun oleh aktuaris independen dengan menggunakan metode Projected Unit Credit. Nilai kini kewajiban imbalan pasti ditentukan dengan mendiskontokan estimasi arus kas masa depan dengan menggunakan tingkat bunga obligasi jangka panjang yang berkualitas tinggi dalam mata uang Rupiah dimana imbalan tersebut akan dibayarkan dan memiliki jangka waktu yang sama dengan kewajiban imbalan pensiun yang bersangkutan.

Keuntungan dan kerugian aktuarial yang timbul dari penyesuaian dan perubahan dalam asumsi-asumsi aktuarial yang jumlahnya melebihi jumlah yang lebih besar 10% dari nilai kini kewajiban imbalan pasti, dibebankan atau

dikreditkan ke dalam laporan laba rugi konsolidasi selama rata-rata sisa masa kerja yang diharapkan dari karyawan tersebut.

Biaya jasa masa lalu diakui secara langsung di dalam laporan laba rugi konsolidasi, kecuali perubahan terhadap program pensiun tersebut tergantung pada karyawan yang tetap bekerja selama periode waktu tertentu (periode vesting). Dalam hal ini, biaya jasa lalu diamortisasi secara garis lurus sepanjang periode vesting.

Ekshibit E/11

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (Lanjutan)

s. Akuntansi Restrukturisasi Entitas Sepengendali

Transaksi restrukturisasi antar entitas sepengendali dicatat seolah-olah menggunakan metode penyatuan kepemilikan. Selisih antara biaya investasi dengan nilai buku aktiva bersih yang diperoleh. tidak termasuk laba ditahan. dicatat sebagai “selisih transaksi restrukturisasi entitas sepengendali” pada bagian ekuitas di neraca konsolidasi.

t. Penggunaan Estimasi

Penyusunan laporan keuangan konsolidasi sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum mengharuskan manajemen untuk membuat estimasi dan asumsi yang mempengaruhi jumlah aktiva dan kewajiban dan pengungkapan aktiva dan kewajiban kontinjen pada tanggal laporan keuangan konsolidasi serta jumlah pendapatan dan beban selama periode pelaporan. Hasil yang sebenarnya mungkin berbeda dari jumlah yang diestimasi.

u. Informasi Segmen

Informasi segmen disusun sesuai dengan kebijakan akuntansi yang dianut dalam penyajian laporan keuangan konsolidasi.

Bentuk primer pelaporan segmen adalah segmen usaha sedangkan segmen sekunder adalah segmen geografis.

v. Laba per Saham Dasar

Laba per saham dasar dihitung dengan membagi laba bersih dengan rata-rata tertimbang saham biasa yang beredar dalam 3 (tiga)) bulan yang bersangkutan yaitu sejumlah saham 15.799.456.627 (2009: 15.547.357.080 saham).

w. Dividen

Pembagian dividen kepada para pemegang saham Perusahaan diakui sebagai sebuah kewajiban dalam laporan keuangan konsolidasi Grup pada periode ketika dividen tersebut disetujui oleh para pemegang saham Perusahaan.

x. Biaya Emisi Saham

Efektif tanggal 1 Januari 2000, berdasarkan Surat Keputusan Badan Pengawas Pasar Modal (Bapepam) No. Kep-06/PM/2000 tanggal 13 Maret 2000. biaya emisi saham dicatat sebagai pengurang modal disetor dan disajikan sebagai bagian dari ekuitas dalam akun “Tambahan Modal Disetor”.

y. Instrumen Keuangan Derivatif

Instrumen keuangan derivatif dinilai berdasarkan nilai wajar pada saat kontrak dibuat, dan selanjutnya dinilai kembali berdasarkan nilai wajar pada tanggal laporan keuangan. Instrumen keuangan derivatif ini digunakan untuk mengelola risiko yang berkaitan erat dengan fluktuasi mata uang asing. Dengan demikian, keuntungan atau kerugian dari instrumen derivatif tersebut diakui pada laporan laba rugi. Untuk tujuan akuntansi, instrumen derivatif tidak diperhitungkan sebagai instrumen lindung nilai. Perusahaan tidak menggunakan instrumen keuangan derivatif untuk tujuan spekulasi.

Ekshibit E/12

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

3 KAS DAN SETARA KAS

2 0 1 0 2 0 0 9

Kas dan Bank

K a s 409.687 461.337

B a n k

Rupiah

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk 15.424.156 10.366.429

PT Bank Bukopin Tbk 7.660.061 2.276.142

PT Bank CIMB Niaga Tbk 4.992.731 49.879.354

PT Bank Agris 4.453.858 68.452

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk 2.706.532 1.326.586

Bank Kalimantan Timur 824.454 -

PT Bank International Indonesia Tbk 347.885 4.607.006

PT Bank Mizuho Indonesia 332.172 227.681

Bank ICBC 210.147 -

PT Bank Mutiara ( d/h PT Bank Century ) 183.091 -

PT Bank Permata Tbk 153.753 150.077

Bank Sulawesi Utara 138.213 - PT Bank Danamon Indonesia Tbk 104.792 170.484PT Bank Mega Tbk 94.603 104.932

PT Bank OCBC NISP Tbk 65.736 70.564

PT ANZ Panin Bank 51.441 881.575PT Bank Pan Indonesia Tbk 40.595 48.887Deutsch Bank 9.951 243.612Lain-lain (saldo di bawah Rp 100 juta) 355.311 165.313

38.149.482 70.587.094

USD

PT Bank CIMB Niaga Tbk 14.271.234 2.557.069PT Bank International Indonesia Tbk 11.846.476 26.481.574

Bank OCBC 4.698.858 18.649.881PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk 2.938.259 3.379.703PT Bank ICBC Indonesia 2.107.138 746.515PT Bank Agris 1.075.304 913.641PT Bank Mizuho Indonesia 1.063.871 1.627.492PT Bank Mandiri (Persero) Tbk 579.051 3.773.402PT ANZ Panin Bank 513.217 1.165.346PT Bank Danamon Indonesia Tbk 460.070 1.286.512PT Bank Pan Indonesia Tbk 84.400 132.812Deutsch Bank 21.938 10.437.429Lain-lain (dibawah Rp 100 juta) 641.381 517.666

40.301.197 71.669.042

BHD Hongkong Shanghai Bank Corp

RMB

110.550

China Construction Bank 518.797 8.020.461

YEN PT Bank Mandiri (Persero) Tbk 233.374 282.711

SGD Bank OCBC 163.307 73.483Citibank N. A., Jakarta 7.475 10.845

Jumlah bank 79.484.182 150.643.636

Jumlah kas dan bank 79.893.869 151.104.973

Ekshibit E/13

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

3. KAS DAN SETARA KAS (Lanjutan)

2 0 1 0 2 0 0 9

Setara kas

Deposito berjangka

Rupiah PT Bank CIMB Niaga Tbk 52.115.153 3.800.000PT Bank Agris 30.000.000 - PT Bank International Indonesia Tbk 16.952.722 6.952.722PT Bank Bukopin Tbk 7.042.500 8.412.500Bank SinarMas 6.000.000 -Bank Kalimantan Timur 5.000.000 - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk 3.648.645 4.048.645Bank Sulawesi Utara 3.031.536 -PT ANZ Panin Bank - 2.625.427

123.790.556 25.839.294

USD

PT Bank CIMB Niaga Tbk (d/h PT Bank Lippo Tbk) 27.800.750 15.047.500PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk 5.638.539 7.160.295Bank of China - 11.577.409PT Bank International Indonesia Tbk - 28.937.500PT ANZ Panin Bank - 73.959.421

33.439.289 136.682.125

Jumlah setara kas 157.229.845 162.521.419

Jumlah 237.123.714 313.626.392

Deposito berjangka dan deposito on call merupakan deposito dalam mata uang Rupiah dan USD yang akan jatuh tempo dalam waktu 3 (tiga) bulan, dengan tingkat suku bunga per tahun berkisar antara:

2 0 1 0 2 0 0 9

Rupiah 7% - 10% 7%-12,50% USD 3% - 5,37% 4%-5,37%

Lihat Catatan 33 untuk rincian saldo dalam mata uang asing.

Ekshibit E/14

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

4. INVESTASI JANGKA PENDEK

2 0 1 0 2 0 0 9

PT Peak Capital - 167.176.680PT Treasure Fund Investama - 145.046.322PT Minna Padi Aset Manajemen - 95.075.120

- 407.298.122

Perusahaan dan anak perusahaan melakukan perjanjian pengelolaan investasi dengan PT Treasure Fund Investama (TFI), pihak ketiga, yang berlaku selama 1 (satu) tahun sejak tanggal diterimanya dana.

Pada tahun 2009 Rp 145.046.322 merupakan milik Perusahaan yang telah ditempatkan sejak Januari 2007.

Pada tanggal 31 Maret 2009, MP dan ME, anak perusahaan, melakukan investasi pada PT Peak Capital, pihak ketiga sejumlah Rp 101.009.800 dan Rp 66.166.880 dengan bunga 10%-11,88% per tahun dengan jangka waktu 1 tahun.

Pada tahun 2008, MIF dan MP,anak perusahaan, melakukan investasi kepada PT Minna Padi Aset Manajemen (pihak ketiga), sejumlah Rp 50.000.000 dan Rp 20.000.000 dengan bunga 10% per tahun dengan jangka waktu 1 (satu) tahun sejak saat penempatan yang akan ditempatkan pada surat berharga berupa saham baik saham privat maupun saham publik atau surat hutang yang berjangka waktu pendek maupun berjangka waktu panjang melalui Minna sebagai pengelola dana ( Fund Manager). Pada tanggal 31 Maret 2009, hasil total investasi dan bunga yang didapat oleh MIF sebesar Rp 10.691.010 dan MP sebesar Rp 84.384.110 .

Nilai wajar efek ditentukan dari nilai pasar (Marked to market).

Pada tahun 2009, semua investasi tersebut sudah dicairkan.

Ekshibit E/15

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

5. PIUTANG USAHA

Jumlah piutang usaha berdasarkan tujuan penjualan adalah sebagai berikut:

2 0 1 0 2 0 0 9

Pihak ketiga Shanghai Electric 124.541.454 150.151.940PT Central Proteinaprima Tbk 110.518.455 62.245.072Mitsubishi Corporation 52.207.112 44.460.761PT PLN 44.177.684 5.055.178Beijing Electric Power C 22.076.783 6.596.310BUT CNT Import Export 17.115.977 18.535.302

TaiTaihei Deng yo Kaisha Ltd 10.849.043 - China National Elect Equip 10.133.919 17.272.252

PT PT Chevron Pasific Indonesia 8.473.049 74.725.999PT Kurnia Unggul Sejahtera 15.712.041 15.712.041PT Tripatra Engineering 9.720.535 5.916.900PT Jurong Engineering Lestari 6.583.376 - PT Pec-Tech Indonesia 6.058.344 27.996.294PT Barata Indonesia (Persero) 4.542.594 4.542.594PT Segara Hero Sakti 4.500.000 4.500.000PT Lontar Papyrus 4.353.827 -PT Indah Kiat Pulp & Paper 2.779.700 -Mitsui Eng & Ship Co Ltd 2.664.241 - PT Energi Sengkang 2.563.166 1.839.738PT Holcim Indonesia 2.221.906 2.979.683PT Riau Andalan Pulp & Paper 2.000.559 3.345.656PT Dwi Guna Laksana 2.000.000 - Kobe Steel Ltd - 18.070.333Chengda Engineering Corporation - 1.244.919PT JGC/KBR Indonesia - 11.601.511PT Tanjung Enim Lestari - 2.642.230Thiess Cost - 2.179.822PT International Nickel Indonesia - 7.150.807PT Riau Prima Energi - 3.599.053PT Bumi Pasir Mandiri - 4.067.446Lain-lain (saldo dibawah Rp 2 millyar) 10.360.176 39.606.079

Kotor 476.153.941 536.037.920Penyisihan piutang usaha tak tertagih ( 12.807.965) ( 13.238.124)

Bersih 463.345.976 522.799.796

Ekshibit E/16

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

5. PIUTANG USAHA (Lanjutan)

Mutasi penyisihan piutang usaha tidak tertagih adalah sebagai berikut :

2 0 1 0 2 0 0 9

Saldo awal tahun 11.093.750 10.813.308Perubahan selama tahun berjalan: Penambahan penyisihan 1.714.215 2.424.816

Saldo akhir periode 12.807.965 13.238.124

Daftar rincian umur piutang usaha adalah sebagai berikut:

2 0 1 0 2 0 0 9

Belum jatuh tempo 117.990.718 216.597.613Lewat jatuh tempo:1-30 hari 54.845.306 58.890.71731-60 hari 64.697.348 43.811.698 61-90 hari 22.499.994 37.791.72691-150 hari 93.033.978 149.653.617Lebih dari 150 hari 123.086.597 29.292.549

Jumlah 476.153.941 536.037.920

Berdasarkan hasil penelahaan terhadap status akun piutang masing-masing pelanggan untuk periode tiga bulan yang berakhir 31 Maret 2010 dan 2009, manajemen Grup berpendapat bahwa penyisihan piutang tidak tertagih yang dibentuk adalah cukup untuk menutup kemungkinan kerugian atas tidak tertagihnya piutang di atas.

