43
Sharing Sharing Session Implementasi ERM & Internal Control Disampaikan pada Diskusi Publik RPM Manajemen Risiko pada Penyelenggara Sistem Elektronik bagi pelayanan Publik Bandung, 28 Nopember 2013

Implementasi ERM dan Internal Control-

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Disampaikan oleh Bpk Ikhsan -VP Risk Management Telkom dalam Diskusi Publik RPM Manajemen Risiko Penyelenggara Sistem Elektronik bagi pelayanan Publik Hotel Grand Sahid Jaya, 28 November 2013

Citation preview

Page 1: Implementasi ERM dan Internal Control-

Sharing Sharing Session Implementasi ERM

& Internal Control

Disampaikan pada Diskusi Publik RPM Manajemen Risiko pada Penyelenggara Sistem Elektronik bagi pelayanan Publik

Bandung, 28 Nopember 2013

Page 2: Implementasi ERM dan Internal Control-

C O N T E N T

Enterprise  Risk  

Management  

Internal  Control  

Telkom    At  Glance  

Page 3: Implementasi ERM dan Internal Control-

TELKOM  –  At  Glance    

Page 4: Implementasi ERM dan Internal Control-

Dewan Komisaris & Direksi

Komisaris Utama : Jusman Syafii Djamal Komisaris / Komisaris Independen : Parikesit Suprapto Virano Nasution Johnny Swandi Sjam Hadiyanto Gatot Trihargo

Direktur Utama : Arief Yahya Direktur : Muhammad Awaluddin Indra Utoyo Sukardi Silalahi Ririek Adriansyah Priyantono Rudito Rizkan Chandra Honesti Basyir

Page 5: Implementasi ERM dan Internal Control-

5 Strictly Confidential

Instruksi Pemerintah RI Telkom At a Glance

Fortune 500 Besarkan Telkom jadi perusahaan terkemuka di ASEAN, masuk Fortune 500

1

Blue Chip Perusahaan Blue Chip di pasar Saham

2

Broadband Bangun infrastructure broadband yang unggul di Indonesia sebagai wahana integrasi Bangsa

3

Existence of The Nation Memperkuat ketahanan Nasional

1

Engine of Growth Garda Depan Lokomotif Pertumbuhan Ekonomi Nasional

2

Emperor of the Region Ekspansi dan Bersaing di Pentas Global

3

Page 6: Implementasi ERM dan Internal Control-

6 Strictly Confidential

Telkom At a Glance

Telkom Journey

3

2

1 We transform……..

Vision (2007-2011): “To Become a Leading Telecommunication, Information, Media, Edutainment (TIME ) Player in the Region”

We are now..……..

Vision (2012--: “To Become a Leading Telecommunication, Information, Media, Edutainment & Services (TIMES )Player in the Region”

Vision (2000-2007): “To Become a Dominant InfoCom Player in the Region”

TIMES COMPANY

Page 7: Implementasi ERM dan Internal Control-

7 Strictly Confidential

Telkom At a Glance

Kepemilikan Saham

Government Public

Unconsolidated

Consolidated

53.86% 46.14%

100%

100% 100% 100%

29%

International Business

BPO

MVNO MVNO Cellular

Australia

BPO Offshore

Property Business

100%

55%

TLT Property Dev

& Man

GYS

65%

100% 60% 75% 100% 51% 100%

IME Holding

Premise Integration

100% 100%

100%

e-Payment ITO, VAS Man Apps

e-Health Portal & e-Commerce

Digital Music BPO/KPO Digital Advertising

Printing & Publishing Premise Integration

IT Service Integration

IT Service Integration

ISH BPO PJTK

100% 100% 100% 100%

e-Commerce

60%

Cellular Business

Tower Business

65% 100% 100%

Construction &

Maintenance

100%

25% 22.38% 5% 2.11% 41%

VSAT

VSAT Satellite Fixed Line Telco Construction

and Maintenance e-Trade/ e-Logistic

Supply Chain Management

51%

Page 8: Implementasi ERM dan Internal Control-

TELKOM’s  Por,olio  Business  :  TIMES  

Telecommunication POTS

FWA

Mobile / Cellular

International Services

Fixed Broadband

Network Services

Tower

Information Premise Integration Services

VAS, Managed App & Performance/ITO

E-Payment

ITeS (BPO, KPO, e-health)

