fisikakami

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/19/2019 fisikakami

    1/44

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1. LATAR BELAKANG

    Fisika adalah salah satu ilmu pengetahuan alam dasar yang banyak 

    digunakan sebagai dasar bagi ilmu-ilmu yanglain. Fisika adalah ilmu yang

    mempelajari gejala alam secarakeseluruhan. Fisika mempelajari materi, energi,

    danfenomena atau kejadian alam, baik yang bersifat makroskopis (berukuran

     besar, seperti gerak Bumi mengelilingiMatahari) maupun yang bersifat

    mikroskopis (berukurankecil, seperti gerak elektron mengelilingi inti) yang

     berkaitan dengan perubahan zat atau energi.Fisika menjadi dasar berbagai

     pengembangan ilmudan teknologi. aitan antara fisika dan disiplin ilmu

    lainmembentuk disiplin ilmu yang baru, misalnya denganilmu astronomi

    membentuk ilmu astrofisika, denganbiologi membentuk biofisika, dengan ilmu

    kesehatanmembentuk fisika medis, dengan ilmu bahan membentuk fisika

    material, dengan geologi membentuk geofisika, danlain-lain. !ada bab ini akan

    dipelajari tentang dasar dasarilmu fisika.

    Fisika berasal dari bahasa "unani yang berarti #alam$.Fisika adalah ilmu

     pengetahuan yang mempelajari sifatdan gejala pada benda-benda di alam. %ejala-

    gejala inipada mulanya adalah apa yang dialami oleh indra kita,misalnya

     penglihatan menemukan optika atau cahaya,pendengaran menemukan pelajaran

    tentang bunyi, danindra peraba yang dapat merasakan panas.Mengapa kalian perlu

    mempelajari Fisika& Fisikamenjadi ilmu pengetahuan yang mendasar,

    karenaberhubungan dengan perilaku dan struktur benda khususnya benda mati.

    Menurut sejarah, fisika adalah bidangilmu yang tertua, karena dimulai dengan

     pengamatan-pengamatan dari gerakan benda-benda langit, bagaimanalintasannya,

     periodenya, usianya, dan lain-lain. Bidangilmu ini telah dimulai berabad-

    abadyang lalu, danberkembang pada zaman %alileo dan 'eton.

    %alileomerumuskan hukum-hukum mengenai benda yangjatuh, sedangkan

     'eton mempelajari gerak pada umumnya, termasuk gerak planet-planet pada

    sistem tata surya.

    1 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    2/44

    ukum gerak 'eton adalah hukum sains yang ditentukan oleh ir *saac

     'eton mengenai sifat gerak benda. ukum gerak 'eton itu sendiri merupakan

    hukum yang fundamental. /rtinya, pertama hukum ini tidak dapat dibuktikan dari

     prinsip-prinsip lain, kedua hukum ini memungkinkan kita agar dapat memahami

     jenis gerak yang paling umum yang merupakan dasar mekanika klasik.

    ukum gerak 'eton adalah hukum sains yang ditentukan oleh ir *saac

     'eton mengenai sifat gerak benda.ukum gerak 'eton itu sendiri merupakan

    hukum yang fundamental./rtinya, pertama hukum ini tidak dapat dibuktikan dari

     prinsip-prinsip lain, kedua hukum ini memungkinkan kita agar dapat memahami

     jenis gerak yang paling umum yang merupakan dasar mekanika klasik.

    alam fisika kita mengenal yang namanya hukum neton 0, 1 dan 2.

    ukum gerak 'eton adalah tiga hukum fisika  yang menjadi dasar 

    mekanikaklasik . ukum ini menggambarkan hubungan antara gaya yang bekerja

     pada suatu benda dan gerak yang disebabkannya.

     'eton merupakan ilmuan *nggris yang mendalami inamika, yaitu

    cabang fisika yang mempelajari tentang gerak. etiga hukum gerak ini pertama

    dirangkum oleh Isaac Newton dalam karyanya Philosophiæ Naturalis Principia

     Mathematica, pertama kali diterbitkan pada 3 4uli 0567. alam makalah kali ini,

     penulis hanya membahas tentang Hukum I Newton dan Hukum II Newton

    saja.

    alam kehidupan sehari-hari, gaya merupakan tarikan atau dorongan.

    Misalnya, pada aktu kita mendorong atau menarik suatu benda atau kita

    menendang bola, dikatakan baha kita mengerjakan suatu gaya dorong pada

    mobil mainan.

      Energ knetk   adalah energi gerak yang diperoleh sebagai gerakan dari

    obyek, partikel, atau seperangkat partikel. ebuah obyek yang memiliki gerak,

    apakah itu gerak 8ertikal atau horizontal, maka sebuah obyek tersebut berarti

    memiliki energi kinetik. Faktor yang mempengaruhi energi kinetik adalah

    semakin berat sebuah obyek tersebut dan semakin cepat pula obyek tersebut

     bergerak maka energi kinetik yang yang dimiliki obyek tersebut semakin besar.

    2 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

    http://id.wikipedia.org/wiki/Hukum_fisikahttp://id.wikipedia.org/wiki/Isaac_Newtonhttp://id.wikipedia.org/wiki/Philosophi%C3%A6_Naturalis_Principia_Mathematicahttp://id.wikipedia.org/wiki/Philosophi%C3%A6_Naturalis_Principia_Mathematicahttp://id.wikipedia.org/wiki/Isaac_Newtonhttp://id.wikipedia.org/wiki/Philosophi%C3%A6_Naturalis_Principia_Mathematicahttp://id.wikipedia.org/wiki/Philosophi%C3%A6_Naturalis_Principia_Mathematicahttp://id.wikipedia.org/wiki/Hukum_fisika

  • 8/19/2019 fisikakami

    3/44

    9nergi potensial merupakan suatu bentuk energi yang tersimpan, yang dapat

    dimunculkan dan diubah sepenuhnya menjadi tenaga kinetik. enaga potensial

    tidak dapat dikaitkan dengan gaya tak konser8atif seperti gaya gesekan, karena

    tenaga kinetik dalam sistem demikian tidak kembali ke harga semula ketika sistem

    mencapai konfigurasi mula + mula. 9nergi potensial merupakan suatu bentuk 

    energi yang tersimpan, yang dapat dimunculkan dan diubah sepenuhnya menjadi

    tenaga kinetik. enaga potensial tidak dapat dikaitkan dengan gaya tak konser8atif 

    seperti gaya gesekan, karena tenaga kinetik dalam sistem demikian tidak kembali

    ke harga semula ketika sistem mencapai konfigurasi mula + mula.

