Jurnal Pendidikan Karakter Bangsa Berbasis Pancasila

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/18/2019 Jurnal Pendidikan Karakter Bangsa Berbasis Pancasila

    1/7

    PENDIDIKAN KARAKTER BANGSA BERBASIS PANCASILA

    (Telaah untuk Matadiklat Pancasila dan Pendidikan Karakter Bangsa)

    Oleh: I Nyoman Yoga Segara

    Abstrak 

    Pendidikan karakter de!asa ini men"adi #enting sehingga ruhnya dimasukkan ke dalamkurikulum #endidikan nasional$ %khirnya& adagium end o' education is character men"adi

    semakin te#at& karena !hen character is lost& eerything is lost$ al yang sama "uga da#at

    ditemukan dalam diklat di mana #eserta diklat selain dihara#kan mengem*angkan kno!ledge&

    skill dan attitude "uga mem*angun karakter dan ke#ri*adian yang *er*adasarkan ideologi *angsa& yakni Pancasila$ al ini #enting dilakukan karena untuk mem#ersia#kan #eserta diklat

    dalam men"a!a* tantangan kehidu#an *er*angsa yang menuntut kom#etisi& daya saing& dan

    unggul namun *erkarakter dengan ciri Bhineka Tunggal Ika dan nilai+nilai Pancasila$

    Kata Kunci: pendidikan karakter, Pancasila, karakter bangsa

    A. PENDA!L!AN

    ,ksistensi suatu *angsa sangat ditentukan oleh karakter yang dimilikinya$ anya *angsa

    yang memiliki karakter kuat yang mam#u men"adikan dirinya se*agai *angsa yang

     *ermarta*at dan disegani oleh *angsa+*angsa lain$ Oleh karena itu& men"adi *angsa yang *erkarakter adalah keinginan kita semua$

    Keinginan men"adi *angsa yang *erkarakter sesunggungnya sudah lama tertanam #ada

     *angsa Indonesia$ Para #endiri negara menuangkan keinginan itu dalam Pem*ukaan --.

    /012 alinea ke+3 dengan #ernyataan yang tegas& 4$$$mengantarkan rakyat Indonesia kede#an #intu ger*ang kemerdekaan negara Indonesia yang merdeka& *ersatu& *erdaulat& adil

    dan makmur4$ Para #endiri negara menyadari *ah!a hanya dengan men"adi *angsa yangmerdeka& *ersatu& *erdaulat& adil dan makmurlah *angsa Indonesia men"adi *ermarta*atdan dihormati *angsa+*angsa lain$

    Meski #endidikan karakter sudah sangat lama dicanangkan oleh #emerintah& mulai dari Ir$

    Soekarno dengan Nation Building dan Soeharto melalui #rogram P1& #ada masa re'ormasi

    keinginan mem*angun karakter *angsa terus *erko*ar *ersamaan dengan munculnya

    eu'oria #olitik se*agai dialektika runtuhnya re5im orde$ Keinginan men"adi *angsa yangdemokratis& *e*as dari koru#si& kolusi dan ne#otisme (KKN)& menghargai dan taat hukum

    adalah *e*era#a karakter *angsa yang diinginkan dalam kehidu#an *ermasyarakat&

     *er*angsa dan *ernegara$ Namun& kenyataan yang ada "ustru menun"ukkan 'enomena yangse*aliknya$ Kon'lik hori5ontal dan ertikal yang ditandai dengan kekerasan dan kerusuhan

    muncul di mana+mana& diiringi mengentalnya semangat kedaerahan dan #rimordialismeyang *isa mengancam instegrasi *angsa6 #raktik koru#si& kolusi dan ne#otisme tidaksemakin surut malahan semakin *erkem*ang6 demokrasi #enuh etika yang didam*akan

     *eru*ah men"adi demokrasi yang ke*a*lasan dan men"urus #ada anarkisme6 kesantuan

    sosial dan #olitik semakin memudar #ada *er*agai tataran kehidu#an *ermasyarakat& *er*angsa& dan *ernegara6 kecerdasan kehidu#an *angsa yang dimanatkan #ara #endiri

    negara semain tidak tam#ak& semuanya itu menun"ukkan lunturnya nilai+nilai luhur *angsa$

