TEKKIR 1

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    1/25

    LAPORAN PRAKTIKUM

    TEKNIK IRIGASI DAN DRAINASE

    PENGUKURAN KADAR LENGAS TANAH

    Oleh:

      Denisa Liana

    A1H013044

    KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

    UNIVERSITAS ENDERAL SOEDIRMAN

    !AKULTAS PERTANIAN

    PUR"OKERTO

    #01$

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    2/25

    I% PENDAHULUAN

    A% La&a' (ela)an*

    Air mempunyai fungsi yang penting dalam tanah. Antara lain pada proses

     pelapukan mineral dan bahan organik tanah, yaitu reaksi yang mempersiapkan

    hara larut bagi pertumbuhan tanaman. Selain itu, air juga berfungsi sebagai media

    gerak hara ke akar-akar tanaman. Akan tetapi, jika air terlalu banyak tersedia,

    hara-hara dapat tercuci dari daerah-daerah perakaran atau bila evaporasi tinggi,

    garam-garam terlarut mungkin terangkat kelapisan tanah atas. Air yang berlebihan

     juga membatasi pergerakan udara dalam tanah serta menghalangi akar tanaman

    untuk memperoleh O2, sehingga dapat mengakibatkan tanaman mati.

    Begitu pentingnya air bagi tanaman di dalam tanah, sehingga kita dituntut

    untuk mengatahui kadar air pada suatu lahan, agar tanaman yang ditanam pada

    tanah tersebut dapat tumbuh, berkembang dan berproduksi secara optimal. al ini

    sangat diperlukan oleh manusia, terutama oleh para petani. !ita harus mengetahui

    kadar air pada suatu lahan tersebut agar dapat mengoptimalkan tanaman yang kita

    tanam dengan cara mengetahui jumlah air dan "aktu yang diperluka untuk 

    melakukan suatu irigasi pada tanah lahan tersebut. Oleh karena itu, kita

    memerlukan menggunakan suatu alat bantu untuk mengukur besarnya kadar air 

    tanah.

    (% T++an

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    3/25

    1. #engetahui cara kalibrasi dengan Soil #oisture Sensor 

    2. #engukur kelembapan tanah

    $. #engetahui tekstur tanah

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    4/25

    II% TINAUAN PUSTAKA

    Banyaknya kandungan air tanah berhubungan erat dengan besarnya

    tegangan air %moisture tension& dalam tanah tersebut. !emampuan tanah dapat

    menahan air antara lain dipengaruhi oleh tekstur tanah. 'anah-tanah yang

     bertekstur kasar mempunyai daya menahan air yang lebih kecil dari pada tanah

    yang bertekstur halus. (asir umumnya lebih mudah kering dari pada tanah-tanah

     bertekstur berlempung atau liat. %ardjo"igeno, S., )**2&.

    #enurut +slami dan tomo %)**&, status air tanah dalam hubungannya

    dengan tanah secara keseluruhan dapat dinyatakan dalam kandungan air massa

    %& atau kandungan air volume %/&. 0ara yang paling sederhana untuk 

    menentukan kandungan air tanah adalah dengan menimbang sejumlah sampel

    tanah %biasanya sekitar )1-21 gram& dalam keadaan lembab atau basah %'b&,

    kemudian contoh tanah tersebut dikeringkan dalam oven pada suhu )1 0

    selama 3-23 jam. Selanjutnya tanah kering ditimbang %'k&, dan kandungan air 

    massa %&, diperoleh dengan4

    5 Tk 

    Tk Tb −

    6 )11 7

    0ara penentuan kandungan air semacam ini disebut 8cara gravimetri9, dan

    merupakan cara penentuan kadar air secara langsung dan digunakan sebagai

    kalibrasi. :engan cara gravimetri, "alaupun sangat sederhana, asal dikerjakan

    secara benar dan teliti, hasil yang diperoleh dapat dipertanggungja"abkan. Selain

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    5/25

    cara tersebut diatas, yang merupakan cara penentuan kadar air tanah tidak 

    langsung antara lain neutron probe dan cara tensiometer.