    1.! RU"U#AN "A#ALAH

    0. /pa !engertian ukum 'eton&

    1. Bagaimana Bunyi, :umus, ;ontoh soal ukum * 'eton&

    2. Bagaimana Bunyi, :umus, ;ontoh soal ukum ** 'eton&

  • 8/19/2019 fisikakami

    4/44

    =ntuk Mengetahui pengertian ukum 'eton, Bunyi ukum 'eton *

    dan :umus ukum 'eton *, Bunyi ukum 'eton * dan :umus ukum

     'eton *, Bunyi ukum 'eton * dan :umus ukum 'eton *, Mengetahui

    tentang 9nergi inetik dan juga 9nergi !otensial seperti pengertiam dan

    :umusnya.

    BAB II

    PE"BAHA#AN

    !.1. Pengertan Hukum Newton

      ukum-hukum 'eton adalah hukum yang mengatur tentang gerak.

    ukum gerak 'eton itu sendiri merupakan hukum yang fundamental. /rtinya,

     pertama hukum ini tidak dapat dibuktikan dari prinsip-prinsip lain. edua, hukum

    ini memungkinkan kita agar dapat memahami jenis gerak yang paling umum yang

    merupakan dasar mekanika klasik.

      ukum gerak 'eton adalah tiga hukum yang menjadi dasar mekanika klasik.

    ukum ini menggambarkan hubungan antara gaya yang bekerja pada suatu benda

    dan gerak yang disebabkannya. etiga hukum gerak ini pertama dirangkum oleh

    *saac 'eton dalam karyanya  Philosophi Naturalis Principa Mathematica,

     pertama kali ditebitkan pada >3 4uli 0567.

    !.!. Hukum I Newton

    Bun' Hukum I Newton

      # 4ika resultan dari gaya-gaya yang bekerja pada benda sama dengan nol

    maka benda diam akan tetap diam dan benda bergerak lurus beraturan akan tetap

     bergerak lurus beraturan #

    /rtinya uatu benda akan mempertahankan keadaanya apabila gaya yang bekerja

     padanya sama dengan >. ;ontohnya batu akan tetap diatas gunung apabila tidak 

    ada yang memindahkannya

    ecara fisika, HUKU" NE(T)N 1 dapat dituliskan ?

    *& + ,

    eterangan ?

    4 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    5/44

    @F A resultan gaya (g ms1)

    Berdasarkan -ukum I Newton, dapatlah kita pahami baha suatu benda

    cenderung mempertahankan keadaannya. Benda yang mula-mula diam akan

    mempertahankan keadaan diamnya, dan benda yang mula-mula bergerak akan

    mempertahankan geraknya. Cleh karena itu, hukum * 'eton juga sering disebut

    sebagai hukum kelembaman atau hukum inersia. =kuran kuantitas kelembaman

    suatu benda adalah massa. etiap benda memiliki tingkat kelembaman yang

     berbeda-beda. Makin besar massa suatu benda, makin besar kelembamannya. aat

    mengendarai sepeda motor kita bisa langsung memperoleh kelajuan besar dalam

    aktu singkat. 'amun, saat kita naik kereta, tentu memerlukan aktu yang lebih

    lama untuk mencapai kelajuan yang besar. al itu terjadi karena kereta api

    memiliki massa yang jauh lebih besar daripada massa sepeda motor.

    etiap hari kita mengalami hukum * 'eton. Misalnya, saat kendaraan

    yang kita naiki direm secara mendadak, maka kita akan terdorong ke depan dan

    saat kendaraan yang kita naiki tiba-tiba bergerak, maka kita akan terdorong ke

     belakang, peristia tersebut merupakan contoh dari Hukum Newton 1.

    Hukun Newton Pertama #eaga Hukum Ke/emaman

    ukum pertama 'eton menyatakan baha sebuah benda dalam keadaan

    diam atau bergerak dengan kecepatan konstan akan tetap diam atau akan terus

     bergerak dengan kecepatan konstan kecuali ada gaya eksternal yang bekerja pada

     benda itu. ecenderungan ini digambarkan dengan mengatakan baha benda

    mempunyai kelembaman. Benda yang mula-mula diam akan mempertahankan

    keadaan diamnya ( malas bergerak ), dan benda yang mula-mula bergerak akan

    mempertahankan keadaan bergeraknya ( malas berhenti ). ifat benda yang

    cenderung mempertahankan keadaan geraknya ( diam atau bergerak ) inilah yang

    disebut kelembaman atau inersia ( kemalasan ). Cleh karena itu hukum pertama

     'eton disebut juga hukum elembaman atau ukum inersia.

    0onto- -ukum I Newton

    5 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

    http://fisikazone.com/tag/hukum-inersia/http://fisikazone.com/hukum-newton-1/http://fisikazone.com/tag/hukum-inersia/http://fisikazone.com/hukum-newton-1/

  • 8/19/2019 fisikakami

    6/44

    a. 4ika sepeda yang kita naiki sedang melaju, tiba-tiba direm mendadak maka

    tubuh kita akan terdorong ke depan.

     b. 4ika kita sedang duduk didalam bus yang sedang berhenti, tiba-tba supir bus

    menjalankan bus maka tubuh akan terdorong ke belakang.

    #oa/ dan Pema-asan Hukum Newton I

    0. ebuah benda ditarik leat garis lurus sepanjang sebuah permukaan datar dan

    licin dengan gaya konstan. !ertambahan kelajuannya dalam selang 0> s adalah 3

    kmjam. 4ika gaya konstan kedua dikerjakan dalam arah yang sama di samping

    gaya pertama tadi, kelajuan bertambah 03 kmjam dalam selang 0> s. Bagaiamana

     perbandingan kedua gaya itu&

    4aab ?

    !ercepatan benda berhubungan dengan massa dan gaya total sehingga berlaku F A

    m D. 4ika m menjadi massa kapal, maka D0 adalah percepatan kapal dengan gaya

    total F0 dan D1 adalah percepatannya dengan gaya F0 E F1.

