6
Seleksi Tahap 2 Olympus IMO Kardiorespirasi Hanani Kusumasari G0012088

Kardiorespirasi_HANANI KUSUMASARI.ppt

Embed Size (px)

DESCRIPTION

tugas soca kardiorespirasi fk uns

Citation preview

  • Seleksi Tahap 2 Olympus IMO KardiorespirasiHanani KusumasariG0012088

  • Jawaban diagnosis anatomiPada anamnesis dan pemeriksaan fisik didapatkan:Sesak nafas yang muncul saat aktivitas ringan dan agak membaik dengan istirahat Klasifikasi NYHA kelas 3Distensi vena jugularis peningkatan tekanan pada jantung sebelah kananBunyi jantung 1 normal, bunyi jantung 2 mengeras tekanan arteri pulmonalis meningkat sekunder karena hipertensi paru sekunderRhonki basah halus dan edema tanda gagal jantung kananAda P pulmonal pada semua lead hipertensi paruEKG lainnya: HR 75X/menit, irama sinus, aksis normal Gagal jantung kanan dengan klasifikasi NYHA kelas 3

  • Jawaban diagnosis etiologi:Dari anamnesis, pemeriksaan fisik, dan EKG didapatkan:Bising mid diastolik derajat dan opening snap stenosis mitralEdema paru ditandai dengan rhonki basah stenosis mitralSaat kanak-kanak sering mengalami radang tenggorokan (faringitis) disertai sendi bengkak (poliartritis) berpindah-pindah, benjolan di bawah kulit (nodul subkutan), dan jarang diobati kemungkinan demam rematik, namun belum ada bukti infeksi Streptococcus kriteria Jones (2 kriteria mayor atau 1 kriteria mayor+2 kriteria minor+bukti infeksi Streptococcus) Penyakit katup jantung reumatik dengan stenosis mitral

  • Pemeriksaan penunjang:Ekokardiografi dikombinasikan Doppler untuk menentukan apakah prosedur konservatif (valvotomi atau perbaikan katup) dapat dilakukan, melihat penebalan katup dan penurunan laju penutupan mid-diastolik pada daun katupRadiografi thoraks melihat dilatasi jantung kananPemeriksaan ASTO untuk melihat bukti infeksi Streptococcus

  • Tatalaksana medis:Terapi medikamentosa mengontrol denyut ventrikel, menurunkan tekanan atrium kiri, mencegah tromboemboli sistemikAntiaritmia: Digoksin, AmiodaronCCB: DiltiazemAntikoagulan: Warfarin, HeparinBeta blocker: MetoprololDiuretik: Furosemid mengatasi edema perifer dan kongesti paru2. Terapi invasif pembedahan katup mitral valvuloplasti balon bila pasien tetap mengalami keterbatasan fisik walaupun diberikan medikamentosa hasil lebih jelek dan ada perburukan perlahanPenggantian katup mitral dengan prostesis mekanik (bioprostesis) cocok untuk wanita usia reproduksi atau pasien yang sudah sangat tua

  • Daftar pustaka:Gray HH, Dawkins KD, Morgan JM, Simpson IA. 2005. Lecture Notes: Kardiologi. Surabaya: Erlangga. http://emedicine.medscape.com/article/155724-medication#7 diakses 19 Mei 2015