Pada tanggal 31 Desember 2009, piutang usaha TJE, anak perusahaan, masing-masing sebesar Rp 87.664.437 dijadikan jaminan sehubungan dengan pinjaman tertentu yang diperoleh seperti dijelaskan pada catatan 24a.

Lihat Catatan 33 untuk rincian saldo dalam mata uang asing.

6. PIUTANG RETENSI – PIHAK KETIGA

Piutang retensi merupakan bagian dari tagihan prestasi yang ditahan oleh pemberi kerja. yang berkisar antara 5% sampai 15% dari nilai tagihan prestasi sesuai dengan kesepakatan menurut perjanjian kontrak. Jumlah tersebut akan dibayar kepada TJE. anak perusahaan setelah periode jaminan yang bersangkutan dilampaui. Periode jaminan umumnya mencakup satu tahun setelah tanggal penyelesaian proyek.

Klaim yang dapat ditanggung atas pekerjaan berdasarkan kontrak kerja adalah sebatas pada klausul yang terdapat dalam kontrak. Setiap akhir pekerjaan pada umumnya TJE telah membuat penyisihan yang cukup atas kemungkinan klaim. Kekurangan penyisihan, jika ada, akan dibebankan pada laporan laba rugi tahun berjalan. Pengakuan kekurangan penyisihan dilakukan pada saat terjadinya.

Ekshibit E/17

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

6. PIUTANG RETENSI – PIHAK KETIGA (Lanjutan)

Rincian piutang retensi adalah sebagai berikut:

2 0 1 0 2 0 0 9

PT Chevron Pacific Indonesia 61.583.397 53.788.583China National Elect Equip 53.134.334 19.548.248Shanghai Electric 45.589.238 - Chengda Engineering Corporation 23.954.832 14.742.566Kobe Steel Ltd 9.485.486 12.805.957Mitsubishi Corporation 9.157.559 16.530.368Beijing Electric Power Construction 5.069.328 1.248.507PT Jurong Engineering Lestari 2.755.243 -PT Tripatra Engineering Teknologi Indonesia 113.102 25.288.216PT JGC/KBR Indonesia - 15.093.718Lain-lain (saldo dibawah Rp 2 milyar) 3.627.755 3.509.292

Kotor 214.470.274 162.555.455Penyisihan piutang retensi tidak tertagih ( 22.611) ( 22.611 )

Bersih 214.447.663 162.532.844

Mutasi penyisihan piutang tak tertagih adalah sebagai berikut :

2 0 1 0 2 0 0 9

Saldo awal tahun 22.611 22.611 Perubahan selama tahun berjalan: Penambahan penyisihan - - Penghapusan piutang usaha - -

Saldo akhir periode 22.611 22.611

Berdasarkan hasil penelahaan terhadap status akun piutang masing-masing pelanggan untuk periode tiga bulan yang berakhir 31 Maret 2010 dan 2009, manajemen Grup berpendapat bahwa penyisihan piutang tidak tertagih yang dibentuk adalah cukup untuk menutup kemungkinan kerugian atas tidak tertagihnya piutang di atas.

Lihat Catatan 33 untuk rincian saldo dalam mata uang asing.

Ekshibit E/18

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

7. PENDAPATAN KONTRAK YANG BELUM DITAGIH – PIHAK KETIGA

Pendapatan kontrak yang belum ditagih merupakan selisih lebih taksiran prestasi proyek pada akhir tahun berdasarkan metode persentase penyelesaian atas jumlah yang telah ditagih ke pemberi kerja.

Rincian pendapatan kontrak yang belum ditagih kepada pemberi kerja atas pekerjaan kontrak konstruksi dalam pelaksanaan adalah sebagai berikut:

2 0 1 0 2 0 0 9

Beijing Electric Power Construction 53.206.485 9.931.491PT Chevron Indonesia 51.498.331 258.710.456BUT China National Technical Imp Exp 17.730.135 12.177.237PT Perusahaan Listrik Negara 14.530.427 -Taihei Dengyo Keisha Ltd 14.024.252 -China National Elect Equip 12.760.999 25.745.694Chengda Engineering Corporation 11.328.316 47.360.437ABP 8.440.468 -Sumitomo Corporation 7.556.763 2.117.505PT. Jurong Engineering Lestari 6.542.571 - Kobe Steel Ltd 5.514.794 34.542.856PT Holcim Indonesia 2.436.663 -PT International Nickel Indonesia 2.097.331 3.323.350Shanghai Electric 1.867.328 113.462.455PT Tanjung Enim Lestari 1.809.935 2.261.845Lain-lain (saldo di bawah Rp 2 milyar) 4.474.629 2.552.245

215.819.427 512.185.571

Lihat Catatan 33 untuk rincian saldo dalam mata uang asing.

Ekshibit E/19

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

8. INFORMASI MENGENAI PIHAK-PIHAK YANG MEMPUNYAI HUBUNGAN ISTIMEWA

Dalam kegiatan usaha yang normal, Grup telah melakukan transaksi dengan pihak-pihak yang mempunyai hubungan istimewa yang terutama terdiri dari pendapatan, pembelian, uang muka, sewa kantor, pinjaman, dan transaksi keuangan lainnya dengan menggunakan kebijakan harga dan syarat transaksi yang sama dengan pihak ketiga.

a. Sifat hubungan dan transaksi

- Perusahaan sebagai pemegang saham mayoritas Perusahaan adalah PT Mandala Kapital

- Perusahaan yang sebagian pengurus atau manajemennya sama dengan Perusahaan dan anak perusahaan : a. PT Manunggal Infrasolusi b. PT Maxima Infrastruktur c. PT Manunggal Power d. PT Manunggal Engineering e. PT Manunggal Multi Energi

b. Ikhtisar

Berikut ini disajikan saldo aktiva dan kewajiban atas transaksi dengan pihak yang mempunyai hubungan istimewa:

2 0 1 0 2 0 0 9

Aset lancar

Piutang usaha

Maxima Coal Pte Ltd 1.521.875 - Truba Arabia Co. Ltd. 319.639 1.210.741 PT Bangka Manunggal Power PT Cilegon Fabricators

214.500-

-1.971.319

TDGP/KSO - 1.653.794 Lain-lain 311.303 1.222.362

Jumlah 2.367.317 6.058.216

Persentase terhadap total aset konsolidasi 0,03% 0,08%

Ekshibit E/20

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

8. INFORMASI MENGENAI PIHAK-PIHAK YANG MEMPUNYAI HUBUNGAN ISTIMEWA (Lanjutan)

b. Ikhtisar (Lanjutan)

2 0 1 0 2 0 0 9

Piutang lain-lain

PT Ranyza Energi 296.401.516 614.268.705 PT Enimax Power Energi 138.088.059 115.977.184 PT Panimax Inti Mining 45.778.570 44.966.622 PT Equator Manunggal Power 34.335.225 31.275.225 PT Bangka Manunggal Power 22.073.471 17.955.902 PT Navigat Innovative Indonesia 20.190.453 19.783.383 PT Meta Epsi 16.080.000 16.080.000 PT Palembang Power Energi 13.881.696 13.124.196 PT Musi Power Energy 13.222.580 13.160.080 PT Manunggal Multi Energi 11.117.062 - PT Banyuasin Power Energi 9.147.213 9.147.212 PT Basin Coal Mining 4.868.187 4.928.472 Tame Investment Pte Ltd - 4.871.557 Gulf Truba Engineering Construction, Co.W.L.L. 1.006.019 1.006.019 Lain-lain (di bawah Rp 2M) 3.671.198 4.143.587

Kotor 629.861.249 910.688.144Penyisihan piutang tidak tertagih ( 539.660) ( 539.660)

Bersih 629.321.589 910.148.484

Persentase terhadap jumlah aset konsolidasi 9,97 % 11,88%

Berdasarkan hasil penelahaan terhadap status akun piutang hubungan istimewa - piutang lain-lain untuk tahun-tahun yang berakhir 31 Maret 2010 dan 2009, manajemen Grup berpendapat bahwa penyisihan piutang tidak tertagih yang dibentuk adalah cukup untuk menutup kemungkinan kerugian atas tidak tertagihnya piutang di atas.

Ekshibit E/21

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

8. INFORMASI MENGENAI PIHAK-PIHAK YANG MEMPUNYAI HUBUNGAN ISTIMEWA (Lanjutan)

b. Ikhtisar (Lanjutan)

2 0 1 0 2 0 0 9

Kewajiban lancar

Hutang usaha

PT Equator Manunggal Power 11.989.551 - PT Bangka Manunggal Power 6.815.664 -Koperasi Tri Tunggal 2.453.527 1.455.210PT Menamas (Mena) 1.720.494 2.726.325PT Cilegon Fabricators - 7.914PT Prasada Samya Mukti - 74.442Lain-lain (dibawah Rp 100 juta) 78.531 4.089

Hutang retensiKoperasi Tri Tunggal 50.521 18.841PT Cilegon Fabricators - 75.805

23.108.288 4.362.626

Persentase terhadap jumlah kewajiban konsolidasi 0,5% 0,07%

2 0 1 0 2 0 0 9

Uang muka kontrak

PT Equator Manunggal Power 774.775 983.875PT Bangka Manunggal Power 319.025 405.125

1.093.800 1.389.000

Persentase terhadap jumlah kewajiban konsolidasi 0,02% 0,02%

Kewajiban tidak lancar

Hutang pemegang saham

Pada tanggal 27 Juli 2007, PT Alam Manunggal telah menjual kepada Indo Infrastructure Group Pte Ltd (perusahaan berkedudukan di Singapura yang dimiliki sepenuhnya oleh PT Alam Manunggal ), sebagian kepemilikan sahamnya di Perusahaan sejumlah 2.037.303.371 saham yang mewakili sekitar 15,50% dari seluruh saham yang telah ditempatkan dan disetorkan secara penuh pada Perusahaan dengan harga penjualan sebesar USD 272.131.500 (angka penuh). Saham sejumlah 2.037.303.371 dijadikan persyaratan atas penerbitan obligasi tukar oleh Indo Infrastructure Group Pte Ltd, senilai USD 300.000.000(angka penuh) yang berjangka waktu sampai dengan tahun 2010.

Pada tanggal 27 Juli 2007, PT Alam Manunggal meminjamkan kepada Perusahaan yang sejumlah USD 272.131.500 (angka penuh) melalui Subordinated Loan Agreement dan perjanjian ini sudah mengalami beberapa kali perubahan dan terakhir adalah pada tanggal 16 Juni 2009, Perusahaan dan PT Alam Manunggal telah menandatangani Amendment of Subordinated Loan Agreement, dimana perubahan tersebut mengembalikan subordinated loan kembali kepada keadaan semula sesuai Subordinated Loan Agreement antara Perusahaan dengan PT Alam Manunggal pada tanggal 27 Juli 2007.

Pada tanggal 9 Juli 2009 hutang tersebut telah dibiayai dengan pinjaman jangka panjang dari Zephyr.

2 0 1 0 2 0 0 9

Pendapatan

PT Cilegon Fabricators - 66.256

Jumlah - 66.256

Persentase terhadap jumlah pendapatan konsolidasi - 0,007%

Ekshibit E/22

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

8. INFORMASI MENGENAI PIHAK-PIHAK YANG MEMPUNYAI HUBUNGAN ISTIMEWA (Lanjutan)

b. Ikhtisar (Lanjutan)

2 0 1 0 2 0 0 9

Pembelian PT Prasada Samya Mukti 9.159.365 3.966.435

Koperasi Tri Tunggal 1.873.163 2.887.954 PT Cilegon Fabricators - 11.237

Jumlah 11.032.528 6.865.626

Persentase terhadap jumlah beban pendapatan konsolidasi 2,03 % 0,89%

2 0 1 0 2 0 0 9

Beban sewa kantor

PT Prasada Samya Mukti 604.650 604.650

Persentase terhadap jumlah beban usaha konsolidasi 1,23 % 0,92%

Ekshibit E/23

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

9. PERSEDIAAN

Persediaan terdiri dari:

2 0 1 0 2 0 0 9

Bahan pembantu 18.486.314 23.270.872Bahan bangunan 18.292.891 17.577.949Bahan baku 14.445.234 19.339 Perlengkapan kerja 7.722.799 7.544.307 Barang jadi 3.290 1.849.580

Jumlah 58.950.528 50.262.047

Persediaan milik TJE, anak perusahaan sejumlah Rp 11.252.125 masing-masing pada tanggal 31 Maret 2010 dan 2009 telah digunakan sebagai jaminan sehubungan dengan pinjaman tertentu yang diperoleh seperti dijelaskan pada Catatan 24a.

