32
1 RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020 FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA, 2016

RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

  • Upload
    others

  • View
    5

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

1

RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP)

TAHUN 2016 - 2020

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS AIRLANGGA

SURABAYA, 2016

Page 2: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

2

Tim Penyusun

RENCANA INDUK PENELITIAN UNIVERSITAS AIRLANGGA 2016 – 2021

Pengarah :

Dekan FISIP: Dr. Drs. Falih Suaedi, M.Si.

Penanggung Jawab :

WADEK 3 FISIP : Myrtati D. Artaria, Dra., MA., Ph.D.

Desain dan Tata Letak :

Devi Ayu Aurora Nasution

Sekretariat :

FISIP Universitas Airlangga

Page 3: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

3

LEMBAR PENGESAHAN

Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan Rencana Induk Penelitian

Tahun 2016 – 2021

Surabaya, 20 Desember 2016

Dr. Drs. Falih Suaedi NIP. 196302261988101000

Page 4: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

4

Kata Pengantar

Page 5: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

5

Daftar Isi

Tim Penyusun

Lembar Pengesahan

Kata Pengantar

BAB I Pendahuluan

Page 6: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

6

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Rencana Induk Penelitian (RIP) Universitas Airlangga

Lembaga Penelitian dan Inovasi (LPI) Universitas Airlangga dibentuk berdasarkan

Keputusan Rektor nomor 1280/UN3/KR/2015, tanggal 20 Agustus 2015. Sehubungan

dengan penetapan Universitas Airlangga sebagai Perguruan Tinggi Negeri Berbadan

Hukum (PTN BH), maka tugas utamanya adalah mengembangkan penelitian dan

mengarahkan hasil produk penelitian yang inovatif agar dapat dimanfaatkan masyarakat.

Bagi Universitas Airlangga yang mengemban Tri Dharma Perguruan Tinggi

(Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian), penyiapan SDM yang memiliki kemampuan dan

kesiapan sesuai dengan tuntutan pembangunan, merupakan salah satu tantangan dan

sekaligus peluang. Keterkaitan Tri Dharma Perguruan Tinggi secara integral memiliki

makna yang dalam, khususnya dalam kaitan dengan semakin beratnya tantangan

pembangunan.

LPI Universitas Airlangga adalah tempat menumbuhkembangkan budaya penelitian

di perguruan tinggi dan mendorong pendayagunaan hasilnya guna mendukung misi

pendidikan tinggi dan pembangunan nasional secara berkelanjutan; tempat pengamalan

IPTEKS berdasarkan kebutuhan masyarakat oleh Universitas Airlangga, langsung ke

masyarakat luas, melembaga, profesional melalui metode ilmiah. Kegiatan penelitian dan

inovasi di Universitas Airlangga diklasifikasikan ke dalam tiga program, yaitu (1) Program

Pembinaan, (2) Program Penelitian Mandiri dan (3) Program Penelitian yang terkait

dengan Kebijakan Publik.

(1) Program pembinaan diarahkan untuk menghasilkan penelitian dan, publikasi bertaraf

nasional/internasional, bahan/materi pendidikan dan bimbingan untuk program

S1/S2/S3, dan peningkatan budaya meneliti dan mengabdi kepada masyarakat yang

produktif. Program ini mencakup Penelitian dan Inovasi yang didanai Ditlitabmas

Ditjen Dikti (Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi dan Hibah Penelitian Kompetitif

Nasional) yang terdiri dari penelitian PUSNAS, RAPID, KLN, HIKOM, STRANAS,

MP3EI, Penelitian SINas (Ristek) Penelitian Risbin Iptekdok dan bantuan dana

RISPRO ( Riset Inovatif Produktif) yang dikelola oleh LPDP (Lembaga Pengelola

Dana Pendidikan)

Page 7: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

7

(2) Program Penelitian Mandiri lebih diarahkan untuk menciptakan inovasi dan

pengembangan IPTEKS. Tergolong dalam program ini antara lain program hibah

kompetisi pengabdian masyarakat sebagai implementasi dari hasil yang sejalan

dengan kebutuhan nasional akan pentingnya implementasi hasil-hasil penelitian dan

penerapan iptek dalam pengabdian masyarakat.

(3) Program Penelitian yang terkait dengan Kebijakan Publik diarahkan untuk membantu

pemerintah dan utamanya pemerintah daerah yang berkaitan dengan Otonomi

Daerah, juga sebagai dasar pengambilan kebijakan oleh Swasta dari dalam dan luar

negeri. Tergolong dalam program ini antara lain Penelitian dan Inovasi yang dibiayai

Pemerintah Daerah baik tingkat satu atau tingkat dua, dan perusahaan swasta dalam

dan luar negeri.

Dalam melaksanakan kegiatan penelitian LPI bekerjasama dengan instansi vertikal

yaitu Ditlitabmas Ditjen Dikti, Kementerian Riset dan Teknologi, dan Lembaga Ilmu

Pengetahuan Indonesia (LIPI). Secara horisontal LPI Universitas Airlangga membangun

jaringan penelitian dan inovasi dengan Fakultas, dan Komisi-komisi/Pusat Kajian di

Lingkungan Universitas Airlangga. Secara eksternal LPI Universitas Airlangga

bekerjasama dengan Pemerintah baik Pemprov maupun Pemko/Pemkab di Indonesia,

dan dengan pihak Swasta baik dalam maupun luar negeri.