Media & Edutainment Media

Online Business

Wholesale  

Interna>onal  

PERSONAL CONSUMER/HOME SME LARGE ENTERPRISE

Serv

ices

Page 9: Implementasi ERM dan Internal Control-

Enterprise  Risk  Management    

Page 10: Implementasi ERM dan Internal Control-

Telkom’s  GCG  Framework  

Manajemen Risiko sebagai bagian tidak terpisahkan dari Pengelolaan GCG

Visi & Misi

Pemegang SahamKomisarisDireksiKomite

Sekretaris Perusahaan

EtikaBisnis

Kebijakan& Prosedur

ManajemenRisiko

Pengawasan & Pengendalian Internal

Kepemimpinanyang Efektif

KejelasanTugas danTanggung

Jawab

KemampuanManajemen dan

KompetensiKaryawan

EvaluasiKinerja yang

Efektif

Penghargaandan Pengakuan

TransaksiInternal

TransaksiEksternalKom

unika

sida

n Pengu

ngkap

an

Audit Internal dan Eksternal

Pengukuran dan Pertanggungjawaban

Pemeri

ntah da

n Regula

tor Komunitas Keuangan

Pelaku Bisnis dan Lingkungan Bisnis

Visi & Misi

Pemegang SahamKomisarisDireksiKomite

Sekretaris Perusahaan

EtikaBisnis

Kebijakan& Prosedur

ManajemenRisiko

Pengawasan & Pengendalian Internal

ManajemenRisiko

Pengawasan & Pengendalian Internal

Kepemimpinanyang Efektif

KejelasanTugas danTanggung

Jawab

KemampuanManajemen dan

KompetensiKaryawan

EvaluasiKinerja yang

Efektif

Penghargaandan Pengakuan

TransaksiInternal

TransaksiEksternalKom

unika

sida

n Pengu

ngkap

an

Audit Internal dan Eksternal

Pengukuran dan Pertanggungjawaban

Pemeri

ntah da

n Regula

tor Komunitas Keuangan

Pelaku Bisnis dan Lingkungan Bisnis

Investor

Page 11: Implementasi ERM dan Internal Control-

Systematic  approach  in  building  business  sustainability  Integrasi Performance – GRC – CSR dalam membangun sustainability

Sustainable

Competitive Growth

Page 12: Implementasi ERM dan Internal Control-

2015  

2014  

2013  

       ERM  OPTIMIZED          LEVEL      (Advanced)                      ERM  

       OPTIMIZED                  LEVEL                (Initial)  

                   2012  

                   ERM  DEFINED  LEVEl      Pengelolaan  risk  Management  Terintegrasi    Inisiasi  perhitungan  Kuantitatif    

2011  

Memastikan    Pengelolaan  risiko  Dan  kepatuhan    Berjalan  cukup  efektif  

2010  

Menjadikan    Pengelolaan  risiko  Sebagai  budaya  yang  melekat    

2009  

Memastikan    Penerapan    Pengelolaan  risiko  Secara  disiplin  

                 ERM          QUANTIFIED                  LEVEL                Tingkat  kepercayaan  Atas  analisa  risk    Management  Sangat  tinggi      Perhitungan    Kuantitatif  menjadi  kekuatan  

Analisa  risiko  Dioptimalkan  Untuk  menjaga  Daya  saing    Strategis      Seluruh  keputusan  Based  on  analisa  risiko    

Downside  Risk   Downside  &  Upside  Risk  

Long  Journey  ...  Governance  Risk  Compliance  Development      

2003   ICoFR SOX Compliance

2006   Setup ERM Policy

2007   Setup Direktorat CRM

Page 13: Implementasi ERM dan Internal Control-

What is a Risk ... ?