    !adar lengas tanah sering disebut sebagai kandungan air %moisture& yang

    terdapat dalam pori tanah. Satuan untuk menyatakan kadar lengas tanah dapat

     berupa persen berat atau persen volume. Berkaitan dengan istilah air dalam tanah,

    secara umum dikenal $ jenis, yaitu4

    ). ;engas tanah % soil moisture&, adalah air dalam bentuk campuran gas %uap air&

    dan cairan<

    2. Air tanah % soil water &, yaitu air dalam bentuk cair dalam tanah, sampai

    lapisan kedap air,

    $. Air tanah dalam % ground water &, yaitu lapisan air tanah kontinu yang berada

    ditanah bagian dalam.

    ;engas tanah atau kelembaban tanah merupakan air yang terikat secara

    adsorbtif pada permukaan butir-butir tanah. #enurut :aniel et al. %)*=*&

     penyerapan air oleh perakaran tergantung pada persediaan kelembaban air dalam

    tanah. !apasitas simpanan tanah tergantung pada tekstur, kedalaman dan struktur 

    tanah. !etersediaan lengas tanah tergantung pada potensial air, distribusi akar dan

    suhu.

    #enurut ardjo"igeno, %)**2& menyatakan bah"a banyaknya kandungan

    air tanah berhubungan erat dengan besarnya tegangan air %moisture tension& dalam

    tanah tersebut. !emampuan tanah dapat menahan air antara lain dipengaruhi oleh

    tekstur tanah. 'anah-tanah yang bertekstur kasar mempunyai daya menahan air 

    yang lebih kecil dari pada tanah yang bertekstur halus. (asir umumnya lebih

    mudah kering dari pada tanah-tanah bertekstur berlempung atau liat.

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    6/25

    #enurut ansen %)*=*&, sifat-sifat listrik dari tahanan %penghantar&,

     penguat %capacitance&, dan kekuatan listrik dapat digunakan untuk menunjukan

    kadar kelembaban. (erubahan kelembaban mempengaruhi semua sifat listrik 

    tersebut. Blok yang porus yang berisi elemen listrik dimasukan kedalam tanah.

    #ultimeter merupakan alat pengukur serbaguna antara lain dapat digunakan untuk 

    mengukur tahanan, tegangan dan arus listrik. !arena, multimeter tidak dapat

    menunjukan lengas tanah secara langsung, maka perlu dilakukan kalibrasi

    terhadap gypsum block terlebih dahulu sehingga diperoleh persamaan kalibrasi

    dari hasil regresi linear dari masing-masing gypsum tersebut, karena kadar 

    kelembaban blok berubah, sifat-sifat listrik juga berubah.

    ;engas tanah tersedia bagi akar dalam dua cara, yaitu 4 akar tumbuh ke

    dalam tanah atau lengas bergerak ke akar. Aktivitas akar tidak diketahui dengan

     baik karena seluruh informasi terbenam dalam tanah dan sangat sedikit usaha

    untuk menggalinya kecuali untuk mengukur panjang, kedalaman dan volume

    tanah yang ditempati.

     

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    7/25

    III% METODOLOGI

    A% Ala& -an (ahan

    ). >ing sampel

    2. Oven

    $. (ipet

    3. ?elas ukur

    . ;aptop

     @. (enggaris

    =. Botol bekas

    . Arduino

    *. Soil Moisture Sensor 

    )1. 'anah

    )). Air

    )2. 'isu

    (% P'.se-+' Ke'a

    (rosedur !erja

    ). #enyiapkan enam jenis tanah secukupnya

    2. #engoven )1o0 selama 23 jam

    $. #emasukan tanah ke dalam botol plastik untuk penguran tekstur tanah,

    tambahkan air dengan perbandingan )4)

    3. #engamati tinggi pasir, debu dan liat, catat hasilnya.

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    8/25

    'abel ). :ata asil (engukuran 'ekstur 'anah 'ekstur 'anah ;ama aktu 'inggi

    (asir 21 #enit :ebu $1 #enit ;iat 2 ari.

