Transcript
Page 1: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

`

PEDOMANLOMBA KARYA KREATIVITAS DAN INOVASIDALAM PEMBELAJARAN GURU PENDIDIKANKHUSUS SATUAN PENDIDIKAN MENENGAH

PROVINSI LAMPUNGTAHUN 2018

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAANPROVINSI LAMPUNG

2018

Page 2: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

`

PEDOMAN

LOMBA KARYA KREATIVITAS DANINOVASI DALAM PEMBELAJARAN GURU

PENDIDIKAN KHUSUS SATUAN PENDIDIKANMENENGAH

PROVINSI LAMPUNGTAHUN 2018

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAANPROVINSI LAMPUNG

TAHUN 2018

Page 3: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

`

ii

Page 4: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

iii

KATA PENGANTAR

Guru sebagai tenaga pendidik mempunyai peran strategis dalammembantu meningkatkan mutu sekolah, peran guru profesionalmempunyai andil dalam mewujudkan terselenggaranyapendidikan berkarakter yang efektif dan efisien. Sesuai dengantugas dan fungsi yang dibebankan, guru mempunyaitanggung jawab untuk menciptakan pendidikan yang lebihbaik. Oleh karena itu, tugas dan tanggungjawab guru sangatpenting dalam meningkatkan generasi berkualitas yangmampu bersaing di dunia global. Sehubungan dengan itu,semua guru pendidikan khusus harus memilikikompetensi, kreativitas, dan inovasi agar dapat mengembantugas serta tanggungjawab tersebut.

Dalam upaya meningkatkan mutu pendidikan secara nasional,maka guru pendidikan khusus yang kreatif dan inovatifselayaknya mendapatkan penghargaan. Pemberian penghargaankepada guru pendidikan khusus diharapkan dapat memotivasidan memberi rasa bangga terhadap karya mereka.

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung denganarahan Direktorat Pembinaan Guru Pendidikan Menengah,Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikanmengadakan Lomba Karya Kreativitas dan Inovasi dalamPembelajaran Guru Pendidikan Khusus Satuan PendidikanMenengah Tingkat Nasional. Materi Karya Lomba Kreativitasdan Inovasi Dalam Pembelajaran bagi guru PendidikanKhusus Satuan pendidikan Menengah (SMALB/SMKLB)berupa karya ilmiah hasil Penelitian dan karya inovasi yangmeliputi sistem, desain, model/barang, atau media dalampembelajaran.

Page 5: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

iv

Pedoman ini dijadikan acuan dalam menentukan materi lombakarya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guruPendidikan Khusus Satuan Pendidikan Menengah.

Page 6: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

v

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .....................................................................DAFTAR ISI ..................................................................................

iiiv

BAB I PENDAHULUAN................................................................ 1A. Latar Belakang..................................................................... 1B. Dasar Hukum....................................................................... 2C.Tujuan................................................................................... 3D.Sasaran ................................................................................ 4

BAB II PENGERTIAN DAN ASAS-ASAS ................................... 5A. Pengertian ........................................................................... 5B. Asas-Asas Kegiatan Lomba................................................. 6

BAB III PERSYARATAN PESERTA ............................................. 9A. Persyaratan Umum.............................................................. 9B. Persyaratan Khusus ........................................................... 9C. Bentuk Lomba Hasil Karya Kreativitas dan Inovasi ............ 10D. Materi Lomba Karya Kreativitas dan Inovasi ....................... 10E. Tata Cara Perlombaan ....................................................... . 11

BAB IV PENILAIAN...................................................................... 13A. Penilaian ............................................................................. 13B. Tim Penilai ........................................................................... 16C. Ketentuan Khusus Lainnya.................................................. 16D. Kriteria Penilaian ................................................................. 16E. Pemenang ........................................................................... 17F. Penghargaan........................................................................ 17

BAB V SISTEMATIKA DAN FORMAT PENULISAN.................... 19A. Karya Produk Kreatif Inovatif .............................................. 19B. Sistematika Penulisan Laporan hasil penelitian................... 19C. Sistematika Artikel Hasil Penelitian....................... ............... 20D. Materi Lomba Karya Kreativitas dan Inovasi .......................

BAB VI PELAKSANAAN DAN PEMBIAYAAN............................. 21

Page 7: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

vi

A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan ......................................... 21B. Pembiayaan......................................................................... 21C. Rangkaian Kegiatan ............................................................ 21

BAB VII PENUTUP....................................................................... 23LAMPIRAN :1. Sampul Muka (Cover................................................................ 252. Contoh Lembar Pengesahan ................................................... 263. Contoh Pernyataan Keaslian Penelitian .................................. 274. Tata Cara Penulisan Daftar Pustaka ........................................ 285. Biodata ..................................................................................... 296. Laporan Hasil Penelitian ......................................................... . 317. Sistematika Penulisan Artikel .................................................. 33

