32
Keperawatan Menurut Konseptual Virginia Handerson Sherly Amelia Ledia restipa Rischa Hamdanesti

teori keperawatan virginia handerson

Embed Size (px)

DESCRIPTION

model konsep keperawatan

Citation preview

Page 1: teori keperawatan virginia handerson

Falsafah, Paradigma Keperawatan Menurut

Konseptual Virginia Handerson

Sherly AmeliaLedia restipaRischa Hamdanesti

Page 2: teori keperawatan virginia handerson

pandangan hidup atau sikap hidup, sebagai suatu metode berpikir, sistem pemikiran, analisis logis

pandangan hidup atau sikap hidup, sebagai suatu metode berpikir, sistem pemikiran, analisis logis

Apa itu Falsafah Keperawatan .....????

dasar pemikiran yang harus dimiliki perawat sebagai kerangka dalam berfikir,

pengambilan keputusan dan bertindak yang diberikan pada klien dalam rentang

sehat sakit

Page 3: teori keperawatan virginia handerson

Cara pandang thd suatu fenomena tertentu yg mendasari keyakinan

Cara pandang thd suatu fenomena tertentu yg mendasari keyakinan

Apa itu Paradigma Keperawatan .....????

Menuntun orientasi konsep/prinsip yg akan menjadi pilar pengembangan keilmuan

dan profesi(PARADIGMA MENJIWAI

PROFESI )

Page 4: teori keperawatan virginia handerson

DALAM PARADIGMA TDP 4 UNSUR UTAMA UNTUK MENCAPAI ORIENTASINYA

SEHAT/ KESEHATAN

MASYARAKAT/LINGKUNGAN

Keperawatan/CARING

Manusia mrp fokus/central dari pelayanan kesehatan

Manusia yg dihadapi berbeda dari berbagai sistem kehidupan, baik itu sehat atau sakit

Manusia yg dihadapi berbeda dari berbagai sistem kehidupan, baik itu sehat atau sakit

Page 5: teori keperawatan virginia handerson
Page 6: teori keperawatan virginia handerson

BiografiBiografi

1. 1987 : lahir di kansas City2. 1918 : sekolah perawat

militer di washington DC3. 1921 tamat dan sbg staff

perawat di henry street Viciting Nurse Service di new york

4. 1927 meraih gelar B.S dan MA bidang pendidikan keperawatan

5. 1929 supervisor pengajar di klinik strong memorian hospital di new york

6. 1930-1948 ; kembali ke Teacher collage sebagai pengajar

7. Sepanjang karirnya banyak meneliti dan menulis buku

8. Dia meninggal dunia Maret 1996 (98thn)

Page 7: teori keperawatan virginia handerson

pandangan hidup atau sikap hidup, sebagai suatu metode berpikir, sistem pemikiran, analisis logis

pandangan hidup atau sikap hidup, sebagai suatu metode berpikir, sistem pemikiran, analisis logis

Falsafah Keperawatan menurut Handerson

Virginia Henderson memperkenalkan definition of

nursing (definisi keperawatan).

SISI FUNGSIONAL

Page 8: teori keperawatan virginia handerson

Keperawatan

Menurutnya, tugas unik perawat adalah membantu individu, baik dalam keadaan sakit maupun sehat melelui usaha melaksanakan berbagai aktivitas guna mendukung kesehatan dan penyembuhan individu atau proses meninggal dengan damai, yang dapat dilakukan secara mandiri oleh individu saat ia memiliki kekuatan, kemampuan, kemauan, atau pengetahuan

Page 9: teori keperawatan virginia handerson
Page 10: teori keperawatan virginia handerson

