8
Pengemban Pengamal Pancasila Redaksi/Sirkulasi/Iklan: GEDUNG PERS PANCASILA Jl. Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat. Tlp: 021-5356272, 5357602 Fax: 021-53670771 No. 139 tahun IX Rabu, 5 Agustus 2015 www.suluhindonesia.com Suluh Indonesia/ant DIALOG KOMUNITAS KREATIF - Presiden Joko Widodo (kiri) berbincang dengan Kartunis Yoga Adhitrisna (kanan) di depan lukisan karikatur para Presiden RI usai berdialog dengan Komunitas Kreatif Indonesia di Gedung Indonesia Convention Exhibition (ICE), Tangerang, kemarin. Jokowi mendengarkan berbagai saran dan rekomendasi untuk memajukan ekonomi kreatif di Indonesia dari sejumlah pelaku seni. JAKARTA - Hakim tunggal pada Pen- gadilan Negeri Jakarta Selatan Lendriyati Janis menyatakan penetapan tersangka Dahlan Iskan oleh Kejaksaan Tinggi DKI dalam kasus dugaan korupsi pemban- gunan gardu induk Jawa, Bali dan Nusa Tenggara, tidak sah. ‘’Menyatakan pe- netapan tersangka atas diri pemohon (Dahlan Iskan) yang dilakukan oleh ter- mohon (Kejaksaan Tinggi DKI) adalah tidak sah, berkaitan dengan penetapan tersangka terhadap diri pemohon,” kata Lendriyati Janis saat membacakan putusannya di PN Jaksel, kemarin. Hakim juga menyatakan Surat Perin- tah Penyidikan Nomor: Prin-752/O.1/ Fd.1/06/2015 yang dikeluarkan pada 5 Juni 2015 oleh Kejati DKI yang menetap- kan sebagai tersangka juga tidak sah dan Praperadilan DI Dikabulkan tidak berdasarkan hukum sehingga tidak mempunyai kekuatan yang mengikat. Keputusan hakim tersebut berdasarkan bukti-bukti dan saksi-saksi yang dihadir- kan di sidang praperadilan tersebut. Salah satu pertimbangan hakim adalah, penetapan tersangka Dahlan Iskan adalah sehari setelah dia menjadi saksi untuk be- berapa tersangka kasus korupsi pemban- gunan gardu induk tersebut pada 4 Juni. Setelah itu esoknya dikeluarkan sprindik (surat perintah penyidikan) dan menyatakan Dahlan Iskan sebagai ter- sangka dan kemudian baru mengumpul- kan bukti-bukti dan melakukan peng- geledahan. Menurut hakim, dengan demikian pe- netapan tersangka Dahlan Iskan tidak di- dasarkan dua alat bukti permulaan. (wnd) JAKARTA - Presiden Joko Widodo masih berharap tidak menerbitkan peraturan pemerintah pengganti un- dang-undang (perppu) untuk mengatasi polemik calon tunggal kepala daerah yang mengancam tertundanya pel- aksanaan pilkada di tujuh daerah. Untuk itu, Presiden Jokowi akan menggelar rapat konsultasi bersama pimpinan MPR/DPR, KPU, Bawaslu, pimpinan partai politik dan DKPP hari ini sebelum memu- tuskan perlu tidaknya perlu calon tunggal pilkada dikelu- arkan. ‘’Presiden mengatakan, perppu bukanlah salah satu keputusan yang diharapkan. Karena itu adalah keputusan alternatif terakhir,” kata Men- teri Koordinator Bidang Poli- tik, Hukum, dan Keamanan Tedjo Edhy Purdijatno usai rapat terbatas kabinet di Kan- tor Presiden Jakarta, kemarin. Selain Menkopolhukkam, hadir juga Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo, Ketua KPU Husni Kamil Manik, dan Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu Jimly Asshiddiqie. Rapat akan di- negara anggota ASEAN untuk tidak melindungi transfer dana ilegal yang melanggar undang-undang baik di negara asal maupun tujuan pengiri- man dana itu. Oleh karena itu kita membutuh- kan suatu sistem yang baik dan kerja sama bagaimana mencegah kejahatan antar-negara tersebut yang didukung oleh suatu kesatu- an hukum yang baik diantara kita semua. Wapres berharap dengan mela- lui konferensi polisi se-ASEAN da- pat menjamin stabilitas keamanan dan ekonomi di kawasan karena kondisi perdagangan yang semakin baik. Kalla mengatakan wilayah ASEAN memiliki keadaan dan po- tensi ekonomi yang sangat maju se- hingga perlu dijaga oleh polisi di masing-masing negara. ‘’Kawasan ini adalah daerah perdagangan yang sangat maju dan bagian dari pada ekonomi dunia yang maju. Dengan penduduk 600 juta jiwa tentu menginginkan kemajuan dan stabilitas,” kata Kalla. Kalla dalam sambutan peresmi- an Konferensi Polisi se-ASEAN ke- 35 di Jakarta, kemarin mengatakan,. bagaimana upaya kita melaksana- kan mengurangi kriminal seperti ko- rupsi dan ‘money laundry’ sehing- ga negara yang satu dengan lain- nya dapat memberikan informasi agar tidak terjadi ‘money laundry’ di negara masing-masing,” kata Wapres juga meminta sejumlah Asean Perlu Sistem Cegah Pencucian Uang Rugikan Negara Rp 116 Miliar Bupati Benar Meriah Jadi Tersangka JAKARTA - KPK menetap- kan Bupati Bener Meriah, Aceh, Ruslan Abdul Gani se- bagai tersangka perkara kasus korupsi.Ruslan ditetapkan ter- sangka karena dinilai turut ser- ta bersama mantan petinggi pe- rusahaan BUMN PT.Nindya Karya Cabang Sumut dan Aceh, Heru Sulaksono,dan mantan Deputi Teknik Badan Pengusahaan Kawasan Sa- bang (BPKS) Ramadhani Ismy,melakukan korupsi pro- yek pembangunan Dermaga Bongkar Sabang TA 2011 yang merugikan keuangan negara senilai Rp 116 miliar. ‘’Berkaitan dengan pengembangan perka- ra tindak pidana korupsi pem- bangunan Dermaga Sabang Tahun Anggaran 2011,setelah- melakukan gelar perkara, disim- pulkan bahwa peyidik telah menemukan alat bukti permu- laan yang cukup yang disim- pulkan ada dugaan tindak pi- dana korupsi yang dilakukan RAG (Ruslan Abdul Gani), mantan Kepala Badan Pen- gusahaan Kawasan Sabang, saat ini dia jabat Bupati di Kabupaten di Aceh,” kata Plt Wakil Ketua KPK Johan Budi SP dalam konferensi pers di Jakarta, kemarin. Atas perbuatanya orang nomor satu di Bener Meriah tersebut dijerat dengan Pasal 2 ayat 1 atau Pasal 3 UU Nomor 31/1999 tentang Pemberan- tasan Tindak Pidana Korupsi Presiden Sebut Perppu Alternatif Terakhir Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan organisasi kepolisian di sejumlah negara di kawasan ASEAN memerlukan sistem pencegahan pencucian uang atau “money laundry”. lanjutkan di Istana Bogor hari ini, dan akan dihadiri oleh ke- menterian/lembaga terkait, pimpinan DPR dan MPR, serta perwakilan partai politik. ‘’Hari ini belum memutuskan sesuatu karena harus dikonsultasikan dengan lembaga lain, besok di Istana Bogor. Karena ini harus mengambil keputusan yang pasti harus menguntungkan semua pihak,” kata Tedjo. Kendati demikian, Tedjo mengatakan pemerintah telah menyiapkan draf perppu calon tunggal pilkada untuk dibahas dalam rapat konsultasi. Bany- ak opsi yang bisa dipilih mela- lui perppu dalam menyiasati calon tunggal tersebut. Antara lain perpanjangan masa pendaftaran kembali calon ke- pala daerah, atau penggunaan metode pemilihan “bumbung kosong”. Semua opsi itu, menurutnya akan menjadi bagi- an pembahasan nantinya. Mendagri Tjahjo Kumolo mengakui perpanjangan kem- bali pendaftaran calon kepala daerah menjadi salah satu opsi, namun dia menilai opsi itu bu- kanlah solusi. ‘’Diperpanjang juga percuma. Wong sudah Suluh Indonesia/ade TERSANGKA BARU - Plt Wakil Ketua KPK Johan Budi (kanan) saat memberikan keterangan penetapan tersangka baru kasus korupsi kepada wartawan di kantor Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), di Kuningan, Jakarta Selatan, kemarin. sebagaimana diubah dengan UU Nomor 20/2001 Jo Pasal 55 ayat (1) ke-1 Jo Pasal 65 ayat (1) KUHPidana. Perihal peranan Ruslan sendiri, menurut Johan, kala Suluh Indonesia/ant PERPPU PILKADA SERENTAK - Menko Polhukam Tedjo Edhy Purdijatno (tengah) didampingi Menda- gri Tjahjo Kumolo (kiri) dan Ketua KPU Husni Kamil Manik (kanan) memberikan usai mengikuti rapat kabinet terbatas yang membahas soal pilkada serentak di Kantor Kepresidenan Jakarta, kemarin. menjabat sebagai Kepala Badan Pengusahaan Kawasan Sabang, Ruslan turut serta menggelembungkan nilai proyek dan menunjuk lang- sung rekanan. (wnd) daftar tahu-tahu mundur. Sudah daftar, datang, tahu- tahu menghilang, ada kan. Ini kan enggak niat,” kata Tjahjo. Mundurnya, calon yang sudah mendaftar membuat prediksi KPU meleset, karena sebelumnya KPU berkeyakinan hanya lima daerah yang dipas- tikan akan dimundurkan jadw- al pilakda menjadi tahun 2017. Namun, belakangan calon yang sudah mendaftar malah mengundurkan diri. Salah sat- unya calon wakil wali kota Sura- baya Haries Purwoko yang mendampingi calon walikota Surabaya Dhimam Abror meng- hilang. Calonnyang diusung Partai Demokrat dan PAN ini, diketahui menghilang karena tidak ingin dianggap sebagai calon boneka untuk menyiasati calon tunggal karena men- dampingi Tri Rismaharini-Wis- nu Sakti Buana yang diusung PDIP. Menurut Tjahjo, hingga saat ini pemerintah kesulitan memastikan tidak ada daerah dengan calon tunggal. Sebab, pemerintah tak bisa memaksa- kan partai politik mengusung calonnya. (har) Selain itu, Wapres juga berharap para petinggi kepolisian di masing- masing negara dapat bertukar infor- masi dan meningkatkan rasa kese- pahaman dalam peluang kegiatan ke- polisian terpadu. Wapres menjelaskan dengan di- laksanakannya Konferensi Asea- napol dapat mendukung terben- tuknya suatu instrumen hukum in- ternasional di kawasan ASEAN yang bertujuan untuk menanggulan- gi kejahatan transnasional seperti penyelundupan narkoba, perdagan- gan manusia, terorisme serta korup- si dan pencucian uang di negara asing. (ant)

Edisi 05 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Headline : Presiden Sebut Perppu Alternatif Terakhir

Citation preview

Page 1: Edisi 05 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

Pengemban Pengamal Pancasila

Redaksi/Sirkulasi/Iklan:GEDUNG PERS PANCASILA

Jl. Gelora VII No. 32Palmerah Selatan Jakarta Pusat.

Tlp: 021-5356272, 5357602Fax: 021-53670771

No. 139 tahun IXRabu, 5 Agustus 2015

www.suluhindonesia.com

Suluh Indonesia/antDIALOG KOMUNITAS KREATIF - Presiden Joko Widodo (kiri) berbincang dengan Kartunis Yoga Adhitrisna (kanan) di depan lukisankarikatur para Presiden RI usai berdialog dengan Komunitas Kreatif Indonesia di Gedung Indonesia Convention Exhibition (ICE), Tangerang,kemarin. Jokowi mendengarkan berbagai saran dan rekomendasi untuk memajukan ekonomi kreatif di Indonesia dari sejumlah pelaku seni.

JAKARTA - Hakim tunggal pada Pen-gadilan Negeri Jakarta Selatan LendriyatiJanis menyatakan penetapan tersangkaDahlan Iskan oleh Kejaksaan Tinggi DKIdalam kasus dugaan korupsi pemban-gunan gardu induk Jawa, Bali dan NusaTenggara, tidak sah. ‘’Menyatakan pe-netapan tersangka atas diri pemohon(Dahlan Iskan) yang dilakukan oleh ter-mohon (Kejaksaan Tinggi DKI) adalahtidak sah, berkaitan dengan penetapantersangka terhadap diri pemohon,” kataLendriyati Janis saat membacakanputusannya di PN Jaksel, kemarin.

Hakim juga menyatakan Surat Perin-tah Penyidikan Nomor: Prin-752/O.1/Fd.1/06/2015 yang dikeluarkan pada 5Juni 2015 oleh Kejati DKI yang menetap-kan sebagai tersangka juga tidak sah dan

Praperadilan DI Dikabulkantidak berdasarkan hukum sehingga tidakmempunyai kekuatan yang mengikat.

Keputusan hakim tersebut berdasarkanbukti-bukti dan saksi-saksi yang dihadir-kan di sidang praperadilan tersebut.

Salah satu pertimbangan hakim adalah,penetapan tersangka Dahlan Iskan adalahsehari setelah dia menjadi saksi untuk be-berapa tersangka kasus korupsi pemban-gunan gardu induk tersebut pada 4 Juni.

Setelah itu esoknya dikeluarkansprindik (surat perintah penyidikan) danmenyatakan Dahlan Iskan sebagai ter-sangka dan kemudian baru mengumpul-kan bukti-bukti dan melakukan peng-geledahan.

