4
PEMERINTAH KABUPATEN TUBAN DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 TAMBAKBOYO Jalan Sawir No. 9 Desa Sawir Kec. Tambakboyo Telp : (0356) 7012696 e-mail : [email protected] – website : www.smkntambakboyo.blogspot.com ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2014/2015 Pelajaran : FISIKA Hari/Tanggal : Kelas : XI (TIPK dan TKR) Waktu : 75 menit Pengajar : M. Umar Said, S.Pd Kode Soal : I Pilihlah salah satu jawaban yang benar ! 1. Yang dimaksud dengan fluida adalah . . . A. zat yang dapat berpindah B. benda yang dapat menggelinding C. zat yang dapat mengalir D. tempat mengalirnya suatu zat E. gaya tiap satuan luas 2. “Besarnya gaya tiap satuan luas” adalah pengertian dari . . . A. Fluida B. Pascal C. Massa jenis D. Berat jenis E. Tekanan 3. Semakin besar luas penampang suatu benda, maka tekanannya . . . A. semakin besar B. semakin kecil C. bertambah kemudian berkurang D. tetap E. menghilang 4. Sebuah benda seberat 80 N diletakkan di atas meja. Jika luas alas penampang benda tersebut 50 cm 2 . besar tekanan yang diberikan oleh benda tersebut kepada meja adalah .... A. 16.000 Pa B. 1.600 Pa C. 4.000 Pa D. 40.000 Pa E. 130 Pa 5. Budi menyelam di laut hingga kedalaman 500 m di bawah permukaan laut. Jika massa jenis air laut 1200 kg/m3, tekanan udara 105.000 Pa, dan percepatan grafitasi 10 m/s2, besar tekanan yang dialami budi adalah . . . A. 6.105.000 Pa B. 7.005.000 Pa C. 705.000 Pa D. 110.000 Pa E. 117.000 Pa 6. Berapa besarnya kekuatan yang menggerakkan sebuah perahu layar bila tekanan angin 0,4 Pa dan luas layar yang mengembang 10 m 2 ? A. 0,4 N B. 1,4 N C. 4,0 N D. 14 N E. 40 N 7. Sebuah balok dengan berat 42 N terletak pada lantai yang sisinya 3 m dan 2 m. Maka tekanan balok pada lantai adalah .... A. 7 Pa B. 6 Pa C. 5 Pa D. 4 Pa E. 3 Pa 8. Seorang penyelam merasakan tekanan sebesar 300.000 Pa. Jika massa jenis zat cair tempat tersebut 1000 kg/m 3 dan percepatan gravitasi 10 m/s 2 , posisi kedalaman penyelam tersebut adalah . . . A. 3 m B. 4 m C. 30 m D. 40 m

Soal UTS Genap IPK Dan TKR

Embed Size (px)

DESCRIPTION

tkr

Citation preview

PEMERINTAH KABUPATEN TUBANDINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGASEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 TAMBAKBOYOJalan Sawir No. 9 Desa Sawir Kec. Tambakboyo Telp : (0356) 7012696e-mail : [email protected] website : www.smkntambakboyo.blogspot.com

ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2014/2015

Pelajaran: FISIKAHari/Tanggal: Kelas: XI (TIPK dan TKR)Waktu: 75 menitPengajar: M. Umar Said, S.PdKode Soal: I

Pilihlah salah satu jawaban yang benar !