14 kebutuhan dasar

Manusia/ KlienIndividu yang membutuhkan bantuan untuk

Meraih kesehatan dan kebebasan atau kematian yang damai

1. Biologis/fisik2. Psikologis3. Spiritual4. Sosial

4 komponen

Page 11: teori keperawatan virginia handerson

1. bernafas dengan normal

2. Makan dan minum dengan cukup,

3. Membuang kotoran tubuh,

4. Bergerak dan menjaga posisi yang diinginkan,

5. Tidur dan istirahat,

6. Memilih pakaian yang sesuai,

7. Menjaga suhu tubuh tetap dalam batas normal dengan menyesuaikan pakaian dan mengubah lingkungan,

8. Menjaga tubuh tetap bersih dan terawatt serta melindungi integument,

9. Menghindari bahaya lingkungan yang bisa melukai.

1. bernafas dengan normal

2. Makan dan minum dengan cukup,

3. Membuang kotoran tubuh,

4. Bergerak dan menjaga posisi yang diinginkan,

5. Tidur dan istirahat,

6. Memilih pakaian yang sesuai,

7. Menjaga suhu tubuh tetap dalam batas normal dengan menyesuaikan pakaian dan mengubah lingkungan,

8. Menjaga tubuh tetap bersih dan terawatt serta melindungi integument,

9. Menghindari bahaya lingkungan yang bisa melukai.

Page 12: teori keperawatan virginia handerson

1. Berkomunikasi dengan orang lain dalam, mengungkapkan emosi, kebutuhan, rasa takut, atau pendapat

2. Belajar mengetahui atau memuaskan rasa penasaran yang menuntun pada perkembangan normal dan kesehatan

3. menggunakan fasilitas kesehatan yang tersedia

prikologisprikologis

Page 13: teori keperawatan virginia handerson

1. Beribadah sesuai dengan keyakinan,

spiritualspiritual

sosiologissosiologis

1. Bekerja dengan tata cara yang ada mengandung unsur prestasi.

Page 14: teori keperawatan virginia handerson

SEHAT

kesehatan (health) SAMA dengan kebebasan. Dia memandang sehat dari segi kemampuan pasien untuk menjalankan 14 komponen penanganan perawatan tanpa bantuan.

Page 15: teori keperawatan virginia handerson

LINGKUNGAN

Webster new Collegiate Dictionary 1961kumpulan semua kondisi ektsernal dan pengaruh-pengaruh yang berdampak pada kehidupan dan perkembangan organisme.

Page 16: teori keperawatan virginia handerson

keperawatan

Membantu individu

Mendapatkan kembali kemandirian pasien

secepat mungkin dalam memenuhi kebutuhan

dasarnya

Sakit dan sehat dengan memberikan sumbangan bagi kesehatan atau penyembuhan, kematian yang damai

14 komponen kebutuhan pasien

Page 17: teori keperawatan virginia handerson

1. Perawat sebagai pengganti (subtitute) bagi pasien.

2. Perawat sebagai penolong (helper) bagi pasien.

3. Perawat sebagai mitra (partner) bagi pasien.

HUBGNGAN PERAWAT-PASIEN

Page 18: teori keperawatan virginia handerson

perawat memiliki fungsi yang unik dan berbeda dengan tugas dokter, Ia berpendapat bahwa perawat tidak boleh selalu tunduk mengikuti perintah dokter

HUBGNGAN PERAWAT-dOKTER

Tugas perawat adalah membantu pasien dalam melakukan manajemen kesehatan Rencana perawatan yang dirumuskan oleh perawat dan pasien harus dijalankan sedemikian rupa sehingga dapat memenuhi rencana pengobatan yang ditentukan oleh dokter.

Tugas perawat adalah membantu pasien dalam melakukan manajemen kesehatan Rencana perawatan yang dirumuskan oleh perawat dan pasien harus dijalankan sedemikian rupa sehingga dapat memenuhi rencana pengobatan yang ditentukan oleh dokter.

Page 19: teori keperawatan virginia handerson
Page 20: teori keperawatan virginia handerson
Page 21: teori keperawatan virginia handerson

Defenisi Keperawatan: a)1939 dalam buku the principles and practise of nursing”

edisi 4 ,bertha harmetrs b)1948 dalam buku “Nursing for the future” handerson

sebelumnya 1946 disampaikan di pertemuan International nursing consil

c)1955 Defenisi keperawatan diakui oleh ANA (5 tahun diinvestigasi) : dipublikasikan pertama sekali di buku the principles and practise of nursing” edisi 5, handerson dan bertha harmers (belum memuat 14 komponen kebutuhan dasar )

d)1978 didalam the principles and practise of nursing” edisi 6 ( memuat 14 komponen kebutuhan dasar)

Page 22: teori keperawatan virginia handerson

Tokoh-tokoh yang menginspirasi pandangan handerson1.Annie W.goodrich :” berpartisipasi dalam

mengembalikan mental /psikologis dalam merawat pasien itu penting”

