8
STMIK ABULYATAMA SATUAN ACARA PERKULIAHAN Mata Kuliah : STATISTIK DASAR Jurusan : S1 – Sistem Informasi KODE MATA KULIAH / SKS : .................. / 3 SKS Minggu ke Pokok Bahasan dan TIU Sub Pokok Bahasan dan Sasaran Belajar Cara Pengajaran Media Tugas Referens i 1 1Pendahuluan TIU: Memberi penjelasan tentang konsep statistika dan notasi penjumlahan 1.1. Konsep statistika Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian statistika Mahasiswa dapat menjelaskan kegunaan statistika Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian statistik deskriptif dan statistik inferensia Mahasiswa dapat memberi contoh kasus statistika deskriptif dan inferensia Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian populasi dan contoh Mahasiswa dapat menyebutkan jenis-jenis data 1.2. Kajian Ulang Notasi Penjumlahan Mahasiswa dapat menuliskan bentuk umum notasi penjumlahan Mahasiswa dapat menjelaskan dalil-dalil notasi penjumlahan Kuliah Mimbar Papan Tulis, OHT Ref.1 hal 1 - 24 2 2. Distrib usi Frekuensi 2.1. Pembentukan Tabel Distribusi Frekuensi Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian interval, frekuensi, selang, range, titik Kuliah Mimbar Papan Tulis, OHT Memben- tuk table dengan Ref. 1 hal 25 - 55 1

SAP Statistik Dasar

Embed Size (px)

DESCRIPTION

aaaaa

Citation preview

Page 1: SAP Statistik Dasar

STMIK ABULYATAMASATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : STATISTIK DASARJurusan: S1 – Sistem Informasi

KODE MATA KULIAH / SKS : .................. / 3 SKS

Minggu ke

Pokok Bahasan dan TIU

Sub Pokok Bahasan dan Sasaran Belajar Cara Pengajaran

Media Tugas Referensi

1 1PendahuluanTIU:Memberi penjelasan tentang konsep statistika dan notasi penjumlahan

1.1. Konsep statistika Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian

statistika Mahasiswa dapat menjelaskan kegunaan

statistika Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian

statistik deskriptif dan statistik inferensia Mahasiswa dapat memberi contoh kasus

statistika deskriptif dan inferensia Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian

populasi dan contoh Mahasiswa dapat menyebutkan jenis-jenis data

1.2. Kajian Ulang Notasi Penjumlahan Mahasiswa dapat menuliskan bentuk umum

notasi penjumlahan Mahasiswa dapat menjelaskan dalil-dalil notasi

penjumlahan

KuliahMimbar

Papan Tulis, OHT

Ref.1 hal 1 - 24

2 2. Distribusi Frekuensi

TIU:Memberi penjelasan tentang distribusi frekuensi, kegunaan dan cara pembuatan

2.1. Pembentukan Tabel Distribusi Frekuensi Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian

interval, frekuensi, selang, range, titik tengah kelas, batas kelas, tepi batas kelas

Mahasiswa dapat menentukan jumlah kelas dengan cara umum maupun aturan Sturges

Mahasiswa dapat menghitung interval kelas, frekuensi, selang, range, titik tengah kelas, batas kelas, tepi batas kelas

Mahasiswa dapat menentukan tepi batas atas dan tepi batas bawah kelas

KuliahMimbar

Papan Tulis, OHT

Memben-tuk table dengan berbagai kelas.

Ref. 1 hal 25 - 55

Ref 3 hal 8 - 27

3 2.2. Tabel Distribusi Frekuensi Kuliah Papan Ref. 1 hal

1

Page 2: SAP Statistik Dasar

STMIK ABULYATAMASATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : STATISTIK DASARJurusan: S1 – Sistem Informasi

KODE MATA KULIAH / SKS : .................. / 3 SKS

Mahasiswa dapat membedakan frekuensi relatif, frekuensi kumulatif, frekuensi kumulatif lebih dari dan kurang dari

Mahasiswa dapat menghitung frekuensi relatif, frekuensi kumulatif, frekuensi kumulatif lebih dari dan kurang dari

Mahasiswa dapat menggambar tabel distribusi frekuensi dalam bentuk grafik

Mimbar Tulis, OHT

25 - 55

Ref 3 hal 8 - 27

4 3. Ukuran Statistik

TIU:Memberi penjelasan tentang ukuran pemusatan dan penyebaran

3.1. Ukuran Pemusatan Mahasiswa dapat menuliskan rumus rata-rata

hitung, median, modus, bagi data tersebar dan data berkelompok

Mahasiswa dapat menghitung rata-rata hitung, median, modus, bagi data tersebar dan data berkelompok.