    1. ebuah gaya tertentu F> memberikan percepatan 5 0>5

     ms1

     pada suatu benda.%aya lain memberikan pada benda yang sama percepatan sebesar G 0>5 ms1.

    a. berapakah besarnya gaya kedua&Berapakah percepatan benda&

     b. jika kedua gaya itu bekerja bersama sama pada benda dalam arah yang sama

    c. jika kedua gaya itu bekerja bersama sama pada benda dalam arah yang

     berlaanan

    d. jika kedua gaya itu saling tegak lurus

    4aab ?

    6 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    7/44

    2. %aya tertentu yang diberikan pada sebuah benda bermassa m0 memeberinya

     percepatan 1> ms1. %aya yang sama diberikan pada sebuah benda bermassa

    7 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    8/44

    m1 menyebabkan percepatan 2> ms1. 4ika kedua benda itu diikat bersama dan

    gaya yang sama diberikan pada gabungan benda-benda itu carilah percepatannyaH

    4aab?

    F0EF2-F1A>

    F2AF1-F0

    F2A1>-0>

    F2A0> '

    3. Benda bermassa m A 0> kg berada di atas lantai kasar ditarik oleh gaya F A 01

     ' ke arah kanan. 4ika koefisien gesekan statis antara benda dan lantai adalah >,1dengan koefisien gesekan kinetis >,0 tentukan besarnya ?

    a) %aya normal

     b) %aya gesek antara benda dan lantai

    c) !ercepatan gerak benda

    !embahasan ?

    %aya-gaya pada benda diperlihatkan gambar berikut?

    a) %aya normal

    8 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    9/44

    J Fy A >

     ' K L A >

     ' K mg A >

     ' K (0>)(0>) A >

     ' A 0>> '

     b) %aya gesek antara benda dan lantai

    ;ek terlebih dahulu gaya gesek statis maksimum yang bisa terjadi antara benda

    dan lantai?

    fsmaks A s '

    fsmaks A (>,1)(0>>) A 1> '

    ernyata gaya gesek statis maksimum masih lebih besar dari gaya yang menarik

     benda (F) sehingga benda masih berada dalam keadaan diam. esuai dengan

    hukum 'eton untuk benda diam ?

    J F A >

    F K fges A >

    01 K fges A >

    fges A 01 '

    c) !ercepatan gerak benda

    Benda dalam keadaan diam, percepatan benda 'CN

    9 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    10/44

    !.$. Hukum II Newton

    Bun' Hukum II Newton

      # !ercepatan yang ditimbulkan oleh gaya yang bekerja pada suatu benda

     berbanding lurus dengan besar gaya itu ( searah dengan gaya itu ) dan berbanding

    terbalik dengan massa benda tersebut$.

    ecara matematis dapat ditulis ?

    Ga'a "assa dan Hukum Kedua Newton

      ukum kedua 'eton menetapkan hubungan antara besaran dinamika gaya

    dan massa dan besaran kinematika percepatan, kecepatan, dan perpindahan. %aya

    adalah suatu pengaruh pada sebuah benda yang menyebabkan benda mengubah

    kecepatannya, artinya dipercepat. /rah gaya adalah arah percepatan yang

    disebabkan jika gaya itu adalah satu-satunya gaya yang bekerja pada benda

    tersebut. Besarnya gaya adalah hasil kali massa benda dan besarnya percepatan

    yang dihasilkan gaya. Massa adalah sifat intristik sebuah benda mengukur 

    resistensinya terhadap percepatan.

    ;ontoh penerapan ukum ** 'eton ?

      !ada gambar disamping, sebuah benda ditarik dengan gaya  F . engan

    adanya gaya  F , maka benda bergerak dengan percepatan a. !ada kasus yang

    kedua, benda dengan massa m ditarik oleh 1 orang dengan gaya 1 F. !ada asus

    yang kedua ini, benda bergerak dengan percepatan 1a, massa benda ditambah dan

    10 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    11/44

    ditarik dengan gaya F . !ada kasus yang ketiga benda bergerak dengan percepatan

    a/ 1 .

    alam hukum ini, 'eton menyimpulkan sebagai berikut ?

    0. !ercepatan benda yang disebabkan adanya resultan gaya pada benda dengan

    massa m berbanding langsung ( sebanding ) dengan besar resultan gaya. Makin

     besar gaya, makin besar percepatan.

    1. !ercepatan benda yang disebabkan adanya resultan gaya pada benda

     berbanding terbalik dengan massa benda m. Makin besar massa, makin kecil

     percepatan.

    A2/kas -ukum II Newton da/am ke-du2an se-ar3-ar 4

    0. Mengambil air dari dalam sumur menggunakan katrol. !ada saat mengambil

    air dari dalam sumur kita memberikan gaya pada katrol dengan menarik tali

    yang menhubungkan katrol. %aya inilah yang akan menggerakkan katrol,

    seperti yang ditunjukka pada gambar di atas.

    1. Nift yang bergerak naik turun. ebelum bergerak baik naik maupun turun lift

    dalam keadaan diam. emudian lift diberi gaya yang mengakibatkan lift

    mengalami percepatan.

    0onto- #oa/ dan Pema-asan Newton II 4

    0. Mobil-mobilan bermassa 1 g diam diatas lantai licin, kemudian diberi gaya

    tertentu dan bergerak dengan percepatan 0>ms1. Berapakah gaya yang

    diberikan pada mobil-mobilan&

    iketahui ? m A 1 g

      a A 0> ms1

    itanya ? F &

    4aab ? F A m.a  A 1 g . 0> ms1 A 1> '

    1. Benda bermassa 0 kg bergerak dengan percepatan konstan 3 ms1. Berapa

     besar resultan gaya yang menggerakan benda tersebut &

    !embahasan

    iketahui ?

    Massa benda (m) A 0 kg

    11 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    12/44

    !ercepatan (a) A 3 ms1

    itanya ? resultan gaya yang menggerakan benda

    4aab ?

    4adi resultan gaya yang menggerakan benda adalah ?

    2. Massa balok A 0 kg, F A 1 'eton. Besar dan arah percepatan balok adalahO

    !embahasan

    iketahui ?Massa balok (m) A 0 kg

    %aya (F) A 1 'eton

    itanya ? besar dan arah percepatan balok (a)

    4aab ?

    /rah percepatan balok A arah gaya F

  • 8/19/2019 fisikakami

    13/44

    Massa balok (m) A 1 kg

    F0 A 3 'eton

    F1 A 2 'eton

    itanya ? besar dan arah percepatan balok (a)

    4aab ?

    'eton, F1 A 0 'eton. Besar dan arah percepatan balok adalahO

    !embahasan

    iketahui ?

