6
Nama : Tyas Dwi Syarfa Kelas : X MIA 1 PERANAN JAMUR 1. Lengkapi tabel berikut! Divisio Jenis Jamur Peranan Menguntungkan Merugikan Zygomycot a -Mikroriza -yaitu jamur yang hidup bersimbiosis mutualisme dgn akar tanaman tingkat tinggi. -Mucor javanicus -pembuatan ragi tape -Mucor mucedo -pembuatan ragi tape -Rhizopus oryzae -untuk membuat tempe. -Phytophtora infestans -parasit pada daun kentang Ascomyco ta -Aspergillus niger -untuk menjernihkan sari buah -Aspergillus oryzae -digunakan untuk melunakkan adonan roti. -Aspergillus sojae -pembuatan kecap -Aspergillus wentii -digunakan untuk pembuatan kecap, tauco, sake, dan asam oksalat. -Neurospora crassa & Neurospora sitophila -jamur oncom digunakan untuk membuat oncom. -Penicillium camemberti & Penicillium roqueforti -meningkatkan kualitas keju

Tugas peranan jamur

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Tugas peranan jamur

Nama : Tyas Dwi Syarfa

Kelas : X MIA 1

PERANAN JAMUR

1. Lengkapi tabel berikut!

Divisio Jenis Jamur PerananMenguntungkan Merugikan

Zygomycota -Mikroriza -yaitu jamur yang hidup bersimbiosis mutualisme dgn akar tanaman tingkat tinggi.

-Mucor javanicus -pembuatan ragi tape

-Mucor mucedo -pembuatan ragi tape-Rhizopus oryzae -untuk membuat tempe.

-Phytophtora infestans -parasit pada daun kentang

Ascomycota -Aspergillus niger -untuk menjernihkan sari buah

-Aspergillus oryzae -digunakan untuk melunakkan adonan roti.

-Aspergillus sojae -pembuatan kecap-Aspergillus wentii -digunakan untuk

pembuatan kecap, tauco, sake, dan asam oksalat.

-Neurospora crassa & Neurospora sitophila

-jamur oncom digunakan untuk membuat oncom.

-Penicillium camemberti & Penicillium roqueforti

-meningkatkan kualitas keju

-Penicillium chrysogenum & Penicillium notatum

-penghasil zat antibiotic(penisilin)

-Saccharomyces cerevisiae

-Ada dalam ragi, dimanfaatkan untuk membuat roti, tape, dan bir.

-Saccharomyces ellipsoideus

-untuk memfermentasikan buah anggur menjadi anggur minuman

-Saccharomyces tuac -mengubah air nira menjadi air tuak.

Page 2: Tugas peranan jamur

Basidiomycota

-Aspergillus nidulans -parasit pada telinga menyebabkan automikosis

-Penicillium digitatum & Penicillium italicum

-perusak buah jeruk

-Penicillium expansum -buah apel membusuk di tempat penyimpanan

-Penicillium islandium -merusak beras sehingga berubah menjadi berwarna kuning

-Auricularia polytricha -jamur kuping, enak dimakan.

-Ganoderma aplanatum -digunakan untuk obat-obatan atau Ganoterapi

-Lentinus edodes dan & shitake

-untuk dikonsumsi

-Pleurotes -jamur kayu, enak dimakan

-Volvariella volvacea -jamur merang, untuk dikonsumsi.

-Amanita muscaria -menghasilkan toksin muskarin yang dapat membunuh lalat

-Amanita phalloides -bersifat beracun , menyebabkan gangguan hati, ginjal dan jantung

-Puccinia graminis -menyebabkan bercak-bercak pada daun

Deuteromycota -Aspergillus oryzae -digunakan untuk melunakkan adonan roti

-Aspergillus wentii -digunakan untuk pembuatan kecap, tauco, sake, dan asam oksalat

-Monilia sitophyla -pembuatan oncom.-Tolypocladium inflatum

-obat untuk menekan reaksi kekebalan.

