Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Anamnesis dan pemfis pada anak

Citation preview

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    1/49

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    2/49

    ANAMNESIS &

    PEMERIKSAAN FISIK

    PADA ANAK

    dr. Bob Wahyudin, SpA

    SUBBAGIAN RESPIROLOGI

    BIKA FK UNHAS / RS Dr. WAHIDIN SUDIROHUSODO

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    3/49

    Anak sakit Diagnosis Penatalaksanaan

    Anamnesis

    Pemeriksaan fisis

    Alat bantu canggih / mutakhir

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    4/49

    Pemeriksaan yang dilakukan dgn wawancara

    Autoanamnesis: data dari pasien

    Aloanamnesis: data bukan dari pasien lebih penting

    Penegakan diagnosis sampai 80%hanya dari anamnesis

    Pendekatan holistik

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    5/49

    Tehnik Anamnesis

    Jadilah pendengar yang baik

    Dengarkan sang ibu!

    ibu yang cerdas sering lebih baik dlm membuat diagnosis

    dibanding dokter yang bodoh

    August Bier (1861 1949)

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    6/49

    Suasana kondusif dan nyaman

    Sangat tergantung kemampuan komunikasi interpersonal

    Pertanyaan tidak sugestif, bukan yes-no questions.

    Pada anak besar tanya langsung pd anak

    Pada kasus gawat daruratanamnesis terbatas hanya

    pd keluhan utama

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    7/49

    Sistematika Anamnesis

    3 2

    6,7,8,94 5

    Saat pembuatan

    anamnesisAwal gejalaLahir

    1Keluhan

    Utama

    Kronologi

    s gejala

    Riwayat

    penyakit

    terdahulu

    Riwayat

    Kehamila

    nRiwayat

    Kelahiran

    Riwayat

    Makanan

    Riwayat

    Imunisasi

    RiwayatTumbuh

    kembang

    Riwayat

    Keluarga

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    8/49

    Gejala yg menyebabkan datang berobat

    anak saya susah makan 10 hariPadahal kel. utamademam tinggi 10 hari

    20 bulan blm dpt berjalan diagnosis: tumor ginjal

    Tidak harus sejalan dgn diagnosis utama

    1Keluhan

    Utama

    Tdk selalu merupakan keluhan pertama yg disampaikan

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    9/49

    Terdpt pd berbagai penyakit infeksi dan non-infeksi

    Brp lama?

    Mendadak, remiten, kontinu?

    Menggigil, kejang, kesadaran terganggu, mengigau?

    Disertai mencret, muntah, sesak napas, perdarahan ?

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    10/49

    Berapa lama?, berulang?

    Sifat: spasmodik, kering, produktif

    Dahak: kental, warna, bau, darah

    Yg menyertai: sesak, mengi, muntah, sianosis, BB?

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    11/49

    Akut atau kronik?

    Frekuensi, jumlah, konsistensi, warna?Disertai tenesmus?

    Muntah, sesak, kejang, kesadaran, kencing kurang?

    Lecet dubur, dubur keluar?

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    12/49

    Frekuensi dan lama kejang

    Pertama kali?

    Sifat kejang: tonik, klonik, umum, fokal

    Kesadaran saat dan pasca kejang

    Gejala penyerta: demam, muntah, lumpuh, kesadaran,

    Kemunduran kepandaian

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    13/49

    Sejak umur berapa?

    Frekuensi dan sifat?

    Banyaknya, warnanya?

    Setelah makan/minum?

    Perubahan posisi?

    Keluhan penyerta: perut kembung, konstipasi/mencret,

    demam.

    Batuk spasmodik

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    14/49

    Kapan tampak?

    Dimulai di tempat tertentu?

    Penjalaran kemana?

    Terjadi sepanjang hari?

    Perkembanggan edema: progresif, lambat, menetap?

    Keluhan lain: batuk, oligouri, sesak, cepat lelah, berdebar,

    pucat, pernah sakit kuning?

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    15/49

    Penyakit sal. napas & kardiovaskular

    Lama

    Saat timbul

    Pertama kali?

    Posisi?

    Keluhan penyerta: batuk, mengi, perut membesar,

    Sakit sendi, demam, sakit dada, sianosis, riwayat tersedak?

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    16/49

    Tanpa gejala pernapasanjantung

    Dgn gejala pernapasan

    paru dan atau jantungKapan?

    Cyanotic spells?

    Gejala penyerta: lumpuh, kesadaran turun,

    sakit kepala, kejang?

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    17/49

    Saat timbulnya?

    Lokalisasi, jumlah.

    Pertama kali?

    Anggota keluarga yg mengalami hal yg sama?

    Riwayat trauma?

    Penyerta: demam, perut membesar, nafsu makan, pucat

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    18/49

    Riwayat perjalanan penyakit

    Kronologik, terinci, jelas

    Lamanya?Sifatnya?

    Berat-ringannya keluhan dan perkembangannya?

    Hal2 yg mendahului keluhan?Baru pertama kali?

    Terdapat orang lain yg menderita keluhan yg sama?

    Upaya yg tlh dilakukan dan hasilnya?

    Kronologis

    gejala

    2

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    19/49

    Mungkin ada hubungan dgn penyakit sekarang

    Memberi informasi utk bantu diagnosis dan tatalaksana

    Contoh: dugaan campak, tapi orgtua mengatakan

    pernah sakit campakkemungkinan bukan campak

    Alergi obat tertentumungkin anak tersebut mengalami

    reaksi yg sama

    Riwayat

    penyakit

    terdahulu

    3

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    20/49

    Keadaan kesehatan ibu selama hamil

    Frekuensi kunjungan antenatal

    Mendapat TT? Obat2an?

