6
Denmark Zulfa Maharani E XII IPS 3

Denmark

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Denmark

Denmark

Zulfa Maharani EXII IPS 3

Page 2: Denmark

• Capital: Copenhague• Surface: 43 094 km² • Currency: Euro• Official Language: Denmark (Danish)• Negara maju

Page 3: Denmark

EkonomiEkonomi Denmark terutama difokuskan pada sumber daya manusianya.

Sektor publik besar (30% dari seluruh pekerjaan tenaga kerja untuk negara) dibiayai oleh salah satu pajak tertinggi di dunia.

•Denmark ditopang oleh dua pilar utama, yaitu pajak dan jaminan sosial. Anggaran pemerintah merupakan komposisi dan proporsi pengelolaan pajak yang disalurkan kembali ke masyarakat dengan mengadakan kesejahteraan sosial, fasilitas publik , kesehatan yang baik, dana pensiun dan pendidikan.•Menurut World Bank Economic Forum, IMD dan The Economist, Denmark merupakan salah satu negara dengan perekonomian yang paling bersaing di dunia.

Page 4: Denmark

SDA3. PeternakanSentra peternakan sapi di dunia salah satunya terdapat di Denmark.

4. PariwisataDi Denmark, pariwisata adalah industri terbesar di bidang jasa. Setiap tahunnya, rata-rata kedatangan turis ke Denmark mencapai 2 juta orang.

Di Denmark, kebanyakan orang orang telah menggunakan infrastruktur “Berteknologi Hijau” seperti Nanoteknologi dan teknologi yang ramah lingkungan lainnya

Page 5: Denmark

Politics• Kerajaan Denmark adalah sebuah monarki konstitusional.

• Kewenangan eksekutif dilaksanakan atas nama raja oleh perdana menteri dan menteri kabinet yang memimpin departemen.

• legislatif, yang mampu membuat undang-undang tentang masalah apapun dan tidak terikat oleh keputusan pendahulunya).

• Pemilu parlemen harus diadakan setidaknya tiap 4 tahun

Page 6: Denmark

Hub. Bilateral RI - Denmark• peluang-peluang untuk meningkatkan kerja sama di berbagai bidang terutama dalam

perdagangan, ekonomi hijau, dan infrastruktur. Kita berniat mengembangkan infrastruktur maritim dan Denmark salah satu negara terdepan dalam ekonomi hijau dan infrastruktur maritim

• Beberapa teknologi Denmark telah diterapkan di Indonesia , termasuk pompa berkualitas tinggi di Pluit , Jakarta , untuk mencegah banjir di daerah tersebut . Negara ini juga mengembangkan teknologi untuk membatasi insiden di sektor minyak dan gas , dan untuk mengurangi polusi udara di kilang dan mengubah gas berbahaya menjadi " komoditas yang berharga " .