Mahasiswa dapat menyimpulkan letak rata-rata hitung, median, modus bagi distribusi simetris

KuliahMimbar

Papan Tulis, OHT

Ref. 1 hal 56 - 93

Ref 3 hal 62 - 86

5 3.1. Ukuran Pemusatan Mahasiswa dapat menuliskan rumus quartil,

quintil, decil, persentil data tersebar dan data berkelompok.

Mahasiswa dapat menghitung quartil, quintil, decil, persentil data tersebar dan data berkelompok.

KuliahMimbar

Papan Tulis, OHT

Ref. 1 hal 56 - 93

Ref 3 hal 62 - 68

6 3.2. Ukuran Penyebaran Mahasiswa dapat menuliskan rumus range,

ragam, / variansi, simpangan baku / standar deviasi data tersebar dan data berkelompok.

Mahasiswa dapat menghitung rumus range, ragam, / variansi, simpangan baku / standar

KuliahMimbar

Papan Tulis, OHT

Menyaji-kan dataTenik presentasi data yang benar

Ref. 1 hal 94 - 114

Ref 3 hal 91 - 108

2

Page 3: SAP Statistik Dasar

STMIK ABULYATAMASATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : STATISTIK DASARJurusan: S1 – Sistem Informasi

KODE MATA KULIAH / SKS : .................. / 3 SKS

deviasi data tersebar dan data berkelompok. Mahasiswa dapat menuliskan rumus skor Z Mahasiswa dapat menghitung skor Z

7 4. Probabilitas

TIU:Memberi pengertian tentang konsep dasar probabilitas dan pencacahan ruang sampel

4.1. Pencacahan Ruang Sampel

Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian ruang sampel, kejadian, titik contoh.

Mahasiswa dapat menyebutkan dengan lengkap ruang sampel, kejadian dan titik contoh dari suatu contoh kasus

Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian permutasi dan kombinasi

Mahasiswa dapat membedakan contoh kasus permutasi dan kombinasi

Mahasiswa dapat menuliskan rumus permutasi dan kombinasi

Mahasiswa dapat menghitung jumlah susunan yang mungkin dari suatu contoh kasus permutasi dan kombinasi

Mahasiswa dapat menyebutkan titik contoh dari suatu contoh kasus permutasi dan kombinasi

KuliahMimbar

Papan Tulis, OHT

Ref. 2 hal 1 - 23

8. UJIAN TENGAH SEMESTER 9

4.2. Konsep Dasar Probabilitas

Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian probabilitas

Mahasiswa dapat memberi contoh kejadian dengan nilai probabilitas 0, 1 dan antara 0 - 1.

Mahasiswa dapat menghitung dalil penjumlahan, peluang bersyarat dan dalil perkalian.

KuliahMimbar

Papan Tulis, OHT

Ref. 2 hal 1 - 23

Ref 3 hal 134 - 164

3

Page 4: SAP Statistik Dasar

STMIK ABULYATAMASATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : STATISTIK DASARJurusan: S1 – Sistem Informasi

KODE MATA KULIAH / SKS : .................. / 3 SKS

10 5. Distribusi Teoritis

TIU:Memberi penjelasan tentang distribusi diskrit dan kontinue

5.1. Konsep Dasar Distribusi Teoritis Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian

peubah acak, distribusi teoritis Mahasiswa dapat membedakan distribusi

teoritis diskrit dan kontinue Distribusi Teoritis Diskrit (Uniform) Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian

distribusi uniform / seragam Mahasiswa dapat menuliskan rumus distribusi

uniform Mahasiswa dapat menyebutkan contoh kasus

dari distribusi uniform Mahasiswa dapat menghitung nilai probabilitas

dari suatu contoh kasus distribusi uniform.