Berdasarkan hasil pengkajian ulang keadaan fisik persediaan untuk periode tiga bulan yang berakhir pada tanggal 31 Maret 2010 dan 2009, manajemen Grup berpendapat bahwa nilai tercatat persediaan dapat terpulihkan seluruhnya sehingga tidak diperlukan penyisihan untuk persediaan usang.

Untuk persediaan bahan bangunan, pembantu, perlengkapan kerja, barang jadi dan bahan baku tidak diasuransikan karena manajemen berpendapat bahwa nilai persediaan tersebut relatif kecil dan tidak signifikan.

10. UANG MUKA DAN BIAYA DIBAYAR DI MUKA

2 0 1 0 2 0 0 9

Uang muka Pembelian 758.730.999 218.193.090Pembelian saham 68.445.768 76.857.380

Proyek 47.699.675 216.500.119Operasional 32.179.843 131.064.085Pembelian batubara 25.632.591 26.904.597Pembelian aktiva tetap - 128.716.108Lain-lain 59.406.016 74.634.541

992.094.892 872.869.920

Biaya dibayar dimuka

Proyek 508.836.954 548.654.703

Pra-kontrak 6.954.875 76.115.048Asuransi 5.226.631 5.014.022Sewa 2.312.301 6.739.907

Adm & Provisi Bank 2.011.584 - Lain-lain 1.570.160 3.800.134

526.912.505 640.323.814

Lain-lain – Pekerjaaan dalam penyelesaian 606.574.126 576.907.374

Jumlah 2.125.581.523 2.090.101.108

Ekshibit E/24

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

10. UANG MUKA DAN BIAYA DIBAYAR DI MUKA (Lanjutan)

Biaya dibayar di muka proyek terutama terdiri dari biaya fasilitas kantor proyek dan biaya-biaya yang terjadi sebelum proyek-proyek tersebut menghasilkan pendapatan, termasuk biaya tender dan lain-lain. dengan rincian sebagai berikut:

Saldo

Nama Pemberi Kerja 2 0 1 0 2 0 0 9

PT Chevron Pacific Indonesia 167.890.152 29.960.252Shanghai Electric 73.517.745 16.423.083Chengda Eng. Corp 54.366.917 33.568.386Taihei Dengyo K – Paiton Unit 3-4 40.090.548 -CNTIEC-Suralaya 39.244.134 10.189.354Beijing Electric Power Construction-Paiton 17.501.559 18.780.403CNEEC-Indramayu 17.403.028 31.384.725PT Jurong Engineering Lestari 11.566.242 -Kobe Steel Ltd. 3.983.126 7.308.154PT Riau Andalan Pulp & Paper 1.911.846 4.206.198PT Central Proteinaprima Tbk - 86.989.781PT International Nickel Indonesia - -Proyek lainnya

(di bawah 1 milyar) 81.361.657 309.844.367

Jumlah 508.836.954 548.654.703

Uang muka pembelian terutama merupakan uang muka ke subkontraktor dan pemasok, uang muka proyek terutama terdiri dari biaya-biaya atas proyek-proyek yang akan dilaksanakan. Uang muka pembelian saham terutama sebagian besar terdiri dari uang muka pembelian saham Bumi Pasir Mandiri dan lainnya. Uang muka pembelian aset tetap terdiri dari pembelian mesin-mesin dan komponen pendukungnya yang berhubungan dengan PLTD Diesel. Uang muka operasional terdiri dari biaya perjalanan dinas dan biaya operasional karyawan yang ditugaskan untuk suatu proyek yang harus segera dipertanggungjawabkan.

Ekshibit E/25

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

11. INVESTASI

a. Investasi pada perusahaan asosiasi

31 Maret 2010

%

kepemilikan Laba /(Rugi)

Investasi 31/03/2010 31/12/2009 bersih Dividen Penambahan Pengurangan 31/03/10

PT Gulf Truba Engineering and Construction Co. W.L.L 49,00 546.390 - - - 546.390

Truba Arabia Co. Ltd 50,00 47.318.380 114.437 - - (813.317) 46.619.500

Maxima Coal Pte Ltd 50,00 3.241.599 - - - - 3.241.599

Greenzone Pte Ltd 25,00 29.824.740 - - - - 29.824.740

80.931.109 114.437 - - (813.317) 80.232.229

31 Maret 2009

%

kepemilikan Laba /(Rugi)

Investasi 31/06/2009 31/12/2008 bersih Dividen Penambahan Penjualan 31/03/09

PT Truba Dewata Guna Prasada 48,00 1.290.798 - - - - 1.290.798

PT Gulf Truba Engineering and

Construction Co. W.L.L 49,00 546.390 - - - - 546.390

Truba Arabia Co. Ltd 50,00 43.178.894 5.209.263 - 4.298.732 - 52.686.889

Maxima Coal Pte Ltd 50,00 350.965 ( 217.913 ) - - - 133.052

Greenzone Pte Ltd 25,00 29.824.740 - - - - 29.824.740

PT Meta Epsi 49,00 149.151.386 - - - - 149.151.386

224.343.173 4.991.350 - 4.298.732 - 233.633.255

Ekshibit E/26

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

11. INVESTASI (Lanjutan)

b. Investasi jangka panjang lain

i. Investasi pada efek ekuitas – Pihak ketiga

% Kepemilikan 2 0 1 0 2 0 0 9

PT Navigat Inovative Indonesia 19% 9.809.424 -PT Equator Manunggal Power 19,6% 7.840.000 7.840.000Dot-Comindo Inc. 16% 4.287.903 4.287.903PT Bangka Manunggal Power 19,6% 3.920.000 3.920.000PT Banyuasin Power Energi 19% 234.000 234.000PT Ranyza Energi 19% 190.000 190.000PT Panimax Inti Mining 16% 4.000 4.000PT Enimax Power Energi 16% 4.000 4.000PT Musi Power Energi 12% 3.000 3.000PT Manunggal Multi Energi 12% 20.344.050 -PT Palembang Power Energi 12% 3.000 3.000PT Cilegon Fabricators 11% - 28.313.225

Nilai tercatat 46.639.377 44.799.128Penyisihan untuk penurunan nilai investasi

jangka panjang lain ( 4.287.904) ( 18.111.281)

42.351.473 26.687.847

ii. Investasi pada efek hutang dimiliki hingga jatuh tempo – Pihak ketiga

2 0 1 0 2 0 0 9

PT Indah Kiat S. A1 Rp 1.000.000Kupon 14% 619.701 763.771

Total investasi jangka panjang lain 42.971.174 27.451.618

Pada tanggal 24 September 2008, berdasarkan akta Notaris Agus Madjid, SH, No. 37 dan telah memperoleh Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseron dari Dep. Hukum dan Hak Asasi Manusia nomor AHU-AH.01.10-22542 tanggal 16 Oktober 2008, Perusahaan meningkatkan penyertaan saham pada PT Meta Epsi sebanyak 95.123 saham dengan nilai nominal sebesar Rp 9.512.300 atau dari 61.000 saham (28,91%) menjadi 156.123 saham (51%).�

Berdasarkan akta Notaris Widya Agustyna ,SH, No. 17 dan 18 tanggal 30 Desember 2008, Perusahaan telah mengalihkan penyertaan sahamnya di PT Meta Epsi sebanyak 6.123 saham dengan nilai nominal sebesar Rp 612.300 kepada PT Anugra Capital sehingga penyertaan Perusahaan menjadi 150.000 saham (49%).

Berdasarkan akta No. 41 tanggal 12 Juni 2009 Notaris Yulia, SH, tentang perjanjian jual beli saham, telah dijual 150.000 saham PT Meta Epsi milik Perusahaan kepada PT Central Energi Pratama dengan harga Rp 67.254.660.

Pada tanggal 4 Januari 2008, MP, anak perusahaan, menandatangani perjanjian pembelian saham dengan Mohammad Soleh Thamrin dan Sri Andini, yaitu pemegang saham PT Navigat Innovative Indonesia (NII) dengan harga pembelian sebesar US$ 4.000.000 (angka penuh). NII merupakan pemegang saham PT Bukit Pembangkit Innovative untuk melakukan pembangunan pembangkit listrik tenaga batubara 2x 100 MW di Palembang, Sumatera.

Ekshibit E/27

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

12. PENDANAAN USAHA

Pendanaan usaha merupakan pendanaan yang diberikan oleh TJE, anak perusahaan untuk keperluan modal kerja ke beberapa perusahaan berikut ini:

Nama perusahaan Aktivitas kegiatan 2 0 1 0 2 0 0 9

PT Pangaji Mario Refconindo Penyedia batubara 70.015 88.911HE Project (PSM) - 695.862

Kotor 70.015 784.773Penyisihan pendanaan usaha tak tertagih ( 47.673 )( 47.673)

Bersih 22.342 737.100

Analisa mutasi saldo pendanaan piutang ragu-ragu adalah sebagai berikut:

2 0 1 0 2 0 0 9

Penyisihan pendanaan usaha tak tertagih - awal 47.673 47.673Penghapusan pendanaan usaha ( - ) ( - )

Penyisihan pendanaan usaha ragu-ragu – akhir 47.673 47.673

Ekshibit E/28

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

13. ASET TETAP

31 Maret 2010

Awal Penambahan Pengurangan Akhir

Harga perolehan

Kepemilikan langsung Tanah 59.072.038 250 5.319.481 53.752.807

Bangunan dan prasarana 112.288.820 64.548 - 112.353.368

Peralatan berat 1.763.596.434 7.825.360 389.570 1.771.032.224

Peralatan kantor 53.655.973 918.697 270.607 54.304.063

Alat-alat pengangkutan 25.137.149 1.687.965 654.814 26.170.300

Perabot Kantor 2.042.052 38.314 5.660 2.074.706

S e w a

Kendaraan 16.211.686 40.849 1.231.306 15.021.229

Mesin 97.865.702 3.418.343 - 101.284.045

Pekerjaan dalam penyelesaian 27.272.270 - - 27.272.270

Jumlah harga perolehan 2.157.142.124 13.994.326 7.871.438 2.163.265.012

Akumulasi penyusutan

Kepemilikan langsung Bangunan dan prasarana 24.840.668 2.193.385 - 27.034.053

Peralatan berat 322.622.011 34.687.925 - 357.309.936

Peralatan kantor 30.788.139 2.409.808 68.841 33.129.106

Alat-alat pengangkutan 18.472.426 957.006 - 19.429.432

Perabot kantor 1.304.988 447.712 16.523 1.736.177

S e w a

Kendaraan 7.552.624 608.999 414.062 7.747.561

Mesin 12.175.767 3.093.908 - 15.269.675

Total akumulasi penyusutan 417.756.623 44.398.743 499.426 461.655.940

Nilai buku bersih 1.739.385.501 1.701.609.072

Ekshibit E/29

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

13. ASET TETAP (Lanjutan)

31 Maret 2009

A w a l Penambahan Pengurangan A k h i r

Harga perolehan

Kepemilikan langsung

Tanah 55.054.013 421.781 - 55.475.794 Bangunan dan prasarana 83.661.454 572.720 - 84.234.174 Peralatan berat 1.465.161.571 159.446.560 - 1.624.608.131 Peralatan kantor 48.662.525 1.874.301 2.622.189 47.914.637 Alat-alat pengangkutan 28.967.247 60.186 540.000 28.487.433 Perabot kantor 1.964.484 40.118 21.449 1.983.153Kepemilikan tidak langsung

Kendaraan 14.813.305 1.033.984 206.250 15.641.039Mesin 33.010.976 - - 33.010.976

Pekerjaan dalam penyelesaian 27.272.270 - - 27.272.270

1.758.567.845 163.449.650 3.389.888 1.918.627.607

Kerjasama operasi

Peralatan kantor - - - -

Jumlah harga perolehan 1.758.567.845 163.449.650 3.389.888 1.918.627.607

Akumulasi penyusutan

Kepemilikan langsung

Bangunan dan prasarana 20.540.293 2.304.513 - 22.844.796 Peralatan berat 199.954.540 27.639.420 - 227.593.948 Peralatan kantor 23.981.818 2.221.938 2.507.748 23.696.008

Alat-alat pengangkutan 17.158.702 998.224 - 18.156.926 Perabot kantor 955.349 85.712 - 1.041.080Kepemilikan tidak langsung

Kendaraan 3.497.221 1.091.381 64.453 4.524.149Mesin 1.617.078 1.031.594 - 2.648.675

267.705.001 35.372.782 2.572.201 300.505.582

Kerjasama operasi Peralatan kantor - - - -

Jumlah akumulasi penyusutan 267.705.001 35.372.782 2.572.201 300.505.582

Nilai buku bersih 1.490.862.844 1.618.122.025

TJE, anak perusahaan mempunyai 8 bidang tanah dengan sertifikat Hak Guna Bangunan yang mempunyai sisa manfaat antara 9 dan 23 tahun.