Page 8: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

1

BAB IPENDAHULUAN

A. Latar BelakangGuru sebagai pendidik berperan dalam meningkatkan kualitaspendidikan melalui berbagai cara yang profesional. Untuk itu guruharus memiliki kompetensi pendidik yang kreatif dan inovatif,sehingga dapat membentuk peserta didik yang memilikikemandirian serta berkarakter berbasis kehidupan bermasyarakat.Undang-undang RI Nomor 20 tahun 2003 tentang SistemPendidikan Nasional, Pasal 40 Ayat (2) menyatakan bahwapendidik dan tenaga kependidikan berkewajiban memberi teladandan menjaga nama baik lembaga, profesi dan kedudukan dengankepercayaan yang diberikan.Untuk mewujudkan kualitassumberdaya manusia diperlukan guru yang kreatif dan inovatif.Namun kenyataan di lapangan, masih banyak guru yang belumtermotivasi dan terbiasa melakukan penelitian, membuat ataumengembangkan karya kreatif dan inovatif. Salah satu upayauntuk mendorong, memfasilitasi dan mewujudkan kreatifitas daninovasi guru dalam pembelajaran dapat dilakukan melalui lomba.Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung denganarahan dari Direktorat Pembinaan Guru Pendidikan Menengahmemiliki program dalam bentuk perlombaan yang bertujuanuntuk menjaring guru-guru kreatif dan inovatif. Perlombaan inidibatasi bagi guru pendidikan khusus pada satuan pendidikanSekolah Menengah Atas Luar Biasa/Sekolah Menengah KejuruanLuar Biasa (SMALB/SMKLB) berupa karya kreatif dan inovatifdalam pembelajaran. Nilai-nilai kreativitas diwujudkan dalambentuk aktivitas pembelajaran di sekolah yang bermanfaatlangsung untuk membantu peserta didik berkebutuhan khususmencapai

Page 9: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

2

Kemandirian dan kemampuan vokasional pascasekolah/kewirausahaan. Nilai-nilai inovasi diwujudkan dalamprogram penciptaan atas dasar karsa dan nalar guru yang bersifatkonstruktif serta menghasilkan sistem, desain, model/barang, dansejenisnya. Karya cipta tersebut memberikan manfaat langsungdalam pembelajaran.Bentuk aktifitas pembelajaran yang dilombakan bukan merupakankegiatan insidental tetapi program terstruktur berkesinambungandan dapat ditindaklanjuti sebagai program sekolah. Selain ituprogram pembelajaran yang dilombakan hendaknya dilengkapidengan hasil karya inovatif berupa sistem, desain, model/barang,media; laporan hasil penelitian, dan artikel hasil penelitian. Karyaini sekaligus dapat menjadi bukti pencapaian kinerja guru yangdapat digunakan untuk pengembangan profesionalitas.Lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran gurupendidikan khusus jenjang satuan pendidikan menengahbertujuan menggali potensi dan kompetensi guru dalammengembangkan sistem, desain, model/barang, atau mediadalam pembelajaran yang dilakukan melalui penelitian. Hal inidiharapkan dapat meningkatkan kualitas pembelajaran bagipeserta didik berkebutuhan khusus.

B. Dasar HukumLandasan hukum Lomba Karya Kreativitas dan Inovasi dalamPembelajaran Guru Pendidikan Khusus dalam meningkatkanpendidikan di Indonesia adalah:1. Undang-undang RI Nomor 20 tahun 2003, tentang Sistem

Pendidikan Nasional;2. Undang-undang Nomor 8 tahun 2016 tentang Penyandang

Disabilitas,3. Undang-undang Nomor. 14 tahun 2005, tentang Guru dan

Dosen;4. Peraturan Pemerintah Nomor 32 tahun 2013 tentang

Perubahan Standar Nasional Pendidikan;

Page 10: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

3

5. Peraturan Pemerintah Nomor 74 tahun 2008 tentang Guru;6. Keppres Nomor 23 tahun 1976 tentang Hadiah Seni, Ilmu

Pengetahuan, Pendidikan, Pengabdian dan Olahraga;7. Kepmendiknas RI Nomor 162 tahun 2003 tentang Pedoman

Penugasan Guru sebagai Kepala Sekolah;8. Permendiknas Nomor 28 tahun 2010 tentang Penugasan Guru

Sebagai Kepala Sekolah/Madrasah.9. Permendiknas Nomor 32 tahun 2008 tentang Standar

Kompetensi dan Kualifikasi Akademik Guru PendidikanKhusus;

10. Permendiknas Nomor 13 tahun 2007 tentang Standar KepalaSekolah/Madrasah;

11. Permendiknas Nomor 16 tahun 2007 tentang StandarKualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru;

12. Permen PAN dan RB Nomor 16 tahun 2009 tentang JabatanFungsional Guru dan Angka Kreditnya.

13. Permendikbud Nomor 11 tahun 2015 tentang Organisasi danTata Kerja Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

C. Tujuan1. Memotivasi guru pendidikan khusus untuk terus belajar,

dalam meningkatkan kemampuan, keterampilan, kreativitas,dan inovasi pembelajaran bagi peserta didik berkebutuhankhusus yang berkarakter.

2. Menghasilkan karya inovatif dan produk penelitian berupasistem, desain, model/barang, media yang berhubungandengan pembelajaran peserta didik berkebutuhan khusus.

3. Memberikan penghargaan dan pengakuan kepada gurupendidikan khusus yang kreatif dan inovatif dalammelaksanakan aktifitas pembelajaran melalui penelitian ataumenghasilkan karya inovatif sesuai dengan karakteristikpeserta didik berkebutuhan khusus.

Page 11: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

4

D. SasaranSasaran dari kegiatan Lomba Karya Kreativitas dan Inovasi dalampembelajaran Guru Pendidikan Khusus satuan pendidikanmenengah adalah para guru SMALB/SMKLB negeri/swasta baikberstatus sebagai guru Pegawai Negeri Sipil (PNS) maupun guruNon PNS yang merupakan pemenang I tingkat Provinsi.

Page 12: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

5

BAB IIPENGERTIAN DAN ASAS-ASAS KEGIATAN LOMBA

A. Pengertian1. Guru pendidikan khusus adalah guru yang bertugas sebagai

tenaga pengajar di sekolah yang menangani anak-anakberkebutuhan khusus.

2. Guru pendidikan khusus yang kreatif dan inovatif adalah guruyang memiliki kemampuan dalam menghasilkan sistem,desain, model/barang yang berhubungan denganpembelajaran peserta didik berkebutuhan khusus.

