Hormon Thyroid

Embed Size (px)

DESCRIPTION

HORMON TIROID

Citation preview

Hormon tiroid(bahasa Inggris:thyroid hormone, TH) adalah klasifikasihormonyang mengacu pada turunansenyawaasam aminotirosinayang disintesis olehkelenjar tiroiddengan menggunakanyodium. Terdapat dua jenis hormon dari klasifikasi ini yaitutetra-iodotironinadantri-iodotironina. Kedua jenis hormon ini mempunyai peran yang sangat vital di dalammetabolismetubuh.Istilah hormon tiroid juga sering digunakan untuk merujuk pada asupan senyawa organik pada terapi hormonal berupalevotikroksin, atauisoformterkait; meskipun terhadap dua hormon tiroid yang lain yaituCT,]danPTHHormon tiroid merupakan pengendali utamametabolismedan pertumbuhan dengan,deiodinasitetra-iodotironinayang memicurespirasipada kompleks Irantai pernapasanmitokondria,yang menjadi salah satu faktorlaju metabolisme basal; dan modulasitranskripsigenetikmelalui penceraptri-iodotironinayang terdapat padainti sel.Pentingnya peran TH mulai dikenali pada abad ke 19 saat sebuah kasus pembesarankelenjar tiroiddengansimtomahipertiroidismemengakibatkangagal jantung,exophthalmosdan percepatanlaju metabolisme basal. Studi lebih lanjut yang kemudian dilakukan, memberikan pengetahuan bahwa kedua hormon tiroidT4danmolekulnyayang lebih reaktif, yaituT3mempunyaiefek pleiotropik. Konversi T4 menjadi T3, padaplasma darahdisebutmonodeiodinasi, terjadi olehenzimID-Iyang banyak terdapat padahatidanginjal, danID-2yang terdapat padaotak,hipofisisdanjaringan adiposa cokelat.Kedua jenis enzimdeiodinasetersebut mengandung senyawaSelenium, denganglukokortikoidsebagai senyawa promoter. Ekspresi genetikisoformmiosinseperti Na+ATPase, K+ATPase, dan Ca2+ATPase yang terdapat padaretikulum sarkoplasma, juga dikendalikan oleh TH. Kekurangan konsentrasi TH seperti yang ditunjukkan olehsimtomahipotiroidisme, merupakan akibat yang ditimbulkan dari terhambatnyalintasanoksidatifmisalnyareaksioksidasiasam piruvat, sedangkan konsentrasi TH yang berlebih akan mempercepat laju lintasanglikolisisseperti yang ditengarai padahipertiroidisme. Konsentrasi TH yang berlebih atau kekurangan dapat menyebabkanhipotoniaakibat penumpukanasam laktatyang disebutlaktikasidemia.TH juga memiliki sifathipokolesterolemikyang menurunkan rasioplasmakolesteroltanpa mempercepat laju lintasankatabolismekolesterol menjadiasam empedu, serta meningkatkan rasioasam kenodeoksikolat. Waktu paruhT4 sekitar 5-9 hari sedangkan untuk T3 hanya sekitar 1 hari. Hormon ini diketahui juga berperan dalamsistem kekebalan komplemenpada peningkatan lajulintasan MBL,[9]peningkatan protein komplemenC3,C4danCH50,dan peningkatan proteinplasma darahseperti: transferin,protrombin,angiotensinogen,haptoglobin, rantai alfa dan beta darialpha-2-HS-glycoprotein,lipoproteindanfibrinogendan penurunan kadar protein serupa, antara lain: klusterin,prekursor makroglobulin-2,protimosin-danfetoprotein-.

Hormon tiroid dihasilkan oleh Kelenjar Tiroid

Tiroid merupakan kelenjar kecil, dengan diameter sekitar 5 cm dan terletak di leher (di bawah jakun). Dalam keadaan normal, kelenjar tiroid tidak terlihat dan hampir tidak teraba.

Namun bila membesar, kita dapat merabanya dengan mudah dan suatu benjolan bisa tampak dibawah atau di samping jakun.

Kelenjar tiroid menghasilkan hormon tiroid yang mengendalikan metabolisme tubuh. Hormon tiroid tersebut mempengaruhi kecepatan metabolisme tubuh dengan dua cara, yaitu:

* merangsang hampir setiap jaringan tubuh untuk menghasilkan protein* meningkatkan jumlah oksigen yang digunakan oleh sel

Untuk menghasilkan hormon tiroid, kelenjar tiroid memerlukan yodium, yaitu suatu elemen yang bisa diperoleh dari makanan dan air. Kelenjar tiroid akan menangkap yodium dan mengolahnya menjadi hormon tiroid. Setelah hormon tiroid digunakan, sisa yodium di dalam hormon akan kembali ke kelenjar tiroid dan didaur ulang untuk kembali menghasilkan hormon tiroid.

Tubuh memiliki mekanisme yang cukup rumit untuk menyesuaikan kadar hormon tiroid.

Hormon tiroid itu sendiri terdapat dalam dua bentuk, yaitu tiroksin (T4) yang dihasilkan oleh kelenjar tiroid dan hanya memiliki efek yang ringan terhadap kecepatan metabolisme tubuh. Tiroksin selanjutnya diubah di dalam hati dan organ lainnya menjadi bentuk yang aktif, yaitu tri-iodo tironin (T3). Perubahan tersebut menghasilkan sekitar 80% bentuk hormon yang aktif, sedangkan 20% sisanya dihasilkan oleh kelenjar tiroid sendiri.