Menurut hakim, dengan demikian pe-netapan tersangka Dahlan Iskan tidak di-dasarkan dua alat bukti permulaan. (wnd)

JAKARTA - PresidenJoko Widodo masih berharaptidak menerbitkan peraturanpemerintah pengganti un-dang-undang (perppu) untukmengatasi polemik calontunggal kepala daerah yangmengancam tertundanya pel-aksanaan pilkada di tujuhdaerah. Untuk itu, PresidenJokowi akan menggelar rapatkonsultasi bersama pimpinanMPR/DPR, KPU, Bawaslu,pimpinan partai politik danDKPP hari ini sebelum memu-tuskan perlu tidaknya perlucalon tunggal pilkada dikelu-arkan. ‘’Presiden mengatakan,perppu bukanlah salah satukeputusan yang diharapkan.Karena itu adalah keputusanalternatif terakhir,” kata Men-teri Koordinator Bidang Poli-tik, Hukum, dan KeamananTedjo Edhy Purdijatno usairapat terbatas kabinet di Kan-tor Presiden Jakarta, kemarin.

Selain Menkopolhukkam,hadir juga Menteri DalamNegeri Tjahjo Kumolo, KetuaKPU Husni Kamil Manik, danKetua Dewan KehormatanPenyelenggara Pemilu JimlyAsshiddiqie. Rapat akan di-

negara anggota ASEAN untuk tidakmelindungi transfer dana ilegal yangmelanggar undang-undang baik dinegara asal maupun tujuan pengiri-man dana itu.

Oleh karena itu kita membutuh-kan suatu sistem yang baik dankerja sama bagaimana mencegahkejahatan antar-negara tersebutyang didukung oleh suatu kesatu-an hukum yang baik diantara kita

semua.Wapres berharap dengan mela-

lui konferensi polisi se-ASEAN da-pat menjamin stabilitas keamanandan ekonomi di kawasan karenakondisi perdagangan yang semakinbaik. Kalla mengatakan wilayahASEAN memiliki keadaan dan po-tensi ekonomi yang sangat maju se-hingga perlu dijaga oleh polisi dimasing-masing negara. ‘’Kawasanini adalah daerah perdaganganyang sangat maju dan bagian daripada ekonomi dunia yang maju.Dengan penduduk 600 juta jiwatentu menginginkan kemajuan danstabilitas,” kata Kalla.

Kalla dalam sambutan peresmi-an Konferensi Polisi se-ASEAN ke-35 di Jakarta, kemarin mengatakan,.bagaimana upaya kita melaksana-kan mengurangi kriminal seperti ko-rupsi dan ‘money laundry’ sehing-ga negara yang satu dengan lain-nya dapat memberikan informasiagar tidak terjadi ‘money laundry’di negara masing-masing,” kataWapres juga meminta sejumlah

Asean Perlu Sistem Cegah Pencucian Uang

Rugikan Negara Rp 116 Miliar

Bupati Benar Meriah Jadi TersangkaJAKARTA - KPK menetap-

kan Bupati Bener Meriah,Aceh, Ruslan Abdul Gani se-bagai tersangka perkara kasuskorupsi.Ruslan ditetapkan ter-sangka karena dinilai turut ser-ta bersama mantan petinggi pe-rusahaan BUMN PT.NindyaKarya Cabang Sumut danAceh, Heru Sulaksono,danmantan Deputi Teknik BadanPengusahaan Kawasan Sa-bang (BPKS) RamadhaniIsmy,melakukan korupsi pro-yek pembangunan DermagaBongkar Sabang TA 2011 yangmerugikan keuangan negarasenilai Rp 116 miliar. ‘’Berkaitandengan pengembangan perka-ra tindak pidana korupsi pem-bangunan Dermaga Sabang

Tahun Anggaran 2011,setelah-melakukan gelar perkara, disim-pulkan bahwa peyidik telahmenemukan alat bukti permu-laan yang cukup yang disim-pulkan ada dugaan tindak pi-dana korupsi yang dilakukanRAG (Ruslan Abdul Gani),mantan Kepala Badan Pen-gusahaan Kawasan Sabang,saat ini dia jabat Bupati diKabupaten di Aceh,” kata PltWakil Ketua KPK Johan BudiSP dalam konferensi pers diJakarta, kemarin.

Atas perbuatanya orangnomor satu di Bener Meriahtersebut dijerat dengan Pasal 2ayat 1 atau Pasal 3 UU Nomor31/1999 tentang Pemberan-tasan Tindak Pidana Korupsi

Presiden Sebut

Perppu Alternatif Terakhir

Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan organisasikepolisian di sejumlah negara di kawasan ASEAN

memerlukan sistem pencegahan pencucian uang atau“money laundry”.

lanjutkan di Istana Bogor hariini, dan akan dihadiri oleh ke-menterian/lembaga terkait,pimpinan DPR dan MPR, sertaperwakilan partai politik. ‘’Hariini belum memutuskan sesuatukarena harus dikonsultasikandengan lembaga lain, besok diIstana Bogor. Karena ini harusmengambil keputusan yangpasti harus menguntungkansemua pihak,” kata Tedjo.

Kendati demikian, Tedjomengatakan pemerintah telahmenyiapkan draf perppu calontunggal pilkada untuk dibahasdalam rapat konsultasi. Bany-ak opsi yang bisa dipilih mela-lui perppu dalam menyiasaticalon tunggal tersebut. Antaralain perpanjangan masapendaftaran kembali calon ke-pala daerah, atau penggunaanmetode pemilihan “bumbungkosong”. Semua opsi itu,menurutnya akan menjadi bagi-an pembahasan nantinya.

Mendagri Tjahjo Kumolomengakui perpanjangan kem-bali pendaftaran calon kepaladaerah menjadi salah satu opsi,namun dia menilai opsi itu bu-kanlah solusi. ‘’Diperpanjangjuga percuma. Wong sudah

Suluh Indonesia/adeTERSANGKA BARU - Plt Wakil Ketua KPK Johan Budi (kanan) saatmemberikan keterangan penetapan tersangka baru kasus korupsi kepadawartawan di kantor Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), di Kuningan,Jakarta Selatan, kemarin.

sebagaimana diubah denganUU Nomor 20/2001 Jo Pasal 55ayat (1) ke-1 Jo Pasal 65 ayat(1) KUHPidana.

Perihal peranan Ruslansendiri, menurut Johan, kala

Suluh Indonesia/antPERPPU PILKADA SERENTAK - Menko Polhukam Tedjo Edhy Purdijatno (tengah) didampingi Menda-gri Tjahjo Kumolo (kiri) dan Ketua KPU Husni Kamil Manik (kanan) memberikan usai mengikuti rapatkabinet terbatas yang membahas soal pilkada serentak di Kantor Kepresidenan Jakarta, kemarin.

menjabat sebagai KepalaBadan Pengusahaan KawasanSabang, Ruslan turut sertamenggelembungkan nilaiproyek dan menunjuk lang-sung rekanan. (wnd)

daftar tahu-tahu mundur.Sudah daftar, datang, tahu-tahu menghilang, ada kan. Inikan enggak niat,” kata Tjahjo.

Mundurnya, calon yangsudah mendaftar membuatprediksi KPU meleset, karenasebelumnya KPU berkeyakinanhanya lima daerah yang dipas-tikan akan dimundurkan jadw-al pilakda menjadi tahun 2017.Namun, belakangan calonyang sudah mendaftar malahmengundurkan diri. Salah sat-unya calon wakil wali kota Sura-baya Haries Purwoko yangmendampingi calon walikotaSurabaya Dhimam Abror meng-hilang. Calonnyang diusungPartai Demokrat dan PAN ini,diketahui menghilang karenatidak ingin dianggap sebagaicalon boneka untuk menyiasaticalon tunggal karena men-dampingi Tri Rismaharini-Wis-nu Sakti Buana yang diusungPDIP.

Menurut Tjahjo, hinggasaat ini pemerintah kesulitanmemastikan tidak ada daerahdengan calon tunggal. Sebab,pemerintah tak bisa memaksa-kan partai politik mengusungcalonnya. (har)

Selain itu, Wapres juga berharappara petinggi kepolisian di masing-masing negara dapat bertukar infor-masi dan meningkatkan rasa kese-pahaman dalam peluang kegiatan ke-polisian terpadu.

Wapres menjelaskan dengan di-laksanakannya Konferensi Asea-napol dapat mendukung terben-tuknya suatu instrumen hukum in-ternasional di kawasan ASEANyang bertujuan untuk menanggulan-gi kejahatan transnasional sepertipenyelundupan narkoba, perdagan-gan manusia, terorisme serta korup-si dan pencucian uang di negaraasing. (ant)

Page 2: Edisi 05 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

2Suluh Indonesia, Rabu 5 Agustus 2015K taAhok Klaim

PenangananBanjir

Lebih Baik

Suluh Indonesia/antJELANG HUT RI - Seorang pekerja memasang spanduk peringatan HUT RI di jalan Merdeka Utara, Jakarta,kemarin. Berbagai persiapan dilakukan untuk menyambut HUT Ke-70 RI.

Suluh Indonesia/antKEBUTUHAN AIR BERSIH JAKARTA - Seorang pedagang air keliling antre mengisi air bersih ke jeriken di Pasar Baru, Jakarta, kemarin.Kebutuhan air bersih di Jakarta mencapai 26,1 meter kubik per detik atau lebih tinggi dari ketersediaan air bersih yang masih mencapai 17 meterkubik per detik.

JAKARTA - Gubernur DKIJakarta, Basuki Tjahaja Purna-ma optimis penanganan banjirtahun lebih baik dibandingkantahun lalu. Saat ini, berbagaipersiapan penanganan banjirsudah mulai dilakukan, sepertiperbaikan pompa, pengerukansungai, dan saluran.

Dikatakan Ahok, pompa-pompa yang rusak mulai diper-baiki. Sehingga saat musimpenghujan mendatang semuadalam kondisi baik. “Pompa-pompa kita beresin semuanya.Saya kira tahun ini akan lebihbaik penangannya. Kita makinsiap,” kata Ahok, di BalaikotaDKI Jakarta, kemarin.

Selain itu, PLN juga telahmenginformasikan beberapagardu yang ada di daerah raw-

Proses PembebasanLahan MRT

DiharapkanSegera Selesai

Kilas10.481 Kendaraan DijaringSEJAK Januari-Juni, Suku Dinas Perhubungan danTransportasi Jakarta Pusat berhasil menjaring10.481 kendaraan yang parkir sembarangan. Jum-lah ini meningkat dibanding periode yang samatahun lalu mencapai 4.668 kendaraan. Henry PerezSitorus, Kepala Suku Dinas Perhubungan dan Trans-portasi Jakarta Pusat, kemarin mengatakan, terjadipeningkatan sebesar 5.813 kendaraan dan peningka-tan tersebut terjadi di bulan Juni dimana perekono-mian masyarakat meningkat. Kendaraan yang dit-indak paling banyak di kawasan Tanah Abang. Menu-rut Henry, kendaraan yang paling banyak ditindakpada semester awal tahun 2014 adalah kendaraanroda dua sebanyak 2.704 kendaraan. Hal yang samaterjadi pada semester awal tahun 2015, dimana rodadua sebanyak 6.706 kendaraan. (kmb)

134 KK Ambil Kunci RusunawaSEBANYAK 134 kepala keluarga (KK) di KampungPulo, Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur, telah mengambil kunci di Rusunawa Jatinegara Bar-at. Dari jumlah ini, baru 69 KK yang menempati rusu-nawa berlantai 16 dan memiliki dua tower ini. Kepa-la UPT Rusun Wilayah 3 Dinas Perumahan dan Ge-dung Pemda DKI Jakarta, Sayid Ali mengatakan,hingga Selasa (4/8), jumlah warga yang mengambilnomor undian di Rusunawa Jatinegara Barat seban-yak 424 KK. Sementara 134 KK sudah mengambilkunci. Mereka yang sudah menempati rusunawamasih bolak-balik ke Kampung Pulo. Karena kanrumahnya masih ada dan belum dibongkar. Sejauhini masih ada warga yang belum mengambil kunci.Karena mereka masih mempertanyakan soal gantirugi. Rusunawa Jatinegara Barat memiliki dua tow-er yang masing-masing memiliki 16 lantai. (kmb)

SEBANYAK 75 pedagang kaki lima (PKL) di Kelura-han Pademangan Barat mengikuti sosialisasi pem-bayaran retribusi autodebet Bank DKI di Aula Kelu-rahan Pademangan Barat, kemarin. Pedagangdibekali pengetahuan tentang pengisian pembukaanrekening, proses dan mekanisme autodebet retribu-si Bank DKI. Dwi Dharma, Group Consumer Bank-ing Unit Layanan Pemprov DKI Jakarta, kemarinmengatakan, yang datang kami targetkan 200, 100hari ini, dan 100 lagi hari Rabu besok. Tapi tadi ng-gak sampai 100 PKL. 200 PKL ini dikoordinir lurah,”kata . Menurut Dwi, pedagang meminta jaminan tidakadanya pungutan lain apabila mereka sudah terdaftarsebagai PKL binaan atau peserta retribusi. Kebany-akan itu yang mereka tanyakan, kalau mereka sudahdaftar sebagai peserta retribusi. (kmb)

Sosialisasi Autodebet

Kasus UPS Sekolah

Satu Lagi Tersangka DitahanJAKARTA - Bareskrim Polri

akhirnya menahan tersangkakasus dugaan korupsi pengada-an 49 paket “uninterruptiblepower supply” dalam APBD-PDKI Jakarta 2014, Zaenal Sole-man. ‘’Surat penahanan sudahsaya tanda tangani,” kata Direk-tur Tindak Pidana KorupsiBareskrim Polri Brigjen AhmadWiyagus Jakarta, kemarin.

Menurutnya, penahananantersebut untuk membantu mem-percepat proses penyidikan ka-sus UPS. ‘’Untuk membantu pe-nyidik mempercepat pengusutankasus ini,” katanya.

Sebelumnya penyidik MabesPolri telah menetapkan Alex Us-man dan Zaenal Soleman se-bagai tersangka kasus dugaankorupsi UPS.

Selain Zaenal, penyidik sebe-lumnya juga telah menahan ter-sangka Alex di Rutan Bareskrim.

Alex merupakan mantan kepa-la Seksi Sarana dan PrasaranaSuku Dinas Pendidikan Menen-gah Jakarta Barat, sedangkanZaenal adalah mantan kepalaSuku Dinas Pendidikan Menen-gah Jakarta Pusat.

Dalam kasus bernilai proyekRp245 miliar itu, Alex berperan se-

bagai Pejabat Pembuat Komitmen(PPK) pengadaan UPS untuk SukuDinas Pendidikan Menengah Jak-bar, sementara Zaenal sebagai PPKpengadaan UPS Sudin PendidikanMenengah Jakpus.