    Massa balok (m) A 1 kg

    F1 A 0 'eton

    F0 A 0> 'eton

    F0 A F0 cos 5>o A (0>)(>,3) A 3 'eton

    itanya ? besar dan arah percepatan balok (a)

    4aab ?

    13 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    14/44

    /rah percepatan balok A arah

    resultan gaya A arah F0

    3. F0 A 0> 'eton, F1 A 0 'eton, m0 A 0 kg, m1 A 1 kg. Besar dan arah

     percepatan balok adalahO

    !embahasan

    iketahui ?

    Massa balok 0 (m0) A 0 kg

    Massa balok 1 (m1) A 1 kg

    F0 A 0> 'etonF1 A 0 'eton

    itanya ? besar dan arah percepatan balok (a)

    4aab ?

    5. ebuah balok dengan massa 0 kg yang aalnya diam, diberi gaya 0 'eton

    sehingga balok bergerak dengan kecepatan 0> ms selama 1 detik. entukan

     percepatan balok selama bergerak H

    14 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    15/44

    iketahui ?

    m ? 0> kg

    t A 1 s

    80 A > ms

    81 A 0> ms

    F A 0 '

    a A P8Pt A 0>1 A 3 ms1

    ditanya ?

    a . . . &

     jaab ?

    a A JFm

    a A 00

    a A 0 ms1

    7. ebuah benda bermassa 1 kg ditarik dengan gaya 03 'eton searah dengan

    gerak benda. entukan percepatan benda jika gaya gesekan antara benda dan

    lantai 0 'eton H

    iketahui ?

    m ? 1 kg

    F A 03 '

    fg ? 0 '

    ditanya ?

    a . . . &

     jaab ?F + fg A m a

    03 + 0 A 1 a

    0< A 1a

    a A 0

  • 8/19/2019 fisikakami

    16/44

    F aksi A - F reaksi

    *ngat gaya merupakan besaran 8ektoryang mempunyai nilai dan arah,

    tanda negatif menunjukkan arah gaya reaksi berlaanan dengan gaya aksi.

    /dapun syarat berlakunya  -ukum II Newton  atau -ukum aks reaks  kedua

    gaya sama besar, kedua gaya arahnya berlaanan, bekerja pada dua benda yang

     berbeda. %aya yang bekerja pada aksi reaksi disebut gaya sentuh.

     Hukum III Newton juga berlaku pada gaya tak sentuh, seperti pada gaya

    gra8itasi bumi. %aya gra8itasi bumi menyebabkan benda-benda dapat jatuh ke

     bumi. Buah kelapa yang sudah tua seringkali jatuh dari pohonnya.ukum *** 'eton tentang gerak menyatakan baha bila suatu benda

    melakukan gaya pada benda lainnya, maka akan menimbulkan gaya yang

     besarnya sama dengan arah yang berlaanan. engan kata lain, ukum ***

     'eton ini berbunyi ?

    %aya aksi A gaya reaksi.

    %aya aksi A gaya yang bekerja pada benda.

    %aya reaksi A gaya reaksi benda akibat gaya aksi.

      =ntuk setiap gaya aksi yang dilakukan, selalu ada gaya reaksi yang

     besarnya sama tetapi arahnya berlaanan, atau gaya interaksi antara dua buah

     benda selalu sama besar tetapi berlaanan arah. arus selalu diingat baha

     pasangan gaya yang dimaksudkan dalam ukum *** 'eton ini bekerja pada dua

     benda yang berbeda. %aya mana yang merupakan gaya reaksi pada dasarnya tidak 

    dapat ditentukan. 'amun demikian, biasanya dalam soal fisika disebutkan baha

    gaya aksi adalah gaya yang kita lakukan, meskipun sebenarnya bisa

    dipertukarkan.  ukum ketiga menyatakan baha tidak ada gaya timbul di alam semesta

    ini, tanpa keberadaan gaya lain yang sama dan berlaanan dengan gaya itu. 4ika

    sebuah gaya bekerja pada sebuah benda ( aksi ) maka benda itu akan mengerjakan

    gaya yang sama besar namun berlaanan arah ( reaksi ). engan kata lain gaya

    selalu muncul berpasangan. idak pernah ada gaya yang muncul sendirian.

    16 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    17/44

      ebagai ;ontoh, ketika kita berjalan, telapak kaki kita mendorong tanah

    kebelakang ( aksi ). ebagai reaksi, tanah mendorong telapak kaki kita ke depan,

    sehingga kita berjalan kedepan.

    ;ontoh lain, etika seseorang mendayung perahu, pada aktu

    mengayunkan dayung, pendayung mendorong air ke belakang ( aksi ). ebagai

    reaksi, air memberi gaya pada dayung kedepan sehingga perahu bergerak 

    kedepan.

      ecara matematis, ukum *** 'eton ditulis sebagai berikut ?

    F/ A - FB /tau Faksi A - Freaksi

      "ang bisa dibaca sebagai # gaya benda / yang bekerja pada benda B sama

    dengan negativ gaya benda B yang bekerja pada benda / $

    A2/kas -ukum III Newton da/am ke-du2an se-ar3-ar 4

    0. angan terasa sakit saat memukul tembok 

    aat memukul tembok kita memberikan gaya pada tembok sebagai aksi, dan

    tembok aka memberikan gaya yang sama tetapi arahnya berlaanan sebagai

    reaksi. %aya reaksi inilah yang menyebabkan tangan terasa sakit saat memukul

    tembok.

    1. Berjalan di atas lantai

    !ada saat berjalan kaki memberikan gaya dorong kepada lantai sebagai aksi, gaya

    aksi ini arahnya ke belakang. Nantai akan memberikan gaya dorong ke depan

    kepada kaki sebagai reaksi.

    2. Berenang

    !ada saat berenang kaki dan tangan memberikan gaya dorong kebelakang kepada

    air sebagai aksi. /ir akan memberikan gaya dorong ke depan sebagai reaksi.

    17 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    18/44

     peluncuran roket

  • 8/19/2019 fisikakami

    19/44

    A mg

      arena g adalah sama untuk semua benda di suatu titik, kita dapat

    menyimpulkan baha berat benda sebanding dengan massanya. 'amun

     pengukuran g yang teliti di berbagai tempat menunjukkan baha g tidak 

    mempunyai nilai yang sama di mana-mana.