1. 2. Yang dimaksud dengan fluida adalah . . .A. zat yang dapat berpindahB. benda yang dapat menggelindingC. zat yang dapat mengalirD. tempat mengalirnya suatu zatE. gaya tiap satuan luas3. Besarnya gaya tiap satuan luas adalah pengertian dari . . .A. FluidaB. PascalC. Massa jenisD. Berat jenisE. Tekanan4. Semakin besar luas penampang suatu benda, maka tekanannya . . .A. semakin besarB. semakin kecilC. bertambah kemudian berkurangD. tetapE. menghilang5. Sebuah benda seberat 80 N diletakkan di atas meja. Jika luas alas penampang benda tersebut 50 cm2. besar tekanan yang diberikan oleh benda tersebut kepada meja adalah ....A. 16.000 PaB. 1.600 PaC. 4.000 PaD. 40.000 PaE. 130 Pa6. Budi menyelam di laut hingga kedalaman 500 m di bawah permukaan laut. Jika massa jenis air laut 1200 kg/m3, tekanan udara 105.000 Pa, dan percepatan grafitasi 10 m/s2, besar tekanan yang dialami budi adalah . . .A. 6.105.000 PaB. 7.005.000 PaC. 705.000 PaD. 110.000 PaE. 117.000 Pa7. Berapa besarnya kekuatan yang menggerakkan sebuah perahu layar bila tekanan angin 0,4 Pa dan luas layar yang mengembang 10 m2 ?A. 0,4 NB. 1,4 NC. 4,0 ND. 14 NE. 40 N8. Sebuah balok dengan berat 42 N terletak pada lantai yang sisinya 3 m dan 2 m. Maka tekanan balok pada lantai adalah ....A. 7 PaB. 6 PaC. 5 PaD. 4 PaE. 3 Pa9. Seorang penyelam merasakan tekanan sebesar 300.000 Pa. Jika massa jenis zat cair tempat tersebut 1000 kg/m3 dan percepatan gravitasi 10 m/s2, posisi kedalaman penyelam tersebut adalah . . .A. 3 mB. 4 mC. 30 mD. 40 mE. 50 m10. Berikut ini yang termasuk contoh penerapan dari hukum pascal adalah . . .A. Mesin pompa anginB. Rem cakram hidrolikC. Sayap pesawat terbangD. Balon udaraE. Kapal laut11. Berikut ini yang tidak ternasuk penerapan dari hukum Archimedes adalah ...A. Jembatan PontonB. Kapal selamC. Pesawat terbangD. Balon udaraE. Kapal laut12. Pada gambar pipa U berikut, jika zat cair 1 memiliki massa jenis 800 kg/m3, zat cair 2 memiliki massa jenis 1000 kg/m3, dan tinggi zat cair 1 adalah 15 cm, maka tinggi zat cair 2 adalah . . . A. 10 cmB. 11 cmC. 12 cmD. 13 cmE. 14 cm

13. Sebuah benda yang digantung pada neraca pegas di udara terbaca 14 N. Kemudian benda tersebut dicelupkan ke dalam air sehingga pada neraca pegas terbaca 8 N. Jika percepatan gravitasi 10 m/s2, maka besar gaya angkat yang dialami benda tersebut adalah... A. 22 NB. 11 NC. 6 ND. 110 NE. 60 N

14. Sebuah pompa hidrolik luas penampangnya masing-masing 10 cm2 dan 200 cm2. jika pada penampang yang kecil ditekan dengan gaya sebesar 80 N, besar gaya yang dihasilkan pada penampang yang besar adalah . . .A. 1.600 NB. 16.000 NC. 4.000 ND. 5.000 NE. 2.800 N

15. Sebuah dongkrak hidrolik memiliki pengisap kecil yang diameternya 6 cm dan pengisap besar yang diameternya 30 cm. Bila pengisap kecil ditekan dengan gaya 400 N, besarnya gaya yang dihasilkan pada pengisap besar adalah ...A. 10.000 NB. 1000 NC. 100 ND. 10 NE. 1 N16. Tekanan pada zat cair dalam ruang tertutup diteruskan ke segala arah dengan sama besar. Merupakan bunyi dari ....A. Hukum ArchimedesB. Hukum PascalC. Hukum BernouliD. Hukum OhmE. Hukum Alam17. Sebuah benda volumenya 0.05 m3 dimasukkan ke dalam zat cair yang massa jenisnya 1100 kg/m3, jika percepatan grafitasi 10 m/s2, maka benda itu akan mengalami gaya angkat sebesar . . .A. 500 NB. 550 NC. 1000 ND. 1500 NE. 5500 N18. Suatu benda saat di udara beratnya 12 N. Jika saat ditimbang di dalam zat cair, beratnya menjadi 10 N, besarnya gaya angkat yang dialami benda tersebut adalah . . .A. 2 NB. 2 NC. 22 ND. 120 NE. 10 N