FISIP sebagai salah satu fakultas di UNAIR melakukan penelitian dalam payung

yang sama, dan searah dengan penelitian yang ditentukan oleh LPI UNAIR. Roadmap

Penelitian fakultas merupakan arahan kebijakan pengelolaan penelitian Fakultas Ilmu

Sosial dan Ilmu Politik dalam jangka 5 tahun kedepan yaitu tahun 2016-2020. Rencana

induk penelitian fakultas disusun berdasarkan Renstra LPI UNAIR.

1.2. Arah Pengembangan Penelitian Universitas Airlangga Berdasarkan Peraturan Senat Akademik No. 05/H3/SA/P/2008, pasal (2) dan (3),

arah pengembangan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat adalah:

Penelitian

(a) Penelitian diarahkan dan dikembangkan untuk penguatan penelitian dasar, inovatif

dan terapan.

(b) Pengembangan penelitian yang diarahkan untuk penguatan penguasaan ilmu

sosial, dan budaya (social sciences).

Page 8: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

8

(c) Pengembangan penelitian, baik mandiri maupun institusional

diarahkan untuk menciptakan unggulan yang menjadi ciri khas Universitas yang

tercermin dalam roadmap penelitian untuk memenuhi kebutuhan nasional dan

internasional.

Page 9: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

9

BAB 2

LANDASAN PENGEMBANGAN PENELITIAN DI FISIP UNIVERSITAS

AIRLANGGA

2.1. Landasan Pengembangan Penelitian Universitas Airlangga

2.1.1. Visi Universitas Airlangga

Menjadi universitas yang mandiri, inovatif, terkemuka di tingkat nasional dan internasional,

pelopor pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi, humaniora, dan seni berdasarkan

moral agama.

2.1.2. Misi Universitas Airlangga

1. Menyelenggarakan pendidikan akademik, vokasional dan profesi;

2. Menyelenggarakan penelitian dasar, terapan, dan penelitian kebijakan yang inovatif untuk

menunjang pengembangan pendidikan dan pengabdian kepada masyarakat;

3. Mendharmabaktikan keahlian dalam bidang ilmu, teknologi, humaniora dan seni

kepada masyarakat;

4. Mengupayakan kemandirian dalam pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi melalui

pengembangan kelembagaan manejemen modern yang berorientasi pada mutu dan

kemampuan bersaing secara internasional.

2.1.3. Tujuan

1. Menghasilkan lulusan berkualitas yang mampu mengembangkan ilmu pengetahuan,

teknologi, humaniora dan seni, serta dapat bersaing di pasar internasional

berdasarkan moral agama;

2. Menghasilkan penelitian inovatif yang mendorong pengembangan ilmu pengetahuan,

teknologi, humaniora, dan seni dalam skala nasional maupun internasional;

3. Menghasilkan pengabdian kepada masyarakat untuk memberdaya-kan masyarakat agar

mampu menyelesaikan masalah secara mandiri dan berkelanjutan;

Page 10: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

10

4. Mewujudkan kemandirian universitas yang adaptif, kreatif, proaktif terhadap tuntutan

perkembangan lingkungan yang strategis.

2.2. Landasan Pengembangan Penelitian FISIP

2.2.1. Kebijakan Pengembangan Penelitian

Kebijakan FISIP Universitas Airlangga dalam pengembangan penelitian dan inovasi

yang ada di FISIP UNAIR, diarahkan pada peningkatan kualitas dan kuantitas yang

dilandasi oleh kebutuhan regional dan nasional untuk meningkatkan daya saing bangsa

dalam menghadapi persaingan global.

2.2.2. Visi FISIP Universitas Airlangga

“Menjadi lembaga penelitian yang mandiri, inovatif, terkemuka di tingkat nasional maupun

internasional, menjadi pelopor dalam pengembangan penelitian dan inovasi, berdasarkan

moral agama”.

2.2.3. Misi FISIP Universitas Airlangga

1. meningkatkan kemampuan dan kualitas sumber daya dosen, mahasiswa dan staf

administrasi dalam kegiatan penelitian dan inovasi dengan cara mengembangkan aspek

LRAISE++;

2. meningkatkan kuantitas dan kualitas penelitian dan inovasi yang relevan dengan program

penjaminan mutu universitas roadmap penelitian dan inovasi universitas;

3. meningkatkan relevansi IPTEKS terapan yang inovatif yang mampu membangun jiwa

kewirausahaan masyarakat luas;

4. menghasilkan produk dan jasa yang berbasis IPTEKS agar dapat dimanfaatkan secara

optimal untuk kepentingan masyarakat;

5. meningkatkan kuantitas dan kualitas penelitian dan inovasi dengan instansi pemerintah

dan swasta untuk menunjang pelaksanaan otonomi daerah dan pembangunan nasional;

mengupayakan kemandirian dalam kegiatan penelitian dan inovasi melalui kelembagaan

manajemen yang berorientasi mutu dan kemampuan bersaing secara internasional.

Comment [u1]: Perlu koreksi

Comment [u2]: Perlu koreksi

Page 11: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

11

Dalam melaksanakan kegiatan penelitian dan inovasi, FISIP bekerjasama dengan

berbagai instansi misalnya Pemprov, Pemkot/Pemkab, BUMN, dan Institusi swasta

(Industri, Non Government Organization = NGO/pemerintah dalam dan luar negeri.