Atas perbuatannya, kedua ter-sangka dijerat dengan Pasal 2Ayat (1) dan atau Pasal 3 UU No-mor 31 Tahun 1999 Tentang Pem-berantasan Tipikor sebagaimanadiubah dengan UU Nomor 20Tahun 2001 Tentang PerubahanAtas UU Nomor 31 Tahun 1999Tentang Pemberantasan TipikorJo Pasal 55 Ayat (1) ke-1KUHP. (kmb)

an banjir telah ditinggikan. Di-harapkan pada saat banjir gar-du listri sudah aman. “PLNbaru kirim surat ada beberapalokasi gardu sudah aman kare-na dinaikkan, masyarakat jugalistriknya dinaikkan,” ujarnya.

Selain itu, Ahok juga telahmenginstruksikan lurah untukmenggerakkan petugas Penan-ganan Prasarana dan SarananUmum (PSSU) membersihkansaluran mikro. Jika semua salu-ran telah diperbaiki dandidukung dengan pompa yangbaik maka diprediksi banjir han-ya menggenang selama enamjam. ‘’Jadi semua akan nyam-bung, Kalau semua nyambung,pompa jalan banjir akan cepatsurut. Paling sial kalau airpasang, paling 6 jam kamu ban-

JAKARTA - PT Mass Rapid TransitJakarta berharap proses pembebasan lahanuntuk proyek pembangunan sarana trans-portasi masal MRT di kawasan Jalan CipeteRaya dan Haji Nawi, Jakarta Selatan segeratuntas. ‘’Kalau masalah pembebasan lahandi Jalan Cipete Raya dan Haji Nawi tidakkunjung selesai, akan kami pilih opsi lain,”kata Direktur Utama PT MRT Jakarta DonoBoestami di Jakarta, kemarin.

Menurut dia, apabila masalah pembe-basan lahan tersebut tidak kunjung tuntas,pihaknya membuat opsi lain, yaitu untuktidak membangun stasiun, baik di Jalan Ci-pete Raya maupun Jalan Haji Nawi.‘’Meskipun demikian, tidak membangun sta-siun di kedua lokasi tersebut menjadi pili-han terakhir. Itu pun kemungkinannya san-gat kecil. Kita usahakan masalah pembe-basan lahan ini selesai dulu,” ujar Dono.

Di sisi lain, dia menuturkan opsi lain yangtelah disiapkan apabila masalah pembe-basan lahan itu tidak juga selesai, yaknimerancang ulang desain stasiun di kedualokasi itu. ‘’Jadi, kalau tidak juga ditemu-kan jalan keluar, kemungkinan kami akanmerancang ulang stasiun. Lahan yang akandibebaskan itu kan rencananya mau dipakaiuntuk jalur keluar masuk ke stasiun. Kemu-ngkinan itu yang akan diatur ulang,” tuturDono.

Kawasan sekitar Jalan Haji Nawi dan Ci-pete Raya termasuk salah satu lokasi pem-bangunan stasiun MRT. Rencananya, dikedua lokasi tersebut akan dibangun stasi-un jenis layang.

Akan tetapi, warga di sekitar kedua loka-si tersebut mematok harga tanah yang me-lebihi Nilai Jual Objek Pajak (NJOP), yaknilebih dari Rp100.000.000 per meter persegi.

Menurut Badan Pengelola Keuangandan Aset Daerah (BPKAD) DKI Jakarta,harga lahan di kedua lokasi itu masih dibawah Rp100.000.000 per meter persegi.(kmb)

jir. Makanya saya bilang ng-gak bisa lebih dari sehari,”ujarnya.

Ahok pun meminta agarDinas Tata Air menambahalat berat untuk pengerukan.Alat-alat yang telah dimilikijuga tidak boleh disewakankepada swasta. ‘’Dulu alatberat masih sewain, nahsekarang masuk tracking kesmart city saya sudah tahualat berat kerja berapa jam,lokasi di mana,” tandasnya.

UNtuk diketahui, banjirselama ini menjadi masalahPemprov DKI Jakarta yangtidak terselesaikan. Pergan-tian pimpinan yang berjanjimampu mengatasi banjirtidak terbukti hingga saat ini.(kmb)

Gebyar Budaya Betawi

Bakal Digelar Rutin Dua Kali Sebulan

Ini, katanya, untuk menga-ntisipasi agar generasi muda diJakarta Timur bisa menyalurkanbakat keseniannya dan meng-hnidari penggunaan narkoba.

Hal ini dikatakan Bambang,saat membuka Gebyar BudayaBetawi di sisi Pintu Air KBTMalaksari, Duren Sawit. ‘’Nantisaya akan ajukan ke Gubernur,jka memang warga ingin acaraseperti ini digelar sebualn duakali. Ini positif, untuk men-yalurkan bakat seni generasimuda sekaligus mengantisipa-si penggunaan narkoba dan

tawuran,” ujar Bambang.Dalam kesempatan itu, Bam-

bang juga menyampaikan ren-cana Pemkot Jaktim yang akanmenata kawasan KBT, teruta-ma para PKL-nya. ‘’Saya mintapara tokoh masyarakat bisamendukung rencana ini, mena-ta kawasan KBT menjadi lebihindah dan teratur,” katanya.

Acara Gebyar Betawi iniresmi dibuka Walikota JakartaTimur ditandai dengan pe-mukulan bedug. Dilanjutkandenagn sajian hiburan, mulaidari tarian, lawak, dan gambang

kromong. Ratusan warga tam-pak menikmati hiburan yangdisajikan hingga pukul 22.00tersebut.

Sebelumnya, dari total 130sanggar kesenian Betawi yangada di ibu kota, hingga kinibaru 40 sanggar yang sudahmemiliki badan hukum. KetuaLembaga Kebudayaan Betawi(LKB) Tatang Hidayat menga-takan, upaya melegalisasi se-luruh sanggar kesenian dankebudayaan Betawi sangatmendesak agar Pemprov DKIJakarta bisa memberi stimulananggaran untuk pembinaandan pelatihan-pelatihan seh-ingga kualitas para senimanmemenuhi kebutuhan pasar.‘’Saat ini, baru 40 sanggar yangsudah memiliki badan hukum.

WALIKOTA Jakarta Timur BambangMusyawardana akan mengupayakan agar acara

Gebar Budaya Betawi bisa digelar dua kali dalamsebulan.

Suluh Indonesia/antTERBITKAN OBLIGASI - Suasana pelabuhan Sunda Kelapa yang dikelola PT Pelabuhan Indonesia(Pelindo) II di Jakarta, kemarin. Menurut DirutPelindo II R.J. Lino , PT Pelindo II akan kembalimenerbitkan surat utang atau obligasi yang akan dimulai pada tahun depan.

Kita terus mendorong agar se-ratusan lebih sanggar seni lain-nya segera memiliki badan hu-kum,” ujar Tatang Hidayat, disela-sela acara silaturahmi Sen-iman Tradisional Betawi danTokoh Masyarakat Betawi, diGedung Nyi Ageng Serang.

Oleh karena itu, kata Tatang,LKB mengajak, para pelakuseni Betawi, dunia usaha, danmasyarakat luas bersinergimeningkatkan kualitas seni-man-seniwati Betawi. ‘’Kalausanggar kesenian dan kebu-dayaan Betawi tidak punyabadan hukum, manajemen pen-gelolaan yang baik, dan admin-istrasi yang profesional, makatidak bisa diakui oleh PemprovDKI, tidak bisa dibantu angga-rannya,’’ katanya. (kmb)

Page 3: Edisi 05 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

Metr politan 3Suluh Indonesia, Rabu 5 Agustus 2015

Ketua Setara Institute Hendardi diJakarta, kemarin mengatakan, pasal inisudah dinyatakan inkonstitusionaloleh MK pada Desember 2006 yangmenyidangkan perkara nomor 013/PUU-IV/2006. Norma yang sudah di-batalkan MK tidak boleh lagi dipun-gut menjadi norma dalam sebuah UUbaru. Sebelumnyadalam draf dari pemer-intah mengajukankembali pasal tentangpenghinaan terhadapkepala negara yakni,Presiden dan wapres.

Menurut Hendar-di, jika pemerintahmemaksakan makadapat dianggap se-bagai penyelundupanhukum sekaligus pel-anggaran terhadapKonstitusi RI. ‘’Pres-iden Jokowi, sekali lagim e n u n j u k k a nketidakpahamannyaterhadap praktik keta-tanegaraan Indonesia,” kata Hendardi.

Usulan memasukan kembali pasalpenghinaan terhadap Presiden danwakil presiden ini mendapatkan prodan kontra. Namun, hal itu masihakan dilakukan pembahasan dikomisi III DPR.

Jokowi Dinilai

Tak PatuhiKonstitusi

JAKARTA - Mahkamah Kon-stitusi menolak permohonan pem-bubaran Otoritas Jasa Keuangan(OJK) karena keberadaannya tidakbertentangan dengan konstitusi(UUD 1945). ‘’Meski tidak diper-intahkan oleh UUD 1945, hal terse-but tidak serta merta pembentu-kan OJK adalah inkonstitusional,karena pembentukan OJK atasperintah Undang-Undang yangdibentuk oleh lembaga yang ber-wenang,” kata Anggota MajelisHakim MK Anwar Usman saat

MK Tolak Bubarkan OJK

Suluh Indonesia/antRAPAT KOORDINASI - Menteri Menko PMK Puan Maharani (kiri) berjalan memasuki ruangan didampingi Menristek Dikti Moham-mad Nasir (kanan) saat akan membuka Rapat Koordinasi Nasional Iptek 2015 di Jakarta, kemarin. Rakornas yang digelar dalamrangka jelang puncak peringatan tersebut membahas tentang Peningkatan Intensitas Kerjasama Lembaga Risbang dan Dunia Usaha.

JAKARTA - Wakil KetuaDPR RI Fahri Hamzah men-gatakan rencana pemerintahmemasukkan pasal penghi-naan terhadap Presiden danWakil Presiden dan revisiUU KUHP, merupakan ben-tuk kemunduran demokrasi.‘’Kalau apa yang dibatalkandan dihidupkan kembali(pasal penghinaan terhadappresiden) maka itu bentukkemunduran demokrasi,” ka-tanya di Gedung NusantaraIII Jakarta, kemarin.

Fahri mengaku heran ter-kait rencana pemerintahyang mengajukan draf revi-si UU KUHP yang tidakdikalibrasi terhadap apayang diputuskan MahkamahKonstitusi.

Dia mengatakan apabila

Pasal Penghinaan Presiden

Kemunduran Demokrasiada yang mengulang dari putu-san MK itu maka dirinya mem-pertanyakan ketelitian pemerin-tah memeriksa pasal-pasal manasaja yang belum dicantumkan.‘’Apabila pasal itu dicantumkanlagi sebagai proses politik bisasaja namun pasal yang samaakan dibatalkan,” ujarnya.

Fahri menilai kritikan pribaditerhadap pejabat negara harusdibiarkan agar pejabat tersebuttambah baik dan instropeksidiri. Namun menurut dia, apabi-la kritikan terhadap lambangnegara, maka harus dipertegasapakah presiden merupakanlambang negara. ‘’Jadi kembalilagi saja pada putusan Mahka-mah Konstitusi,” katanya.

Dia menilai prinsip kesuciansimbolisasi terhadap pejabatpublik tidak dikenal karena yang

Ketua KPU Husni KamilManik, dalam konferensi persdi kantor KPU Pusat, Jakarta,kemarin mengatakan, jika kemu-dian ada peraturan baru, makaKPU berkewajiban merujukperaturan tersebut.

Husni mengatakan bahwasetelah ditutup perpanjanganpendaftaran pasangan calonkepala daerah, maka KPU kabu-paten dan kota kemudian harusmelakukan pleno untuk pene-tapan penundaan terhadaptahapan pilkada di wilayah

KPU Tegaskan

Independensi Keluarkan MekanismePenundaan Pilkada Serentak

KETUA Setara Institute, Hendar-di menilai keinginan Presiden JokoWidodo untuk kembali menghidup-

kan pasal penghinaan terhadapPresiden dan Wakil Presiden dalamrevisi Kitab Undang-undang HukumPidana (KUHP) merupakan bentukketidakpatuhan Presiden Jokowi

terhadap Konstitusi RI.

kerjanya. ‘’Dalam kesempatanpertama minimal dapat mener-bitkan berita acara penyelesa-ian tahapan, kemudian baru di-lanjutkan dengan menerbitkankeputusan,” katanya lagi.

Pihak KPU Pusat juga men-jelaskan mengenai mekanismekerja KPU kabupaten/kotayang di wilayah kerjanya han-ya terdapat satu pasangan ca-lon kepala daerah dan harusdilakukan penundaan tahapanpenyelenggaraaan pilkada ser-entak pada periode berikutnya.

Komisi Pemilihan Umum menegaskan inde-pendensi dan kemandirian lembaga penyeleng-gara pemilu, dengan mengeluarkan mekanisme

penetapan penundaan tahapan pilkada bagidaerah dengan pasangan calon tunggal tanpa

menunggu sikap pihak lain.

Husni Kamil Manik

Presiden Joko Wido-do direncanakan berte-mu dengan pimpinanKomisi PemilihanUmum untuk membahassejumlah daerah yanghanya memiliki satupasang calon dalam pe-milihan kepala daerahserentak. ‘’Setelah kitatunggu tadi malam (den-gan perkembanganyang ada-red), Selasasore saya akan bertemu

Hendardi

membacakan pertimbangan Putu-san Pengujian UU Nomor 21/2011tentang Otoritas Jasa Keuangan(OJK) di Jakarta, kemarin.

Permohonan pembubaran OJKini dimohonkan oleh beberapa ak-tivis yang tergabung dalam TimPembela Kedaulatan EkonomiBangsa yang menilai lembaga initidak memiliki landasan konstitu-sional karena hanya mendasarkanpada Pasal 34 ayat (1) UU BI seh-ingga bertentangan dengan UUD1945.