Pada tanggal 31 Desember 2009, aset tetap milik TJE berupa 9 unit bangunan, 349 unit peralatan berat dan 93 unit alat-alat angkutan tertentu telah diasuransikan terhadap risiko kebakaran dan risiko lainnya kepada Asuransi Jasa Reliance dan Asuransi Adira (pihak ketiga), berdasarkan suatu paket polis tertentu dengan jumlah pertanggungan sebesar Rp 115.481.163 dan US$ 58.137.649 (angka penuh) dan asset tetap milik CDE, anak perusahan berupa mesin dan peralatan telah diasuransikan terhadap resiko kebakaran dan resiko kerugian lainnya kepada PT. Asuransi Jaya Proteksi (pihak ketiga) dengan jumlah pertanggungan sebesar US$ 148.503.284 (angka penuh) Manajemen berpendapat bahwa nilai pertanggungan tersebut cukup untuk menutupi kemungkinan kerugian atas aset yang dipertanggungkan..

Pada tanggal 31 Desember 2009 , beberapa aset tetap milik TJE dengan nilai buku masing-masing sebesar Rp 47.654.300 telah dijadikan jaminan sehubungan dengan pinjaman tertentu yang diperoleh.

Ekshibit E/30

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

13. ASET TETAP (Lanjutan)

Beban penyusutan dialokasi sebagai berikut:

2 0 1 0 2 0 0 9

Beban pendapatan 38.929.977 30.099.762Beban usaha 5.468.766 5.146.252

Jumlah beban penyusutan 44.398.743 35.246.014

Manajemen Grup berkeyakinan tidak terjadi penurunan nilai aset tetap.

14. ASET TIDAK LANCAR LAINNYA

2 0 1 0 2 0 0 9

Goodwill 13.881.009 28.840.150Penyisihan dana pembayaran obligasi 5.875.000 5.875.000Aset tidak berwujud 1.403.680 1.368.717Lainnya 5.721.841 3.745.867

Jumlah 26.881.530 39.829.734

15. JAMINAN

Akun ini terutama terdiri dari deposito berjangka yang digunakan sebagai jaminan untuk fasilitas bank garansi ( lihat catatan 24a)

Ekshibit E/31

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

16. HUTANG USAHA – PIHAK KETIGA

Akun ini terdiri dari kewajiban kepada pemasok dan subkontraktor untuk pembelian jasa, persediaan, dan bahan-bahan lainnya dengan rincian sebagai berikut:

2 0 1 0 2 0 0 9

Dalam negeri PT Adhi Karya 30.731.736 8.598.279PT Wijaya Karya 27.599.472 9.314.659PT Bangun Sarana Baja 15.054.750 -PT Multi Averindo 14.786.526 12.380.640PT Lancarjaya Mandiri A 14.137.760 - PT Teno Indonesia 11.497.095 -PT Holcim Beton 11.391.141 15.637.700PT Indo Jaya Wintama 10.962.230 - Fajar Hamparan 9.649.977 6.224.896PT Wijaya Karya Beton 9.494.633 51.612.033PT Sarana Baja Perkasa 8.177.759 22.185.702Chengda Engineering Corp 7.987.824 - PT Samtra Tridaya 7.479.127 - PT Maha Era Motor 6.968.088 6.072.871PT Kraefer Krazu 6.914.122 -PT Total Sarana Semesta 6.677.664 5.369.894Novamax Resources Pte Ltd 5.668.750 - PT Yontomo Sukses Abadi 5.498.853 3.276.888PT Netway Indonesia 5.187.057 -PT Indomuda Satria 4.416.831 - PT Cemerlang Samudra K 4.352.218 - PT Wira Semetrica 4.244.773 -PT Purna Buana Yudha 4.095.906 2.254.481PT Catur Eka PI 3.988.913 - Dicky Eldianto 3.954.955 - Mitsubishi Corporation 3.907.042 - PT Gemawarta Gumelar 3.869.862 3.143.670Pakubumi Semesta 3.811.356 2.696.509KTT 3.609.964 6.440.730PT Gunung Raja Paksi 3.466.372 -PT Sucofindo 3.460.131 4.280.198PT Graha Arjani Aulia Dekortama 3.424.186 - PT Kranindo Perjaya 3.408.282 2.841.305PT Gemilang Pratama Karya 3.056.147 -CVArtha Utama 3.049.810 3.073.868PT Miller Weldindo 2.829.266 - PT Bangka Cakra Karya 2.823.935 - PT Keluarga Jaya Abadi 2.751.276 - PT Daya Guna Indonesia 2.721.309 -Jurong Engineering 2.654.970 4.060.561PT Lasindo Jaya Bersama 2.608.512 - PT Megatek Konsindo 2.576.826 -PT Duta Hita Jaya 2.457.292 -Yokogawa Indonesia 2.455.571 - PT Teras Tenknik Perdana 2.400.145 - PT Cipta Sarana Tekinindo 2.242.549 -JEL Bahrain SPC 2.178.758 -CV Surya Nata 2.158.190 - PT Trijaya M 2.150.376

Dipindahkan 310.990.287 169.464.884

Ekshibit E/32

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

16. HUTANG USAHA – PIHAK KETIGA (Lanjutan) Dipindahkan 310.990.287 169.464.884

TRM

5.062.297PT Total Multi Sarana - 2.274.431Indo Jaya D - 11.359.012PT United Equipment Indonesia - 2.637.626PT Kiattaruna Gemakarya - 2.083.289Sumber Budi Sakti - 4.357.683Modern M - 4.182.340PT Catur Elang P - 3.874.420Multicoat Prima Abadi - 3.276.346PT Atamora Teknik M - 3.248.145PT Mitra Wira Pratama - 2.626.947Hidup Baruna - 2.545.806PT Mamoed Indonesia - 2.529.256PT Mayapada Auto - 2.304.392PT GT Kabel Indoesia - 3.024.203PT Surya Besindo S - 2.465.647PT Swa Kelola Sukses - 2.291.568PT Sukses Pratama MandiriLain-Lain

-308.554.520

2.413.737549.915.630

Jumlah 619.544.807 781.937.659

Lihat Catatan 33 untuk rincian saldo dalam mata uang asing.

17 UANG MUKA KONTRAK – PIHAK KETIGA

Akun ini merupakan uang muka dengan jumlah berkisar antara 5% sampai dengan 30% dari nilai kontrak yang diterima dari pemberi kerja pada saat dimulainya pelaksanaan proyek yang akan dikurangkan secara proporsional dari tagihan prestasi kontrak yang bersangkutan.

2 0 1 0 2 0 0 9

Shanghai Electric 85.816.871 350.880.920Taihei Dengyo Kaisha Ltd 76.173.409 - Grains and Industrial Product 23.137.822 196.787.178China National Elect Equip 21.245.138 75.016.828PT Jurong Engineering Lestari 21.168.849 - PT Perusahaan Listrik Negara Persero 14.240.359 63.206.562Shanghai Yihua Trading Co 8.383.852 - Beijing Electric 5.588.664 15.791.486Kobe Steel Ltd 5.088.695 16.291.528Chengda Engineering 3.164.055 21.263.027Marubeni Corporation 2.953.260 - Mitra Selaras Utama 1.365.000 -PT Rekayasa Industri - 139.958Mitsubishi Corporation - 4.279.403PT Pec-Tech Indonesia - 109.414Sulfindo - 26.265.632Lain-lain 9.856.632 33.802.568

Jumlah 278.182.606 803.834.504

Lihat Catatan 33 untuk rincian saldo dalam mata uang asing.

Ekshibit E/33

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

18. HUTANG DIVIDEN

Pada tanggal 31 Maret 2010 dan 2009, sisa hutang dividen yang masih harus dibayar sejumlah nihil dan Rp 183.987.

19. HUTANG LAIN-LAIN

2 0 1 0 2 0 0 9

Pihak Ketiga Operasional 5.028.237 4.813.690Gaji, upah dan kesejahteraan dan asuransi karyawan 1.552.885 3.094.372Lain-lain 2.232.042 654.389

Jumlah 8.813.164 8.562.451

Lihat catatan 33 untuk rincian saldo dalam mata uang asing.

20. BIAYA MASIH HARUS DIBAYAR

Akun ini terdiri dari:

2 0 1 0 2 0 0 9

Proyek 171.408.224 278.500.458Hutang bunga 72.399.126 6.586.134Gaji, upah dan kesejahteraan karyawan 21.432.100 50.553.490Asuransi 47.729 1.158.439Lain-lain 16.616.009 7.801.970

Jumlah 281.903.188 344.600.491

Biaya proyek TJE, anak Perusahaan, merupakan biaya operasional yang masih harus dibayar yang terdiri dari pembelian bahan, upah di lapangan, alat tulis kantor, biaya listrik dan telepon, biaya makan karyawan, biaya pengiriman barang dan jasa pihak ketiga dan biaya operasional lainnya. Biaya tersebut digunakan pada waktu persiapan pelaksanaan pekerjaan proyek.

Ekshibit E/34

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

21. PERPAJAKAN

a. Pajak dibayar di muka

2 0 1 0 2 0 0 9

Perusahaan Pajak Pertambahan Nilai 18.853.705 8.176.106PPh pasal 23 6.776.738 4.348.033PPh pasal 25 6.703.606 6.033.245Fiskal 55.000 55.000

32.389.049 18.612.384

Anak perusahaan PPh pasal 22 712.076 701.418PPh pasal 23 5.721.617 12.759.626PPh pasal 25 849.005 6.970.762PPH 28A 3.950.321 3.886.800Fiskal 4.000 4.000Pajak Pertambahan Nilai 28.838.571 78.385.359

40.075.590 102.707.965

Jumlah 72.464.639 121.320.349

b. Hutang pajak

2 0 1 0 2 0 0 9

Perusahaan PPh Pasal 4 ayat 2 686.031 189.866PPh Pasal 21 141.258 208.643PPh Pasal 23 83.693 16.887PPh Pasal 15 900 - Pajak Pertambahan Nilai 15.213.195 6.486.997

16.125.077 6.902.393

Anak perusahaan PPh Pasal 4 ayat 2 1.445.085 249.634PPh Pasal 21 4.335.614 3.297.909PPh Pasal 23 2.060.225 1.591.336PPh Pasal 25 35.000 35.000PPh Pasal 26 361.713 1.227.170PPh Pasal 29 6.465.115 25.788.834Pajak Pertambahan Nilai 19.006.112 5.678.472Lainnya 94.666 2.724.473

33.803.530 40.592.828

Jumlah 49.928.607 47.495.221

Ekshibit E/35

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

21. PERPAJAKAN (Lanjutan)

c. Pajak Penghasilan Badan

Rekonsiliasi antara laba (rugi) sebelum pajak penghasilan seperti yang disajikan dalam laporan laba (rugi) konsolidasi dan penghasilan kena pajak untuk periode tiga yang berakhir 31 Maret 2010 dan 2009, adalah sebagai berikut:

2 0 1 0 2 0 0 9

Laba (rugi) sebelum pajak penghasilan menurut laporan konsolidasi 408.501 ( 117.127.842)Dikurangi laba bersih anak perusahaan 4.401.276 ( 52.217.591)

Laba sebelum pajak penghasilan Perusahaan 4.809.777 ( 169.345.433)

Beda waktu : Sewa guna usaha ( 1.813.926 )( 810.989)Kerugian penjualan asset tetap - ( 9.590)

Penyusutan 2.768.300 155.412 Amortisasi atas biaya emisi saham ( 1.638.458) ( 1.638.458)

( 684.084) ( 2.303.625)

Beda tetap :

Penghasilan kena pajak final ( 64.862.181) ( 1.736.317) Beban kena pajak final Sumbangan

55.473.520- 525

-

Representasi dan entertaint 75.142 115.161 Beban bunga leasing 342.642 1.431.654 Beban pajak 1.674.552 685.170 Lain-lain - 12.140