2.2.4

Untuk mengikuti perkembangan ilmu dan untuk memenuhi kebutuhan

masyarakat utamanya ilmu-ilmu terapan, mulai tahun 1991 sampai dengan tahun 1994,

pusat penelitian bertambah lagi sebanyak 5 pusat penelitian yaitu :

1. Pusat Penelitian/Studi Wanita;

2. Pusat Penelitian Olahraga;

3. Pusat Penelitian Bioenergi;

4. Pusat Penelitian Kependudukan dan Pembangunan;

5. Pusat Penelitian/Studi Kesehatan Reproduksi;

Sejak saat itu Lembaga Penelitian membawahi 10 (sepuluh) Pusat Penelitian.

Tugas Pokok, Fungsi, Visi, Misi, maupun Struktur Organisasi masih tetap mengacu pada

Pendirian Lembaga Penelitian Universitas Airlangga berdasarkan Keputusan Presiden

Republik Indonesia Nomor 56 Tahun 1982 tanggal 7 September 1982 tentang Susunan

Organisasi Universitas Airlangga. Selanjutnya terjabarkan pada Keputusan Menteri

Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 0192/0/1995 tanggal 18 Juli 1995

tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Airlangga. Lebih lanjut berdasarkan Surat

Keputusan Rektor Universitas Airlangga Nomor 484/JO3/KP/2005, pada tanggal 15 Maret

2005, tentang Penggabungan Lembaga Penelitian Dan Lembaga Pengabdian Kepada

Masyarakat Universitas Airlangga, merupakan awal berdirinya: Lembaga Penelitian Dan

Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Airlangga dengan memfungsikan kembali

Pusat Penelitian dan Pusat Kajian, yaitu:

1. Pusat Penelitian/Studi Wanita;

2. Pusat Studi Hak Asasi Manusia;

3. Pukats (Pusat Kajian Transformasi Sosial)

4. Puspek (Pusat Kajian *Pembangunan dan Pengelolaan Konflik)

5. Pusat studi asean

Page 12: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

12

6. Csws (center of security and welfare studies)

7. Csgs (Cakra Studi Global Strategis)

8. Soetandyo center (Pusat Kajian HAM, Demokrasi dan Sosial)

9. Pusat studi etnografi

Sepanjang sejarah yang telah dilalui, Universitas Airlangga telah berperan aktif

sebagai pusat Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Iptek), kesehatan, dan humaniora. Hal

ini sesuai dengan visi Universitas Airlangga, yang memposisikan diri menjadi

universitas yang mandiri, inovatif, terkemuka di tingkat nasional dan internasional,

pelopor pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi, humaniora, dan seni berdasarkan

moral agama. FISIP Universitas Airlangga yang berkedudukan di wilayah Jawa Timur

(Surabaya) mempunyai posisi strategis dalam pengembangan pendidikan tinggi di

kawasan Indonesia Timur.

Saat ini perkembangan penelitian di FISIP Universitas Airlangga dirancang

sesuai dengan Academic milestones yang akan dicapai Universitas Airlangga.

Academic milestones diarahkan pada internasionalisasi bidang pendidikan, penelitian

dan publikasi, pengabdian masyarakat serta penjaminan mutu. Dalam upaya mencapai

internasionalisasi bidang penelitian dan inovasi, maka perlu disusun roadmap penelitian

dan inovasi. Melalui roadmap ini diharapkan dapat memberi arah bagi civitas

akademika FISIP Universitas Airlangga dalam kegiatan penelitian dan inovasi dengan

mengembangkan program-program unggulan yang bisa dijadikan kekhususan bagi

FISIP Universitas Airlangga. Melalui kebijakan ini pada gilirannya FISIP Universitas

Airlangga diharapkan akan lebih banyak menarik grant penelitian internasional. Jika

penelitian dan inovasi FISIP Universitas Airlangga banyak mendapatkan grant

internasional maka pengakuan internasional akan mutu penelitian dan inovasi FISIP

Universitas Airlangga akan meningkat. Mutu internasional adalah jaminan bahwa

penelitian dan inovasi, khususnya hasil-hasil penelitian, tersebut bisa digunakan secara

internasional pula. Dengan demikian akan semakin terbuka kesempatan mendapatkan

research award tingkat internasional bagi FISIP Universitas Airlangga.

Page 13: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

13

BAB 3

GARIS BESAR RIP FISIP UNIVERSITAS AIRLANGGA

3.1 Sasaran dan Tujuan RIP FISIP UNAIR

Rencana Induk Penelitian (RIP) Universitas Airlangga disusun dengan

sasaran dan tujuan sebagai berikut:

1. Mendorong, mengakomodasi dan memfasilitasi pengembangan penelitian yang bermutu, terarah dan terencana yang berstandar nasional maupun internasional

2. Membangun networking dan resource sharing penelitian interdisipliner untuk tumbuh kembangnya kelompok bidang ilmu yang berorientasi pada produk, model, atau kebijakan yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat

3. Mendorong pengembangan penelitian yang relevan dengan permasalahan dan kebutuhan masyarakat, pengembangan keilmuan dan pembangunan bangsa.

Pengembangan proses penelitian diarahkan pada kualitas dan prosedur perencanaan penelitian, pelaksanaan penelitian yang intensif dan dapat dipertanggung jawabkan, evaluasi dan pemantauan penelitian untuk menjamin kualitas penelitian serta pelaporan yang tepat waktu dengan validitas yang dipercaya.