Risiko adalah segala kemungkinan kejadian dalam aktivitas perusahaan yang berpotensi menghambat pencapaian tujuan perusahaan

OBJECTIVE à UNCERTAINTY EVENT à NEGATIF IMPACT (RISK)

“the chance of something happening that will have an impact upon objectives.” (The Australian/New Zealand Standard for Risk Management)‏

“the possibility that an event will occur and adversely affect the achievement of objectives” (COSO ERM Framework)‏

“any event which is likely to adversely affect the ability of the organization to achieve the defined objectives” (Method 123)‏

“the possibility of suffering injury, damage or loss or uncertainty about achieving a certain outcome” (Martin C. Leinweber - Managing Director CERMAS, Risk and the Audit Committee)‏

Risiko adalah kemungkinan adanya kejadian yang ditimbulkan oleh ketidakpastian di masa datang dan dapat menimbulkan dampak negatif (risk) maupun positif (opportunity) bagi perusahaan

Page 14: Implementasi ERM dan Internal Control-

Problems/Crisis •  Terjadi saat ini •  Akibat dari keputusan/aktivitas yang lalu

Risks •  Potensial Problem •  Akibat dari keputusan/aktivitas saat ini

Past Present Future

Problem

Decisions/Activities Risk

Decisions/ Activities

• ERM bertujuan agar risk yang mungkin terjadi di masa datang dapat diantisipasi sejak saat pengambilan keputusan, agar kemungkinan terjadinya diperkecil dan/atau dampaknya bila terjadi dapat diperkecil, sehingga tujuan dari keputusan yang diambil bisa diraih.

• Crisis/Problem Management is not Risk Management

Action

Crisis/Problem Management

Action

Risk Management •  No surprise •  Objectives

achievement

Konsep Problem Vs Risk

Page 15: Implementasi ERM dan Internal Control-

Ø  Implementasi ERM harus mendukung pencapaian objective perusahaan yang dikelompokkan dalam konteks :

§  Strategic : ‘high-level goals’ dan keseluruhan strategi perusahaan

§  Operations : efisiensi dan efektivitas penggunaan sumberdaya dan sistem proteksi / pengamanannya

§  Reporting : menjamin akurasi dan reliabilitas pelaporan

§  Compliance : menjamin kepatuhan terhadap seluruh regulasi dan hukum yang berlaku

Ø  COSO ERM Framework memiliki 8 komponen proses generik yang saling berhubungan

Ø  ERM harus meliputi aktivitas di seluruh level organisasi (Entity, Division, Business Unit & Subsidiary)

COSO  ERM  Framework  

Page 16: Implementasi ERM dan Internal Control-

Tata Kelola ...

Departemen CRMGA

Komite Risiko / Rapat Direksi

Komite Evaluasi & Monitoring Perencanaan & Risiko

Divisi Direktorat

(Corporate) Subsidiaries

Inte

rnal

Aud

it

Page 17: Implementasi ERM dan Internal Control-

Aspek Struktural – Operational - Perawatan ...

Aspek    Struktural  

Aspek    Operasional  

Aspek    Perawatan  

•  Membangun Komitmen, Tone at the top •  Meletakkan pondasi manajemen risiko dalam kerangka GCG •  Membentuk Departemen CRMGA (fasilitator implementasi ERM) •  Pengembangan Kebijakan, Pedoman, Tata Kelola •  Pengembangan Kompetensi, Tools, System •  Pengembangan Risk Management untuk Scope Spesifik (Business Inisiatif, Asset Protection, Revenue Assurance, dsb)

•  Risk & Control Self Assessment (RCSA) Guidance •  Penetapan Risk Acceptance Criteria (RAC) Guidance •  Pelaksanaan Risk Assessment Corporate, Unit & Subsidiary •  Implementasi Tools / system / aplikasi pendukung

•  Review, monitoring & Risk Reporting •  Audit implementasi Enterprise Risk Management •  Menjaga kontinuitas Pengembangan Kompetensi •  Menjaga konsistensi Komunikasi & Sosialisasi •  Pengembangan mekanisme penilaian kualitas implementasi ERM ü  Risk Management Index ü  Risk Culture Survey ü  Pengukuran Risk Maturity Level

Page 18: Implementasi ERM dan Internal Control-

RouKne  Risk  Assessment  &  Monitoring  Agenda  Pelaksanaan  Risk  Assessment  Corporate  &  Business  Unit    

