Hospitalisasi Pada Anak 1

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    1/13

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang

    Permasalahan pokok yang sering dihadapi dalam dunia kesehatan adalah

    tidak lain dari reaksi hospitalisasi serta dampak yang ditimbulkannya.

    Sebagaimana komitmen dalam mengatasi hal tersebut baik secara individual

    maupun secara sosial yaitu upaya menimalisirkan dampak serta memaksimalkan

    manfaat dari hospitalisasi.

    Berangkat dari sisi tersebut diatas permasalahan yang menjadi masalah

    pokok yang harus mendapat perhatian utama dari pemerintah khususnya di dunia

    kesehatan. Karena itu berbagai upaya telah dilakukan oleh pemerintah melalui

    dunia pendidikan dan penyuluhan kepada masyarakat. Akan tetapi, dari berbagai

    upaya yang dilakukan pemerintah tersebut kenyataannya belum banyak menjawab

    dari permasalahan yang dihadapi.

    ntuk mengatasi permasalahan tersebut, maka perlu adanya upaya yang

    dapat menyingkapi arus hospitalisasi dan dampak yang menyertainya, antara lain !

    ". #enumbuhkan rasa kesadaran pada tugas dan kewajibannya.

    $. #enumbuhkan rasa cinta terhadap diri sendiri, keluarga, maupun

    lingkungan sosial.

    %. #engantisipasi sedini mungkin segala dampak yang ditimbulkannya&leh sebab itu, kami merasa tertantang dengan diberikannya tugas

    mengenai '(ospitalisasi' dan apa saja yang menjadi dampak dari permasalahan

    tersebut.

    B. Rumusan Masalah

    )alam tulisan ini kami merumuskan masalah sebagai berikut *

    ". +aktor apa saja yang terlibat dalam (ospitalisasi

    1

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    2/13

    $. Apa saja manfaat dan dampak yang ditimbulkan dari (ospitalisasi

    C. Tujuan Dari Permasalahan

    -ujuan permasalahan dalam penulisan masalah hospitalisasi ini adalah *

    ". ntuk megetahui faktorfaktor yang terlibat dalam hospitalisasi.

    $. #engetahui sejauh mana manfaat dan dampak yang ditimbulkannya.

    D. Manfaat Dari Permasalahan

    )engan permasalahan ini diharapkan hasilnya dapat dimanfaatkan sebagai berikut

    ". Bagi Anak

    Sebagai input dalam melakukan dan menentukan kebijakankebijakan selanjutnya

    untuk mengatasi permasalahan tersebut.

    $. Bagi &rang tua

    Sebagai dasar untuk mengatasi dampak dari hospitalisasi bagi anak dan dirinya

    sendiri.

    %. Bagi Keluarga

    Sebagai masukan dalam mengatasi permasalahan hospitalisasi.

    /. Bagi 0ingkungan Sosial

    Bahan informasi tentang pentingnya peranserta lingkungan sosial untuk ikut serta

    mengatasi permasalahan hospitalisasi.

    2

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    3/13

    BAB II

    H!PITALI!A!I PADA ANA"

    A. Pengertian H#s$italisasi

    Suatu proses karena suatu alasan darurat atau berencana mengharuskan

    anak untuk tinggal di rumah sakit menjalani terapi dan perawatan sampai

    pemulangan kembali kerumah. Selama proses tersebut bukan saja anak tetapi

    orang tua juga mengalami kebiasaan yang asing, lingkungannya yang asing, orang

    tua yang kurang mendapat dukungan emosi akan menunjukkan rasa cemas. 1asa

    cemas pada orang tua akan membuat stress anak meningkat. )engan demikian

    asuhan keperawatan tidak hanya terfokus pada anak terapi juga pada orang

    tuanya.

    B. !tress#r umum $a%a h#s$italisasi

    ". Perpisahan

    $. Kehilangan kendali

    %. Perubahan gambar diri

    /. 2yeri dan 1asa takut

    C. &akt#r'fakt#r (ang mem$engaruhi h#s$italisasi $a%a anak

    ". Berpisah dengan orang tua dan sparing.