Output penelitian ditetapkan sesuai dengan tingkat luaran dan dana yang tersedia sehingga menghasilkan dampak (outcome) yang baik pada keilmuan, pengembangan insitusi maupun manfaatnya bagi masyarakat.

3.2 Formulasi Strategi Pengembangan Penelitian di FISIP

Langkah yang perlu dilakukan untuk pengembangan kebijakan penelitian yaitu:

1. Perlunya ditetapkan arah dan rencana penelitian 5 tahun mendatang yang dituangkan dalam Rencana Induk Penelitian (RIP) Universitas Airlangga

2. Semua tahapan penelitian mulai dari input, proses dan output harus didasarkan atas azas manfaat yang sebesar-besarnya bagi kemaslahatan dan kesejahteraan umat manusia, berdaya guna tinggi, lebih mengutamakan keunggulan dan tidak bertentangan dengan moral agama.

3. RIP Universitas Airlangga akan diperbaiki dan disusun ulang untuk mendapatkan manfaat yang sebesar-besarnya baik sebelum atau sesudah masa 5 tahun berakhir.

Langkah yang perlu dilakukan untuk pengembangan input penelitian yaitu:

1. Meningkatkan kualitas dan kuantitas sumber daya peneliti serta

mendorong minat meneliti. 2. Mendorong kerjasama nasional dan internasional untuk memperbaiki

kualitas penelitian ditinjau dasi sisi sarana dan prasarana, keilmuan, serta dana penelitian.

Page 14: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

14

3. Memberikan pelatihan penyusunan proposal baik yang diajukan pada tingkat nasional maupun internasional sehingga meningkatkan kualitas penelitian.

Langkah yang perlu dilakukan untuk pengembangan proses penelitian yaitu:

1. Proposal penelitian sebelum diajukan harus diseminarkan terlebih dahulu pada tingkat Departemen atau Laboratorium, mendapat masukan dari ahli sesama bidang ilmu dan melakukan revisi sehingga dihasilkan proposal yang berkualitas dan mencegah plagiarism.

2. Melakukan seleksi yang ketat terhadap proposal penelitian yang diajukan. 3. Melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan penelitian di fakultas

masing-masing. 4. Hasil yang diperoleh dilaporkan tepat waktu dan disiapkan luarannya

seperti artikel ilmiah, buku ajar, produk dan sebagainya.

Langkah yang perlu dilakukan untuk pengembangan output penelitian yaitu:

1. Luaran penelitian harus dijelaskan pada waktu penandatanganan kontrak penelitian dan harus disampaikan pada saat akhir penelitian.

2. Perlu adanya pemberian reward bagi peneliti yang telah melakukan penelitian dengan hasil yang baik.

3. Perlu adanya reward bagi peneliti yang dapat mempublikasikan dalam jurnal ilmiah nasional terakreditasi atau jurnal internasional. Perlu pengembangan jurnal ilmiah nasional yang terakreditasi.

Page 15: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

15

BAB 4

SASARAN, PROGRAM STRATEGIS, DAN INDIKATOR KINERJA

TEMA RISET UNGGULAN FISIP UNIVERSITAS AIRLANGGA

Bidang:

No. Bidang/Fak Tema Riset Unggulan

1.

Sosial ekonomi dan hukum, Psikologi dan budaya 1. Sistem pengelolaan layanan kesehatan

penduduk miskin

2. Pengembangan regulasi dan model Kebijakan 3. Pemilu dan demokrasi

4. Sumber dan Harmonisasi Nasional 5. Seni dan budaya untuk menunjang industri Kreatif 6. Pembangunan manusia dan daya saing

Bangsa

Page 16: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

16

TEMA RISET KETAHAN PANGAN Kompetensi/Keahlian Isu Strategis Konsep Pemikiran Pemecahan Masalah Topik Penelitian Fakultas

Ilmu Sosial-budaya

Ketidakterjaminan dan ketidakmerataan Ketahanan serta keamanan pangan

1. Kajian ketersediaan pangan

2. Kajian aksesibilitas pangan

3. Kajian pemanfaatan pangan

4. Kajian keamanan pangan

Kajian ketersediaan pangan 1. Kajian budaya pertanian

pangan yang berkelanjutan

2. Kajian peran masyarakat dalam revitalisasi sumber daya air pertanian

3. Kajian peran masyrakat dalam peningkatan infrasutruktu bagi usaha pertanian

4. Kajian peningjatan kapasitas (Capacity building) Sumber daya manusia di bidang pertanian)

Kajian aksesibilitas pangan 1. Kajian penguatan

kelembagaan usaha pertanian dalam mengakses faktor produksi

2. Kajian pengembangan peran masyarakat dalam meningktatkan konektifitas wilayah produksi dan pemasaran

3. Kajian peran masyarakat dalam kelambagaan ditribusi pangan

4. Kajian pengambangan peran masyarakat dalam membangun model pasar induk produk pertanian

Kajian pemanfaatan pangan 1. Kajian pemberdayaan

Page 17: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

17

masyarakat miskin dalam peningkatan gizi pangan

2. Kajian peran masyarakat pada pengembangan teknologi pengolahan pasca panen dalam produk pertanian

Kajian keamanan pangan 1. Kajian peran masyarakat

dalam pengambangan varietas lokal dalam usaha pertanian

2. Kajian peran masyarakat dalam diversifikasi pangan non beras sesuai dengan potensi lokal

TEMA RISET PENANGGULANGAN PENYAKIT TROPIS INFEKSI

Kompetensi/keahlian Isu-isu strategis Konsep pemikiran Pemecahan masalah Topik Penelitian Fakultas

Ilmu Kedokteran Malaria Angka kejangkitan Pengembangan obat 1. Pengembangan antimalaria dari

Ilmu Farmasi malaria masih cukup antimalaria berbasis bahan alam Indonesia.

tinggi di Indonesia, bahan alam, yang aman 2. Pengembangan formulasi obat

Ilmu Keperawatan sedangkan obat-obat dan efektif karena herbal dan fitofarmaka

antimalaria yang ada kandungan antimalaria yang memenuhi

menghadapi masalah multikomponen yang

kualifikasi sebagai obat modern.