  • 8/18/2019 Jurnal Pendidikan Karakter Bangsa Berbasis Pancasila

    2/7

    Secara historis dan sosio+kultural #em*angunan *angsa dan #em*angunan karakter (nation

    and character *uilding) meru#akan komitmen nasional yang telah lama tum*uh dan

     *erkem*ang dalam kehidu#an masyarakat& *angsa dan negara Indonesia$ Namun demikian&ternyata dalam #raksis #olitik #em*angunan dan #endidikan kea"egan #erhatian terhada#

     #em*angunan karakter *angsa *elum ter"aga dengan *aik& sehingga hasilnya *elum

    o#timal$ 7enomena keseharian menun"ukkan #erilaku masyarakat *elum se"alan dengankarakter *angsa yang di"i!ai oleh 7alsa'ah Pancasila$

    B. K"NSEP DAN PE#BAASAN

    /

    $8e'ormulasi Pendidikan Karakter Ber*asis Pancasila

    Pertanyaan yang selalu hadir ketika *erhada#an dengan arti #enting #endidikan

    karakter: Menga#a #erlu #endidikan karakter9 %#akah 4karakter4 da#at dididikkan9Karakter a#a yang #erlu dididikkan9 Bagaimana mendidikkan as#ek+as#ek karakter

    secara e'ekti'9 Bagaimana mengukur ke*erhasilan se*uah #endidikan karakter9 Sia#a

    yang harus melakukan #endidikan karakter9 Bagaimana hu*ungannnya dengan *idangstudi lainnya9 Pertanyaan+#ertanyaan terse*ut kem*ali di#erkuat oleh ke*i"akan yang

    men"adikan #endidikan karakter se*agai 4#rogram4 #endidikan nasional di Indonesia

    terutama dalam Kementerian Pendidikan Nasional Ka*inet Indonesia Bersatu II$

    4Pendidikan karakter4 *ukanlah hal *aru dalam sistem #endidikan nasional Indonesia$ Namun& "agad #endidikan Indonesia kem*ali diramaikan dengan ke*i"akan Kementerian

    Pendidikan Nasional yang mengusung #endidikan karakter lima tahun ke de#an melalui

    8encana Strategis Kementerian Pendidikan Nasional 3/+3/1$ Masih kental diingatan kalangan #endidikan kita di a!al Pemerintahan Presiden %*durrahman ;ahid&

    ketika itu Menteri Pendidikan Nasional Yahya Muhaimin& *erusaha menghidu#kan

     #endidikan !atak dan *udi #ekerti 4 se*agai amanat

  • 8/18/2019 Jurnal Pendidikan Karakter Bangsa Berbasis Pancasila

    3/7

    c) Bergesernya Nilai+nilai ,tika dalam Kehidu#an Ber*angsa dan Bernegara

    d

    )Memudarnya Kesadaran terhada# Nilai+nilai Budaya Bangsa

    e) %ncaman .isintegrasi Bangsa

    ') Melemahnya Kemandirian Bangsa

    3$

    =ati .iri dan ,sensi Karakter Bangsa

    =ati diri meru#akan 'itrah manusia yang meru#akan #otensi dan *ertum*uh kem*ang

    selama mata hati manusia *ersih& sehat& dan tidak tertutu#$ =ati diri yang di#engaruhi

    lingkungan akan tum*uh men"adi karakter dan selan"utnya karakter akan melandasi #emikiran& sika# dan #erilaku manusia$ Oleh karena itu& tugas kita adalah menyia#kan

    lingkungan yang da#at mem#engaruhi "ati diri men"adi karakter yang *aik& sehingga

     #erilaku yang dihasilkan "uga *aik$

    Karakter #ri*adi+#ri*adi akan *erakumulasi men"adi karakter masyarakat dan #adaakhirnya men"adi karakter *angsa$ -ntuk kema"uan Negara 8e#u*lik Indonesia&di#erlukan karakter yang tangguh& kom#etiti'& *erakhlak mulia& *ermoral& *ertoleran&

     *ergotong royong& #atriotik& dinamis& *er*udaya& dan *erorientasi I#teks *erdasarkan

    Pancasila dan di"i!ai oleh iman dan tak!a ke#ada Tuhan Yang Maha ,sa$ Karakteryang *erlandaskan 'alsa'ah Pancasila artinya setia# as#ek karakter harus di"i!ai ke lima

    sila Pancasila secara utuh dan kom#rehensi' yang da#at di"elaskan se*agai *erikut:

    a) Bangsa yang Ber+Ketuhanan Yang Maha ,sa& adalah *entuk kesadaran dan #erilaku

    iman dan tak!a serta akhlak mulia se*agai karakteristik #ri*adi *angsa Indonesia$Karakter Ber+Ketuhanan Yang Maha ,sa seseorang tercermin antara lain hormat dan