    . #enimbang ring sampel

    @. #emasukkan tanah ke dalam $ ring sampel tanah, beri label a, b dan c

    dengan tiga perlakuan

    a. >ing sampel a tanpa air

     b. >ing sampel b tambahkan air $1 ml

    c. >ing sampel c tambahkan air @1 ml, ratakan dengan cara dikocok 

    kemudian timbang.

    =. #enimbang tanahring sampel

    . #enancapkan Soil #oisture Sensor, kalibrasi

    *. #enimbang tanahring sampel

    )1. #engoven )1o0 selama 23 jam

    )). #enimbang tanahring sampel

    )2. #engukur kadar air !a¿ Mawal− Makhir

    makhir 6 )117

    'abel 2. :ata asil (engamatan !adar Air dan >esistensi 'anah

    enis &anah Massa a/al Massa a)hi' Ka 2 Resis&ensi

    A(

    Te)s&+'

    &anah

    Laa /a)&+ Tin**i Laa /a)&+

    ari ke 1 ari ke 2

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    9/25

    IV% HASIL DAN PEM(AHASAN

    A% Hasil

    'abel ). :ata asil (engukuran 'ekstur 'anah 'ekstur 'anah ;ama aktu 'inggi

    (asir 21 #enit :ebu $1 #enit ;iat 2 ari.

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    10/25

    'abel 2. :ata asil (engamatan !adar Air dan >esistensi 'anah

    Cenis tanah #assa a"al #assa akhir !a %7& >esistensi

    A @,2) 2=,3= )13,@2 7 1 mD

    B 3,@ $,)2 $,$7 3)@mD

    0 31,=* $,1= =,)37 2@ mD

    (erhitungan4

    Cenis 'anah 4 A !a¿ Mawal− Makhir

    makhir 6 )117

      !a¿56,21−27,47

    27,47 6 )117

     5)13,@2 7

      B !a¿ 48,6−35,12

    35,12 6 )117

      5$,$7

      0 !a¿38,07−7,14

    38,07 6 )117

      5=,)37

    'ekstur tanah;ama "aktu

    'inggi;ama "aktu

    ari ke 1 ari ke 2

    (asir 21 menit @, cm $,3 cm

    :ebu $1 menit 3,2 cm $, cm;iat 2 hari 2,$ 2,$ cm

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    11/25

    104.62 38.380000000000003 7.14

    0

    100

    200

    300

    400

    500

    600

    700

    800

    900

    Hubungan antara Resistensi dengan Kadar Air Bahan

    Resistensi

    ?ambar ).?rafik >esistensi 'anah

    (% Pe5ahasan

    ;engas tanah adalah air yang terikat oleh berbagai gaya, misalnya gaya

    ikat matrik, osmosis dan kapiler. ?aya ikat matrik berasal dari tarikan antar 

     partikel tanah dan meningkat sesuai dengan peningkatan permukaan jenis partikel

    tanah dan kerapatan muatan elektrostatik partikel tanah. ?aya osmosis

    dipengaruhi oleh Eat terlarut dalam air maka meningkat dengan semakin pekatnya

    larutan, sedang gaya kapiler dibangkitkan oleh pori-pori tanah berkaitan dengan

    tegangan. %Sosia"an, 21)1&.

    ;engas tanah adalah air yang terdapat dalam tanah dan terikat oleh

     berbagai kakas %matrik, osmosis, dan kapiler&. !akas ini meningkat sejajar dengan

     peningkatan permukaan jenis F arah dan kerapatan muatan elektrostatik F arah

    tanah. 'egangan lengas tanah juga menentukan beberapa banyak air yang terdapat

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    12/25

    diserap tubuh. Bagian lengas tanah yang tumbuh mampu menyerap dinamakan

    ketersediaan %(ur"odidodo, 211@&

    !apasitas lapang adalah persentase kelembaban yang ditahan oleh tanah

    sesudah terjadinya drainase dan kecepatan gerakan air ke ba"ah menjadi sangat

    lambat. !eadaan ini terjadi 2 G $ hari sesudah hujan jatuh yaitu bila tanah cukup