    $. +antasifantasi dan unrealistic an3ieties tentangkegelapan,monster,pembunuhan dan binatang buas diawali dengan yang asing.

    %. 4angguan kontak social jika pengunjung tidak dii5inkan

    /. 2yeri dan komplikasi akibat pembedahan atau penyakit.

    6. Prosedur yang menyakitkan dan takut akan cacat dan kematian .

    D. Reaksi #rang tua $a%a h#s$italisasi anak

    ". )enial tidak percaya akan penyakit anak

    3

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    4/13

    $. #arah7merasa bersalah, merasa bersalah karena tidak bisa merawat anaknya

    %. Ketakutan, frustasi dan cemas, tingkat keseriusan penyakit, prosedur tindakan

    medis, dan ketidaktahuan

    /. )epresi, terjadi setelah masa

    E. Pen%ekatan (ang %igunakan %alam h#s$italisasi

    ". Pendekatan 8mpirik

    )alam menanamkan kesadaran diri terhadap para personil yang terlibat dalam

    hospitalisasi, metode pendekatan empirik menggunakan strategi, yaitu *

    a. #elalui dunia pendidikan yang ditanamkan secara dini kepada

    peserta didik.

    b. #elalui penyuluhan atau sosialisasi yang diharapkan kesadaran diri

    mereka sendiri dan peka terhadap lingkungan sekitarnya.

    $. Pendekatan melalui metode permainan

    #etode permainan merupakan cara alamiah bagi anak untuk mengungkapkan

    konflik dalam dirinya yang tidak disadari. Kegiatan yang dilakukan sesuai

    keinginan sendiri untuk memperoleh kesenangan.

    a. Bermain merupakan kegiatan

    "9 #enyenangkan 7 dinikmati

    $9 +isik

    %9 :ntelektual

    /9 8mosi

    69 Sosial

    ;9 ntuk belajar

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    5/13

    $9 ntuk mengungkapkan pikiran dan perasaan dan fantasinya

    melalui permainan.

    c. Prinsip bermain di rumah sakit

    "9 -idak membutuhkan banyak energy

    $9 >aktunya singkat

    %9 #udah dilakukan

    /9 Aman

    69 Kelompok umur

    ;9 -idak bertentangan dengan terapi

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    6/13

    f. Karakteristik social

    "9 Solitary play

    a9 )ilakukan oleh balita ?todler9 atau pre school

    b9 Bermain dalam kelompok, permainan sejenis, tak ada

    interaksi, tak tergantung.

    c9 Bermain dalam kelompok, aktivitas sama, tetapi belum

    terorganisasi dengan baik

    d9 Belum ada pembagian tugas, bermain dengan keinginannya

    e9 School age 7 adolescent

    f9 Permainan terorganisasi terencana, ada aturanaturan

    tertentu

    $9 +aktorfaktor yang mempengaruhi bermain

    a9 -ahap perkembangan anak

    b9 Status kesehatan

    c9 @enis kelamin

    d9 Alat permainan

    &. !tress#r %an Reaksi sesuai tum)uh kem)ang $a%a anak

    1eaksi anak pada hospitalisasi

    ". #asa bayi ?" tahun9

    )ampak perpisahan, usia anak ; bulan terjadi stanger an3iety ?cemas9

    a. #enangis keras

    b. Pergerakan tubuh yang banyak

    c. 8kspresi wajah yang tidak menyenangkan

    $. #asa todler ?$% tahun9Sumber utama adalah cemas akibat perpisahan. )isini respon perilaku anak

    dengan tahapnya.

    a. -ahap protes menangis, menjerit, menolak perhatian orang lain

    b. Putus asa menangis berkurang, anak tidak aktif, kurang menunjukkan

    minat bermain, sedih, apatisC

    c. Pengingkaran 7 denial

    d. #ulai menerima perpisahan

    6

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    7/13

    e. #embina hubungan secara dangkal

    f. Anak mulai menyukai lingkungannya

    %. #asa prasekolah ?%; tahun9

    Sering kali dipersepsikan anak sekolah sebagai hukuman, sehingga

    menimbulkan reaksi agresif.