2.Caroline stakpole “pentingnya menjaga keseimbangan fisiologis”

3.Jean broadhurst “hygiene dan aseptik”4.Dr. edward Thorndike “kebutuhan dasar

manusia”5.Dr. george deaver “ tujuan rehabilitasi pasien

untuk membantu pengembalian kemandirian pasien

Page 23: teori keperawatan virginia handerson

6. Bertha harmer : pandangan yang sama tentang defenisi keperawatan “ keperawatan adalah penting untuk pemenuhan kebutuhan dasar manusia”

7. Ida Jean Orlando “hubungan pasien-perawat”

Page 24: teori keperawatan virginia handerson
Page 25: teori keperawatan virginia handerson

KEPERAWATAN/PERAWATKEPERAWATAN/PERAWAT

1. Perawat memiliki tugas unik untuk membantu individu yang sakit ataupun sehat

2. tugas-tugas perawat sebagai anggota suatu team medis

3. perawat dapat menilai kebutuhan-kebutuhan dasar manusia

4. Keperaawatan terdiri dari ilmu gabungan dari biologi dan ilmu sosial

5. 14 komponen penanganan perawatan meliputi semua kemungkinan tugas-tugas perawat

Page 26: teori keperawatan virginia handerson

PASIENPASIEN

1. Pasien harus memelihari keseimbangan fisiologis dan emosional

2. Pikiran dan tubuh pasien tidak terpisahkan

3. Pasien perlu bantuan untuk meraih kemandirian

4. pasien dan keluarganya merupakan satu kesatuan

5. kebutuhan-kebutuhan pasien meliputi 14 komponen penanganan perawatan

Page 27: teori keperawatan virginia handerson

Kesehatan / Health :Kesehatan / Health :

1. sehat adalah suatu kualitas hidup

2. sehat merupakan dasar bagi tugas kemanusiaan

3. sehat memerlukan kemandirian dan saling ketergantungan

4. memperoleh kesehatan lebih penting dari mengobati penyakit

5. individu akan meraih/mempertahankan kesehatan bila mereka memiliki kekuatan, kehendak, atau pengetahuan yang cukup

Page 28: teori keperawatan virginia handerson

Lingkungan / Environment :Lingkungan / Environment :

1. Individu yang sehat mampu mengontrol lingkungan mereka, namun kondisi sakit akan menghambat kemampuan tersebut.

2. Perawat harus mampu melindungi pasien dari cedera mekanis.

3. Perawat harus memiliki pengetahuan tentang keamanan lingkungan.

4. Dokter menggunakan hasil observasi dan penilaian perawat sebagai dasar dalam memberikan resep.

5. Perawat harus meminimalkan peluang terjadinya luka melalui saran-saran tentang konstruksi bangunan dan pemeliharaannya.

6. Perawat harus tahu tentang kebiasaan sosial dan praktik keagamaan untuk memperkirakan adanya bahaya.

Page 29: teori keperawatan virginia handerson

PENILAIANPENILAIAN

IMPLEMENTASIMPLEMENTAS

PROSES KEPERAWATANPROSES KEPERAWATAN

PERENCANAAN

PERENCANAAN

EVALUASIEVALUASI

Page 30: teori keperawatan virginia handerson

Aplikasi teori handerson

Area praktek keperawatan

KMB/ KLINIK KOMUNITAS

Page 31: teori keperawatan virginia handerson

Hal ini berdasarkan fakta-fakta sebagai berikut :1. Latar belakang beliau sebagai perawat medical

surgical dan juga sebagai perawat home visite banyak mempengaruhi pandangan beliau terhadap konsep keperawatan yang ia kembangkan

2. Henderson mengkategorikan aktivitas perawat kedalam 14 komponen kebutuhan dasar manusia yang sangat membantu perawat klinik dalam melakukan pengkajian sampai dengan evaluasi keperawatan

3. Definisi keperawatan yang dikemukakan oleh Henderson mengandung implementasi makna yang luas bahwa fokus keperawatan tidak hanya terbatas pada individu yang sakit (terutama di klinik), tetapi juga individu yang sehat (terutama di komunitas), untuk tetap menjaga dan meningkatkan kesehatannya (prinsip preventif dan promotif di keperawatan komunitas)

Page 32: teori keperawatan virginia handerson