      %aya tarikan bumi pada benda berubah dengan lokasi. ecara khusus, di

    titik-titik di atas permukaan bumi, gaya karena gra8itasi berubah secara terbalik 

    dengan kuadrat jarak benda dari pusat bumi. 4adi, sebuah benda memiliki beratsedikit lebih kecil pada ketinggian yang sangat tinggi dibandingkan pada

    ketinggian laut. Medan gra8itasi juga sedikit berubah dengan garis lintang karena

     bumi tidak tepat bulat tetapi agak datar di kutub-kutubnya. 4adi,berat tidak seperti

    massa,bukan sifat intrinsik benda itu sendiri. atuan * untuk berat adalah '

    ('eton).

    "assa

      Massa adalah sifat intrinsik dari sebuah benda yang menyatakan

    resistensinya terhadap percepatan. Massa sebuah benda dapat dibandingkan

    dengan massa benda lain dengan menggunakan gaya yang sama pada masing-

    masing benda dan dengan mengukur percepatannya. engan demikian rasio

    massa benda-benda itu sama dengan kebalikan rasio percepatan benda-benda itu

    yang dihasilkan oleh gaya yang sama ?

    m0m1 A a0a1

    atuan * untuk massa adalah kg (kilogram)

      =ntuk lebih jelasnya perbedaan antara berat dan massa dapat kita lihat pada

    tabel berikut ?

    No. "assa Berat

    1.Massa adalah jumlah

     banyaknya zat itu sendiri.

    Berat adalah gaya tarik bumi

    terhadap benda.

    !.isemua tempat harganya

    tetap

    arganya tidak tetap,

    terdantung dari tempat itu.

    $. atuan ( * ) g atuan 'eton ( ' )

    19 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    20/44

    5. Merupakan besaran skala Merupakan besaran 8ektor 

    6. apat diukur dengan neraca

    ohauss dan neraca pegas.

    apat diukur dengan neraca

     pegas.

    20 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    21/44

    21 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    22/44

    22 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    23/44

    >>> kg, bergerak dengan kecepatan 1> ms.

    Mobil direm dan berhenti setelah menempuh jarak 1>> m. Berapakah gaya

     pengeremannya&

    !enyelesaian ?

    iketahui ?

    m A 0> >>> kg

    8> A > ms

    8 A 1> ms

    P A 1>> m

    itanya ? F&

    4aab ?

    F A m.a

    81 A 8>1 E 1.a.P

    a A t88PK.11>1

    A )1>>.(11>>11K

    A - 0 ms1 (diperlambat)

    F A m.a

    A 0> >>> (-0)

    A - 0> >>> ' (berlaanan arah kecepatan mobil)

    3. ebuah balok terletak pada suatu bidang miring. Balok ini diikat oleh

    sebuah tali. 4ika tali diputuskan apa yang terjadi pada balok ini&

    !erhatikan gambar dibaah ini ?

    !enyelesaian?

    Mari kita lihat gaya-gaya yang bekerja pada benda.

    /da 2 buah gaya yang bekerja pada benda ini.

    F gaya reaksi tali akibat gaya aksi yang diberikan oleh benda pada tali. F0

    sering dinamakan sebagai gaya tegang tali yang diberi simbol

    L gaya berat benda akibat tarikan gra8itasi. :eaksinya adalah gaya

    sebesar L pada bumi. F**/ M9/'*/, 4onifan, *in Nidya, "asman

    23 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    24/44

    F1 gaya reaksi bidang miring pada benda, akibat gaya aksi yang diberikan

     benda itu pada bidang miring. F1 dinamakan gaya normal, sering diberi

    simbol '.

    arena benda diam, maka percepatan benda sama dengan nol, sehingga

    menurut ukum 'eton ** ?

    JF A m.a

    F0 E F1 E L A >

    E ' E m.g A >

    ita ambil sumbu sepanjang bidang miring dan surnbu y tegak lurus

     bidang miring. omponen dan y persamaan di atas adalah,

    FQ A + mg sinR A >

    an

    F" A + mg cosR A >

    4ika tali dipotong maka tidak ada, gaya resultan pada balok sama dengan

    nol lagi, balok akan bergerak dipercepat. 4ika aQ dan a" adalah percepatan

    arah sumbu dan y, makaI

    FQ AmaQ

    > + mg sin R A maQ

    aQ A - g sinR

    dan

    F"A ma"

    + mg cos R A ma"

    > Ama"

    a" A >

    4adi kesimpulannya adalah ketika tali putus maka benda bergerak dengan

     percepatan -g sin > arah ke baah sejajar bidang miring.

    5. uatu benda dijatuhkan dari atas bidang miring yang licin dan sudut

    kemiringan 2>>. entukanlah percepatan benda tersebut jika g A 0> ms1

    dan massa benda < kg

    !enyelesaian ?

    iketahui ?

    24 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    25/44

    m A < kg

    g A 0> ms1

    R A 2>>

    itanya ? a &

    4aab ?

    F A mg sin R

    R mg mg cos R

    F A - mg sin R A ma

    a A - g sin R

    A - 0> sin 2>>

    A - 0> . (>,3)

    A 3 ms1

    !.7. Energ Knetk 

    25 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    26/44

    Energ knetk   adalah energi gerak yang diperoleh sebagai gerakan dari

    obyek, partikel, atau seperangkat partikel. ebuah obyek yang memiliki gerak,

    apakah itu gerak 8ertikal atau horizontal, maka sebuah obyek tersebut berarti

    memiliki energi kinetik. Faktor yang mempengaruhi energi kinetik adalah

    semakin berat sebuah obyek tersebut dan semakin cepat pula obyek tersebut

     bergerak maka energi kinetik yang yang dimiliki obyek tersebut semakin besar.

     /da banyak bentuk energi kinetik antara lain yaitu ? getaran (energi karena gerak 

    getaran), rotasi (energi karena gerak rotasi atau berputar), dan translasi (energi

    karena gerakan perpindahan dari satu lokasi ke lokasi lain). ecara umum, energi

    kinetik adalah energi yang dipunyai suatu benda yang sedang bergerak. ecara

    khusus, energi kinetik adalah energi yang dipunyai suatu benda bermassa m yang

    sedang bergerak dengan kelajuan v.

    %ambar 9nergi inetik 

    0onto- energ knet da/am ke-du2an se-ar3-ar

    0.eekor gajah yang sedang berlari mempunyai energi kinetik lebih besar 

    daripada seorang atlet yang sedang berlari (dengan kelajuan yang sama)

    karena gajah mempunyai massa yang lebih besar.