Perubahan T4 menjadi T3 di dalam hati dan organ lainnya dipengaruhi oleh berbagai faktor, diantaranya kebutuhan tubuh itu sendiri. Sebagian besar T4 dan T3 terikat erat pada protein dalam darah dan hanya aktif jika tidak terikat pada protein tersebut. Dengan cara ini, tubuh akan mempertahankan jumlah hormon tiroid yang sesuai dengan kebutuhan agar kecepatan metabolismenya tetap stabil.

THYROID HORMONE

Synthesis1) Iodide trapping:Iodine is actively transported into the gland against chemical & electrical gradient by sodium-iodidecotransport located in the basal membraneof the thyroid epithelial cells. It is stimulated by TSH.

2)Oxidation of iodide:Iodide movies to the apical surface of the epithelial surface into the lumen of follicles. Iodine is immediately oxidized to iodine & incorporated into tyrosine molecules. The enzyme involved is thyroid peroxidase.3)Organification of thyroglobulin:At the apical membrane collide surface thyroglobulin is iodinated to form both (MIT) & DIT.Thyroglobulin is a large glycoprotein synthesized in the rough endoplasmic reticulum & GA of thyroid epithelial cells. Each molecule contains about 140 tyrosine residues whichserve asa substrate for iodine. Thyroid hormones are formedwithin thyroglobulin molecules & are bound to it until secretion.4)Coupling:Two molecules of DIT are coupled to form T4 one DIT & one MIT molecules are couple to form T3.One MIT & one DIT molecules are coupled to form T3a)Once thyroglobulin has been iodinated it is stored in the lumen of the follicle as colloid.b)Plasma membrane forms pseudopods that engulfs a pocket of colloid.c)This droplet of colloid moves through the cytoplasm to the basal membrane.d)At the same time lysosome moves from the base towards the apex of the cell & fuse with the colloid droplets.e)The lysosomal proteases then releases free T4 & T3 which leave thecell trough the PM at the basal end & enter the blood stream via the adjacent which capillary plexus.

Actions of thyroid hormone

Calorigenic action:1)T3,T4 increase the o2 consumption of almost all metabolically active tissues.2)Increase metabolic activities of almost all tissues of the body increasing the heat production.3)The exception are adult brain, testis, retina, uterus, lymphnodes, spleen & anterior pituitary.4)The increase in the BMR is also assicoated with an increase in na+,k+, ATPase activity.5)The increase in BMR accounts for the thermogenic effect of thyroid hormone.6)When thyroid hormone increase, BMR increases as much as 60-100% above normal.7)When thyroid hormone decreases, BMR falls by 20-40% below normal.

Metabolic action :1)protein metabolismin physiological amounts potent protein anabolic effect.a)Increases protein synthesisb)Increases the transcription of DNA to RNAc)Increases RNA translation.In large doses thyroid hormone has protein catabolic effects.

2)Carbohydrate metabolism:a)In physiological amount thyroid hormone potentiates the action of insulin & promotes glycogenesis & glucose utilization.b)In physiological amounts it is a hyperglycemic agent.1)Increases the absorption of glucose from the GIT.2)Enhances glucose up take by cell.3)Enhances glycogenolysis effect of catecholamines.4)Promotes gluconeogenesis.

3)Fat metabolism:a)Stimulates all aspects of lipid metabolism including synthesis, mobilization of fat from adipose tissue & oxidation. On the net basis glycolytic effect is greater than lipogenic effect.b)There is a general inverse relationship b/w thyroid hormone levels & plasma lipids.1)Elevated TH levels are associated with increase in blood triglycerides, phospholipids & chloride.2)Increase levels are also associated with increase in plasma free FA & glycerol.4 Vitamin:Metabolism of fat soluble vitamins is affected by TA.Eg:- it is required for vitamin A synthesis.

Respiration effects:Increase resting respiratory rate, minute ventilation, increases ventilator response of hypoxia, hypeacapnia to maintain normal po2 & pco2.Muscle:Normal functioning of skeletal muscle also requires normal amount of TH.Blood:Increase RBC production & increase in blood volume.

Cardiac effects:a)Thyroxin has a direct effect on the heart.b)Increases cardiac output, ensuring sufficient oxygen delivery to the tissue.c)The resting heart rate & stroke volume are both increased d)Speed & myocardial contraction is enhancede)Systolic pressure is modestly increasedf)Diastolic pressure is increasedg)Vasodilation in skin, muscle & heart results in increase in peripheral resistance as a result PP iswidened

Growth & developmenta)Important in amphibian metamorphosis in human TH stimulates enchondryl ossification linear bone growth & maturation of epiphyseal boneb)Centres of developing foetusc)Stimulates adult bone remodellingd)Regular progecession of tooth development &eruptione)Normal cycle of growth of epidermis, hair follicles &nail depends on THf)Alters the characterstics of subcutaneous tissue by inhibiting &increases the degradation of mucopolysacclNervous system:a)Plays a critical role in the timing & pace of development of CNSb)Growth of cerebral &erebralar cortexc)Proliferation of axons, branches of dendritesd)Synaptogenesise)Myelinisationf)Cell marginationg)Deficiency of Thin utero & early infancy can results in irreversible brain damageh)TH also enhance wakefulness, alertness, responsiveness to various stimuli auditory sense awareness of hunger, memory & learningi)Normal emotional tone depends on proper TH hormone availabilityj)Speed & amplitude of peripheral nerve reflexes is increased by THSNS-sympathetic nervous systemSynergestist action with the catacholaminesGIT- increases mobility of the gut

ReproductionPlays a permissive role in the regulation of reproductive function in both males & femalesNormal ovarian cycle of follicular development, maturation & ovulationTesticular process of spermatogenesisMaintainance of healthy pregnant state are all destructed by significant deviation of TH from normal range