Ilmu Sosial-Budaya resistensi. bersifat komplementer.

3. Pengembangan turunan-turunan

senyawa aktif dari bahan alam dengan aktivitas antimalaria lebih tinggi dan toksisitas lebih

rendah.

4. Pendekatan budaya dalam

penanggulangan penyakit malaria

HIV-AIDS Sejak kasus pertama Pengembangan obat 1. Pengembangan obat HIV/AIDS

Page 18: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

18

ditemukan tahun 1987, HIV/AIDS berbasis bahan dari bahan alam Indonesia. angka kejangkitan alam, yang aman dan

2. Pengembangan formulasi obat

terhadap penyakit efektif karena kandungan herbal dan fitofarmaka HIV/AIDS

HIV/AIDS ini terus multikomponen yang yang memenuhi kualifikasi

meningkat. Bahkan lima bersifat komplementer.

sebagai obat modern.

tahun terakhir ini

kenaikannya sangat 3. Pengembangan turunan-turunan tajam. Walau secara senyawa aktif dari bahan alam

Page 19: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

19

keseluruhan Indonesia dengan aktivitas HIV/AIDS lebih masih merupakan negara tinggi dan toksisitas lebih dengan prevalensi rendah.

rendah, tetapi 4. Pendekatan budaya dalam

penanggulangan penyakit HIV-AIDS mempunyai potensi menjadi epidemi karena

faktor risiko tinggi.

demam berdarah DBD baru dikenal pada Pengembangan obat 1. Pengembangan obat DBD yang dengue (DBD) 1969 pada saat kejadian DBD berbasis bahan berasal dari bahan alam luar biasa (KLB) di alam, yang aman dan Indonesia. Surabaya & Jakarta efektif karena kandungan

2. Pengembangan obat-obat DBD

dengan angka kematian multikomponen yang

baru yang aman dan efektif.

yang sangat tinggi sekitar bersifat komplementer.

41,3%. Meskipun angka 3. Pendekatan budaya dalam

penanggulangan penyakit DBD kematian semakin menurun sampai sekitar 1,3% saat DBD menyerang 39.938 orang selama triwulan pertama 2004, namun angka kematian ini masih terlalu tinggi bila dibandingkan dengan negara-negara ASEAN lainnya yang

berada di bawah 1%.

tuberkulosis Penyakit tuberkulosis Pengembangan obat 1. Pengembangan obat TBC yang (TBC) (TB) saat ini masih TBC berbasis bahan berasal dari bahan alam menjadi ancaman, alam, yang aman dan Indonesia. karena penyakit yang efektif karena kandungan

2. Pengembangan obat-obat TBC

disebabkan bakteri multikomponen yang

baru yang aman dan efektif.

mikobakterium ini akan bersifat komplementer.

semakin kompleks 3. Pendekatan budaya dalam

penanggulangan penyakit TBC dengan jenis yang bervariasi seperti co- infeksi pada penderita

AIDS. Pada tahun 2009

Page 20: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

20

ditemukan 528.063 kasus baru TB dengan kematian 91.369, sedangkan pada tahun 2010 terdapat 430.000 kasus baru dengan

kematian 61.000 orang.

antibiotika Insiden dan prevalensi Pengembangan 1. Pengembangan antibiotika baru penyakit infeksi, seperti antibiotika baru. yang berasal dari jamur (fungi) infeksi saluran yang umbuh di Indonesia. pernafasan atas (ISPA)

2. Identifikasi dan pengembangan dan saluran kemih, masih

senyawa antibiotika baru. cukup tinggi di Indonesia.

Di pihak lain, fenomena

3. Pendekatan budaya dalam penanggulangan resistensi antibiotika

resistensi antibiotika perlu mendapatkan penanganan yang

komprehensif.

Peningkatan peran Meningkatkan peran 1. Family Center Care dalam keluarga dalam deteksi keluarga dan masyarakat perawatan pasien dengan Tuberkulosis dini dan treatment yang dalam perawatan ibu Tuberkulosis sesuai pada ibu hamil hamil dengan

2. PMO (pengawas minum obat) ibu dengan tuberkulosis tuberkulosis

hamil dengan Tuberkulosis

Peningkatan pelayanan Meningkatkan peran Pelayanan kesehatan secara kesehatan pada ibu hamil tenaga kesehatan dalam komprehensif dalam dengan tuberculosis menurunkan angka penatalaksanaan ibu hamil dengan morbiditas ibu hamil tuberkulosis

akibat tuberculosis

DHF Usaha kesehatan CAP (community as Comunity Development terhadap berbasis masyarakat Partner) upaya pencegahan DHF

terpadu

Page 21: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

21

Perawatan anak dengan Peningkatan peran Family centered care Pendidikan kesehatan pada DHF melalui peningkatan keluarga dalam deteksi nursing dalam perawatan keluarga deteksi dini DHF peran keluarga (family dini kasus Deteksi dini anak dengan DHF

centered care) pada anak

TBC MDR Efek samping MDT dan Holistic Nursing CMHN (Community Mental Health TBC dapat ditanggani Nursing) terhadap kepatuhan terapi