    26 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    27/44

    1.Mobil balap yang sedang bergerak mempunyai energi kinetik lebih besar 

    daripada mobil pada umumnya (dengan massa yang sama pula) karena mobil

     balap mempunyai kelajuan yang lebih besar.

    2. Bola menggelinding di lantai

    .t E 01.a.t1

    4ika 9,A>, maka didapatkan?

    sA01.a.t1 ...(0)

    =ntuk kelajuan benda 9t dengan 8>A>, didapatkan?

    8tA8> E a.t

    8tAa.t

    27 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    28/44

    tA8ta ...(1)

    ubtitusikan persamaan (1) ke persamaan (0), sehingga?

    sA01.a.t1

    A01.a.(8ta)1

    A8t11a ...(2)

    ita subtitusikan ukum ** 'eton dan persamaan (2) ke rumus usaha (LAF.s)

    sehingga diperoleh?

    LAF.s

    LA(m.a).8t11a

    (+18!.m.9t!

    maka rumus energi kinetik adalah?

      Ek+1

    2 . m.9!

    G,0onto- #oa/ dan Pema-asan

    0.ebuah mobil bermassa 0 ton pada mulanya diam. esaat kemudian bergerak

    dengan kelajuan 0> ms. Besar usaha yang dilakukan oleh mesin mobil tersebut

    adalah O

    /. 0.>>> 4oule

    B. 0>.3>> 4oule

    ;. 03.>>> 4oule

    . 13.>>> 4oule

    9. 3>.>>> 4oule

    !embahasan ?

    28 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    29/44

    iketahui ?

    m A 0 ton A 0>>> kg, 8o A > ms, 8t A 0> ms

    itanya ?

    =saha (L) &

    4aab ?

    =saha A perubahan energi kinetik 

    Perua-an energ knetk  ?

    A S m(8t1 + 8o

    1) A S (0>>>)(0>> + >) A S (0>>>)(0>>) A 3>.>>> kg m1s1 A 3>.>>>

    4oule

    4adi L A 3>.>>> 4oule

    4aaban yang benar adalah 9.

    1. ebuah meja bermassa 0> kg mula-mula diam di atas lantai licin, lalu didorong

    selama 0> sekon sehingga bergerak lurus dengan percepatan 1 ms1. Besar

    usaha yang terjadi adalahO

    /. 1>>> 4oule

    B. 2>>> 4oule

    ;. 5>>> 4oule

    . 6>>> 4oule

    9. G>>> 4oule

    !embahasan ?

    iketahui ?

    m A 0> kg, t A 0> sekon, 8o A >, a A 1 ms1, 8t A &

    itanya ?

    =saha (L) &

    4aab ?

    itung kelajuan akhir (8t) ?

    8t A 8o E a t A > E (1)(0>) A 1> ms

    =saha A perubahan energi kinetik 

    29 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    30/44

    Perua-an energ knetk  ?

    A S m(8t1 + 8o

    1) A S (0>)(> + >) A S (0>)(>) A S (>>) A 1>>> 4oule

    4adi L A 1>>> 4oule

    4aaban yang benar adalah /.

    2.Mobil bermassa 3>>> kg pada mulanya diam, sesaat kemudian bergerak dengan

    kelajuan 1> ms. entukan usaha total yang dilakukan pada mobil tersebutOH

    !embahasaniketahui ?

    Massa (m) A 3>>> kg

    elajuan aal (8o) A > ms (pada mulanya mobil diam)

    elajuan akhir (8t) A 1> ms

    itanya ? =saha total

    4aab ?

    eorema usaha-energi kinetik menyatakan baha usaha total sama dengan

     perubahan energi kinetik. ecara matematis ?

    =saha total ?

    Ltotal A S m (8t1 + 8o

    1)

    Ltotal A S (3>>>)(1>1 + >1)

    30 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    31/44

    Ltotal A (13>>)(> + >)

    Ltotal A (13>>)(>)

    Ltotal A 0>>>.>>>

    =saha total adalah 0>>>.>>> 4oule.

    kg pada mulanya bergerak  dengan kelajuan 3 ms. esaat

    kemudian benda itu bergerak dengan kelajuan 0> ms. entukan usaha total yang

    dikerjakan pada benda tersebut.

    !embahasan

    iketahui ?

    Massa benda (m) A 0> kg

    elajuan aal (8o) A 3 ms

    elajuan akhir (8t) A 0> ms

    itanya ? usaha total

    4aab ?

    =saha total ?

    =saha total adalah 273 4oule.

    3. ebuah mobil bermassa 1>>> kg bergerak dengan kelajuan 0> ms pada arah

    mendatar. iba-tiba pengemudi mengurangi kelajuan mobil menjadi 3 ms.

    31 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    32/44

    =saha yang dilakukan pengemudi pada mobil adalahO

    !embahasan

    iketahui ?

    Massa mobil (m) A 1>>> kg

    elajuan aal (8o) A 0> ms

    elajuan akhir (8t) A 3 ms

    itanya ? usaha total

    4aab ?

    =saha total ?

    =saha total adalah 73.>>> joule.

    anda negatif artinya resultan gaya yang bekerja pada mobil berlaanan arah

    dengan perpindahan mobil. =saha negatif juga berarti energi kinetik mobil

     berkurang.

    5. ebuah mobil bermassa 3.>>> kg sedang bergerak dengan kelajuan 71 kmjam

    mendekati lampu merah.

    32 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    33/44

    entukan besar gaya pengereman yang harus dilakukan agar mobil berhenti di

    lampu merah yang saat itu berjarak 0>> meter dari mobilH (71 kmjam A 1> ms)

    Pema-asan

    !.:. Energ Potensa/

    9nergi potensial merupakan suatu bentuk energi yang tersimpan, yang

    dapat dimunculkan dan diubah sepenuhnya menjadi tenaga kinetik. enaga

     potensial tidak dapat dikaitkan dengan gaya tak konser8atif seperti gaya gesekan,

    karena tenaga kinetik dalam sistem demikian tidak kembali ke harga semula

    ketika sistem mencapai konfigurasi mula + mula.

    i dalam suatu sistem, ada dikenal tenaga potensial dan tenaga kinetik 

    dan ini dikenal dalam sistem konser8atif. enaga potensial sendiri merupakan

    tenaga yang belum dikeluarkan dan masih tersimpan. alam tulisan ini akan

    dibahas dua jenis energi potensial yaitu energi potensial gra8itasi dan energi

     potensial pegas.