     *eker"a sama antara #emeluk agama dan #enganut ke#ercayaan& saling menghormatike*e*asan men"alankan i*adah sesuai dengan agama dan ke#ercayaannya itu6 tidakmemaksakan agama dan ke#ercayaannya ke#ada orang lain$

     *

    )

    Bangsa yang Men"un"ung Kemanusiaan yang %dil dan Berada*& yaitu sika# dan

     #erilaku men"un"ung tinggi kemanusian yang adil dan *erada* di!u"udkan dalam

     #erilaku hormat menghormati antar!arga negara se*agai karakteristik #ri*adi

     *angsa Indonesia$ Karakter kemanusiaan seseorang tercermin antara lain dalam #engakuan atas #ersamaan dera"at& hak& dan ke!a"i*an6 saling mencintai6 tenggang

    rasa6 tidak semena+mena terhada# orang lain6 gemar melakukan kegiatan

    kemanusiaan6 men"un"ung tinggi nilai kemanusiaan6 *erani mem*ela ke*enaran dankeadilan6 merasakan dirinya se*agai *agian dari seluruh umat manusia serta

    mengem*angkan sika# hormat+menghormati$

    c) Bangsa yang Mengede#ankan Persatuan dan Kesatuan Bangsa& adalah *angsa yang

    memiliki komitmen dan sika# yang selalu mengutamakan #ersatuan dan kesatuanIndonesia di atas ke#entingan #ri*adi& kelom#ok& dan golongan meru#akan

    karakteristik #ri*adi *angsa Indonesia$ Karakter ke*angsaan seseorang tecermin

    dalam sika# menem#atkan #ersatuan& kesatuan& ke#entingan& dan keselamatan *angsa di atas ke#entingan #ri*adi atau golongan6 rela *erkor*an untuk ke#entingan

  • 8/18/2019 Jurnal Pendidikan Karakter Bangsa Berbasis Pancasila

    4/7

     *angsa dan negara6 *angga se*agai *angsa Indonesia yang *ertanah air Indonesia

    serta menun"ung tinggi *ahasa Indonesia6 mema"ukan #ergaulan demi #ersatuan dan

    kesatuan *angsa yang *er+Bhinneka Tunggal Ika$

    d)

    Bangsa yang .emokratis dan Men"un"ung Tinggi ukum dan ak %sasi Manusia&yaitu sika# dan #erilaku demokratis yang dilandasi nilai dan semangat kerakyatan

    yang di#im#in oleh hikmat ke*i"aksanaan dalam #ermusya!aratan>#er!akilan

    meru#akan karakteristik #ri*adi !arga negara Indonesia$ Karakter kerakyatanseseorang tecermin dalam #erilaku yang mengutamakan ke#entingan masyarakat

    dan negara6 tidak memaksakan kehendak ke#ada orang lain6 mengutamakan

    musya!arah untuk mu'akat dalam mengam*il ke#utusan untuk ke#entingan *ersama6 *eritikad *aik dan *ertanggung "a!a* dalam melaksanakan ke#utusan

     *ersama6 menggunakan akal sehat dan nurani luhur dalam melakukan musya!arah6

     *erani mengam*il ke#utusan yang secara moral da#at di#ertanggung"a!a*kan

    ke#ada Tuhan Yang Maha ,sa serta nilai+nilai ke*enaran dan keadilan$

    e) Bangsa yang Mengede#ankan Keadilan dan Kese"ahteraan& yaitu *angsa yang

    memiliki komitmen dan sika# untuk me!u"udkan keadilan dan kese"ahteraanmeru#akan karakteristik #ri*adi *angsa Indonesia$ Karakter *erkeadilan sosial

    seseorang tecermin antara lain dalam #er*uatan yang mencerminkan sika# dansuasana kekeluargaan dan kegotongroyongan6 sika# adil6 men"aga keharmonisan

    antara hak dan ke!a"i*an6 hormat terhada# hak+hak orang lain6 suka menolong

    orang lain6 men"auhi sika# #emerasan terhada# orang lain6 tidak *oros6 tidak *ergaya hidu# me!ah6 suka *eker"a keras6 menghargai karya orang lain$

    ?

