PENGERTIAN PERSAMAAN GARIS LURUS

Preview:

DESCRIPTION

PENGERTIAN PERSAMAAN GARIS LURUS. Oleh : Neni Restiana 080210191024 Pendidikan Matematika. Outline. Standar Kompetensi. Kompetensi Dasar. Indikator. Tujuan Pembelajarn. Materi Pembelajarn. Latihan Soal. Standar Kompetensi. - PowerPoint PPT Presentation

Citation preview

PENGERTIAN PERSAMAAN GARIS LURUS

Oleh :Neni Restiana080210191024Pendidikan Matematika

Standar Kompetensi

Kompetensi Dasar

Indikator

Tujuan Pembelajarn

Materi Pembelajarn

Latihan Soal

Outline

Standar Kompetensi• Memahami bentuk aljabar, relasi, fungsi,

dan persamaan garis lurus

Kompetensi Dasar• Menentukan sifat-sifat persamaan garis

lurus

Indikator• Mengenal persamaan garis lurus dalam

berbagai bentuk variabel.• Menggambar grafik dalam koorditat

kartesius• Mengenal pengertian persamaan garis

lurus

Tujuan Pembelajaran• Siswa dapat dengenal persamaan garis

lurus dalam berbagai bentuk variabel.• Siswa dapat menggambar grafik dalam

koorditat kartesius• Siswa dapat mengenal pengertian

persamaan garis lurus

Materi Pembelajaran

Persamaan Garis

SISTEM KOORDINAT KARTESIUS

PENGERTIAN PERSAMAAN GARIS

MENGGAMBAR GARIS LURUS PADA BIDANG KARTESIUS

MENENTUKAN PERSAMAAN GARIS YANG DIGAMBAR PADA

BIDANG KARTESIUS

Sistem Koordinat Kartesius• Bidang koordinat Cartesius memiliki

sumbu mendatar (sumbu-x) dan sumbu tegak (sumbu-y).

• Titik potong kedua sumbu tersebut disebut titik asal atau titik pusat koordinat . Gambar di bawah ini titik pusat koordinat Cartesius ditunjukkan oleh titik O (0, 0).

Gambar Sistem Koordinat Kartesius

NEXTBACK

Contoh Soal

• Diketahui titik-titik pada bidang koordinat Cartesius sebagai berikut: a. (10, –5) c. (–7, –3) e. (–4, 9) b. (2, 8) d. (6, 1)Tentukan absis dan ordinat dari masing-masing titik tersebut!  

PembahasanDari permasalahan di atas sehingga diperoleh :

a. Dari titik (10, –5) diperoleh absis: 10, ordinat: –5

b. Dari titik (2, 8) diperoleh absis: 2, ordinat: 8

c. Dari titik (–7, –3) diperoleh absis:–7, ordinat: –3

d. Dari titik (6, 1) diperoleh absis: 6, ordinat: 1

e. Dari titik (–4, 9) diperoleh absis:–4, ordinat: 9

BACK

Pengertian Persamaan Garis• Persamaan garis lurus adalah suatu persamaan yang

jika digambarkan ke dalam bidang koordinat

Cartesius akan membentuk sebuah garis lurus.

• Bentuk umum persamaan garis adalah :PX + QY = R

DIMANA P ≠ O DAN Q ≠ O

NEXT

Contoh Soal• Nyatakan persamaan garis berikut ke

dalam bentuk y= mx + c!

a. 3x + 4y = 12

b. 4x -2y – 6 = 0

Pembahasan

BACK

Menggambar garis lurus pada bidang kartesius

• Setiap titik pada bidang koordinat Cartesius dinyatakan dengan pasangan berurutan x dan y.Jadi, titik pada bidang koordinat Cartesius dapat dituliskan (x, y).  

• Pada Gambar 3.2, terlihat ada 6 buah titik koordinat pada bidang koordinat Cartesius. Dengan menggunakan aturan penulisan titik koordinat, keenam titik tersebut dapat dituliskan dalam bentuk sebagai berikut:

NEXT

Gambar

Keterangan:Jika titik B , F, A E jika di hubungkan ma akan membentuk sebuah garis lurusJadi menggambar sebuah garis dapat di peroleh dengan menghubungkan dua buah titik saja

BACK

Contoh soal• Gambarlah titik-titik berikut pada bidang

koordinat Cartesius. a. P (–4,–2) c. R (0, –3) e. T (3, 3)b. Q (–2, 0) d. S (1, –2)

Pembahasan

Menentukan persamaan garis yang di gambar pada bidang kartesius

• Persamaan garis lurus adalah suatu persamaan yang jika digambarkan ke dalam bidang koordinat Cartesius akan membentuk sebuah garis lurus. Cara menggambar persamaan garis lurus adalah dengan menentukan nilai x atau y secara acak

NEXT

Contoh soal• Gambarlah garis dengan persamaan x + y

= 4

Pembahasan• misal ambil y = 4, maka x = 0 dan

diperoleh titik• (0, 4) dan y = 1, maka x = 3 maka

diperoleh titik (3,1).• Sehingga diperoleh gambar sbb:

Gambar

Latihan Soal1. Tentukan apakah titik berikut membentuk garis

lurus atau tidak ?a.A(0,0), B(1, 1), C(2,2)b.D(2, 2), E(1, 1), D(0, 0)c.G(-2,1), H (1,0), I(4, 3)

2. Gambarlah garis dengan persamaan x = 2y?3. Gambar grafik persamaan garis y = 2x + 2?

Pembahasan1 a. b.

Pembahasan1.

Pembahasan2. Seperti sebelumnya, tentukan dahulu nilai x atau y yang memenuhi

persamaan x = 2y.Misalkan : x = 0 0 = 2y ,maka y =0 sehingga diperoleh titik koordinat (0, 0), x = 4 4 = 2y maka y = 2, sehingga di peroleh titik koordinat (4,2) Kedua titik tersebut dapat di gambar menjadi sebuah garis lurus sebagai berikut.

Pembahasan3.

Refrensi

• Agus,evianti nunik.2007.Mudah Belajar matematika.jakarta:Pusat Bukuan Departemen Pendidikan Nasional