    a. #enolak makan

    b. Sering bertanya

    c. #enangis perlahan

    d. -idak kooperatif terhadap petugas kesehatan

    /. #asa sekolah ?;"$ tahun9

    Perawatan di rumah sakit memaksakan *

    a. #eninggalkan lingkungan yang dicintai

    b. #eninggalkan keluarga

    c. Kehilangan kelompok sosial, sehingga menimbulkan kecemasan

    6. #asa remaja ?"$"= tahun9

    Anak remaja begitu percaya dan terpengaruh kelompok sebayanya. 1eaksi

    yang muncul *

    a. #enolak perawatan 7 tindakan yang dilakukan

    b. -idak kooperatif dengan petugas

    c. Bertanyatanya

    d. #enarik diri

    e. #enolak kehadiran orang lain

    *. *angguan $eran #rang tua %an keluarga

    1eaksi orang tua terhadap hospitalisasi

    Perasaan yang muncul dalam hospitalisasi *

    -akut

    Demas

    Perasaan sedih

    +rustasi

    7

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    8/13

    1eaksi keluarga terhadap hospitalisasi

    #arah

    Demburu

    Benci

    1asa bersalah

    1eaksi lingkungan sosial terhadap hospitalisasi

    Acuh tak acuh

    -erkesan menghindar

    :ntevensi perawatan dalam mengatasi dampak hospitalisasi

    +okus intervensi keperawatan adalah *

    #enimalkan stressor

    #emaksimalkan manfaat hospitalisasi

    #emberikan dukungan psikologis pada anggota keluarga

    #empersiapkan anak sebelum masuk rumah sakit

    paya meminimalkan stressor atau penyebab stress

    )apat dilakukan dengan cara *

    #encegah atau mengurangi dampak perpisahan

    #encegah perasaan kehilangan control

    #engurangi 7 menimalkan rasa takut terhadap perlukaan tubuh dan rasa nyeri

    paya mencegah 7 meminimalkan dampak perpisahan

    #elibatkan orang tua berperan aktif dalam perawatan anak

    #odifikasi ruang perawatan

    #empertahankan kontak dengan kegiatan sekolah, surat menyurat, bertemu

    teman sekolah

    #encegah perasaan kehilangan control

    (indarkan pembatasan fisik jika anak dapat kooperatif

    Bila anak diisolasi lakukan modifikasi lingkungan

    Buat jadwal untuk prosedur terapi, latihan, bermain

    #eminimalkan rasa takut terhadap cedera tubuh dan rasa nyeri

    #empersiapkan psikologis anak dan orang tua untuk tindakan prosedur yang

    menimbulkan rasa nyeri

    0akukan permainan sebelum melakukan persiapan fisik anak

    8

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    9/13

    #enghadirkan orang tua bila mungkin

    -unjukkan sikap empati

    Pada tindakan elektif bila memungkinkan menceritakan tindakan yang dilakukan

    melalui cerita dan gambar

    Perlu dilakukan pengkajian tentang kemampuan psikologis anak menerima

    informasi ini dengan terbuka

    #emaksimalkan manfaat hospitalisasi anak

    #embantu perkembangan anak dengan memberi kesempatan orang tua untuk

    belajar

    #emberi kesempatan pada orang tua untuk belajar tentang penyakit anak

    #eningkatkan kemampuan kontrol diri

    #emberi kesempatan untuk sosialisasi

    #emberi support kepada anggota

    #empersiapkan anak untuk mendapat perawatan di rumah sakit

    Kenalkan perawat dan dokter yang merawatnya

    Kenalkan pada pasien yang lain

    Berikan identitas pada anak

    @elaskan aturan rumah sakit

    0aksanakan pengkajian

    0akukan pemeriksaan fisik

    Adapun dampak yang akan dialami bagi anak dan keluarga akan

    menimbulkan stressdan tidak merasa aman. @umlah dan efek stress tergantung

    pada persepsi anak keluarga terhadap kerusakan penyaklit dan pengobatan.