Maret-April

Long Term Planning (CSS) Risk Assessment

September

Annual Corporate Risk Assessment

Jan-Peb

Annual Unit Risk Assessment

Apr, Juli, Okt, Jan

Review / Monitoring Update Risk Profile

Unit Risk Mgmt Corporate

Unit Corp Strategic Planning

Unit Risk Mgmt Corporate

All Unit & Subsidiary RM function

All Unit & Subsidiary RM

function Unit Risk Mgmt Corporate as Consultant

Unit Risk Mgmt Corporate

All Unit & Subsidiary RM function

Focus Group Discussion Observasi & Benchmark

Workshop & One on One Discussion

FGD di tiap unit RM Corporate as

consultant

One on One Discussion

Faktor Risiko Perusahaan Pada Corporate Strategic

Schenario (CSS)

TELKOM Risk Profile Unit & Subsidiary Risk Profile

Risk Management Review & Report

Jadwal & Agenda

Unit Pelaksana

Metode

Output

Page 19: Implementasi ERM dan Internal Control-

Departemen CRMGA - Positioning

COMPANY OBJECTIVE Business Objective : •  Revenue, •  EBITDA, •  Net Income •  Customer Based Others Objective : •  Compliance •  Competence •  Award, dsb.

SUPPORT Finance, Human Resources, Logistik, Legal, dsb

PLANNING Strategic Plan Annual Plan M&A Plan dsb

Non Organic Activities A & A Corporate Action

Organic Activities

DEVELOPMENT Product & Service Infrastructure

OPERATION Network, IT, Billing, dsb

SALES & SERVICE Marketing, Sales, Service

EXTERNAL RISK FACTORS Regulasi, Teknologi, Kompetisi, Ekonomi Politik, Sosial, Natural, Customer Fraud

INTERNAL RISK FACTORS Network / IT Failure, Revenue leakage, compliance

HR, Legal risk, dsb

DEPARTEMEN COMPLIANCE, RISK MANAGEMENT & GENERAL AFFAIR SUPPORT

GENERIC FUNCTION SUPPORT

Policy Enhancement, Business Process & Internal Control

Enterprise Risk Management Enterprise Quailty Management Strategic Business Risk Review

SPESIFIC FUNCTION SUPPORT

Insurance Management, Business Continuity Mgmt,

Revenue Assurance & Fraud Mgmt, Security & Safety Management,

Page 20: Implementasi ERM dan Internal Control-

Compliance Revenue Assurance

Asset Protection Decision Making Business Objective

Objective Kepatuhan atas aturan internal, regulasi dan SOX compliance

Pencegahan & Penanganan Leakage & Fraud

Proteksi Asset & Continuity

Prudent & No Surprise

Pemastian mitigasi & early warning

Type Rutin & Insidental Rutin & Insidental

Rutin & Insidental Rutin & Insidental Rutin & Insidental

Jenis Aktivitas (1) ICoFR Risk Assessment, (2) Generic ERM Implementation (3) Corporate Fraud Risk Assessment

(1) Revenue Assurance Mgmt (2) Customer Fraud Risk Management

(1) Insurance Mgmt (2) Disaster Recovery Plan (3) Health & Safety (4) Physical Security (5) Non Physical Security (6) Technical Risk Assessment

(1) Six-Eyes-Principle (2) Risk Reviewer

(1) Corporate Strategic Risk Assessment, (2) Corporate & Business Risk Assessment, (3) Sensitivity Analysis, (4) Early Warning

ERM  Value    Detail Objective & Activities

Metodologi, Policy, Prosedur, IT Tools

Page 21: Implementasi ERM dan Internal Control-

Internal  Control    

Page 22: Implementasi ERM dan Internal Control-

Internal Control

Back-ground

Best Practice

Sharing D/I

Benefit & Insight

Page 23: Implementasi ERM dan Internal Control-

SEC

Comply Policies,

Regulations, Rules

n  As one of foreign public l isted companies in NYSE since 1995 PT Telkom should also comply with all SEC rules and regulations, including SOX.

n  Since 2003, PT Telkom has implemented SOX 302 & 906 by providing annual certification.