Mahkamah mengatakan terda-pat lembaga lain yang pembentu-kannya didasarkan atas perintahUndang-Undang tetapi memiliki“constitutional importance”, sep-erti KPK yang dibentuk berdasar-kan UU 30/2002, Komnas HAMyang dibentuk berdasarkan UU 39/1999, Komisi Penyiaran Indonesiayang dibentuk berdasarkan UU 32/2002, Komisi Pengawas Persain-gan Usaha (KPPU) yang dibentukberdasarkan UU 5/1999, dan lainsebagainya.

Anwar juga mengatakan per-soalan pengaturan dan penga-wasan di bidang perekonomian dansektor keuangan baik yang bersi-fat “macroprudential” maupun “mi-croprudential” dengan tujuan un-tuk menjaga kestabilan dan pertum-buhan ekonomi yang semula disat-ukan dalam kewenangan bank sen-tral dan saat ini dilaksanakan olehdua lembaga, in casu BI dan OJK,merupakan kebijakan hukum terbu-ka (open legal policy) pembentukUndang-Undang. (ant)

Suluh Indonesia/ant17 TAHUN ICW - Plt Wakil Ketua KPK Johan Budi (tengah) bersama Koordinator ICW Adnan Topan Husodo (kedua kiri), Budayawan Franz Magnis Suseno (kiri),Pakar hukum tata negara Saldi Isra (kedua kanan) dan Musisi Berkah Gamulya (kanan) berfoto bersama saat Peringatan 17 Tahun ICW dan Pembukaan SekolahAntikorupsi di Balai Kartini, Jakarta, kemarin.

termasuk lambang negara adalahlagu kebangsaan dan bendera.

Sebelumnya MK pada Desem-ber 2006 telah memutuskan pasal134, 136 dan 137 KUHP tentangpenghinaan terhadap Presidendibatalkan karena dinilai secarakonstitusional bertentangan den-gan pasal 28D ayat 1 UUD 1945.

MK menilai pasal itu dapatmenghambat upaya komunikasidan perolehan informasi danberpeluang menghambat hak ataskebebasan menyatakan pikirandengan lisan, tulisan dan ekspre-si sikap.

Presiden Joko Widodo menga-jukan 786 Pasal dalam Rancan-gan Undang-Undang (RUU)Kitab Undang-Undang HukumPidana (KUHP) ke DPR RI untukdisetujui menjadi UU KUHP.(har)

Komisioner KPU Ida Bu-dhiati mengatakan bahwa KPUkabupaten/kota berkewajibanmenyusun berita acara yangmenjelaskan telah melakukanpenutupan perpanjangan masapendaftaran pasangan calonkepala daerah.

Menurutnya, berdasarkanberita acara tersebut, KPU set-empat menggelar rapat plenountuk melakukan penetapanpenundaan terhadap tahapanpemilihan di wilayah kerjanya.‘’Penundaan tahapan dilaku-kan kecuali terhadap kegiatanevaluasi, penyusunan laporan,dan penyelesaian sengketa pe-milihan,” katanya pula.

Ida mengatakan, KPU daer-ah mempunyai potensi untukdiajukan sengketa melalui lem-baga penegak hukum, baikmelalui Bawaslu maupunPTUN. ‘’Kami memandang per-lu untuk menyelesaikan tugasKPU daerah untuk menyelesai-kan sengketa pemilu,” ujarnya.

Kemudian, berdasarkanberita acara yang disusundalam pleno, KPU daerah men-erbitkan keputusan tentangpenundaan pilkada. (ant)

dengan Ketua KPU, Mendagri danKetua DPR membicarakan masalahitu,” kata Presiden usai meresmikanfasilitas perbankan bagi nelayan diPelabuhan Kali Adem, Pluit, Jakarta,Selasa siang.

Presiden juga akan mengundangBawaslu dan DKPP dalam pertemuan

tersebut.Kepala Negara

mengatakan dalampertemuan itu akandibahas bagaimanapenanganan masalahtersebut serta sejum-lah opsi yang ada ter-masuk apakah diper-lukan Perppu. ‘’Nantitentu akan disampai-kan (hasil pembicar-aan-red) setelah ber-temu,” kata Presiden.

Sebelumnya, KetuaDPR RI Setya Novan-to mengatakan pimpi-nan DPR RI akan men-emui Presiden Joko

Widodo untuk membahas terkait per-soalan calon tunggal yang ada dalamPilkada serentak. ‘’Ya secepatnya.Sudah minta Komisi II DPR walaupunmasih reses tapi kita sudah minta untuksegera membuat suratnya untuk kitateruskan ke presiden,” katanya. (ant)

Page 4: Edisi 05 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

Megap litan 4Suluh Indonesia, Rabu 5 Agustus 2015

KORAN GRATIS TERBESAR

PERTAMA DI INDONESIA

KORAN GRATIS TERBESAR

PERTAMA DI INDONESIA

SMS IKLAN BARIS0811 3898 000

Rp. 50.000,-

10 Baris, 10 kali muat/sebulan

Suluh Indonesia/antKERJASAMA PII-ITI - Ketua Umum PII Bobby Gafur Umar (kiri), Ketua Dewan Insinyur Airlangga Hartarto (tengah) dan Ketua BK Elektro Institut Teknologi Indonesia (ITI) MarzanA. Iskandar, menanam pohon bersama saat kick-off kerjasama dan sinergi pengembangan ‘Science Techno Park’ di kampus ITI Serpong, Tangerang, kemarin.

Suluh Indonesia/antKERJASAMA - Field Manager Pertamina EP Aset III Field Subang, Defrian Basya (kanan) bersamadengan Ketua Yayasan Owa Jawa Noviar Andayani berjabat tangan usai menandatangani kontrakkerjasama terkait kegiatan konservasi dan rehabilitasi Owa Jawa di Bogor, kemarin.

Tempe Sebagai Warisan Budaya DuniaAdapun bentuk penggalan-

gan dukungan ini salah satun-ya yakni dengan mengundangberbagai pihak terkait, terma-suk insane media di Bogor un-tuk menyampaikan dukungan-ya dengan cara membubuhkantandatangan di atas spandukbesar yang telah disipakanpanitia. ‘’Kenapa tempe?Tempe ini merupakan produkpangan asli Indonesia dengandengan cita rasa khas, enakdan yang pasti memiliki bany-ak kandungan protein, vitamindan gizi. Tempe sangat baikdikonsumsi setiap hari olehmasyarakat Indonesia bahkansekarang ini mulai dikenal dimancanegara,” kata KetuaUmum Pergizi Pangan Indone-sia Indonesia (PPII), Prof.Dr.Hardiansyah, Kampus IPBBogor, kemarin.

Dosen Fakultas EkologiManusia (FEMA) IPB itu men-jelaskan, bahwa tempe meru-pakan produk fermentasi ka-cang kedelai oleh kapangRhizopus Oligosparus. Tempesudah dibuat sejak beberapaabat lalu oleh nenek moyangkita (tahun 1700 an), khusus-nya di daerah Klaten. “Sebe-lum tempe ini diakui olehbangsa lain, kami di sini sepa-kat mengajukan tempe ini ke-pada UNESCO sebagai salahsatu warisan budaya duniaproduk pangan asli Indone-sia,” tegasnya.

Ketua Forum Tempe Indo-nesia, Prof.Dr. Made Astawanmenambahkan, untuk saat inirata-rata produsen tempe diIndoensia baru memproduksi10 Kg hingga 2 ton per hari.Sementara kebutuhan pasar

Suluh Indonesia/basKAMPANYEKAN TEMPE – Para pakar pangan dan gizi IPB, bersamapengurus Forum Tempe Indonesia (FTI), saat mengkampanyekan tempe,sebagai produk pangan asli Indonesia, di Kampus IPB Bogor, kemarin.

PAKAR Pangan dan Gizi Institut PertanianBogor (IPB), bersama Forum Tempe Indonesia

(FTI) terus ‘bergerilnya’ mencari dan menggalangdukungan untuk menjadikan tempe sebagai salah

satu produk makanan asli Indonesia sebagaiwarisan budaya dunia.

akan produk pangan ini san-gatlah tinggi. ‘’Yang tedata dikami saat ini ada sekitar 100rubuan pengrajin tempe di In-doensia. Mereka itu tersebardi berbagai provinsi yangada,” sebutnya.

Bagi kalangan masyarakatawam tempe tempe masih di-anggap sebagai pangan klassosial ekonomi rendah. Pada-hal ratusan peneliti telah mem-buktikan, bahwa tempe inimerupakan salah satu produkpangan bergizi tinggi, men-ingkatkan kebutuhan gizimasyarakat, mencegah diare,mengobati hiperkolesterol,hiperglikemia dan mencegahpenyakit lainnya. ‘’KalauUNESCO telah memberikanpengakuan pada produk Kim-chi dari Korea, mengapa tempeini tidak,’’ katanya. (bas)

KilasSuami Tusuk IstriPETUGAS Polsek Ciputat Tangsel meringkus seor-ang pria berinisial DFS (32) usai menusuk istri sirin-ya Eka Widowati (26) hingga terluka parah lantarancemburu. Kepala Seksi Humas Polsek Ciputat AiptuMulyawan di Tangsel, kemarin mengatakan, motif pel-aku karena dibakar cemburu melihat korban bersa-ma pria lain. Mulyawan menjelaskan DFS tidak dap-at menahan emosi usai melihat istrinya itu bersamapria lain. Pria warga Pamulang Permai II itu nekadmenusuk Eka di depan Alfamart Jalan Raya BukitKelurahan Serua Indah Ciputat. DFS menusuk kor-ban luka parah pada bagian tangan dan dada sebelahkiri sehingga dibawa ke RS Suroso Kedaung, kemu-dian dirujuk ke RS Fatmawati Jaksel. Diketahui kor-ban memiliki dua orang anak dari hasil hubunganpernikahan siri dengan tersangka DFS. (ant)

Depok Gelar Bursa KerjaDENGAN melibatkan 50 perusahaan dengan 5.872formasi pekerjaan, Kota Depok menggelar Bursa Kerja2015 di Cimanggis Square, kemarin.Dinas TenagaKerja dan Sosial (Disnakersos) Kota Depok selakupenyelenggara kegiatan ini mengklaim sebagai ben-tuk mengurangi angka pengangguran di Kota Depok.Kepala Disnakersos Kota Depok, Diah Sadiah men-jelaskan bursa kerja yang dikhususkan bagi wargaDepok ini juga sebagai pelayanan ketenagakerjaandalam memberikan informasi kesempatan kerja, men-yalurkan tenaga kerja yang sesuai dengan klasifikasiperusahaan, serta mempertemukan pencari kerjadengan biro kepegawaian perusahaan secara lang-sung. Pelenggarakan job fair sebagai wadah bagi pen-cari kerja dalam mendapatkan pekerjaan, mengingatdi Depok sendiri masih banyak pengangguran. (jif)

DEPOK - Terkait kisruhadanya dugaan pemalsuantanda tangan Sekretaris PDIPDepok Toto Sarjono, yang ter-tera di berkas dukungan calonwalikota pasangan Dimas OkyNugroho-Babai Suhaimi,membuat Komisi PemilihanUmum Daerah (KPUD) KotaDepok merasa harus memang-il pengurus partai PDIP Depokuntuk klarifikasi hal itu.

Komisioner KPUD Depok,Suwarna mengatakan pihakn-ya mengundang Ketua DPCPDIP Hendrik Tangke Allo danToto Sarjono, kemarin.

Cawalkot Depok

Diduga DapatDukungan Palsu

Menurutnya meski KPUDtak punya kapasitas untukmenyelidiki kebenaran surattersebut. Namun, klarifikasidinilai penting karena isi pern-yataan Toto didalam suratyang beredar menyatakan di-rinya tak pernah memberikandukungan pada calon waliko-ta Dimas-Babai. ‘’Ada massamenduga surat yang berisitanda tangan di atas suratdukungan dipalsukan. Meskisurat pernyataan yang diteri-ma dari ormas hanya fotokopitetap harus diklarifikasi apa-kah ini palsu atau tidak karena

kami tidak punya kapasitasuntuk berasumsi atau menye-lidikinya,” katanya di Depok,kemarin.

Dia menjelaskan bahwa se-belum pendaftaran calon wa-likota dan wakil walikota, stafKPUD Depok dari Divisi Hu-kum juga telah Toto untuk me-mastikan kehadirannya saatpendaftaran calon. Saat ituToto, mengaku tak bisa hadir,tapi dia telah menadatanganisemua berkas untuk pendaft-aran calon dari PDIP itu. ‘’Kamiproaktif terhadap semua par-tai yang punya kesempatan

mencalonkan. Sedangkandalam dugaan ini, jawaban saattelepon tidak kami rekam kare-na tak menyangka akan terja-di hal demikian. Semoga mere-ka dapat kooperatif dalam un-dangan KPUD,” ungkapnya.

Selain itu, Panitia PengawasPemilu (Panwaslu) Kota De-pok, juga enggan berspekula-si dalam menentukan asli ataupalsu terkait berkas pendafta-ran pasangan tersebut. KetuaPanwaslu Kota Depok, Andri-ansyah mengungkapkan telahmenerima laporan dugaantersebut. (jif)

BEKASI - Puluhan wargayang tergabung dalamwadah Pemuda Bekasi Ber-satu ketika berdemonstrasimelepas puluhan tikus hidupke halaman kantor KejaksaanNegeri Bekasi. ‘’Pelepasantikus ini sebagai visualisasiaksi demo kami agar KejariKota Bekasi segera menun-taskan kasus perjalanan di-nas fiktif para anggotaDPRD Kota Bekasi padatahun 2014,” kata koordina-tor aksi Romadon di Bekasi.

Dalam aksinya, massamelepas lebih dari sepuluhekor tikus hidup di sekitarhalaman Kejari Kota Bekasidengan kawalan sejumlahaparat kepolisian.

Massa juga sempat mem-bakar hidup-hidup tikusyang mereka bawa sebagai

Korupsi di BekasiDemonstran Lepas Tikus

visualisasi kebencian merekaterhadap para koruptor.

Demo tersebut sempat mem-buat macet lalu lintas di JalanVeteran dan sekitarnya karenamemancing rasa penasaranpengguna jalan. ‘’Kami inginkasus perjalanan dinas fiktifyang menjadi temuan BadanPemeriksa Keuangan (BPK)Jawa Barat sebesar Rp237 jutasegera dituntaskan. Hal inijelas sudah merugikan nega-ra,” kata Romadon.