3. Lomba Karya Kreativitas dan Inovasi dalam pembelajaranguru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah adalahlomba hasil karya kreatif dan inovatif berbentuk produk karyakreatif inovatif berupa sistem, desain, model/barang, media(disertai dengan petunjuk penggunaan), laporan hasilpenelitian dan artikel hasil penelitian.

4. Petunjuk penggunaan adalah penjelasan tentangpengertian/definisi, tujuan, manfaat, langkah-langkah/prosedur penggunaan, dan keunggulan produk karyakreatif inovatif.

5. Kreativitas adalah kemampuan menemukan,mengembangkan, menciptakan produk karya kreatif inovatifberupa sistem, desain, model/barang, media pembelajaranyang memenuhi kriteria orisinalitas (keaslian karya yangdihasilkan), kebaruan (menemukan karya yang baru atauhasil pengembangan yang sudah ada).

6. Inovasi adalah ide atau gagasan baru yang belum pernah adaatau belum pernah diproduksi sebelumnya.

7. Penelitian adalah suatu cara ilmiah untuk mendapatkan datadengan tujuan dan kegunaan tertentu. Cara ilmiah berartikegiatan penelitian itu didasarkan pada ciri-ciri keilmuan, yaiturasional, empiris dan sistematis.

Page 13: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

6

B. Asas-Asas Kegiatan LombaKegiatan Lomba Karya Kreativitas dan Inovasi dalampembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikanmenengah dilandasi oleh asas-asas sebagai berikut:1. Asas Penghargaan: pemberian penghargaan

diberikan kepada guru kreatif dan inovatif yang memilikikompetensi untuk meneliti, mencipta ataumengembangkan sistem, desain, model/barang, mediapembelajaran bagi pesertadidik berkebutuhan khusus.

2. Asas Keadilan: pelaksanaan lomba kreativitas daninovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusussatuan pendidikan menengah bebas dari kepentingankelompok atau golongan.

3. Asas Akuntabilitas: hasil lomba kreativitas dan inovasidalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuanpendidikan menengah yang dilombakan dapatdipertanggungjawabkan atas dasar kepercayaan padakemampuan dan kreasi yang dimiliki oleh guru.

4. Asas Transparansi: lomba kreativitas dan inovasi dalampembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikanberdasarkan hasil penilaian yang terbuka, obyektif, dan jujurdengan mengikutsertakan semua pihak yangberkepentingan (stakeholders).

5. Asas Motivasi: lomba kreativitas dan inovasi dalampembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikanmemberikan dorongan dan dukungan untuk meningkatkankinerja guru.

6. Asas Promosi: lomba kreativitas dan inovasi dalampembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikandapat dijadikan sebagai wahana aktualisasi karya melaluipublikasi dan mendapatkan Hak Kekayaan Intelektual (HKI).

7. Asas Kesamaan Hak: lomba kreativitas dan inovasi dalampembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan

Page 14: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

7

memberikan kesempatan semua guru pada institusipendidikan khusus.

8. Asas Kebermanfaatan: hasil lomba kreativitas dan inovasidalam pembelajaran yang dilakukan guru pendidikan khusussatuan pendidikan menengah memiliki nilai guna untukmengembangkan potensi peserta didik berkebutuhan khususdan menjadi inspirasi bagi teman sejawat.

9. Asas Realita: kreativitas dan inovasi dalam pembelajaranpada satuan pendidikan menengah merupakan kegiatan yangdilaksanakan oleh guru pendidikan khusus.

10. Asas Keberlanjutan: hasil dari lomba kreativitas dan inovasidalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuanpendidikan menengah harus dapat dikembangkan lebih lanjutsebagai peningkatan profesionalitas guru.

Page 15: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

8

Page 16: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

99

BAB III PERSYARATANPESERTA

A. Persyaratan Umum1. Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.2. Setia dan taat kepada Pancasila dan Undang-Undang Dasar

1945.3. Memiliki moralitas, kepribadian dan kelakuan yang baik.4. Peserta adalah guru pendidikan khusus satuan pendidikan

menengah (bukan Kepala Sekolah) yang dibuktikan denganSK Penugasan dari Kepala Sekolah/Yayasan.

5. Guru SMALB/SMKLB6. Belum pernah terkena hukuman disiplin pegawai (dibuktikan

dengan surat keterangan dari atasan/yayasan).7. Belum pernah menjadi juara I, dalam lomba yang sejenis di

tingkat provinsi.8. Memiliki kualifikasi akademik minimal sarjana (S1) atau

diploma 4 (D-IV).9. Setiap Provinsi hanya mengirimkan 1 (satu) orang peserta

yang merupakan Juara I lomba Tingkat Provinsi tahun 2018.10. Melampirkan Surat Keterangan dan Piagam Penghargaan

sebagai Juara I Tingkat Provinsi (SK Gubernur/Kepala DinasProvinsi).

B. Persyaratan KhususPersyaratan khusus yang harus dipenuhi peserta adalah:1. Setiap guru mengirimkan hasil karya kreatif dan inovatif

berupa sistem, desain, model/barang, media; laporan hasilpenelitian, dan artikel hasil penelitian dan harusdipresentasikan di depan tim penilai.

2. Hasil karya kreatif dan inovatif berupa sistem, desain,model/barang, media harus disertai dengan petunjukpenggunaan dan tidak membahayakan bagi peserta didik;laporan hasil penelitian, dan artikel hasil penelitian.

Page 17: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

1010

3. Setiap karya produk kreatif dan inovatif harus memiliki nilaiorisinalitas (keaslian dan kebaruan) serta belum pernahdipublikasikan.

4. Setiap guru hanya boleh mengirimkan 1 (satu) karya kreatifinovatif berbentuk hasil karya kreatif dan inovatif berupasistem, desain, model/barang, media; laporan hasil penelitian,dan artikel hasil penelitian.