    $Karakter yang .ihara#kan

    %#a karakter indiidu yang di"i!ai oleh sila+sila Pancasila& da#at dikemukakan se*agai

     *erikut:

    a) Karakter yang *ersum*er dari olah hati& antara lain *eriman dan *ertak!a& "u"ur&amanah& adil& terti*& taat aturan& *ertanggung "a!a*& *erem#ati& *erani mengam*il

    resiko& #antang menyerah& rela *erkor*an& dan *er"i!a #atriotik6

     *

    )

    Karakter yang *ersum*er dari olah #ikir antara lain cerdas& kritis& kreati'& inoati'&

    ingin tahu& #rodukti'& *erorientasi I#teks& dan re'lekti'6

    c) Karakter yang *ersum*er dari olah raga>kinestetika antara lain *ersih& dan sehat&s#orti'& tangguh& andal& *erdaya tahan& *ersaha*at& koo#erati'& determinati'&

    kom#etiti'& ceria& dan gigih6

    d)

    Karakter yang *ersum*er dari olah rasa dan karsa antara lain kemanusiaan& salingmenghargai& gotong royong& ke*ersamaan& ramah& hormat& toleran& nasionalis& #eduli& kosmo#olit (mendunia)& mengutamakan ke#entingan umum& cinta tanah air

    (#atriotis)& *angga menggunakan *ahasa dan #roduk Indonesia& dinamis& ker"a keras&

    dan *eretos ker"a$

    Olah hati& olah #ikir& olah raga& serta olah rasa dan karsa se*enarnya saling terkait satusama lainnya$ Oleh se*a* itu& *anyak as#ek karakter yang da#at di"elaskan se*agai hasil

  • 8/18/2019 Jurnal Pendidikan Karakter Bangsa Berbasis Pancasila

    5/7

    dari *e*era#a #roses$ Perlu #ula kita a#resiasi tentang komitmen #emerintah dalam

    mengim#lementasikan #em*inaan karakter$ -rgensi dari #enge"a!antahan komitmen

    nasional #endidikan karakter& secara kolekti' telah dinyatakan #ada Sarasehan NasionalPendidikan Budaya dan Karakter Bangsa se*agai Kese#akatan Nasional Pengem*angan

    Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa& yang di*acakan #ada akhir khir Sarasehan

    Tanggal /1 =anuari 3/& se*agai *erikut$

    a) Pendidikan *udaya dan karakter *angsa meru#akan *agian integral yang takter#isahkan dari #endidikan nasional secara utuh$

     *

    )

    Pendidikan *udaya dan karakter *angsa harus dikem*angkan secara kom#rehensi'

    se*agai #roses #em*udayaan$ Oleh karena itu& #endidikan dan ke*udayaan secara

    kelem*agaan #erlu di!adahi secara utuh$

    c) Pendidikan *udaya dan karakter *angsa meru#akan tanggung "a!a* *ersama antara #emerintah& masyarakat& sekolah dan orangtua$ Oleh karena itu #elaksanaan *udaya

    dan karakter *angsa harus meli*atkan keem#at unsur terse*ut$

    d)

    .alam u#aya mereitalisasi #endidikan dan *udya karakter *angsa di#erlukangerakan nasional guna menggugah semangat ke*ersamaan dalam #elaksanaan dila#angan$

    Secara mikro #engem*angan nilai>karakter da#at di*agi dalam em#at #ilar& yakni

    kegiatan *ela"ar+menga"ar di kelas& kegiatan keseharian dalam *entuk *udaya satuan

     #endidikan (school culture)6 kegiatan ko+kurikuler dan>atau ekstra kurikuler& sertakegiatan keseharian di rumah& dan dalam masyarakat$

    a) .alam kegiatan *ela"ar+menga"ar di kelas #engem*angan nilai>karakter dilaksanakan

    dengan menggunakan #endekatan terintegrasi dalam semua mata #ela"aran

    (em*eded a##roach)$ Khusus& untuk mata #ela"aran Pendidikan %gama dan

    Pendidikan Ke!arganegaraan& karena memang misinya dalah mengem*angkan nilaidan sika# maka #engem*angan nilai>karakter harus men"adi 'okus utama yang da#at

    menggunakan *er*agai strategi>metode #endidikan nilai (alue>character education)$

    -ntuk kedua mata #ela"aran terse*utnilai>karakter dikem*angkan se*agai dam#ak #em*ela"aran (instructional e''ects) dan "uga dam#ak #engiring (nurturant e''ects)$