Romadon mengatakan bah-wa kasus perjalanan dinas fik-tif itu sudah melibatkan sekitar34 anggota dewan yang bertu-gas pada periode 2009—2014.‘’Sehingga perlu ada keputu-san pengadilan untuk menelu-suri pemakaian uang negara.Sudah jelas uang negara dipa-kai yang tidak jelas peruntu-

kannya,” ujarnya.Salah satu ketidakjelasan

itu, kata dia, terlihat dari te-muan BPK Jawa Barat padatahun 2014 yang menyebut-kan adanya penyimpanganpemakaian uang perjalanandinas anggota dewan.

Kasus perjalanan dinasfiktif itu hingga kini masihdalam penanganan KejariKota Bekasi dan Tim Inspe-ktorat Pemkot Bekasi. ‘’Kamitelah memeriksa enam orangsaksi, termasuk di antaranyapihak Sekretariat Dewan,”kata Juru Bicara Kejari KotaBekasi Prasetyo.

Aksi yang berlangsungselama 30 menit itu berakhirtertib, kemudian massamembubarkan diri tanpaada dialog dengan perwa-kilan Kejari. (ant)

TANGERANG - Sebanyak200 titik jalan lingkungan diKota Tangerang, Banten, telahdiselesaikan pada semesterpertama.

Kepala Dinas Bina Margadan Sumber Daya Air (DBMS-DA) Kota Tangerang, NanaTrisyana di Tangerang, kemar-in mengatakan, usai mengerja-kan jalan lingkungan makaakan dilanjutkan dengan per-

200 Titik Jalan Lingkungan Diperbaikibaikan maupun pemeliharaanjalan dalam skala besar.

Untuk pelaksanaannya, lan-jutnya, akan dimulai pada awalbulan Agustus setelah proseslelang melalui LPSE selesai.

Dalam pendataan di lapan-gan, Nana mengatakan, keru-sakan jalan di KotaTangerang hanya 0,2 persen.‘’Kita akan mulai melakukanperbaikan dan peningkatan

jalan skala besar,” ujarnya.Tak hanya pada perbaikan

dan peningkatan jalan saja,DBMSDA pun akan melakukanpenurapan pada bulan Agus-tus serta pemeliharaan saluranair. Misalnya saja pemasanganbronjongan di beberapa titikakibat tanah mengalami amblessebagai dampak dari sungaicisadane mengering.

Begitu pula dengan member-

sihkan dan pembuatan drain-ase drainase baru dalam men-gantisipasi terjadi titik banjir.‘’Setiap hari, petugas aka rutinmelakukan pembersihan drain-ase dan juga membuat titik sa-luran baru,” katanya.

Mengenai jalan berlubang,Nana mengatakan, bila pihakn-ya melalui petugas kontrol akanmelakukan perbaikan denganpenambalan sementara. (ant)

Bogor Bangun Fly Over PerlintasanBOGOR - Pemerintah Kota Bogor, Jawa Barat, segera mem-

bangun “fly over” di perlintasan kereta Jalan RE Marthadinata,Kecamatan Bogor Tengah, untuk mengurai kemacetan serta men-jaga keselamatan pengguna kendaraan yang melintas. ‘’Jadi inisituasinya sudah darurat karena frekuensi kereta per tiga menit,dan pada jam-jam sibuk kemacetan panjang sekali bisa sampaisatu jam setengah, jadi merugikan warga,” kata Wali Kota BogorBima Arya di Bogor, kemarin.

Bima mengatakan rencana pembangunan fly over itu tahunini DED sudah dibuat dan tahun depan pelaksanaan pemban-gunan baru dilakukan. ‘’Ada hal-hal yang dilakukan secara mende-sa, banyak warga yang dirugikan dengan kemacetan di perlin-tasan ini,” katanya.

Ia mengatakan, langkah utama yang dilakukan untuk mengu-rai kemacetan di pintu perlintas RE Marthadinata, sebelum diban-gun fly over adalah melakukan pelebaran jalan, memangkas duapohon yang ada di sekitar area perlintasan. ‘’Ini sudah direko-mendasikan oleh Bima Marga dan DKP, ada dua pohon dipo-tong agar pelebaran jalan bisa dilakukan,” kata Bima.

Selain itu, upaya lain yang dilakukan memasang pembatasjalan (water barier) agar pengendara sepeda motor tidak pin-dah jalur saat melintasi perlintasan sehingga tertata denganrapi. ‘’Pembangunan disegerakan di APBD perubahan, jalanakan dilebarkan oleh Bima Marga. Dan kita akan bicara denganPT KAI terutama pada saat jam sibuk durasi kereta bisa diatur,”katanya. (ant)

Page 5: Edisi 05 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

5Suluh Indonesia, Rabu 5 Agustus 2015pini

Wartawan Suluh Indonesia membawa tanda pengenal dan tidak dibenarkan meminta/menerima sesuatu dari sumber.

Sampaikan saran, kritik dan keluhan mengenai kebijakan Pemerintah, fasilitas umum atau lainnya ke: PO BOX 6233 JKBKG, Jakarta 11062, redaksi: Jl Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan, JakartaPusat. Fax: 53670771 atau e-mail: [email protected]. Lampirkan foto copy KTP/SIM/Paspor yang masih berlaku dan cantumkan nomor telepon yang bisa dikonfirmasi.

F OKUS

Pemimpin Umum : Satria Naradha, Wakil Pemimpin Umum/Redaksi/Penanggung Jawab : Wirata, Redaktur Pelaksana : Nikson, Gde Rahadi, Redaksi : Hardianto, Ade Irawan, Kuswandi, Petrus, Bogor : Aris Basuki (Koordinator), M. Ibrahim, Depok: Rajif Nugroho, Tangsel : Novi Revolusiana, Iklan : Emiliana, Sirkulasi : D. Swantara. Alamat Redaksi : Jalan Gelora VII No 32 Palmerah, Jakarta Pusat. Telpon (021) 5356272, 5357602 Fax (021) 53670771. Website : www.bisnis-jakarta.com, email: [email protected]. Tarif Iklan : Iklan Mini minimal 3 baris Rp 6.000 per baris, Iklan Umum/Display BW : Rp 15.000 per mmk, Iklan Warna FC : Rp. 18.000 per mmk, Iklan Keluarga/Duka Cita : Rp 7.000 per mmk, Advetorial Mini (maks400 mmk) Rp 4.500 per mmk, Biasa (lebih dari 400 mmk) Rp 6.000 per mmk. Pembayaran melalui Bank BCA No Rekening 006-304-1944 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi, Bank BRI No Rekening 0018-01-000580-30-2 a/n PT. Nusantara Media

Baliwangi. Bukti transfer di fax ke (021) 53670771, cantumkan nama dan nomor telpon sesuai registrasi.Penerbit : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGI

Suluh Indonesia Mengundang Anda menulis dalam kolom ini. Caranya: Kirim Tulisan Anda ke alamat Gedung Pers Pancasila Jl.Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat atau Kirim ke E-mail: [email protected]. Panjang Tulisan Maksimal7.000 karakter. Tulisan akan dimuat juga secara sinergis dengan Kelompok Media Bali Post.

Bang D el

SURAT A NDA

PEMERINTAH harus terusberupaya untuk menurunkan an-gka kemiskinan serta penganggu-ran. Jika dibiarkan meningkat dantidak cepat ditanggulangi secarasistematis dan terprogram bisamembahayakan, karena dapatmenimbulkan kerawanan sosialdan keamanan yang berakibatbisa terpengaruhnya pertumbu-han ekonomi nasional. Sektor in-dustri memiliki peran strategisdalam menyumbang kinerja ek-spor. Dalam kenyataannya Indo-nesia memiliki banyak para sar-jana yang lulus tetapi sulit menda-pat kesempatan kerja sesuaibidangnya.

Selain itu, beberapa penelitianmenunjukkan keterkaitan sektorindustri relatif lebih dinamis

dibanding sektor lain. Dan padaakhirnya, sektor industri mampumenyediakan kesempatan kerjayang berkualitas dibandingkansektor lainnya. Jadi, persoalan ke-miskinan dan pengangguran akanberlanjut, jika tidak terjadi peruba-han pola pertumbuhan ekonomi.

Tetapi sebenarnya, peningka-tan jumlah pengangguran yangterus terjadi di Indonesia ini,diduga akibat program penanga-nan yang bersifat sementara. Ak-ibat penanganan yang sementa-ra dan program yang terkesanmonoton itu membuat jumlah pen-gangguran sulit bisa ditekan.

Alamsyah KKampung Melayu,

Jakarta Timur

SUDAH dua puluh tahun lebihsaya sebagai warga IbukotaJakarta merasakan semakin hariJakarta semakin tidak aman. Sep-ertinya aksi kejahatan semakinnyata dilingkungan kita wargaJakarta. Para pemimpin sibukmemperbaiki citranya sementararakyat terus menjadi penontonyang dibodoh-bodohi oleh beritayang bersifat pengalihan darisuatu kenyataan. Rakyat inginhidup aman dan makmur sesuaidengan amanat UUD 1945 dancita-cita proklamator tercinta.

Di negeri ini kejahatan ada di-mana-mana. Di gedung-gedungpara aparat pemerintahan sampaidi gang-gang becek yang sempit.Semua itu terjadi karena UmmatIslam yang masih menjadi ma-yoritas dijauhkan dari agamanya,dijauhkan dari ajaran-ajarannya

Mengakhiri ‘Isu begal’yang benar, dan disusupi oleh ber-bagai aliran baru seperti JIL yangmenyesatkan. Semua berdampakpada berbagai macam persoalansosial. Diantaranya adalah sexbebas, Hamil diluar nikah, Abor-si, Penggunaan Narkoba, Miras,aksi begal, Geng motor dan ban-yak hal yang rusak semua itu di-lakukan oleh anak-anak remajaatau lebih tepatnya ABG (AnakBaru Gede) sekitar usia SMP-SMA.

Semua ini menjadi beban piki-ran kita yang sudah bisa melihatkebenaran. Orang-orang yangsudah menjadi dewasa marilahkita bimbing orang-orang terdekatkita agar bisa memahami tentangjalan hidup yang benar.

Saul ArkaniTanjung Duren, Jak-Bar

Meredam PersoalanKesenjangan Sosial

PRIHATIN menyaksikan anak-anak remaja yang masih dudukdibangku SD, SMP, SMA sampaiMahasiswa dengan gaya hidupyang rusak. Semua itu terjadikarena bangsa Indonesia masihbelum mampu untuk menghada-pi serbuan ideologi dari pihak ‘a-sing’. Patokan kesuksesan men-jadi sangat sesat dan sempit.Akhlak yang benar dan lurus bu-kan lagi menjadi tujuan para re-maja dan bukan lagi menjadi halpenting yang harus diraih dalamkehidupan remaja saat ini. Sangatkasihan sekali mereka yangsudah menjadi orangtua hanyadapat mengikuti kemauan anak-nya agar bisa dianggap tidak ke-tinggalan zaman. Semua ini ad-alah salah satu akibat ilmu yang

sangat kurang dalam memahamiperubahan zaman. Sehingga ser-buan negara-negara adidayadalam hal pemikiran telah meng-gusur moral bangsa Indonesia.Bangsa Indonesia menjadi sangatmaterialistis. Sesuai keinginannegara adidaya dan sekutunyayang menyebarkan pahampemikiran yang sesat itu.

Negara ini menjadi semakinmiskin bukan hanya karena per-soalan dalam negeri yang tak kun-jung sembuh namun juga ‘ceko-kan asing’ yang terus menerusmenjejeli para gerasi muda kitaagar menjadi ‘bodoh’ dalam me-nyikapi semua isu dunia yang ada.

Alimin IdrisLenteng Agung, Jak-Sel

Mengarahkan Generasi Muda padaKegiatan yang Benar

BANYAK pihak sekarang kecewa dengan proses proyek yang ada di perkotaan. Di Denpasar mis-alnya, saat ini ada berbagai proyek pinggir jalan yang seolah tidak pernah tuntas dikerjakan dansering kali mengganggu perjalanan warga masyarakat. Juga terlihat di Kabupaten Badung. Sebagiankabupaten ini telah menjadi kota, terutama di bagian selatannya.

OlehI Nyoman Suliantara*

P EMBANGUNAN, di mana pun dilaksanakan, memerlukan pros-es perencanaan. Kita ingat dengan Repelita di zaman OrdeBaru. Itu merupakan konsepsi perencanaan berskala nasion-al visioner. Seluruh cetak biru pembangunan yang akan dilak-

Pembangunanagar Tak Rugikan Rakyat

sanakan diatur di dalam konsepsi tersebut. Di masa lalu, visi pemban-gunan itu dirancang paling kurang selama 25 tahun. Hanya saja yangkemudian patut kita sayangkan adalah implementasinya dan kemudi-an konsistensi dari konsep tersebut. Saat ini, mungkin tidak banyakanak-anak sekolah dasar, bahkan sekolah menengah yang menge-tahui apa makna dan kepanjangan dari Repelita/Pelita. Kalaupun bolehdipandang sebagai sebuah kekeliruan, maka meninggalkan konsep inimerupakan kekeliruan dari rezim reformasi. Banyak konsep berguna dimasa Orde Baru yang tertinggalkan, misalnya tentang keluarga beren-cana.

Itulah sesungguhnya gambaran yang dapat kita perbandingkan un-tuk membuat berbagai perencanaan di Indonesia sekarang, baik padaskala nasionall maupun daerah. Meski segala konsep pembangunan dimasa Orde Baru itu tidak dapat dilaksanakan dengan tuntas dan baik,dari sisi kualitas konsep, sesungguhnya nilainya bagus. Karena itutidak salah apabila kita mencontohnya. Kegagalan penerapan jugamenjadi contoh yang bagus bagi kita sekarang untuk melihat musababkegagalannya sehingga kita saat ini tidak mengalami hal yang sama.Kalaupun konsep tersebut berskala nasional, bukan tidak mungkinkita mencontoh untuk skala yang lebih kecil. Bisa saja untuk sakalaprovinsi atau kabupaten. Intinya perencanaan, merupakan hal yangpenting dan kita di Indonesia telah mempunyai contoh yang baik padabidang itu.