TBC MDR

Leprae/ MH Social Stereotypy, CMHN & membangun Penderita Leprae melalui stikma/isolasi sosial social support pendekatan asertif komunitas menurunkan kualitas

hidup penderita

Insiden/ Prevalensi penyakit infeksi

rongga mulut

Penelitian Molekuler patogenesis yang diarahkan pada karakterisasi Molekuler pada agent yang

berinteraksi dengan Host Peningkatan prevalensi Perbaikan upaya promosi Pengembangan vaksin Penatalaksanaan penyakit infeksi penyakit infeksi di daerah dan prevensi penyakit dan upaya imunisasi pada kelompok resiko tinggi tropis tingginya mortalitas kanker dan autoimun pengembangan metode penyakit infeksi di daerah

Deteksi dini penyakit skrining dan biomarker

tropis pengembangan kanker dan autoimun

rehabilitasi dalam Perubahan iklim global perbaikan upaya kuratif

peningkatan kualitas yang berpengaruh pada dan rehabilitative

hidup penderita

transmisi penyakit infeksi penderita kanker dan

autoimun

Page 22: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

22

TEMA RISET PENGENTASAN KEMISKINAN

Kompetensi/Keahlian Isu Strategis Konsep Pemikiran Pemecahan Masalah Topik Penelitian Fakultas

Ilmu Ekonomi Kapasitas Institusi Dalam Perlu adanya pembinaan dan Model Pengembangan Kapasitas Institusi Ilmu sosial

Peningkatan Pelayanan penguatan dalam sistem Dalam Peningkatan Pelayanan Kesehatan Kesehatan Pengelolaan Kesehatan Bagi Ilmu Kesehatan Masyarakat Miskin

masyarakat

Reformasi Birokrasi Pelayanan Kesehatan

Ilmu Kedokteran

di RSUD

Ilmu Farmasi

Perlu adanya Peningkatan

Model Kemitraan Penyediaan Pelayanan

Sistem Pengelolaan Kesehatan Kesehatan Bagi

Masyarakat Miskin Excelence Services Di Instuitusi Layanan

Kesehatan

Evaluasi 360 derajad Terthadap

Implemerntasi Jamksemas

Page 23: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

23

Efektivitas Sistem Pengelolaan Layanan Sistem Pengelolaan Kesehatan Bagi Penduduk Miskin Kesehatan Bagi

Masyarakat Miskin Membangiun Brand Image Layanan

Kesehatan

Jamkesmas Dalam Perlu adanya Monev

Akuntansi dan manajemen lingkungan Peningkatan Kesehatan Sistem Pengelolaan

Masyarakat Miskin Kesehatan Bagi

Akuntansi sector public Masyarakat Miskin

Pelayanan public

Tanggungjawab sosial perusahaan (CSR)

Manajemen zakat

Kompetensi/Keahlian Isu Strategis Konsep Pemikiran Pemecahan Masalah Topik Penelitian Fakultas 1. Problema kemiskinan dan

kesenjangan sosial 2. Problema kemiskinan dan

pemberdayaan perempuan

3. Kesetaraan gender dan transformasi sosial

4. Kekerasan berbasis gender dan HAM

5. Integrasi nasional dan harmonisasi sosial

6. Perkembangan masyarakat informasi dan dampak teknologi informasi

7. Kekerasan dalam karya sastra

8. Penanggulangan kerentanan kemiskinan

9. Feminisasi kemiskinan 10. Pelayanan pendidikan

Pengentasan kemiskinan, dan pengembangan masyarakat

Perlu adanya kajian-

kajian tentang

kemiskinan, pendidikan,

kesehatan , gender, dan

HAM

Kajian Kerentanan kemiskinan 1. Kajian pemberdayaan Masyarakat untuk

meingkatkan pendapatan keluarga rentan miskin

2. Kajian pengembangan dan perlindungan usaha keluarga rentan miskin

3. Kajian penguatan kelembagaan ekonomi keluarga rentan miskin

4. Kajian pengembangan kridit mikro kecil untuk pengembangan usaha keluarga rentan miskin

Feminisasi kemiskinan: 1. Kajian pengembangan lemabaga keuangan non perbankan bagi usaha perempuan 5. Kajian pengembangan kapsitas usaha

ekonomi perempuan 6. Kajian standart prosedur bagi peningkatan

kelembagaan Pelayanan pendidikan bagi rakyat miskin 7. Kesenjangan kualitas layanan pendidikan

Formatted: English (U.S.)