5. Laporan hasil karya kreatif dan inovatif yang berupa sistem,desain, model/barang, media; laporan hasil penelitian, danartikel hasil penelitiandikirim dalam bentuk 1 hardcopy dan 1 softcopy ke DirektoratPembinaan Guru Pendidikan Menengah.

6. Menyerahkan artikel hasil penelitian dan hasil karya kreatifdan inovatif berupa sistem, desain, model/barang, media;laporan hasil penelitian, dan artikel hasil penelitianpembelajaran harus mengikuti format lampiran 6

7. Dokumen telah diterima panitia paling lambat 31 Juli 2018Persyaratan tersebut di atas, harus dijadikan bahan acuandasar untuk mengikuti lomba kreativitas dan karya inovasidalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuanpendidikan menengah.

C. Bentuk Lomba Hasil Karya Kreativitas dan InovasiKarya yang dilombakan adalah produk karya kreatif dan inovatifberupa sistem, desain, model/barang, media pembelajaran yangsudah dilakukan disertai petunjuk penggunaan; laporan hasilpenelitian, dan artikel hasil penelitian.

D. Materi Lomba Karya Kreativitas dan InovasiMateri yang dilombakan adalah karya kreatif dan inovatif berupasistem, desain, model/barang, media pembelajaran yang sudahdilakukan disertai petunjuk penggunaan; laporan hasil penelitian,dan artikel hasil penelitian untuk mendukung pembelajaran baikakademik, non akademik dan pengembangan vokasionalkewirausahaan.

Page 18: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

1111

E. Tata Cara Perlombaan1. Kepala SMALB/SMKLB menyeleksi guru berdedikasi

berdasarkan persyaratan dan kriteria sesuai denganpedoman, untuk diajukan ke Dinas Pendidikan danKebudayaan Provinsi Lampung

2. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampungmelakukan seleksi untuk menetapkan 1 (satu) orang calonpeserta terbaik untuk mengikuti lomba kreatifitas daninovasi pembelajaran guru berdedikasi tingkat nasional, danselanjutnya dokumen administrasi yangbersangkutan (sesuai persyaratan administrasi yang diminta)dikirim paling lambat tanggal 31 Juli 2018 (cap pos) kealamat:

Direktur Pembinaan Guru Pendidikan Menengah,Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan,Up. Kasubdit PK, PLK, dan SPILN.Kompleks Kemdikbud Gedung D Lantai 12Jl. Jenderal Sudirman Pintu 1, SenayanJakarta 10270Telp. (021) 57974109

3. Jika guru SMA/SMK mengalami kendala pendaftaran lombaguru berdedikasi tingkat provinsi karena keterbatasan akses,maka dapat mendaftarkan diri melalui email:[email protected] paling lambat 31 Mei 2018 dengantetap memenuhi persyaratan sebagaimana yang diatur dalampanduan lomba dan hasil pendaftaran lewat email diserahkanke Dinas Pendidikan Provinsi.

4. Subdit PK, PLK, dan SPILN Dirjen GTK Kemdikbudmelaksanakan kegiatan lomba guru berdedikasi tingkatnasional untuk menetapkan juara I, II, dan III.

5. Alur penyelenggaraan perlombaan guru berdedikasi tingkatnasional secara keseluruhan dapat digambarkan sebagaiberikut.

Page 19: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

1212

Dit. PembinaanGuru DikmenPenjaringan

online

Dit. Pembinaan Guru Dikmen(Menerima Dokumen Peserta

Lomba)

DINAS PROVINSI(SK Gubernur/ DinasPendidikan Provinsi)

Dit. Pembinaan Guru Dikmen(Pelaksanaan Lomba Dedikasi

Nasional)

NASIONAL(SK Menteri Kemdikbud)

Juara I

Juara II

Juara III

SEKOLAH(SK Kepala Sekolah)

Guru

Gambar 1. Alur Penyelenggaraan Perlombaan

Page 20: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

1313

BAB IVPENILAIAN

A. PenilaianKomponen yang dinilai dalam lomba karya kreatif dan inovatifdalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikanmenengah meliputi:1. Penilaian Produk

Aspek yang dinilai Kriteria Penilaiana. Judul Karya Kreatif

InovatifOriginal, jelas, mudah dipahami

b. Desain Produk Ada model, ada gambar, mudahdipahami, penampilan produk

c. Langkah-langkahPembuatan Produk

Persiapan alat, persiapan bahan,pembuatan desain karya, prosespembuatan dan pengemasan

d. KebermanfaatanProduk

Mendukung proses pembelajaranbagi peserta didik berkebutuhankhusus, mendukungpengembangan kewirausahaansekolah, dan menginspirasiteman sejawat.

e. Bahan dan alat Tidak membahayakan bagipengguna Tidak membahayakanlingkungan

f. Pembiayaan Adanya rincian anggaranpengembangan produk

Page 21: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

2. Penilaian Laporan Hasil PenelitianAspek yang dinilai Kriteria Penilaian

a. Judul Penelitian Menggambarkan secara operasionalmasalah yang akan diteliti

b. Latar Belakang 1) Menggambarkan kondisi pesertadidik dan masalah nyata yangterjadi di lapangan,

2) Menggambarkan penting danmendesaknya masalah untuksegera dipecahkan

3) Mengungkapkan bahwa produkyang akan dihasilkan dapatmengatasi masalah pembelajaran

4) Mendukung pengembangankewirausahaan sekolah

c. RumusanMasalah

Dirumuskan secara jelas, spesifik danoperasional

d. Tujuan danManfaat

1) Rumusan tujuan berdasarpermasalahan yang ingindipecahkan

2) Bermanfaat bagi prosespembelajaran

3) Mendukung pengembangankewirausahaan

e. Kajian Pustaka 1) Relevan/mendukung denganpokok permasalahan yang akandipecahkan

2) Pengutipan sesuai dengan aturanbaku

f. MetodePenelitian

1) Menunjukkan proses/alurpenelitian yang logis.