Yang perlu kita garis bawahi sekarang adalah perencanaan padatingkat kabupaten dan kota. Tentu juga penting apabila pandangan ditu-jukan kepada propinsi. Tetapi titik sentral dari otonomi daerah itu adadi kabupaten. Mungkin ini merupakan pilihan yang lebih baik untukmenentukan fokus otonomi daerah karena posisi daerah tingkat II adadi tengah. Ia membawahi kecamatan dan sekian desa serta banjar (diBali). Jumlah desa yang “dikendalikan” kabupaten ini rasional, terjan-gkau tidak terlalu banyak sehingga logikanya, akan mampu terorgan-isasi dengan baik. Dengan demikian daerah tingkat II inilah yang men-jadi pertemuan langsung antara masyarakat dengan negara dan pe-merintah, yang dalam hal ini diwakili oleh daerah tingkat II.

Karena itulah maka perencanaan pembangunan dan pengembangandaerah tingkat II menjadi kunci pokok dalam keberhasilan kita mewu-judkan maksud dari otonomi daerah. Merencanakan tentu memerlukanbanyak pihak, melibatkan para ahli dari berbagai disiplin ilmu agar hasil-nya bagus. Kita harus juga melibatkan masyarakat sebagai stake-holder dari kebijakan nanti. Dari rakyatlah kita akan mengetahui apayang menjadi tujuan utama mereka dan bagaimana kondisi nyamanyang mereka harapkan. Dari situlah kita ingin menghilangkan penum-pukan proyek, tumpang-tindih pelaksanaan pembangunan yang mem-buat jalan-jalan menjadi macet dan masyarakat banyak mengeluh.

Nampaknya kita terlalu fokus pada upaya perbaikan ide-ide danpemikiran demokrasi, yang mungkin secara kultural belum tentu dapatdiformulasikan dengan baik. Energi habis untuk mempersoalkan hal-hal kedemokrasian dalam pemerintahan ini sehingga perencanaan-per-encanaan yang penting bagi masyarakat justru tertinggal. Terkesanproyek-proyek demikian sembrono di pinggir jalan sehingga kemacet-an menjadi demikian parah, warga kepanasan di jalan dan membuang-buang energi. Mari kita mantapkan perencanaan secara lebih baik demikesejahteraan dan kenyamanan masyarakat. ***

Membangun Kotayang Rapi dan Nyaman

bagi Penghuninya

Di tengah sesaknya masyarakatmemakai jalan raya, proyek-proyekperbaikan drainase, pembangunanhotel atau apa pun, cenderungmengakibatkan gangguan bagimasyarakat. Tanah dibongkar, jalandigaruk dan materinya dibiarkan dipinggir jalan, padahal jalan terse-but sehari-harinya sudah macet.Atau truk pengangkut material ikutberdesakan di siang hari. DiKlungkung juga ada pemban-gunan yang masih molor dan men-ganggu pemandangan, seperti ter-lihat di dekat Pura Goa Lawah.Proyek pembangunan yang dilaku-kan di pinggir jalan ramai, berde-sakan juga dilakukan pada saataktivitas masyarakat tinggi. Akibathal ini memunculkan kemacetan,kekesalan, serta energi yang ban-yak terbuang percuma di jalanraya.

Membandingkan dengankeadaan masa lalu mungkin tidakadil. Akan tetapi, secara sosial per-bandingan ini diperlukan. Sebab,masyarakat yang mendiami kota,terutama sebagai penduduk tetap,merupakan warga yang paling tahukondisi perjalanan daerahnya. Danmasyarakat inilah paling menderi-ta sebagai akibat dari segalaperkembangan buruk yang terjadi.Karena itu, dari sisi ini, segalapembandingan yang dilakukanoleh warga, bukan saja merupakankewajaran akan tetapi juga dapatmenjadi modal pengelola kota(pemkot) untuk mencari arah solu-si perkembangan masa depan.Misalkan saja petunjuk wargayang mengatakan bahwa pancu-ran yang ada di sungai merupakantempat suci di masa lalu, merupa-kan modal awal untuk melakukanperencanaan pembangunan selan-jutnya di wilayah itu. Perbandin-gan keadaan dengan masa lalu itujustru penting dilihat dari sisimasyarakat. Bahkan perbandingandengan norma-norma pun, menja-di masukan bagi pengelola kotauntuk perbaikan yang akan dilaku-kan.

Masalah UtamaPembangunan yang dilakukan

secara sembarangan yang mem-buat materi menumpuk di pinggir

jalan, debu berterbangan, suarabising, sampai kemecetan, merupa-kan masalah utama dan palingpenting diperhatikan untukmengembangkan kota. Jauh lebihpenting memperhatikan masalahini dibanding dengan cita-cita un-tuk membangun kompleks rukoyang justru mengambil lahan-lah-an produktif di perkotaan.

Dengaan demikian, pemban-gunan dan perbaikan kota harusmempertimbangkan beberapa hal.Yang pertama adalah kelancaraninteraksi. Penekanan interaksi inidalam arti luas meliputi kontakpersonal, kelompok, masyarakat,termasuk juga interaksi cepat mela-lui media. Kelancaran ini menjadisumber daya bagi masyarakat kare-na dengan kelancaran itulah pem-berdayaan sumber daya di kotamenjadi lebih tinggi, berpotensi dimaksimalkan. Paling pokok, adalahjalan raya. Tidak boleh jalan ter-hambat karena kelancaran jalanraya membuat tujuan lebih cepattercapai. Kecepatan inilah yangmembuat pemberdayaan maksimal.Hubungan sosial cepat meng-

gunakan media gadget, akan mem-berikan manfaat tinggi. Akan teta-pi materi tetap menjadi bagian uta-ma bagi masyarakat kota. Misaln-ya mengantar kepentingan pokok,mengantar barang konsumsi,produksi, sampai dengan makan-an cepat saji, menjadi kepentinganpokok masyarakat kota.

Dengan padatnya kepentinganitu, maka jalan raya haruslah lan-car, tidak boleh ada materi yangmenghambat di jalan, tidak bolehada mobil mogok, dan masyarakatharus disiplin menyeberang. Un-tuk itulah diperlukan adanya mo-bil derek yang selalu siap op-erasi. Diperlukan pengaturlampu lalu lintas untukpenyeberangan ataujalan layang. Perbaikanjalan, gorong-gorongdan sebagainya yangberdekatan dengan jalan raya,harus dilakukan dengan peren-cana-perencana terbaik, pem-borong berkualitas, bahanberkualitas agar tidak cepatrusak. Hasil perbaikan itu dap-at digunakan bertahun-tahun,

lebih dari sepuluh tahun. Juga di-pakai pekerja yang berkualitas,tahu aturan main dan bersikap nor-matif.

Kedua, efektifitas penggunaanwaktu. Di kota, waktu harus mam-pu dikendalikan. Ini merupakan risi-ko dari begitu banyaknya komuni-tas, kepentingan dan institusi dikota. Jika waktu tidak mampu dik-endalikan, yang muncul adalahtingkat stres yang meninggi. Keja-hatan, bersumber dari keadaan ini.Teknologi informasi yang berbasisgadget, merupakan intrumen per-tama yang mampu mengelola wak-tu. Namun sifat tradisional, kecer-obohan dan intoleransi merupakanmusuh masyarakat Indonesia ber-sama. Jalan raya yang macet aki-bat banyaknya penumpukan ma-teri liar di jalan merupakan salahsatu bentuk kecerobohan. Perbai-kan jalan yang berbarengan den-gan aktifitas padat di siang hari,merupakan bentuk intoleransiioleh pekerja jalan atau pekerja apapun di jalan. Dengan demikian,toleransi inilah yang harus ditum-buhkan pada perusahan pembo-rong. Bentuk toleransi itu misaln-ya dengan memperbaiki jalan rayaatau gorong-gorong saat lalu lin-tas lengang. Dan di Bali, terutamaDenpasar dan Badung, lalu lintaspaling lengang terjadi pada dini-hari sampai menjelang fajar. Agartidak mengganggu aktifitasmasyarakat, pengerjaan jalan rayaseharusnya pada jam-jam itu, yaitudini hari. Demi menghargaimasyarakat agar malamnya dapatberistirahat dengan nyaman, wak-tu efektif hanya 3 jam, yaitu pukul3 dinihari sampai 6 pagi. Setelahitu lalu lintas mulai ramai. Perusa-haan harus bersedia memberikantoleransi bekerja pada jam-jamtersebut dengan menggunakanpernerangan listrik yang sudah me-m a d a i . Materi yangd i - gunakan jelasy a n g terbaik agar

tidak terjadibongkar pasang.Dengan itu,mudah-mudahanmasyarakat kota

lebih nyamanm e n i k m a t i

hidupnya.

Paling pokok, adalah jalan raya. Tidakboleh jalan terhambat karena kelancaran

jalan raya membuat tujuan lebih cepat terca-pai. Kecepatan inilah yang membuat pember-

dayaan maksimal. Hubungan sosial cepatmenggunakan media gadget, akan memberi-kan manfaat tinggi. Akan tetapi materi tetapmenjadi bagian utama bagi masyarakat kota.

Misalnya mengantar kepentinganpokok, mengantar barang konsumsi,produksi, sampai dengan makanan

cepat saji, menjadi kepentinganpokok masyarakat kota.

KPK nilai tidak etismantan koruptormenjadi calonkepala daerah

KekuasaanTutupi

rasa malu...

Page 6: Edisi 05 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

lahraga 6Suluh Indonesia, Rabu 5 Agustus 2015

JAKARTA - Dewan Olimpi-ade Asia (OCA) akan kembalimengecek keseriusan Indonesiauntuk menggelar kejuaraanolahraga terbesar di Asia yaituAsian Games 2018 di Jakarta danPalembang. Sekjen KOI HifniHasan di Jakarta, Selasa, menga-takan sesuai dengan jadwalyang ada, pertemuan koordina-tor komisi yang kedua denganOCA ini akan dilakukan di Jakar-ta, 9-11 Agustus. Pihak OCAyang hadir diantaranya wakilpresiden Wei Jizhong. “Merekadatang ke Indonesia untuk meli-hat keseriusan Indonesia dalammempersiapkan Asian Game,”katanya saat dikonfirmasi.

Pada rapat koordinasi perta-ma telah diputuskan Indonesiaselaku tuan rumah harusmelakukan beberapa hal diant-aranya masalah penganggaran,pembuatan master plan hinggamasalah struktur kepenguru-san. Pada rapat pertama terse-but, pihak OCA juga minta pi-hak panitia untuk menyiapkanrekening tersendiri bukan atasnama KOI maupun Kemenpo-ra. Rekening yang diminta saatini sudah dibuat, namun belumada dana yang masuk. “Reken-ing pasti akan dicek oleh OCA.Ada tidaknya dana dalam rek-ening akan menunjukkan kese-riusan Indonesia dalam mem-persiapkan Asian Games. Pada-hal dana untuk itu ada yangsudah turun. Tapi tidak masukke rekening panitia,” katanyamenambahkan. (ant)

OCA CekKeseriusanIndonesiaGelar AG

Suluh Indonesia/istSELAMATKAN SEPAK BOLA - Agum Gumelar menyatakan penyelamatan sepak bola nasional dari suspend FIFA sudah mendesak dan harus mengedepankan keikhlasan danberjiwa besar untuk kepentingan serta kehormatan bangsa dan negara.

Selamatkan Sepak BolaDengan Keikhlasan

BANDUNG - Tokoh olahra-ga nasional Agum Gumelarmenyatakan penyelamatan sep-ak bola nasional dari ‘suspend’FIFA sudah mendesak danharus mengedepankan keikhla-san dan berjiwa besar untukkepentingan serta kehormatanbangsa dan negara. “Penyela-matan sepak bola nasionalsudah sangat mendesak, den-gan kerendahan hati berharapMenpora berjiwa besar untukbisa segera mencabut pem-bekuan PSSI,” kata AgumGumelar di Bandung, Selasa.

Ia menyebutkan, hasil ikh-tiar melalui jalur hukum di PTUNsudah menyampaikan keputu-sannya yang telah diketahuioleh publik. Pada kesempatanitu, Agum yang juga mantanKetua Umum KONI Pusat danKetua Umum PSSI itu menya-takan dalam menyelesaikanmasalah sepak bola nasional

yang saat ini disuspend FIFAtidak ada lagi kata pihakmenang dan kalah, namun itusudah menjadi keputusanyang tepat untuk bangsa dannegara. “Kita sudah saatnyaada langkah kongkret dengankebesaran jiwa dari semua pi-hak, jangan ada perasaan kalahmenang dalam hal ini karenasepak bola nasional kehorma-tan masyarakat dan bangsa In-donesia,” katanya.

Menurut Agum, saat ini“bola” ada di Menpora dantinggal ada dua pilihan perta-ma mengakhiri kondisi sulityang dihadapi sepak bola na-sional dengan menarik pem-bekuan kepengurusan PSSIatau membiarkan hukuman iniberlangsung lebih lama, dalamarti semua aktifitas kompetisiyang sudah terlaksana denganbaik terus terhenti dan pembi-naan juga akan terputus.

Ia menyatakan prihatindengan kondisi persepakbo-laan nasional yang terkena hu-kuman FIFA. Pasalnya dari 209negara anggota FIFA hanyaIndonesia yang saat ini terke-na suspend akibat tidak me-matuhi statuta FIFA.

Namun ia optimis kondisiakan kian membaik setelahadanya keputusan hukum,dan dukungan dari berbagaifihak untuk adanya rekonsil-iasi sepak bola nasionalkhususnya Menpora denganPSSI begitu gencar disampai-kan. Menurut dia semua men-yayangkan kondisi ini, dansemua juga berharap segeraada solusinya. Sangat sayangbila kualitas kompetisi nasion-al yang termasuk bagus di lev-el Asia harus terhenti terlalulama. “Dampak dari suspendFIFA ini sudah jelas sangatbesar dan merugikan sepak

bola nasional, kompetisi ter-henti, pembinaan stagnan,nasib pemain tidak menentu,dan yang pasti sangat sulitmengembalikan level kompeti-si,” katanya.