    mudah ditembus oleh air, te6tur dan struktur tanahnya uniform dan pori-pori tanah

     belum semua terisi oleh air dan temperatur yang cukup tinggi. !elembaban pada

    saat ini berada di antara G 317. Selama air di dalam tanah masih lebih tinggi

    daripada kapasitas lapang maka tanah akan tetap lembab, ini disebabkan air 

    kapiler selalu dapat mengganti kehilangan air karena proses evaporasi. Bila

    kelembaban tanah turun sampai di ba"ah kapasitas lapang maka air menjadi tidak 

    mobile. Akar-akar akan membentuk cabang-cabang lebih banyak, pemanjangan

    lebih cepat untuk mendapatkan suatu air bagi konsumsinya. %sirdjaj,)***&

    #enurut !artasapoetra dan Sujedja %)**)& !apasitas lapang, yaitu air yang

    dapat ditahan oleh tanah setelah air gravitasi turun semua. !ondisi kapasitas

    lapang terjadi jika tanah dijenuhi air atau setelah hujan lebat tanah dibiarkan

    selama 3 jam, sehingga air gravitasi sudah turun semua. (ada kondisi kapsitas

    lapang, tanah mengandung air yang optimum bagi tanaman karena pori makro

     berisi udara sedangkan pori mikro seluruhnya berisi air. !andungan air pada

    kapasitas lapang ditahan dengan tegangan )H$ atm atau pada pI 2,3.

    'ekstur tanah adalah salah satu sifat tanah yang menunjukan komposisi

     partikel penyusun tanah yang dinyatakan sebagai perbandingan proporsi tanah

    fraksi pasir, debu dan liat. 'ekstur tanah sangat menentukan tingkat pertumbuhan

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    13/25

    tanaman dan penyerapan air serta mineral. :alam menetapkan tekstur tanah

    terdapat dua metode, yaitu menurut metode perasaan dilapangan atau uji

    kualitatif. #etode ini dimulai dengan masa tanah kering atau lembab yang

    dibasahi secukupnya kemudian dipijat diantara ibu jari dan telunjuk sehingga

    membentuk bola lembab. al yang dirasakan adalah kasar atau licin kemudian

    ditentukan tekstur berdasarkan tabel. #etode lain yang digunakan adalah metode

    kuantitatif. (ada metode ini terdapat tiga tahapan yaitu analisis ukuran partikel,

    yaitu menghilangkan bahan-bahan pengikat tanah. %(ur"odidodo,211@&

     'ekstur tanah adalah keadaan tingkat kehalusan tanah yang terjadi karena

    terdapatnya perbedaan komposisi kandungan fraksi pasir, debu dan liat yang

    terkandung pada tanah %Badan (ertanahan Jasional&. dari ketiga jenis fraksi

    tersebut partikel pasir mempunyai ukuran diameter paling besar yaitu 2 - 1.1

    mm, debu dengan ukuran 1.1 - 1.112 mm dan liat dengan ukuran K 1.112 mm

    %penggolongan berdasarkan S:A&. keadaan tekstur tanah sangat berpengaruh

    terhadap keadaan sifat-sifat tanah yang lain seperti struktur tanah, permeabilitas

    tanah, porositas dan lain-lain.

    Beberapa metode lain yang dapat digunakan untuk menetapkan kadar lengas

    tanah selain menggunakan  bisa menggunakan metode G metode sebagai berikut 4

    ). #elihat >upa dan >asa 'anah

    0ara ini dapat digunakan sebagai petunjuk untuk memperkirakan

     berapa besar kadar air tanah yang tersedia dan yang telah diambil dari tanah

    dan dengan demikian jumlah air yang dibutuhkan pada saat pemberiaan air 

    irigasi dapat diketahui.

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    14/25

    2. #etode ?ravimetri

    #etode gravimetri merupakan cara yang paling umum dipakai.