19. Apabila sebuah kapal selam menyelam sedalam 60 m, berapa besar tekanan yang dialami kapal selam tersebut. (Rapat massa air laut = 1,03 g/cm3).A. 618 PaB. 6180 PaC. 61800 PaD. 618000 PaE. 6180000 Pa20. Serangga dapat berjalan pada permukaan air karena . . . .1. berat jenis serangga lebih kecil daripada air1. berat jenis serangga lebih besar daripada air1. berat jenis serangga sama besar dengan air1. adanya gaya apung Archimedes1. adanya tegangan permukaan air21. Sebongkah es (Rapat massanya 0,9 g/cm3) terapung pada air yang massa jenisnya 1 g/cm3. Berapa persen es yang muncul ke permukaan?A. 10 %B. 20 %C. 45 %D. 80 %E. 90 %22. Air yang mengalir dalam sebuah pipa yang berdiameter 6 cm berkecepatan 1,5 m/s. Berapa kecepatan air dalam pipa yang berpenampang dengan diameter 3 cm, jika pipa ini dihubungkan dengan pipa pertama dan semia pipa penuh.A. 3 m/sB. 6 m/sC. 9 m/sD. 12 m/sE. 15 m/s23. Desain bagian bawah bendungan lebih tebal daripada bagian atas, sebab . . . .1. tekanan yang dialami bagian bawah lebih kecil daripada bagian atas1. tekanan yang dialami bagian bawah sama dengan daripada bagian atas1. tekanan yang dialami bagian bawah lebih besar daripada bagian atas1. luas permukaan bagian bawah lebih kecil daripada bagian atas1. luas permukaan bagian atas lebih kecil daripada bagian atas24. Kapal terapung di atas air karena . . . .1. berat kapal lebih kecil dari gaya Archimedes1. berat kapal lebih besar dari gaya Archimedes1. berat kapal sama dengan gaya Archimedes1. massa jenis kapal lebih kecil dari massa jenis air1. massa jenis kapal lebih besar dari massa jenis air

25. Perhatikan bagan sistem hidrolik seperti gambar di samping! Luas penampang tabung masing-masing 8 cm2 dan 40 cm2 . Jika massa beban (m) sebesar 50 kg, g = 10 m/s2 dan terjadi keseimbangan seperti pada gambar, maka besar gaya tekan F adalah ... N. A. 10 D. 1000 B. 50 E. 2500 C. 10026. Fluida mengalir melalui saluran yang memiliki luas penampang berbeda seperti pada gambar berikut :

Jika kecepatan aliran di masing-masing titik A, B, dan C berturut-turut vA, vB, dan vC; maka pernyataan yang benar adalah ... .A. vA = vB = vC D. vA > vB > vCB. vA = vB < vC E. vA < vB < vCC. vA = vB > vc27. Diberikan 2 buah balok identik dengan memiliki luas alas yang sama tetapi terbuat dari bahan yang berbeda. Balok A berbahan besi dan balok B berbahan gabus. Bila keduanya dijatuhkan pada ketinggian yang sama pada permukaan air bak. Balok manakah yang akan tenggelam?1. balok A1. balok B1. semua balok tenggelam1. semua balok tidak tenggelam1. sama-sama melayang28. Tangki air yang volumenya 2 m3 mula-mula dalam keadaan kosong dan akan diisi dengan menggunakan kran air yang debit alirannya 40 liter per menit. Waktu yang dibutuhkan untuk mengisi tangki hingga penuh adalah ... menit.a. 20 d. 60b. 30 e. 80c. 5029. Selang air yang luas penampangnya 5 cm2 digunakan untuk mengisi sebuah bak mandi yang semula kosong. Jika kecepatan aliran air 1 m/s dan bak mandi diisi selama 10 menit, maka volume air dalam bak mandi adalah ... liter.A. 0,3 D. 300B. 0,6 E. 600C. 3,030. Pernyataan-pernyataan berikut ini berkaitan dengan hukum Bernoulli:1) Pada pipa saluran yang menyempit, tekanan fluida menjadi lebih kecil.2) Tekanan fluida yang mengalir tidak dipengaruhi oleh kecepatan aliran fluida.3) Tekanan udara luar bisa mempengaruhi kecepatan aliran fluida.4) Makin cepat aliran fluida, makin besar tekanannya.Pernyataan yang benar adalah ....

A. 1), 2), dan 3) saja D. 4) sajaB. 1) dan 3) saja E. 1), 2), 3) dan 4)C. 2) dan 4) saja31. Ujung sebuah pipa memiliki luas penampang seperempat kali luas penampang pipanya. Jika air memancar keluar dari ujung pipa dengan kecepatan 8 m/s, maka kecepatan aliran air di dalam pipa adalah ... m/s.A. 2 D. 16B. 4 E. 32C. 8