Di sisi lain, kendati belumada pencabutan pembekuandari Menpora, Agum meman-dang perlu ada pembehanan kedalam di PSSI, melakukan pem-behanan organisasi serta per-siapan untuk segera menggu-lirkan kompetisi. “Pembenah-an internal PSSI juga harus di-lakukan, instrospeksi ke dalam,serta tetap menjaga hubunganbaik dengan pemerintah.KONI merupakan representa-si dari pemerintah, dan PSSIsendiri adalah anggotaKONI,” katanya.

Agum juga meminta adapersepsi yang sama terhadapstatuta FIFA dalam dunia sep-ak bola yang juga menjadi pe-

JAKARTA - Para klub pe-serta menyambut pesimis ren-cana PSSI kembali menghelat-kan kompetisi ISL digulir padaOktober mendatang. Hal inidikarenakan, para klub menilaiwaktu yang ditetapkan tidaktepat, ditengah situasi klubsulit mencari dana untuk berko-mpetisi. “Waktu yang ditetap-kan untuk berkompetisi kurangideal, karena kami kesulitanmencari dana, dan sponsorsudah tidak ada dana,” ucapDirektur Teknik Semen Padang(SP-red), Asdian ketika di-hubungi wartawan di Jakarta.

Bagi Asdian, setiap perusa-haan memiliki anggaran untukmensponsori suatu kegiatantelah diprogramkan di awaltahun, dan untuk perencanaananggarannya dilakukan padapertengahan tahun, bahkankondisi ini ditambah denganpermintaan pertanggung jawa-ban para sponsor atas danayang telah dikucurkan musimlalu. “Musim lalu, tim kami ala-mi kerugian Rp8 miliar akibatkarut marutnya kompetisi yang

Klub ISLPesimis Kompetisi

Berjalan Lancarhanya jalan tiga pertandingansaja, dan sulit mendapatkandana. Jadi perlu perbaikan ko-munikasi lagi dengan parasponsor sekarang. Tim pastikewalahan menghadapi spon-sor. Inilah yang saya khawati-kan. Makanya idealnya ko-mpetisi mulai 2016,” ungkapAsdian.

Senada dengan SP, bagiAsisten Manajer Barito Put-era, Syarifudin Ardasa, me-nilai pihaknya mengalami ke-sulitan yang sama, apalagidana sponsor di perusahaandinilai sudah tutup untuksupport kegiatan berkompeti-si pada minggu ketiga Okto-ber. “Sekarang sudah mende-kati akhir tahun, perusahanlebih memikirkan closingketimbang melayani programyang ditawarkan. Karena itu,idealnya untuk memulai keg-iatan dilakukan di awal 2016.Kami kesulitan cari anggarankarena di perusahaan sudahtidak ada dana jika kompetisidilaksanakan akhir Oktober,”tambahnya. (pts)

gangan bagi 209 negaraanggota FIFA. Ia mencon-tohkan ICAO yang menga-tur regulasi penerbangan in-ternasional dimana setiapnegara mengikuti regulasiitu. “Dengan mengadopsistatuta FIFA sejak 2011,maka PSSI sebagai anggotaFIFA harus mengikutinyadan menjadi prasyarat ma-suk di pergaulan sepak boladunia,” katanya.

Pada kesempatan itu, iaberharap Turnamen PialaPresiden I yang akan bergu-lir Oktober 2015 bisa menjadiawal yang baik bagi kompeti-si sepak bola nasional sekali-gus sebagai awal dari penye-lesaian masalah permasalah-an yang ada. (ant)

JAKARTA - Indonesia ter-us mengukir prestasi melaluiatlet taekwondo dalam perhe-latan World Taekwondo Han-madang di Pyongtaek KoreaSelatan, dengan meraih tigaemas. Dalam kejuaraan duniayang berlangsung 30 Juli hing-ga 2 Agustus lalu tersebut, at-let taekwondoin Indonesia ber-hasil mempersembahkan total3 emas 4 perak dan 5 perung-gu. Ketiga emas tersebut dipersembahkan di kategori Cre-ative Poomsae, melalui Taek-wondoin, Daniel Danny Har-sono, Domas Ayu Kirana San-toso dan Christina Agung In-tan asal Bali.

Kemudian Group Junior Pu-tri, Siti Aulia Rahma, ImanuellaAnindita Nugraheni, RizkiaAsnari Anwar. Sedangkan satumedali emas lainnya di nomorLong Jump Breaking juniorputri melalui Immanuella Anin-dita Nugraheni.

Sedangkan empat medaliperak masing – masing di-hasilkan di nomor IndividualPoomsae Senior putri, Chris-tina Agung Intan, kemudiannomor All round Breaking se-

Indonesia RaihTiga Emas di Korea

nior putri melalui Domas AyuKirana Santoso serta HighJump Breaking putri, Siti AuliaRahma. Sedangkan satu med-ali perak lainnya dihasilkanAll Around Breaking Juniorputri Immanuella AninditaNugraheni.

Sementara lima medali pe-runggu dihasilkan di nomor In-dividual poomsae Senior putrimelalui Domas Ayu Kirana San-toso, lalu All Around BreakingSenior putri, Martina Navratil-ova, All Arround Breaking jun-ior putri Siti Aulia Rahma, AllAround Breaking senior putraDaniel Danny Harsono serta allaround Breaking senior putraFiter Bagus Cahyono.

Menanggapi hal ini, pembi-na YUTI/UTI Pro, Grand Mas-ter Lioe Nam Khiong men-yambut gembira pencapaianTaekwondoin UTI Pro di eventWorld Hanmadang tersebut.“Saya berharap agar seluruhTaekwondoin UTI Pro tetapmenjaga kebugaran fisik kare-na masih banyak event yangakan diikuti dalam rangka pro-gram Try Out UTI Pro ini,” ucapLioe Nam Khiong. (pts)

Page 7: Edisi 05 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

7Suluh Indonesia, Rabu 5 Agustus 2015 lahraga

G.47-Dir

PASANGIKLANHubungi :

021-5357602Fax :

021-53670771

BOGOR

KINI...

BISA DIAKSES

MELALUI

www.bisnisjakarta.com

CEPAT LAKUHanya

Rp. 50.000(10 Baris - 10x Tayang)

Pasang Iklan Baris

Hubungi

(0251) 8401018

(021) 5357602

GEDUNG PERS PANCASILAJl. Gelora VII No. 32

Palmerah Selatan Jakarta PusatTelp. 021-5357602Fax. 021-53670771

Suluh Indonesia/apABSEN DUA BULAN - Sami Khedira saat lolos tes medis di Juve. Rekrutan baru Juventus tersebut akan absen pada dua bulan pertama di musim baru karena cedera paha yang dialami pada pertandinganpersahabatan pra-musim melawan Olympique Marseille pada Sabtu.

TURIN - Rekrutan baru Ju-ventus Sami Khedira akan ab-sen pada dua bulan pertama dimusim baru karena cedera paha,demikian dikatakan juara LigaItalia itu pada Senin. Khediramengalami cedera tersebutpada pertandingan persahaba-tan pra-musim melawan Olym-pique Marseille pada Sabtu,penampilan perdana pemainJerman itu untuk Juventus se-jak pindah dari Real Madridpada Juni.

Cedera ini merupakan puku-lan terakhir bagi Khedira yangjarang memperkuat Real padaparuh kedua musim lalu. Real

Rekrutan Baru Juventus

Absen Dua Bulanmenyebut serangkaian cederayang membelit sang pemain,namun Khedira mentakan bah-wa klub itu sudah tidak lagimenginginkan dirinya. Khediramembantu Jerman mencapai fi-nal Piala Dunia tahun lalu, na-mun ia harus absen padapertandingan melawan Argen-tina setelah ia mengalami ced-era pada pemanasan menjelangpertandingan.

Sementara itu, kabar dari Ing-gris, Bek Brazil Rafael akan ber-gabung dengan Olympique Ly-onnais dengan kontrak empattahun dari Manchester Unitedsetelah kedua klub mencapai

kesepakatan, kata klub Liga Pran-cis pada Senin. “Olympique Ly-onnais menginformasikan bah-wa mereka telah mencapai kesep-akatan dengan Manchester Unit-ed terkait transfer pemain bertah-an internasional Brazil Rafael daSilva yang akan menandatanga-ni kontrak empat tahun dalambeberapa hari mendatang,” kataklub melalui situs resmi mereka(www.olweb.fr).

Rafael, yang telah dua kalimemperkuat timnas Brazil,melakukan 109 penampilan diLiga Utama Inggris dan me-menangi tiga gelar menyusuldebutnya pada 2008. “Saya in-

gin berterima kasih kepada parapenggemar Manchester Unit-ed untuk semua cinta selamadelapan tahun,” kata Rafael(25) melalui akun Twitterresminya. “Sejak saya direkrutklub di mana saya melalui mo-men-momen luar biasa, setelahdelapan tahun mengenakankaus salah satu klub terbesardi dunia. Sekarang inilah jalanbaru, tantangan baru, Tuhanmemberkati saya.” Lyonmenyelesaikan musim lalu se-bagai runner up dari Paris SaintGermain. Tidak ada detail-de-tail keuangan yang diberikanterkait transfer ini. (ant)

KAZAN - Para perenang putrimenunjukkan prestasi terbaiknyapada kejuaraan dunia di Kazan, Ru-sia, dengan terciptanya tiga rekorbaru, termasuk masuk yang dibuatoleh “Iron Lady” dari Hongaria Kan-tika Hosszu Senin (Selasa pagi WIB).Setelah Katie Ledecky memecahkanrekor dunia atas namanya sendiri di

MANCHESTER - Man-chester City MErekrut pe-main sayap berusia 18 tahunBrandon Barker dengan se-buah kontrak baru lima tahun,sebagai upaya bisa memba-wa pemain muda potensialasal Inggris itu di klub hing-ga 2020. Barker merupakanpemain terbaik di akademisepak bola City musim laludan dia sudah berada di klubsejak usia sembilan tahun.

Kontrak barunya adalahempat tahun dengan perpan-jangan sisa tahun yang telahdia tinggalkan dalam kon-traknya terakhir ini. “Pembic-araan berlanjut hingga habismusim panas dan ini waktuyang cocok untuk kami

Man CityRekrut Pemain Usia 18 Tahun

menandatangani kontrak baru,”kata Barker, yang sempat masuktim ini skuad City saat tur pramusim di Australia dan Vietnam.“Pelatih telah mengatakan ke-

pada seluruh pemain mudabaha jika mereka mampumemberi kesan kepadanya,maka kami akan mendapatkesempatan,” katanya. (ant)

PARIS - Juara Polandia Lech Poznan akandiwajibkan memainkan pertandingan kan-dang tanpa kehadiran penonton sebagaihukuman atas simbol rasis pada pertandin-gan kualifikasi Liga Champions, demikiandiumumkan UEFA pada Senin. Badan sepakbola Eropa itu mengambil tindakan tersebutsetelah spanduk yang melecehkan terlihatdi antara para penggemar Poznan saat timn-ya meraih kemenangan 2-0 pada leg pertamaputaran kualifikasi kedua di markas klub Bos-nia FK Sarajevo pada 14 Juli.

Klub itu juga didenda 50.000 euro menu-rut situs resmi UEFA. Para penggemarPoznan berseteru dengan para penggemartuan rumah di Sarajevo selama dan setelahpertandingan, di mana 27 orang, termasuksembilan polisi, mengalami luka-luka.

Lech Poznan — juara Polandia sebanyaktujuh kali — memenangi putaran kedua kual-ifikasi berkat kemenangan 3-0 atas Sarajevo.Namun mereka menghadapi tugas berat un-tuk mencapai putaran playoff setelah kalah1-3 dari juara Swiss di leg pertama putaranketiga kualifikasi pada pekan lalu. Seandain-ya mereka mampu mengejar defisit di St Ja-kob Park di Swiss pada Rabu, tim Polandiaitu akan harus memainkan pertandingan kan-dang Eropa mereka berikutnya tanpa kehad-iran penonton. (ant)

Poznan DikenaiSanksi Karena

Simbol Rasis

LONDON - Penyerang Stoke CityBojan Krkic berkembang denganbaik dari cedera lututnya namun pe-main Spanyol itu akan memerlukanlebih banyak waktu untuk mendap-atkan kembali kebugaran penuhnya,kata pelatih Mark Hughes. Mantanpenyerang Barcelona itu menderitacedera ligamen ikat lutut padapertandingan Piala FA melawanRochdale pada Januari, yang mem-buatnya absen sampai akhir musim.

Bojan kembali bermain saat timn-ya kalah dari tim Portugal FC Porto

Tiga Rekor Dunia

Tercipta Oleh Perenang Putri

nomor 1500 meter gaya bebas putri,dan Sarah Sjostrom juga membuatrekor baru di 100 meter kupu-kupu,Hosszu tampil sebagai juara 200meter gaya ganti perorangan putridengan rekor dunia baru.

Perenang Hongaria berusia 26tahun itu mencatat waktu dua menit06,12 detik, atau lebih cepat 0,03 de-

tik dari rekor lama yang dibuat Ari-ana Kukors dari AS tahun 2009. Ke-tika itu Kukors mencatat rekor den-gan baju renang khusus neoprene,yang kini sudah dilarang. “Jujur,saya hanya mencoba berlomba,”kata Hosszu, yang juga di Kazan inijuga akan mempertahankan medaliemasnya di nomor 400 meter ganti

perorangan. “Rekor baru memangtujuan saya, tapi sebelum berlombatarget saya adalah memberikan yangterbaik dan berenang secepat mu-ngkin, “ tambahnya.

Sebelumnya perenang SwediaSjostrom mempertahankan medaliemas 100 meter kupu-kupu, yangdiraihnya di Barcelona dua tahunlalu, sekaligus membukukan rekorbaru 55,64 detik, atau 0,15 detik leb-ih baik dari rekor sebelumnya atasnamanya sendiri. Sarah Sjostrommemecahkan rekor dunia 100m gayakupu-kupu putri untuk kedua kalin-ya dalam 24 jam untuk meraih medaliemas kejuaraan dunia renang padaSenin waktu setempat.