    (rinsipnya dalah mengambil sejumlah tanah basahemudian dikeringkan

    dalam oven pada suhu )11L - ))1L 0 untuk "aktu tertentu. Air yang hilang

    merupakan jumlah air yang terdapat daam tanah basah. 0ara gravimetris juga

    digunakan sebagai kalibrasi cara pengukuran lain yang merupakan cara tidak 

    langsung, antara lain cara neutron probe dan cara tensiometer. #enurut +slami

    et, al. %)**& menyatakan bah"a masalah utama yang perlu diperhatikan

    dalam pengukuran kandungan air secara gravimetris adalah untuk 

    mendapatkan contoh tanah yang representatif.

    $. #etode :aya antar ;istrik % Resistance Method &

    !enyataannya bah"a bahan porous seperti gypsum, nilon, dan

    fiberglas memiliki tahanan listrik yang berhubungan dengan kandungan

    airnya. Cika blok bahan tersebut dihubungkan dengan elektroda, dan

    kemudian ditempatkan tanah basah di atasnya, maka blok bahan tersebut akan

    menyerap air sampai mencapai kesetimbangan. 'ahanan listrik blok 

    ditentukan oleh kandungan air. ubungan antara pembacaan tahanan dan

    kandungan air dapat ditentukan melalui kalibrasi. Akurasi pembacaan

    kelengasan dalam kisaran )-) bars.

    3. #etode 'egangan %'ensiometer&

    'ensiometer lapangan mengukur tegangan dimana air diikatHdipegang

    oleh matriks tanah. !isaran kemampuannya untuk mengukur kelengasan

    tanah antara 1 G1. bar.

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    15/25

    Ada pula yang disebut tension plate untuk kondisi di laboratorium.

    'anah ditempatkan pada piring porus kemudian dilakukan penghisapan

    % suction&. !isaran ukurannya 1-) bar.  Pressure membrane, menggunakan

     piring porous yang tahan sampai tekanan )11 bars.

    . #etode >adioaktif Jeutron % Neutron Probe&

    #etode pengukur kelembaban neutron. Jeutron diemisikan oleh

    sumber neutron %missal4 radium, atau americium-beryllium& pada kecepatan

    sangat tinggi % fast neutron&. Cika neutron ini bertabrakan dengan atom

     berukuran kecil seperti yang dikandung air, arah dan gerakannya berubah

    dan mereka kehilangan energi. Jeutron yang diperlambat diukur dihitung

    oleh tabung detector dan scalar. (embacaan, berkaitan dengan kandungan air 

    tanah.

    :idalam bidang keteknikan pertanian, pemahaman tentang kadar lengas dan

    tekstur tanah sangat penting karena le"at proses pengaturan lengas ini akan

    dikontrol juga serapan hara dan pernapasan akar-akar tanaman. :ari kadar lengas

     juga dapat diketahui kapasitas lengas maksimum suatu tanah, , sehingga dapat

    diketahui daya simpan lengasnya demi menunjang pertumbuhan dan

     perkembangan tanaman serta keberhasilan dalam pembudidayaan #anfaatnya

    adalah dapat digunakan untuk menduga kehilangan air selama pengairan dan daya

    simpan lengas juga dapat diketahui. Selain itu juga mengetahui kebutuhan air 

    untuk persa"ahan dan proses irigasi, mengetahui kemampuan jenis tanah

    mengenai daya simpan air , dan perhitungan Jilai (erbandingan :ispersi %J(:&.

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    16/25

    Arduino adalah kit elektronik atau papan rangkaian elektronikopen

    source yang di dalamnya terdapat komponen utama yaitu sebuah chip

    mikrokontroler dengan jenis AD> dari perusahaan Atmel. #ikrokontroler itu

    sendiri adalah chip atau +0 %integrated circuit& yang bisa diprogram menggunakan

    komputer. 'ujuan menanamkan program pada mikrokontroler adalah agar 

    rangkaian elektronik dapat membaca input, memproses input tersebut dan

    kemudian menghasilkan output sesuai yang diinginkan. Cadi mikrokontroler 

     bertugas sebagai MotakN yang mengendalikan input, proses dan output sebuah

    rangkaian elektronik.