    H. Asuhan ke$era+atan anak %engan h#s$italisasi

    #enejemen asuhan keperawatan untuk balita

    ". Berikan asuhan keperawatan yang konsisten

    $. #enyayi dan berbicara dengan bayi

    %. Sentuh, pegang, gendong bayi dan terus berinteraksi selama prosedur

    /. Anjurkan interaksi dengan orang tua ! rooming in, orang tua bicara dengan

    anak dan ijin apabila mau pergi

    6. Biarkan mainan yang membuat rasa nyaman dan aman

    9

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    10/13

    ;. Anjurkan orang tua berada disamping anak saat prosedur invasive yang

    menyakitkan

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    11/13

    ". 1asa takut ! paham bahwa penyakit beragam, menunjukkan sedikit rasa takut

    tetapi bisa ketakutan kalau pengalaman lalu menyakitkan.

    $. Ansietas ! pada orang tua penting tetapi tidak harus, peduli atas perpisahan

    dengan guru dan teman, cemas terhadap P1 sekolah dan perubahan peran dalam

    kelompok.

    %. -idak berdaya ! anak berusaha mandiri, mencoba berani selama prosedur

    medis, kasar pada orang tua saat berusaha mandiri membuat stress, peduli dengan

    cara mengekspresikan perasaan dan malu terhadap perilaku yang berlebihan,

    merasa tidak pasti tentang masa depan karena penyakit atau hospitalisasi.

    #anajemen pada anak usia remaja

    ". +asilitasi perencanaan aktifasi ?peer9

    $. #enjelaskan kepada orang tua tentang kebutuhan mandiri

    %. #onitor perilaku anak apabila ingin bicara

    /. Berikan permainan dan aktifitas lain yang membantu untuk dapat diskusi

    6. Berika npenyuluhan rinci tentang prosedur pengobatan, terapi yang

    menyangkut area genital

    ;. Berikan privasi setiap prosedur tindakan

    Permasalahan!

    ". 1asa takut * anak dapat berfikir hipotesis tentang penyakitnya, banyak

    bertanya dan mengekspresikan rasa takut secara verbal tentang konsekuensi

    penyakit

    $. Ansietas ! perpisahan dengan sekolah dan teman lebih bermakna dari pada

    orang tua, menarik diri dikarenakan perubahan penampilan

    %. -idak berdaya ! peduli terhadap kehilangan fungsi mandiri, sulit mengijinkan

    bantuan secara fisik dan emosi saat marah, menarik diri atau frustasi./. 4angguan citra diri ! peduli dengan ancaman terhadap perubahan terhadap

    perkembangan identitas seksualitas dan peran sesuai gender, sangat

    peduliterhadap perubahan citra diri, kuatir tentang tanggapan orang lain7dikasihi,

    sulit bekerja sama jika pengobatan yang berhubungan dengan perubahan citra diri

    11

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    12/13

    BAB III

    PENUTUP

    A. Kesimpulan

    Berdasarkan hasil pembahasan di atas, kami menyimpulkan bahwa reaksi

    hospitalisasi dan dampak yang ditimbulkannya banyak terjadi pada anak, mulai

    dari usia bayi sampai dengan masa remaja.

    B. Saran

    Kami menghimbau kepada pemerintah khususnya dibidang dunia kesehatan serta

    pihakpihak yang terkait kiranya *

    a. 0ebih memperhatikan arus hospitalisasi yang terjadi, khususnya yang sering

    terjadi pada anak.

    b. 0ebih mengembangkan lagi metodemetode yang dapat mengatasi

    permasalahan mengenai hospitalisasi.

    12

  • 7/23/2019 Hospitalisasi Pada Anak 1

    13/13

    DA&TAR PU!TA"A

    )achi, @ovan. $;. )alam +ile Keparawatan. @akarta! :nternet

    S.Kp, Susilawati.$=. Kumpulan Asuhan Keperawatan Pada Anak )engan

    Bronchopneumoni. @akarta! :nternet

    -abloid Profesi. $=. Kardiovaskuler 2omor "6 F -ahun G:::. @akarta! :nternet

    13