( 7.296.325) 508.333

Laba (rugi) fiskal berjalan ( 3.170.632) ( 171.140.725)

Akumulasi rugi fiskal ( 114.418.706) -

Taksiran laba (rugi) kena pajak ( 117.589.338 ) ( 171.140.725)

Ekshibit E/36

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

21. PERPAJAKAN (Lanjutan)

c. Pajak Penghasilan Badan (Lanjutan)

2 0 1 0 2 0 0 9

Beban pajak penghasilan –tahun berjalan - -

Pajak penghasilan dibayar dimuka Pajak penghasilan – pasal 23 - - Pajak penghasilan – pasal 25 - - Fiskal - -

Pajak Penghasilan - -

Manfaat (beban) pajak penghasilan

Perusahaan Kini - -Tangguhan 64.807 ( 816.116)

64.807 ( 816.116)

Anak perusahaan Kini ( 13.224.109 )( 26.130.572)Tangguhan ( 1.651.672) ( 3.329.545)

( 14.875.781 )( 29.460.117)

Konsolidasi Pajak kini ( 13.224.109 )( 26.130.572)Pajak tangguhan ( 1.586.865 )( 4.145.661)

( 14.810.974 )( 30.276.233)

Ekshibit E/37

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

21. PERPAJAKAN (Lanjutan)

d. Aset pajak tangguhan

31 Maret 2010

Dibebankan

31

Desember

2 0 0 9

Penyesuaian ke laporan

laba rugi

31 Maret

2 0 1 0

Perusahaan Rugi fiskal 28.604.676 1.571.341( 792.658) 29.383.359Aset tetap 3.034.933 - 692.075 3.727.008Amortisasi biaya emisi saham ( 4.915.376) - ( 409.615) ( 5.324.991 )Kewajiban imbalan pasca kerja 569.530 - - 569.530Selisih penyusutan komersil dengan angsuran pokok sewa guna usaha ( 3.856.904 ) - ( 453.482) ( 4.310.386)Aset pajak tangguhan anak perusahaan 6.251.812 - ( 765.645) 5.486.167

Aset pajak tangguhan 29.688.671 1.571.341( 1.729.325) 29.530.687

31 Maret 2009

Dibebankan

31 Desember

2 0 0 8

Penyesuaian

tarif pajak

28%

menjadi

25%

ke laporan

laba rugi

31 Maret

2 0 0 9

Perusahaan Rugi fiskal 118.102.117 12.653.798 ( 9.271.988) 121.483.927Aset tetap 455.157 48.767 ( 183.561) 320.363Amortisasi biaya emisi saham ( 3.670.147) 393.230 ( 458.768) ( 3.735.685 )Kewajiban imbalan pasca kerja 463.468 49.657 - 513.125Selisih penyusutan komersil dengan angsuran pokok sewa guna usaha ( 2.271.522) 243.377 ( 173.787) ( 2.201.932)Aset pajak tangguhan anak perusahaan 471.275 50.494 917.688 1.439.457

Aset pajak tangguhan 113.550.348 13.439.323 ( 9.170.416) 117.819.255

Ekshibit E/38

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

21. PERPAJAKAN (Lanjutan)

e. Kewajiban pajak tangguhan

2 0 1 0

Penyesuaian Dibebankan

31 Desember tarif 28% ke laporan 31 Maret 2 0 0 9 Menjadi

25%

laba rugi 2 0 1 0

Anak Perusahaan Aset tetap ( 39.289.550 ) - ( 1.655.070) ( 40.994.620 )Kewajiban imbalan pasca kerja - - - -Sewa pembiayaan ( 1.303.799 ) - 2.471 ( 1.301.328)Akumulasi rugi fiscal - - - - Lain - lain ( 728.768 ) - 926 ( 727.842)

Kewajiban pajak tangguhan ( 41.322.117) ( - ( 1.651.673) ( 42.973.790)

2 0 0 9

Penyesuaian Dibebankan 31 Desember tarif 28% ke laporan 31 Maret

2 0 0 8 Menjadi

25%

laba rugi 2 0 0 9

Perusahaan

Aset tetap ( 29.120.656) ( 3.120.070)( 1.610.439 ) ( 33.851.165)Kewajiban imbalan pasca kerja 789.867 84.629 - 874.496Sewa pembiayaan ( 138.891 ) ( 14.881) ( 57.108 ) ( 210.880)Akumulasi rugi fiscal 1.998.730 214.150 - 2.212.880 Lain - lain 956.718 102.506 ( 8.453.842 ) ( 7.394.618)

( 25.514.232) ( 2.733.666) ( 10.121.389 ) ( 38.369.287)

Anak perusahaan

Perbedaan penyusutan komersial dan pajak - - - -

Kewajiban pajak tangguhan ( 25.514.232) ( 2.733.666) ( 10.121.389 ) ( 38.369.287)

Ekshibit E/39

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

22. KEWAJIBAN ESTIMASIAN UNTUK IMBALAN KERJA

Estimasi atas kewajiban imbalan kerja dilakukan oleh aktuaris dengan menggunakan pendekatan kewajiban yang mana lebih besar antara imbalan yang diberikan oleh Perjanjian Kerjasama Bersama dengan UU Ketenagakerjaan No. 13/2003.

Perhitungan kewajiban estimasian atas imbalan kerja terakhir tertanggal 31 Desember 2009 disiapkan oleh aktuaris independen dengan menggunakan metode “Projected Unit Credit” dengan menggunakan asumsi-asumsi sebagai berikut:

a. Tingkat diskonto: 10% per tahun. b. Tingkat kenaikan gaji: 10% per tahun. c. Tingkat kematian: Commissioner Standard Ordinary Tables 1980. d. Tingkat cacat: 10% dari tingkat kematian. e. Tingkat pengunduran diri: 5% per tahun pada umur 30 dan berkurang secara linier hingga 0% pada umur

55 tahun dan seterusnya. f. Tingkat pensiun: 100% pada usia pensiun normal.

Mutasi kewajiban estimasian atas imbalan kerja adalah sebagai berikut:

2 0 1 0 2 0 0 9

Saldo awal 42.954.737 36.243.029Penyisihan tahun berjalan - - Jumlah yang dibayarkan dalam tahun berjalan (3.079.526) ( 273.203)

Saldo akhir 39.875.211 35.969.826

23. HAK MINORITAS ATAS ASET BERSIH ANAK PERUSAHAAN

31 Maret 2010

Laba (rugi)

anak Tambahan/

Anak perusahaan Saldo awal perusahaan (penarikan) Saldo akhir

PT Anugerah Binaprakasa 93.784 857 94.641PT Prasada Samya Mukti 7.141.932 311.996 2.296.981 9.750.909PT Truba Jaya Engineering (dahulu

PT Truba Jurong Engineering) 46.915.061 ( 1.223.595) (48.047.972) (2.356.506)PT Manunggal Multi Energi 1.960.537 ( 98.226) (1.862.311) -PT Truba Segihan Utama 4.599.178 ( 1.348) (2.481.682) 2.116.148PT Menamas Mitra Energi 39.948.111 922.192 - 40.870.303PT Central Daya Energi 4.234.865 24.546 4.259.411

Jumlah 104.893.468 (63.578) ( 50.094.984) 54.734.906

Ekshibit E/40

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

23. HAK MINORITAS ATAS ASET BERSIH ANAK PERUSAHAAN( lanjutan)

31 Maret 2009

Laba (rugi)

anak Tambahan/

Anak perusahaan Saldo awal perusahaan (penarikan) Saldo akhir

PT Gading Megah ( 223.151) 628 - ( 222.523)PT Truba Mandiri (dahulu PT Truba

Riau Mandiri Engineering) 303.311 ( 576.081) ( 1.789.081) ( 2.061.851)PT Anugerah Binaprakasa 71.126 ( 92.999) - ( 21.873)PT Prasada Samya Mukti 8.439.707 329.622 - 8.769.329PT Truba Jaya Engineering (dahulu

PT Truba Jurong Engineering) 51.150.293 699.210 ( 5.236.554) 46.612.949PT Manunggal Multi Energi 2.145.089 ( 161.761) - 1.983.328PT Truba Segihan Utama 4.598.244 2.662 - 4.600.906PT Menamas Mitra Energi 37.375.018 404.228 - 37.779.241PT Central Daya Energi 4.180.538 57.620 - 4.238.158

Jumlah 108.040.175 663.129 ( 7.025.635) 101.677.669

24. HUTANG BANK

24.a Hutang Bank

2 0 1 0 2 0 0 9

PT Bank International Indonesia Tbk 241.547.500 235.915.561PT ANZ Panin Bank 136.334.683 85.916.613PT Bank Mizuho Indonesia Tbk 126.151.600 56.138.750PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk 109.500.000 17.531.998Bank BPD Kalimantan Timur 98.054.917 - PT Bank Bukopin Tbk 54.635.825 66.565.087PT Bank Danamon Indonesia Tbk 19.244.491 34.984.999PT Bank Mega 8.380.672PT Bank Pan Indonesia 177.452 187.790PT Bank OCBC NISP Tbk - 1.338.242

794.027.140 498.579.040JumlahDikurangi bagian yang jatuh tempo lebih dari satu tahun ( 378.640.111 ) ( 206.794.732 )

Jumlah 415.387.029 291.784.308

Hutang Bank Menamas

Pada tanggal 6 November 2006, Menamas, anak perusahaan, berdasarkan Akta Notaris No. 10 dan 12 dari Tetty Herawati Soebroto, SH, MH, yang telah diubah dengan akta No. 58, 60 dan 61 tanggal 29 Nopember 2007 dari Notaris yang sama, melakukan perjanjian kredit jaminan dengan PT Bank Bukopin, Tbk., dengan rincian sebagai berikut:

1. Fasilitas Kredit Installment I

Fasilitas kredit ini memiliki plafond maksimum sebesar Rp 7.500.000, berjangka waktu selama 60 bulan atau hingga tanggal 6 November 2011 dan dikenakan bunga pinjaman sebesar 13% - 14,50% di tahun 2008. Fasilitas kredit ini ditujukan untuk membeli peralatan dan jasa overhaul Pusat Listrik Tenaga Gas (PLTG) Unit 3.

2. Fasilitas Kredit Installment II

Fasilitas kredit ini memiliki plafond maksimum sebesar Rp 80.000.000, berjangka waktu selama 84 bulan atau hingga tanggal 6 November 2013 dan dikenakan bunga pinjaman sebesar 13% - 14,50% di tahun 2009 dan 2008.

Ekshibit E/41

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

24a . HUTANG BANK (Lanjutan)

Fasilitas kredit ini ditujukan untuk mengambil alih (take over) Kredit Investasi (KI) dan IDC Pusat Listrik Tenaga Gas (PLTG) Unit 3 dari PT Bank Mandiri (Persero) Tbk serta pembayaran Overhaul.

Saldo pinjaman per 31 Desember 2009 dan 2008 masing-masing sebesar Rp 54.481.213 dan Rp 64.405.051.

Fasilitas kredit ini dijamin dengan rincian sebagai berikut:

• Peralatan Pusat Listrik Tenaga Gas (PLTG) Unit 3 dan pendukungnya.

• Tagihan Perusahaan kepada PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) sebesar Rp 282.783.312.

• Saham anak perusahaan milik:

- PT Menamas sebanyak 10.540 lembar saham dengan nilai nominal seluruhnya sebesar Rp 10.540.000.000 (Rupiah penuh).

- PT Meta Epsi sebanyak 11.500 lembar saham dengan nilai nominal seluruhnya sebesar Rp 11.500.000.000 (Rupiah penuh).

- PT Manunggal Power sebanyak 23.460 lembar saham dengan nilai nominal sebesar Rp 23.460.000.000 (Rupiah penuh).

Atas fasilitas kredit yang diperoleh tersebut tanpa persetujuan terlebih dahulu dari PT Bank Bukopin Tbk, Perusahaan tidak diperkenankan untuk melakukan beberapa tindakan, di antaranya, sebagai berikut: - Memperoleh pinjaman baru ataupun take over dari bank lain, badan kredit lain, dan atau orang lain.- Memberikan pinjaman kepada anggota grup yang lain atau kepada pihak lain yang tidak berkaitan dengan bidang usaha. - Mengubah Anggaran Dasar, susunan Direksi dan Komisaris atau mengubah susunan pemegang saham Perusahaan. - Melakukan overdraft dan cross-clearing. - Mengalihkan dan/atau menyewakan tanah, peralatan, tagihan dan saham-saham tersebut di atas kepada pihak lain dengan cara apapun juga.