    !elebihan Arduino4

    a. 'idak perlu perangkat chip programmer karena di dalamnya sudah ada

     bootloader yang akan menangani upload program dari komputer.

     b. Sudah memiliki sarana komunikasi SB, sehingga pengguna ;aptop yang

    tidak memiliki port serialH>S$2$ bisa menggunakan nya.

    c. Bahasa pemrograman relatif mudah karena soft"are Arduino dilengkapi

    dengan kumpulan library yang cukup lengkap.

    d. #emiliki modul siap pakai %shield& yang bisa ditancapkan pada board

    Arduino. #isalnya shield ?(S, thernet, S: 0ard, dll.

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    17/25

      ?ambar 2. (apan Arduino no

    Soil Moisture Sensor  merupakan sensor yang dapat mendeteksi kelembaban

    tanah. Sensor ini terdapat dua probe untuk mele"atkan arus memalui tanah,

    kemudian membaca resistansi untuk mengetahui tingkat kelembaban. Semaki

     banyak air membuat tanah lebih mudah menghantarkan listrik, sedangkan tanah

    yang kering sangat sulit mengantarkan listrik. (engukuran kadar air tanah penting

    untuk dapat mengetahui jumlah air yang tersedia di dalam tanah serta kemampuan

     penyimpanan air oleh tanah. !edua hal tersebut penting dalam pelaksanaan

     pemberian air irigasi yang berlebih, melebihi kemampuan tanah dalam

    menyimpan air akan memperbesar jumlah air yang terbuang, mengganggu

    keseimbangan aerasi tanah dan pada daerah air tanah dangkal dapat menyebabkan

    kenaikan air tanah sehingga mengurangi daerah perakaran efektif dan keadaan ini

    akan merugikan pertumbuhan tanaman.

    (rinsip kerja Soil Moisture Sensor adalah memberikan nilai keluaran berupa

     besaran listrik sebagai akibat adanya air yang berada di antara lempeng kapasitor 

    sensor tersebut. ntuk mendapatkan hasil pembacaan sensor kelembaban tanah,

    sensor dihubungkan dengan mikrokontroller Arduino dengan dimasukkan perintah

     program di dalamnya. ;akukan kalibrasi terlebih dahulu dengan membuat grafik 

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    18/25

    hubungan antara pembacaan nilai pada sensor dengan persentase kandungan air yang

    sebenarnya, agar dapat diperoleh persamaan yang dapat dimasukkan pada perintah

     program %va, >amadhan, Septiana, dan Saputro, 21)$&.

    ?ambar $. Soil Moisture Sensor

    (rosedur kerja pada praktikum kali ini dilakukan selama 3 hari , yaitu dari

    hari senin sampai dengan hari kamis , pertama-tama menyiapkan enam jenis tanah

    secukupnya lalu mengoven )1o0 selama 23 jam hal ini dilakukan pada hari

     pertama saat praktikum yaitu hari senin.

    #emasukan tanah yang telah dioven selama 23 jam ke dalam botol plastik 

    untuk penguran tekstur tanah, tambahkan airdengan perbandingan )4) kemudian

    mengamati tinggi pasir, debu dan liat. !emudian menimbang ring sampel ,lalu

    masukkan tanah ke dalam $ ring sampel tanah, beri label a, b dan c dengan tiga

     perlakuan yaitu, ring sampel a tanpa air, ring sampel b tambahkan air )1 ml, dan

    ring sampel c tambahkan air $1 ml.lalu menimbang tanahring sampel tersebut

    untuk mendapatkan masa a"al, kemudian menancapkan Soil Moisture Sensor ,

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    19/25

    kalibrasi kemudian menimbang tanahring sampel dan mengoven dengan suhu

    )1o0 selama 23 jam. al ini dilakukan pada hari ke dua yaitu hari selasa.

