SAP Rancob

Embed Size (px)

DESCRIPTION

gfjhhkjllk

Citation preview

SATUAN ACARA PERKUKLIAHANPERANCANGAN PERCOBAAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUKABUMIPROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN

Mata Kuliah : Perancangan Percobaan Kode MK : 4503029 Jurusan : Manajemen Sumberdaya Dari Mata Kuliah : Perancangan Percobaan Kredit MK : 3 SKS PerairanMetode : Kuliah (tatap muka, diskusi), Pemberian Jumlah MHS : 6 ORANG Dosen : Ujang Dindin, M.Si Tugas, latian tugas Semester : Gasal

KuliahKe Topik BahasanMateri BahasanTujuanMetode dan fasilitasSumber PustakaPengajarWaktu (mnt)

IPendahuluan1. Ruang lingkup percobaan2. Unsur-unsur dasar percobaan

3. Asumsi-asumsi dasar dan upaya pemenuhannya 1. Mahasiswa mengetahui Ruang lingkup percobaan

2. Mempelajari unsur-unsur dasar percobaan

3. Mengetahui asumsi-asumsi dasar dan upaya pemenuhannyaKuliah, Infocus, Diskusi1,2,31100

IIPenelitian1. Keilmiahan penelitian 2. Cirri khas suatu percobaan yang dirancang dengan baik

3. Prosedur penelitian 1. Menerangkan keilmiahan suatu penelitian

2. Menerangkan ciri-ciri suatu percobaan yang baik 3. Menerangkan prosedur percobaanKuliah, OHP, Diskusi1,2,31100

IIIKlasifikasi Rancangan percobaan1. Pengelompokan rancanagan percobaan 1. Mahasiswa mengertahui dan dapat mengelompokkan rancangan percobaanKuliah, OHP, Diskusi1,2,31100

IVRancangan-rancangan bergalat tunggal1. Rancangan acak lengkap2. Rancangan acak kelompok

3. Rancangan acak kuadrat latin1. Menerangkan rancangan acak lengkap dan penggunaannya2. Menerangkan rancangan acak kelompok dan penggunaannyaKuliah, OHP, Diskusi1,2,31100

VUji beda rerata pengaruh perlakuan1. Jalur galat baku rerata deviasi2. Jalur galat baku rerata umum

3. Penyajian hasil uji beda1. Menerangkan jalur galat baku rerata devisi2. Mahasiswa mengetahui jalur galat baku rerata umum

3. Mahasiswa dapat menyajikan hasil uji beda Kuliah, OHP, Diskusi1,2,31100

VIUji beda rerata pengaruh perlakuan 1. Penentuan perlakuan terbaik yang akan direkombinasikanikan sebagai aplikasi hasil penelitian2. Uji beda nyata terkecil (BNT)1. Mempelajari penentuan perlakuan terbaik yang akan direkombinasikan sebagai aplikasi hasil penelitian2. Mahasiswa mampu menerapkan uji nyata terkecil dalam penelitianKuliah, OHP, Diskusi1,2,31100

VIIUji beda rerata pengaruh perlakuan1. Uji beda rerata perlakuan dengan control (Uji Dunnet)2. Uji beda nyata jujur (BNJ)

3. Uji beda jarak nyat Duncan1. Mahasiswa mengetahui dan dapat mengaplikasikan Uji beda rerata perlakuan dengan control (Uji Dunnet)2. Mahasiswa dapat mengaplikasikan uji beda nyata jujur (BNJ)3. Mahasiswa dapat mengaplikasikan uji berat nyata DuncaKuliah, OHP, Diskusi1,2,31100

VIIIPengulangan materi dari keseluruhan dan diskusiPengulangan materi dari keseluruhan dan diskusi1. Mahasiswa dapat memahami bagian materi yang tertinggal atau materi yang belum difahamiDiskusi1,2,31100

UTS

IXUji Beda Rerata group Perlakuan (Uji Kontras)1. Metode orthogonal kontras (MOK)2. Metode orthogonal Polinomial (MOP)1. Memahami metoda orthogonal kontras (MOK)2. Mahasiswa memahami metoda orthogonal polynomial (MOP)

3. Memahami Hukum Sinelius dan Perilaku Gelombang CahayaKuliah, Inficus, Diskusi1,2,32100

XRancangan Faktorial (Faktorial experimental design)1. Falsafah percobaan faktorial

2. Pengaruh tunggal, utama, dan interaksi

3. Rancangan acak kelompok factorial (RAKF)1. Memahami falsafah percobaan faktorial

2. Memahami pengaruh tunggal, utama dan interaksi

3. Memahami rancangan acak kelompok faktorial (RAKF)Kuliah, Inficus, Diskusi1,2,32100

XIRancangan Petak Terbagi (RPB/Split plot design)1. Filsafah2. Kondisi pemakaian

3. Hubungan dengan lanjutan1. Mengetahui falsafah petak terbagi2. Memahami kondisi pemakaian RPT

3. Memahami dengan unit lanjutanKuliah, Infocus, Diskusi1,2,32100

XIIRancangan Petak Terbagi (RPB/Split plot design)1. Perambangan dan bagan percobaan

2. Penataan data dan jumlah kuadrat

3. Analisis sidik ragam (Uji F)

4. Uji lanjutan1. Mempelajari perambangan dan bagan percobaan

2. Mengetahui penataan data dan jumlah kuadrat

3. Memahami analisis sidik ragam

4. Memahami unit lanjutanKuliah, Infocus, Diskusi1,2,32100

XIIIRancangan petak Teratur (RPAS/STRIP Plot Design)1. Falsafah

2. Perambangan dan bagan percobaan

3. Penataan data dan analisa jumlah kuadrat1. Mengetahui falsafah rancangan petak teratur

2. Mempelajari perambangan dan bagan percobaan RPA

3. Mempelajari penataan data dan analisa jumlah kuadrat RPAKuliah, Infocus, Diskusi1,2,32100

XIVAnalisa Kovarian1. Manfaat kovarian2. Prosedur kovarian1. Mengetahui dan memahami manfaat analisa kovarian2. Memahami prosedur analisa kovarianKuliah, Infocus, Diskusi1,2,32100

XVProblema, Pengujian, dan Transformasi Data1. Asumsi-asumsi dasar analisa ragam 2. Pengujian terhadap violasi asumsi analisaragam

3. Transformasi data1. Mengetahui asumsi-asumsi dasar analisa ragam2. Mempelajari pegujian terhadap violasi asumsi analisa ragam

3. Mempelajari transformasi ragamKuliah, Infocus, Diskusi1,2,32100

XVIPengulangan materi dari keseluruhan dan diskusiPengulangan materi dari keseluruhan dan diskusiMahasiswa dapat memahami bagian materi yang tertinggal atau materi yang belum difahamiDiskusi1,2,32100

UAS