Hutang Bank TJE

TJE, anak perusahaan, memperoleh fasilitas kredit dari PT Bank International Indonesia, Tbk dengan batas fasilitas maksimum sejumlah US$ 34.000.000 (angka penuh). Fasilitas ini dikenakan tingkat bunga tetap rata-rata pertahun sebesar 7% untuk tahun 2008. Fasilitas ini dijamin dengan piutang usaha sejumlah US$ 12.500.000 (angka penuh) dan jaminan secara gadai atas rekening bank yang sama. Fasilitas ini akan jatuh tempo pada tanggal 5 Maret 2011. Saldo pencairan fasilitas ini pada tanggal 31 Desember 2009 sejumlah Rp 264.986.000.

TJE memperoleh fasilitas kredit dari PT Bank Mizuho Indonesia dengan batas fasilitas maksimum sejumlah US$ 14.000.000 (angka penuh) dan fasilitas forex line sebesar US$ 7.000.000 (angka penuh). Fasilitas ini dikenakan tingkat bunga rata-rata per tahun sebesar 4% (2008: 7,61%). Fasilitas ini akan jatuh tempo pada tanggal 27 Agustus 2010. Saldo pencairan dari fasilitas ini pada tanggal 31 Desember 2009 adalah Rp 92.590.000.

Ekshibit E/43

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

24.a HUTANG BANK (Lanjutan)

Hutang bank (lanjutan)

TJE, anak perusahaan memperoleh beberapa fasilitas kredit dari PT Bank Danamon Indonesia Tbk., dengan rincian sebagai berikut:

• Pada tanggal 3 Juni 2008, TJE memperoleh fasilitas kredit dengan jumlah maksimum sebesar USD 1.353.846 (USD penuh). Fasilitas ini dikenakan tingkat bunga rata-rata per tahun 7,25% untuk tahun 2008. Fasilitas ini dijamin dengan aktiva tetap sejumlah Rp 15.123.000 dan jaminan dari PT Manunggal Infrasolusi. Fasilitas ini akan jatuh tempo pada tanggal 3 Juli 2011.

• Pada tanggal 3 Juni 2008, TJE memperoleh fasilitas kredit dari bank yang sama dengan jumlah maksimum sebesar USD 1.178.800 (USD penuh). Pada tanggal 12 Juni 2008, maksimum pinjaman dinaikkan menjadi USD 1.296.680 (USD penuh). Fasilitas ini dikenakan tingkat bunga rata-rata per tahun 7,25% untuk tahun 2009. Fasilitas ini dijamin dengan aktiva tetap sejumlah Rp 15.114.000 dan jaminan dari PT Manunggal Infrasolusi. Fasilitas ini akan jatuh tempo pada tanggal 3 September 2011.

• Pada tanggal 12 Juni 2008, TJE memperoleh fasilitas kredit dari bank yang sama dengan jumlah maksimum sebesar Rp 8.000.000. Fasilitas ini dikenakan tingkat bunga rata-rata per tahun 11,5% untuk tahun 2008.

Fasilitas ini dijamin dengan aktiva tetap sejumlah Rp 10.000.000 dan jaminan dari PT Manunggal Infrasolusi. Fasilitas ini akan jatuh tempo pada tanggal 31 Mei 2012.

• Pada tanggal 12 Juni 2008, TJE memperoleh fasilitas kredit dari bank yang sama dengan jumlah maksimum sebesar USD 2.280.000 (USD penuh) (ekuivalen dengan Rp 21.204.000). Fasilitas ini dikenakan tingkat bunga rata-rata per tahun 7,25% untuk tahun 2008 dan jaminan dari PT Manunggal Infrasolusi. Fasilitas ini dijamin dengan aset tetap sejumlah USD 2.905.000 (USD penuh). Fasilitas ini akan jatuh tempo pada tanggal 12 Juni 2011.

• Pada tanggal 12 Juni 2008, TJE memperoleh fasilitas kredit dari bank yang sama dengan jumlah maksimum sebesar Rp 9.152.000. Fasilitas ini dikenakan tingkat bunga rata-rata per tahun 12% untuk tahun 2008. Fasilitas ini dijamin dengan aset tetap sejumlah Rp 12.856.950 dan jaminan dari PT Manunggal Infrasolusi. Fasilitas ini akan jatuh tempo pada tanggal 12 Juni 2011.

TJE, anak perusahaan, memperoleh fasilitas kredit modal kerja dari PT Bank Pan Indonesia Tbk. dengan batas kredit maksimum sejumlah Rp 350.000. Fasilitas ini dikenakan tingkat bunga rata-rata per tahun sebesar 14,25% untuk tahun 2008. Fasilitas ini akan jatuh tempo pada tanggal 21 February 2013.

TJE, anak perusahaan memperoleh fasilitas kredit dari PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk, berupa fasilitas Kredit Modal Kerja (KMK), Letter of Credit (L/C) impor Surat Kredit Berdokumen Dalam Negeri (SKBDN) dan fasilitas Bank Garansi dengan maksimum plafon masing-masing sebesar Rp 117.500.000, Rp 10.000.000 dan US$ 6.000.000 (angka penuh) dan Rp 300.000.000. Fasilitas KMK ini dikenakan tingkat bunga rata-rata per tahun sebesar 13,00% masing-masing untuk tahun 2009. Fasilitas-fasilitas kredit ini dijamin dengan piutang usaha sejumlah Rp 5.749.000, persediaan sejumlah Rp 11.252.125, aset tetap sejumlah Rp 101.081.630 dan marginal deposit Perusahaan. Fasilitas ini jatuh tempo berkisar antara 31 Desember 2010 sampai dengan 16 Maret 2014.

Hutang Bank ME

Pada tanggal 28 Desember 2009, Perusahaan memperoleh pinjaman dari PT Bank Agris berupa fasilitas kredit modal kerja dengan pemakaian maksimal sejumlah Rp 40.000.000. Perjanjian kredit ini mulai berlaku sejak tanggal 28 Desember 2009 dan akan berakhir pada tanggal 4 Januari 2010.

Sehubungan dengan fasilitas tersebut, ME diwajibkan untuk membayar bunga pinjaman dengan suku bunga 6,25% dan setiap keterlambatan dalam pembayaran bunga dikenakan denda sebesar 3% perbulan atas bunga yang jatuh tempo. Perusahaan juga diwajibkan untuk menempatkan jaminan sebesar 100% dari nominal letter of credit yang akan diterbitkan. Fasilitas ini mendapat jaminan dari PT Truba Alam Manunggal Engineering Tbk, induk perusahaan dengan penempatan deposito sebesar Rp 40.000.000.

Ekshibit E/44

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

24.a HUTANG BANK (Lanjutan)

Pada tanggal 30 April 2008, Perusahaan dan pihak yang terafiliasi (MIS,CDE,ME danTJE) memperoleh fasilitas pinjaman dari PT ANZ Panin Bank, berupa : - Uncommitted Multi Option Facility sebesar USD 80juta (nilai penuh) yang dapat digunakan untuk

pembukaan LC (import dan local) dengan nilai maksimum USD 80juta (nilai penuh). Trust Receipt dengan nilai maksimum USD 10 juta dan Jaminan Bank dengan nilai maksimum USD 110 juta ( nilai penuh). Nilai keseluruhan pemakaian fasilitas tersebut tidak boleh melebihi nilai dari Uncommitted Multi Option Facility.

- Fixed Committed Dealing Limit (FCDL) sebesar USD 5 juta (nilai penuh).

Sehubungan dengan fasilitas tersebut, Perusahaan dan pihak terafiliasi diwajibkan untuk melakukan setoran tunai(jaminan) sebesar 20% dari nominal LC yang akan diterbitkan. Jumlah setoran tunai pada tanggal 31 Desember 2008 sebesar Rp 15.730.415 yang dicatat sebagai deposito . Pada tahun 2009, ME telah melunasi hutang tersebut secara bertahap.

Hutang Bank CDE Pada tanggal 25 Agustus 2009, CDE, anak perusahaan, memperoleh fasilitas tambahan Dana Investasi dari Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Timur (BPD Kaltim) dengan jangka waktu 48 bulan sampai dengan 25 Agustus 2013 dengan pagu sebesar Rp 100.000.000 dan dengan tingkat bunga 11,50% per tahun. Pada tanggal 31 Desember 2009, jumlah saldo hutang adalah Rp 75.000.000.

�����Fasilitas kredit ini dijamin dengan : a. Fiducia 2 mesin diesel genset senilai Rp 165.489.700. b. Pengalihan kontrak atas perjanjian tentang sewa genset selama 5 (lima) tahun antara konsorsium CDE-

ME dengan PT PLN Kaltim yang dinotifikasi oleh PT PLN. c. Fidusia tagihan konsorsium CDE-ME kepada PT PLN Kaltim sebesar 125% terhadap plafón kredit. d. Assignment of contract atas insurance proceed (Construction Erection Business Interuption Machinery

and Machinery breakdown Insurance and Other Projects). e. Escrow account dan account terkait lainnya.

24.b HUTANG OBLIGASI

Akun ini merupakan kewajiban yang berasal dari penerbitan obligasi TJE I tahun 2007 dengan tingkat bunga tetap ( Obligasi) oleh TJE, anak perusahaan. Obligasi ini telah memperoleh pernyataan efektif dari Bapepam –LK dengan Surat Bapepam-LK nomor : S-6497/BL/2007 pada tanggal 19 Desember 2007. Jumlah pokok obligasi yang diterbitkan TJE, anak perusahaan adalah sebesar Rp 200.000.000. TJE memperoleh seluruh dana hasil penerbitan obligasi pada tanggal 8 Januari 2008.

Obligasi ini diterbitkan tanpa warkat berjangka waktu 2(dua) tahun 6(enam) bulan dengan tingkat suku bunga tetap sebesar Rp 11,75% per tahun. Obligasi ini ditawarkan dengan nilai nominal 100% dari jumlah pokok. Bunga obligasi dibayarkan setiap 3(tiga) bulan, dimana pembayaran bunga Obligasi pertama akan dilakukan pada tanggal 8 April 2008, sedangkan pembayaran bunga Obligasi terakhir sekaligus jatuh tempo Obligasi akan dilakukan pada tanggal 8 Juli 2010. Obligasi ini terdaftar pada Bursa Efek Indonesia.

Sehubungan dengan penerbitan obligasi tersebut diatas, TJE telah mendapat peringkat “id BBB+ dari PT Pefindo. Segala kepentingan pemegang Obligasi diwakili oleh PT Bank CIMB Niaga sebagai “Wali Amanat”. Obligasi ini tidak dijamin dengan suatu agunan khusus namun dijamin dengan seluruh harta kekayaan TJE baik berupa barang bergerak maupun tidak bergerak, baik yang telah ada maupun yang akan ada dikemudian hari sesuai dengan ketentuan pasal 1131 dan pasal 1132 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata Republik Indonesia, kecuali harta kekayaan TJE yang telah dijaminkan secara khusus kepada para krediturnya.

TJE, anak perusahaan melakukan penyisihan dana untuk pembayaran bunga Obligasi selambat-lambatnya 3(tiga) bulan sebelum tanggal pembayaran bunga obligasi sebesar 1(satu) periode pembayaran bunga Obligasi belum dilunasi, TJE diwajibkan memenuhi beberapa batasan-batasan umum, antara lain, mempertahankan rasio jumlah kewajiban terhadap jumlah ekuitas tidak lebih dari 2:1

Ekshibit E/45

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

25. MODAL SAHAM

Susunan pemegang saham pada tanggal 31 Maret 2010 dan 2009 adalah sebagai berikut:

2 0 1 0

Lembar Persentase

Pemegang saham Saham kepemilikan Jumlah

PT Mandala Kapital 4.419.235.000 27,97 441.923.500 Indo Infrastructure Group Pte Ltd 2.324.922.670 14,72 232.492.267 PT Alam Manunggal 1.613.958.231 10,22 161.395.823 Publik (kepemilikan dibawah 5%) 7.441.340.366 47,09 744.134.036

Jumlah 15.799.456.267 100 1.579.945.626

2 0 0 9

Lembar Persentase

Pemegang saham Saham kepemilikan Jumlah

PT Mandala Kapital 4.419.235.000 28,42 441.923.500PT Alam Manunggal 1.613.958.231 10,38 161.395.823Indo Infrastructure Group Pte Ltd 2.324.922.670 14,95 232.492.267Publik (kepemilikan di bawah 5%) 7.189.241.179 46,25 718.924.118

Jumlah 15.547.357.080 100 1.554.735.708

Tambahan modal disetor – Bersih tanggal 31 Maret 2010 dan 2009 terdiri dari:

2 0 1 0 2 0 0 9

Agio saham 147.981.969 139.157.498Biaya emisi saham ( 33.279.877) ( 32.646.230)

Jumlah 114.702.092 106.511.268

Pada Penawaran Umum Perdana Saham yang mulai ditawarkan pada 6 Oktober 2006, sejumlah 5.000.000.000 Saham Biasa Atas Nama, dengan nillai nominal Rp 100 (Rupiah penuh), setiap saham ditawarkan kepada masyarakat dengan harga penawaran Rp 110 (Rupiah penuh) dan sebanyak 2.800.000.000 Waran seri I diberikan sebagai insentif bagi para pemegang saham baru yang namanya tercatat dalam daftar penjatahan Penawaran Umum yang dikeluarkan oleh Biro Administrasi Efek pada tanggal penjatahan 12 Oktober 2006. Setiap pemegang 25 saham baru berhak memperoleh 14 waran, dimana setiap 1 waran memberikan hak kepada pemegangnya untuk membeli 1 saham baru yang dikeluarkan dari portepel. Waran Seri I adalah efek yang memberikan hak kepada pemegangnya untuk melakukan pembelian Saham Biasa Atas Nama yang bernilai nominal Rp 100 (Rupiah penuh) setiap sahamnya dengan harga pelaksanaan sebesar Rp 135 (Rupiah penuh) yang dapat dilakukan selama masa berlakunya pelaksanaan yaitu mulai 16 April 2007 sampai dengan 15 Oktober 2009.