    Setelah 23 jam dioven lalu tahan tersebut ditimbang bersama dengan ringnya.

    !emudian catat untuk mendapatkan masa akhir. ?una untuk mengetahui kadar air.

    al tersebut dilakukan pada hari rabu. !emudian pada hari kamis kami masih

    melakukan pengamatan untuk mengukur dan mengetahui tinggi dari masing-

    masing tekstur tanah, seperti pasir, debu dan liat.

    'abel ). :ata asil (engukuran 'ekstur 'anah 'ekstur 'anah ;ama aktu 'inggi

    (asir 21 #enit :ebu $1 #enit ;iat 2 ari.

    :ata diba"ah ini merupakan presentase tekstur tanah selama 2 hari 4

     

    ¿ tinggi tekstur tanah

    tinggi tekstur tanahkeseluruhan  6 )117

      :ebu¿6,8

    13,3 6 )117

     5 1 7

     (asir !a¿ 4,2

    13,3 6 )117

      5 $1 7

      ;iat !a¿2,3

    13,3 6 )117

      5 )= 7

    'ekstur tanah;ama "aktu

    'inggi;ama "aktu

    ari ke 1 ari ke 2

    (asir 21 menit @, cm $,3 cm

    :ebu $1 menit 3,2 cm $, cm

    ;iat 2 hari 2,$ 2,$ cm

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    20/25

    :ari data yang didapat setelah dihitung presentasenya maka terdapat

    faktor-faktor yang mempengaruhi perbedaan dari masing-masing tekstur tanah

    tersebut, faktor yang mempengaruhinya adalah lamanya "aktu yang dapat

    menentukan tinggi dari masing-masing tekstur tanah tersebut, keadaan air,

    keadaan ruang tanah, keadaan suhu, dataran atau tempat, keadaan tanah itu

    sendiri, jenis tanah yang digunakan serta organisme hidup yang terdapat

    didalamnya.

    104.62 38.380000000000003 7.14

    0

    100

    200

    300

    400

    500

    600

    700

    800

    900

    Hubungan antara Resistensi dengan Kadar Air Bahan

    Resistensi

    ?ambar $.?rafik >esistensi 'anah dengan kadar air tanah

    :ari gambar grafik diatas dapat dilihat bah"a semakin tinggi nilai

    resistansi H hambatannya jumlah kadar air dalam tanah semakin sedikit, itu artinya

    kadar air yang terdapat dalam tanah tersebut semakin banyak. :ari data yang di

     peroleh saat praktikum nilai kadar air dengan perlakuan tanpa air yaitu ),13 7,

    dengan perlakuan )1 ml air 1,$ 7 dan perlakuan $1 ml air yaitu 1,=7 dengan

    masing-masing nilai resistensi yaitu 1 , 3)@ dan 2@ %mv&.

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    21/25

    Bila dilihat dari hasil yang didapat pada kelompok kami, maka kami dapat

    membandingkan antara hasil yang diperoleh dari kelompok lain yaitu pada

     pengukuran resistensi ada salah satu kelompok dengan nilai resistensinya benar-

     benar nol, itu artinya kadar air yang terkandung pada tanah tersebut memang

     benar-benar kering yang dilakukan pada proses pengovenan selama 23 jam. 'etapi

    untuk tanah yang dicampur air )1 ml dan $1 ml kadar air yang didapat tidak jauh

     beda dengan hasil kelompok kami yaitu masuk dalam kategori basa.

    ?ambar 2. :iaram (rogram

    :ari keterangan di atas, terlihat bah"a proses pengukuran kelembaban tanah

    dapat dilakukan secara otomatis oleh program. Sistem akan mengecek apakah

    nilai kelembaban tanah berada pada range 1 sampai K$11, jika iya maka nilai

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    22/25

    tersebut masuk pada kategori 8!ering9 yang ditampilkan pada serial monitor 

    arduino dan jika tidak, sistem akan mengecek kembali apakah nilai kelembaban

    tanah berada pada range $11 sampai K=11. Cika iya maka nilai tersebut masuk 

     pada kategori 8;embab9, jika tidak maka nilai tersebut masuk pada kategori

    8Basah9 yang terlihat pada serial monitor arduino. %Curnal Mengukur elembaban

    Tanah !engan adar "ir #ang $er%ariasi Menggunakan Soil Moisture Sensor 

     &c-'( $ersasis "rduino )no&.