2) Waktu, lama, dan tempat3) Menjelaskan bahan dan alat yang

digunakan4) Teknik untuk memperoleh

14

Page 22: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

1515

Aspek yang dinilai Kriteria Penilaiandata/informasi

5) Kejelasan analisis kebutuhandengan pengembangan produk

g. Hasil Penelitian 1) Menjawab permasalahanpenelitian

2) Menjawab tujuan penelitian3) Mendeskripsikan hasil penelitian4) Analisis hasil menggambarkan

solusi dalam pembelajaran bagipeserta didik berkebutuhankhusus

5) Analisis hasil dalam mendukungpengembangan kewirausahaan disekolah

h. Pendukung 6) Lembar Pengesahan dari DinasPendidikan Provinsi atau pejabatyang berwenang,

7) Lembar Pernyataan Keaslianbermeterai.

8) Jadwal penelitian jelasmenggambarkan waktupelaksanaan

9) Kompetensi personalia penelitidan perannya dalam penelitian

i. Tindak Lanjut Publikasi hasil penelitian3. Penilaian Artikel Hasil Penelitian

a) Judulb) Abstrakc) Pendahuluand) Metode penelitiane) Hasil dan pembahasanf) Kesimpulang) Daftar pustaka

Page 23: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

1616

4. Penilaian Presentasi Hasila) Penampilanb) Penguasaan teknologi informasic) Kemampuan menyampaikand) Penguasaan substansie) Tanya jawabf) Ketepatan waktu

B. Tim PenilaiTim penilai lomba dibentuk oleh Direktorat Pembinaan GuruDikmen yang terdiri dari unsur Akademisi, Asosiasi ProfesiPendidikan Khusus Indonesia (APPKhI), Pusat Pendidikan danPelatihan Pendidik dan Tenaga Kependidikan (P4TK), LembagaPenjaminan Mutu Pendidikan (LPMP), Pemerhati Pendidikan danSub Direktorat Pendidikan Khusus, Pendidikan Layanan Khususdan SPILN Direktorat Pembinaan Guru Pendidikan Menengah

C. Ketentuan Khusus Lainnya1. Peserta mentaati ketentuan yang ditetapkan panitia.2. Panitia tidak bertanggungjawab jika dikemudian hari ada

gugatan dari pihak lain berkaitan dengan karya lomba.3. Hak cipta atas karya tetap menjadi milik peserta, sedangkan

Direktorat Pembinaan Guru Pendidikan Menengah berhakuntuk menggandakan, mempublikasikan, mendiseminasikan,dan mendistribusikan karya yang terpilih.

4. Keputusan tim penilai tidak dapat diganggu gugat.

D. Kriteria PenilaianKriteria penilaian mencakup seluruh aspek yang harus dinilaidalam Lomba Karya Kreativitas dan Inovasi dalam pembelajaranguru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah.

Bobot setiap komponen penilaian disajikan dalam tabel berikut:

Page 24: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

1717

Tabel 3. Komponen dan Bobot Penilaian

No. Komponen Penilaian Bobot

1 Karya Produk Kreatif Inovatif (NPK) 252 Laporan Tertulis Hasil Penelitian

(NHP)25

3 Artikel Hasil Penelitian (NAP) 204 Presentasi (NPR) 30

Total Penilaian 100

Nilai Akhir = (NPKx 25) + (NHPx25) + (NAPx20)+(NPRx30)100

Keterangan:NPK = Nilai Karya Produk Kreatif dan InovatifNHP = Nilai Hasil PenelitianNAP = Nilai Artikel Hasil PenelitianNPR = Nilai Presentasi

E. PemenangPemenang Lomba Karya Kreativitas dan Inovasi dalampembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikanmenengah ditentukan oleh hasil penilaian, dengan predikat Juara I,II, dan III.

F. Penghargaan1. Penghargaan diberikan kepada guru kreatif dan inovatif yang

memiliki kompetensi untuk menciptakan atau menghasilkansistem, desain, model/barang, media pembelajaran dankewirausahaan bagi peserta didik berkebutuhan khusus yangmencerminkan keunggulan nilai produk pendidikan dan terkaitdengan pelaksanaan tugas atau misi tenaga pendidik.

Page 25: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

1818

2. Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan melaluipanitia lomba karya kreativitas dan inovasi dalampembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikanmenengah memberikan hadiah yang tidak mengikat dansesuai dengan anggaran yang telah ditetapkan.

3. Penghargaan kepada guru pendidikan khusus pemenanglomba akan diberikan hadiah berupa:a. Juara I mendapatkan Piagam Penghargaan beserta uang

pembinaan.b. Juara II mendapatkan Piagam Penghargaan beserta uang

pembinaan.c. Juara III mendapatkan Piagam Penghargaan beserta

uang pembinaan.

Page 26: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

1919

BAB VSISTEMATIKA DAN FORMAT PENULISAN LAPORAN

A. Karya Produk Kreatif InovatifJudul/CoverLembar Pengesahan (Disahkan oleh Dinas Pendidikan Provinsi)Pernyataan Keaslian bermaterai Rp. 6.000 (enam ribu rupiah)Ringkasan karya inovatifJudul Karya Kreatif InovatifDesain ProdukLangkah-langkah pembuatan produkKebermanfaatan produkBahan dan AlatFoto ProdukCD Penggunaan (Tutorial)Pembiayaan

B. Sistematika Penulisan Laporan hasil penelitian1. Sistematika penulisan mengikuti tata aturan penulisan Laporan

Penelitian2. Adapun sistematika penulisan sebagai berikut:Halaman Judul/CoverLembar Pengesahan disahkan oleh Dinas PendidikanPernyataan Keaslian bermaterai Rp. 6.000 (enam ribu rupiah)Kata PengantarAbstrakDaftar isiDaftar lampiran