Page 24: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

24

Kompetensi/Keahlian Isu Strategis Konsep Pemikiran Pemecahan Masalah Topik Penelitian Fakultas bagi rakyat miskin

11. Pelayanan kesehatan bagi warga miskin

pada masyarakat miskin 8. Peningkatan subsidi pendidikan bagi warga

miskin 9. Pengembangan sekolah komunitas bagi

anak-anak putus sekolah dari warga miskin 10. Pemberdayaan masyarakat miskin melalui

alternatif pendidikan vokasi 11. Peningkatan kualitas pendidikan di SMP dan

SMA Terbuka Pelayanan kesehatan bagi warga miskin 1. Kajian pengembangan subsidi kesehatan

bagi rakyat miskin 2. Pengembangan promosi keshatan

masyarakat miskin 3. Pengembangan jaminan kesehatan

komunitas 4. Model dan sistem alokasi dana kesehatan

bagi rakyat miskin

TEMA RISET PENGEMBANGAN REGULASI DAN MODEL KEBIJAKAN

Kompetensi/Keahlian Isu Strategis Konsep Pemikiran Pemecahan Masalah Topik Penelitian Fakultas

Ilmu Sosial Kebijakan Lokal di bidang Peningkatan Kesehatan Perlu adanya kebijakan Penyusunan Kebijakan Kesehatan Ilmu Kesehatan Mayarakat

Kesehatan layanan kesehatan pada Berbasis Pada Excelence masyarakat lokal Services

Ilmu Farmasi

Penyusunan kebijakan Ilmu Kedokteran

Jamkesmas Berbasis Ability To

Pay Pasien

Pemberdayaan Model Kebijakan Penaggulangan Masyarakat di bidang Penyakit Tropis Di Tepian Hutan kesehatan Jawa Timur: Kajian Anthropologi

Sosial

Penelusuran Penyakit Infeksi

Page 25: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

25

berbasis Paleomikrobiologi

Banyak kebijakan yang Pengambilan kebijakan Melakukan berbagai Análisis dampak lingkungan diambil oleh pemerintah yang berwawasan analisis terhadap terhadap perluasan wilayah namun kurang lingkungan lingkungan sebelum pesisir, perkotaan, dan wilayah memperhatikan diambil suatu kebijakan industria dampaknya terhadap

lingkungan

1. Otonomi daerah dan demokrasi

2. Peningkatan kapasitas kelembagaan daerah

3. Peningkatan civil society 4. Pengelolaan keuangan

daerah 5. Peningkatan pelayanan

publik

Pengambilan kebijakan yang demokratis dan mengedepankan pelayanan publik

Melakukan berbagai analisis terhadap kebutuhan publik

Otonomi daerah dan demokrasi 1. Kajian tentang indeks

demokrasi daerah (IDD) 2. Kajian tentang evaluasi

kemampuan daerah dalam pelaksanaan otonomi daerah

3. Kajian tentang patronase dalam politik di daerah

4. Kajian tentang dampak otonomi daerah terhadap kesejahteraan masyarakat

Peningkatan kapasitas kelembagaan daerah 1. Kajian tentang

peningkatan kapasitas perencanaan pembangunan

2. Kajian tentang penataan struktur kelembagaan pemerintah

3. Kajian tentang peningkatan evaluasi pembangunan daerah

4. Kajian tentang pengembangan kelembagaan BUMD

Page 26: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

26

Peningkatan civil society

1. Kajian tentang peran partisipasi masyarakat dalam pembangunan daerah

2. Kajian tentang peran kelas menengah daerah dalam pembangunan daerah

3. Kajian tentang peranan ruang publik pada demokratisasi di daerah

4. Kajian tentang kesadaran berpolitik masyarakat pada pilkada

Pengelolaan keuangan daerah

1. Kajian tentang identifikasi sumber-sumber Pendapatan Asli Daerah (PAD)

2. Kajain tentang Renacana Tindak Peningkatan Pendapatan Asli Daerah (RETIKATPAD)

3. Kajian tentang ketergantungan pendanaan daerah terhadap pusat

4. Kajian tentang kerjasama pemerintah daerah (pemda) dengan sektor usaha

Page 27: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

27

dalam peningkatan pendanaan daerah

Peningkatan pelayanan publik 1. Kajian tentang indeks

kepuasan masyarakat pada layanan publik

2. Kajian tentang faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja palayanan publik

3. Kajian tentang persepsi masyarakat terhadap pelayanan birokrasi

4. Kajian tentang peningkatan kapasitas SDM pelayan publik

TEMA RISET SENI DAN BUDAYA UNTUK MENUNJANG INDUSTRI KREATIF

Kompetensi/Keahlian Isu Strategis Konsep Pemikiran Pemecahan Masalah Topik Penelitian

Seni dan Ilmu Budaya Seni dan budaya untuk Semakin meningkatnya Perlunya diungkapkan 1. Creative writing (penulisan

Ilmu Ekonomi menunjang industri penghargaan terhadap kembali potensi kreativitas kreatif)

kreatif kreativitas di bidang yang telah berkembang di 2. Permainan edukatif

industri kreatif yang masyarakat melalui seni,

dikaitkan dengan bahasa, pernaskahan, 3. Seni pertunjukan tradisi dan budaya tradisi (lokal) dan aktivitas budaya modern

dan modern (urban) 4. Kreativitas potensi budaya tradisi

dan modern yang mendukung

lingkungan sehat

Page 28: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

28

TEMA RISET PEMBANGUNAN MANUSIA DAN DAYA SAING BANGSA

Kompetensi/Keahlian Isu Strategis Konsep Pemikiran Pemecahan Masalah Topik Penelitian

Ilmu Psikologi Pembangunan manusia Semakin meningkatnya Peningkatan akselerasi 1. Optimalisasi perkembangan Ilmu sosial

dan daya saing bangsa kesadaran masyarakat kemampuan SDM untuk individu terhadap dunia memperkuat daya saing