KuliahMimbar

Papan Tulis, OHT

Ref. 2 hal 28 - 46

Ref 3 hal 190 - 201

11 5.2. Distribusi Hipergeometrik Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian

distribusi hipergeometrik Mahasiswa dapat menuliskan rumus distribusi

hipergeometrik Mahasiswa dapat menyebutkan contoh kasus

dari distribusi hipergeometrik Mahasiswa dapat menghitung nilai probabilitas

dari suatu contoh kasus distribusi hipergeometrik

KuliahMimbar

Papan Tulis, OHT

Ref. 2 hal 28 - 46

12 5.4. Distribusi Binomial Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian

distribusi binomial Mahasiswa dapat menuliskan rumus distribusi

binomial Mahasiswa dapat menyebutkan contoh kasus

dari distribusi binomial

KuliahMimbar

Papan Tulis, OHT

Ref. 2 hal 28 - 46

Ref 3 hal 205 - 214

4

Page 5: SAP Statistik Dasar

STMIK ABULYATAMASATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : STATISTIK DASARJurusan: S1 – Sistem Informasi

KODE MATA KULIAH / SKS : .................. / 3 SKS

Mahasiswa dapat menghitung nilai probabilitas dari suatu contoh kasus distribusi binomial

Mahasiswa dapat membaca tabel binomial

13 5.5. Distribusi Poisson Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian

distribusi Poisson Mahasiswa dapat menuliskan rumus distribusi

Poisson Mahasiswa dapat menyebutkan contoh kasus

dari distribusi Poisson Mahasiswa dapat menghitung nilai probabilitas

dari suatu contoh kasus distribusi Poisson Mahasiswa dapat membaca tabel Poisson Mahasiswa dapat menjelaskan hubungan

antara distribusi poisson dengan distribusi binomial

KuliahMimbar

Papan Tulis, OHT

Ref. 2 hal 28 - 46

Ref 3 hal 214 - 219

14 5.6. Distribusi Normal Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian

distribusi Normal Mahasiswa dapat menuliskan rumus distribusi

Normal Mahasiswa dapat menyebutkan contoh kasus

dari distribusi Normal Mahasiswa dapat menghitung nilai probabilitas

dari suatu contoh kasus distribusi Normal Mahasiswa dapat membaca tabel Normal Mahasiswa dapat menjelaskan hubungan

antara distribusi poisson, distribusi binomial dengan distribusi Normal

KuliahMimbar

Papan Tulis, OHT

Ref. 2 hal 28 - 46

Ref 3 hal 219 - 234

15 5.7. Distribusi Normal Kuliah Papan Membuat Ref. 2 hal

5

Page 6: SAP Statistik Dasar

STMIK ABULYATAMASATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : STATISTIK DASARJurusan: S1 – Sistem Informasi

KODE MATA KULIAH / SKS : .................. / 3 SKS

Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian nilai Z dan t

Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian distribusi t

Mahasiswa dapat membaca tabel t Mahasiswa dapat menyebutkan contoh kasus

dari suatu distribusi t Mahasiswa dapat membedakan contoh kasus

distribusi Z dan distribusi t

Mimbar Tulis, OHT

program sederhana

28 - 46

Ref 3 hal 219 - 234

16. UJIAN AKHIR SEMESTER

Daftar Referensi

1. Bambang Kustituanto dan Rudy Badrudin, Statistika I (Deskriptif), Seri Diktat Kuliah, Penerbit Gunadarma, Jakarta, 19942. Haryono Subiyakto, Statistika 2, Seri Diktat Kuliah, Penerbit Gunadarma, Jakarta, 19943. Levin, Richard I & David Rubin, Statistics for Management, Prentice Hall, New Jersey, 19914. Ronald E Walpole, Pengantar Statistika, Edisi Terjemahan, PT Gramedia Jakarta, 1992

6