Why TELKOM Must Comply ?

Page 24: Implementasi ERM dan Internal Control-

US SEC terpanggil untuk melindungi investor

Why did SOX Happen?

Menyerahkan sepenuhnya kepada auditor, juga standard audit yang a d a d i p a n d a n g m e m i l i k i keterbatasan bahwa : “tidak cukup m a m p u ” u n t u k m e n c e g a h terjadinya fraud di Perusahaan.

Dilatarbelakangi oleh kasus Enron, WorldCom, Tyco …

Manajemen harus berperan a k t i f m e n j a l a n k a n pengendal ian in terna l (internal Control) untuk m e n c e g a h p o t e n s i t e r j a d i n y a E R R O R & FRAUD diperusahaannya

Para shareholder (investor) kemudian berpersepsi bahwa “tidak menutup kemungkinan FRAUD DAN KECURANGAN LAPORAN KEUNGAN terjadi juga diperusahaan publik lainnya?”

•  12/2001 – Enron •  06/2002 – Arthur Andersen and WorldCom •  01/2002 Global Crossing •  12/2004 Kmart and Tyco

Lesson learn:

Apa yang harus dilakukan perusahaan?

Page 25: Implementasi ERM dan Internal Control-

Message (SOX)

•  Restore investor confidence in the capital markets

•  Increase the accountability of management of public companies

•  Improve corporate governance

Page 26: Implementasi ERM dan Internal Control-

Telkom systematic approach in building business sustainability Integrasi Performance ; GRC ; CSR dalam membangun sustainability

Sustainable Competitive

Growth

Page 27: Implementasi ERM dan Internal Control-

•  Audit dalam hal ini adalah membandingkan kriteria vs kondisi •  ICOFR meminta manajemen untuk menyampaikan :

1. Dokumentasi internal control 2. Evidential matter

§  Sebelumnya lebih ke Finansial Audit > Penekanan audit adalah audit atas HASIL > Integrated Audi “Audit atas PROSES

dan HASIL yang terintegrasi (Financial Audit dan ICOF Audit yang terintegrasi)

§  Dua Pendekatan audit ICOFR > Walk trough & Test of Control (TOC) §  Proses Audit > Interim Audit & Year End Closing Audit §  Ruanglingkup audit > ELC, TLC dan IT Control

Prinsip Audit

Page 28: Implementasi ERM dan Internal Control-

•  Public expose •  Press release •  Info memo •  Investor update •  Company profile •  Company website,dll

•  SOX 302 (Disclosure Control Procedure) •  SOX 404 (Internal Control Over Financial Reporting)

SOX 302 - SOX 404 - Risk Mgt.

Page 29: Implementasi ERM dan Internal Control-

n  Mendesain internal control (Mencakup Telkom Group termasuk Anak Perusahaan konsolidasian)

n  Menjalankan internal control n  Melakukan self assessment dan menyatakan

hasilnya dalam 20F n  Memperoleh atestasi atas hasil audit laporan

keuangan dan audit ICOFR dari external auditor n  Melakukan remediasi atas control deficiencies

What should TELKOM do?

Page 30: Implementasi ERM dan Internal Control-

Tujuan/Sasaran

•  Improve efektivitas dan efisiensi operasi

•  Improve KEHANDALAN PELAPORAN KEUANGAN

•  Improve kepatuhan/ketaatan organisasi

Evaluasi & Implementasi Entitas ; Unit Bisnis ; Transaksi / Process

q  Tingkat Entitas (ELC)

Pengendalian yang memiliki dampak menyebar dan

dapat mempengaruhi efektifitas pelaksanaan

pengendalian di tingkat transaksional

q  Tingkat Transaksi / Aplikasi / Proses (TLC)

Pengendalian yang dilakukan pada setiap proses

aktivitas organisasi dalam bentuk otorisasi, verifikasi,

rekonsiliasi dan kegiatan lainnya seperti upaya

pencegahan terjadinya kesalahan / kecurangan dan

upaya pengamanan aset.