    Sementara itu untuk mata #ela"aran lainnya& yang secara 'ormal memiliki misi utama

    selain #engem*angan nilai>karakter& !a"i* dikem*angkan kegiatan yang memilikidam#ak #engiring (nurturant e''ects) *erkem*angnya nilai>karakter dalam diri

     #eserta didik$

     *

    )

    .alam lingkungan satuan #endidikan dikondisikan agar lingkungan 'isik dan sosial+

    kultural satuan #endidikan memungkinkan #ara #eserta didik *ersama dengan !argasatuan #endidikan lainnya ter*iasa mem*angun kegiatan keseharian di satuan

     #endidikan yang mencerminkan #er!u"udan nilai>karakter$

    c) .alam kegiatan ko+kurikuler& yakni kegiatan *ela"ar di luar kelas yang terkait

    langsung #ada suatu materi dari suatu mata #ela"aran& atau kegiatan ekstra kurikuler&yakni kegiatan satuan #endidikan yang *ersi'at umum dan tidak terkait langsung

     #ada suatu mata #ela"aran& se#erti kegiatan .okter Kecil& Palang Merah 8ema"a&

    Pecinta %lam dll& #erlu dikem*angkan #roses #em*iasaan dan #enguatan

  • 8/18/2019 Jurnal Pendidikan Karakter Bangsa Berbasis Pancasila

    6/7

    (rein'orcement) dalam rangka #engem*angan nilai>karakter$

    d

    )

    .i lingkungan keluarga dan masyarakat diu#ayakan agar ter"adi #roses #enguatan

    dari orang tua>!ali serta tokoh+tokoh masyarakat terhada# #rilaku *erkarakter mulia

    yang dikem*angkan di satuan #endidikan men"adi kegiatan keseharian di rumah dandi lingkungan masyarakat masing+masing$

    C

    .PEN!T!P

    .ari #endekatan nilai+nilai Pancasila& tiga la#isan #endidikan *er*asis karakter yang ingin

    dikem*angkan sangat erat dengan nilai+nilai Pancasila$ Pertama& #endidikan karakter yangmenum*uhkan kesadaran se*agai makhluk dan ham*a Tuhan Yang Maha ,sa$ Kesadaran

    se*agai makhluk dan ham*a Tuhan Yang Maha ,sa akan menum*uhkan nilai transendensi

    dan nilai keagamaan yang kuat$ Pada gilirannya tum*uh si'at kasih sayang dan toleran+saling menghargai dan menghormati karena merasa sesama makhluk$ .an akan

    men"auhkan diri dari #erilaku destrukti' dan anarkis& karena "elas meru#akan larangan$

    Kesadaran se*agai makhluk+ham*a "uga akan menum*uhkan si'at "u"ur&karena merasamalu ke#ada Tuhan$ Kedua& #endidikan karakter yang terkait dengan keilmuan$ Metodologidan materi #em*ela"aran yang merangsang tum*uhnya intellectual curiosity haruslah le*ih

    diton"olkan$ Tu"uannya untuk mem*angun #ola #ikir& tradisi& dan *udaya

    keilmuan&menum*uhkan kreatiitas dan sekaligus daya inoasi$.i sini #eran guru le*ihdominan di*anding kecuku#an sarana dan #rasarana$ Ketiga& #endidikan karakter yang

    menum*uhkan rasa cinta dan *angga men"adi orang Indonesia$

    Pendidikan karakter menum*uhkan kecintaan dan ke*anggaan se*agai *angsa Indonesia$

    Kecintaan karena sadar *ah!a *angsa dan negara dengan em#at #ilarnya yaitu: Pancasila&

    --. /012& Bhinneka Tunggal Ika& dan Negara Kesatuan 8e#u*lik Indonesia adalah milikkita& hasil dari #er"uangan yang luar *iasa$

  • 8/18/2019 Jurnal Pendidikan Karakter Bangsa Berbasis Pancasila

    7/7

    7atah& T$I$ dan Bung Slamet ardani$ 3//$ Mem*umikan Pancasila$ =akarta: Yayasan

    Proklamasi /A %gustus /012$

    Kaelan& MS$ /000$ Pendidikan Pancasila Yuridis Kenegaraan$ Yogyakarta: Pener*it Paradigma$

    Syar*aini& Syahrial& dkk$ 3$ Mem*angun karakter dan Ke#ri*adian melalui Pendidikan

    Ke!arganegaraan$ =akarta: -niersity Press$

    Ma"alah>=urnal>Makalah>Kom#ilasi Pemikiran>Peraturan Perundang+-ndangan:

    Ma"alah