2. Pendidikan anak usia dini

Ilmu Budaya

pendidikan anak bangsa

3. Pendidikan anak rawan

4. Pembelajaran pengembangan

karakter

Problema lingkungan alam, sosial, ekonomi, politik, dan kesehatan

Lingkungan alam, sosial, ekonomi, dan politik sangat berkaitan erat dengan kesehatan dan variasi morfologis

Kajian antropologi budaya dan ragawi dalam membantu memberi solusi terhadap problema kesehatan terkait dengan

1. Pemantauan dan asesmen tumbuh-kembang anak di Indonesia

2. Variasi tumbuh-kembang anak Indonesia

Page 29: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

29

lingkungan alam, sosial, ekonomi, politik, dan kesehatan

3. Faktor Antropologi ragawi dari tumbuh-kembang anak

4. Faktor budaya dari penyebaran penyakit tropis

5. Faktor gizi dan budaya dalam variasi morfologis manusia

Kajian antropologi ragawi dalam membantu memberi solusi terhadap belum adanya SOP yang dibutuhkan dalam kasus forensik maupun DVI

1. Variasi morfologi manusia dalam penerapan di antropologi forensik

2. Variasi morfologis tubuh dan gigi manusia Indonesia sebagai dasar dalam penentuan SOP forensik antropologi dan odontologi di Indonesia

Page 30: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

30

BAB VI PENUTUP

Tersusunnya Rencana Induk Penelitian (RIP) FISIP Universitas Airlangga tidak

saja menjadi arahan yang jelas dalam pelaksanaan penelitian dengan hasil yang

lebih terukur tetapi juga merupakan kegiatan yang lebih terintegrasi dan

komprehensif dalam pelaksanaannya yaitu dengan cara bekerja secara bersama,

bersinergi positif berdasar multi disiplin ilmu dengan pendekatan ilmiah dalam

memecahkan masalah yang dihadapi masyarakat sebagai bentuk kepedulian

perguruan tinggi terhadap persoalan yang tengah dihadapi oleh masyarakat

dalam melaksanakan pembangunan.

Melalui RIP ini pula diharapkan mampu menciptakan cetak biru (blue print)

dalam kegiatan penelitian di Lingkungan FISIP Universitas Airlangga didalam

memberdayakan dan mendorong kemandirian masyarakat. Menumbuhkan

kesadaran akan kelestarian lingkungan dan hasil pembangunan. Mendorong

pertumbuhan perkekonomian lokal dan peningkatan pendapatan masyarakat.

Penguatan dan pemberdayaan UMKM, serta mendorong masyarakat untuk

berpartisipasi aktif dalam setiap tahapan proses pembangunan.

Keberhasilan pelaksanaan kegiatan penelitian yang terukur tidak saja

ditentukan oleh kemampuan dan komitmen civitas akademika perguruan tinggi

tetapi juga perlu didukung oleh komitmen yang besar dan konsistensi kebijakan

dari para pimpinan di tingkat fakultas dan universitas serta para stakeholders

seperti pemerintah pusat, pemerintah daerah, dunia usaha dan industri, NGO,

atau organisasi non pemerintah lainnya dan juga partisipasi dari seluruh lapisan

masyarakat.

Untuk menjamin keberlanjutan pelaksanaan RIP lima tahun mendatang, maka

perlu dilakukan hal sebagai berikut:

Page 31: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

31

1. Disusunnya RIP baru 5 tahun mendatang dengan memperhatikan sinkronisasi

riset dan keberlanjutan target garapan pada tingkatan yang lebih

memasyarakat agar dapat memberikan manfaat yang besar bagi bangsa dan

Negara.

2. Adanya komitmen dari Pemerintah, Pimpinan Universitas maupun peran serta

masyarakat untuk dapat melanjutkan riset awal yang sudah dicanangkan agar

dapat lebih dirasakan manfaat dan inovasinya.

3. Terbentuknya pusat studi-pusat studi unggulan di Univerasitas Airlangga akan

menghasilkan rancangan riset yang lebih terarah dan mampu memecahkan

permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat sesuai dengan rancangan RIP

mendatang.

Page 32: RENCANA INDUK PENELITIAN (RIP) TAHUN 2016 - 2020fisip.unair.ac.id/assets/filedownload/RIP_FISIP_UNAIR... · 2019. 1. 9. · 3 LEMBAR PENGESAHAN Dekan FISIP Universitas Airlangga Mengesahkan

Rencana Induk Penelitian FISIP Universitas Airlangga tahun 2016 - 2020

Ucapan terima kasih disampaikan kepada Pimpinan Universitas yang memiliki komitmen dan

dukungan yang tinggi dalam penyusunan RIP Universitas Airlangga. Ucapan terima kasih dan

penghargaan disampaikan kepada Tim Penyusun RIP dan partisipasi para peneliti dari semua

fakultas di lingkungan Universitas Airlangga yang telah bekerja keras hingga terwujudnya RIP

Universitas Airlangga ini, sehingga diharapkan akan mampu meningkatkan kualitas riset dan

menghasilkan karya inovatif yang bermanfaat bagi bangsa dan negara.

Ditetapkan di Surabaya

Pada tanggal 31 Oktober 2016

Dekan,

Ttd

Dr. Drs.Falih Suaedi, M.Si.

NIP. 196302261988101000