Sedangkan perenang asal Den-mark Jeanette Ottesen, juga dunia 50mgaya kupu-kupu, meraih medali per-ak dengan catatan waktu 57,05 detik,dan perenang Tiongkok Lu Yingharus puas dengan perunggu yangmencatat 57,48 detik. “Saya sudahmenunggu enam tahun untuk me-mecahkan rekor catatan waktu terbaiksaya sendiri dan sekarang saya mewu-judkannya, akhirnya,” kata Sjostrom.“Kami telah bekerja keras dalam wak-tu yang alam, dan itu memberi sayakepercayaan diri,” katanya.

Sjostrom masih berharap bisameraih medali emas lagi di Kazanketika dia juga berlomba di nomor50m gaya kupu-kupu, 50 dan 100mgaya bebas pekan ini. “Saya pikirsaya punya kesempatan bagus di50m gaya kupu-kupu, tapi tidak me-mecahkan rekor,” katanya. (ant)

Bojan Perlu WaktuUntuk Kembalikan

Kebugarandi Piala Colonia pada Minggu, dania hanya bermain selama satu jam.Hughes mengatakan dirinya gembi-ra dengan perkembangan sang pe-main, namun menegaskan bahwaakan memerlukan waktu sebelumsang pengatur permainan kembali kepenampilan terbaiknya. “Bagus un-tuk memberinya kesempatan bermainyang cukup karena itulah yang iaperlukan sekarang,” kata Hugheskepada situs resmi klub(www.stokecityfc.com).

“Tentu saja itu adalah saat dimana ia belum begitu baik (permain-annya) dan ia memahaminya, namundengan kemajuan yang ia buat makaia akan segera berada di sana dalamwaktu singkat, namun itu adalah satuhal yang pastinya akan memerlukanwaktu,” tambah Hughes.

Bojan merupakan kunci dari gayasepak bola menyerang yang diterap-kan Hughes di ‘The Potters’ padamusim lalu, setelah mengambil alihtim dari sesama pelatih asal WalesTony Pulis. Mantan pemain Barce-lona berusia 24 tahun itu mencetakgol-gol krusial saat mereka meraihkemenangan atas Tottenham, Arse-nal, dan Everton sebelum cederamembuat ia mengakhiri musim den-gan prematur. “Sekarang ia berlatihsetiap hari dengan segenap anggo-ta tim, maka kami akan terus bersa-bar dengan dia dan mudah-mudah-an cepat atau lambat ia akan kemba-li,” kata Hughes. (ant)

Page 8: Edisi 05 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

Nasi nal 8Suluh Indonesia, Rabu 5 Agustus 2015

KPU PastikanPilkada Surabaya Ditunda

Pengadaan Meja-KursiKoruptor Divonis 1,5 Tahun

AMBON - Rosdiana Galja-rai, oknum koruptor anggaranpengadaan meja kursi padaDinas Pendidikan, Pemuda,dan Olahraga KabupatenKepulauan Aru, Maluku, di-vonis 1,5 tahun penjara olehmajelis hakim tipikor Ambon.‘’Terdakwa juga dihukummembayar denda Rp50 jutasubsider tiga bulan kurungan,dan membayar uang penggan-ti sebesar Rp106,7 juta” kataKetua Majelis Hakim TipikorMustari di Ambon, kemarin.

Harta benda terdakwa akandisita dan dilelang untuknegara guna menutupi keru-gian dimaksud, dan dalam ba-

tas waktu yang ditentukanternyata tidak mencukupi,yang bersangkutan dikena-kan hukuman tambahan beru-pa kurungan selama enambulan.

Rosdiana dijatuhi huku-man karena terbukti melang-gar pasal 3 Undang-Undangnomor 31 tahun 1999 tentangpemberantasan tindak pi-dana korupsi sebagaimanatelah diubah dengan denganUU nomo 20 tahun 2001.

Yang memberatkan terdak-wa dijatuhi hukuman penjaradan denda serta membayaruang pengganti karena per-buatannya telah menimbulkan

SURABAYA - KPU KotaSurabaya menyatakan pemili-han umum kepala daerah set-empat ditunda hingga 2017karena penutupan hanya ter-daftar satu pasangan calon walikota-cawawali, yakni Tri Risma-harini-Whisnu Sakti Buana.‘’Kami menunggu hinggapukul 23.59 WIB namun pasan-gan bakal cawali-cawawali Dhi-mam Abror-Haries Purwokotidak hadir ke kantor untuk me-lengkapi berkas persyaratanmereka,” kata Ketua KPU Sura-baya Robian Arifin di Sura-baya, kemarin.

Menurut dia, usai rapat ple-no bersama Panitia Pengawas

Curat di Bangkalan

Dua Pencuri DibakarBANGKALAN - Dua pen-

curi sapi dibakar massa diBangkalan, Pulau Madura, JawaTimur dan saat ini kedua mayattersebut telah dievakuasi keRSUD Syarifah Ambame RatohEbu setempat. ‘’Kejadiannyatadi malam dan mayat keduakorban ini dijemput ke lokasi

kejadian tadi pagi,” kata petu-gas Puskesmas Blega, saatmengantar kedua mayat itu keRSUD Bangkalan, Moh Syafidi Bangkalan, kemarin.

Pencuri yang dibakar mas-sa itu bernama Nasir (30) danBahri (35). Keduanya wargaDesa Bates, Kecamatan Blega,

Bangkalan.Kejadian pembakaran di

Desa Karang Gayam, Kecama-tan Blega. Saat ini petugasmasih melakukan penyelidikanlebih lanjut terkait kasus terse-but. Kasus pencurian di DesaKarang Gayam, KecamatanBlega, Bangkalan tersebut se-

Di SultraDua Kabupaten Kekeringan

Pemilu (Panwaslu), KPU Sura-baya memutuskan membuatberita acara pengembalian ber-kas syarat pendaftaran kepa-da pasangan Abror-Haris kare-na tidak lengkap dan diang-gap tidak mendaftar. ‘’Karenatidak memenuhi persyaratanjadi belum diterima,” katanya.

Robiyan juga menyebutkanbanyak persyaratan yang be-lum dipenuhi oleh pasanganAbror-Haris yakni SKCK, su-rat dari pengadilan tidak per-nah dipidana, tanda terimaLaporan Harta Kekakayaandari KPK, surat pengadilanniaga tidak sedang dalam ke-pailitan. ‘’Ini tidak terpenuhi

tapi bisa diganti surat pern-yataan tapi itu tetap tidak ter-penuhi karena salah satu ca-lon tidak menandatanganin-ya,” ujarnya.

Saat ditanya, apakah Pilka-da Surabaya 2015 resmi di-tunda? Robian mengatakanpihaknya sudah berkomuni-kasi dengan KPU RI melaluiKPU provinsi dan dimintamenunggu surat edaran KPURI sebagai landasan/pegan-gannya.

Komisioner KPU Sura-baya Purnomo menambahkanbahwa dalam Peratuan KPU(PKPU) tidak ditentukan jan-gka waktu penundaan. (ant)

kerugian keuangan negara.Sedangkan yang meringan-kan adalah sikap sopan ter-dakwa selama persidangan,sudah berkeluarga, dan be-lum pernah dihukum.

Keputusan majelis hakimjuga lebih ringan dari tun-tutan jaksa penuntut umumEka Putra yang sebelumnyaselama dua tahun penjara.

Dalam persidangan terp-isah, ketua majelis hakimMustari didampingi Abadi,dan Ahmad Bukhori selakuhakim anggota juga men-jatuhkan vonis satu tahunterhadap terdakwa lainnya,Bruri Tjandra. (ant)

Suluh Indonesia/antBANTUAN AIR BERSIH - Sejumlah Polisi Wanita (Polwan) mengisikan air ke dalam ember saat pembagi-an bantuan air bersih di Desa Sumur, Musuk, Boyolali, kemarin. Kegiatan sosial yang diselenggarakanPolres Boyolali itu untuk membantu warga yang kesulitan mendapatkan air bersih akibat kekeringan.

Suluh Indonesia/antSEKOLAH SATU ATAP - Siswa kelas 1, 2 dan 3 menyalami guru usai apel pagi di Sekolah Dasar Negeri (SDN) 7 Dusun Biluhu, Kabupaten Gorontalo,Sulut, kemarin. Sekolah ini hanya memiliki 1 ruangan yang digunakan untuk belajar dengan 2 tenaga pengajar honor, selain itu sekolah jugadigunakan untuk tempat ibadah.

lama ini sering terjadi, baik pen-curian sepeda motor maupunhewan ternak. ‘’Warga sudahtidak sabar. Makanya saat adamaling tertangkap, mereka lang-sung main hakim sendiri den-gan membakar hidup-hiduppelaku pencurian tersebut,”kata Syafi. (ant)

KENDARI - Dinas PertanianProvinsi Sultra menyatakan se-lama musim kemarau ini sedi-kitnya dua kabupaten setempatlahan pertanian dan perkebu-nannya sudah mulai mengala-mi kekeringan, yakni Kabupat-en Muna dan Bombana.

Kadis Pertanian Sultra, MNasir di Kendari, kemarin men-gatakan, di Kabupaten Munadari luas 400 hektare areal tan-aman kedelai dan jagung milikpetani setempat, terdapat seki-tar 60 hektare areal itu yangsudah mengalami kekeringan.

Begitupula di KabupatenBombana, dari luas areal tanam

persawahan sekitar 10 ribuhektare, sekitar 450 hektare di-laporkan kekeringan dansudah dinyatakan gagalpanen (puso).

Menurut Nasir, pihaknyajuga sudah menyampaikan ke-pada para penyuluh pertaniandi kabupaten untuk menyam-paikan kepada petani agar da-pat menggunakan air seopti-mal mungkin dan tidak berlakuboros. ‘’Syukurlah di Sultrakekeringan belum separahyang dialami saudara-saudarakita yang ada di Pulau Jawadan daerah lain di Tanah Airyang sudah hampir dua bulan

terakhir mengalami kekerin-gan,” ujarnya lagi.

Guna mengantisipasi ter-jadi kekeringan di sentraproduksi padi di Sultra itu, iajuga berharap kepada kelom-pok petani yang memiliki sa-rana pompa air untuk tetapmenyediakannya bila sewak-tu-waktu kekeringan melandadi daerahnya. ‘’Kami jugasudah menyampaikan kepadapihak teknis di daerah saatmelakukan pola tanam padi dibulan Agustus hingga Okto-ber, agar memilih varietas padiyang toleran tahan kering,’’katanya. (ant)

SPIRITUAL BUNDA NORMADAYAK KAL-TIM

SUDAH menjadi rahasiaumum ilmu spiritualDayak sangat manjuruntuk masalah percin-taan, juga bisnis. Salahsatu tokoh yang mengu-asai kesaktian khasDayak, adalah BundaNorma yang mewarisikemampuan sang ayah,

suku Dayak HuluS u n g a iM a h a k a m .Selain masalahpe rc in t aan ,Bunda Normas e r i n gd i d a t a n g iorang pen-ting yangingin naikpangkat danpara pem-bisnis kelasatas. Untuk

yang satu ini Bunda NormaMenolak untuk menyebutkan namaorang-orang yang dimaksud.“Pernah datang seorang yangternyata tokoh pejabat penting,mengutarakan maksudnya agartembus proyek-nya. Tadinya Bundatidak percaya didatangi orangsepenting ini. Dengan segenap dayacipta, Bunda memohon kepadaTuhan agar tercapai apa yang beliauinginkan Alhamdulillah, beberapahari kemudian beliau menelpon danmemberitakan bahwa proyeknyatembus dan sukses besar,” kenangwanita keibuan yang memba-hasakan ‘Bunda’ kesemua orangyang ditemuinya. Bunda Norma jugadikenal sebagai “penjaga” konser-

konser artis band ternama,sehingga sering keliling Indonesiamendampingi tur konser.BundaNorma juga siap memberikanSusuk Pemikat, dan SusukKharisma, untuk bisnis danpercintaan banyak sekali yangmembuktikan: Pemuda bisa dapatpacar cantik, wanita 40 tahundapat suami, dan seorang priaparuh baya yang ditinggal matiistrinya bisa dapat pasangan lagi.“Kesaktian Dayak ini adalahtitipan Yang Maha Kuasa. Dandengan kehendak-Nya, masalahkarir, jabatan dan percintaan 99%pasti bisa tuntas. Sedangkan bagiyang terkena santet, bisa bebashanya 5 menit,”unjarnya.(nm)

Bunda Norma

Alamat praktek: jalan Kodau gangMushola RT.04 RW.13 No.154, Jati

Makmur, Pondok Gede. Telpon021-91584169, 081311326629

AMBON - Sedikitnya tigaorang staf PT Bank Malukuyang menjadi tersangka dugaankasus kredit macet sebesarRp12 miliar ditahan oleh KejatiMaluku di Ambon, kemarin.

Penahanan Eric Matitaputty,Markus Panggohoy dan Ma-teos Matitaputty itu, menyusulDirektur PT Nusa Ina Pratama,Jusuf Rumatoras, di Ambon.

Ketiga tersangka itu meny-usul Jusuf yang dijebloskan keRutan Klas II di Desa Waihe-ru, Kota Ambon.

Kepala Seksi Penerangan,Hukum dan Humas KejatiMaluku, Bobby Palapia,mengemukakan, penahananketiganya setelah menjalanipemeriksaan intensif oleh timpenyidik. ‘’Ketiganya terma-

suk Jusuf ditahan guna men-gantisipasi kemungkinan ter-sangka melarikan diri, menghi-langkan barang bukti dan tidakmemengaruhi saksi,” ujarnya.

Apalagi, penahanan terse-but terkait keterangan sejum-lah saksi yang mengarahkantersangka diduga kuat melaku-kan perbuatan tersebut.

Jusuf ditetapkan tersangka

pada 13 April 2015, menyusulmiliki bukti akurat dan diduku-ng keterangan sejumlah saksi.‘’Penetapan keempat tersang-ka itu juga menjawab keraguanmasyarakat terhadap penega-kan hukum terhadap ber-sangkutan,” tegas Bobby.

Kasus kredit macet di PTBank Maluku sering mendapatsorotan dewan. (ant)

Kejati Tahan Tiga Staf Bank Maluku