Sesuai laporan Daftar Pemegang Saham yang dibuat oleh Biro Administrasi Efek Perusahaan, jumlah saham Perusahaan yang telah dicatatkan per tanggal 31 Maret 2010 adalah 15.799.456.267 saham, dimana 2.799.456.267 saham berasal dari Waran Seri I yang telah dikonversi.

Ekshibit E/46

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

26. PENDAPATAN

2 0 1 0 2 0 0 9

Pendapatan kontrak:

Jasa konstruksi pembangkit listrik 401.681.847 14.460.741Tangki dan pipa 89.215.744 337.451.163Pembangkit listrik 31.667.814 374.427.490Jasa pemeliharaan 37.334.788 36.950.845Perdagangan 16.786.407 19.313.647Bangunan industri - 76.020.210Lain-lain 5.234.429 19.342.970

581.921.029 877.967.066

Jasa penumpukan batubara 59.611 204.768

Penjualan batubara 3.368.880 -

Jumlah 585.349.520 878.171.834

Rincian perusahaan pemberi kontrak dengan nilai kontrak bersih melebihi 10% dari jumlah pendapatan Perusahaan adalah sebagai berikut:

Saldo

Nama Pemberi Kerja 2 0 1 0 2 0 0 9

Pendapatan Kontrak:

PT Chevron Pacific Indonesia 89.144.707 318.207.081 Shanghai Electric 71.707.814 63.523.868

Jumlah 160.852.521 381.730.949

Lihat Catatan 8 untuk rincian saldo dan transaksi dengan pihak yang mempunyai hubungan istimewa.

Ekshibit E/47

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

27. BEBAN PENDAPATAN

2 0 1 0 2 0 0 9

Beban konstruksi Gaji, upah dan kesejahteraan karyawan 126.225.226 147.067.551Bahan konstruksi 121.622. 195 190.829.960Subkontraktor 93.735.504 77.943.652Biaya sewa 42.047.649 61.786.546Penyusutan aktiva tetap 38.929.977 30.099.762Biaya operasional 30.057.828 158.701.479Penempatan dan pemindahan 22.730.854 42.295.358Harga pokok penjualan 1.086.009 20.535.327Lain-lain 63.068.334 34.846.648

Jumlah beban konstruksi 539.503.576 764.106.283

Beban pokok batubara Pembelian batubara 1.551.313 - Lain-lain - 49.742

Jumlah beban pokok batubara 1.551.313 49.742

Jumlah 541.054.889 764.156.025

Lihat Catatan 8 untuk rincian saldo dan transaksi dengan pihak yang mempunyai hubungan istimewa.

Ekshibit E/48

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

28. BEBAN USAHA

2 0 1 0 2 0 0 9

Gaji, upah, dan kesejahteraan karyawan 29.259.157 36.285.738Penyusutan aktiva tetap 5.468.766 5.146.252Honorarium tenaga ahli 2.451.604 3.704.237S e w a 2.079.877 3.112.790Amortisasi dan biaya tangguhan 1.832.081 504.861Representasi dan jamuan 1.517.661 964.467Perjalanan dinas 1.314.718 1.995.652Asuransi 875.014 1.399.678Pajak dan perijinan 377.361 3.778.781Transportasi 349.817 302.558Perlengkapan kantor 250.981 621.823Pelatihan dan pendidikan 237.375 863.508Pos dan telekomunikasi 225.126 916.289Pemeliharaan dan perbaikan 126.955 254.842Bahan bakar, air dan listrik - 412.002Beban piutang tak tertagih - 2.475.334Riset dan pengembangan 50.000Lain-lain 2.672.405 2.870.664

Jumlah 49.038.898 65.659.476

Lihat Catatan 8 untuk rincian saldo dan transaksi dengan pihak yang mempunyai hubungan istimewa.

29. PENDAPATAN BERSIH

2 0 1 0 2 0 0 9

Pendapatan bunga deposito 2.076.812 3.415.125Pendapatan bunga jasa giro 590.096 377.369Keuntungan atas penjualan aktiva tetap 197.035 1.965.502Pendapatan hasil investasi - 5.250.994Lain-lain – bersih 4.434.279 1.207.536

Jumlah 7.298.222 12.216.526

Ekshibit E/49

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

30. LAIN-LAIN BERSIH

2 0 1 0 2 0 0 9

Laba (rugi) atas selisih kurs 54.660.398 ( 159.983.437)Beban bunga ( 52.617.383 ) ( 19.853.350)Beban keuangan ( 604.614 ) ( 2.412.619)Lain-lain – Bersih ( 3.698.291 ) ( 442.644)

Jumlah Bersih ( 2.259.890 ) ( 182.692.050)

31. LABA PER SAHAM DASAR

“Laba per saham” sesuai dengan PSAK No. 56 (lihat Catatan 2v) dan perhitungan jumlah rata-rata tertimbang saham beredar adalah sebagai berikut:

Laba bersih untuk tujuan penghitungan laba per saham (pembilang) adalah sebagai berikut:

2 0 1 0 2 0 0 9

Laba bersih ( 13.071.468) ( 147.788.143 )

Jumlah saham berdasarkan rata-rata saham beredar (penyebut) untuk tujuan penghitungan laba per saham adalah sebagai berikut:

2 0 1 0 2 0 0 9

Laba bersih ( 8) ( 9 )

Perhitungan jumlah rata-rata saham tertimbang yang beredar dalam periode-periode yang berawal dan berakhir pada tanggal 1 Januari sampai dengan 31 Maret 2010 adalah sebagai berikut:

Jumlah

Jumlah saham rata-rata

Jumlah hari beredar Tertimbang

Periode yang berawal dan berakhir pada tanggal

1 Januari sampai dengan 31 Maret 2010 90 15.799.456.267 15.799.456.267

90 15.799.456.267

Perhitungan jumlah rata-rata saham tertimbang yang beredar dalam periode-periode yang berawal dan berakhir pada tanggal 1 Januari sampai dengan 31 Maret 2009 adalah sebagai berikut:

Jumlah

Jumlah Saham rata-rata

hari beredar tertimbang

Periode yang berawal dan berakhir pada tanggal 1 Januari sampai dengan 31 Maret 2009 90 15.547.357.080 15.547.357.080

90 15.547.357.080

Ekshibit E/50

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

32. HUTANG JANGKA PANJANG – PIHAK KETIGA

Rincian saldo hutang jangka panjang pada Zephyr adalah sebagai berikut :

2 0 1 0

Harvest US$ 120 million(angka penuh) 1.093.800.000Radianz US$ 80.331.500 (angka penuh) 732.221.622

Jumlah 1.826.021.622

Pada tanggal 20 Agustus 2009, antara Perusahaan, Radianz Investment Limited, British Virgin Islands, anak perusahaan (Radianz), Harvest Star Holdings Limited, British Virgin Islands, anak perusahaan (Harvest), dan Zephyr, telah membuat perjanjian untuk me-refinancing hutang Perusahaan sebesar US$265.331.500 (nilai penuh) kepada Zephyr, sebagai berikut (“Perjanjian Master”):

a. Sebesar US$110.000.000 dari hutang yang ada dikonversi menjadi hutang Harvest kepada

Zephyr yang dijamin dengan 177.140.831 saham atau 100% CDE International Pte. Ltd.

(CDEI).

b. Sebesar US$80.331.500 dari hutang yang ada dikonversi menjadi hutang Radianz kepada Zephyr

yang dijamin dengan atas 152.261.752 saham atau 100% Manunggal Infrasolusi International

Pte. Ltd (MIFI) dan dijamin dengan keseluruhan saham yang dimiliki oleh MIFI di PT.

Manunggal Infrasolusi Utama.

c. Sebesar US$10.000.000 dari hutang yang ada dihapus oleh Zephyr.

d. Sebesar US$65.000.000 dari bagian hutang yang ada, dimana antara Perusahaan dan Zephyr telah

setuju, Perusahaan akan membayar sebesar US$60.000.000 dan dianggap sebagai pembayaran

sebesar US$65.000.000.

Pada tanggal 23 November 2009, Zephyr memberikan tambahan pinjaman sebesar US$10.000.000 kepada Harvest ( “Perjanjian Tambahan”) �

Syarat-syarat atas hutang tersebut adalah sebagai berikut: Hutang akan jatuh tempo pada tanggal 31 Desember 2015, dengan tingkat bunga:

• Pada tahun pertama : 6% per tahun.

• Pada tahun kedua : 6% per tahun.

• Pada tahun ketiga : 8% per tahun.

• Pada tahun keempat : 8% per tahun.

• Tahun kelima dan seterusnya 10% per tahun.

Dan struktur grup Perusahaan secara sah adalah sebagai berikut: a. Perusahaan secara sah memiliki :

• 100% saham Harvest

• 100% saham Radianz

• 4.9996% saham MP, dan

• 5% saham MIFU b. Harvest secara sah memiliki -100% saham ditempatkan dan disetor dari CDE International Pte Ltd. c. CDE International Pte Ltd secara sah memiliki 94.95% saham ditempatkan dan disetor dari CDE. d. Radianz secara sah memiliki – 100% saham ditempatkan dan disetor dari MIF International Pte Ltd (MIFI) e. MIFI secara sah memiliki – 95% saham ditempatkan dan disetor dari MIFU.

Ekshibit E/51

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

33. AKTIVA DAN KEWAJIBAN DALAM MATA UANG ASING

Pada tanggal 31 Maret 2010 dan 2009, Perusahaan dan anak perusahaan mempunyai saldo aktiva dan kewajiban dalam mata uang asing. dengan rincian sebagai berikut:

2 0 1 0 2 0 0 9

Mata uang Setara Mata uang Setara

asing Dengan asing dengan

Aktiva Kas dan setara kas USD 10.381.588 94.628.169 19.604.829 226.925.897

SGD 19.065 124.023 11.071 84.329RMB 406.974 541.589 4.793.475 8.099.726JPY 2.241.829 233.374 - -BHD 4.588 110.549

Piutang usaha USD 32.408.892 295.407.051 43.647.938 505.224.879RMB 512.080 681.460 512.800 866.499

Pendatapan kontrak belum ditagih USD 29.306.454 267.128.324 - -Piutang lain-lain USD 3.973 36.216 12.338 142.811Piutang retensi USD 28.369.863 258.591.300 14.041.714 162.532.839Jaminan USD 6.650.000 60.614.750 - - Pinjaman – hubungan istimewa USD - - 63.500 735.012

Jumlah 978.096.805 904.611.992

Kewajiban

Hutang bank USD 68.603.370 625.319.713 36.444.358 421.845.527Hutang usaha USD 55.167.728 502.853.846 58.818.535 680.824.542

SGD 2.309 15.023 2.309 17.592RMB 935.580 1.245.041 1.809.580 3.057.720EUR 26.799 327.391 451.715 6.923.462

Hutang Retensi USD 4.791.842 43.677.643 - -Hutang lain-lain USD 209.205 1.906.909 20.000 231.500

SGD - - 600 4.570RMB 429.058 570.977 75.657 127.841

Hutang Jangka Panjang USD 200.331.500 1.826.021.621 - -Pinjaman subordinasi USD - - 272.131.500 3.149.922.113Uang muka kontrak USD 18.978.558 172.989.555 40.184.066 465.130.563

Jumlah 3.174.927.719 4.728.085.430

Jumlah aktiva (kewajiban) bersih ( 2.196.830.914 ) (3.823.473.438 )

Pada tanggal 31 Maret 2010, aktiva dan kewajiban moneter dalam mata uang asing dilaporkan dalam mata uang Rupiah dengan menggunakan kurs USD 1 = Rp 9.115 (2009: Rp 11.575), SGD 1 = Rp 6.505,16 (2009: Rp 7.617) dan EUR 1 = Rp 12.216,39 (2009: Rp 15.327). Pada masa mendatang, nilai kurs masih mungkin berubah-rubah, dan mata uang rupiah mungkin mengalami depreasi atau apresiasi secara signifikan terhadap mata uang lainnya.