    1 Energ Potensa/ Gra9tas

    Misalkan sebuah benda bermassa m  (dan beratnya w = m g ) bergerak 

    8ertikal seperti gamar 1 ;a

  • 8/19/2019 fisikakami

    34/44

    apat dikatakan baha usaha gaya gra8itasi adalah −mg( y2− y1) , tak peduli

    apakah benda itu bergerak naik atau turun.

    %br 0. =saha %ra8itasi w  pada aktu gerak lurus suatu benda dari suatu titik ke

    titik lain dalam suatu medan gra8itasi.

    4ika benda tersebut bergerak dari ketinggian yang sama  y0 tetapi menuju

    ketinggian y1 menuruti suatu lintasan seperti pada gamar 1 ;

  • 8/19/2019 fisikakami

    35/44

    Cleh sebab itu, usaha gra8itasi bergantung hanya pada ketinggian

     permulaan dan ketinggian terakhir saja dan bukan pada bentuk lintasan. alau

    titik + titik ini berada ketinggian yang sama, maka usaha adalah nol.

    arena usaha total sama dengan perubahan energi kinetik, maka

    W ' +W grav= E K 

    2

    − E K 1

    W ' −(mgy

    2−mgy

    1)=(12 mv22−

    1

    2m v

    1

    2)!ada persamaan di atas, keadaaan bergantung pada keadaan aal dan

    keadaan akhir sehingga dapat disusun kembali menjadi persamaan seperti berikut

    ini

    W ' =( mgy2−mgy1 )+(12 m v22−12 m v12)

    :uas kiri persamaan di atas mengandung usaha gaya  P . uku + suku

    dalam ruas kanan hanya bergantung pada keadaan akhir dan permulaan gerak 

     benda itu (laju dan ketinggiannya) dan tidak bergantung pada keadaan

    lintasannya. Besaran mgy hasil kali antara berat mg  dari benda dengan tinggi y

    dari pusat beratnya di atas bidang patokan, disebut energi potensial gravitasi E  p.

     E P ( gravitasi )=mgy

    Cleh karena itu persamaan di atas dapat ditulis

    W ' =(12 mv22+mgy2)−(

    1

    2mv

    1

    2+mgy

    1)4adi persamaan di atas adalah jumlah energi mekanik sistem dan tanda

    kurung pertama adalah jumlah energi mekanik aal dan tanda kurunng kedua

    adalah jumlah energi mekanik akhir. ehingga dapat disimpulkan baha usaha

    semua gaya yang bekerja pada benda kecuali gaya gra8itasi sama dengan

     perubahan energi mekanik benda itu sendiri. alam hal ini, dapat ditulis

     persamaan sesuai kesimpulan ini sehingga dapat disimpulkan baha energi

    kinetik berhubungan erat dengan energi potensial.

    35 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    36/44

    1

    2m v

    2

    2+mg y2=1

    2m v

    1

    2+mg y1

    1 Energ Potensa/ Pegas

    !ada gamar ! dapat dilihat sebuah benda bermassa m di atas sebuah

     permukaan datar. alah satu ujung pegas direkatkan pada benda tersebut dan

    ujung lainnya diikat tetap. emudian ditentukan pangkal koordinat benda tersebut

     pada saat pegas tidak regang seperti pada gamar ! ;a

  • 8/19/2019 fisikakami

    37/44

    W el=∫ F ∙ ds=∫ x1

     x2

     F cosθ dx

    arena arah F  berlaanan dengan arah d! maka cosθ=−1  sehingga

    W el=−∫ x

    1

     x2

    kx dx

    atau

    W el=−(12 k x22−1

    2k x

    1

    2)/ndaikan W’  ialah usaha gaya P  yang dikerjakan. Maka dengan membuat usaha

    total sama dengan energi kinetik benda, kita peroleh

    W ' +W el=∆ E k 

    1

    W ' −(12 k x22−

    1

    2k x

    1

    2)=(12 mv22−1

    2m v

    1

    2)Besaran

    1

    2k x

    2

    2

     dan besaran1

    2k x

    1

    2

     hanya bergantung pada posisi

    aal dan posisi akhir dari benda, bukan pada cara benda tersebut bergerak. Cleh

    karena itu persamaan tersebut, bagian persamaan $usaha$ dipindah ke bagian

     persamaan #energi$. engan demikian

    W ' =(12 m v22−

    1

    2m v

    1

    2)+(12 k x22−1

    2k x

    1

    2)Besaran

    1

    2k x

    2

    , yaitu setengah kali konstanta gaya dengan kuadrat

    koordinat benda disebut energi potensial elastik #  P , benda tersebut.

     E P ( elastik )=1

    2

    k x2

    4adi usaha W’  gaya P  sama dengan jumlah perubahan energi kinetik benda

    dan perubahan energi potensial elastiknya sehingga dapat ditulis menjadi

     persamaan

    W ' =(12 m v22+

    1

    2k x

    2

    2)−( 12 m v12+1

    2k x

    1

    2)4umlah energi kinetik dan potensial benda sama denagn energi mekanik 

    totalnya dan usaha semua gaya + gaya yang bekerja pada benda itu, dengan

    2engecua/an ga'a e/astk   sama dengan peru$ahan energi mekanik total $enda.

    37 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    38/44

    0onto- #oa/ dan Pema-asan 4

    1.ebuah kelapa bermassa 1 kg berada pada ketinggian 0> meter dari

     permukaan bumi. 4ika diketahui gra8itasi bumi ditempat itu adalah 0>

    ms1, berapakah energi potensial yang dimiliki kelapa pada ketinggian itu&

    4aab?

    o  #  P  " m ! g ! h

    o  #  P  " % ! &' ! &'

    o  #  P  " %'' (oule

    1. ebuah benda bermassa 1 kg memiliki energi potensial sebesar 3>> 4oule

     pada ketinggian tertentu. 4ika gra8itasi bumi ditempat itu adalah 0> ms1,

     berapakah perkiraan ketinggian benda tersebut dari permukaan bumi&

    4aab

    o  #  P  " m ! g ! h

    o h A #  P  /)m!g*

    o

    h A 3>> (1 0>)

    o h A 13 meter.

    ;ontoh soal pertama merupakan contoh penggunaan rumus dasar energi

     potensial, sedangkan contoh kedua merupakan penggunaan rumus jika energi

     potensial dan dua faktor lainnya diketahui. emoga dua contoh diatas sudah

    cukup meakili bahasan kita tentang soal energi potensial.

