15
Sharia Economic Department “LKS & Transaksi Syariah” Proudly Present.......... ركاة ب هو ل ل ا ه م ح م ور ك ي ل ع لام س ل ا

Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

Sharia Economic Department

“LKS & Transaksi Syariah”

Proudly Present..........

وبركاة الله ورحمة عليكم السالم

Page 2: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH dan

TRANSAKSI SYARIAH

Created By:

Ana Masyfua’tul WardahNur Rahmawati

Zumarotur RosyidahJulaidi

FAKULTAS AGAMA ISLAMJURUSAN EKONOMI SYARIAH

UNIVERSITAS SUNAN GIRI SURABAYA

Page 3: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

Lembaga Keuangan Syariah

Pengertian LKSRegulasi UU Tentang LKS

Ruang Lingkup LKS

Prinsip LKS

Jenis LKSNext

Page 4: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

Regulasi Undang-undang

UU No.14 Th1967 Tentang Pokok-Pokok Perbankan

Baik Konvensional maupun syariah, adalah: Lembaga Keuangan adalah semua badan yang melalukan kegiatan-kegiatan

di bidang keuangan dengan menarik uang dari masyarakat dan menyalurkan uang tersebut kembali ke masyarakat.

Lembaga Keuangan menyalurkan kredit kepada nasabah atau menginvestasikan dananya dalam surat berharga di pasar keuangan.

Lembaga Keuangan menawarkan bermacam-macam jasa keuangan seperti asuransi, dana pensiun penyimpanan barang berharga, penyediaan mekanisme untuk pembayaran, dan transfer dana.

Bila kita ingin membahas lembaga keuangan syari’ah di Indonesia, kita harus memutar sejarah, balik ke tahun 1992. Ketika pemerintah

menerbitkan UU Perbankan No. 7 dan Peraturan Pemerintah No. 72 Tahun 1992 tentang perbankan dengan prinsip bagi hasil. Kemudian

pembaharuan tahun 1998 tentang Perbankan.Back

Page 5: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

Lembaga Keuangan Syariah (LKS)adalah badan us

aha yang kekayaan utamanya berbentuk 

aset  keuangan, memberikan  kredit

dan menanamkan dananya dalamsurat

berharga, serta menawarkan jasa keuangan lain

seperti simpanan, asuransi,investasi,

pembiayaan, dll yang berdasarkan prinsip

syariah dan tidak menyalahi dewan syariah

nasional

Pengertian LKS

Page 6: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

Para Ulama’

Para Praktisi

Para Ahli Bidang Muamalah SyariahMenumbuhkembangkan nilai-nilai syariah dalam

kegiatan perekonomian

Mengeluarkan fatwa atas jenis-jenis kegiatan keuangan

Mengeluarkan fatwa atas produk dan jasa keuangan syariah

Mengawasi penerapan fatwa yang telah dikeluarkanBack

DEWAN SYARIAH

NASIONAL

MUI

Page 7: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

Ruang Lingkup LKSPERANAN LEMBAGA KEUANGAN SYARIAHa. Pengalihan Aset (Assets Transmutation)

b. Likuiditas (Liquidity)

c. Realokasi Pendapatan (Income Reallocation)

d. Transaksi (Transaction)

Secara umum, peran LKS adalah sebagai Lembaga Intermediasi Keuangan

Unit Surplus:Perusahaa

n Pemerinta

hRumah Tangga

Unit Defisit:

Perusahaan Pemerintah

Rumah Tangga

Bank UmumBPRReksadanaP. AsuransiP. Dana PensiunDan Lain-Lain

Sekuritas

Sekunder

Sekuritas

Primer

Pembiayaan

K redit

Arus Tabungan

Page 8: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

Jasa-Jasa Penyedia Finansial

Kedudukan Lembaga Keungan

Dalam Sistem Perbankan

Kedudukan Lembaga Keuangan

Dalam Sistem Moneter

FUNGSI LEMBAGA

KEUANGAN

Kedudukan Lembaga Keuangan

Dalam Sistem Finansial

Fungsi Penyimpanan Kekayaan

Fungsi Tranmutasi Kekayaan

Fungsi Likuiditas

Fungsi Pembiayaan/ Kredit

Fungsi Pembayaran

Fungsi Diversifikasi Risiko

Fungsi Manajemen Portofolio

Fungsi Kebijakan

Fungsi Tabungan

Back

Page 9: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

Jenis

Lembaga Keuangan

Syariah

Bank

Non Bank

Bank Umum Syariah

Unit Syariah

Bank Pembiayaan

Rakyat Syariah (BPRS)

Pegadaian

Asuransi

Pasar Modal: Saham dan Obligasi

Reksadana

MLM

Pasar Uang

DPLK

Kartu Kredit

BMT, DLL

Back

Page 10: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

PRINSIP-PRINSIP LKS

a. Prinsip At Ta’awun ‘ala al-Birri wa at-Taqwa (saling membantu di atas kebaikan dan ketaqwaan kepada Allah subhanahu wa ta’ala) “….dan tolong menolonglah kamu dalam (mengerjakan) kebajikan dan ketaqwaan, dan jangan tolong menolong dalam berbuat dosa dan pelanggaran…” (QS 5:2).

b. Prinsip menghindari Al Iktinaz, yaitu menahan uang (dana) dan membiarkannya menganggur yang tidak berputar dalam transaksi yang bermanfaat bagi masyarakat umum: “Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu saling memakan hartasesamamu dengan jalan batil, kecuali dengan jalan perniagaan yang berlaku dengansuka sama suka diantara kamu…” (QS 4:29).

Back

Page 11: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

TRANSAKSI

SYARIAH

Pengertian Transaksi

Syariah

Media Transaksi

Syariah

Prinsip Transaksi

Syariah

Next

Page 12: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

PENGERTIAN TRANSAKSI SYARIAH

Transaksi adalah suatu kejadian yang mengubah posisi harta, utang, atau

kepemilikan.Transaksi syariah adalah

suatu kejadian yang mengubah posisi harta, utang, atau kepemilikan

berdasarkan pada hukum-hukum syari’at Islam.

Tiga hal yang dibolehkan dalam menambah harta

adalah jual-beli, bagi hasil, dan sewa-menyewa

Back

Page 13: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

Back

Kemaslahatan (Maslahah)

Keseimbangan (Tawazun)

Universalisme (Syumuliyah)

Prinsip Transak

si Syariah

Persaudaraan (Ukhuwah)

Keadilan (‘Adalah)

Page 14: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

Mudharabah

Ijarah

Bai’Murabahah,

dll

Musyarakah

Media Transaksi Syariah

Back

Akad

Page 15: Lembaga Keuangan Syariah dan Transaksi Syariah (LKS & TS)

Danke Schon......

Syukron......

Terima Kasih......

Thank’s For Your Attention...........

Semoga Bermanfaat, ya!

وبركاة الله ورحمة عليكم والسالم