Ekshibit E/52

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

34. INFORMASI SEGMEN

a. Segmen primer

31 Maret 2 0 1 0

Batubara

Konstruksi dan lainnya Jumlah

Pendapatan usaha Pihak ketiga 545.251.923 40.097.597 585.349.520

Hasil segmen

Beban pendapatan dan beban usaha ( 551.230.216) ( 38.863.571) ( 590.093.787)Pendapatan bersih 7.268.823 29.399 7.298.222Rupa-rupa - bersih ( 4.948.262) 2.688.372 ( 2.259.890)Bagian laba perusahaan asosiasi 114.437 - 114.437Beban pajak penghasilan ( 14.810.974) - ( 14.810.974)Hak minoritas atas laba bersih anak perusahaan 1.257.731 73.273 1.331.004

Laba bersih (17.096.538) 4.025.070 (13.071.468)

Jumlah aktiva 5.727.041.404 581.603.898 6.308.645.302

Jumah kewajiban 3.838.458.132 470.073.974 4.308.532.106

Arus kas dari aktivitas operasi

Penerimaan dari pelanggan 412.562.042 63.741.043 476.303.085Pembayaran kepada pemasok ( 363.292.748) ( 59.098.156) ( 422.390.904)Others 57.180.505 ( 10.643.045 ) 46.537.460

Arus kas dari aktivitas investasi ( 193.682.863) ( 17.813) ( 193.700.676)

Arus kas dari aktivitas pendanaan 8.413.424 18.649 8.432.073

Ekshibit E/53

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI 31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

34. INFORMASI SEGMEN (Lanjutan)

a. Segmen primer (Lanjutan)

31 Maret 2 0 0 9

Konstruksi

Batubara dan

lainnya Jumlah

Pendapatan usaha Pihak ketiga 877.967.067 204.767 878.171.834

Hasil segmenBeban pendapatan dan beban usaha ( 824.914.932 )( 4.900.569 )( 829.815.501 )Pendapatan bersih 11.526.268 690.255 12.216.523Rupa-rupa bersih ( 181.280.279 )( 1.411.771 )( 182.692.050 )Beban pajak penghasilan ( 30.271.319 )( 4.911 )( 30.276.230 )Bagian laba perusahaan asosiasi 4.991.350 - 4.991.350Hak minoritas atas laba bersih anak perusahaan ( 1.856.327 ) 1.472.258 ( 384.069 )

Laba Bersih ( 143.838.172 )( 3.949.971 )( 147.788.143)

Jumlah Aktiva 6.797.618.152 867.601.320 7.665.219.472

Jumlah Kewajiban 5.275.667.377 727.048.365 6.002.715.742

Arus kas dari aktivitas operasi Penerimaan dari pelanggan dan pihak ketiga 490.128.173 67.049.824 557.177.997Pembayaran kepada pemasok ( 437.000.519)( 1.343.130) ( 438.343.649 )Lain-lain ( 70.666.065) ( 147.262.556) ( 217.928.621 )

Arus kas dari aktivitas investasi 12.749.783 ( 19.461.352) ( 6.711.569 )

Arus kas dari aktivitas pendanaan ( 53.996.284) - ( 53.996.284)

Ekshibit E/54

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

34. INFORMASI SEGMEN (Lanjutan)

b. Segmen sekunder

2 0 1 0 2 0 0 9

Pendapatan dari pihak ketiga Jawa 355.074.824 349.926.496 Sumatera 212.149.962 382.562.791 Kalimantan 9.101.168 7.366.426 Sulawesi 8.528.881 13.933.127 Papua 464.916 19.244.082 Lainnya 29.769 105.138.912

Jumlah 585.349.520 878.171.834

Beban pendapatan

Jawa 322.249.701 306.860.285 Sumatera 207.700.485 344.085.949 Sulawesi 7.035.378 11.893.149 Kalimantan 3.776.989 6.377.708 Papua 292.336 9.634.072 Lainnya - 85.304.862

Jumlah 541.054.889 764.156.025

Untuk informasi aktiva segmen geografis tidak disajikan mengingat seluruh proyek dikendalikan oleh Perusahaan dan anak perusahaan yang berkedudukan di Jakarta.

35. IKATAN

������Pada tanggal 31 Desember 2009, TJE memiliki fasilitas gabungan dari PT Bank Negara Indonesia (Persero) (BNI) Tbk sebesar Rp 427.500.000 dan USD 6.000.000 (angka penuh); fasilitas gabungan PT Bank Permata Tbk sebesar USD 9.000.000 (angka penuh), Deutsche Bank sebesar USD 10.000.000 (angka penuh), PT Bank Internasional Indonesia Tbk sejumlah USD 34.000.000 (angka penuh), PT Bank Bumiputera sejumlah Rp 25.000.000, PT Bank Danamon Indonesia Tbk sejumlah USD 4.930.526 (angka penuh) dan Rp 17.152.000 dan PT Bank Mizuho Indonesia sebesar USD 14.000.000 (angka penuh). Jumlah fasilitas yang telah digunakan pada tanggal 31 Desember 2009 dari BNI sebesar Rp 326.693.520 dan USD 171.239 (angka penuh); PT Bank Permata Tbk sebesar USD 8.951.250 (angka penuh); Deutsche Bank sebesar USD 703.928 (angka penuh), PT Bank Internasional Indonesia Tbk sebesar USD 28.343.965 (angka penuh) dan PT Bank Mizuho Indonesia sebesar USD 9.850.000 (angka penuh).

Ekshibit E/55

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

35. IKATAN (lanjutan)

b. TJE, anak perusahaan memiliki beberapa komitmen untuk menyelesaikan proyek-proyek berikut ini:

Nilai kontrak

Mata uang

asing Periode

Pelanggan USD Rp penyelesaian

Shanghai Electric Corp - PT. Maxima Infrastruktur 207.500.000 - Agust - 2011PT Chevron Pacific Indonesia - Riau 149.500.000 - September - 2010Taihei Dengyo Kaisha Ltd 58.918.000 - Nopember - 2011CNEEC - Indramayu 54.250.000 - Maret - 2010Mitsubishi Corporation 22.939.749 107.873.804 Apr - 2010China National Technical Imp & Exp Corp 22.800.000 98.800.000 Apr - 2011Beijing Electric Power Construction 15.800.000 - Mei - 2010Sumitomo Corporation – Tanjung Jati 14.550.000 - Apr - 2011PT Jurong Engineering Lestari – Tanjung Jati 12.500.000 - Agust - 2011PT Jurong Engineering Lestari – Tanjung Jati 5.550.000 - Mei - 2011PT Jurong Engineering Lestari – Muara Tawar 3.450.000 - Apr - 2011Taihei Dengyo Kaisha Ltd - Suralaya 3.240.000 - Apr - 2011Mitsui Engineering & Shipping Co.Ltd – Tanjung Jati 1.770.000

- Agust - 2010

Sumitomo Corporation- Tanjung Jati 1.749.000 - Mar - 2010

Jumlah 574.516.749 206.673.804

36. KEJADIAN PENTING SETELAH TANGGAL NERACA

1. Pada tanggal 3 Mei 2010, MIS, anak perusahaan telah menandatangani perjanjian restruktrurisasi atas hutang uang muka dengan PT ANZ Panin Bank dengan plafond US$ 12.720.000 (angka penuh), jangka waktu 24 bulan dan tingkat bunga sebesar biaya dana + 3.5% per tahun. Selama pinjaman tersebut masih ada, MIS, anak perusahaan tanpa memberitahukan terlebih dahulu kepada bank, antara lain tidak boleh melakukan :

• Merger dan konsolidasi

• Menjual, menyewakan, memindahkan dan menjaminkan asset atau bagian yang signifikan miliknya

• Melakukan perubahan bidang usaha

• Membagikan deviden.

2. TJE, anak perusahaan memperoleh fasilitas kredit dari PT Bank Negara Indonesia(Persero) Tbk, berupa fasilitas Kredit Modal Kerja ( KMK), Letter of Credit (L/C) impor Surat Kredit Berdokumen Dalam Negeri (SKBDN) dan fasilitas Bank Garansi dimana perjanjian ini terakhir di tandatangani tanggal 22 Juni 2010dengan maksimum plafon masing-masing sebesar : a.Kredit Modal Kerja Transaksional maksimum sebesar Rp 7.500.000.000 (angka penuh) b.Plafon Letter of Credit maksimum sebesar Rp 10.000.000.000 (angka penuh) c.Fasilitas Credit Line untuk proyek-proyek TJE, anak perusahaan masing-masing sebagai berikut :

• Kredit Modal Kerja Transaksional maksimum sebesar Rp 10.000.000.000(angka penuh)

• Kredit Modal Kerja Transaksional maksimum sebesar Rp 47.000.000.000(angka penuh)

• Kredit Modal Kerja Transaksional maksimum sebesar Rp 45.000.000.000(angka penuh)

• Kredit Modal Kerja Transaksional maksimum sebesar Rp 18.000.000.000(angka penuh)

• Kredit Modal Kerja Transaksional maksimum sebesar Rp 7.000.000.000(angka penuh)

• Kredit Modal Kerja Transaksional maksimum sebesar Rp Rp 75.000.000.000(angka penuh)

• Kredit Modal Kerja Transaksional maksimum sebesar Rp 7.500.000.00(angka penuh)

• Kredit Modal Kerja Transaksional maksimum sebesar Rp 101.500.000.000(angka penuh)

Ekshibit E/56

PT TRUBA ALAM MANUNGGAL ENGINEERING Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

31 MARET 2010 DAN 2009

(Dinyatakan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

36. KEJADIAN PENTING SETELAH TANGGAL NERACA (lanjutan)

d.Plafon Letter of Credit maksimum sebesar US$ 6.000.000(angka penuh) e.Kredit Investasi Refinancing maksimum sebesar Rp 100.000.000.000(angka penuh) f.Garansi Bank maksimum sebesar Rp 550.000.000.000(angka penuh)

Fasilitas ini jatuh tempo berkisar antara 31 Desember 2010 sampai dengan 16 Maret 2014.

3. Pada tanggal 18 Mei 2010. Perusahaan, Harvest, Radianz dan Zephyr telah menandatangani perubahan perjanjian dimana berdasarkan perubahan tersebut, para pihak setuju bahwa tidak ada pihak yang dapat mengalihkan baik seluruh ataupun sebagian isi Perjanjian Master ataupun perjanjian Pinjaman Tambahan tanpa persetujuan pihak lainnya.

4. Pada tanggal 18 Mei 2010, MIFI dan Zephyr juga telah menandatangani perubahan perjanjian dimana berdasarkan perubahan tersebut, para pihak setuju bahwa tidak ada pihak yang dapat mengalihkan baik sebagian ataupun seluruh isi perjanjian gadai atas saham di PT Manunggal Infrasolusi Utama.

37. STANDAR AKUNTANSI BARU

Ikatan Akuntan Indonesia (“IAI”) telah menerbitkan beberapa standar akuntansi revisi sebagai berikut:

PSAK 14 (Revisi 2008) – Persediaan (berlaku untuk laporan keuangan yang periodenya dimulai pada atau setelah tanggal 1 Januari 2009).

PSAK 50 (Revisi 2006) - Instrumen Keuangan : Penyajian dan Pengungkapan (berlaku untuk laporan keuangan yang periodenya dimulai pada atau setelah tanggal 1 Januari 2010).

PSAK 55 (Revisi 2006) - Instrumen Keuangan : Pengakuan dan Pengukuran (berlaku untuk laporan keuangan yang periodenya dimulai pada atau setelah tanggal 1 Januari 2010).

Perusahaan masih mempelajari dampak yang mungkin timbul dari penerapan standar-standar ini terhadap laporan keuangan konsolidasi.

38. TANGGUNG JAWAB PENYELESAIAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI

Manajemen Perusahaan bertanggung jawab atas penyusunan laporan keuangan konsolidasi Perusahaan dan telah menyetujui untuk menerbitkan laporan keuangan konsolidasi Perusahaan untuk periode tiga bulan yang berakhir 31 Maret 2010 pada tanggal 24 Juni 2010