    38 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    39/44

    2. ebuah benda berada pada ketinggian seperti yang terlihat pada gambar 

     berikut.

    4ika benda telah turun sejauh 1 meter dari posisi mula-mula, berapakah

    energi potensial yang dimiliki benda itu sekarang&

    4aab

    o 9p09p1 A h0h1

    o 5>>>9p1 A 0>6

    o 9p1 A (5>>> 6)0>

    o 9p1 A > 4

    >> 4, berapakah perkiraan massa benda jika diketahui percepatan

    gra8itasi bumi (g) adalah 0> ms1&

    39 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    40/44

    4aab

     'ilai massa (m) benda dapat dihitung dengan memodifikasi persamaan 9nergi

     potensial menjadi?

    m " #p/)g.h*

    m " +'''/)&'.,*

    m " +'''/,'

    m " &%' kg 

    ,. 4ohn memiliki benda tergantung di udara. Benda itu memiliki massa 3>

    kilogram dan 3> meter di atas tanah. Berapa besar usaha objek yang akan

    dilakukan jika itu dijatuhkan&

    4aab?

    9! A mgh

    9! dari objek tersebut (3> kg) (G,6>533 m s1) (3> m)

    9! A (1.3>> kg m) (G,6>533 m s1)

    9! A 1

  • 8/19/2019 fisikakami

    41/44

    3> kg m1  s1 A m (G,6>533 m s1) (0> m)

    Menyelesaikannya untuk m adalah?

    3 kg m s1 A (G,6>533 m s1) m

    m A 3 kg m s1 ? G,6>533 m s1 A >,3>G6 kg

    Massa benda tersebut adalah sekitar >,3 kilogram.

    7. :ichard ingin tahu berapa besar energi potensial yang dimiliki kucingnya

    ketika naik ke atas pohon di dekat rumahnya. inggi pohon 03 meter dan

    kucing memiliki massa 3 kilogram. Berapa banyak energi potensial yang

    dimiliki kucingnya&

    4aab?

    9! A mgh

    9! A (3 kg) (G,6 m s1) (03 meter)

    9! A (3 kg) (0

  • 8/19/2019 fisikakami

    42/44

    - ukum *** 'eton berbunyi # bila suatu benda melakukan gaya pada benda

    lainnya, maka akan menimbulkan gaya yang besarnya sama dengan arah yang

     berlaanan$. imana ?

    &aksi + 3 &reaksi

    - Massa berbeda dengan berat. Massa adalah sifat intristik dari sebuah benda

    yang menyatakan resistensinya terhadap percepatan, sedangkan berat bergantung

     pada hakikat dan jarak benda-benda lain yang mengerjakan gaya-gaya

    gra8itasional pada benda itu.

    $.!. #aran

    !engunaan ukum 'eton dalam kehidupan sehari-hari sangat banyak 

    seperti?

    - Mobil yang melaju dijalan raya akan mendapatkan percepatan yang

    sebanding dengan gaya dan berbading terbalik dengan massa mobil

    tersebut

    -/danya gaya gra8itasi

    -!eristia gaya magnet

    -%aya listrik 

    4adi, sebaiknya kita harus menggunakan hukum neton dengan baik dalam

     pengunaan kehidupan sehari-hari.

    an juga pengunaan 9nergi inetik dan !otensial juga harus digunakan

    dalam kehidupan sehari-hari untuk menunjang kehidupan kita semua. 9nergi

    sangat mempengaruhi kehidupan manusia dan manjaga keseimbangan bumi tanpa

    energi bumi tidak akan seperti ini.

    42 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

  • 8/19/2019 fisikakami

    43/44

    DA&TAR PU#TAKA

    :uanto, Bambang. 1>>G. -sasasas Fisika %-. "ogyakarta?"udhistira

    ugijono, dkk. 0GG5. onsepkonsep Fisika. laten? ! *ntan !ariara

    http?thamaro.blogspot.com1>0101makalah-hukum-neton.html (iakses pada

    12 Maret 1>05, pukul 05?07)

    http?tatangsma.com1>03>Gcontoh-soal-energi-potensial-beserta-

     jaabannya.html (iakses pada 12 Maret 1>05, pukul 05?0G)

    http?fisikastudycenter.comfisika-smp31-energi-kinetik-energi-potensial-energi-

    mekanik-6-smp (iakses pada 12 Maret 1>05, pukul 05?1>)

    43 | F i s i k a a s a r * * + e k n i k ! e r t a m b a n g a n

    http://thamaro.blogspot.com/2012/12/makalah-hukum-newton.htmlhttp://tatangsma.com/2015/09/contoh-soal-energi-potensial-beserta-jawabannya.htmlhttp://tatangsma.com/2015/09/contoh-soal-energi-potensial-beserta-jawabannya.htmlhttp://fisikastudycenter.com/fisika-smp/52-energi-kinetik-energi-potensial-energi-mekanik-8-smphttp://fisikastudycenter.com/fisika-smp/52-energi-kinetik-energi-potensial-energi-mekanik-8-smphttp://thamaro.blogspot.com/2012/12/makalah-hukum-newton.htmlhttp://tatangsma.com/2015/09/contoh-soal-energi-potensial-beserta-jawabannya.htmlhttp://tatangsma.com/2015/09/contoh-soal-energi-potensial-beserta-jawabannya.htmlhttp://fisikastudycenter.com/fisika-smp/52-energi-kinetik-energi-potensial-energi-mekanik-8-smphttp://fisikastudycenter.com/fisika-smp/52-energi-kinetik-energi-potensial-energi-mekanik-8-smp

  • 8/19/2019 fisikakami

    44/44

    https?pustakafisika.ordpress.com1>00>G1>contoh-penerapan-hukum-

    neton-i-ii-dan-iii (iakses pada 12 Maret 1>05, pukul 05?11)

    https://pustakafisika.wordpress.com/2011/09/20/contoh-penerapan-hukum-newton-i-ii-dan-iii/https://pustakafisika.wordpress.com/2011/09/20/contoh-penerapan-hukum-newton-i-ii-dan-iii/https://pustakafisika.wordpress.com/2011/09/20/contoh-penerapan-hukum-newton-i-ii-dan-iii/https://pustakafisika.wordpress.com/2011/09/20/contoh-penerapan-hukum-newton-i-ii-dan-iii/