    !endala yang kami alami saat praktikum yaitu keterbatasan alat, sulit

    untuk mengatur jad"al yang terpaksa kami harus bertukar dengan sift. Selain itu

     juga kendala yang kami alami yaitu pada saat pengambilan tanah banyak sekali

     binatang yang terdapat pada tanah yang akan kami gunakan untuk praktikum,tetap

    sebagian besar praktikum sudah berjalan dengan baik tidak terlalu banyak 

    kendala.

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    23/25

     ber 

    V% KESIMPULAN DAN SARAN

    A% Kesi6+lan

    ). Soil Moisture Sensor   memberikan nilai keluaran berupa besaran listrik 

    saebagai akibat adanya air yang berada diantara lempeng kapasitor sensor 

    tersebut.

    2. #engukur kelembaban tanah kita menggunakan soft"are arduino dengan

    aplikasi soil moisture sensor yang dapat mengasilkan atau mengetahui nilai

    resistensi dari sample tanah yang kita gunakan pada saat praktikum yaitu

    untuk nilai resistensi 1 %mv& pada tanah yang tidak diberi air, nilai resistensi

    3)@ %mv& pada tanah yang diberi air )1 ml dan nilai resistensi 2%mv& pada

    tanah yang diberi air $1 ml. :ari masing-masing nilai tersebut dapat

    dikategori 8!ering9, 8;embab9 dan 8Basah9 sesuai dengan range yang telah

    ditentukan yang terlihat pada serial monitor pada arduino.

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    24/25

    $. (ada tekstur tanah pasir selama pengamatan 2 hari maka di dapat nilai 1 7,

    debu $1 7, dan liat )= 7.

    (% Sa'an

    Sebaiknya diusahakan praktikum dilaksanakan tidak terlalu sore namun

     praktikum sejauh ini sudah berjalan cukup baik dan kondusif. #emang

     pembagian shift sangat membantu proses berjalannya praktikum dengan efisien.

    DA!TAR PUSTAKA

    Asdak, 0. )**. *idrologi dan Pengelolaan !aerah "liran Sungai. ?adjah #ada

    nivercity (ress, Pogyakarta.

    0hris. 2113.  Rancangan dan )+i ,oba tomatisasi rigasi ,urah. Ca"a Barat4

    niversitas Agrikultur Bogor 

    ?ardner. )*@. lmu Tanah Pertanian. (ustaka Buana, Cakarta.

    ansen, D., O., dkk. )*=*.  !asar-!asar dan Praktek rigasi. rlangga,

    Cakarta.

     Jotohadiprabo"o. 211@.  Rancang $angun Sistem Penyiraman Tanaman secara

    tomatis Menggunakan Soil Moisture Sensor S/N002 

     $erbasisMikrokontroler "tmega3'(p. Sumatera tara4 ntad.

    (oer"o"idodo. )**2. Metode Selidik Tanah. saha Jasional, Surabaya.

    Skinner, A. )**=. Resurrecting The 4ypsum $lock for Soil Moisture

     Measurement. #easurement ngineering Australia, in Australian

    Diticuluture.

    Sosia"an, 21)1. *ubungan Tanah5 "ir dan Tanaman. +!+( Semarang (ress,

    #alang.

    Sunyoto. 21)$. "lat Pengukur elembaban Tanah $erbasis Mikrokontroler P,

    16&(7. $andung 4 niversitas !risten #aranatha.

  • 8/17/2019 TEKKIR 1

    25/25

    'im penyusun. 21)@. Pedoman Praktikum Teknik rigasi dan !rainase. Iakultas

    (ertanian, niversitas Cenderal Soedirman, (ur"okerto.