16
1.Kompor Listrik Bahan Dasar : Besi / alumunium Fungsi :Alat untuk memasak yang menggunakan energi listrik yang kemudian diubah menjadi energi panas dalam bentuk api. Ukuran : Kurang lebih 30x30 cm Cara Perawatan : Lap atas kompor ,lalu simpan di tempat yang tidak basah. 2. Blender

51575117-alat-dapur.docx

Embed Size (px)

Citation preview

ALAT DAPUR ELEKTRONIK

1. Kompor Listrik

Bahan Dasar: Besi / alumuniumFungsi:Alat untuk memasak yang menggunakan energi listrik yang kemudian diubah menjadi energi panas dalam bentuk api. Ukuran: Kurang lebih 30x30 cmCara Perawatan: Lap atas kompor ,lalu simpan di tempat yang tidak basah.

2. Blender

Bahan Dasar: Tabung: Plastik/kaca Mesin: Steinless steel/plastikFungsi: Untuk membuat jus / juice buah-buahan dan sayur-sayuran.Ukuran: Tabung: Diameter 15 cm,tinggi 25 cm Mesin: 7 cmCara Perawatan: Cuci tabung blender ,setelah kering simpan di tempat yang kering. Untuk mesin blender cukup lap dengan lap yang lembab.

3. Mixer

Bahan Dasar: Plastik pada mesin dan steinless steel pada alat pengaduk.Ukuran: 20x5 cmFungsi: Alat untuk mengaduk adonan makanan seperti bahan untuk membuat kue.Cara Perawatan: Lepas alat pengaduk dengan menekan tombol , setelah di bersihkan simpan di tempat kering.

4. Toaster

Bahan Dasar: Steinless steelUkuran: Panjang 20 cm Lebar 7 cmFungsi: Alat untuk memanggang roti yang menggunakan bahan bakar listrik.Cara Perawatan: Cukup di lap lalu simpan di tempat yang tidak basah.

5. Rice Cooker

Bahan Dasar: Steinless steelUkuran: Diameter 25 cm Volume 2 liter Tinggi 25 cmFungsi: Alat untuk memasak nasi secara otomatis dengan energi listrik.Cara Perawatan: cuci tabung pada rice cooker, simpan di tempat yang tidak basah.6. Juicer

Bahan Dasar: Steinless steelUkuran: Fungsi: Alat untuk memisahkan sari buah dengan ampas.Cara Perawatan: Lepas dan bersihkan alat-alatnya lalu simpan di tempat yang tidak basah

7. Oven atau Microwave

Bahan Dasar: Besi/AlumuniumUkuran: 40x30x25 cmFungsi: Oven dan Microwave sama-sama memanaskan suatu ruangan yang sebelumnya telah diisi makanan yang hendak dimasak. Bedanya jika pemanasan pada oven langsung pada titik tengah,sedangkan microwave pemanasannya secara perlahan.Cara Perawatan: Cukup lap menggunakan lap yang lembab.8. Food Processor

Bahan Dasar: Plastik pada mesin dan kaca pada tabungUkuran:Diameter 20 cm, tinggi 17 cm

Fungsi: Alat pencacah bahan makanan berbeda dengan blender yang harus menggunakan air untuk menghaluskan bahan makanan.Cara Perawatan: Lepas tabung, cuci tabung hingga bersih. Sedangkan mesinnya cukup lap menggunakan lap yang sedikit lembab.

9. Sandwich Maker

Bahan Dasar: Alumunium / steinless steelUkuran: 20x13 cmFungsi: Sandwich maker berbeda dengan toaster yang hanya bisa memanggang roti perlembar saja. Sandwich maker adalah pemanggang roti beserta isi di dalamnya.Cara Perawatan: Cukup lap menggunakan lap yang sedikit lembab.

10. Mesin Cuci Sayur

Bahan Dasar: Steinless steelUkuran: 40x30 cmFungsi: Adalah alat pembersih sayur dengan menggunakan teknologi ozon yang dapat membasmi bakteri, virus, dan membersihkan sisa pestisida.Cara Perawatan: Untuk tabung cuci bersih menggunakan air, untuk mesin cukup lap menggunakan lap lembab.

11. Kulkas

Bahan Dasar: BesiUkuran: 1,8x0,6 mFungsi: Alat pendingin makanan sehingga makanan lebih terjaga keawetannya dan lebih fresh.Cara Perawatan: Cukup lap dalam kulkas menggunakan lap basah.

12. Dispenser

Bahan Dasar: Plastik/Steinless steelUkuran: 50x50x70 cmFungsi: Mempermudah memperoleh air mineral sesuai suhu yang diinginkan tanpa harus melalui prose manual.Cara Perawatan: Cukup lap menggunakan lap basah.

13. Slicer

Bahan Dasar: Plastik dan kacaUkuran: 30x5x15 cmFungsi: Sebagai alat pemotong secara tipis dan seragam.Cara Perawatan: Cukup lap menggunakan lap basah.

14. Peeling Machine

Bahan Dasar: Steinless steelUkuran: 5x30 cmFungsi: Sebagai pengupas bahan makananCara Perawatan: Cukup lap menggunakan lap lembab.

15. Pasta Maker

Bahan Dasar: PlastikUkuran: 7x5x10 cmFungsi: Alat untuk pencetak mie atau pastaCara Perawatan: Cukup bersihkan menggunakan lap lembab.

16. Coffee Maker

Bahan Dasar: Alumunium / steinless stellUkuran: 10x10x20 cmFungsi: Mesin pembuat kopiCara Perawatan: Cukup bersihkan menggunakan lap

17. Pisau Listrik

Bahan Dasar: PlastikUkuran: 40x5x8 cmFungsi: Alat pemotong daging atau pemotong bahan makanan yang cukup sulit jika menggunakan pisau dapur biasa.Cara Perawatan: Untuk mesin cukup bersihkan menggunakan lap dan untuk pisau bersihkan menggunakan air bersih.

18. Egg Cooker

Bahan Dasar: Alamunium / steinless steelFungsi: Alat untuk memasak telurUkuran: Diameter 25 cmCara Perawatan: Cukup bersihkan menggunakan lap.

DAFTAR PUSTAKAhttp://organisasi.org/macam_jenis_dan_definisi_pengertian_peralatan_atau_alat_alat_dapur_untuk_masak_memasak_keterampilan_tata_bogahttp://www.google.co.id/images

SURAT PERNYATAANNama: Rizkia Dara FebrinaKelas: 1BMenyatakan bahwa tugas yang dibuat adalah benar buatan saya dan tidak pernah diberikan pada tugas yang lain. Demikian pernyataan ini dibuat apabila dikemudian hari saya melanggar maka saya siap diberi sanksi.Yang membuat pernyataanRizkia Dara Febrina

ALAT DAPUR ELEKTRONIK

RIZKIA DARA FEBRINA1B

POLITEKNIK KESEHATAN JAKARTA IIJURUSAN GIZI