BAB I. PENDAHULUANA. Latar BelakangB. Rumusan MasalahC. Tujuan dan Manfaat

BAB II. KAJIAN PUSTAKA

Page 27: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

2020

Kajian teori sesuai topik yang dibahas dalampembelajaran peserta didik berkebutuhan danpengembangan kewirausahaan di sekolah

BAB III. METODE PENELITIANA. Lokasi PenelitianB. Waktu PenelitianC. Subyek PenelitianD. Metode Penelitian1. Analisis Kebutuhan2. Pengembangan Produk

BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIANA. Hasil PenelitianB. Pembahasan Penelitian

BAB V. KESIMPULANDaftar PustakaLampiran

C. Sistematika Artikel Hasil PenelitianJudul AbstrakPendahuluanMetode PenelitianHasil dan Pembahasan PenelitianKesimpulanDaftar Pustaka

Page 28: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

21

BAB VIPELAKSANAAN DAN PEMBIAYAAN

A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan1. Tingkat Provinsi

Lomba Karya Kreativitas dan Inovasi dalam pembelajaranguru pendidikan khusus satuan pendidikan menengahdilaksanakan oleh Dinas Pendidikan dan KebudayaanProvinsi Lampung dijadwalkan pada tanggal 28 s.d. 30 Juni2018 yang mengacu pada pedoman ini.

2. Tingkat NasionalLomba Karya Kreativitas dan Inovasi dalam PembelajaranGuru Pendidikan Khusus satuan pendidikan menengahTingkat Nasional akan dilaksanakan di Jakarta pada BulanAgustus.

B. PembiayaanPembiayaan penyelenggaraan Lomba Karya Kreativitas danInovasi dalam Pembelajaran Guru Pendidikan Khusus satuanpendidikan menengah Tingkat Nasional dibebankan padaAnggaran Tahun 2018 Direktorat Pembinaan Guru PendidikanMenengah, Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan,Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

C. Rangkaian Kegiatan1. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan

Rangkaian Kegiatan Lomba Karya Kreativitas dan Inovatifdalam Pembelajaran Guru Pendidikan Khusus satuanpendidikan menengah tahun 2018 sebagai berikut:

Page 29: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

Tebel 6.1. Jadwal Pelaksanaan KegiatanNo Kegiatan

Waktu PelaksanaanMaret April Mei Juni Juli Agustus

2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 41. Pengiriman Pedoman

Lomba ke Dinas Provinsi2. Seleksi di tingkat Sekolah3. Pendaftaran Online4. Seleksi di Tingkat Provinsi5. Pengiriman dokumen guru

ke Tingkat Pusat6. Undangan Calon Peserta

Lomba7. Pelaksanaan Lomba di

Tingkat Nasional

22

Page 30: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

23

BAB VIIPENUTUP

Pedoman ini disusun sebagai acuan bagi semua pihak yang terkaitdalam melaksanakan Kegiatan Lomba Karya Kreativitas dan Inovasidalam Pembelajaran Guru Pendidikan Khusus satuan pendidikanmenengah.Dukungan dari Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota dan semua pihakdiperlukan untuk memaksimalkan keikutsertaan peserta Lomba KaryaKreativitas dan Inovasi dalam Pembelajaran Guru Pendidikan Khusussatuan pendidikan menengah dalam mengembangkan pembelajarandan kewirausahaan. Pedoman Lomba Karya Kreativitas dan Inovasidalam Pembelajaran Guru Pendidikan Khusus satuan pendidikanmenengah perlu disebarluaskan dan diatur pelaksanaannya olehmasing-masing Provinsi, sehingga manfaat kegiatan ini dapatdirasakan seluruh daerah secara maksimal.

Page 31: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

24

Page 32: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

25

Lampiran : 1.Sampul Muka (Cover)

Sampul muka warna sampul orange, dengan menyebutkan bidang sepertidi dalam tabel. Format selengkapnya seperti contoh berikut:

LOMBA KARYA KREATIVITAS DAN INOVATIFDALAM PEMBELAJARAN

GURU PENDIDIKAN KHUSUSSATUAN PENDIDIKAN MENENGAH

Logo DinasPendidikan Provinsi

JUDUL KARYA

Nama : ...................................

SEKOLAH ........................DINAS PENDIDIKAN PROVINSI ..................

TAHUN 2018

Page 33: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

26

Lampiran : 2. Contoh Lembar Pengesahan

HALAMAN PENGESAHANLOMBA KARYA KREATIVITAS DAN INOVASI

DALAM PEMBELAJARANGURU PENDIDIKAN KHUSUS SATUAN PENDIDIKAN MENENGAH

Judul Karya : ...............................................Bidang Kajian : Pendidikan Khusus*Identitas

a. Nama Lengkap : ...............................................b. NIP/NUPTK : ...............................................c. Jabatan Fungsional : ...............................................d. Alamat rumah : ...............................................e. Nomor Telp./HP : ...............................................f. Alamat Surat (e-mail) : ...............................................g. Sekolah/Lembaga :...............................................h.Alamat Sekolah/Lembaga :...............................................

: ...............................................Lama Pelaksanaan : ...............................................

.........................,............. 2018Peneliti/pelaksana,

........................................................NIP/NIY.

Mengetahui,

Kepala Dinas Pendidikan Kepala Sekolah

........................................... ......................................NIP NIP/NIY.

Page 34: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

27

…….…….

Lampiran : 3. Contoh Pernyataan Keaslian Karya

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA KREATIF DAN INOVATIF

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : ......................................................................NIP/NIY : ......................................................................