Komponen

1.  Control environment

2.  Risk Assessment

3.  Control Activities

4.  Information & Communication

5.  Monitoring

Source: Internal Control-Integrated Framework COSO

Telkom use COSO Internal Control Framework Best practice

Page 31: Implementasi ERM dan Internal Control-

COSO Internal Control Framework

Principles

• Ongoing monitoring & separate evaluations • Reporting deficiency

• Financial Information •  Internal Control Information •  Internal Communication • External Communication

•  Integration with Risk Assessment • Selection and Development of Control Activities • Policies and Procedures •  Information Technology

• Financial Reporting Objectives • Financial Reporting Risk • Fraud Risk

•  Integrity and ethical values •  Important of BoC / Audit Committee • Management philosophy & operating style • Organizational structure • Commitment to competence • Authority and responsibility • HR policies and procedures

Component

Control Environment

Risk Assessment

Information & Communication

Control Activities

Monitoring

•  Inisiatif Manajemen ? •  Inisiatif Manajemen ? •  Inisiatif Manajemen ? •  Inisiatif Manajemen ? •  Inisiatif Manajemen ? • ……

Best practice

Page 32: Implementasi ERM dan Internal Control-

SOX and Related Control Frameworks

Sarbanes-Oxley Act of 2002

SEC Rules PCAOB Standards

COSO Framework

COBIT

SEC define rules for corporation

PCAOB define standard for auditors

Suggest COSO

Suggest IT Framework

Suggest IT Framework

Best practice

Page 33: Implementasi ERM dan Internal Control-

Classification of ICOFR

Entity Level Control Is a process designed by or under control management monitoring to realize the environment that have pervasive impact on the effectiveness of controls at the process, transaction or application level

Transactional Level Control •  The objective of an process/transactional level

control is to achieve a specific objective. •  Generally relates to individual business locations or

business processes

IT Control •  The information technology processes and related

controls that are applied above the computer application level

•  IT controls are controls that exist above and around the computer application, which are designed to:

–  Ensure that changes to applications are properly authorized, tested, and approved before they are implemented, and

–  Ensure that only authorized persons and applications have access to data, and then only to perform specifically defined functions (e.g., inquire, execute, update).

Page 34: Implementasi ERM dan Internal Control-

IT Control for SOX

Page 35: Implementasi ERM dan Internal Control-

Tahapan Umum Perancangan

??Significant Processes

what can go wrong

controls monitor Significant Account

Managements F/S Assertions

Inherent and Key Business

Risk

Financial Statements

•  Menentukan tingkat materialitas •  Menentukan akun dan pengungkapan yang signifikan •  Menentukan asersi keuangan yang relevan dengan

akun dan pengungkapan yang signifikan •  Menentukan kelompok transaksi dan proses terkait

dengan akun dan pengungkapan yang signifikan (termasuk aplikasi terkait)

•  Memetakan proses dan lokasi dengan akun dan pengungkapan yang signifikan

Process Scoping/Identification Risk Identification& Assessment

Control Design 1 2 3

Page 36: Implementasi ERM dan Internal Control-

Contoh : Rancangan BISNIS PROSES

Page 37: Implementasi ERM dan Internal Control-

Contoh : Rancangan BISNIS PROSES

Page 38: Implementasi ERM dan Internal Control-

q  Kontrol harus dapat memitigasi risiko yang telah diidentifikasi

q  D a p a t d i t e r a p k a n a t a u d i ja lankan di operasional (applicable)

q  D a p a t d i b u k t i k a n a t a u diverifikasi (untuk keperluan evaluasi pelaksanaannya).

Hal-hal yang harus diperhatikan

Page 39: Implementasi ERM dan Internal Control-

Existence or Occurrence KEBERADAAN ASET, KEWAJIBAN, DAN KEPEMILIKAN tercatas sesuai tanggal kejadian dan transaksi tersebut merupakan peristiwa yang benar-benar terjadi selama periode tertentu. Contoh : persediaan barang jadi pada neraca adalah tersedia untuk dijual.

Completeness Semua transaksi, peristiwa dan kejadian yang terjadi selama jangka waktu tertentu, maka harus DIAKUI DALAM PERIODE TERTENTU, BENAR ADANYA, SESUAI KEJADIAN SEBENARNYA DAN TELAH DICATAT. Contoh : semua retur penjualan telah dicatat.