    Merokok, alkohol?Makanan ibu slm hamil.

    Riwayat

    kehamilan

    4

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    21/49

    Yg menolong, cara kelahiran.

    Keadaan setelah lahir

    Morbiditas hari-hari pertama kelahiran

    Cukup bulan? SMK?

    BB dan PB?

    Riwayat

    Kelahiran

    5

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    22/49

    Makanan yg dikonsumsi anak?

    Kualitas dan kuantitas?

    Bayi: ASI? Jadwal pemberian?

    Berperan pd kasus kelainan gizi

    dan gangguan tumbuh kembang

    Riwayat

    makanan

    6

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    23/49

    Imunisasi dasar dan ulangan

    Mengetahui status kekebalan,

    Membantu diagnosis pd keadaan tertentu (mis:polio)

    Sbg umpan balik

    Riwayat

    imunisasi

    7

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    24/49

    Pertumbuhan:Growth ChartKMSBB, PB, U

    Deteksi dini penyakit kronik, PEM, kel. endokrinDihubungkan dgn riwayat penyakit, makanan

    Perkembangan:

    Banyak keadaan dpt menghambat perkembanganDitanyakan milestonesmotorik kasar, halus,

    sosial personal, bahasaMenars, telars, rambut pubik.

    Kelainan tingkah laku & emosi

    Riwayat

    tumbuh

    kembang

    8

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    25/49

    Utk gambaran sosekbud dan kesehatan keluarga

    Konsanguinasi

    Penyakit2 dlm keluarga

    Sebaiknya dibuatpedigreebila ada kelainan herediter

    Corak reproduksi ibu:

    - Umur saat hamil, paritas, interval kehamilan, aborsi

    Data perumahan: nuclearatau extended family

    Masalah dlm keluarga

    Riwayat

    keluarga

    9

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    26/49

    Pemeriksaa Fisik

    Perlu pendekatan pd anak,

    berbeda dgn dewasa

    Cenderung takut, menangis,

    menolak diperiksa

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    27/49

    Anak kecil & bayimula2 dlm pangkuan ibu.

    Dgn kata2 manis dan bujukan.

    Seluruh tubuh, dari ujung kaki sampai rambut,

    Tapi tidak harus dgn urutan tertentu

    Pemeriksaan dgn alaturutan terakhir

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    28/49

    Cara :

    1. Inspeksi (periksa lihat)

    - Umum / lokal

    2. Palpasi (periksa raba) :

    - bentuk, besar, tepi, permukaan, konsistensi organ

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    29/49

    3. Perkusi (periksa ketok)

    - langsung / tidak langsung

    - perbedaan suara ketok

    - sonor, pekak, timpani

    - redup, hipersonor

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    30/49

    4. Auskultasi (periksa dengar) :

    - suara pernapasan

    - bunyi & bising jantung

    - peristaltik usus

    - aliran darah

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    31/49

    Keadaan umum

    Panampakan secara keseluruhan

    Berat, sedang, ringanperlu terapi segera atau tidak

    Kesadaran

    GCS, apati, somnolen, stupor, delirium, koma

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    32/49

    Status gizi

    Baik, kurang, buruk

    Tanda vitalNadi

    Tekanan darah

    Pernapasan

    Suhu

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    33/49

    Kulit

    Warna

    Sianosis

    Ikterus

    Pucat

    Peteki

    Eksema

    Eritema, vesikula, pustula

    Periksa Turgor / edema, dll

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    34/49

    Rambut

    Warna

    Kelebatan

    Distribusi

    Kelenjar getah bening

    Ukuran

    Bentuk

    Morbilitas

    Tanda2radang

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    35/49

    Kepala

    Bentuk / ukuran : Makrosefali, mikrosefali

    Ubun-ubun

    Rambut

    Wajah

    Mata

    Telinga

    Mulut / faring / tonsil / laring

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    36/49

    Leher

    Vena leher (tekanan vena jugularis)

    Massa dileher

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    37/49

    Dada

    Garis referensi dada

    Bentuk dada

    Rosary (tasbih)

    Simetris / tidak

    Gerakan dada

    Payudara

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    38/49

    Paru

    Inspeksi

    Palpasi

    Perkusi

    Auskultasi

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    39/49

    Jantung

    Inspeksi

    Palpasi

    Perkusi

    Auskultasi

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    40/49

    Abdomen

    Inspeksi

    Auskultasi

    Perkusi

    Palpasi

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    41/49

    Pemeriksaan Asites

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    42/49

    Undulasi

    P ik H ti

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    43/49

    Pemeriksaan Hati

    P ik Li

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    44/49

    Pemeriksaan Limpa

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    45/49

    Pemeriksaan Ginjal

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    46/49

    Pemeriksaan Genitalia

    Kelamin Wanita

    Kelamin Laki-laki :

    Penis

    Skrotum

    Testis

    Pemeriksaan anggota gerak : atas dan bawah

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    47/49

    Tanda-tanda rangsang meningeal

    Kaku kuduk Tanda Kernig

    Brudzinski I & II

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    48/49

    Refleks patologis

    Babinski

    Chaddock

    OppenheimRefleks Gordon

    Refleks Schaefer

  • 5/21/2018 Anamnesis Dan Pem. Fisik Pada Anak

    49/49