NUPTK : ......................................................................Sekolah/Lembaga : ......................................................................Dinas Pendidikan Provinsi : ......................................................................Judul Karya Kreatif Inovatif : .......................................................................

: .......................................................................

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa karya inovatif kreatif yang saya tulisini benar merupakan hasil karya saya sendiri dan bukan merupakanpengambilalihan tulisan atau pikiran orang lain yang saya akui sebagai hasiltulisan atau pikiran sendiri.Apabila dikemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan bahwa karya inibukan hasil saya sendiri, maka saya bersedia menerima sanksi atasperbuatan tersebut sesuai ketentuan hukum yang berlaku.

………………., 2018Yang membuat pernyataan

…………………

MeteraiRp. 6.000

Page 35: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

28

Lampiran : 4. Tata Cara Penulisan Daftar Pustaka

Sistem Harvard menggunakan nama penulis dan tahun publikasi denganurutan pemunculan berdasarkan nama penulis secara alfabetis. Publikasidari penulis yang sama dan dalam tahun yang sama ditulis dengan caramenambahkan huruf a, b, atau c dan seterusnya tepat di belakang tahunpublikasi (baik penulisan dalam daftar pustaka maupun sitasi dalam naskahtulisan). Alamat Internet ditulis menggunakan huruf italic. Terdapat banyakvarian dari sistem Harvard yang digunakan dalam berbagai jurnal di dunia.

Contoh Penulisan Daftar Pustaka Sistem Harvard (author-date style:Buller, H. and Hoggart, K. (1994a). 'New drugs for acute respiratory distresssyndrome', New England Journal of Medicine, vol. 337, no. 6, pp. 435-439.Buller, H. and Hoggart, K. (1994b). ‘The social integration of British homeowners into French rural communities’, Journal of Rural Studies, 10, 2, 197–210.Dower, M. (1977). ‘Planning aspects of second homes’, in J. T. Coppock(ed.), Second Homes: Curse or Blessing?, Oxford, Pergamon Press,pp.210–37.Palmer, F. R. (1986). Mood and Modality, Cambridge, Cambridge UniversityPress.Grinspoon, L. & Bakalar, J.B. (1993). Marijuana: the forbidden medicine,Yale University Press, London.

Contoh melakukan perujukan sumber pustaka dalam naskah tulisan :

"Smith (1983) menemukan bahwa tumbuhan pengikat N dapat diinfeksi olehbeberapa spesies Rhizobium yang berbeda”."Integrasi vertikal sistem rantai pasokan dapat menghemat total biayadistribusi antara 15% sampai 25 % (Smith 1949, Bond et al. 1955, Jones danGreen 1963).""Walaupun keberadaan Rhizobium normalnya mampu meningkatkanpertumbuhan kacang-kacangan (Nguyen 1987), namun telah didapat pulahasil yang berbeda bahkan berlawanan (Washington 1999)."

Page 36: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

29

Lampiran : 5

BIODATA PESERTALOMBA KARYA KREATIVITAS DAN INOVASI

DALAM PEMBELAJARANGURU PENDIDIKAN KHUSUS SATUAN PENDIDIKAN MENENGAH

(Diketik atau ditulis dengan huruf kapital dan tinta hitam)

Pas foto6 bulan terakhir

(warna)4x6

I. Identitas1. Nama Lengkap : …………………………………….………………..2. NIP/NIY : …………………………………….………………..3. NUPTK : …………………………………….………………..4. Jabatan fungsional : …………………………………….………………..5. Pangkat dan Golongan : …………………………………….………………..6. Tempat/Tanggal Lahir : …………………………………….………………..7. Jenis Kelamin : Laki-laki/perempuan *8. Agama : …………………………………….………………..9. Sekolah : …………………………………….………………..10. Alamat Sekolah : …………………………………….………………..11. Telp./Fax/Email : …………………………………….………………..12. Alamat

a. Jalanb.Kelurahan/Desac. Kecamatand. Kabupatene. Provinsi

13. Rumah

: …………………………………….………………..: …………………………………….………………..: …………………………………….………………..: …………………………………….………………..: …………………………………….………………..

a. Alamat : …………………………………….………………..b. Telp/HP : …………………………………….………………..c. e-mail : …………………………………….………………..

*) Coret yang tidak perlu.

Page 37: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

30

Catatan : BIODATA BUKAN LAMPIRAN PORTOFOLIO SERTIFIKASI.

Page 38: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

31

II. RIWAYAT PENDIDIKANPendidikan di dalam dan di luar negeri

No. Tingkat Pendidikan Jurusan Tahun InstitusiPendidikan

1. SD2. SMP3. SLTA

4.

Perg TinggiD1D2/SGPLBD3S1/D4S2S3

III. PELATIHAN ( 3 tahun terakhir)Pelatihan di dalam dan di luar negeri

No. Nama Diklatyang diikuti

LamaDiklat Tahun Institusi

Penyelenggara Tempat

12345

Demikian keterangan ini dibuat dengan sebenar-benarnya.

…....................... 2018

( .................................)

Page 39: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

31

Lampiran 6: Laporan Hasil Penelitian

Adapun sistematika penulisan sebagai berikut:a. Halaman Judul/Coverb. Lembar Pengesahan disahkan oleh Dinas Pendidikanc. Pernyataan Keaslian bermaterai Rp. 6.000 (enam ribu rupiah)d. Kata Pengantare. Abstrakf. Daftar isig. Daftar lampiranh. Judul Penelitian

BAB I : PENDAHULUANA. Latar Belakang

Latar belakang memuat uraian kondisi peserta didik danmasalah pembelajaran yang terjadi di dalam kelas,identifikasi dan analisis masalah, akar penyebab masalah,dan pentingnya masalah tersebut untuk diatasi melaluisolusi yang ditawarkan.