Valuation or Allocation Aset, kewajiban, pendapatan, dan beban DICATAT DENGAN JUMLAH YANG TEPAT SESUAI DENGAN PRINSIP AKUNTANSI YANG RELEVAN DAN TEPAT. Contoh : piutang usaha termasuk dalam neraca disajikan sebesar nilai realisasi.

Rights and Obligations ASET , HAK DAN KEWAJIBAN ADALAH KEWAJIBAN PERUSAHAAN PADA TANGGAL TERTENTU. Contoh: jumlah yang dicatat sebagai kapitulasi biaya sewa properti sesuai kewajiban sewa yang merupakan kewajiban perusahaan.

Presentation and Disclosure Item dalam laporan keuangan telah DIKLASIFIKASIKAN, DIJELASKAN, DAN DIUNGKAPKAN DENGAN BENAR. Contoh: komitmen jangka panjang diungkapkan dalam catatan kaki laporan keuangan mereka.

FINANCIAL ASSERTIONS (control objectives),

Page 40: Implementasi ERM dan Internal Control-

SOD [pemisahan tugas/fungsi] adalah pemberian tugas dengan fungsi utama yang berbeda kepada orang yang berbeda.

FUNGSI DESKRIPSI

Custody of Asset Upaya untuk melakukan perlindungan atas aset, meliputi : perolehan, penggunaan dan penghapusan aset

Authorization of Transaction

Memastikan transaksi dijalankan oleh orang sesuai wewenang dan otoritasnya

Record Keeping Menjaga keakuratan data atas aktivitas pencatatan, pemrosesan atau pelaporan atas suatu transaksi yang berdampak terhadap validitas nilai aset dan laporan keuangan perusahaan

Control Activity Memastikan dilakukan pengendalian atas serangkaian aktivitas untuk menjamin keakuratan, kesesuaian serta kelengkapan pencatatan transaksi

Segregation of Duties

Page 41: Implementasi ERM dan Internal Control-

Benefit q  Investor trust, berpengaruh positif terhadap kepercayaan investor dan jangka

panjang dapat berpengaruh positif pada nilai saham

q  Transparancy, perusahaan terbiasa untuk transparan juga menjadi tidak sering “surprise”

q  Financial reporting Quality, pelaporan Keuangan lebih tepat waktu dan dapat diwujudkan

q  Culture, meningkatkan tata nilai/budaya akan pentingnya pengendalian internal

q  Risk awareness, lebih peduli pada risiko dan meningkatkan kualitas komite audit dan komite-2 manajemen diperusahaan

q  Improve qulaity of process, memperbaiki proses mengarah pada efektifitas dan efisiensi

q  Governance, back to basic organization - bahwa pengendalian internal dan audit internal sangat penting perannya bagi sukses perusahaan

q  IT alignment, makin selaras pengelolaan IT dengan pengelolaan bisnis

q  Discipline, memandu karyawan untuk tertib menjalankan proses

Page 42: Implementasi ERM dan Internal Control-

q  Cost & Benefit, implementasi SOX akan menimbulkan biaya dan bagi perusahaan yang tidak wajib (harus) menerapkan SOX, tetap dapat menerapkannya tentu dengan mempertimbangkan manfaat yang akan diperoleh disamping biaya yang harus dikeluarkan

q  SOX and Business alingment, implementasi SOX seharusnya tidak dipandang sebagai penghambat pencapaian kinerja, melainkan bagian dari upaya perusahaan untuk menjamin kelangsungan kinerja (performance sustainability growth).

q  Commitment and discipline, keberhasilan implementasi SOX sangat ditentukan oleh komitmen manajemen, dan disiplin karyawan dalam mentaati kebijakan dan menjalankan proses

q  Nature of control, rancangan pengendalian internal dimungkinan berbeda antara perusahaan satu dengan yang lain, karena sangat bergantung pada kompleksitas bisnis dan organisasi masing-masing.

Insight

Page 43: Implementasi ERM dan Internal Control-