-Aspergillus flavus -penyebab penyakit kanker hati

-Aspergillus fumigatus -penyebab infeksi saluran pernapasan pada manusia

-Culvularia -saprofit atau parasit pada tumbuhan

-Epidermophyton & Microsporum

-penyakit kurap

-Epidermophyton -penyakit kaki atlet

Page 3: Tugas peranan jamur

floocossum-Fusarium oxysporum -menyebabkan

penyakit layu pada tanaman kentang, tomat dan cabai

-Tinea versicolor -penyebab panu

- Trichophyton -saprofit atau parasit pada tumbuhan dan penyebab penyakit kurap.

2. Bagaimana membedakan jamur yang beracun (yang dapat dimakan) dan tidak beracun?Jawab : dengan mengetahui ciri-ciri jamurnya serta sebelum dimakan jamur harus diidentifikasi dan diperiksa keamanannya.

a. ciri-ciri jamur yang beracun:

Pada umumnya mempunyai warna yg menyolok, seperti : merah darah, hitam legam, biru tua, ataupun warna-warni lainnya;

Menghasilkan bau busuk yg menusuk hidung, seperti telur busuk H2S ataupun bau amoniak;

Mempunyai cincin atau cawan, akan tetapi ada juga jamur yg mempunyai cincin tetapi tidak beracun seperti jamur merang dan jamur kompos;

Umumnya tumbuh pada tempat-tempat yang kotor seperti tempat pembuangan sampah dan kotoran hewan;

Apabila jamur beracun tersebut dikerat dengan pisau yang terbuat dari perak maka pisau tersebut akan berwarna hitam atau biru;

Apabila dimasak cepat sekali berubah warna dari warna putih menjadi gelap. Contoh jamur yg beracun di antaranya Amanita, Lepoita, Russula, Phallus, Boletus,

dll.

b. Ciri-ciri Jamur yang Tidak Beracun:

Warna spora cokelat, misalnya , Volvariella volvaceae (jamur merang). Ada juga warna spora putih antara lain Pleurotus sp (jamur tiram cokelat, putih, atau kuning), Tremella fusiformis (jamur kuping putih) dll;

Kalau jamur dioleskan ke kulit tidak gatal ada kemungkinan  jamur tersebut  tidak beracun;

Apabila pada tubuh buah jamur terlihat banyak kropeng2 bekas dimakan serangga atau siput berarti jamur itu bisa dimakan.

Warna jamur yang tidak beracun pada umumnya tidak menyolok dan tidak mengeluarkan bau yg menyengat.

Page 4: Tugas peranan jamur

3. Apa yang akan terjadi jika keberadaan jamur disuatu lingkungan terganggu?Jawab : jamur memegang peranan penting dalam ekosistem yakni sebagai dekomposer (pengurai). Oleh dekomposer, hewan atau tumbuhan yang mati akan diuraikan dan dikembalikan ke tanah menjadi unsur hara (zat anorganik) yang penting bagi pertumbuhan tumbuhan. Aktivitas pengurai juga menghasilkan gas karbondioksida yang penting bagi fotosintesis. apabila keberadaannya terganggu, maka dapat mempengaruhi keseimbangan ekosistem.

4. Identifikasikan kasus yang berhubungan dengan jamur!Jawab : jamur bisa beracun dan menyebabkan penyakit tertentu antara lain mikosis yg menyerang langsung pada kulit, mikotoksitosis akibat mengonsumsi toksin dari jamur yg ada dalam produk makanan, dan misetismus yg disebabkan oleh konsumsi jamur beracun. Banyak orang meremehkan penyakit karena jamur, seperti panu atau kurap. Padahal, penyakit ini bisa menular lewat persentuhan kulit, atau juga dari pakaian yg terkontaminasi spora jamur. Banyak anggapan, katanya, penyakit panu atau kurap sekadar masalah kosmetik. Selain itu, orang yg mengalami keracunan jamur juga sering dijumpai. Gejalanya antara lain Nyeri perut, mual maupun muntah, Diare,Wajah pucat, Berkeringat dingin, Kepala pusing,Pupil mata mengecil, Mata berkunang-kunang ,Tubuh lemas terkadang disertai kejang-kejang,Bibir kering,Pingsan,bahkan bisa sampai meninggal dunia .