B. Rumusan MasalahRumusan masalah berisi hasil identifikasi dan analisismasalah sebagai rumusan masalah ditulis dalam kalimattanya. Masalah tersebut akan dipecahkan melaluipenelitian

C. Tujuan dan ManfaatTujuan penelitian dan manfaat ditulis sesuai denganrumusan masalah dalam pembelajaran danpengembangan kewirausahaan. Tujuan Penelitianberbeda dengan tujuan pembelajaran.

BAB II : KAJIAN PUSTAKAKajian pustaka berisi uraian teori, pendapat pakar, dan ataupengalaman nyata yang berkaitan dengan permasalahan yangditeliti dan tindakan yang akan dilakukan.Kajian pustaka sesuai karya kreatif inovatif dalampembelajaran peserta didik berkebutuhan dan pengembangankewirausahaan di sekolah.

Page 40: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

32

BAB III : METODE PENELITIANA. Lokasi PenelitianB. Waktu PenelitianC. Jadwal PenelitianD. Subyek PenelitianE. Metode Penelitian

1. Analisis Kebutuhan2. Pengembangan Produk

BAB IV : HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIANA. Hasil Penelitian (Deskripsi hasil penelitian diperoleh dari

proses pengolahan dan analisis data)B. Pembahasan Penelitian (Deskripsi temuan penelitian yang

dianalisis dengan teori yang digunakan oleh peneliti)

BAB V : KESIMPULANBerisi uraian singkat tentang kesimpulan dan saran sertatindak lanjut. Kesimpulan mengacu pada rumusan masalah,saran mengacu pada hasil penelitian dan tindak lanjutmengarah pada temuan penelitian.

Daftar PustakaDaftar semua referensi atau rujukan (buku, artikel, jurnal,dokumen resmi, dll) yang digunakan sebagai acuan penelitian,ditulis secara konsisten mengikuti aturan tertentu (biasanyamencakup nama penulis, tahun penerbitan, judul buku, namajurnal dan nomor/edisi/volume, nama kota penerbit, namapenerbit).

Lampiran

Lembar observasi, instrumen penelitian, hasil kegiatan belajar, hasil tes,foto dan atau video yang menggambarkan proses berlangsungnyapenelitian, dan dokumen lain yang dianggap perlu dilampirkan

Page 41: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

33

Lampiran 7 : Sistematika Penulisan Artikel

SISTEMATIKA PENULISAN ARTIKEL

Artikel dibatasi maksimum 10 halaman, font Times New Roman 11 danmengikuti sistematika sebagai berikut:

1. JUDUL ARTIKEL (maksimum 12 kata)Judul hendaknya menggambarkan isi pokok tulisan secara ringkas danjelas. Tidak harus sama dengan judul Penelitian atau Hasil Karya Cipta.

2. NAMA PENULISNama-nama penulis dituliskan tanpa gelar tepat dibawah judul, disertaidengan alamat sekolah penulis, alamat email, serta catatan kaki untukpenulis korespondensi.

3. ABSTRAK (maksimum satu halaman)Abstrak ditulis dalam Bahasa Indonesia. Abstrak berisi tidak lebih dari250 kata dan merupakan intisari seluruh tulisan yang meliputi: latarbelakang, tujuan, Metode, hasil dan kesimpulan. Ditulis dengan jarakbaris 1,0 spasi. Di bawah abstrak disertakan 3-5 kata-kata kunci(keywords).

4. PENDAHULUANPendahuluan meliputi latar belakang, rumusan, tujuan dari kegiatanpenelitian serta manfaat dan potensinya, merujuk dari berbagai sumberpustaka,pandangan singkat dari para penulis/peneliti lain yang pernahmelakukan pembahasan topik terkait untuk menerangkan kemutakhirandan kreativitas substansi karya.

5. METODE PENELITIANSecara umum, metode berisi tentang bagaimana penelitian atau karyacipta dilakukan baik survei/observasi/pengukuran dilakukan termasukwaktu, lama, dan tempat. Di samping itu juga menjelaskan bahan danalat yang digunakan, teknik untuk memperoleh data/informasi, sertacara pengolahan data dan analisis yang dilakukan.

Page 42: PEDOMAN - disdikbud.lampungprov.go.id · pedoman lomba karya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran guru pendidikan khusus satuan pendidikan menengah provinsi …

34

6. HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIANBagian ini menjelaskan tentang data yang diperoleh darisurvei/observasi/pengukuran dan analisisnya. Data dapat dijelaskandalam bentuk tabel dan atau gambar. Interpretasi dan ketajamananalisis dari penulis/Peneliti terhadap hasil yang diperoleh, termasukpembahasan tentang pertanyaan yang timbul dari hasil observasi sertadugaan ilmiah yang dapat bermanfaat untuk kelanjutan bagi penelitianmendatang. Hasil dan pembahasan juga memuat pemecahan masalahyang berhasil dilakukan, perbedaan dan persamaan dari hasilpengamatan terhadap informasi yang ditemukan dalam berbagaipustaka (penelitian terdahulu).

7. KESIMPULANSecara umum kesimpulan menunjukkan jawaban atas rumusanmasalah yang telah dikemukakan dalam pendahuluan.

8. DAFTAR PUSTAKADaftar pustaka berisi informasi tentang sumber pustaka yang telahdirujuk dalam tubuh tulisan. Untuk setiap pustaka yang dirujuk dalamnaskah harus muncul dalam daftar pustaka.

Lampiran 8 : Petunjuk Penggunaan Produk Kreatif Inovatif1. Judul karya2. Tujuan3. Gambar dan deskripsi produk4. Langkah-langkah penggunaan produk5. Profil Peneliti

Lampiran 9 : Pembiayaan1. Biaya bahan dan alat2. Biaya proses produk3. Biaya uji coba produk4. Biaya pengemasan5. Biaya publikasi dan promosi


Recommended